DAILY REPORT 12 April 2017

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DAILY REPORT 12 April 2017"

Transkripsi

1 DAILY REPORT NEWS HEADLINES RUPS AALI setuju bagi dividen 2016 Rp 469/saham ANJT siapkan investasi USD 3,5 juta untuk mesin pembeku PGAS butuh USD 25 miliar untuk target bauran energi 2025 PGAS tolak dugaan monopoli INCO keluarkan biaya eksplorasi USD 378,95 juta TINS-Universitas Babel kerjasama rehabilitasi lahan Moody;s naikan peringkat INDY RUPS ACST setuju bagi dividen 2016 Rp39/saham TOTL raih kontrak baru Rp813 miliar BEST targetkan pertumbuhan 20% BBRI targetkan pertumbuhan nasabah valas 10% BBTN kaji penerbitan obligasi BBTN catat CASA Februari 2017 naik 20,1% YoY Penyaluran KPR BNGA naik 7,5% YoY di 1Q 2017 Raillink & 10 bank kerja sama pembayaran elektronik KA Soetta ASGR perkuat bisnis e-commerce ASGR alokasikan capex Rp 500 miliar BOGA targetkan pertumbuhan 15% WINS akan rights issue, RUPLSB pada 18 Mei 2017 GIAA naikkan kapasitas kursi penumpang 17% YoY di 2017 PDES catat kenaikan inbound 30% JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART Kenaikan IHSG kembali berlanjut dalam pekan lalu, diaman terjadi Support Level 5614/5599/5577 kenaikan secara beruntun dalam empat hari. Kenaikan tersebut secara teknis Resistance terkonfirmasi Level bahwa kenaikan 5651/5673/5687 IHSG mulai terbatas. Sinyalemen tersebut Major Trend terindikadi dari indikator UpStochastic dan MACD. Sementara itu sinyal Minor dari Trend lagging indikator masih Upterkonfirmasi positif... JAKARTA INDICES STATISTICS CLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn) IHSG , , LQ , , MARKET REVIEW Bursa saham Asia pada Selasa (11/4) ditutup bervariasi. Bursa saham Cina menguat dipicu oleh sentimen zona ekonomi baru Cina, Xiongan New Area, yang akan seperti zona ekonomi khusus Shenzhen. Penjualan kendaraan di Cina bulan Maret 2017 mencapai 2,5 juta unit, naik 4% YoY atau 22,4% MoM. Selama 1Q 2017 penjualan kendaraan nak 7% YoY. China Association of Automobile Manufacturers memprediksi penjualan kendaraan Cina tahun 2017 naik 5% YoY, melambat dibanding 13,7% di 2016, karena pemerintah menghilangkan insentif pajak mobil bermesin kecil. Sebaliknya bursa Hong Kong melemah menyusul ketegangan geopolitik di Korea Utara dan Timur Tengah. Sementara IHSG melemah -0,29% ke 5627,933 disumbang oleh sektor konsumsi yang terkoreksi 0,909% dan sektor keuangan 0,852%. Meski demikian investor mencatatkan net buy Rp 558,38 miliar. Nilai rupiah menguat ke Rp / USD pasca lelang obligasi pemerintah 5 tahun dan 3 bulan masing-masing senilai Rp 5 triliun. Bursa saham Eropa tentatif menguat kemarin. Sentimen dari Inggris yang mencatatkan laju inflasi bulan Maret 2017 sebesar 0,4% MoM dibandingkan periode sebelumnya 0,7% MoM. Secara tahunan inflasi Maret 2017 mencapai 2,3% YoY atau sama dengan periode sebelumnya. Data Retail Index bulan Maret naik ke 269,3 dari 268,4. Sementara data ZEW survey current situation Jerman bulan April naik ke 80,1 dari 77,3 dan ZEW survey expectation naik ke 19,5 dari 12,8. Sebelumnya Ketua The Fed, Janet Yellen, menyatakan tugas bank sentral AS telah bergeser dari penyembuhan ekonomi pasca krisis menjadi satu yang ditujukan untuk membuat kemajuan. The Fed bertujuan mempermudah kembali secara signifikan dukungan ekonomi AS tahun ini karena telah dekat dengan tujuan/target kesempatan kerja penuh dan inflasi 2%. Yellen mengharapkan ekonomi berlanjut tumbuh pada kecepatan moderat dan kenaikan suku bunga secara bertahap. Sementara itu Menteri Keuangan, Sri Mulyani, menyatakan ekonomi Indonesia dapat tumbuh mencapai 5,2% pada tahun 2017 atau di atas target APBN 2017 sebesar 5,1%. Penyebabnya antara lain membaiknya ekonomi dunia yang turut mendorong perekonomian Indonesia. Pemerintah akan menggunakan APBN semaksimal mungkin untuk mendorong konsumsi dan investasi. Program tax amnesty diharapkan memberi dampak positif bagi ekonomi Indonesia tahun 2017 ini. Target pertumbuhan ekonomi itu juga didorong melalui pembangunan infrastruktur. Presiden Joko Widodo, meminta rincian pembiayaan untuk pembangunan infrastruktur prioritas nasional, baik dari APBN maupun non anggaran, seperti swasta, BUMN, Private Public Partnership (PPP), Kerja sama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU). Jika tidak ada yang mengambil peluang itu, maka bisa diberikan penugasan kepada BUMN dengan pembiayaan dari APBN dan APBD. BUMN dapat menggalang dana melalui sekuritisasi aset. Hal itu diharapkan mempercepat pembangunan infrastruktur di pulau Jawa dan luar Jawa. Hal itu berimplikasi positif bagi perusahaan konstruksi. DI sisi lain, penugasan kembali kepada BUMN karya memunculkan kemampuan pendanaan perusahaan, meski pemerintah memberi opsi. MARKET VIEW Pemerintah berencana ingin memindahkan ibu kota ke luar Jawa. Rencana pemindahan ini bahkan telah masuk dalam kajian yang dilakukan oleh Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas). Tentunya, pemindahan ibu kota butuh persiapan yang matang, yakni soal biaya untuk pendanaan terutama infrastruktur yang tidak sedikit nilainya. Pemindahan ibukota negara akan menimbulkan implikasi yang meluas ke berbagai sektor selain ekonomi. Karena Jakarta masih memiliki infrastruktur lebih baik dibanding daerah lain. Pemindahan ibu kota hanya akan membuat konsentrasi pembangunan tidak akan berjalan dengan baik. Pemerintah sendiri merencanakan pemindahan ibu kota ini akan memanfaatkan peran swasta. Swasta akan berperan dalam membangun sarana serta prasarana di Ibu Kota yang baru. Tetapi peran swasta dalam pembangunan infrastruktur pun diperkirakan akan terbatas. Rencana pemerintah memindahkan ibu kota, hanya akan memunculkan ketidakpastian pasar ditengah pemodal yang masih terfokus pada kinerja ekonomi di tahun ini. Pemerintah terus berusaha untuk mendorong pertumbuhan ekonomi kearah yang lebih baik. Langkah yang akan di lakukan pemerintah dengan meningkatkan penerimaan dan mengefisiensikan belanja negara pada tahun depan. Pemerintah akan memanfaatkan hasil penerimaan pengampunan pajak sebagai basis data pajak. Sedangkan untuk belanja negara pada tahun depan, khususnya belanja barang, pemerintah akan mereview agar jumlahnya tidak melebihi tahun Pemerintah menargetkan pertumbuhan ekonomi sebesar 5,6 persen pada tahun Pemerintah begitu optimis target ini diyakini dapat tercapai. Kendati pemerintah berupaya menciptakan perekonomian nasional yang kondusif, kendati di sisi lain pemerintah tetap mewaspadai hal-hal kecil yang dapat menghambat bagi laju perekonomian nasional. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mewaspadai investigasi yang tengah dijalankan Amerika Serikat (AS) terhadap sejumlah mitra dagangnya, termasuk Indonesia. Pasalnya, hasil investigasi tersebut bisa mempengaruhi kebijakan dagang AS ke depan. Ada bermacam hal yang diinvestigasi AS, termasuk soal kebijakan domestik terkait Bahan Bakar Minyak (BBM). Indonesia turut diinvestigasi AS menyusul masuk dalam daftar 16 negara mitra dagang yang dianggap curang. Sentimen lain dari dalam negeri, rencana pemerintah memotong anggaran kementerian/lembaga untuk memuluskan proyek-proyek prioritas. Penghematan sekitar Rp 34 triliun ini dilakukan dengan mengurangi belanja barang dan perjalan dinas. Selain sentimen di atas yang diperkirakan terbatas memberikan dorongan bagi IHSG, ditambah dengan potensi pelemahan bursa saham Asia hari ini, maka peluang IHSG terkoreksi bisa terjadi kembali pada perdagangan saham hari ini. 1

2 DAILY NEWS Rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) Astra Agro Lestari (AALI) menyetujui pembagian dividen tunai tahun buku 2016 sebesar Rp 469 per saham, sudah termasuk dividen interim sebesar Rp 99 per saham yang sudah dibagikan pada 17 Oktober Sisanya sebagai dividen final sekitar Rp 370 per saham akan dibayarkan pada 12 Mei AALI juga menyisihkan sekitar Rp 35 miliar dari laba bersih tahun 2016 untuk dana cadangan wajib dan sisanya dibukukan sebagai laba ditahan. Austindo Nusantara Jaya (ANJT) menyiapkan investasi USD 3,5 juta untuk pengadaan mesin pembeku sebagai tempat penyimpanan jenis tanaman kedelai asal Jepang, edamame. Dana tersebut mulai digunakan untuk pembangunan mesin pembeku berkapasitas 3 juta ton pada tahun ini sebesar Rp 12,5 miliar. Rencana pembuatan mesin pembeku itu untuk menunjang pasar ekspor dengan target penjualan edamame ton. Perusahaan Gas Negara (PGAS) membutuhkan investasi dana pada kisaran USD 25 miliar untuk dapat mencapai target bauran energi pada tahun Untuk mencapai target bauran Energi Baru Terbarukan (EBT) naik dari sebelumnya 19,6% menjadi 22,5% pada tahun 2025, PGN membutuhkan setidaknya minimal dua kali lipat volume gas yang dialokasikan pada tahun Perseroan membutuhkan dukungan infrastruktur dari berbagai lini, misalnya, dukungan ketersediaan pipa dan jaringan distribusinya. Perusahaan Gas Negara (PGAS) menolak dugaan monopoli atau melanggar Pasal 17 Undang Undang No.5 tahun 1999 tentang Larangan PraktIk Monopoli dan Persaingan Tidak Sehat, mengingat penentuan harga gas sesuai wewenang pendelegasian sesuai perundang-undangan. Dalam sanggahannya, PGAS berpedoman pada Peraturan Menteri ESDM No. 21 tahun 2008 tentang Pedoman Penetapan Harga Jual Bahan Bakar Minyak dan Gas Bumi serta Permen ESDM No. 19 tahun 2009 tentang Kegiatan Usaha Gas Bumi Melalui Pipa. Dalam Pasal 21 Permen ESDM No. 19/2009, penetapan harga jual gas bumi ditentukan oleh Badan Pengatur (untuk penggun a rumah tangga dan pelanggan kecil), Menteri (untuk pengguna tertentu, serta Bad an Usaha (untuk pengguna umum). Perkara dengan nomor 09/KPPU-L/2016 ini selanjutnya akan beragendakan pemeriksaan bukti-bukti, baik dari saksi ahli, maupun bukti lainnya. Perkara laporan ini bermula ketika harga gas industri di Medan per 1 Agustus 2015 adalah berkisar USD 14 per mmbtu. Hal ini membuat pelanggan merasa keberatan dengan kenaikan harga gas dari PGN tersebut dan sejak Agustus 2015 hingga Januari 2016 sudah dilakukan pembahasan dengan semua stakeholder untuk penyesuaian harga gas di Sumatra Utara. Selanjutnya ada kesepakatan penurunan harga gas per 1 Desember 2015 menjadi USD 12,22 per mmbtu dan per Januari 2016 menjadi USD per mmbtu. Vale Indonesia (INCO) mengeluarkan biaya sebesar USD ,77 untuk kegiatan eksplorasi bulan Maret 2017, dimana eksplorasi masih fokus pada daerah-daerah dalam kontrak karya. Daerah eksplorasi dilakukan di Blok Soroako di Kabupaten Luwu Timur Sulawesi Selatan dan Blok Bahodopi di Kabupaten Morowali Sulawesi Tengah. Eksplorasi dilakukan oleh PT Vale Indonesia bersama dengan pihak ketiga yang melibatkan tiga kontraktor. Hasil pengujian sedang dalam proses penghitungan cadangan dengan metoda block modelling di Soroako. Timah (TINS) - Universitas Bangka Belitung bekerja sama merehabilitasi lahan bekas penambangan bijih timah agar dapat dimanfaatkan masyarakat untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat di daerah ini. Nota kesepahaman kerja sama kegiatan rehabilitasi lahan bekas tambang yang memiliki masa berlaku selama dua tahun. Hingga saat ini sudah ribuan hektar lahan bekas tambang di WIUP perusahaan yang sudah direhabilitasi. Bentuk atau pola rehabilitasi yang dilakukan bermacam-macam, seperti penanaman aneka jenis pohon baik produktif maupun nonproduktif, pemanfaatan lahan untuk peternakan, perikanan, perkebunan serta area percontohan. Moody s Investor Service menaikkan peringkat Indika Energy (INDY) ke B2 dengan outlook stabil dari Caa1 menyusul kesuksesan peningkatan notes baru sebesar US$265 juta. Dana hasil penerbitan surat utang valas tersebut dialokasikan untuk refinancing notes sebesar US$171 juta yang jatuh tempo pada Mei 2018 dan membayar utang bank yang ada pada anak usah ainti perseroan. Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Acset Indonusa (ACST) menyetujui untuk membagikan dividen total tahun buku 2016 sebesar Rp 27,3 miliar atau 40% dari laba bersih tahun 2016, setara dengan Rp 39 per saham. Pembagian dividen pada 9 Mei RUPST juga menyetujui penambahan dana cadangan perusahaan sebesar 20% dari modal yang ditempatkan dan disetor penuh atau sebesar Rp 4 miliar. Sisa laba bersih sebesar Rp 37 miliar dicatat sebagai laba ditahan perusahaan. Total Bangun Persada (TOTL) memperoleh kontrak baru Rp813 miliar sepanjang Januari-Maret 2017, atau 20,35% dari target kontrak baru Rp4 triliun sepanjang tahun ini. Kontrak baru tersebut berasal dari sejumlah proyek diantarannya Thamrin Nine phase 2, Green Office Park 2 di Bumi Serpong Damai, dan show gallery The Heaven Bintang. Bekasi Fajar Industrial Estate (BEST) menargetkan pertumbuhan pendapatan pada tahun ini mencapai 20% dibandingkan dengan pencapaian pada 2016 senilai Rp824 miliar. BEST optimis dapat meraih target tersebut dengan melihat adanya tanda-tanda pemulihan penjualan lahan industri pada awal tahun ini. Perseron sudah membukukan marketing sales lahan industri seluas 7 hektare pada awal tahun ini serta 11 hektare lahan komersial untuk pengembangan non industri. Bank Rakyat Indonesia (BBRI) menargetkan pertumbuhan jumlah nasabah tabungan valas sebesar 10% pada tahun ini. Strategi yang dilakukan adalah dengan meluncurkan produk tabungan rencana valas memasuki kuartal II/2017. Adapun produk tabungan tersebut dapat mendorong dana murah (CASA) valas perseroan pada tahun ini. Hingga saat ini, posisi nasabah tabungan Britama valas regular perseroan sudah mencapai rekening. Bank Tabungan Negara (BBTN) tengah mengkaji penerbitan obligasi berkelanjutan untuk mengantisipasi kebutuhan pendanaan jangka panjang dengan melihat potensi peningkatan kredit sampai akhir tahun. Sambil memantau kondisi pasar dan kebutuhan pendanaan, perseroan menargetkan pelaksanaan penawaran umum berkelanjutan tersebut dapat terealisasi dalam satu hingga dua bulan ke depan. Rencana penerbitan tersebut diperkirakan mencapai Rp3-Rp5 triliun dan merupakan bagian dari obligasi berkelanjutan tahap ketiga dengan nilai plafon Rp10 triliun. Adapun Rp5-Rp7 triliun sisanya akan digunakan pada tahun depan. Bank Tabungan Negara (BBTN) mencatatkan pertumbuhan posisi dana murah, ditopang program undian berhadiah Serba Untung (SERBU) BTN. Hingga Februari 2017, dana murah (current account and saving account/casa) perseroan naik di level 20,1% YoY. CASA BBTN naik dari Rp 60,24 triliun pada Februari 2016 menjadi Rp 72,36 triliun pada Februari Kenaikan CASA BBTN 2

3 DAILY NEWS tersebut berada di atas rata-rata industri perbankan nasional. Data Bank Indonesia (BI) menunjukkan CASA industri perbankan nasional hanya naik 11,32% YoY pada Februari 2017 dari Rp 2.304,1 triliun pada Februari 2016 menjadi Rp 2.565,1 triliun. DPK Bank BTN naik 22,07% YoY pada Februari 2017 dari Rp 128,26 triliun pada Februari 2016 menjadi Rp 156,56 triliun. Pada Kuartal I tahun 2017, Bank CIMB Niaga (BNGA) menunjukkan peningkatan penyaluran KPR sekitar 7,5% YoY. Perseroan menargetkan pertumbuhan KPR sekitar 8%-10% pada tahun Untuk mencapai target, perseroan memfokuskan diri ke cross selling dengan proses cepat dan harga bersaing. BNGA juga bekerja sama dengan para rekanan developer serta property agent. BNGA juga menawarkan bunga kredit kepemilikan rumah (KPR) yang terus menurun selama lima tahun berturut turut. Kereta Api (KA) Bandara Internasional Soekarno Hatta, PT Railink menandatangani nota kesepahaman dengan 10 bank terkait pembayaran sistem elektronik. Kesepuluh perbankan yang akan bekerja sama terkait dengan sistem pembayaran elektronik KA Bandara Internasional Soekarno Hatta adalah Bank Central Asia (BBCA), Bank Negara Indonesia (BBNI), Bank Rakyat Indonesia (BBRI), Bank Tabungan Negara (BBTN), Bank CIMB Niaga (BNGA), Bank Danamon Indonesia (BDMN), PT Bank DKI, Bank Mandiri (BMRI), Bank Maybank Indonesia (BNII) dan Bank QNB Indonesia (BKSW). Masyarakat pengguna KA Bandara Internasional Soekarno Hatta dapat menggunakan kartu-kartu perbankan yang telah beredar di masyarakat karena perusahaan tidak mengeluarkan kartu khusus. Masyarakat bisa mendapatkan tiket KA Bandara Internasional Soekarno Hatta melalui web reservation, mobile apps, dan vending machine dengan transaksi pembayaran melalui kartu debet, kartu kredit, dan prepaid secara non-tunai. perseroan akan terkena dilusi kepemilikan maksimal 9,01% dari kepemilikan sebelum PMTHMETD ini. Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa diselenggarakan pada 18 Mei 2017 guna meminta persetujuan pemegang saham. Dana hasil PMTHMETD ini akan digunakan untuk mendukung rencana pengembangan kegiatan usaha perseroan termasuk dalam memperbaiki struktur permodalan, memperbaiki rasio hutang dan meningkatkan dana kas. Garuda Indonesia (GIAA) me nyiapkan sekitar 7 juta kursi penumpang untuk penerbangan internasional pada tahun 2017, naik 17% dari kapasitas tahun 2016 sekitar 6 juta kursi penumpang. Tambahan kapasitas kursi tersebut merupakan bagian dari komitmen GIAA guna mendukung target pemerintah dalam menggaet turis asing. Kementerian Pariwisata menargetkan wisatawan mancanegara sebanyak 15 juta turis pada tahun 2017, sedang GIAA berharap bisa menyumbang sebanyak 7 juta turis asing, atau hampir 50%. Tambahan kursi untuk rute penerbangan internasional tersebut nantinya akan dialokasikan pada rute-rute jarak menengah (middle range), seperti dari dan ke Cina, Jepang, Korea, dan Timur Tengah. Cina akan menjadi destinasi yang paling diprioritaskan Garuda Indonesia untuk segera dikembangkan. Rencananya kapasitas kursi dari dan ke Cina akan dinaikkan hingga 30% dari kapasitas tahun lalu. Dengan tambahan kapasitas, Garuda menargetkan pangsa pasar penumpang internasional pada tahun 2017 mencapai 26%-28%, dari tahun 2016 sebesar 26,9%. Selain itu Garuda juga menargetkan total destinasi internasional tahun 2017 mencapai 22 destinasi. Destinasi Tirta Nusantara (PDES) membukukan kenaikan laba hingga 181% YoY menjadi Rp 25,6 miliar pada 2016 seiring dengan pertumbuhan inbound turis asing hingga 30% menjadi kunjungan. Astra Graphia (ASGR) menyiapkan belanja modal tahun ini sebesar Rp 500 miliar. Selain berinvestasi pada lini bisnis penyewaan mesin, perseroan juga memperkuat bisnis perdagangan elektronik (e-commerce). Perseroan akan mengembangkan perdagangan elektronik barang dan jasa untuk perkantoran lewat anak usahanya, Astragraphia Xprins Indonesia. ASGR akan meluncurkan jasa teknologi informasi dan jasa keamanan, My Tra. Lini bisnis e- commerce yang dikembangkan ditargetkan membukukan pendapatan sebesar Rp 150 miliar atau 5% dari proyeksi pendapatan tahun ini. Astra Graphia (ASGR) menganggarkan capex Rp 500 miliar tahun ini. Sekitar 81% di antaranya untuk investasi pada lini bisnis penyewaan mesin. Perseroan juga akan ekspansi cabang atau sales point di dua lokasi baru, dengan nilai investasi maksimal Rp 500 juta per cabang. Tahun ini, ASGR menargetkan pertumbuhan pendapatan sebesar 10% dan laba bersih meningkat 6-7%. Bintang Oto Global (BOGA) menargetkan pertumbuhan pendapatan bersih pada tahun ini sebesar 15% dari realisasi Manajemen mengklaim bahwa kinerja tahun ini masih positif namun pertumbuhannya tidak akan setinggi tahun lalu sebesar 26%. Hal ini tercermin dari hasil kinerja pada kuartal pertama tahun ini. Wintermars Offshore Marine (WINS) berencana melakukan Penambahan Modal Tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (PMHMETD) dengan mengeluarkan sebanyak-banyaknya saham baru dengan nilai nominal Rp 100 per saham atau 9,91% dari modal disetor penuh kepada PT WIntermarjaya Lestari selaku pemegang saham utama perseroan. Dengan asumsi seluruh saham baru dapat diterbitkan, maka pemegang saham 3

4 MARKET DATA COMMODITIES DUAL LISTING Description (USD) Change Description (USD) (IDR) Change (IDR) Crude Oil (US$)/Barrel TLKM (US) 31 10, Natural Gas (US$)/mmBtu ANTM (GR) Gold (US$)/Ounce Nickel (US$)/MT Tin (US$)/MT Coal (NEWC) (US$)/MT* Coal (RB) (US$)/MT* CPO (ROTH) (US$)/MT CPO (MYR)/MT Rubber (MYR/Kg) Pulp (BHKP) (US$)/per ton *weekly GLOBAL INDICES VALUATION Country Indices Change PER (X) PBV (X) Market Cap %Day %YTD 2016E 2017F 2016E 2017F (USD Bn) USA DOW JONES INDUS ,898.2 USA NASDAQ COMPOSITE ,140.2 ENGLAND FTSE 100 INDEX ,876.9 CHINA SHANGHAI SE A SH ,483.0 CHINA SHENZHEN SE A SH ,461.6 HONG KONG HANG SENG INDEX ,969.8 INDONESIA JAKARTA COMPOSITE JAPAN NIKKEI ,049.5 MALAYSIA KLCI SINGAPORE STRAITS TIMES INDEX FOREIGN EXCHANGE FOREIGN EXCHANGE Description Rate (IDR) Change Description Rate (USD) Change USD/IDR 13, IDR/ USD EUR/IDR 14, EUR / USD JPY/IDR JPY / USD SGD/IDR 9, SGD / USD AUD/IDR 9, AUD / USD GBP/IDR 16, GBP / USD CNY/IDR 1, CNY / USD MYR/IDR 2, MYR / USD KRW/IDR KRW / USD CENTRAL BANK RATE INTERBANK LENDING RATE Description Country Rate (%) Description Country Rate (%) FED Rate (%) US 1.00 JIBOR (IDR) Indonesia 5.88 BI 7-Day Repo Rate (%) Indonesia 4.75 LIBOR (GBP) England 0.26 ECB Rate (%) Euro 0.00 SIBOR (USD) Singapore 0.17 BOJ Rate (%) Japan 0.10 D TIBOR (YEN) Japan 0.03 BOE Rate (%) England 0.25 Z TIBOR (YEN) Japan 0.03 PBOC Rate (%) China 4.35 SHIBOR (RENMINBI) China 4.04 INDONESIAN ECONOMIC INDICATORS IDR AVERAGE DEPOSIT Description March-17 February-17 Description Rate (%) Inflation YTD % M 6.14 Inflation YOY % M 6.32 Inflation MOM % M 6.26 Foreign Reserve (USD) Bn Bn 12M GDP (IDR Bn) 3,194, ,205,

5 MARKET DATA BUSINESS & ECONOMIC CALENDAR Date Agenda Expectation 12 Apr US Import Index MoM Turun menjadi -0.2% dari 0.2% 12 Apr US Import Index YoY Turun menjadi 4.0% dari 4.6% 12 Apr US Export Index MoM Turun menjadi 0.1% dari 0.3% 12 Apr US Export Index YoY Apr US Monthly Budget Statement Defisit naik menjadi $150.0 Bn dari $108.0 Bn 13 Apr US PPI Final Demand MoM Turun menjadi 0.0% dari 0.3% 13 Apr US PPI Final Demand YoY Naik menjadi 2.4% dari 2.2% 13 Apr US Initial Jobless Claims Naik menjadi 245 ribu dari 234 ribu 13 Apr US Continuing Claims Turun menjadi 2024 ribu dari 2028 ribu Ket: (*) US Time (^) Tentative LEADING MOVERS LAGGING MOVERS Stock Change (%) Index pt Stock Change (%) Index pt TLKM IJ BMRI IJ BBCA IJ HMSP IJ TPIA IJ BBRI IJ EMTK IJ UNVR IJ UNTR IJ GGRM IJ BRPT IJ BDMN IJ PSAB IJ CPIN IJ PWON IJ INTP IJ CTRA IJ BBNI IJ PTPP IJ BNGA IJ UPCOMING IPO'S Company PT Forza Land Indonesia PT Anugerah Berkah Mandiri PT Buyung Poetra Sembada Business IPO Issued (IDR) Shares (Mn) Offering Date Listing Underwriter Property & Real TBA TBA Sinarmas Sekuritas Estate Property & Real , TBA TBA RHB Securities, Mandiri, Estate CIMB Securities Consumer TBA TBA Bahana Securities 5

6 CORPORATE INFO DIVIDEND Stock DPS (IDR) Status CUM Date EX Date Recording Payment SDRA Cash Dividend 6 Apr Apr Apr May 2017 BNII 5.75 Cash Dividend 7 Apr Apr Apr Apr 2017 DSNG 5.00 Cash Dividend 7 Apr Apr Apr Apr 2017 MEGA Cash Dividend 7 Apr Apr Apr May 2017 SMGR Cash Dividend 7 Apr Apr Apr May 2017 JPFA Cash Dividend 12 Apr Apr Apr May 2017 BBCA Cash Dividend 14 Apr Apr Apr Apr 2017 ASII Cash Dividend TBA TBA TBA TBA CORPORATE ACTIONS Stock Action Ratio EXC. (IDR) CUM Date EX Date Trading Period BKSL Rights Issue 5: Mar Mar Apr 12 Apr 17 PPRO Rights Issue : Apr Apr Apr 18 Apr 17 VRNA Rights Issue 100: May May May 19 May 17 BNLI Rights Issue 100: May May May 06 Jun 17 ENRG Reverse Stock 8: Apr Apr 17 BFIN Stock Split 1: May May 17 PLAS Reverse Stock 10: May May 17 SOBI Tender Offfer Apr 02 May 17 GENERAL MEETING Emiten AGM/EGM Date Agenda AALI RUPST 11 Apr 2017 ASGR RUPST 11 Apr 2017 AGRO RUPST 12 Apr 2017 AUTO RUPST 12 Apr 2017 BDMN RUPSLB 12 Apr 2017 BEKS RUPSLB 12 Apr 2017 ENRG RUPSLB 12 Apr 2017 GIAA RUPST 12 Apr 2017 MERK RUPSLB 12 Apr 2017 IBFN RUPST 13 Apr 2017 PLIN RUPST 13 Apr 2017 UNTR RUPST 13 Apr 2017 BBYB RUPSLB 17 Apr 2017 RELI RUPST 17 Apr 2017 TMAS RUPST 17 Apr 2017 BFIN RUPSLB 18 Apr 2017 DPUM RUPST 18 Apr 2017 DSFI RUPST 18 Apr 2017 MLBI RUPST 18 Apr 2017 MSKY RUPSLB 18 Apr 2017 TGKA RUPST 19 Apr

7 TECHNICAL ANALYSIS April April TLKM S R Trend Grafik Major Down Minor Up S R MACD line dan signal line indikasi negatif Stochastics fast line & slow indikasi positif Candle chart indikasi sinyal positif RSI berada dalam area oversold Harga berada dalam area upper band TLKM Upward SlopingChannel 4,600 4,500 4,400 4,340 4,340 4,320 4,300 4, ,160 4,200 4,150 4,150 4,100 4,150 4, , ,000 4, ,010 3,900 3, Trading range Rp 4100-Rp 4250 Entry Rp 4150, take Profit Rp 4250 Stochastics Positif MACD Negatif True Strength Index (TSI) Positif Bollinger Band (Mid) 4125 Positif MA Negatif TLKM - Stochastic %D(6,3,3)= 21.26, Stochastic %K = 13.32,OverboughtLevel=80.00,Oversold Level= TLKM - MACD(5,3) = 6.81, Signal()= 6.05 TLKM - TSI(3,5,3) = ,Volume()= 54,580, Created TLKMwith - William's% AmiBroker - advanced R(14)= charting , and technical Volume()= analysis 54,580, ,800 3,700 3, ,580, ,580, PTPP S R Trend Grafik Major Down Minor Down S R MACD line dan signal line indikasi negatif Stochastics fast line & slow indikasi positif Candle chart indikasi potensi rebound RSI berada dalam area oversold Harga berada dalam area lower band Trading range Rp 3070-Rp 3230 Entry Rp 3160, take Profit Rp 3230 Stochastics 6.29 Positif MACD Negatif True Strength Index (TSI) Positif Bollinger Band (Mid) 3298 Negatif MA Negatif PT PPDownward Sloping Channel PTPP-Stochastic %D(6,3,3)= 11.22, Stochastic %K = 21.56,OverboughtLevel=80.00,Oversold Level= PTPP-MACD(5,3) = 22.87, Signal()= PTPP-TSI(3,5,3) = ,Volume()= 29,969, Created PTPP-William's% with AmiBroker - advanced R(14)= charting , and Volume()= technical analysis 29,969, ,800 4,600 4,400 4,200 4,000 3,800 3, ,600 3,330 3,306 3,306 3,400 3, ,250 3,200 3, , , ,000 3, , ,160 3, ,969, ,969,

8 TECHNICAL ANALYSIS April April CTRA S R Trend Grafik Major Down Minor Down S R CT RAUpward Sloping Channel 1155 MACD line dan signal line indikasi positif Stochastics fast line & slow indikasi positif Candle chart indikasi potensi rebound RSI berada dalam area oversold Harga berada dalam area lower band 1,700 1, , ,600 1,535 1,535 1,500 1,400 1, ,300 1,290 Trading range Rp 1120-Rp 1230 Entry Rp 1155, take Profit Rp 1230 Stochastics 8.00 Positif MACD Positif True Strength Index (TSI) Positif Bollinger Band (Mid) 1221 Negatif MA Positif CTRA-Stochastic %D(6,3,3)= 12.21, Stochastic %K = 24.12,OverboughtLevel=80.00,Oversold Level= CTRA-MACD(5,3) = 7.45, Signal()= CTRA-TSI(3,5,3) = ,Volume()= 40,304, Created CTRA-William's% with AmiBroker - advanced R(14)= charting , and Volume()= technical analysis 40,304, , ,200 1, ,155 1,100 1,155 1, , , ,304, ,304, BBRI S R Trend Grafik Major Up Minor Up S R MACD line dan signal line indikasi negatif Stochastics fast line & slow indikasi negatif Candle chart indikasi potensi rebound RSI berada dalam area netral Harga berada dalam area lower band Trading range Rp Rp Entry Rp 12900, take Profit Rp Stochastics Negatif MACD Negatif True Strength Index (TSI) Negatif Bollinger Band (Mid) Negatif MA Negatif BBRI Upward SlopingChannel BBRI - Stochastic %D(6,3,3)= 66.44, Stochastic %K = 49.24,OverboughtLevel=80.00,Oversold Level= BBRI - MACD(5,3) = 19.62, Signal()= 0.40 BBRI - TSI(3,5,3) = -0.43,Volume()= 7,921, Created BBRI with - William's% AmiBroker - advanced R(14)= charting , and Volume()= technical analysis 7,921, , ,000 15, ,000 13,150 13,045 13, , ,000 12,900 12,900 12,900 12, ,000 12, ,800 12, ,000 10, ,921, ,921,

9 TECHNICAL ANALYSIS April April BBNI S R Trend Grafik Major Up Minor Up S R BBNI Wedge Bearish Breakout 9,000 8,400 MACD line dan signal line indikasi negatif Stochastics fast line & slow indikasi negatif Candle chart indikasi potensi rebound RSI berada dalam area oversold Harga berada dalam area lower band Trading range Rp 6325-Rp 6575 Entry Rp 6375, take Profit Rp ,800 6,700 7,200 6, , ,555 6,515 6,600 6, ,400 6,400 6,000 6,375 6,375 6,375 6,350 5,400 6,034.1 Stochastics Negatif MACD Negatif True Strength Index (TSI) Negatif Bollinger Band (Mid) 6555 Negatif MA Negatif BBNI - Stochastic %D(6,3,3)= 43.91, Stochastic %K = 20.26,OverboughtLevel=80.00,Oversold Level= BBNI - MACD(5,3) = 33.39, Signal()= BBNI - TSI(3,5,3) = ,Volume()= 21,857, Created BBNI with - William's% AmiBroker - advanced R(14)= charting , and Volume()= technical analysis 21,857, , ,857, ,857, LSIP S R Trend Grafik Major Down Minor Down S R MACD line dan signal line indikasi positif LSIP Downward SlopingChannel 1,900 1,800 Stochastics fast line & slow indikasi negatif Candle chart indikasi potensi rebound RSI berada dalam area oversold 1,700 1, ,600 Harga berada dalam area upper band Trading range Rp 1360-Rp 1405 Entry Rp 1380, take Profit Rp 1405 Stochastics Negatif MACD 0.94 Positif True Strength Index (TSI) Negatif Bollinger Band (Mid) 225 Positif MA Negatif LSIP - Stochastic %D(6,3,3)= 13.05, Stochastic %K = 6.90,OverboughtLevel=80.00,Oversold Level= LSIP - MACD(5,3) = 15.69, Signal()= LSIP - TSI(3,5,3) = ,Volume()= 15,986, Created LSIP with - William's% AmiBroker - advanced R(14)= charting , and Volume()= technical analysis 15,986, ,505 1,466 1,500 1, , , ,427 1,400 1,410 1,380 1,380 1,380 1, , ,986, ,986,

10 12 TRADING April 2017 VIEW THESE RECOMMENDATIONS ARE BASED ON TECHNICAL AND ONLY INTENDED FOR ONE DAY TRADING Support Resistance Indicators 1 Month Ticker Rec Entry Exit S2 S1 R1 R2 MACD Stoc* MA5* High Low Agriculture AALI Trading Buy Negatif Negatif Negatif LSIP Trading Buy Negatif Negatif Negatif SGRO Trading Sell Negatif Negatif Negatif Mining PTBA Trading Sell Negatif Negatif Negatif ADRO Trading Sell Negatif Negatif Negatif MEDC Trading Sell Negatif Negatif Positif INCO Trading Sell Negatif Negatif Negatif ANTM Trading Sell Negatif Negatif Negatif TINS Trading Sell Positif Negatif Negatif Basic Industry and Chemicals WTON Trading Sell Negatif Negatif Negatif SMGR Trading Sell Negatif Negatif Negatif INTP Trading Sell Negatif Negatif Negatif SMCB Trading Sell Negatif Positif Negatif Miscellaneous Industry ASII Trading Buy Negatif Negatif Negatif GJTL Trading Sell Negatif Negatif Negatif Consumer Goods Industry INDF Trading Sell Positif Negatif Negatif GGRM Trading Sell Negatif Negatif Negatif UNVR Trading Sell Negatif Negatif Negatif KLBF Trading Sell Negatif Negatif Negatif Property, Real Estate and Building Construction BSDE Trading Buy Negatif Negatif Negatif PTPP Trading Buy Negatif Positif Negatif WIKA Trading Sell Negatif Negatif Negatif ADHI Trading Sell Negatif Positif Negatif WSKT Trading Sell Negatif Positif Negatif Infrastructure, Utilities and Transportation PGAS Trading Sell Negatif Negatif Negatif JSMR Trading Sell Negatif Negatif Negatif ISAT Trading Buy Positif Positif Positif TLKM Trading Buy Negatif Positif Negatif Finance BMRI Trading Buy Negatif Negatif Negatif BBRI Trading Buy Negatif Negatif Negatif BBNI Trading Buy Negatif Negatif Negatif BBCA Trading Buy Positif Negatif Positif BBTN Trading Buy Positif Negatif Positif Trade, Services and Investment UNTR Trading Buy Negatif Positif Positif MPPA Trading Sell Negatif Positif Negatif

11

DAILY REPORT 12 April 2016

DAILY REPORT 12 April 2016 DAILY REPORT 12 April 2016 NEWS HEADLINES RUPSLB AALI setujui rights issue max 450 juta saham RUPS AALI setujui tidak bagi dividen tahun buku 2015 AALI anggarkan capex tahun 2016 sebesar Rp 2,5 triliun
