P U T U S A N NOMOR 94/PDT/2014/PTR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N NOMOR 94/PDT/2014/PTR"

Transkripsi

1 P U T U S A N NOMOR 94/PDT/2014/PTR DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA; Pengadilan Tinggi Pekanbaru yang memeriksa dan mengadili perkara perkara perdata dalam tingkat banding,telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara antara: EDDY WIJAYA, Pekerjaan wiraswasta, alamat di Komplek Sari Mas No.1 S, Kelurahan Silalas, Kecamatan Medan Barat, Kota Medan ; Dalam hal ini diwakili oleh kuasanya : 1. Zaniafoh Saragih, S.H., M.Hum ; 2. Amos.J. Silalahi, S.H. ; 3. Panca Indra Yusani, S.H, berkantor di Zaniafoh Saragih, S.H., M.Hum & Associates beralamat di Jalan Gunung Krakatau No. 36 Medan berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 12 Oktober 2012 yang didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Pekanbaru tanggal 23 Oktober 2012 di bawah register Nomor 457/SK/2012/PN.PBR, semula PENGGUGAT KONPENSI/TERGUGAT REKONPENSI sekarang PEMBANDING; L A W A N : SUHARDI, Pekerjaan Swasta, beralamat di Jalan Tuanku Tambusai Komplek SKA Blok B Nomor 20 RT.003 RW.012, Kelurahan Delima, Kecamatan Tampan Pekanbaru, dalam hal ini diwakili kuasanya Aswin E. Siregar, S.H., M.H, Advokat dan Konsultan Hukum pada Kantor Hukum Aswin E. Siregar, S.H. & Rekan, beralamat di Jalan Yos Sudarso No 2-F Phone: (0761) Pekanbaru berdasarkan Surat Kuasa Khusus Nomor 41/KH-ASEGAR?XI-12 tertanggal 26 Halaman 1 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

2 November 2012 yang didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Pekanbaru Nomor 519/SK/ 2012/ PN.PBR, tertanggal 26 November 2012, semula TERGUGAT KONPENSI / PENGGUGAT REKONPENSI, sekarang sebagai TERBANDING; SUSILO WIYANTO, dalam Jabatannya sebagai Direktur PT. Parawira Primakonsier, beralamat di Jalan Bukit Indah, RT. 003 RW. 009, Kelurahan Sail, Kecamatan Tenayan Raya Pekanbaru, semula TURUT TERGUGAT I KONPENSI / TURUT TERGUGAT I REKONPENSI, sekarang sebagai TURUT TER- BANDING I; ALEXANDER, dalam Jabatannya sebagai Komisaris PT. Parawira Primakonsier, beralamat di Jalan Teratai Atas No. 133, RT. 001 RW. 002, Kelurahan Pulau Karam, Kecamatan Sukajadi Pekanbaru, semula TERGUGAT II KONPENSI / TURUT TERGUGAT II REKONPENSI, sekarang sebagai TURUT TER- BANDING II; PENGADILAN TINGGI tersebut; Telah membaca berkas perkara dan surat surat yang berhubungan dengan perkara ini : TENTANG DUDUKNYA PERKARA Mengutip serta memperhatikan uraian-uraian tentang hal yang tercantum dalam turunan resmi putusan Pengadilan Negeri Pekanbaru tanggal 18 September 2013 Nomor 131/Pdt.G/2012/PN..PBR, yang amar selengkapnya berbunyi sebagai berikut : I. DALAM KONPENSI ; A. DALAM EKSEPSI ; - Menolak Eksepsi dari Tergugat ; B. DALAM POKOK PERKARA ; - Menyatakan gugatan Penggugat tidak dapat diterima; Halaman 2 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

3 II. DALAM REKONPENSI ; - Menyatakan gugatan rekonpensi tidak dapat diterima ; III. DALAM KONPENSI dan REKONPENSI ; - Menghukum Penggugat Konpensi/Tergugat Rekonpensi membayar ongkos perkara sebesar Rp ,00 ( Satu juta empat ratus dua puluh enam ribu rupiah ) ; Membaca Relaas Pemberitahuan Putusan Pengadilan Negeri Pekanbaru Nomor 131/Pdt.G/2012/PN.PBR, yang dibuat Jurusita Pengganti pada Pengadilan Negeri Pekanbaru yang menerangkan bahwa putusan Pengadilan Negeri Pekanbaru tanggal 18 September 2013 Nomor 131/Pdt.G/2012/PN.PBR telah diberitahukan kepada pihak Penggugat pada tanggal 27 Januari 2014 ; Membaca akta Pernyataan Permohonan Bandingi Nomor 131/.Pdt.G/ 2012/PN.PBR yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Negeri Pekanbaru yang menyatakan bahwa pada tanggal 07 Pebruari 2014 pihak Penggugat/ Pembanding telah mengajukan permintaan agar perkaranya yang diputus Pengadilan Negeri Pekanbaru tanggal 18 September 2013 Nomor 131/Pdt.G/ 2012/PN.PBR untuk diperiksa dan diputus dalam peradilan tingkat banding; Membaca Relaas Pemberitahan Pernyataan Banding yang dibuat oleh Jurusita pada Pengadilan Negeri Pekanbaru yang menyatakan bahwa pada tanggal 18 Pebruari 2014 permohonan banding tersebut telah diberitahukan/ disampaikan secara sah dan seksama kepada pihak Tergugat/Terbanding dan kepada pihak Turut Tergugat I/ Turut Terbanding I pada tanggal 08 April 2014, kepada Turut Tergugat II/Turut Terbanding II pada tanggal 03 Juni 2014; Membaca surat Memori Banding yang diajukan oleh pihak Penggugat / Pembanding tertanggal 20 Pebruari 2014 dan surat Memori Banding tersebut telah diberitahukan dengan cara seksama kepada pihak Tergugat/Terbanding dan kepada Turut Tergugat I/Turut Terbanding I pada tanggal 08 April 2014 dan kepada Turut Tergugat II/Turut Terbanding II pada tanggal 03 Juni 2014; Membaca Surat Kontra yang dajukan oleh Tergugat/Terbanding tertanggal 17 April 2014 dan surat Kontra Memori Banding tersebut telah pula diberitahukan dengan cara seksama kepada pihak Penggugat/Pembanding pada tanggal 19 Mei 2014, sebagaimana ternyata dari Relaas Penyerahan Halaman 3 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

4 Kontra Memori Banding Nomor 131/Pdt.G/2012/PN-PBR yang dibuat Jurusita Pengganti pada Pengadilan Negeri Pekanbaru; Membaca Relaas Pemberitahuan Pemeriksaan berkas Banding Nomor 131/Pdt.G/2012/PN.PBR yan dibuat Jurusita Pengganti Pengadilan Negeri Pekanbaru yang menerangkan bahwa pada tanggal 17 April 2014 telah diberitahukan kesempatan untuk memeriksa berkas perkara kepada pihak Penggugat/Pembanding, kepada Terbanding/Tergugat pada tanggal 05 Maret 2014 dan kepada Turut Tergugat I/Turut Terbanding I pada tanggal 08 April 2014, serta kepada Turut Tergugat II/Turut Terbanding II pada tanggal 03 Juni 2014; TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM Menimbang, bahwa permohonan banding dari Penggugat/Pembanding telah diajukan dalam tenggang waktu dan menurut tata cara serta memenuhi persyaratan yang ditentukan undang-undang, oleh karena itu permohonan banding tersebut secara formil dapat diterima; Menimbang, bahwa Penggugat/Pembanding dalam Surat Memori Bandingnya pada pokoknya menyatakan keberatan terhadap putusan Hakim Tingkat Pertama, karena pertimbangan Hakim Tingkat Pertama adalah keliru dan tidak proporsional serta tidak cermat membaca posita dalam gugatan Penggugat; Menimbang, bahwa Tergugat/Terbanding dalam surat kontra memori bandingnya pada pokoknya menyatakan bahwa putusan Hakim Tingkat Pertama telah tepat dan benar dalam hal eksepsi dan pokok perkara (Dalam Konpensi) sedang Dalam Rekonvensi adalah telah cukup alasan mengabulkan gugatan Rekonpensi Penggugat Konpensi/Tergugat Rekonpensi/ Pembanding karena Penggugat Dalam Konpensi/Tergugat Dalam Rekonpensi/ Pembanding telah nyata wanprestasi tidak memenuhi kewajibannya secara sempurna kepada Tergugat Dalam Konpensi/Penggugat Dalam Rekonpensi/ Terbanding; Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi setelah memeriksa dan meneliti serta mencermati dengan seksama berkas perkara beserta turunan resmi putusan Pengadilan Negeri Pekanbaru tanggal 18 September 2013 Nomor Halaman 4 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

5 131/Pdt.G/2012/PN.PBR dan telah pula membaca serta memperhatikan dengan seksama surat memori banding yang diajukan oleh pihak Penggugat/ Pembanding dan surat kontra memori banding yang dajukan oleh Tergugat/Terbanding, maka Pengadilan Tinggi berpendapat sebagai berikut dibawah ini; DALAM KONPENSI : Dalam Eksepsi : Menimbang, bahwa putusan Hakim Tingkat Pertama sejauh dalam hal Eksepsi, telah memuat dan menguraikan dengan tepat dan benar semua keadaan serta alasan yang menjadi dasar dalam putusannya oleh karena itu alasan-alasan dan pertimbangan hukumnya Hakim Tingkat Pertama dalam hal Eksepsi diambil dan dijadikan sebagai pertimbangan Pengadilan Tinggi dalam memutus perkara ini ditingkat banding; Dalam Pokok Perkara: Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi tidak sependapat dengan alasanalasan dan pertimbangan hukum Hakim Tingkat Pertama dalam Pokok Perkara yang amarnya menyatakan gugatan Penggugat adalah kabur (obscuur libel) dan haruslah dinyatakan tidak dapat diterima dengan alasan dan pertimbangan hukum yang pada pokoknya sebagai berikut: - Bahwa dalam posita gugatan disebutkan Kesepakatan Bersama antara Penggugat dengan Tergugat, Penggugat membeli seluruh saham dari Perseroan Terbatas PT. PARAWIRA PRIMAKONSIER yang berkedudukan di Pekanbaru termasuk sebidang tanah seluas + 99,90 Ha (sembilan puluh sembilan koma sembilan puluh) yang terletak di Provinsi Riau Kabupaten Pelalawan, Kecamatan Langgam, Desa Pangkalan Gondai berdasarkan Akte Notaris Nomor : 76 tanggal 19 Maret 2011 dibuat di hadapan Fransiskus Djoenardi, S.H. Notaris di Pekanbaru; Sedang dalam petitum gugatan Penggugat yang salah satu petitumnya menyatakan batal dan tidak mempunyai kekuatan Hukum Perjanjian Kesepakatan Bersama yang dibuat di Pekanbaru tertanggal 1 Juni 2011 dan di Gewaarmerkt di hadapan Fransiskus Djoenardi, S.H. Notaris di Pekanbaru dengan Nomor : 1.922/GM/ 2011 sesuai bukti P.5 isinya yaitu : telah membeli, yaitu berupa ; a. Seluruh saham dalam Perseroan Terbatas PT. PARAWIRA PRIMAKONSIER, berkedudukan di Pekanbaru, termasuk sebidang tanah seluas kurang lebih Ha (Sembilan puluh Sembilan koma Halaman 5 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

6 Sembilan puluh Hektar), untuk perkebunan berikut dengan segala turutan-turutannya, yang terletak di Propinsi Riau, Kabupaten Pelalawan, Kecamatan Langgam, Desa Pangkalan Gondai; b. Seluruh saham dalam Perseroan Terbatas PT.PARAWIRA ABADITAMA, berkedudukan di Pekanbaru, termasuk sebidang tanah seluas kurang lebih Ha (Sembilan puluh Sembilan koma delapan puluh Hektar), untuk perkebunan berikut dengan segala turutan-turutannya, yang terletak di Propinsi Riau, Kabupaten Pelalawan, Kecamatan Langgam, Desa Pangkalan Gondai ; c. Seluruh saham dalam Perseroan Terbatas PT.PARAWIRA UTAMA, berkedudukan di Pekanbaru, termasuk sebidang tanah seluas kurang lebih Ha (Sembilan puluh Sembilan koma tujuh puluh Hektar), untuk perkebunan berikut dengan segala turutan-turutannya; maka gugatan Penggugat adalah kabur (obscuur libel) untuk itu haruslah dinyatakan tidak dapat diterima ; Bahwa dengan demikian isi kesepakatan bersama antara Penggugat dan Tergugat sebagaimana dalam bukti P.5 tersebut, tidak saja memuat hal sebagaimana dalam posita gugatan Penggugat yang hanya menyangkut tentang pembelian seluruh saham dari Perseroan Terbatas PT. PARAWIRA PRIMAKONSIER yang berkedudukan di Pekanbaru termasuk sebidang tanah seluas + 99,90 Ha (sembilan puluh sembilan koma sembilan puluh hektar), akan tetapi juga menyangkut tentang pembelian saham 1. Perseroan Terbatas PT.PARAWIRA ABADITAMA, termasuk sebidang tanah seluas kurang lebih Ha (Sembilan puluh Sembilan koma delapan puluh Hektar), 2. Perseroan Terbatas PT.PARAWIRA UTAMA, termasuk sebidang tanah seluas kurang lebih Ha (Sembilan puluh sembilan koma tujuh puluh hektar) ; - Bahwa dengan posita gugatan Penggugat yang demikian tersebut dan dihubungkan dengan petitum yaitu permintaaan pembatalan dan tidak mempunyai kekuatan Hukum Perjanjian Kesepakatan Bersama yang dibuat di Pekanbaru tertanggal 1 Juni 2011 dan di Gewaarmerkt di hadapan Fransiskus Djoenardi, S.H, Notaris di Pekanbaru dengan Nomor : 1.922/GM/ 2011 tersebut adalah tidak sejalan dan tidak bersesuaian, karena dalam posita hanya mengenai pembelian seluruh saham dari Perseroan Terbatas PT. PARAWIRA PRIMAKONSIER yang berkedudukan di Pekanbaru termasuk sebidang tanah seluas + 99,90 Ha (sembilan puluh sembilan koma sembilan puluh hektar) sedangkan yang dimintakan dalam petitum yaitu Halaman 6 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

7 pembatalan bukti P.5 yang berkenaan dengan pembelian seluruh saham dari Perseroan Terbatas PT. PARAWIRA PRIMAKONSIER termasuk sebidang tanah seluas + 99,90 Ha, pembelian saham Perseroan Terbatas PT. PARAWIRA ABADITAMA, termasuk sebidang tanah seluas kurang lebih Ha (sembilan puluh sembilan koma delapan puluh hektar), dan pembelian Perseroan Terbatas PT.PARAWIRA UTAMA, termasuk sebidang tanah seluas kurang lebih Ha (sembilan puluh sembilan koma tujuh puluh hektar), maka Majelis Hakim berpendapoat antara posita dan petitum gugatan Penggugat adalah tidak sejalan dan tidak bersesuaian; Menimbang, bahwa dengan pemeriksaan persidangan berdasarkan surat-surat bukti dan saksi-saksi dan keterangan pihak-pihak dalam jawab menjawab yang dalam hubungannya antara satu dengan lainnya saling bersesuaian dan diakui pihak-pihak setidak tidaknya berdasarkan tiadanya bantahan secara tegas dari pihak lawan, maka dalam perkara ini telah nyata adanya fakta hukum sebagai berikut: 1. Bahawa Tergugat/Terbanding mengakui dan tidak ada bantahan secara tegas perihal adanya Kesepakatan Bersama dimaksudkan yaitu Surat Perjanjian Kesepakatan Bersama tertanggal 1 Juni 2011 yang telah di Gewaarmerk dihadapan Fransiskus Djoenardi SH, Notaris di Pekanbaru dengan Nomor: 1.922/GM/2011 (Surat Bukti yang dib eri tanda P-5) yang dibuat diantara Penggugat/Pembanding dengan Tergugat/Terbanding; 2. Bahwa Tergugat/Terbanding secara tegas mengakui bahwa dengan adanya Kesepakatan Bersama dimaksudkan (Surat Bukti yang diberi tanda P-5) Tergugat/Terbanding telah nyata menerima uang sebesar Rp (satu milyar tiga puluh lima juta rupiah) dari Penggugat/ Pembanding (lihat jawaban Tergugat/Terbanding pada angka 17); 3. Bahwa perihal yang diterangkan, diakui, dinyatakan adanya hak pihak Tergugat/Terbanding dalam Kesepakatan Bersama dimaksudkan (Surat Bukti yang diberi tanda P-5), baik sebahagian ataupun keseluruhan adalah tidak ternyata adanya; Menimbang, bahwa berdasarkan fakta hukum angka 1 s/d angka 3 tersebut diatas, maka petitum gugatan perihal menyatakan perbuatan Tergugat/Terbanding adalah perbuatan melawan hukum adalah berlandasan hukum dan patut untuk dikabulkan; Halaman 7 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

8 Menimbang, bahwa perbuatan Tergugat/Terbanding adalah perbuatan melawan hukum dan dengan perbuatannya tersebut Tergugat/Terbanding telah nyata menerima uang dari Penggugat/Pembanding, maka petitum gugatan untuk membayar kerugian yang diderita Penggugat/Pembanding adalah patut untuk dikabulkan yang besarnya adalah sejauh yang diakui Tergugat/ Terbanding diterimanya dari Penggugat/Pembanding yaitu sebesar Rp ,00 (satu milyar tiga puluh lima juta rupiah); Menimbang, bahwa perbuatan Tergugat/Terbanding dalam Kesepakatan Bersama (Surat Bukti yang diberi tanda P-5), adalah perbuatan melawan hukum, maka petitum gugatan menyatakan batal dan tidak mempunyai kekuatan Hukum Perjanjian Kesepakatan Bersama tertangal 1 Juni 2011 dan di Gewaarmerkt dihadapan Fransiskus Djoenardi,S.H., Notaris di Pekanbaru dengan Nomor 1.922/GM/2011, patut dikabulkan; Menimbang, bahwa petitum gugatan selebihnya adalah tidak cukup beralasan hukum, maka petitum gugatan selebihnya tidak dapat dikabulkan dan harus dinyatakan ditolak. DALAM REKONPENSI: Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi tidak sependapat dengan alasanalasan dan pertimbangan hukum putusan Hakim Tingkat Pertama dalam Rekonpensi yang amarnya menyatakan gugatan Penggugat adalah kabur (obscuur libel) dan haruslah dinyatakan tidak dapat diterima; Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi tidak sependapat dengan alasanalasan dan pertimbangan hukum putusan Hakim Tingkat Pertama dalam Rekonpensi adalah dengan alasan-alasan dan pertimbangan sebagai berikut dibawah ini; Menimbang, bahwa putusan Hakim Tingkat Pertama dalam menyatakan gugatan Penggugat adalah kabur (obscuur libel) dan haruslah dinyatakan tidak dapat diterima adalah dengan alasan-alasan dan pertimbangan yang pada pokoknya adalah karena ada pekerjaan yang harus dilakukan oleh Penggugat Rekonpensi/Tergugat Konpensi yang belum dikerjakannya, maka Penggugat Rekonpensi/Tergugat Konpensi belum melaksanakan prestasinya secara penuh, maka dengan demikian Penggugat Rekonpensi/Tergugat Konpensi Halaman 8 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

9 belum dapat menuntut Tergugat Rekonpensi/ Penggugat Konpensi untuk melaksanakan pembayaran secara penuh pula, oleh karenanya gugatan rekonpensi yang diajukan oleh Penggugat Rekonpensi/Tergugat Konpensi dengan keadaan prestasi yang belum penuh dinyatakan terlalu dini untuk diajukan atau masih premature, dan selanjutnya gugatan Rekonpensi yang diajukan Penggugat Rekonpensi/Tergugat Konpensi ini haruslah dinyatakan tidak dapat diterima; Menimbang, bahwa sebagaimana dalil gugatan dalam Konpensi maupun dalil gugatan Rekonpensi yang diakui pihak-pihak dalam perkara ini, adapun hubungan hukum antara Penggugat Rekonpensi/Tergugat Konpensi dengan Tergugat Rekonpensi /Penggugat Konpensi adalah didahului dan didasarkan adanya hubungan hukum antara Tergugat Konpensi/Penggugat Rekonpensi disatu pihak dengan Turut Tergugat I Konpensi/Turut Tergugat I Rekonpensi /Turut Terbandung I dan Turut Tergugat II Konpensi/Turut Tergugat II Rekonpensi/Turut Terbanding II. di pihak lain; Menimbang, bahwa sebagaimana diuraikan dalam pertimbangan dalam Konpensi,bahwa dalam hubungan hukum dimaksudkan antara Pengugat Konpensi/Tergugat Rekonpensi/Pembanding dengan Tergugat Konpensi/ Pengugat Rekonpensi/Terbanding yaitu Kesepakatan Bersama tertanggal 1 Juni 2011 yang telah di Gewaarmerk dihadapan Fransiskus Djoenardi, S.H. Notaris di Pekanbaru dengan Nomor 1.922/GM/2011 (Surat Bukti yang dib eri tanda P-5) yang dibuat diantara Penggugat Konpensi/Tergugat Rekonpensi/ Pembanding dengan Tergugat Konpensi/Penggugat Rekonpensi/Terbanding, Tergugat Konpensi/Penggugat Rekonpensi/Terbanding telah nyata menerima uang sebesar Rp ,00 (satu milyar tiga puluh lima juta rupiah) dari Penggugat Konpensi/Pembanding, sedang perihal yang diterangkan, diakui, dinyatakan adanya hak pihak Tergugat/Terbanding dalam Kesepakatan Bersama dimaksudkan, baik sebahagian ataupun keseluruhan adalah tidak nyata adanya; Oleh karena itu perbuatan pihak Tergugat Konpensi/Penggugat Rekonpensi/Terbanding dalam hubungan hukumnya terhadap Penggugat Konpensi/Tergugat Rekonpensi yaitu dalam Kesepakatan Bersama dimaksudkan adalah perbuatan melawan hukum serta Kesepakatan Bersama dinyatakan batal dan tidak mempunyai kekuatan hukum; Menimbang, sebagaimana diuraikan dalam pertimbangan diatas, maka gugatan Rekonpensi adalah didasarkan atas hubungan hukum dimana Penggugat Rekonpensi sendiri yang melakukan perbuatan melawan hukum dan hubungan hukum dimaksud dinyatakan batal dan tidak mempunyai Halaman 9 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

10 kekuatan hukum, maka gugatan Rekonpensi tersebut tidak dapat dikabulkan dan harus dinyatakan ditolak untuk seluruhnya; Menimbang, bahwa Dalam Konpensi, Eksepsi dinyatakan ditolak, dalam Pokok Perkara dikabulkan sebagian, dan gugatan Rekonpensi dinyatkan ditolak untuk seluruhnya, maka pihak yang kalah dalam perkara ini adalah Tergugat/Terbanding, dan oleh karena itu harus dihukum untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan; Menimbang, bahwa hubungan hukum dalam gugatan Konpensi maupun dalam gugatan Rekonpensi diakui pihak-pihak dalam perkara adalah didahului dan didasarkan adanya hubungan hukum antara Tergugat Konpensi/Penggugat Rekonpensi disatu pihak dengan Turut Tergugat I Konpensi/Turut Tergugat I Rekonpensi/Turut Terbanding I dan Turut Tergugat II Konpensi/Turut Tergugat II Rekonpensi/Turut Terbanding II di pihak lain, maka Turut Tergugat I Konpensi /Turut Tergugat I Rekonpensi I/Turut Terbanding I dan Turut Tergugat II Konpensi/Turut Tergugat II Rekonpensi/Turut Terbanding II, dihukum untuk mematuhi putusan ini; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut diatas, maka putusan Pengadilan Negeri Pekanbaru tanggaal 18 September 2013 Nomor 131/Pdt.G/2012/PN.PBR yang dimohonkan banding tersebut tidak dapat dipertahankan lagi dan harus dibatalkan dan Pengadilan Tinggi akan mengadili sendiri perkara ini yang amarnya sebagaimana tersebut dibawah ini; Mengingat, Undang-Undang Nomor 48 Tahun 2009 Tentang Kekuasaan Kehakiman,Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1986 Tentang Peradilan Umum jounto Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2004 Tentang Perubahan Atas Undang Undang Nomor: 2 Tahun 1986 Tentang Peradilan Umum jounto Undang- Undang jounto Undang-Undang Nomor 49 Tahun 2009 Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1986 Tentang Peradilan Umum, Ketentuan Pasal 199, Pasal 293 RBG, dan ketentuan perundang-undangan lainnya yang berkaitan dengan perkara ini; M E N G A D I L I : - Menerima permohonan banding dari Penggugat Konpensi/Tergugat Rekonpensi/Pembanding; - Membatalkan putusan Pengadilan Negeri Pekanbaru tanggal 18 September 2013 Nomor 131/Pdt.G/2012/PN.PBR yang dimohonkan banding tersebut; Halaman 10 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

11 MENGADILI SENDIRI: DALAM KOPENSI : DALAM EKSEPSI : - Menyatakan Eksepsi Tergugat /Terbanding tidak dapat diterima; DALAM POKOK PERKARA: 1. Mengabulkan gugatan Penggugat/Pembanding untuk sebagian; 2. Menyatakan Tergugat/Terbanding telah melakukan perbuatan melawan hukum; 3. Menghukum Tergugat/Terbanding untuk membayar kerugian kepada Penggugat/Pembanding sebesar Rp ,00 (satu milyar tiga puluh lima juta rupiah); 4. Menyatakan batal dan tidak mempunyai kekuatan hukum Perjanjian Kesepakatan Bersama tertangal 1 Juni 2011 dan di Gewaarmerkt dihadapan Fransiskus Djoenardi, S.H Notaris di Pekanbaru dengan Nomor: 1.922/GM/2011; 5. Menolak gugatan selain dan selebihnya; DALAM REKONPENSI : - Menolak gugatan Penggugat Rekonpensi untuk seluruhnya; DALAM KONPENSI dan REKONPENSI ; - Menghukum Tergugat Konpensi/Penggugat Rekonpensi/Terbanding untuk membayar ongkos perkara dalam kedua tingkat peradilan yang dalam tingkat banding sebesar Rp (seratus lima puluh ribu rupiah); - Menghukum Turut Tergugat I Konpensi/Turut Tergugai I Rekonpensi/Turut Terbanding dan Turut Tergugat II Konpensi/Turut Tergugat II Rekonpensi/ Turut Terbanding II mematuhi isi putusan ini; Demikianlah diputuskan dalam sidang musyawarah Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Pekanbaru pada hari Kamis tanggal 11 September 2014 oleh kami Parlindungan Napitupulu, S.H.,MHum selaku Ketua Majelis, Ewit Soetriadi, S.H.,M.H dan Nelson Samosir, S.H.,M.H masing-masing sebagai Hakim Anggota berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Pekanbaru tanggal 3 Juli 2014 Nomor 94 /Pen.Pdt/2014/PTR untuk memeriksa dan mengadili perkara ini dalam tingkat banding dan putusan tersebut pada hari Rabu tanggal 24 September 2014 diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis tersebut dengan didampingi Hakim-Hakim Anggota, Halaman 11 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

12 serta dibantu oleh Yusnidar, S.H Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi tersebut akan tetapi tanpa dihadiri pihak-pihak dalam perkara ini; HAKIM ANGGOTA; KETUA MAJELIS; Ewit Soetriadi, S.H.,M.H Parlindungan Napitupulu, S.H.,MHum Nelson Samosir, S.H.,M.H PANITERA-PENGGANTI; Yusnidar, S.H Perincian biaya Proses : 1. Meterai... Rp ,00 2. Redaksi... Rp ,00 3. Leges... Rp ,00 4. Biaya administrasi... Rp ,00 J u m l a h... Rp ,00 (seratus lima puluh ribu rupiah). Halaman 12 dari 12 Putusan Nomor 94/PDT/2014/PTR

P U T U S A N Nomor: 92/PDT/2013/PTR

P U T U S A N Nomor: 92/PDT/2013/PTR P U T U S A N Nomor: 92/PDT/2013/PTR DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Pekanbaru yang memeriksa dan mengadili perkaraperkara perdata dalam peradilan tingkat banding, telah
