skripsi untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana oleh Yuni Istiana

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "skripsi untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana oleh Yuni Istiana"

Transkripsi

1 PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN THINK TALK WRITE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA DI KELAS 5 SD NEGERI JAMUSAN KECAMATAN JUMO KABUPATEN TEMANGGUNG SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2012/2013 skripsi untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana oleh Yuni Istiana PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR S1 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2013

2

3 PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN THINK TALK WRITE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA DI KELAS 5 SD NEGERI JAMUSAN KECAMATAN JUMO KABUPATEN TEMANGGUNG SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2012/2013 skripsi untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana oleh Yuni Istiana PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR S1 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2013 i

4 ABSTRAK Istiana, Yuni Penerapan Model Pembelajaran Think Talk Write Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Di Kelas 5 SD Negeri Jamusan Kecamatan Jumo Kabupaten Temanggung Semester Genap Tahun Ajaran 2012/2013. Program Studi PGSD Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembimbing Drs. Nyoto Harjono, M.Pd. Kata kunci : model pembelajaran kooperatif tipe think talk write dan hasil belajar bahasa Indonesia Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah model pembelajaran kooperatif tipe Think Talk Write dapat meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia khususnya tentang meringkas isi buku dengan memperhatikan pengguanaan ejaan di kelas 5. Model pembelajaran kooperatif tipe Think Talk Write merupakan salah satu model yang digunakan oleh guru untuk memberi rangsangan siswa agar meningkatkan aktivitas dan hasil dalam belajar karena model Think Talk Write ini diterapkan berdasarkan tiga tahapan penting, yaitu tahap think (berpikir), talk (berdiskusi), dan write (menulis). Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Jamusan Kecamatan Jumo Kabupaten Temanggung. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas 5 yang berjumlah 23 siswa. Data penelitian untuk hasil belajar bahasa Indonesia diperoleh melalui tes evaluasi dari pembelajaran pada siklus 1 dan 2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Think Talk Write dapat meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia pada siswa kelas 5. Hal ini ditunjukkan dengan peningkatan nilai siswa dari kondisi awal, siklus 1 dan siklus 2. Pada saat kondisi awal terdapat 10 siswa yang tuntas dalam KKM atau sebesar 43,5% dan yang belum tuntas terdapat 13 siswa atau sebesar 56,5%. Pada siklus 1 terdapat 15 siswa yang tuntas dalam KKM atau sebesar 65,2%, dan yang belum tuntas terdapat 8 siswa atau sebesar 34,8%, sedangkan pada siklus 2 terdapat 21 siswa yang tuntas dalam KKM atau sebesar 91,3%, dan yang belum tuntas dalam belajar terdapat 2 siswa atau sebesar 8,7 %. Dari analisis data tersebut dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Think Talk Write dapat meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia siswa kelas 5. ii

5 iii

6 iv

7 LEMBAR PERSEMBAHAN MOTTO Kuolah kata, kubaca makna, kuikat dalam alinea, kubingkai dalam bab sejumlah lima, jadilah mahakarya, gelar sarjana kuterima, orangtua, keluarga, dan sahabat pun bahagia. PERSEMBAHAN Skripsi ini saya persembahkan untuk : o o o o Allah SWT yang memberikan kesehatan dan kelancaran dalam membuat skripsi ini sampai selesai Kedua orang tuaku yang tulus memberikan dukungan dan doa Kepada teman-teman Cemara Raya Ari, Fariza, Restu, Linda, Menik, Novi, dan yang selalu mendukung dan memberikan semangat Semua pihak yang membantu saya dalam menyelesaikan penelitian ini v

8 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan karuniannya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul : Penerapan Model Pembelajaran Think Talk Write Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Di Kelas 5 SD Negeri Jamusan Kecamatan Jumo Kabupaten Temanggung semester Genap Tahun Ajaran 2012/2013. Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar Bahasa Indonesia pada siswa kelas 5 SD Negeri Jamusan, Kecamatan Jumo, Kabupaten Temanggung dengan model pembelajaran Think Talk Write. Penulisan skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk penulisan skripsi pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Keberhasilan dalam menyusun skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak yang terkait. Untuk itu dalam kesempatan ini, penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Dra. Yari Dwikurnaningsih, M.Pd. selaku Dekan FKIP UKSW yang telah memfasilitasi pelaksanaan program studi PGSD. 2. Herry Sanoto, S.Si., M.Pd. selaku Kaprogdi S1 PGSD, yang bertanggungjawab penuh atas terselenggaranya pendidikan di PGSD 3. Drs. Nyoto Harjono, M.Pd. selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran guna memberikan bimbingan 4. Ridha Sarwono, S.Sn., M.Pd. selaku Dosen Penguji yang banyak meluangkan waktu dan tenaga untuk membimbing 5. Prof. Dr. Slameto, M.Pd. selaku Wali Studi yang telah banyak memberikan bimbingan 6. Mujiono, S.Pd.SD selaku Kepala Sekolah SD Negeri Jamusan yang telah memberikan izin untuk melakukan penelitian 7. Heni Turmawati selaku guru kelas 5 di SD Negeri Jamusan yang banyak membantu peneliti dalam memperoleh data vi

9 8. Kedua orang tua dan adik tersayang yang selalu mendo akan dan memberikan dorongan serta semangat. 9. Teman teman yang tidak dapat saya sebutkan satu-persatu yang telah memotivasi dan menyediakan sarana dan prasarana serta memberikan doa dan dukungannya untuk terselesainya proposal skripsi ini. Demikian skripsi ini penulis susun, semoga bermanfaat bagi semua pihak. Saran dan masukan yang membangun diterima dengan senang hati. Salatiga, Mei 2013 Penulis vii

10 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i ABSTRAK... ii LEMBAR PENGESAHAN... iii SURAT PERNYATAAN... iv LEMBAR PERSEMBAHAN... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 4 BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Kajian Teori Hakikat Belajar Hasil Belajar Faktor-faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar Pembelajaran Bahasa Indonesia Pembelajaran Kooperatif Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Talk Write Kajian Hasil Penelitian yang Relevan Kerangka Berpikir Hipotesis Tindakan BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian Setting Penelitian Karakteristik Subjek Penelitian Jenis dan Desain Penelitian Variabel Penelitian Rencana Tindakan Siklus Siklus Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data Teknik Pengumpulan Data viii

11 3.5.2 Instrumen Pengumpulan Data Validitas dan reliabilitas Uji Validitas Uji Reliabilitas Taraf Kesukaran Indikator Keberhasilan Teknik Anaisis Data BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Pelaksanaan Tindakan Deskripsi Kondisi Awal Deskripsi Pelaksaan Siklus Deskripsi Pelaksanaan Siklus Analisis Komparatif Pembahasan Hasil Penelitian BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

12 DAFTAR TABEL 3.1 Kisi-kisi Soal Siklus Kisi-kisi Soal Siklus Kisi-kisi Lembar Observasi Aktivitas Guru Kisi-kisi Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa Uji Validitas Siklus Uji Validitas Siklus Uji Reliabilitas Siklus Uji Reliabilitas Siklus Taraf Kesukaran Soal Siklus Taraf Kesukaran Soal Siklus Hasil Belajar Siswa pada Kondisi Awal Perbandingan Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus 1 dan Siklus Perbandingan Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus 1 dan Siklus Perbandingan Nilai Hasil Belajar bahasa Indonesia Pra Siklus, Siklus 1 dan Siklus x

13 DAFTAR GAMBAR 4.1 Hasil Belajar bahasa Indonesia pada Kondisi Awal Perbandingan Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus 1 dan Siklus Perbandingan Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus 1 dan Siklus Perbandingan Nilai Hasil Belajar bahasa Indonesia Pra Siklus, Siklus 1 dan Siklus xi

14 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 RPP Siklus Lampiran 2 RPP Siklus Lampiran 3 Tes Formatif Siklus Lampiran 4 Tes Formatif Siklus Lampiran 5 Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus 1 Pertemuan Lampiran 6 Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus 1 Pertemuan Lampiran 7 Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus 2 Pertemuan Lampiran 8 Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus 2 Pertemuan Lampiran 9 Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus 1 80 Pertemuan 1... Lampiran 10 Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus 1 82 Pertemuan 2... Lampiran 11 Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus 2 84 Pertemuan 1... Lampiran 12 Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus 2 86 Pertemuan 2... Lampiran 13 Daftar Nilai Pra Siklus (Kondisi Awal) Lampiran 14 Daftar Nilai Siklus Lampiran 15 Daftar Nilai Siklus Lampiran 16 Data Mentah Soal Siklus Lampiran 17 Data mentah Soal Siklus Lampiran 18 Hasil Uji Validitas Instrumen Siklus Lampiran 19 Hasil Uji Validitas Instrumen Siklus Lampiran 20 Data Mentah Tingkat Kesukaran Soal Siklus Lampiran 21 Data mentah Tingkat Kesukaran Soal Siklus Lampiran 22 Tingkat Kesukaran Soal Siklus Lampiran 23 Tingkat Kesukaran Soal Siklus Lampiran 24 Surat Keterangan Uji Validitas Instrumen Lampiran 25 Surat Keterangan Penelitian Lampiran 26 Surat Izin Uji Validitas Instrumen Lampiran 27 Surat Izin Penelitian Lampiran 28 Dokumentasi Siklus Lampiran 29 Dokumentasi Siklus xii

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Restu Adhitiantono

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Restu Adhitiantono PENGGUNAAN METODE PQ4R UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS 5 SD NEGERI 1 JIKEN KECAMATAN JIKEN KABUPATEN BLORA SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2012/2013 SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana
