PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE

dokumen-dokumen yang mirip
PENERAPAN METODE MIND MAPPING

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ARTIKULASI DENGAN

PENERAPAN KOMBINASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TWO STAY TWO STRAY

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share

Oleh : AYUB RIDWAN SYAH K

: AYU PERDANASARI K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG STRUKTUR BUMI PADA SISWA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR PENGANTAR AKUNTANSI SISWA KELAS X AKUNTANSI SMK NEGERI 1 SURAKARTA DENGAN PENERAPAN ROLE PLAYING BERBANTUAN VIDEO

SKRIPSI. Oleh: RIAS ANJANI K

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN SOSIODRAMA

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERCERITA MELALUI MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS III SD NEGERI BALEHARJO 3, SUKODONO, SRAGEN TAHUN AJARAN 2012/2013

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGGUNAKAN ALAT UKUR TEKNIK DENGAN METODE DRILL PADA KELAS X TKR 2 SMK N 1 SAWIT BOYOLALI TAHUN AJARAN 2014/2015

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA MENULIS PERMULAAN MELALUI MEDIA REALIA SISWA KELAS II SD NEGERI KARANGWARU 1, PLUPUH, SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN PEMBERIAN TUGAS DAN RESITASI

SKRIPSI. Oleh: EVY NURYANI K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENERAPAN TEKNIK PENILAIAN DIRI DENGAN RUBRIK UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PADA PEMBELAJARAN AKUNTANSI DI SMK BATIK 1 SURAKARTA

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

RATIH RAHMAWATI K

: ARNIKA ANDRIANI K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KOGNITIF SISWA KELAS X SMAN 1 NGEMPLAK DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

SKRIPSI. Oleh: KUKUH FAJAR TRAWOCO (K ) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 commit to user

SKRIPSI. Disusun Oleh : Atut Yuliarni NIM : X FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2015

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE CONCEPT SENTENCE UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS CERITA KEMBALI

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA DENGAN REKA CERITA GAMBAR

PENINGKATAN PEMAHAMAN KOSAKATA BAHASA JAWA MELALUI MEDIA WORD WALL PADA SISWA KELAS VB SD NEGERI MADEGONDO 01 GROGOL SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016

UMITRI ASTUTI K

PENINGKATAN PENGENALAN HURUF MELALUI MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM PADA ANAK KELOMPOK A TK AL ISLAM 4 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015 / 2016

PENERAPAN QUANTUM LEARNING

PENERAPAN READING WORKSHOP

IMPLEMENTASI METODE MIND MAP

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMPULKAN MELALUI

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR DAN KEMAMPUAN ANALISIS SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATON

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA JULI

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SIFAT CAHAYA

PENGGUNAAN MODEL KOOPERATIF TEKNIK MAKE A MATCH

MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS V SD MUHAMMADIYAH 11 MANGKUYUDAN SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MODEL

PENERAPAN PROJECT BASED LEARNING

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PANTUN MELALUI PENERAPAN MODEL EXPERIENTIAL LEARNING

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SUMBER DAYA ALAM MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH

SKRIPSI. Oleh : MARETTA ENGGAR KUSUMANINGTYAS K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2015

SKRIPSI. Oleh: TUTUT AMBARWATI K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Agustus 2015.

PENINGKATAN KEMAMPUAN

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE

Skripsi. Oleh : Nur Oktavia K

PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN SOMATIS AUDITORI

PENINGKATAN KETERAMPILAN BEREKSPERIMEN MENGGUNAKAN MODEL PROJECT BASED LEARNING (PjBL) PADA SISWA KELAS IV SDIT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN 2015/2016

PEMBELAJARAN MODEL GROUP INVESTIGATION

PENGGUNAAN METODE PEER LESSONS DILENGKAPI MEDIA POWER POINT UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI SISWA PADA PEMBELAJARAN AKUNTANSI DI SMK WIKARYA KARANGANYAR

PENERAPAN MODEL KONTEKSTUAL (CTL) PADA PEMBELAJARAN IPS

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMECAHKAN MASALAH PERBANDINGAN DAN SKALA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

SKRIPSI. Oleh: NUR HIDAYATU SHOLIHAH K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG (DIRECT INSTRUCTION)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

PENERAPAN MODEL PBL MELALUI METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA PADA SUHU DAN KALOR KELAS X-5 SMAN GONDANGREJO

MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DENGAN METODE ROLE

PENINGKATAN KEMAMPUAN OPERASI PENJUMLAHAN DAN

SKRIPSI. Oleh : ELFRIDA NOVIANTY K

PENGGUNAAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN BASA KRAMA ALUS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI I PURWOSARI WONOGIRI

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN HEE (HYPOTHESIS - EXPLORATION - EXPLANATION) UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP GAYA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA

: GARNIS AYU AMALIA K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DISERTAI HANDOUT

PENERAPAN PENDEKATAN SCIENTIFIC

Oleh : EKY DAYANTI LINDA PERMADANI K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK TALK WRITE

Skripsi Oleh : Ahmad Hidayat Fauzi K

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI TEKNIK EXAMPLES NON EXAMPLES PADA PESERTA DIDIK KELAS IV SDN 02 NGASEM KARANGANYAR 2012/2013

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SIFAT-SIFAT BANGUN RUANG MELALUI METODE EXAMPLES NON EXAMPLES PADA SISWA KELAS V SDN TAWANG 02 TAHUN 2013 SKRIPSI

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN GAME

PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH DENGAN PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING

IMANUEL DALAPANG K

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI MASALAH SOSIAL

APLIKASI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) UNTUK MENINGKATKAN

PENGGUNAAN MODEL PICTURE AND PICTURE

SKRIPSI. Oleh: YUDA ADI PRASETYA K

PENGGUNAAN MEDIA BONEKA JARI UNTUK PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK DONGENG PADA SISWA KELAS I SDN PURWOTOMO SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015/2016

PENGGUNAAN MEDIA KOMIK UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN PADA SISWA KELAS IV SDN I MENDAK DELANGGU KLATEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP ENERGI BUNYI

PENERAPAN TEKNIK SCRAMBLE UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS AKSARA JAWA SISWA KELAS III

SKRIPSI. Oleh: Watsiqotul Mardliyah K

: BERNADETA BEKA FITRI APRIANTI K

PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MEKANIKA TEKNIK MELALUI PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION)

UPAYA PENINGKATAN INTERAKSI SOSIAL DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION

Transkripsi:

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN BERPIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN KONFIRMASI KEPUTUSAN PELANGGAN KELAS X PEMASARAN SMK BATIK 1 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015 SKRIPSI Oleh : HAMIDAH FAJRIN K7411074 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Oktober 2015

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN BERPIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN KONFIRMASI KEPUTUSAN PELANGGAN KELAS X PEMASARAN SMK BATIK 1 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015 Oleh : HAMIDAH FAJRIN K7411074 Skripsi Diajukan untuk memenuhi syarat salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Pendidikan Ekonomi Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Oktober 2015

ABSTRAK Hamidah Fajrin. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Konfirmasi Keputusan Pelanggan Kelas X Pemasaran SMK Batik 1 Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Oktober 2015. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar siswa kelas X Pemasaran pada mata pelajaran Konfirmasi Keputusan Pelanggan di SMK Batik 1 Surakarta tahun pelajaran 2014/2015 melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilakukan sebanyak dua siklus. Setiap siklus terdapat 4 tahap yaitu: (1) perencanaan tindakan; (2) pelaksanaan tindakan; (3) pengamatan; (4) refleksi terhadap tindakan. Setiap siklus terdapat 4 kali pertemuan dengan setiap pertemuan berlangsung sebanyak 2 x 45 menit. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar siswa kelas X Pemasaran SMK Batik 1 Surakarta tahun pelajaran 2014/2015. Hal tersebut terlihat dari kemampuan berpikir kritis siswa pada aspek memfokuskan masalah meningkat sebesar 29,03% (siklus I sebesar 64,52% dan siklus II 93,55%), pada aspek mempertimbangkan sumber atau teori meningkat sebesar 32,26% (siklus I 58,06% dan siklus II 90,32%), pada aspek mengidentifikasi masalah meningkat sebesar 35,49% (siklus I 58,06% dan siklus II 93,55%), pada aspek memberikan alternatif untuk pemecahan masalah meningkat sebesar 32,25% (siklus I 54,84% dan siklus II 87,09%), pada aspek menjelaskan alternatif pemecahan masalah meningkat sebesar 32,26% (siklus I 51,61% dan siklus II 83,87%), dan pada aspek membuat kesimpulan sederhana meningkat sebesar 22,58% (siklus I 74,19% dan siklus II 96,77%). Sebelum diterapkan model pembelajaran Think Pair Share nilai rata-rata kelas adalah 75,23 dengan presentase ketuntasan hasil belajar sebesar 47%. Pada siklus I nilai ratarata kelas sebesar 77 dengan presentase ketuntasan hasil belajar sebesar 74,2%, sedangkan siklus II nilai rata-rata kelas sebesar 83,38 dengan presentase ketuntasan hasil belajar sebesar 90,32%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan penerapan model pembelajaran Think Pair Share dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Konfirmasi Keputusan Pelanggan. Kata kunci: Think Pair Share, kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar Konfirmasi Keputusan Pelanggan.

ABSTRACT Hamidal Fajrin. Application of the Cooperative Learning Model of the Think Pair Share (TPS) Type to Improve the Critical Thinking Ability and the Learning Achievement in Consumer-Based Decision Confirmation Subject Matter of the Students in Grade X of Marketing Department of Vocational High School Batik 1 of Surakarta in Academic Year 2014/2015. Skripsi: The Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University, Surakarta, October 2015. The objective of this research is to improve the critical thinking ability and the learning achievement in Consumer-Based Decision Confirmation of the students in Grade X of Marketing Department of Vocational High School Batik 1 of Surakarta in Academic Year 2014/2015 through the application of the Cooperative Learning Model of the TPS type. This research used the classroom action research (CAR) with two cycles. Each cycle consisted of four phases, namely: planning, action, observation, and reflection. Each cycle had four sessions, and each lasted for 2 x 45 minutes. The achievement of research shows that the cooperative learning model of the TPS type could improve the critical thinking ability and the learning achievement in the Consumer-Based Decision Confirmation subject matter of the students in Grade X of Marketing Department of Vocational High School Batik 1 of Surakarta in Academic Year as shown by the following: The critical thinking ability on the aspect of Focusing Problems increased as much as 29.03% (In Cycle I it was 64.52%, and in Cycle II it became 93.55%); the critical thinking ability on the aspect of Considering Sources or Theories increased as much as 32.26% (In Cycle I it was 58.06%, and in Cycle II it became 90.32%); the critical thinking ability on the aspect of Identifying Problems increased as much as 35.49% (In Cycle I it was 58.06%, and in Cycle II it became 93.55%); the critical thinking ability on the aspect of Giving Alternatives to Solve Problems increased as much as 32.25% (in Cycle I it was 54.84%, and in Cycle II it became 87.09%); the critical thinking ability on the aspect of Explaining Alternatives to Solve Problems increased as much as 32.26% (in Cycle I it was 51.61%, and in Cycle II it became 83.87%); and the critical thinking ability on the aspect of Drawing Conclusions increased as much as 22.58% ( in Cycle I it was 74.19%, and in Cycle II it became 96.77%). Furthermore, prior to the application of the cooperative learning model of the TPS type, class average score was 75.23 with learning completeness of 47%. Following the treatment, the score average score became 77 with the learning completeness of 74.2% in Cycle I and 83.38 with the learning completeness of 90.32% in Cycle II. Thus, the application of the cooperative learning model of the TPS type could improve the critical thinking ability and the learning achievement in the Consumer-Based Decision Confirmation subject matter. Keywords: Think Pair Share, critical thinking ability, learning achievement in the Consumer-Based Decision Confirmation subject matter

MOTTO # Pendidikan merupakan perlengkapan paling baik untuk hari tua.(aristoteles) # # Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Maka apabila engkau telah selesai (dari sesuatu urusan), tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang lain). Dan hanya kepada Tuhanmulah engkau berharap. (QS. Al-Insyirah,6-8) # # Orang-orang yang sukses telah belajar membuat diri mereka melakukan hal yang harus dikerjakan ketika hal itu memang harus dikerjakan, entah mereka menyukainya atau tidak." (Aldus Huxley) #

PERSEMBAHAN Teriring syukurku pada-mu, kupersembahkan karya ini untuk: Bapak dan Ibu Terima kasih buat segala dukungan yang engkau berikan kepadaku selama ini. Terima kasih buat doa yang selalu engkau panjatkan padamu. Terima kasih buat segala kasih saying yang tiada henti kepada putrimu. Aku sangat sayang kepadamu bapak dan ibu ku tercinta. Budhe Halimah dan Pakdhe Wasno Terima kasih buat semua dukungan dan doa mu yang selalu mengiringi langkahku. Aku sangat berterima kasih karena selama ini engkau selalu menyayangiku dengan cintamu yang tulus. Terima kasih untuk segala yang engkau berikan kepadaku ini. Setajam Silet Terima kasih buat teman-teman setajam silet yang selalu memberikan semangat, memotivasi dan doa kalian semua. Teman-Teman BKK PTN 2011 Terima kasih saya ucapkan untuk teman-teman BKK PTN angkatan 2011 yang telah membantuku baik pikiran maupun tenaga dan terima kasih juga buat semangat yang selalu kalian berikan kepadaku. FKIP Universitas Sebelas Maret, Almamater tercinta Terima kasih buat almamater tercinta FKIP Universitas Sebelas Maret yang sudah memberikan banyak ilmu pengetahuan, pengalaman, dan mempertemukanku dengan teman-teman yang meberikan inspirasi bagiku.

KATA PENGANTAR Alhamdulillahirabbil alamin atas segala nikmat iman, Islam, kesempatan, serta kekuatan yang telah diberikan Allah Subhanahuwata ala sehingga Penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Shalawat beriring salam untuk tuntunan dan suri tauladan Rasulullah Shallallahu alaihiwasallam beserta keluarga dan sahabat beliau yang senantiasa menjunjung tinggi nilai-nilai Islam yang sampai saat ini dapat dinikmati oleh seluruh manusia di penjuru dunia. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar sarjana pada Program Studi Pendidikan Ekonomi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret. Penulis menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, penulis menyampaikan terima kasih kepada: 1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan izin penulisan skripsi ini. 2. Drs. Sunarto, MM, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Ekonomi yang memberikan bimbingan, pengarahan, dan motivasi. 3. Prof. Dr. Soetarno Joyoatmojo, M.Pd, selaku pembimbing I, yang selalu memberikan motivasi dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini. 4. Dra. Sri Wahyuni, MM, selaku pembimbing II, yang selalu memberikan motivasi dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini. 5. Kepala SMK Batik 1 Surakarta, yang telah memberikan kesempatan dan tempat guna pengambilan data dalam penelitian ini. 6. Kustianingsih, S.Pd, selaku Guru mata pelajaran Konfirmasi Keputusan Pelanggan SMK Batik 1 Surakarta, yang telah memberikan bantuan dan bimbingan dalam penelitian.

7. Para siswa SMK Batik 1 Surakarta yang telah bersedia untuk berpartisipasi dalam pelaksanaan penelitian ini. 8. Bapak, ibu, budhe, pakdhe dan keluarga tercintaku yang selalu memberikan dukungan, motivasi, kasih saying, dan doanya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 9. Setajam silet yang selalu memberikan motivasi dan membantuku dalam penyusunan skripsi ini. 10. Semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan karena keterbatasan penulis. Meskipun demikian, penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya. Surakarta, 26 Oktober 2015 Penulis,

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERNYATAAN... HALAMAN PENGAJUAN... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN ABSTRAK... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv v vi viii ix x xii xvi xvii xviii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 5 BAB II LANDASAN TEORI A. Tinjauan Pustaka dan Hasil Penelitian yang Relevan 1. Belajar... 7

a. Pengertian Belajar... 8 b. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Belajar... 9 c. Prinsip-prinsip Belajar... 10 2. Pembelajaran... 11 a. Pengertian Pembelajaran... 11 b. Komponen-komponen Pembelajaran... 12 c. Tujuan Pembelajaran... 13 3. Model Pembelajaran Kooperatif... 13 a. Pengertian Model Pembelajaran Kooperatif... 13 b. Ciri-ciri Pembelajaran Kooperatif... 15 4. Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share... 16 a. Pengertian Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share... 16 b. Teori Belajar dan Pembelajaran yang Mendasari Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share... 18 c. Tahap-tahap Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share... 20 d. Kelebihan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share... 22 e. Kelemahan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share... 23 5. Berpikir Kritis... 23 a. Pengertian Berpikir Kritis... 23 b. Indikator Berpikir Kritis... 25 6. Hasil Belajar... 29 a. Pengertian Hasil Belajar... 29 b. Makna Hasil Belajar... 30 c. Prinsip Penilaian Hasil Belajar... 31 d. Penilaian Hasil Belajar... 31 e. Authentic Assessment/Assessment Alternative... 33 7. Hakikat Konfirmasi Keputusan Pelanggan... 36 8. Keterkaitan Antara Model Pempelajaran Kooperatif Tipe Think

Pair Share dengan Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Peserta Didik... 37 B. Penelitian yang Relevan... 37 C. Kerangka Berpikir... 40 D. Hipotesis Tindakan... 44 BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian... 45 1. Tempat Penelitian... 45 2. Waktu Penelitian... 46 B. Subjek dan Objek Penelitian... 48 1. Subjek Penelitian... 48 2. Objek Penelitian... 48 C. Data dan Sumber Data... 48 D. Pengumpulan Data... 49 E. Uji Validitas Data... 50 F. Analisis Data... 52 G. Indikator Kinerja Penelitian... 53 H. Rencana Tindakan... 54 BAB IV HASIL PENELITIAN A. Deskripsi Lokasi Penelitian... 68 1. Sejarah Berdirinya SMK Batik 1 Surakarta... 68 2. Visi, Misi dan Tujuan SMK Batik 1 Surakarta... 69 3. Letak Geografis SMK Batik 1 Surakarta... 70 4. Keadaan Lingkungan Belajar dan Bangunan Sekolah... 70 B. Deskripsi Pra Tindakan... 72 C. Hasil Tindakan... 75 1. Peran Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS) Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis... 75 2. Peran Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share

(TPS) dalam Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik... 124 D. Pembahasan Hasil Penelitian... 128 1. Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS) Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik... 128 2. Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS) Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik... 132 BAB V HASIL SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Simpulan... 134 1. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa... 134 2. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa... 135 B. Implikasi... 136 C. Saran... 137 DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR TABEL Tabel 1. Daftar Nilai Ulangan Harian... 2 2. Indikator Keterampilan Berpikir Kritis Menurut Ennis... 26 3. Rincian Waktu Penelitian... 46 4. Indikator Ketercapaian Penelitian... 55 5. Pengukuran Tingkat Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Pra Siklus 73 6. Pengukuran Tingkat Kemampuan Berpikir Kritis dengan Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Siklus I... 92 7. Pengukuran Tingkat Kemampuan Berpikir Kritis dengan Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Siklus II... 117 8. Hasil Belajar Siklus I... 126 9. Hasil Belajar Siklus II... 128 10. Perbandingan nilai tertulis siklus I dan siklus II... 129 11. Perbandingan Skor Capaian Nilai Hasil Belajar Autentik... 134

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Kerangka Berpikir Penelitian Tindakan Kelas (PTK)... 43 2. Model Siklus Penelitian Tindakan Kelas (PTK)... 57 3. Grafik Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Tiap Siklus... 129 4. Grafik Peningkatan Hasil Belajar Tiap Siklus... 133

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Jadwal Penelitian... 143 2. Lembar Observasi Guru... 145 3. Lembar Observasi Peserta Didik... 148 4. Kriteria Penilaian Kemampuan Berpikir Kritis Siswa... 151 5. Rubrik Penilaian Sikap, Produk, Dan Kinerja... 154 6. Rubrik Penilaian Portofolio... 161 7. Daftar Nama Peserta Didik... 162 8. Lembar Observasi Nilai Autentik... 163 9. Catatan Lapangan Pra Siklus... 169 10. Pedoman Wawncara Guru... 171 11. Pedoman Wawancara Siswa... 173 12. Hasil Belajar Pra Siklus... 175 13. Nilai Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pra Siklus... 176 14. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I... 169 15. Daftar Nama Kelompok Siklus I... 204 16. Soal Diskusi Kelompok Siklus I... 205 17. Soal Tes Evaluasi Siklus I... 214 18. Lembar Observasi Guru Siklus I... 220 19. Hasil Tes Evaluasi Siklus I... 223 20. Nilai Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Siklus I... 225 21. Lembar Observasi Nilai Autentik Siklus I... 228 22. Laporan Hasil Diskusi Kelompok Siklus I... 236 23. Laporan Hasil Tes Evaluasi Siswa Siklus I... 237 24. Presensi Peserta Didik Siklus I... 238 25. Catatan Lapangan Siklus I... 246 26. Hasil Belajar Siklus I... 254 27. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II... 256

28. Daftar Nama Kelompok Siklus II... 282 29. Soal Diskusi Kelompok Siklus II... 284 30. Soal Tes Evaluasi Siklus II... 290 31. Lembar Observasi Guru Siklus II... 296 32. Hasil Tes Evaluasi Siklus II... 299 33. Nilai Kemampuan Berpikir Kritis Siklus II... 302 34. Presensi Peserta Didik Siklus II... 304 35. Catatan Lapangan Siklus II... 312 36. Laporan Hasil Diskusi Kelompok Siklus II... 319 37. Laporan Hasil Tes Evaluasi Siswa Siklus II... 320 38. Lembar Observasi Nilai Autentik Siklus II... 321 39. Hasil Belajar Siklus II... 329 40. Hasil Wawancara Guru... 331 41. Hasil Wawancara Peserta Didik... 335 42. Dokumentasi Penelitian... 339 43. Permohonan Ijin Menyusun Skripsi... 343 44. Permohonan Ijin Penelitian... 344 45. Permohonan Ijin Penelitian Ke Instansi... 345 46. Permohonan Ijin Penelitian Ke Pemerintah... 346 47. Surat Keterangan Dari Sekolah... 347