PERANAN KELOMPOK TANI DALAM PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA TANI PADI SAWAH ( ORIZA SATIV

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERANAN KELOMPOK TANI DALAM PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA TANI PADI SAWAH ( ORIZA SATIV"

Transkripsi

1 PERANAN KELOMPOK TANI DALAM PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA TANI PADI SAWAH ( ORIZA SATIV ) (Kasus : Kelompok Tani Desa percut, Kec. Percut Sei Tuan, Kab. Deli Serdang ) SKRIPSI OLEH : HENDRI JUPERSON AGRIBISNIS PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

2 ABSTRAK HENDRI JUPERSON ( ) dengan judul PERANAN KELOMPOK TANI DALAM PENINGKATAN PENDAPATAN USAHATANI PADI SAWAH (ORIZA SATIVA) di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Penelitian ini dibimbing oleh Bapak HM. Mozart Darus, M.Sc dan Bapak Ir.Thomson Sebayang, M.T Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besar peranan kelompok tani dalam usaha tani padi sawaah dan berapa besar pendapatan usaha tani padi saawah serta bagaimana hubungan antara peranan kelompok tani dengan pendapatan usahatani padi sawah di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Metode analisis data yang digunakan adalah metode analisis deskriptif yaitu dengan deskriptif dan metode analisis korelasi Chisquare dan korelasi Rank Spearman. Penentuan daerah penelitian dilakukan secara purposive, dan pengambilan data dilakukan secara primer dan sekunder. Penelitian ini dilakukan pada bulan Desember 2014 di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat peranan kelompok tani terhadap pendapatan petani di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang tergolong Sedang. Hubungan peranan kelompok tani dengan tingkat pendapatan petani padi sawah di Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang secara parsial memiliki hubungan yang nyata. Kata Kunci : Padi, Peranan kelompok tani, pendapatan

3 RIWAYAT HIDUP HENDRI JUPERSON ( ), lahir di Desa Lawe Desky, Kecamatan Babul Makmur, Kabupaten Aceh Tenggara pada 24 September 1992, anak kedua dari Ayah J. Simorangkir dan Ibu S. Sembiring Kembaren Pendidikan yang pernah ditempuh penulis sebagai berikut: 1. Tahun 1998,masuk Sekolah Dasar dan lulus pada tahun 2004 dari SDN.4 Lawe Sigala-gala. 2. Tahun 2004, masuk sekolah Menegah Pertama dan lulus pada tahun 2007 dari SLTPN2 Lawe Sigala-gala 3. Tahun 2007,masuk Sekolah Menengah Atas dan lulus pada tahun 2010 dari SMA NEGERI 1 Lawe Sigala-gala. 4. Tahun 2010, diterima di Universitas Sumatera Utara,Fakultas Pertanian, Program Studi Agribisnis melalui jalur PMP (Penerimaan Mahasiswa Berprestasi). 5. Bulan Juli hingga Agustus 2013, melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di Desa Naga Raja,Kecamatan Sipispis, Kab.Deli Serdang 6. Bulan Desember 2014 melakukan peneltian skripsi di Desa Percut, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang

4 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis ucapkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas anugrah dan karunia-nya sehingga penulis dapat meneyesaikan skripsi ini. Judul dari skripsi ini adalah Peranan Kelompok Tani Dalam Peningkatan Pendapatan Usahatani Padi Sawah ( Oriza sativa). Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak HM. Mozart B. Darus, M,Sc selaku ketua komisi pembimbing yang telah membantu,mengarahkan dan membimbing penulis selama dalam penyelesaian skripsi ini. 2. Bapak Ir. Thomson Sebayang, M.T selaku anggota komisi pembimbing yang telah membantu,mengarahkan dan membimbing penulis selama dalam penyelesaian skripsi ini. 3. Ayahanda J. Simorangkir dan Ibunda S. Sembirng Kembaren yang telah memberikan doa dan dukungan baik secara moril maupun materiil bagi penulis dalam menyelesaikan pendidikan di Univeritas Sumatera Utara. 4. Kakak dan Adek-adek Tercinta tercinta Panta Ulina Br Simorangkir dan Nikolas Simorangkir serta Emma Muliana Br Simorangkir yang memberikan doa dan dukungan dalam menyelesaikan skripsi ini 5. Sahabat-sahabat terkasih Roy Siahaan, Yongky Apriono, Estomihi, Boy Rasta, Jerry Tamba,. 6. Teman-teman seperjuangan Voldo Sidauruk SP, Ezra Panggabean SP, Nusantry Sirait SP, Johannes Munthe SP, Irwan Siregar SP, Jona Perangin SP, Roy Sianturi, Melky, Dela, Edberg Partogi, Andrew, Harry, andy

5 Sabda, Andi Kusuma, Timotius, Esron Lubis SP, Humicca, Boy, dan teman seangkatan AGB 10 yang tidak disebutkan satu per satu 7. Segenap pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang telah memberikan bantuan dan dukungan selama penulis menempuh pendidikan dan penulisan skripsi ini Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari para pembaca demi penyempurnaan skripsi ini. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak. Medan, Maret 2015 Penulis

6 DAFTAR ISI ABSTRAK RIWAYAT HIDUP... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR LAMPIRAN... ii iii iv vii viii BAB I. PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang Identifikasi Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian... 7 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Tinjauan Pustaka Padi Sawah Usaha Tani Faktor Produksi Usaha Tani Lahan Pertanaman Modal Tenaga Kerja Pendapatan Petani Penyuluhan Pertanian Penelitian Terdahulu... 17

7 2.2. Landasan Teori Kerangka Pemikiran Hipotesis Penelitian BAB III. METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Metode Penentuan Daerah Penelitian Metode Penentuan Sampel Metode Pengumpulan Data Metode Analisis Data Definisi Operasional Variabel Penelitian Batasan Operasional BAB IV. DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN 4.1. Deskripsi Daerah Penelitian Keadaan Penduduk Keadaan Penduduk Menurut Jenis Kelamin Keadaan Penduduk Menurut Umur Keadaan Penduduk Menurut Mata Pencaharian Keadaan Penduduk Menurut Agama Keadaan Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan Penggunaan Lahan Sarana dan Prasarana Karakteristik Nelayan Sampel BAB V. HASIL DAN PEMBAHASAN 5.1. Peranan Kelompok Tani dalam Usaha Tani Padi Sawah Pendapatan Usahatani Padi Sawah... 53

8 Biaya Produksi Padi Sawah Penerimaan Usaha Tani Padi Sawah Pendapatan Usaha Tani Padi Sawah Hubungan Peranan Kelompok Tani dengan Pendapatan Usaha Tani Padi Sawah BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN 6.1. Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

9 DAFTAR TABEL No.Tabel Judul Hal Luas Panen, Produksi Rata-rata di Kecamatan Percut Sei Tuan Tahun 2012 Skor Penilaian Tingkat Peranan Kelompok Tani Kategori Tingkat Kelompok Tani Distribusi Penduduk Menurut Jenis Kelamin di Desa 41 Percut Tahun Distribusi Penduduk Menurut Kelompok Umur di Desa 41 Percut Tahun Distribusi Penduduk Menurut Mata Pencaharian di Desa 42 Percut Tahun Distribusi Penduduk Menurut Agama di Desa Percut 43 Tahun Distribusi Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan di Desa 43 Percut Tahun Penggunaan Lahan di Desa Percut Tahun Sarana dan Prasarana di Desa Percut Karakteristik Petani Sampel Kategori Peranan Kelompok Tani dalam Setiap Indikator Peranan Kelompok Tani di Desa Percut, Kecamatan Percut 52 Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang 5.3 Total Biaya Produksi Usaha Tani Padi Sawah Per Musim 53 Tanam di Daerah Penelitian Rata-rata Total Penerimaan Usaha Tani Padi Sawah Per Satu Musim Tanam Rata-rata Total Pendapatan Usahatani Padi Sawah Per Satu Musim Tanam Hubungan Peranan Kelompok Tani dengan Pendapan Usahatani Padi Sawah

10 5.7 Hubungan Peranan Kelompok Tani dengan Pendapan Usahatani Padi Sawah 57

11 DAFTAR GAMBAR Gambar Judul Hal 1 Kerangka Pemikiran 27

12 DAFTAR LAMPIRAN No. Lampiran Judul 1 Karakteristik Petani Sampel Anggota Kelompok Tani di Desa Percut 2 Luas Lahan, Produksi, Harga, dan Total Penerimaan Usahatani Padi Sawah 3 Biaya Variabel dan Total Biaya Usahatani Padi Sawah per Musim Tanam 4 Biaya Variabel, Biaya Penyusutan, Sewa Lahan, Pajak,Luas Lahan dan Produksi USahatani Padi Sawah. 5 Biaya Penyusutan Peralatan per Musim Tanam 6 Penerimaan, Total Biaya, Dan Pendapatan Padi Sawah 7 Total Skor Peranan Kelompok Tani Dalam Usahatani Padi Sawah 8 Jumlah Responden yang Menjawab Peranan Kelompok tani dalam Hal Kemampuan Merencanakan 9 Jumlah Responden yang Menjawab Peranan Kelompok tani dalam Hal Daya Serap Informasi dan Penerapan Teknologi 10 Jumlah Responden yang Menjawab Peranan Kelompok tani dalam Hal Melakukan Kerjasama dan Melaksanakan Rencana 11 Jumlah Responden yang Menjawab Peranan Kelompok tani dalam Hal Melakukan Kegiatan Belajar Mengajar 12 Jumlah Responden yang Menjawab Peranan Kelompok tani dalam Hal Melakukan Hubungan Melembaga Dengan Koperasi/KUD

ANALISIS TINGKAT ADOPSI PETANI TERHADAP TEKNOLOGI BUDIDAYA PADI SAWAH DAN HUBUNGANNYA DENGAN FAKTOR SOSIAL EKONOMI

ANALISIS TINGKAT ADOPSI PETANI TERHADAP TEKNOLOGI BUDIDAYA PADI SAWAH DAN HUBUNGANNYA DENGAN FAKTOR SOSIAL EKONOMI ANALISIS TINGKAT ADOPSI PETANI TERHADAP TEKNOLOGI BUDIDAYA PADI SAWAH DAN HUBUNGANNYA DENGAN FAKTOR SOSIAL EKONOMI (Studi Kasus: Desa Percut, Kecamatan Percut Sei Tuan) SKRIPSI BOIPERIANDI R 100304106
