ANALISIS HUBUNGAN FAKTOR PENDUKUNG PEMBANGUNAN PERTANIAN DENGAN PRODUKSI PADI SAWAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS HUBUNGAN FAKTOR PENDUKUNG PEMBANGUNAN PERTANIAN DENGAN PRODUKSI PADI SAWAH"

Transkripsi

1 1 ANALISIS HUBUNGAN FAKTOR PENDUKUNG PEMBANGUNAN PERTANIAN DENGAN PRODUKSI PADI SAWAH (Studi Kasus : Desa Melati II, Kec Perbaungan, Kab Serdang Bedagai) SKRIPSI OLEH : M TAUFIK ISMAIL LBS AGRIBISNIS PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

2 2 ANALISIS HUBUNGAN FAKTOR PENDUKUNG PEMBANGUNAN PERTANIAN DENGAN PRODUKSI PADI SAWAH (Studi Kasus : Desa Melati II, Kec Perbaungan, Kab Serdang Bedagai) SKRIPSI OLEH : M TAUFIK ISMAIL LBS AGRIBISNIS Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pertanian Di Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian, Medan. Disetujui Oleh : Komisi Pembimbing, Ketua, Anggota, (Ir. Hj. Lily Fauzia, M.Si) (Ir. M. Jufri, M.Si) NIP : NIP : PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

3 3 ABSTRAK M TAUFIK ISMAIL LBS ( ) dengan judul Analisis Hubungan Faktor Pendukung Pembangunan Pertanian dengan Produksi Padi Sawah (Studi Kasus : Desa Melati II Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai). Penelitian ini dibimbing oleh Ibu Ir. Hj Lily Fauzia, M.Si dan Bapak Ir. M.Jufri, M.Si Sektor pertanian merupakan sektor yang mendapatakan perhatian cukup besar dari pemerintah dikarenakan peranannya yang sangat penting dalam rangka pembangunan ekonomi jangka panjang maupun dalam rangka pemulihan ekonomi bangsa. Pemenuhan dan penyediaan bahan pangan yang terus meningkat memaksa pemerintah untuk mengedepankan pembangunan pada sektor pertanian. Terdapat lima syarat pokok agar pembangunan pertanian berjalan dengan baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan antara faktor pendukung pembangunan pertanian yang dikemukakan (Pasar, Tekhnologi, Alat alat produksi, Perangsang produksi dan Pengangkutan/Transportasi) dengan produksi padi sawah di lokasi penelitian. Metode penelitian yang digunakan adalah secara purposive, dimana penentuan daerah dan sampel dipilih berdasarkan pertimbangan tertentu dengan jumlah sampel sebanyak 30 orang. Metode analisis yang digunakan adalah metode analisis korelasi Rank Spearman. Penelitian ini dilakukan pada bulan Januari Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Terdapat hubungan antara faktor pendukung pembangunan pertanian (Pasar, Tekhnologi, Alat alat produksi, Perangsang produksi dan Pengangkutan/Transportasi) dengan produksi padi sawah. Kata kunci : Faktor Pendukung, Pembangunan Pertanian, Padi Sawah i

4 4 RIWAYAT HIDUP M Taufik Ismail Lbs lahir di Pasar Maga pada tanggal 10 Januari 1991 anak dari Bapak H. Zulkifli Lbs dan Ibu Hj. Dahlia Nst. Penulis merupakan anak ke empat dari empat bersaudara Pendidikan formal yang pernah ditempuh penulis adalah sebagai berikut : 1. Tahun 1997 masuk Sekolah Dasar Maga Lombang dan tamat tahun Tahun 2003 masuk Sekolah Menegah Pertama Negeri 1 Lembah Sorik Marapi dan tamat tahun Tahun 2006 masuk Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Kotanopan dan tamat tahun Tahun 2009 Menempuh pendidikan di Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian,, Medan 5. Bulan Agustus 2013 mengikuti Praktek Kerja Lapangan (PKL) di Desa Paya Pinang Kecamatan Tebing Syahbandar Kabupaten Serdang Bedagai 6. Bulan Januari 2014 melakukan penelitian skiripsi di Desa Melati II Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai ii

5 5 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, karena atas berkat dan rahmat Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Adapun judul skripsi ini adalah : ANALISIS HUBUNGAN FAKTOR PENDUKUNG PEMBANGUNAN PERTANIAN DENGAN PRODUKSI PADI SAWAH (Studi kasus Desa Melati II, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai). Skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana Pertanian di Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan. Pada kesempatan ini pertama penulis mengucapkan terima kasih kepada Kedua Orangtua tersayang yaitu Ayahanda H. Zulkifli Lbs dan Ibunda Hj. Dahlia Nst yang telah membesarkan penulis dengan rasa sayang yang tiada terkira dan selalu memberikan nasihat, didikan, pengorbanan, dan dukungan baik secara meteri maupun doa sehingga penulis dapat menyelesaikan studi. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada Abang dan Kakak penulis M. Irfan Lbs, Lisda Asmidar Lbs dan M. Fahrur Rozi Lbs atas semangat dan motivasi yang telah diberikan selama ini. Serta penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Ibu Dr. Ir. Salmiah, M.S dan Bapak Dr Ir Satiya Negara Lubis MEc selaku ketua dan wakil ketua program studi Agribisnis FP USU. 2. Ibu Ir. Hj. Lily Fauzia, M.Si, selaku Ketua Komisi Pembimbing. 3. Bapak Ir. M. Jufri, M.Si, selaku Anggota Komisi Pembimbing. 4. Seluruh Dosen Staff dan Pegawai di Departemen Agribisnis Fakultas Pertanian USU. iii

6 6 5. Kepala Desa Melati II beserta pegawai lainnya. 6. Ketua Gabungan Kelompok Tani Melati II Bapak Mustaryono beserta keluarga. 7. Seluruh Responden dan Instansi yang terkait dengan penelitian ini. yang telah memberikan data data kepada penulis selama penelitian 8. Sahabat sahabat dan rekan mahasiswa yang telah memberikan bantuan dan dukungan selama penulis menempuh pendidikan dan menyusun skiripsi ini yaitu Tomy, Ungensyah SP, Novra SP, Boyman A7X, Mistik,Van diyk, Yudi Nizam, Arnold, Azrul, Fauzi, Nopri, Zainul, Juara, bin, Ajo, Welman, Teo Joglo, Fael, Rian, Jhon F Kay, Rusdi, Abeng, Dexter, Anak Kost Dan seluruh teman teman PKP dan Agribisnis Stambuk 2009 yang namanya tidak dapat disebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa skiripsi ini masih jauh dari sempurna, untuk itu diharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun untuk menyempurnakan skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua. Medan, April 2014 Penulis iv

7 7 DAFTAR ISI ABSTRAK... i RIWAYAT HIDUP... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... vii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR LAMPIRAN... x PENDAHULUAN Latar Belakang... 1 Identifikasi Masalah... 7 Tujuan Penelitian... 7 Kegunaan Penelitian... 7 TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS PENELITIAN Tinjauan Pustaka... 8 Landasan Teori... 8 Pasar untuk hasil usaha tani... 9 Teknologi yang senantiasa berkembang...10 Tersedianya bahan dan alat produksi...12 Perangsang produksi...12 Unsur pengangkutan...13 Produksi...15 Padi Sawah...20 Kerangka Pemikiran Teoritis...23 Hipotesis Penelitian...25 METODE PENELITAIN Metode Penentuan Daerah Penelitian...26 Metode Penentuan Sampel...27 Metode Pengumpulan Data...28 Metode Analisis Data...28 Definisi Dan Batasan Operasional...30 Definisi...30 Batasan Operasional...31 v

8 8 GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN Deskripsi Daerah Penelitian...32 Kondisi geografis...32 Keadaan penduduk...32 Tata guna tanah...34 Sarana dan prasarana...34 HASIL DAN PEMBAHASAN Karakteristik Sampel...36 Umur...36 Pendidikan...37 Lama berusahatani...37 Jumlah tanggungan...38 Luas lahan...38 Komoditas padi yang diusahakan...39 Hubungan Faktor Pasar Dengan Produksi Padi Sawah...41 Hubungan Faktor Teknologi Dengan Produksi Padi Sawah...45 Hubungan Faktor Bahan Dan Alat Produksi Dengan Produksi Padi Sawah...49 Hubungan Faktor Perangsang Produksi Dengan Produksi Padi Sawah...53 Hubungan Faktor Pengangkutan Dengan Produksi Padi Sawah...58 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan...62 Saran...62 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN vi

9 9 DAFTAR TABEL Tabel Judul Tabel 1.1 Tabel 1.2 Halaman Volume Dan Nilai Ekspor Impor Beras, Luas Lahan Dan Rata rata Produktifitas Padi Sawah Di Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai Tahun Tabel 3.1 Estimasi Produksi Berdasarkan Luas Lahan Yang Direncanakan Gapoktan Melati Jaya Di Desa Melati II Tahun Tabel 3.2 Nilai Hubungan Korelasi menurut Gilford... Tabel 3.3 Parameter Tingkat Prilaku Responden... Tabel 4.1 Distribusi Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan Di Desa Melati II Tahun Tabel 4.2 Distribusi Penduduk Menurut Mata Pencaharian Di Desa Melati II Tahun Tabel 4.3 Penggunaan Lahan DI Desa Melati II Tahun Tabel 4.4 Sarana Dan Prasarana Di Desa Melati II Tahun Tabel 5.1 Distribusi Karakteristik Responden Di Desa Melati II... Tabel 5.2 Distribusi Karakteristik Responden Di Desa Melati II Berdasarkan Umur... Tabel 5.3 Distribusi Karakteristik Responden Di Desa Melati II Berdasarkan Tingkat Pendidikan... Tabel 5.4 Distribusi Karakteristik Responden Di Desa Melati II Berdasarkan Lama Berusaha Tani... Tabel 5.5 Distribusi Karakteristik Responden Di Desa Melati II Berdasarkan Jumlah Tanggungan Keluarga... Tabel 5.6 Distribusi Karakteristik Responden Di Desa Melati II Berdasarkan Luas Lahan Padi Sawah... Tabel 5.7 Distribusi Karakteristik Responden Di Desa Melati II Berdasarkan Jumlah Petani Yang Menanam jenis Varietas Padi Sawah... Tabel 5.8 Hubungan Faktor Pembangunan Pertanian Dengan Produksi Padi Sawah... Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Pasar (kuisioner 1)... Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Pasar (kuisioner 2)... Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Pasar (kuisioner 3)... Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Pasar (kuisioner 4)... Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Teknologi (kuisioner 1)... Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Teknologi (kuisioner 2)... vii

10 10 Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Teknologi (kuisioner 3) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Teknologi (kuisioner 4) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Bahan Dan Alat Produksi (kuisioner 1) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Bahan Dan Alat Produksi (kuisioner 2) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Bahan Dan Alat Produksi (kuisioner 3) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Bahan Dan Alat Produksi (kuisioner 4) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Perangsang Produksi (kuisioner 1) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Perangsang Produksi (kuisioner 2) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Perangsang Produksi (kuisioner 3) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Perangsang Produksi (kuisioner 4) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Pengangkutan (kuisioner 1) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Pengangkutan (kuisioner 2) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Pengangkutan (kuisioner 3) Tabel Persentase Parameter Pernyataan Sampel Tehadap Faktor Pengangkutan (kuisioner 4) viii

11 11 DAFTAR GAMBAR No Judul 1. Kerangka Pemikiran Teoritis ix Halaman

12 12 DAFTAR LAMPIRAN No Judul Karakteristik Petani Sampel Skor Jawaban Responden Terhadap Pernyataan Pasar Skor Jawaban Responden Terhadap Pernyataan Teknologi Skor Jawaban Responden Terhadap Bahan dan Alat Produksi Skor Jawaban Responden Terhadap Pernyataan Pasar Skor Jawaban Responden Terhadap Pengangkutan/Transportasi Analisis Hubungan Antara faktor Pasar dengan Produksim Padi Sawah Diuji Dengan SPSS17 Analisis Hubungan Antara faktor Teknologi dengan Produksi Padi Sawah Diuji Dengan SPSS17 Analisis Hubungan Antara faktor Bahan dan Alat Produksi dengan Produksi Padi Sawah Diuji Dengan SPSS17 Analisis Hubungan Antara faktor Perangsang Produksi dengan Produksi Padi Sawah Diuji Dengan SPSS17 Analisis Hubungan Antara faktor Pengangkutan dengan Produksi Padi Sawah Diuji Dengan SPSS17 Nilai t hitung Dari Faktor Pasar Nilai t hitung Dari Faktor Teknologi Nilai t hitung Dari Faktor Bahan dan Alat Produksi Nilai t hitung Dari Faktor Perangsang Produksi Nilai t hitung Dari Faktor Pengangkutan x

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS USAHATANI PADI SAWAH PETANI PENYEWA LAHAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS USAHATANI PADI SAWAH PETANI PENYEWA LAHAN 1 FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS USAHATANI PADI SAWAH PETANI PENYEWA LAHAN (Studi Kasus : Desa Pematang Sijonam, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai) SKRIPSI Oleh : AZRUL ALI
