P U T U S A N Nomor : 13/B/2012/PT.TUN-MDN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N Nomor : 13/B/2012/PT.TUN-MDN"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor : 13/B/2012/PT.TUN-MDN Publikasi putusan ini dimaksudkan sebagai informasi kepada publik, sedangkan turunan putusan yang resmi dikeluarkan sesuai mekanisme berdasarkan UU yang berlaku, apabila dalam publikasi ini terdapat kesalahan pengetikan dsb, maka yang berlaku adalah putusan yang bermaterai

2 P U T U S A N Nomor : 13/B/2012/PT.TUN-MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan yang memeriksa, memutus dan menyelesaikan sengketa tata usaha negara dalam tingkat banding, telah menjatuhkan putusan seperti berikut dalam sengketa antara : H. BASTIAR SYAFE I, Umur 71 Tahun, kewarganegaraan Indonesia, pekerjaan Tani, beralamat di Dusun II RT.03 Desa Karang Agung, Kecamatan Lalan Kabupaten Musi Banyuasin, dalam hal ini diwakili oleh kuasanya: 1. RITA WATI, Sp; JUWITA NINGSI, S.Ag; BANI AMIN; Masing-masing kewarganegaraan Indonesia, pekerjaan Pegawai Swasta, beralamat di Jalan Komplek Sukaramai Patra Permai II Blok R. No.22 Km. 9 Palembang, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 24 Nopember 2011, selanjutnya disebut PENGGUGAT/PEMBAN- DING; M E L A W A N 1. KEPALA KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN MUSI BANYUASIN, berkedudukan di Jalan Kolonel Wahid Udin No. 262 Sekayu; Dalam... 2

3 Dalam hal ini diwakili oleh kuasanya: ROSIDI, A. Ptnh, SH., Jabatan Kasi Sengketa, Konflik & Perkara, Kantor Pertanahan Kabupaten Musi Banyuasin; MAHYUDDIN, S.Sit., Jabatan Kasubsi Perkara Seksi SKP, Kantor Pertanahan Kabupaten Musi Banyuasin; ROBBI NURULLAH, S.Sit., Jabatan Kasubsi Sengketa & Konflik Pertanahan, Kantor Pertanahan Kabupaten Musi Banyuasin;----- Kesemuanya berkewarganegaraan Indonesia, pekerjaan Pegawai Negeri Sipil, beralamat di Jalan Kolonel Wahid Udin Lk. VII No. 262 Sekayu, berdasarkan Surat Kuasa nomor: 600/577/16.06/2011 tanggal 15 Desember 2011, selanjutnya disebut TERGUGAT/TERBAN- DING; PT BANYU KAHURIPAN INDONESIA, berkedudukan di Jakarta Pusat, beralamat di Jalan Wahid Hasyim No Jakarta Pusat, dalam hal ini berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 27 Desember 2011 telah memberikan kuasa kepada: 1. AYA SOFIA, SH., MH., 2. AHMAD NADJMI, SH., 3. SHERLY ARIANDINI, SH., masing-masing berkewarganegaraan Indonesia, pekerjaan Advokat pada Kantor Advokat Aya Sofia... 3

4 AYA SOFIA, SH., MH., beralamat di Jalan AKPB. H. Umar No. 95 Ario Kemuning Palem- bang, selanjutmya disebut TERGUGAT II INTERVENSI/TERBANDING; Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan tersebut; Telah membaca: Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan Nomor: 13/B/2012/PT.TUN-MDN tanggal 23 Pebruari 2012 tentang Penunjukkan Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara tersebut; Salinan Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG tanggal 24 Nopember 2011; Berkas perkara dan surat-surat bukti yang diajukan para pihak dan suratsurat lainnya yang berhubungan dengan sengketa ini; Keterangan para saksi pihak-pihak yang bersengketa; Penetapan Hakim Ketua Majelis Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan Nomor: 13/B/2012/PT.TUN-MDN tanggal 04 April 2012 tentang penetapan hari sidang dalam sengketa ini; TENTANG DUDUK SENGKETA Menimbang, bahwa Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan mengambilalih keadaan-keadaan dan duduk perkara ini sebagaimana yang disebutkan dalam Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang tanggal 24 Nopember 2011 Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG, yang amarnya sebagai berikut: Mengadili.. 4

5 MENGADILI DALAM EKSEPSI : - Menyatakan Eksepsi Tergugat dan tergugat II Intervensi diterima; DALAM POKOK PERKARA: 1. Menyatakan gugatan Penggugat tidak diterima; Menghukum Penggugat untuk membayar biaya Perkara yang timbul dalam sengketa ini sejumlah Rp ,- (Empat juta sembilan ratus sembilan ribu lima ratus rupiah); Menimbang, bahwa Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang Nomor: 27/G/2012/PTUN-PLG tersebut telah diucapkan di persidangan yang terbuka untuk umum pada hari Kamis tanggal 24 Nopember 2011 yang dihadiri oleh Kuasa Insidentil Penggugat/Pembanding, Kuasa Hukum Tergugat/Terbanding, dan Kuasa Hukum Tergugat II Intervensi/Terbanding;--- Menimbang, bahwa terhadap putusan tersebut Penggugat/Pembanding telah mengajukan Permohonan Banding pada tanggal 24 Nopember 2011 dengan Akta Permohonan Banding Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG tanggal 24 Nopember 2011 yang ditandatangani oleh Kuasa Hukum Penggugat/ Pembanding serta Panitera Muda Perkara Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang dan oleh Wakil Panitera telah diberitahukan kepada pihak lawan secara seksama, dengan Surat Pemberitahuan Pernyataan Banding Nomor: 24/G/2011/PTUN-PLG tertanggal 25 Nopember 2011; Menimbang, bahwa Penggugat/Pembanding telah mengajukan Memori Banding tertanggal 07 Desember 2011, yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang pada tanggal 7 Desember 2011, dan telah diberitahukan kepada pihak Tergugat/Terbanding dan Tergugat II Intervensi/Terbanding secara seksama dengan Surat Pemberitahuan dan Penyerahan... 5

6 Penyerahan Memori Banding Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG tertanggal 7 Desember 2011; Menimbang, bahwa Tergugat/Terbanding telah mengajukan Kontra Memori Banding tertanggal 31 Desember 2011 yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang pada tanggal 30 Desember 2011, dan oleh Panitera telah diberitahukan kepada Penggugat/Pembanding secara seksama dengan Surat Pemberitahuan dan Penyerahan Kontra Memori Banding Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG tertanggal 30 Desember 2011; Menimbang, bahwa terhadap Memori Banding yang diajukan Penggugat/Pembanding tersebut, Tergugat II Intervensi/Terbanding telah mengajukan Kontra Memori Banding tertanggal 28 Desember 2011 yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang pada tanggal 28 Desember 2011 dan telah disampaikan kepada Penggugat/ Pembanding dan Tergugat/Terbanding I, dengan Surat Pemberitahuan Penyerahan Kontra Memori Banding Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG tanggal 30 Desember 2011; Menimbang, bahwa sebelum berkas perkara dikirim ke Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan untuk pemeriksaan di tingkat banding, kepada para pihak yang bersengketa telah diberikan kesempatan untuk memeriksa dan mempelajari berkas perkara dengan Surat Pemberitahuan untuk Memeriksa Berkas Perkara Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG, tanggal 20 Desember 2011; TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM Menimbang, bahwa Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang yang... 6

7 yang dimohonkan banding diucapkan dalam sidang yang terbuka untuk umum pada tanggal 24 Nopember 2011 dengan dihadiri oleh Kuasa Insidentil Penggugat/Pembanding, Kuasa Hukum Tergugat/Terbanding, dan Kuasa Hukum Tergugat II Intervensi/Terbanding, maka untuk menghitung tenggang waktu 14 (empat belas) hari bagi Penggugat/Pembanding untuk mengajukan permohonan banding adalah setelah tanggal pengucapan putusan di persidangan; Menimbang, bahwa Penggugat/Pembanding telah mengajukan permohonan banding terhadap putusan tersebut pada tanggal 24 Nopember 2011, dengan Akta Permohonan Banding Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG, maka permohonan banding tersebut secara formal harus diterima karena diajukan masih dalam tenggang waktu dan memenuhi tata cara serta persyaratan sebagaimana yang ditentukan oleh Pasal 123 ayat (1), 125 ayat (2), 126 ayat (1), Undang - Undang Nomor: 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha Negara yang telah diubah dengan Undang-Undang Nomor: 9 Tahun 2004 dan terakhir dengan Undang-Undang Nomor: 51 Tahun 2009, dengan demikian permohonan banding tersebut secara formal dapat diterima; Menimbang, bahwa Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, mempelajari dengan cermat, seksama, dan teliti berkas perkara yang terdiri dari: Berita Acara Pemeriksaan Persiapan, Berita Acara Persidangan, Salinan Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang, Surat-surat Bukti, keterangan saksi, serta surat-surat lain yang berkaitan dengan sengketa ini, Memori Banding Penggugat/Pembanding, Kontra Memori Banding Tergugat/Terbanding I, dan Tergugat II Intervensi/Terbanding II berpendapat bahwa Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang dalam putusannya..., 7

8 putusannya Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG tanggal 24 Nopember 2011 aquo telah mempertimbangkan fakta-fakta dan alat-alat bukti dengan tepat dan benar sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku, sehingga pertimbangan tersebut diambil alih menjadi pertimbangan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan dalam mengadili perkara ini di tingkat banding;----- Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana diuraikan tersebut di atas, maka Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG tanggal 24 Nopember 2011 aquo harus dikuatkan, sehingga Penggugat/Pembanding tetap sebagai pihak yang kalah dalam sengketa ini, dan harus dihukum membayar biaya perkara pada tingkat banding sebesar yang ditetapkan dalam amar putusan tersebut di bawah ini:---- MENGINGAT: 1. Undang-undang Nomor: 5 Tahun 1986 tentang Peradilan Tata Usaha Negara yang telah diubah dengan Undang-undang Nomor: 9 Tahun 2004 dan terakhir dengan Undang-undang Nomor: 51 Tahun 2009; Semua peraturan perundang-undangan lainnya yang terkait dengan perkara ini; M E N G A D I L I - Menerima permohonan banding Penggugat/Pembanding; Menguatkan Putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Palembang Nomor: 27/G/2011/PTUN-PLG tanggal 24 Nopember 2011 yang dimohonkan banding; Menghukum Penggugat/Pembanding untuk membayar biaya perkara pada kedua tingkat peradilan yang pada tingkat banding ditetapkan sebesar Rp ,- (dua ratus lima puluh ribu rupiah); Demikian... 8

9 Demikian diputus dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, pada hari Rabu tanggal 11 April 2012, oleh kami SASTRO SINURAYA, SH., Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan selaku Ketua Majelis, NABARI SEMBIRING, SH., MH., dan MASKURI, SH., M.Si., masing-masing Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan selaku Hakim Anggota, putusan mana di ucapkan di sidang yang terbuka untuk umum pada hari dan tanggal itu juga, oleh Ketua Majelis, dengan didampingi oleh kedua Hakim Anggota tersebut, dibantu oleh: RAJULIM SIPAYUNG, SH., Panitera Pengganti Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Medan, tanpa dihadiri para pihak yang berperkara maupun kuasa hukumnya; Hakim Anggota I dto, Ketua Majelis dto, NABARI SEMBIRING, SH., MH SASTRO SINURAYA, SH Hakim Anggota II dto, MASKURI, SH., M.Si Panitera Pengganti dto, RAJULIM SIPAYUNG, SH. Perincian Biaya Perkara : 1. Biaya Meterai Putusan.....Rp ,- 2. Biaya Redaksi Putusan Rp ,- 3. Biaya Proses Perkara Rp ,- J u m l a h Rp ,- (dua ratus lima puluh ribu rupiah) 9

P U T U S A N Nomor : 151/B/2012/PT.TUN-MDN

P U T U S A N Nomor : 151/B/2012/PT.TUN-MDN P U T U S A N Nomor : 151/B/2012/PT.TUN-MDN ------------------------------------------------------------------------------- Publikasi putusan ini dimaksudkan sebagai informasi kepada publik, sedangkan
