UPAYA GURU PKN DALAM MENEGAKKAN TATA TERTIB SEKOLAH. (Studi Kasus di SMP Negeri 1 Pakis Tahun Ajaran 2013/2014) SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "UPAYA GURU PKN DALAM MENEGAKKAN TATA TERTIB SEKOLAH. (Studi Kasus di SMP Negeri 1 Pakis Tahun Ajaran 2013/2014) SKRIPSI"

Transkripsi

1 UPAYA GURU PKN DALAM MENEGAKKAN TATA TERTIB SEKOLAH (Studi Kasus di SMP Negeri 1 Pakis Tahun Ajaran 2013/2014) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Oleh : Sri Wijayanti PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2014

2

3

4 ii

5 iii

6 iv

7 Motto dan Persembahan -Nilai seseorang itu ditentukan dari keberaniannya memikul tanggung jawab,mencintai hidup dan pekerjaannya (Kahlil Gibran) -Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah. (Thomas Alva Edison) - Percaya pada Tuhanmu saat semua terasa mudah itu biasa, namun percaya pada Tuhan saat semua terasa susah itu luar biasa (Penulis) - Tuhan tidak meminta kita untuk berhasil namun Dia hanya meminta kita untuk selalu mencoba dan mencoba (Penulis) Skripsi Ini Kupersembahkan Kepada : Ayahku Djaenal dan ibuku Muntomimah, Adikku Mahfudz Riddho dan Ambar Kurnia Wati Keluargaku kedua di Kos Puri Satya (Ratna, Mitha, Dina) Para sahabatku PKn 2010 v

8 ABSTRAK Sri Wijayanti Upaya Guru PKn dalam Menegakkan Tata Tertib Sekolah (Studi Kasus di SMP Negeri 1 Pakis Tahun Ajaran 2013/2014). Skripsi. Program Studi S1 PPKn. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembimbing I : Dr. Bambang. S. Sulasmono, M.Si.; Pembimbing II : Ps. Widi Rahardja, M.Pd Kata Kunci: Upaya, Guru PKn, Tata Tertib. Banyaknya pelanggaran tata tertib sekolah menunjukan menurunnya akhlak siswa.. Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah: (1) Apa saja bentuk-bentuk pelanggaran tata tertib sekolah di SMP Negeri 1 Pakis?, (2) Apa saja penyebab pelanggaran tata tertib sekolah di SMP Negeri 1 Pakis?, (3) Bagaimana upaya guru PKn untuk menegakkan tata tertib sekolah di SMP Negeri 1 Pakis?, (4) Apa saja hambatan guru PKn dalam menegakkan tata tertib sekolah di SMP Negeri 1 Pakis?. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan lokasi penelitian di SMP Negeri 1 Pakis Magelang. Sumber data yang digunakan adalah informan (nara sumber). Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa bentuk-bentuk pelanggaran tata tertib di SMP Negeri 1 Pakis dibedakan menjadi pelanggaran bersifat ringan, sedang dan berat. Bentuk pelanggaran tata tertib di SMP Negeri 1 Pakis yang menonjol adalah bolos, terlambat dan atribut tidak lengkap. Pelanggaran ini masih dalam kategori ringan karena bentuk penanganannya masih bersifat teguran, nasihat, sanksi fisik seperti lari, push-up dan sanksi yang bersifat mendidik seperti mengerjakan soal-soal di perpustakaan. Pelanggaran lain yang masih dilakukan oleh siswa meliputi pelanggaran sedang dan berat namun pelanggaran tersebut hanya dilakukan oleh beberapa siswa saja. Penyebab pelanggaran tata tertib di SMP Negeri 1 Pakis dapat di kategorikan menjadi dua yaitu faktor yang berasal dari sekolah dan dari luar sekolah. Termasuk faktor dari dalam sekolah adalah lokasi sekolah itu sendiri, faktor dari guru, faktor fasilitas pendidikan yang ada di sekolah, norma-norma dan kekompakan guru dalam memberikan sanksi. Sedangkan yang termasuk dalam faktor luar sekolah adalah jarak tempat tinggal siswa, lingkungan keluarga, lingkungan sosial (masyarakat) dan adanya norma-norma baru yang datang dari luar. Upaya yang dilakukan guru PKn dalam menegakkan tata tertib meliputi upaya preventif, represif dan kuratif. Upaya preventif antara lain penanaman sifat religious, memberi contoh yang baik, pemberian nasehat setiap upacara atau ketika pelajaran PPKn, mengikuti kegiatan kesiswaan dan pembangunan fisik sekolah, Upaya Represif yang dilakukan pemberian hukuman bagi siswa yang melanggar tata tertib. Dalam upaya kuratif guru Pkn bersama guru lainnya melakukan pengawasan khusus dan home visit. Hambatan dalam penegakkan tata tertib dibagi menjadi hambatan yang bersifat internal dan eksternal. Termasuk bersifat internal seperti fasilitas sekolah sendiri yang kurang lengkap, terbatasnya waktu guru, kurangnya pemahaman siswa terhadap tata tertib sendiri, kurangnya kerjasama antara guru, kurangnya ketegasan dalam memberikan sanksi dan karakteristik siswa. Sedangkan hambatan yang bersifat eksternal adalah hambatan yang disebabkan dari luar sekolah seperti misalnya kurangnya dukungan masyarakat sekitar atau orang tua. vi

9 KATA PENGANTAR Segala rasa syukur peneliti panjatkan kehadirat Tuhan YME atas limpahan rahmat, hidayah serta karunia sehingga peneliti dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan lancar. Skripsi ini berjudul Upaya Guru PKn dalam Menegakkan Tata Tertib Sekolah (Studi Kasus di SMP Negeri 1 Pakis Tahun Ajaran 2013/2014). Penyusunan skripsi ini dilakukan adalah sebagai salah satu syarat dalam menyelesaikan studi Strata Satu (S1) pada Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana. Peneliti menyadari bahwa dengan tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak penulisan skripsi ini tidak dapat terwujud. Oleh karena itu peneliti mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada: 1. Dra. Yari Dwikurnaningsih, M.Pd. selaku Dekan Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. 2. Dr. Bambang S. Sulasmono, M.Si sebagai pembimbing I yang telah membimbing, memotivasi dan mengarahkan dalam penulisan skripsi ini. 3. Drs. P.S. Widi Rahardjo, M.Pd. selaku pembimbing II dan Kaprogdi S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan yang telah bersedia memberikan bimbingan sampai skripsi selesai serta telah memberikan izin untuk melakukan penelitian. 4. Seluruh Dosen dan Staff Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan FKIP UKSW. vii

10 5. Parmin, M.Pd. Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Pakis Magelang yang telah bersedia memberikan kemudahan dan perizinan dalam penyusunan skripsi. 6. Siti Watiyah S.Pd dan Bambang H. S.Pd selaku guru PKn yang telah membimbing dan memberikan banyak bantuan kepada penulis. 7. Nok Walni S.Pd dan Purwiyanto S.Pd selaku Guru BK yang telah membantu selama proses penelitian. 8. Siswa-siswi SMP Negeri 1 Pakis khususnya anggota OSIS atas kerjasamanya selama penelitian ini berlangsung. 9. Teman-teman PKn angkatan 2010 (Mita, Ratna, Shutmee, Samuel, Dedi, Bowo, Lutfi, Ahmad, Zurid, Dakiyat, Mbak Dewi, Danik, Yunita, Dina, Susan) terimakasih untuk motivasinya baik secara langsung dan tidak langsung. 10. Sahabatku Richard Kristoputra yang selalu memberikan dukungan. 11. Semua pihak yang tidak mungkin disebutkan satu persatu yang telah memberikan kontribusinya dalam pelaksanaan penelitian ini. Tak ada gading yang tak retak serta sebagai insan biasa, peneliti menyadari atas kekurangan dalam penyusunan skripsi ini. Kritik dan saran yang sifatnya membangun selalu peneliti harapkan demi perbaikan di masa depan. Semoga peyusunan skripsi dapat memberikan manfaat khususnya bagi diri peneliti dan pembaca pada umumnya. Amin Salatiga, 4 September 2014 Penulis viii

11 DAFTAR ISI Halaman Judul... i Lembar Persetujuan... ii Lembar Pengesahan... iii Pernyataan... iv Motto dan Persembahan... v Abstrak... vi Kata Pengantar... vii Daftar Isi... ix Daftar Tabel... xiii Daftar Gambar... xiv Daftar Lampiran... xv BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 8 BAB II KAJIAN PUSTAKA Kajian Teori Tata Tertib Sekolah... 9 ix

12 Pengertian Tata Tertib Sekolah Fungsi Tata Tertib Tujuan Tata Tertib Isi Tata Tertib Sekolah Macam-macam Tata Tertib Pelanggaran Tata Tertib Pengertian Pelanggaran Tata Tertib Bentuk Pelanggaran Tata Tertib Faktor Penyebab Pelanggaran Tata Tertib Upaya Guru Dalam Menegakkan Tata tertib Pengertian Guru Kompetensi Guru Peran Guru Dalam Penegakkan Tata Tertib Upaya Guru Dalam Penegakkan Tata Tertib Hambatan Dalam Menegakkan Tata Tertib Sekolah Pengertian Pendidikan Kewarganegaraan Penelitian yang Relevan Kerangka Berfikir BAB III METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Tempat Penelitian Waktu Peneltian x

13 3.3. Sumber Data Teknik Pengumpulan Data Interview (Wawancara) Dokumentasi Observasi Kuesioner Validitas Data Analisis Data Analisis Pengumpulan Data Reduksi Data Sajian Data Penarikan Simpulan Prosedur Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Hasil Penelitian Deskripsi Umum Lokasi Penelitian Keadaan Guru di SMP Negeri 1 Pakis Keadaan Siswa di SMP Negeri 1 Pakis Bentuk-Bentuk Pelanggaran Tata Tertib Sekolah Penyebab Pelanggaran Tata Tertib Sekolah Upaya Guru PKn dalam Menegakkan Tata Tertib Sekolah Hambatan Guru Pkn dalam Menegakkan tata Tertib Sekolah Pembahasan Hasil Penelitian xi

14 Bentuk-Bentuk Pelanggaran Tata Tertib Sekolah Penyebab Pelanggaran Tata Tertib Sekolah Upaya Guru PKn dalam Menegakkan Tata Tertib Sekolah Hambatan Guru Pkn dalam Menegakkan Tata Tertib BAB V SIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA xii

15 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Contoh KI dan KD dalam Kurikulm Tabel 3.1 Matrik Penelitian Tabel 4.1 Tenaga Pendidik di SMP Negeri 1 Pakis Tabel 4.2 Distributor Siswa dalam Rombongan Belajar Tabel 4.3 Bentuk-Bentuk Pelanggaran Tata Tertib Sekolah Tabel 4.4 Pelanggaran Tata Tertib Sekolah Tabel 4.5 Perbandingan Sisi Positif dan Sisi Negatif Penerapan Credit Point xiii

16 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Pikir Gambar 3.1 Model Analisis Interaktif Gambar 3.2 Prosedur Penelitian Gambar 6.1 Pintu Masuk SMP Negeri 1 Pakis Gambar 6.2 Halaman SMP Negeri 1 Pakis Gambar 6.3 Lapangan Yang Dekat Dengan Jalan Arah Kali Soti Gambar 6.4 Anak Membolos Dan Pergi Ke Warnet Gambar 6.5 Potongan Rambut Yang Tidak Sesuai Aturan Gambar 6.6 Membawa Kendaraan Bermotor Ke Sekolah Gambar 6.7 Pemanggilan Orang Tua Gambar 6.8 Pemasangan Slogan Dan Kata Mutiara Gambar 6.9 Pemasangan Slogan Dan Kata Mutiara Gambar 6.10 Wawancara Dengan Guru PKn Gambar 6.11 Wawancara Dengan Siswa Gambar 6.12 Pengisian Angket Oleh Siswa Gambar 6.13 Pengisian Angket Oleh Siswa xiv

17 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 : Instrumen Wawancara Guru PKn Lampiran 2 : Hasil Pengisian Instrumen Wawancara Guru PKn Lampiran 3 : Instrumen Wawancara Guru BK Lampiran 4 : Hasil Pengisian Instrumen Wawancara Guru BK Lampiran 5 : Tata Tertib SMP Negeri 1 Pakis Lampiran 6 : Salah Satu Hasil Angket Siswa Terhadap Isi Tata Tertib Lampiran 7 : Salah Satu Hasil Angket Siswa Terhadap Sanksi Pelanggaran Lampiran 8 : Sosialisasi Program Layanan Konseling Lampiran 9 : Surat Ijin Penelitian Lampiran 10 : Surat Keterangan Penelitian Lampiran 11 : Dokumentasi xv

Oleh : DANIK RISNAWATI WIJIASTUTI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

Oleh : DANIK RISNAWATI WIJIASTUTI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN PERBEDAAN PENGARUH METODE TALKING STICK DAN METODE SNOWBALL DRILLING TERHADAP HASIL BELAJAR PKN SISWA KELAS 7 SMP N 2 PRINGAPUS KABUPATEN SEMARANG TAHUN AJARAN 2013/2014 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi
