ANALISIS PENGARUH KETIDAKAMANAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP INTENSI TURNOVER KARYAWAN KONTRAK PT. BANK DKI

dokumen-dokumen yang mirip
PROGRAM SARJANA EKONOMI MANAGEMENT DEPARTMENT SCHOOL OF BUSINESS MANAGEMENT BINUS UNIVERSITY 2013

ANALISIS PENGARUH EMOTIONAL LABOR TERHADAP JOB SATISFACTION SERTA DAMPAKNYA PADA ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DI CV. SUGIYAMA SURYA PERKASA

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN YANG BERDAMPAK PADA LOYALITAS PELANGGAN (STUDI KASUS PADA PT

ANALISIS PENGARUH SERVICE QUALITY

SKRIPSI. Oleh. Melisa Universitas Bina Nusantara. Jakarta

PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN KARYAWAN ATAS ORGANISASI TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA J-CO DONUTS SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH PROMOSI DAN ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK TELKOM SPEEDY DI PT. TELKOM JAKARTA UTARA

PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (KASUS: PT DUNIA BARU AIRCON)

SKRIPSI. Oleh : Yurika Gunawan L

ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT EQUITY. SECURITIES INDONESIA (Periode 2008)

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN DAN DAMPAKNYA TERHADAP RETENSI KARYAWAN PT. ARRTU INTERNATIONAL

ANALISIS PENGARUH KEPERCAYAAN KONSUMEN DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP MINAT SEWA ALAT BERAT DI PT KARYA DELTAPERSADA BANDAR LAMPUNG SKRIPSI

NOVAN ABSTRAK

SKRIPSI. Oleh : Lily

ANALISIS PENGARUH PENDAPAT KONSUMEN PADA KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA CV. HASIL KARYA SKRIPSI

Analisa Pengaruh Bauran Pemasaran dan Manajemen Hubungan. Pelanggan Terhadap Loyalitas Konsumen. (Studi Kasus PT. Serafim Tours and Travel Jakarta)

SKRIPSI. Oleh : TATANG FERDIYA

PENGARUH PENERAPAN TEKNOLOGI DALAM PELATIHAN KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. JASA RAHARJA (KANTOR PUSAT) SKRIPSI

Analisis Pengaruh Stres dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT JAYA SUCI

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GUEST SERVICES ASSISTANT PADA PT INDONESIA AIRASIA CENGKARENG, JAKARTA

ANALISIS PENGARUH KONTRAK PSIKOLOGIS TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. INDOPOS INTERMEDIA PRESS

ANALISIS PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT.GLOBAL ARTHA FUTURE

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP PROFESIONALISME DAN DAMPAKNYA PADA KEPUASAN KERJA KARYAWAN KLINIK CITRA INSANI

SKRIPSI. Oleh : EFHI

ANALISIS PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. MEGAH KARYA SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN PELANGGAN PADA PT. LANCAR SUKSES MANDIRI SKRIPSI

Analisa Faktor Penentu Retensi Karyawan. (Studi Kasus: PT. ANDALAN KARYA TEKNIK MANDIRI)

ANALISIS PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PENUMPANG MALAYSIA AIRLINES SYSTEM (MAS) JAKARTA

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN MAJALAH CITACINTA MARDIANA SHOFA

SKRIPSI. Oleh : Devy Safriliana

ANALISIS PENGARUH PENERAPAN E-MARKETING DAN PERILAKU KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PT. AROMATIK KREASI PERSADA TUGAS AKHIR.

SKRIPSI. Oleh : Resky Parowedya Putra

Pengaruh Kualitas Manajer, Lingkungan Kerja, dan Manajemen Karir Terhadap Retensi Karyawan pada PT. Hero Supermarket.Tbk

Peter Albertus ABSTRAK

ANALISIS PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KEMASAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SLIMMING TEA PRODUKSI PT. MUSTIKA RATU.

PENGARUH REKRUTMEN, PELATIHAN DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SABA INDOMEDIKA

(Studi Kasus : PT. Televisi Transformasi Indonesia) SKRIPSI

PENGARUH ATRIBUT CITRA TOKO DAN PROMOSI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN HERO SUPERMARKET PONDOK INDAH MALL SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KETERSEDIAAN PRODUK TERHADAP BRAND SWITCHING KEDELAI (STUDI KASUS : PT. PERUSAHAAN PERDAGANGAN INDONESIA.

PENGARUH MEDIA SOSIAL YOUTUBE TERHADAP CITRA INSTANSI PEMERINTAH PROVINSI DKI JAKARTA

PENGARUH TWITTER DALAM MENINGKATKAN CITRA MAL GANDARIA CITY. Skripsi. Oleh. Widya Yulisia

ABSTRAK Kata kunci : Kepuasan nasabah, kualitas layanan frontliner, important performance, analisa model regresi.

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP KUALITAS LAYANAN BENGKEL PADA PT SALAK FRISMA MOTOR

Analisa Pengaruh Electronic Word-of-Mouth, Argument Quality, Message Source Credibilty terhadap Brand Image dan dampaknya pada Purchase Intention

Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Karyawan Terhadap Peningkatan Kinerja Karyawan di PT. Multanabadi Sedjahtera

PEMETAAN KONSUMEN DALAM MENDUKUNG STRATEGI BISNIS PADA INDUSTRI JASA TAKSI DI JAKARTA (STUDI KASUS : JAKARTA SELATAN)

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PERCETAKAN CV.SENITA

ANALISIS DAN PERANCANGAN E-CRM BERBASIS WEB PADA RUMAH SAKIT BERSALIN ASIH SKRIPSI

ANALISIS STRATEGI BISNIS PADA PT. INDOVICKERS FURNITAMA SKRIPSI

ANALISIS STRATEGI BAURAN PEMASARAN PRODUK PENYARINGAN AIR (MEDIFILT) UNTUK MENCIPTAKAN KEUNGGULAN KOMPETITIF PADA PT. KIMIA SAKTI KALISTA SKRIPSI

Eka Novianty Nurbaiti Putri Abstrak

ANALISIS PENGARUH ADVERTISING TERHADAP BRAND ASSOCIATION SERTA DAMPAKNYA PADA KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS : THE JUNGLE, PT

SKRIPSI. Oleh SHERLY APRILIA WIJAYA

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL TERHADAP EFEKTIFITAS KOMUNIKASI MAHASISWA BINUS

ANALISIS KETERKAITAN ANTARA IDEALISME DAN GAYA HIDUP DENGAN KETERAMPILAN DAN INOVASI DALAM BERWIRAUSAHA

ANALISIS PENGARUH PELATIHAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. INALUM

ANALISIS PENGARUH PEREKRUTAN KARYAWAN TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN KOPERASI RUSAMAS

RESEARCH ANGGITA KIKI RAHARDIYANTI ( )

PENGARUH EVENT BAZAAR TRANSFASHION INDONESIA TERHADAP KEPUTUSAN PENGUNJUNG MENJADI NASABAH KARTU KREDIT BANK MEGA PERIODE 25 FEBRUARI 2 MARET 2013

Kus Indra Prathama ABSTRAK

PENGARUH SEMANGAT KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN TETAP PADA PT. USAHA TIMOR

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KONFLIK DAN INOVASI PADA KARYAWAN PT WARNA MARDHIKA

Eka Avianti Ayuningtyas ABSTRAK

( Studi kasus Warga Jatibening Baru Blok Felesia ) SKRIPSI. Oleh. Baskoro Wirawan Universitas Bina Nusantara

PENGARUH STRES KERJA DAN BEBAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. CENTURY PANCA PRATAMA JAKARTA SKRIPSI

Analisis Persepsi Dan Ekspektasi Karyawan Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Pada PT. Gaya Sastra Indah Periode April Juni 2007

PENGARUH KOMPETENSI, COACHING, DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA OPERATION OFFICER PADA DIVISI MIKRO BANK MEGA SYARIAH

DAFTAR ISI... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN Rumusan Masalah...

PENGARUH PERILAKU KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS PADA PT. MEGA AUTO FINANCE CABANG KEDOYA) PERIODE JANUARI APRIL 2012 SKRIPSI

PENGARUH KEPERCAYAAN PENGGUNA INTERNET DALAM E-RETAILING MAHASISWA BINA NUSANTARA TERHADAP LAZADA.CO.ID SKRIPSI. Oleh

PENGARUH SOCIAL SHARING CURATION TERHADAP PERILAKU KONSUMEN PT. LINTAS CIPTA MEDIA PERIODE APRIL 2012 SKRIPSI. Oleh. Yosef Yonathan

ANALISIS PENGARUH BIAYA PENGEMBANGAN PRODUK DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP PENJUALAN PADA PT. SURYA CIPTA MANDIRI

Evaluasi Terhadap Penilaian Kinerja Karyawan Berdasarkan Kompetensi Pada PT. Semesta Citra Dana

KATA PENGANTAR. dan karunia-nya. Solawat beserta salam senantiasa tercurah limpahkan pada

PENGARUH BUDAYA KERJA TERHADAP KEMAMPUAN DAN KOMITMEN PEGAWAI

PERANAN SELEKSI PENERIMAAN PEGAWAI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR WALIKOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT SKRIPSI : RIAH SONIDIH NIM :

KATA PENGANTAR. Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat yang

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP LOYALITAS KARYAWAN PADA PT INDO PERDANA JAYA SAKTI TANGERANG

ANALISIS PENGARUH PERSONAL SELLING DAN GARANSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK GENERATOR SET (STUDI KASUS : PEMBELIAN PT. SIANTAR TARA SEJATI)

DAFTAR ISI. repository.unisba.ac.id

LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI

Analisa Manajemen Pergudangan pada PD. Sinar. Agung Jaya untuk Meningkatkan Efektifitas

ANALISIS PENGARUH BIAYA SALURAN DISTRIBUSI DAN HARGA JUAL TERHADAP NILAI PENJUALAN DI PT.ALEXINDO. Susi Lia Anastasia

Syahro Umami ABSTRAK

ANALISA KINERJA E-PROCUREMENT PADA DIVISI PENGADAAN PT. GARUDA INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN METODE BALANCED SCORECARD. Skripsi

PENGARUH TAYANGAN ASIA S NEXT TOP MODEL DI STASIUN TV RCTI TERHADAP MINAT UNTUK MENJADI MODEL PADA SISWA OQ MODELING SCHOOL LAPORAN SKRIPSI.

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i. DAFTAR ISI... iv. DAFTAR GAMBAR... x. DAFTAR TABEL... xi. DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB I PENDAHULUAN...

Analisis Ekuitas Merek pada PT. Sentul City Tbk.

Analisis dan Usulan Strategi Bisnis dengan Penerapan Blue Ocean Strategy terhadap PT. Mustika Ratu Tbk SKRIPSI

PENGARUH INSENTIF. MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA BAGIAN GENERAL AFFAIR PT. WESTINDO PUTRA PERKASA SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH KEPEMIMPINAN, KEMAMPUAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI UPT V PADA DINAS PENDAPATAN DAERAH KOTA MEDAN

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistim Informasi. Program Studi Komputerisasi Akuntansi. Skripsi Sarjana Komputer. Semester Genap Tahun 2004/2005

PENGARUH DUKUNGAN SOSIAL TEMAN SEBAYA TERHADAP KECEMASAN DALAM MENGHADAPI UJIAN NASIONAL PADA SISWA KELAS XII SMA X DI JAKARTA BARAT

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT

ANALISIS BERBAGAI FAKTOR STIMULUS PENERIMAAN SMS MARKETING TERHADAP MINAT KONSUMEN DALAM MELAKUKAN PEMBELIAN

PENGARUH KOMUNIKASI ORGANISASI DAN PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT MARGA MANDALASAKTI

ABSTRAK. Kata Kunci : Pengendalian preventif, pengendalian operasional, pengendalian kinerja, pengelolaan keuangan daerah

HUBUNGAN ANTARA JENIS POLA ASUH ORANGTUA DENGAN KECENDERUNGAN MENJADI PELAKU DAN/ATAU KORBAN PEMBULIAN PADA SISWA-SISWI SMA DI JAKARTA SELATAN

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i. DAFTAR ISI... vi. DAFTAR TABEL... xii. DAFTAR GAMBAR... xvi. DAFTAR LAMPIRAN... xvii

DAFTAR ISI Yunik Trianti, 2013

Transkripsi:

ANALISIS PENGARUH KETIDAKAMANAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP INTENSI TURNOVER KARYAWAN KONTRAK PT. BANK DKI SKRIPSI Oleh Tria Rahmayanti 1301019420 Universitas Bina Nusantara Jakarta 2013

ANALISIS PENGARUH KETIDAKAMANAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP INTENSI TURNOVER KARYAWAN KONTRAK PT. BANK DKI SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar sarjana pada School of Business Management Management Department Jenjang Pendidikan Strata 1 Oleh Tria Rahmayanti 1301019420 Universitas Bina Nusantara Jakarta 2013

Kata Pengantar Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi yang berjudul Analisis Pengaruh Ketidakamanan Kerja dan Komitmen Organsisasi Terhadap Intensi Turnover Karyawan Kontrak PT. Bank DKI dengan baik dan sesuai dengan waktu yang direncanakan. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat guna mencapai gelar kesarjanaan jenjang pendidikan Strata-1 School of Bussiness Management Binus University. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis telah mendapatkan bimbingan, nasihat, dukungan, saran serta kritik yang membangun bagi terselesaikannya skripsi ini. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Ir. Harjanto Prabowo, MM selaku Rektor Binus University. 2. Bapak Idris Gautama So, SE., S.Kom., MM., Ph.D selaku Head of School of Business Management, Binus University. 3. Bapak Robertus Tang Herman, SE., MM selaku Deputy Head Management Departement Binus University. 4. Bapak Idi Setyo Utomo, Drs., M.Sc. selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang telah banyak membantu dalam penulisan skripsi ini, dengan memberikan bimbingan dan pengarahan yang sangat bermanfaat. 5. Seluruh Dosen dan staf pengajar Binus University yang telah memberikan ilmu dan bimbingan selama masa perkuliahan sebagai bekal untuk menyelesaikan skripsi ini.

6. Ibu Enny selaku Pemimpin Grup Sumber Daya Manusia PT. Bank DKI, yang telah memberikan izin untuk melakukan penelitian di perusahaan, dan meluangkan waktunya untuk wawancara dan membantu dalam pengumpulan data. Serta seluruh karyawan karyawan PT. Bank DKI yang telah meluangkan waktu untuk mengisi kuesioner. 7. Bapak H.Supiyanto dan Ibu Hj. Tita Suryamah, selaku orang tua yang selalu memberikan doa, semangat, dan dukungan baik secara moril maupun materil. Serta kepada kedua saudara penulis, Resvi Ramdhamayanti dan Firly Gustian yang selalu memberikan arahan dan dukungan. 8. Arie Irvan Harjakusumah selaku teman dekat penulis yang selalu memberikan dukungan dan semangat. 9. Sahabat- sahabat yang penulis cintai: Adella, Wirda, Jeane, Katrin, Winda, Sari, Dicky, Ray, Ochan, Azwar dan seluruh sahabat yang telah membantu memberikan doa, semangat, dan dukungannya dalam menyelesaikan skripsi ini. Akhir kata penulis berharap semoga Allah SWT akan membalas segala kebaikan kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan baik materi maupun moril kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini, agar skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca, Jakarta, 17 Januari 2013 Penulis, (Tria Rahmayanti)

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS... iii HALAMAN ABSTRAK... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang... 1 1.2. Identifikasi Masalah... 7 1.3. Tujuan Penelitian... 8 1.4. Manfaat Penelitian... 8 BAB II LANDASAN TEORI... 10 2.1. Kajian Pustaka... 10 2.1.1. Pengertian Karyawan Kontrak... 10 2.1.2. Pengertian Ketidakamanan Kerja... 11 2.1.3 Pengaruh Ketidakamanan Kerja Terhadap Karyawan... 14 2.1.4. Pengertian Komitmen Organisasi... 15 2.1.5. Manfaat Komitmen Organisasi... 16 2.1.6. Pedoman Meningkatkan Komitmen Organisasi... 17

2.1.7. Dimensi Komitmen Organisasi... 18 2.1.8. Pengertian Intensi Turnover... 19 2.1.9. Faktor yang Mempengaruhi Turnover... 20 2.1.10. Indikasi Terjadinya Intensi Turnover... 20 2.1.11. Cost of Turnover... 22 2.2. Kerangka Pemikiran... 23 2.3. Hipotesis... 24 BAB III METODELOGI PENELITIAN... 25 3.1. Metode yang Digunakan... 25 3.2. Operasionalisasi Variabel... 27 3.3. Jenis dan Sumber Data... 32 3.4. Teknik Pengumpulan Data... 33 3.5. Teknik Pengambilan Sampel... 34 3.6. Metode Analisis... 34 3.6.1 Skala Likert... 36 3.6.2 Uji Validitas dan Reliabilitas... 37 3.6.3 Uji Normalitas... 40 3.6.4 Transformasi data Ordinal menjadi Interval... 41 3.6.5 Analisis Korelasi Sederhana (Pearson Correlation)... 42 3.6.6 Analisis Regresi Sederhana dan Berganda... 44 3.7. Rancangan Uji Hipotesis... 46 3.8. Rancangan Pemecahan Masalah....... 47

BAB IV ANALISIS PENELITIAN... 49 4.1. PT. Bank DKI... 49 4.1.1 Sejarah PT. Bank DKI.. 49 4.1.1 Visi dan Misi PT. Bank DKI... 51 4.1.2 Nilai-nilai PT. Bank DKI.... 52 4.1.3 Struktur Organisasi... 55 4.2. Profil Responden... 56 4.2.1 Profil Responden Berdasarkan Jenis Kelamin... 56 4.2.2 Profil Responden Berdasarkan Usia... 57 4.2.3 Profil Responden Berdasarkan Pendidikan... 58 4.3. Uji Validitas dan Reabilitas... 59 4.3.1 Uji Validitas Dan Reliabilitas Variabel Ketidakamanan Kerja... 60 4.3.2 Uji Validitas dan Reliabilitas Variabel Komitmen Organisasi... 61 4.3.3 Uji Validitas dan Reliabilitas Variabel Intensi Turnover... 62 4.4. Uji Normalitas... 63 4.4.1 Uji Normalitas Variabel Ketidakamanan Kerja... 64 4.4.2 Uji Normalitas Variabel Komitmen Organisasi... 65 4.4.3 Uji Normalitas Variabel Intensi Turnover... 67 4.5. Transformasi Data Ordinal menjadi Interval... 68 4.5.1 Transformasi Variabel Ketidakamanan Kerja (X 1 )... 69 4.5.2 Transformasi Variabel Komitmen Organisasi (X 2 )... 70

4.5.3 Transformasi variabel Intensi Turnover (Y)... 71 4.6. Analisis Statistik Deskriptif... 71 4.7. Analisis Hubungan Ketidakamanan Kerja (X 1 ) terhadap Intensi Turnover (Y)... 76 4.8. Analisis Hubungan Komitmen Organisasi (X 2 ) terhadap Intensi Turnover (Y)... 78 4.9. Analisis Hubungan Ketidakamanan Kerja (X 1 ) dan Komitmen Organisasi (X 2 )... 80 4.10. Analisis Pengaruh Ketidakamanan Kerja (X 1 ) terhadap Intensi Turnover (Y)... 82 4.11. Analisis Pengaruh Komitmen Organisasi (X 2 ) terhadap Intensi Turnover (Y)... 85 4.12. Analisis Pengaruh Ketidakamanan Kerja (X 1 ) dan Komitmen Organisasi (X 2 ) terhadap Intensi Turnover (Y)... 88 4.13. Pembahasan Penelitian... 92 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 98 5.1. Simpulan... 98 5.2. Saran... 99 DAFTAR PUSTAKA... 101 LAMPIRAN... L1 RIWAYAT HIDUP SURAT SURVEI

DAFTAR TABEL No Tabel Judul Tabel Halaman Tabel 1.1 Data Jumlah Karyawan Kontrak PT. Bank DKI 4 Tabel 1.2 Data Jumlah Keluar Karyawan Kontrak PT. Bank DKI 4 Tabel 3.1 Desain Penelitian 26 Tabel 3.2 Operasionalisasi Variabel Penelitian 28 Tabel 3.3 Jenis dan Sumber Data Penelitian 33 Tabel 3.4 Metode Analisis Data 36 Tabel 3.5 Skala Likert 37 Tabel 3.6 Interpretasi Koefisien Korelasi Nilai r 43 Tabel 4.1 Profil Responden Berdasarkan Jenis Kelamin 56 Tabel 4.2 Profil Responden Berdasarkan Usia 57 Tabel 4.3 Profil Responden Berdasarkan Pendidikan 58 Tabel 4.4 Validitas Variabel Ketidakamanan Kerja 60 Tabel 4.5 Validitas Variabel Komitmen Organisasi 61 Tabel 4.6 Validitas Variabel Intensi Turnover 62 Tabel 4.7 Test of Normality Variabel Ketidakamanan Kerja 64 Tabel 4.8 Test of Normality Variabel Komitmen Organisasi 65 Tabel 4.9 Test Of Normality Variabel Intensi Turnover 67 Tabel 4.10 Transformasi Variabel Ketidakamanan Kerja 69 Tabel 4.11 Transformasi Variabel Komitmen Organisasi 70 Tabel 4.12 Transformasi Variabel Intensi Turnover 71 Tabel 4.13 Intepretasi Nilai Variabel X 1, X 2, dan Y 72 Tabel 4.14 Descriptive Data X 1, X 2, dan Y 73

Tabel 4.15 Correlations X 1 dan Y 76 Tabel 4.16 Correlations X 2 dan Y 78 Tabel 4.17 Correlations X 1, X 2 dan Y 80 Tabel 4.18 Variables Entered/Removed X 1 82 Tabel 4.19 Model Summary X 1 82 Tabel 4.20 Anova X 1 83 Tabel 4.21 Coefficients X 1 84 Tabel 4.22 Variables Entered/Removed X 2 85 Tabel 4.23 Model Summary X 2 86 Tabel 4.24 Anova X 2 87 Tabel 4.25 Coefficients X 2 88 Tabel 4.26 Variables Entered/Removed X 1 dan X 2 89 Tabel 4.27 Model Summary X 1 dan X 2 89 Tabel 4.28 Anova X 1 dan X 2 90 Tabel 4.29 Coefficients X 1 dan X 2 91 Tabel 4.30 Ringkasan Hasil Olah Data 92

DAFTAR GAMBAR No Gambar Judul Gambar Halaman Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran 23 Gambar 4.1 Struktur Organisasi PT. Bank DKI 55 Gambar 4.2 Profil Responden Berdasarkan Jenis Kelamin 57 Gambar 4.3 Profil Responden Berdasarkan Usia 58 Gambar 4.4 Profil Responden Berdasarkan Pendidikan 59 Gambar 4.5 Grafik Normalitas Variabel Ketidakamanan Kerja 65 Gambar 4.6 Grafik Normalitas Variabel Komitmen Organisasi 66 Gambar 4.7 Grafik Normalitas Variabel Intensi Turnover 68 Gambar 4.8 Bagan Pengaruh X 1 dan X 2 Terhadap Y 93

DAFTAR LAMPIRAN No Lampiran Judul Lampiran Halaman Lampiran 1 Kuesioner Penelitian L1 Lampiran 2 Data Ordinal Variabel Ketidakamanan Kerja L6 Lampiran 3 Data Ordinal Variabel Komitmen Organisasi L8 Lampiran 4 Data Ordinal Variabel Intensi Turnover L10 Lampiran 5 Data Interval Variabel Ketidakamanan Kerja L12 Lampiran 6 Data Interval Variabel Komitmen Organisasi L14 Lampiran 7 Data Interval Variabel Intensi Turnover L16 Lampiran 8 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Ketidakamanan Kerja L18 Lampiran 9 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Komitmen Organisasi L19 Lampiran 10 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Intensi Turnover L20