STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PEMENUHAN KEBUTUHAN KEAMANAN : HIPERTERMI PADA AN.R DENGAN DEMAM TIPOID DI RUANG FLAMBOYAN RSUD SUKOHARJO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PEMENUHAN KEBUTUHAN KEAMANAN : HIPERTERMI PADA AN.R DENGAN DEMAM TIPOID DI RUANG FLAMBOYAN RSUD SUKOHARJO"

Transkripsi

1 STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PEMENUHAN KEBUTUHAN KEAMANAN : HIPERTERMI PADA AN.R DENGAN DEMAM TIPOID DI RUANG FLAMBOYAN RSUD SUKOHARJO DISUSUN OLEH : HARTANTI PUJI LESTARI NIM. P PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN SEKOLAH TINGGI KESEHATAN KUSUMA HUSADA SURAKARTA 2012

2 STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PEMENUHAN KEBUTUHAN KEAMANAN: HIPERTERMI PADA AN.R DENGAN DEMAM TIPOID DI RUANG FLAMBOYAN RSUD SUKOHARJO Karya Tulis Ilmiah Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Dalam Menyelesaikan Program Diploma III Keperawatan DISUSUN OLEH : HARTANTI PUJI LESTARI NIM. P PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN SEKOLAH TINGGI KESEHATAN KUSUMA HUSADA SURAKARTA 2012 i

3 ii

4 iii

5 iv

6 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa karena berkat, rahmat dan karunia-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan Karya Tulis Ilmiah dengan judul ASUHAN KEPERAWATAN HIPERTERMI PADA AN.R DENGAN DEMAM TIPOID DI RUANG FLAMBOYAN RSUD SUKOHARJO Dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini penulis banyak mendapat bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak, oleh karena itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada yang terhormat : 1. Setiyawan, S.Kep.,Ns selaku Ketua Program Studi DIII Keperawatan Kusuma Husada yang telah memberikan kesempatan untuk dapat menimba ilmu di Stikes Kusuma Husada Surakarta. 2. Erlina Windyastuti, S.Kep.,Ns selaku Sekretaris Ketua Program Studi DIII Keperawatan sekaligus sebagai penguji telah membimbing dengan cermat, memberikan masukan-masukan, inspirasi, perasaan nyaman dalam bimbingan serta memfasilitasi demi sempurnanya studi kasus ini. 3. Siti Mardiyah, S.Kep.,Ns selaku dosen pembimbing sekaligus sebagai penguji yang telah membimbing dengan cermat, memberikan masukan-masukan, inspirasi, perasaan nyaman dalam bimbingan serta memfasilitasi demi sempurnanya studi kasus ini. v

7 4. Anissa Cindy, S.Kep.,Ns, yang telah membimbing dengan cermat, memberikan masukan-masukan, inspirasi, perasaan nyaman dalam bimbingan serta memfasilitasi demi sempurnanya studi kasus ini. 5. Semua dosen Program Studi DIII Keperawatan Stikes Kusuma Husada Surakarta yang telah memberikam bimbingan dengan sabar dan wawasannya serta ilmu yang bermanfaat. 6. Kedua orangtuaku, yang selalu menjadi inspirasi dan memberikan semangat untuk menyelesaikan pendidikan. 7. Teman-teman Mahasiswa Program Studi DIII Keperawatan Stikes Kusuma Husada Surakarta dan berbagai pihak yang tidak dapat disebutkan satupersatu, yang telah memberikan dukungan moril dan spiritual. 8. Bayu Setyawan yang selalu memberi dukungan dan semangat. 9. Ina kurniawati yang selalu memberi motivasi. Semoga laporan Studi Kasus ini bermanfaat untuk perkembangan ilmu keperawatan dan kesehatan. Amin. Surakarta, April 2012 Penulis vi

8 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN... LEMBAR PERSETUJUAN... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... i ii iii iv v vii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Tujuan Penulisan... 3 C. Manfaat Penulisan... 4 BAB II LAPORAN KASUS A. Identitas Klien... 5 B. Pengkajian... 6 C. Pemeriksaan fisik... 7 D. Pengkajian pola nutrisi... 8 E. Perumusan daftar masalah... 9 F.Tujuan dan kriterial hasil G. lmeplementasi 11 H. Evaluasi 11 vii

9 BAB III PEMBAHASAN DAN SIMPULAN A. Pembahasan B. Simpulan dan Saran Daftar Pustaka Lampiran Daftar Riwayat Hidup viii

10 BAB I PENDAHULUHAN A. Latar Belakang Demam Tipoid merupakan penyakit yang disebabkan oleh bakteri salmonella typhi yang menyerang bagian pencernaan. Demam Tipoid disebabkan sanitasi yang buruk dan hygiene perorangan yang kurang baik. Menurut hasil riset kesehatan 2007 menunjukan bahwa prevalensi Demam Tipoid di Indonesia sebesar 1.6% Demam Tipoid pada anak. Angka kejadian Demam Tipoid menurut WHO tahun 2003 memperkirakan terdapat sekitar 17 juta kasus Demam Tipoid diseluruh dunia dengan kejadian kasus kematian tiap tahun (Tjipo, 2009). Gejala klinis Demam Tipoid pada anak dapat bervariasi dari yang ringan hingga yang berat. Biasanya gejala orang dewasa akan lebih ringan dibanding dengan anak-anak salah satu tanda dan gejalanya adalah demam atau hipertermi. Fase terjadinya hipertermi proses menggigil, kulit terasa hangat atau panas, peningkatan rasa haus dehidrasi ringan berat, kelemahan, keletihan dan nyeri ringan pada otot (Suhartono, 2008). Hipertermi (terapi termal), pembangkitan suhu lebih tinggi dari rentang demam fisiologi. Riset menunjukan bahwa sel-sel maligna lebih sensitif dibanding sel-sel normal terhadap efek berbahaya dari suhu yang tinggi karena beberapa alasan. Sel-sel maligna tidak mempunyai enzim yang diturunkan untuk memperbaiki DNA dan membran sel yang dirusak oleh 1

11 2 kenaikan suhu. Sel-sel ini defisien dalam sel yang membentuk adanosis trifosfat (ATP), kebutuhan metabolisme yang meningkat yang terjadi pada Hipertermi. Hipertermi yang terjadi pada anak akan menyebabkan gangguan tumbang, akan menganggu pola makan pola makan, kerusakan sistem syaraf, penurunan kesadaran, anak menjadi idiot, anak bisa kejang dengan kisaran suhu diatas normal derajat celcius anak bisa kejang atau mengalami step (Suryani, 2008). Hipertermi yang terjadi pada anak hendaknya segera mendapat penanganan yang tepat. Karena jika tidak segera ditangani akan terjadi resiko yang mengakibatkan gangguan pada anak. Berdasarkan latar belakang diatas maka penulis tertarik untuk menulis karya tulis ilmiah. Yang bertujuan untuk meningkatkan pelayanan terhadap pasien khususnya dengan pemenuhan kebutuhan hipertermi pada pasien dengan Demam Tipoid. B. Tujuan penulisan 1. Tujuan umum Melaporkan kasus tentang pemenuhan kebutuhan keamanan hipertermi pada An.R dengan Demam Tipoid 2. Tujuan umum a. Penulis mampu melakukan pengkajian anak dengan pemenuhan kebutuhan Keamanan: Hipertermi pada An.R dengan Demam Tipoid

12 3 b. Penulis mampu merumuskan diagnosa keperawatan anak dengan pemenuhan Kebutuhan keamanan: Hipertermi pada An.R Demam Tipoid c. Penulis mampu menyusun rencana Asuhan keperawatan anak dengan pemenuhan kebutuhan keamanan: Hipertermi pada An.R Demam Tipoid d. Penulis mampu melakukan implementasi dengan pemenuhan kebutuhan Keamanan : Hipertermi pada An.R Demam Tipoid e. Penulis mampu melakukan evaluasi pemenuhan kebutuhan keamanan: Hipertermi pada An.R Demam Tipoid f. Penulis mampu menganalisa kondisi pemenuhan kebutuhan keamanan: Hipertermi pada An.R Demam Tipoid. C. Manfaat penulisan 1. Bagi institusi rumah sakit Sebagai bahan masukan dalam menciptakan pemberiaan pelayaan kesehatan bagi Demam Tipoid. 2. Bagi pendidikan Hasil studi kasus ini dapat menjadi tambahan ilmu bagi institusi keperawatan khususnya keperawatan anak dalam penanganan Demam Tipoid.

13 4 3. Bagi penulis Hasil penelitian ini dapat menjadi pengalaman belajar dalam meningkatkan pengetahuan dalam ketrampilan penulis khususnya dalam bidang penelitian.

14 BAB II LAPORAN KASUS Dalam bab ini penulis akan menulis tentang Asuhan keperawatan yang dilakukan pada An.R dengan demam tipoid. Dilaksanakan pada tanggal 3-5 April Asuhan keperawatan ini dimulai dari pengkajian, diagnosa keperawatan, intervensi, implementasi, dan evaluasi. A. Identitas Klien Dalam pengkajian pada tanggal 3-5 April 2012 jam WIB. dengan kasus demam tipoid dengan cara auto anamnesa dan allo anamnesa. Pengkajian yang dilakukan pada An.R dengan cara mengadakan pengamatan dan observasi langsung, pemeriksaan fisik, melihat catatan medis, dan catatan perawat. Dari pengkajian tersebut terdapat hasil identitas klien, bahwa klien An.R, umur 12 tahun, tanggal lahir 25 Maret Diagnosa medis deman tipoid. Tanggal masuk 1 April 2012, klien beragama Islam, pendidikan kelas 6 SD alamat Sukoharjo. Penanggung jawab klien adalah Ny.S beliau adalah ibu klien. Ibu klien berumur 35 tahun, bekerja sebagai tani/ pedagang, pendidikan terakhir Ny.S adalah SD. ibu klien juga bertempat tinggal di Sukoharjo. 5

15 6 B. Pengkajian 1. Riwayat Kesehatan Sekarang Berdasarkan hasil pengkajian didapatkan hasil kesehatan sekarang, pada hari Jumat tepatnya tanggal 30 April 2012, klien sudah demam, demam naik turun kemudian pada tanggal 1 April 2012 klien dibawa oleh keluarga ke RSUD Sukoharjo sekitar pukul WIB, klien dibawah ke IGD. Klien diperiksa dokter anak dan klien dianjurkan untuk rawat inap. Klien mengeluh panas dan tidak bisa tidur. Asuhan keperawatan yang dilakukan pada An. R tanggal 3-5 April 2012 pada pukul WIB didapatkan klien mengeluh badannya panas dengan suhu 39,6 derajat celcius. Pasien panas sejak 3 hari yang lalu sebelum dibawa ke rumah sakit, di IGD kemudian diperiksa oleh dokter dan disarankan oleh dokter untuk rawat inap. Selama dirawat dirumah sakit demam naik turun, pasien tidak mengalami kejang. Terdapat kulit tampak kemerahan, kulit hangat. Tekanan darah 90/50 mmhg, denyut nadi 96 per menit, suhu 39,6 derajat celcius pernapasan 33 kali per menit. Tangan kanan terpasang infus RL 20 tetes per menit. Ibu pasien mengatakan bahwa An. R merupakan anak ke dua, tidak pernah aborsi. Selama hamil selalu memeriksakan diri ke bidan setiap 1 bulan sekali, ibu mengkomsumsi vitamin Afomix, Asam Folat 1000 mg. Pasien belum pernah dirawat di rumah sakit, tidak mempunyai riwayat penyakit keturunan. Pasien tidak mempunyai

16 7 riwayat alergi. Ibu pasien mengatakan bahwa anaknya sudah mendapatkan imunisasi dasar yang lengkap yaitu BCG, DPT, Polio, Campak, dan Hepatitis sesuai umur dan jadwal imunisasi. Pertumbuhan dan perkembangan berat bayi waktu lahir 3000 gr. 2. Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan fisik pada pasien An. R antara lain tinggi badan 130cm, berat badan 25kg. Pemeriksaan tanda vital suhu tubuh 39, 6 derajat celcius, denyut nadi 96 kali per menit, pernapasan 33 kali per menit. Keadaan umum antara lain, pasien terlihat lemah, kulit sawo matang, turgor kulit baik, rambut warna hitam kuku warna merah muda. Kepala simetris dan tidak terdapat benjolan pada kepala pasien. mata simetris kanan kiri, sclera tidak ikterik, konjungtiva tidak anemis. keadaan hidung simetris, tidak ada polip, dan tidak ada secret. Telinga tampak bersih, simetris kanan kiri dan tidak ada gangguan dalam pendengaran, mulut pasien tidak terjadi pendarahan pada gusi, tidak sakit gigi, dan rajin sikat gigi 2 kali sehari, pasien tidak pernah periksa ke dokter gigi. Tidak kesulitan untuk menelan. Hasil pemeriksaan leher, pasien mengatakan tidak nyeri pada lehernya mudah untuk di gerakan, tidak mengalami kaku kuduk, tidak ada pembesaran kelenjar tiroid. Dada simetris, tidak menggunakan otot bantu pernapasan. Pemeriksaan pada paru-paru inspeksi simetris pengembangan kanan dan kiri. Palpasi vokal fremitus kanan dan kiri sama, perkusi sonor dan auskultasi vesikuler. Pemeriksaan pada jantung

17 8 ictus cordis tidak tampak, palpasi ictus cordis tidak teraba, perkusi pekak auskultasi tidak ada bising tidak ada suara tambahan. Pemeriksaan abdomen, inspeksi bentuk datar, auskultasi bising usus 33 kali permanit, palpasi tidak ada nyeri tekan, perkusi tympani. 3. Pengkajian Pola Nutrisi Ibu pasien mengatakan semasa kecil mendapatkan ASI esklusif (usia 0-6 bulan) dan tidak minum susu formula dan tidak makan makanan sereal. Pola makan pasien sebelum sakit, pasien makan 3 kali sehari dengan nasi dan sayur, lauk seadanya. Selama sakit, pasien makan makanan yang disajikan dari rumah sakit. Hasil Z- Score WAZ : - 2,59 (pendek), HAZ : -2,27 ( gizi kurang), WHZ : -0,7 (normal). 4. Pola Eliminasi Pola BAB Sebelum sakit pasien mengatakan BAB sehari 1 kali setiap pagi warna kuning lembek. Selama sakit pasien mengatakan selama dirawat di rumah sakit pasien belum BAB. Pola BAK sebelum sakit pasien mengatakan BAK lancar warna kuning jernih. Selama sakit pasien mengatakan tidak ada gangguan dalam BAK. 5. Pemeriksaan Penunjang Pemeriksaan laboraturium WBC dengan hasil 7,6 (normal ), RBC 3,536 ( nilai normal 3,9-5.9), HBC hasil 9,6 ( nlai normal ,5.) HCT dengan hasil 26,6 dengan (nilai normal 37,0-50), NCL dengan hasil 75,4 dan ( normal 80-96), MCH 26,1 dan nilai

18 9 (normal 28-33), MCHC dengan hasil 34,6 nilai ( normal ) PLT dengan hasil 7,6 dan nilai (normal ). 6. Terapi Medis Pengobatan saat ini antara lain Cefotaxim 3x 750 mg, Ranitidin Fungsi ranitidin untuk mengurangi nyeri, 2x1 1,5 ml. L Bio 2x1 bungkus, infus RL 20 tetes per menit, Zing 1x1 sehari. C. Perumusan daftar Masalah Dari data hasil pengkajian dan observasi di atas, penulis melakukan analisa data kemudian memutuskan satu diagnosa keperawatan yang sesuai dengan prioritas, menyusun intervensi keperawatan, melakukan implementasi dan evaluasi tindakan. Diagnosa keperawatan yang paling utama yaitu hipertermi berhubungan dengan proses penyakit. Dan hasil pengkajian tanggal 5 April 2012 jam WIB dapat ditegakkan diagnosa keperawatan paling utama adalah hipertermi berhubungan dengan proses penyakit. Data yang menunjang diagnosa keperawatan tersebut adalah data subjektif pasien mengatakan panas, data obyektif suhu 39,6 derajat celcius, kulit teraba hangat, kulit kemerahan.

19 10 D. Tujuan dan Kriteria Hasil Penulis berharap berdasarkan SMART yaitu S (spesific) dimana tujuan harus spesifik dan tidak menimbulkan arti ganda, M (measurabel) dimana tujuan keperawatan harus dapat diukur, khususnya tentang perilaku klien dapat dilihat, didengar, dirasakan, dan bau. A (achievable) dimana harus dapat dicapai, R (reasonable) dimana tujuan harus dapat di pertanggung jawabkan secara ilmiah, T (time) mempunyai batas waktu yang jelas. Seetelah dilakukan tindakan keperawatan diharapkan kondisi pasien dapat membaik. Dengan tujuan dan kriteria hasil : Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3X 24 jam pasien akan menunjukan regulasi yang baik dengan kriterial hasil :suhu kulit dalam batas normal derajat celcius. E. Perencanaan Intervensi keperawatan disesuaikan dengan kondisi pasien dan fasilitas yang ada, sehingga rencana tindakan dapat dilaksanakan dengan spesifik, selanjutnya akan diuraikan diagnosa keperawatan yang ditegakkan. Intervensi yang di buat pada tanggal 3 April 2012 adalah anjurkan pasien memakai pakaian tipis, rasionalnya: untuk menyerap keringat, kompres hangat: membantu menurunkan suhu tubuh. Pemberian paracetamol rasionalnya penurun panas.

20 11 F. Implementasi Penulis melakukan implementasi pada tanggal 3-5 April Pada tanggal 3 April 2012 penulis melakukan tindakan, mengkaji suhu tubuh mengajurkan pasien memakai pakaian tipis, mengajurkan kompres hangat. Respon subyektif ibu pasien mengatakan anaknya panas. Respon obyektif, suhu 39,6 derajat celcius kulit terasa hangat, kulit kemerahaan, peningkatan suhu di atas kisaran normal. Tanggal 4 April 2012 penulis menganjurkan kompres hangat dan mengukur suhu tubuh. Respon subyektif: ibu pasien mengatakan anaknya masih panas. Respon obyektif suhu tubuh 38 derajat celcius. Tanggal 5 April 2012 melakukan pengkajian suhu tubuh. Respon subyektif ibu pasien mengatakan panas sudah mulai turun. Data obyektif suhu 37 derajat celcius. G. Evaluasi Penulis melakukan evaluasi yang dilakukan tanggal 3-5 April 2012 pada tanggal 3 April 2012 ibu pasien mengatakan badan anaknya panas. Suhu 39,6 derajat celcius kulit teraba hangat, masalah belum teratasi, lanjutkan intervensi, kompres hangat, pemberian paracetamol. Tanggal 4 April 2012 ibu mengatakan anaknya masih panas suhu 38 derajat celcius. Lanjutkan intervensi, dengan pemberian parasetamol. Tanggal 5 April 2012 ibu pasien mengatakan panas sudah mulai turun 37 derajat celcius. Kulit teraba hangat, kulit kemerahan. Masalah belum

21 12 teratasi. Lanjutkan intervensi: dengan pendelegasiaan dengan perawat untuk melanjutkan tindakan selanjutnya.

22 BAB III PEMBAHASAN DAN SIMPULAN A. PEMBAHASAN Pada bab ini penulis akan membahas studi kasus tentang Asuhan Keperawatan Pemenuhan Kebutuhan Keamanan Hipertemi pada An.R dengan Demam Tipoid di Ruang Flamboyan RSUD Sukoharjo. Prinsip dari pembahasan ini memfokuskan kebutuhan dasar manusia di dalam asuhan keperawatan. Penulis akan lebih mendalam membahas kebutuhan dasar anak pada Demam Tipoid dengan hipertermi. Demam Tipoid disebabkan oleh bakteri salmonella typhi yang menyerang bagian pencernaan. Demam Tipoid disebabkan pencernaan air minum dan sanitasi yang buruk, infeksi terjadi jika mengkomsumsi makanan yang disiapkan oleh penderita Demam Tipoid dengan higiene perorangan yang kurang baik (tidak mencuci tangan yang baik setelah ke toilet) pasien mengalami demam, kulit kemerahan.(nanda,2009). Riwayat kesehatan sekarang, sebelum masuk rumah sakit. Pada hari Jumat tepatnya tanggal 30 April 2012, klien sudah demam, demam naik turun kemudian pada tanggal 1 April 2012 klien dibawah oleh keluarga ke RSUD Sukoharjo sekitar pukul WIB, klien dibawah ke IGD. Klien diperiksa dokter anak dan klien dianjurkan untuk rawat inap. Pasien mengeluh panas dan tidak bisa tidur klien dalam asuhan keperawatan An.R, yang dilakukan pada tanggal 3-5 April 2012 pada pukul

23 14 WIB. Didapatkan klien mengeluh badannya panas dengan suhu 39,6 derajat celsius. Pada pengkajian pemeriksaan fisik didapatkan data yaitu panas pemeriksaaan tanda tanda vital suhu tubuh 39,6 derajat celcius, denyut nadi 96 kali per menit, pernapasan 33 kali per menit, kulit teraba hangat, kemerahan, tampak keletihan. Deman tipoid adalah demam diatas kisaran normal demam yang disebab kan oleh salmonella tyipi demam naik turun. Tanda dan gejala Demam Tipoid adalah demam timbul 7 sampai 14 hari setelah kuman masuk ke dalam tubuh. Suhu pada Demam Tipoid berangsur -angsur naik pada sore hari dan turun pagi hari. Pada akhir minggu pertama, suhu tubuh penderita mencapai 39 derajat celcius sampai 40 derajat celcius. Selain demam, pada minggu pertama gejala pada saluran cerna seperti nyeri perut, susah buang air besar, penderita juga timbul batuk (rekomendasi ikatan dokter anak indonesia Suyani,2008) Berdasarkan pengkajian diatas dapat merumuskan masalah hipertermi berhubungan dengan proses penyakit. Data yang menunjang data subyektif : pasien mengatakan panas dan data objektif : kulit teraba hangat, kulit kemerahan. suhu 39,6 derajat celcius. Definisi hipertermi adalah peningkatan suhu tubuh di atas kisaran normal. Peningkatan suhu tubuh diatas kisaran normal, kulit terasa hangat, konvulasi, kejang, takikardi, takipnea NANDA (2009), Berdasarkan

24 15 karakteristik di atas ciri-ciri yang tampak pada An.R adalah peningkatan suhu tubuh di atas kisaran normal, kulit tidak kemerahaan. Tujuan dan kriteria hasil yang dapat dilaksanakan berdasarkan kriteria SMART yaitu S (spesific) dimana tujuan harus spesifik dan tidak menimbulkan arti ganda, M (measurabel) dimana tujuan keperawatan harus dapat diukur, khususnya tentang perilaku klien : dapat dilihat, didengar, diraba, dirasakan, dan dibau. A (achievable) dimana harus dapat dicapai, R (reasonable) dimana tujuan harus dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah, T (time) mempunyai batasan waktu yang jelas (Nursalam, 2008 : 81). Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3x24 jam,di harapkan hipertermi dapat berkurang kriterial hasil demam berkurang batas normal derajat celcius, kulit tidak kemerahan, tidak keletihan, suhu tubuh dalam batas normal. Intervensi adalah rencana keperawatan klien sesuai dengan diagnosa yang ditegakkan sehingga kebutuhan klien dapat terpenuhi (Wilkinson, 2006). Dalam teori intervensi dituliskan sesuai dengan kriteria intervensi NIC (Nursing Intervension Clasification) antara lain yaitu observasi khususnya hipertermi berhubungan dengan proses penyakit, pengelolaan cairan pantau tanda tanda vital misalnya mengukur suhu tubuh rasionalnya untuk mengetahui suhu tubuh.anjurkan pasien untuk memakai pakaian tipis rasionalnya untuk menyerap keringat. Anjurkan pasien atau keluarga untuk kompres hangat rasionalnya untuk mengurangi panas. Pantau kelembaban

25 16 membran mukosa, berikan kompres hangat rasionalnya untuk mengurangi panas. Implementasi yang dilakukan selama 3 hari pada An.R di ruang Flamboyan RSUD Sukoharjo berdasarkan intervensi yang sudah ditulis. Penulis melakukan tindakan keperawatan diantaranya. Mengkaji suhu tubuh, mengajurkan pasien memakai pakaian tipis. Mengajurkan kompres hangat. (Nursalam, 2005:175). Pasien mendapatkan terapi infus RL 20 tetes per menit berfungsi untuk pengobatan kurang cairan dimana dehidrasi secara oral tidak mungkin dilakukan pencagahan intorelansi laktosa (ISO 2011). Menganjurkan pada pasien untuk kompres hangat bertujuan untuk mengurangi panas. Kompres hangat untuk membantu untuk menurunkan suhu, pemberian air hangat pada daerah tubuh akan memberikan sinyal ke hipotalamus melalui sumsum tulang belakang ketika reseptor yang peka terhadap panas dihipotalamus dirangsang oleh sistem efektor. Vasoldilatasi pada pembuluh darah kemudian pasien akan berkeringat dan suhu tubuh akan turun (Alfia, 2009). Menganjurkan keluarga pasien untuk pemakai pakaian tipis yang bertujuan untuk menyerap keringat dan menjaga kestabilan tubuh pasien. (Suhartono 2001). Kolaborasi dengan dokter pemberian parasetamol. Tujuan untuk penurun panas. Indikasi menghilangkan rasa nyeri dan hipertermi (ISO )

26 17 Evaluasi yang dilakukan oleh penulis, menggunakan metode sesuai teori yaitu SOAP (Subyektif, Obyektif, Assessment, Planning) (Nursalam 2001:129). Setelah melakukan tindakan keperawatan diatas selama 3 hari dari tanggal 3-5 April 2012 didapatkan ibu pasien mengatakan anaknya panas berkurang. Pasien tampak tidak lemah masalah keperawatan belum teratasi demam masih naik turun. Intervensi dilanjutkan penulis melakukan pendelegasian kepada perawat ruangan untuk melanjutkan intervensi selanjutnya untuk berkolaborasi dengan dokter pemberian parasetamol. B. SIMPULAN DAN SARAN 1. Kesimpulan Dari uraian bab pembahasan, maka penulis dapat menarik kesimpulan sebagai berikut: a. Pengkajian yang didapatkan pasien mengalami panas naik turun dengan suhu 39,6 derajat celcius, kulit kemerahan. Kulit teraba hangat. b. Diagnosa utama yang muncul saat dilakukan pengkajian pada An. R adalah hipertermi berhubungan dengan proses penyakit. c. Intervensi keperawatan pada hipertermi sesuai dengan teori, Demam Tipoid kemudian dilanjutkan pada tahap pelaksanaan tindakan keperawatan. Anjurkan pasien untuk kompres hangat, memakai pakaian tipis pemberian obat penurun panas.

27 18 d. Implementasi penulis melakukan implementasi mengajurkan pasien kompres hangat, memakai pakaian tipis, memberikan obat penurun panas. e. Evaluasi yang dilakukan selama 3 hari masalah belum teratasi panas masih naik turun, dengan suhu 37 derajat celcius. 2. SARAN a. Bagi Rumah Sakit Diharapkan dapat memberikan pelayanan kepada pasien seoptimal mungkin dan meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit. b. Bagi Institusi Pendidikan Memberikan kemudahan dalam pemakaian sarana dan prasarana yang merupakan fasilitas bagi mahasiswa untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan ketrampilannya dalam melalui praktek klinik dan pembuatan laporan. c. Bagi Penulis Selanjutnya Diharapkan penulis dapat menggunakan atau memanfaatkan waktu seefektif mungkin, sehingga dapat memberikan asuhan keperawatan pada klien secara optimal.

BAB III TINJAUAN KASUS. Jenis kelamin : Laki-laki Suku bangsa : Jawa, Indonesia

BAB III TINJAUAN KASUS. Jenis kelamin : Laki-laki Suku bangsa : Jawa, Indonesia BAB III TINJAUAN KASUS A. Pengkajian Pengkajian ini dilakukan pada tanggal 20 Juni 2011 di Ruang Lukman Rumah Sakit Roemani Semarang. Jam 08.00 WIB 1. Biodata a. Identitas pasien Nama : An. S Umur : 9
