ASUHAN KEPERAWATAN DEMAM TIFOID

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ASUHAN KEPERAWATAN DEMAM TIFOID"

Transkripsi

1 ASUHAN KEPERAWATAN DEMAM TIFOID Definisi: Typhoid fever ( Demam Tifoid ) adalah suatu penyakit umum yang menimbulkan gejala gejala sistemik berupa kenaikan suhu dan kemungkinan penurunan kesadaran. Etiologi : - Salmonella Thyposa. - Salmonella Paratphi, A, B dan C Masa Inkubasi : - Rata rata 2 minggu. - Penularan secara verbal oral, melalui makanan dan minuman yang terkontaminasi. - Sumber infeksi terutama Carrier akut yang menahun / pasif. I. Pengkajian a. Biodata : Umur : Dapat menyerang anak anak atau orang dewasa. Jenis Kelamin : Tidak tergantung pada jenis kelamin. Alamat : Lingkungan hidup yang buruk serta tempat pembuangan kotoran manusia yang tidak baik mempercepat penularan penyakit. b. Keluhan Utama : - Panas / demam lebih dari 1 minggu, terutama pada sore dan malam hari. ASKEP 53

2 Riwayat Penyakit sekarang : - Cepat lelah dan malaise. - Anoreksia dan rasa tidak enak diperut. - Sakit kepala. - Rasa nyeri diseluruh tubuh. - Demam yang tinggi : terjadi pada minggu pertama, pada minggu kedua demam semakin meninggi, tidak menggigil atau berkeringat baru kemudian secara lisis. - Epistaksis. Riwayat Penyakit Keluarga - Sumber penyakit adalah carrier yang terus mengeluarkan kuman. - Karier yang sedang sakit. - Karier yang tidak sakit ( pasif ). c. Pemeriksaan Fisik : Pemeriksaan umum : Keadaan umum : demam dan malaise. Kesadaran : - Kesadaran pasien menurun dari ringan sampai berat umumnya apatis. Kulit : - Terdapat tanda toksemia : pipi kemerahan, muka basah sedangkan tubuh kering. Saluran Pencernaan : - Bibir kering dan pecah pecah. - Lidah kotor, berselaput putih dan pinggir hyperemis. - Perut kembung dan nyeri tekan, limpa besar dan lunak. - BAB pada permulaan penyakit umumnya diare kemudian menjadi obstipasi. ASKEP 54

3 Kardiovaskular : - Bradikardi yang relatif. - Penambahan denyut nadi tidak sesuai dengan peningkatan suhu tubuh. d. Data Penunjang Pemeriksaan laboratorium - Leukopenia dengan limpositosis relatif. - Anemia. - Aneosinopilia. - Serologik test widal ( + ), Titer Aglutinin O berkisar antara 1/200 atau lebih dan atau kenaikan yang bersifat progresif. e. Komplikasi - Pada usus : perdarahan, perporasi dan peritonitis. - Di luar usus : Meningitis Typosa, Osteomilitis, Chole cistitis. - Infeksi sekunder : Bronhopneomonia. f. Kemungkinan diagnosa yang akan timbul : 1. Gangguan rasa nyaman, demam berhubungan dengan proses infeksi ditandai dengan : - mengatakan badannya terasa panas. - demam / panas lebih dari satu minggu terutama pada sore dan malam hari. - suhu tubuh di atas 38 0 C atau lebih. - tampak gelisah. 2. Gangguan nutrisi kurang dari kebutuhan berhubungan dengan intake makanan kurang, ditandai dengan : - Mengatakan tidak nafsu makan, anoreksia. - Mengatakan tidak enak di perut, mual, muntah. - Mengatakan mulut terasa pahit. ASKEP 55

4 - Makanan yang diberikan tidak dihabiskan. - Lidah kotor, berselaput putih dan hyperemis. 3. Gangguan eliminasi ( konstipasi ) berhubungan dengan : - Tirah baring / demam yang lama. - Perstaltik usus yang menurun. Ditandai dengan : - Tidak BAB lebih dari satu minggu. - Rasa tidak enak di perut. - BAB frekuensinya lebih atau tidak BAB. - Perut kembung dan nyeri tekan. - Tirah baring 4. Intoleransi aktifitas berhubungan dengan kelemahan umum ditandai dengan : - Cepat lelah, tidak enak perut. - Malaise - Kesadaran menurun. - Pasien tirah baring. 5. Potensial terjadi komplikasi berhubungan dengan proses penyakit ditandai dengan : - Demam yang tinggi lebih dari 38 0 C. - Tidak BAB. - Perut kembung dan nyeri tekan ( limpa membesar ). - Terdapat tanda tanda toksemia. - Kesadaran menurun. - Bradikardi. - Widal titer aglutinin O di atas 1/200. ASKEP 56

5 6. Kurangnya pengetahuan pasien / keluarga tentang : etiologi, proses penyakit, perawatan, pengobatan, prognosis dan komplikasi berhubungan dengan tidak mengenal sumber informasi ditandai dengan : - Informasi yang kurang. - Informasi yang salah. - Belum pernah diberi informasi. Perencanaan : Diagnosa I. Tujuan jangka panjang : Rasa nyaman terpenuhi. - Pasien tenang dan tidak gelisah. - Suhu tubuh menjadi normal < 37 0 C. - Intake cairan adekuat / seimbang. - Monitor suhu, bila tinggi, berikan kompres dingin. - Anjurkan pasien untuk banyak minum. - Anjurkan pasien untuk mengganti pakaian dengan yang tipis dan mudah menyerap keringat. - Jelaskan pada pasien dan keluarga tentang keadaan panas pasien. - Monitor intake dan output cairan. - Monitor vital sign. - Kolaborasi : pemberian cairan parentral dan anti piretik. Diagnosa 2 Tujuan : Tidak terjadi gangguan nutrisi. - Menunjukkan nafsu makan. - Makanan yang disediakan dapat dihabiskan. ASKEP 57

6 - Tanda tanda malnutrisi tidak ditemukan. - BB tidak menurun. - Kaji tanda tanda adanya gangguan nutisi. - Sajikan makanan yang bervariasi atau menurut selera pasien. - Sajikan makanan selagi hangat. - Jelaskan pada pasien tentang pentingnya nutrisi / makanan untuk proses penyembuhan penyakit. - Berikan perawatan mulut sebelum makan. - Kolaborasi dengan ahli gizi tentang pemberian diet BS TKTP pengaturan indikasi pengobatan, pemberian cairan IVFD dan vitamin. Diagnosa 3 : Tujuan : Tidak terjadi konstipasi. - Mengatakan sudah bisa BAB / tidak diare lagi. - BAB klien teratur. - Tidak terjadi diare. - BAB sesuai dengan pola kebiasaannya. - Kaji status eliminasi BAB. - Berikan diet yang mudah dicerna. - Catat adanya kehilangan melalui diare, muntah. - Berikan pasien penjelasan tentang keadaan eliminasinya, akibat tirah baring yang lama. - Catat out put cairan pasien. - Observasi tanda perdarahan contoh : melena dan lain lain. ASKEP 58

7 Diagnosa 4 Tujuan : aktivitas dapat ditoleransi sesuai kemampuan dan kebutuhan sehari - hari terpenuhi. - Dapat mendemonstrasikan teknik permulaan aktivitas. - Dapat mengatakan secara verbal tentang situasi dan kondisi yang dialaminya. - Tidak terdapat tanda tanda kelainan kulit - Anjurkan untuk tirah baring, dengan lingkungan yang nyaman. - Ubah posisi secara teratur, lakukan perawatan kulit. - Kaji aktivitas baik aktif maupun pasif yang dapat ditolerir. - Bantu personal hygiene pasien. - Lakukan massage pada daerah tubuh yang tertekan. - Anjurkan untuk menggunakan teknik teknik mengurangi stress seperti teknik relaksasi. Diagnosa 5 Tujuan : Infeksi tidak terjadi selama perawatan. - Keadaan umum pasien semakin membaik. - Tidak terdapat tanda tanda komplikasi. - Risiko terhadap efek tindakan dapat dihindari. - Kaji tanda tanda vital. - Kaji adanya tanda tanda komplikasi. - Observasi tanda perdarahan, melena. - Anjurkan pasien untuk tirah baring. ASKEP 59

8 - Gunakan teknik aseptik dan antiseptik. - Perhatikan kebersihan lingkungan pasien. - Observasi terhadap tindakan yang dilakukan, pemasangan infus, dower katheter, NGT dan lain lain. - Kolaborasi dengan dokter tentang pengaturan indikasi pengobatan, obat obat anti bakteri / antibiotik yang sesuai untuk penyebab. Diagnosa 6 Tujuan : Pasien / keluarga mengetahui : etiologi, proses penyakit, prognosis, perawatan, pengobatan dan komplikasi. - Pasien dapat mengukapkan secara verbal tentang proses penyakit dan tindakan yang dilakukan. - Pasien dapat mengidentifikasi hubungan antara tanda dan gejala penyakit dan salah satu tanda faktor penyebab pasien mau berpartisipasi dalam tindakan perawatannya. - Kaji tingkat pengetahuan pasien dan keluarga tentang etiologi, proses penyakit, prognosis, perawatan, pengobatan dan komplikasi. - Siapkan informasi khusus mengenai pencegahan / transmisi penyakit. - Jelaskan perlunya perawatan dan pengobatan. - Dsikusikan dengan pasien dan keluarga tentang risiko dari tindakan yang dilakukan. ASKEP 60

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 1. PENGUMPULAN/PENYAJIAN DATA DASAR SECARA LENGKAP

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 1. PENGUMPULAN/PENYAJIAN DATA DASAR SECARA LENGKAP BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. HASIL PENELITIAN 1. PENGUMPULAN/PENYAJIAN DATA DASAR SECARA LENGKAP Pengumpulan dan penyajian data penulis lakukan pada tanggal 28 Maret 2016 pukul 15.00 WIB,
