Memahami Sistem Operasional di Lazada Siang WIB

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Memahami Sistem Operasional di Lazada Siang WIB"

Transkripsi

1 Memahami Sistem Operasional di Lazada Siang WIB Mohon mengikuti pelatihan sampai selesai agar tidak kehilangan informasi penting. Penting : Hanya dapat dibuka pada komputer & laptop (tidak pada Ipad dan HP) Browser : Google Chrome (Disarankan)

2 Apa yang diharapkan dari Anda sebagai Seller Mengawasi produk hingga diterima oleh pelanggan 7 Memperbarui stok yang tersedia untuk Lazada Mengirim produk anda dengan jasa pengiriman terdekat / menunggu penjemputan oleh MA Memenuhi pesanan anda dalam jangka waktu 24 jam setelah terima order 5 6 Sebagai Partner Berbisnis Kami 1 2 Menjaga performa akun Anda hingga >90% pemrosesan order Memberikan packaging yang berkualitas 4 3 Menjual produk berkualitas sesuai yang dijanjikan

3 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambil barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

4 Proses Pemenuhan Pesanan di Lazada Tips: Check pesanan anda pada pagi hari dan setiap 2 jam 1 Pesanan masuk Tips: Berat pesanan sama dengan yang tertera di label pengiriman 2 Mencetak dokumen yang diperlukan & beri daftar pesanan ke tim gudang 5a 5b Mengubah status menjadi Ready To Ship Master Account 6a Pending -> RTS Pihak logistik Pihak logistik mengambil mengambil barang barang 6b 3 4 Menyerahkan pesanan kepada pihak logistik Mengubah status menjadi Ready To Ship Mengambil barang di gudang Mengemas Pesanan Drop Off Pending -> RTS

5 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambl barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

6 Cara Mencetak Dokumen Klik Pesanan -> Pending 1 Langkah 1 : Pada Seller Center, klik menu Pesanan, lalu klik menu Tertunda untuk melihat order yang belum di proses, kemudian klik checklist box di samping ikon tanda plus.

7 Cara Mencetak Dokumen Print Semua Dokumen 2 Langkah 2 : Pilih Cetak Semua Dokumen Untuk Barang Terpilih.

8 Cara Mencetak Dokumen Pilih Kurir Pengiriman 3 Langkah 3 : Pilihan kurir pengiriman akan muncul pada instruksi berikutnya. Selalu pastikan kembali pilihan kurir pengiriman sudah sesuai sebelum melanjutkan, kemudian klik Buat Paket.

9 Cara Mencetak Dokumen Klik All Documents Disarankan menggunakan printer berkualitas baik karena label pengiriman harus tercetak dengan jelas, tidak pecah, dan dapat discan oleh pihak logistik Langkah 4 : Klik Simpan ID Faktur untuk mencetak seluruh dokumen yang dibutuhkan.

10 Dokumen yang Harus Dicetak JNE Reguler Hanya print faktur Daftar Pesanan / Picklist - taruh di dalam packing Faktur Pesanan - taruh di dalam packing Label Pengiriman (hanya untuk seller Master Account) - taruh di luar packing

11 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambil barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

12 Mengambil barang di gudang Menerima Daftar pesanan dari Admin Mengambil barang di gudang Memberikan barang kepada bagian Pengemasan untuk dikemas

13 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambil barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

14 Tips & Trik Pengemasan Barang Khusus Master Account Mau Barang Anda di kirim lebih cepat? Ikuti Ini..

15 Tips & Trik Pengemasan Barang Khusus Master Account Mau Barang Anda di kirim lebih cepat? Ikuti Ini..

16 Hal yang Perlu Diperhatikan khusus untuk Pengguna JNE Reguler Faktur Pesanan harus disertakan di dalam paket. Untuk Seller Dropshipping (JNE), Faktur Pesanan dapat ditempelkan di luar paket sebagai informasi nama dan alamat pembeli.

17 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambil barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

18 Ubah Status Menjadi Ready To Ship (RTS) Master Account 1 2 Pesanan masuk Mencetak dokumen yang diperlukan & beri daftar pesanan ke tim gudang 5a 5b Mengubah status menjadi Ready To Ship (nomor resi update otomatis) 6a Pending -> RTS Pihak logistik Pihak logistik mengambil mengambil barang barang 6b 3 Mengambil barang di gudang 4 Mengemas Pesanan Menyerahkan pesanan kepada pihak logistik Drop Off Mengubah status menjadi Ready To Ship (update nomor resi manual) Pending -> RTS

19 Cara Mengubah Status Pesanan Menjadi Ready To Ship Pesanan -> Tertunda -> Checklist Box 1 Langkah 1 : Pada Seller Center, klik menu Pesanan, lalu klik menu Tertunda untuk melihat order yang belum di proses, kemudian klik checklist box di samping ikon tanda plus.

20 Cara Mengubah Status Pesanan Menjadi Ready To Ship Set status siap untuk dikirim -> klik pergi 2 Langkah 2 : Pilih Set Status dan klik Siap Untuk DIkirim.

21 Cara Memproses Pesanan Sebelum 24 Jam Isi Nomor Resi Anda 3 LEX/ JNE MP JNE Tidak perlu mengisi kolom invoice number Klik Simpan ID Faktur Akan muncul pop-up Ready To Ship Klik lagi, kemudian status otomatis berubah Isi No Resi didalam kolom Tracking ID Klik Simpan ID Tracking Akan muncul pop-up Ready To Ship Klik lagi, kemudian status otomatis berubah Seller Fleet Isi No Order didalam kolom Tracking ID Klik Simpan ID Tracking Akan muncul pop-up Ready To Ship Klik lagi, kemudian status otomatis berubah

22 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambil barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

23 Master Account Proses Pickup Master Account LEX MP / JNE MP PICK UP SELLER LEX / JNE Order Disiapkan Update RTS di Seller Center dan mencetak Carrier Manifest Membuat Pickup Run Sheet Menggunakan Sistem LEX Yang Anda lakukan disini Pickup oleh LEX / JNE di Lokasi Merchant Memperbarui Manifest pada Run Sheet dan WAJIB Ditandatangani oleh Merchant Kurir LEX / JNE melakukan scan pada barcode Menuju Merchant selanjutnya

24 Master Account Dokumen Carrier Manifests Siap Untuk Dikirim -> Print all carrier manifests Carrier Manifests adalzah dokumen bukti serah terima yang mempunyai informasi lengkap mengenai nomor order dan informasi produk. Ini sebagai Proteksi Anda jika ada kesalahan pada pengiriman atau system. Siap Untuk Dikirim -> Print all carrier manifests

25 Master Account Dokumen Handover dari Kurir & Perlu Disimpan Ditandatangani oleh kurir dan diserahkan kepada seller sebagai bukti pickup Bukti Serah Terima Carrier Manifest Seller Print sendiri, minta tandatangan kurir Mohon disimpan untuk keperluan klaim ganti rugi jika barang rusak/cacat oleh pihak logistik Tips: Print semua barang Anda yang sudah Ready to Ship dan minta tandatangan kurir

26 Dropship Proses Kirim Barang Dropship 3PL DROPSHIPPING SELLER 3PL DROP OFF Order Disiapkan Menyerahkan Paket Kepada Agen Drop Off Memasukan Nomor Resi ke Seller Center dan Mengupdate Status Order Menjadi RTS Menunggu Agen Memasukan Data dan Menerima Nomor Resi Dari Agen

27 Dropship Dokumen Handover (Seller Dropshipping) Bukti Resi Seller harus memasukkan nomor resi ke Seller Center dan mengupdate status pesanan menjadi Ready To Ship dalam 1 x 24 jam untuk menghindari cancellation dan pinalti

28 Reimburse Biaya Pengiriman ke Lazada Pada halaman utama -> Scroll Down ->FAQ -> Kirim Permintaan

29 Infographic Proses Pengiriman Secara Lengkap Dapatkan INFOGRAPHIC lengkap mengenai pengiriman menggunakan Master Account, Dropoff ataupun Seller Fleet Week N-3 Week N-2 Week N-1 Week N Seller Center -> Lazada University -> Panduan -> Segala Hal Tentang Pengiriman

30 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambil barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

31 Alasan Pengembalian Barang dari Pelanggan 1 Barang Rusak 2 Barang Cacat Salah pengiriman Ada bagian yang kurang/tertinggal Tidak seperti yang diiklankan 6 Tidak pas (Bagi kategori fashion Max 14 hari Klaim) 7 Berubah Pikiran

32 Alasan Pengembalian Barang dari Pelanggan Perlindungan Pembeli Opsional By Default akan seperti ini Jika anda ingin mengubah peraturan pengembalian anda, mohon hubungi

33 Proses Pengembalian Barang Penerimaan Isi Formulir Kirimkan Quality Control Hasilnya Setelah pelanggan menerima barang yang dipesan Pelanggan dapat mengembalikan pesanan dengan mengisi formulir pengembalian yang ada. Pelanggan mengirimkan pesanan ke tempat yang ditunjuk oleh Lazada Lazada akan melakukan Quality Control atas produk yang dikembalikan tersebut 1) Barang dikembalikan kepada pelanggan 2) Barang pesanan dikembalikan kepada penjual (7-45 hari)

34 Bagaimana Memproses Pengembalian Klik Completed -> Returned 1 Klik pada Tab Order, klik Completed kemudian Returned

35 Bagaimana Memproses Pengembalian Filter Berdasarkan 6 Kriteria 2 Pesanan-pesanan yang dikembalikan akan terdaftar di sini & dapat difilter berdasarkan 6 Kriteria: Nomor Pesanan, Pelanggan, Produk, Pembayaran, dan Tanggal

36 Bagaimana Memproses Pengembalian 3 Untuk memeriksa alasan pengembalian produk, silahkan mengklik nomor pesanan

37 Pastikan Alamat Anda dicantumkan dengan Benar Pastikan alamat warehouse yang tercantum pada Profil Seller Center Anda benar agar barang return kembali.

38 Proses Klaim Jika Anda tidak puas dengan barang yang dikembalikan, Anda dapat mengembalikan kembali barang tersebut dengan mengisi formulir di bawah ini: Pada halaman utama -> Scroll Down ->FAQ -> Kirim Permintaan

39 Alasan untuk Klaim Informasi yang perlu diberikan: Photo Kondisi barang pas sampai Cerita mengenai prosesnya Next Step: Dalam 24 jam : Akan ada dari team dispute yang menghubungi dan memberikan penawaran kompensasi. Diberi waktu 3 hari : Untuk menerima atau tidak menerima kompensasi. Jika ya maka akan diproses, jika tidak maka akan dikembalikan ke team dispute. Dalam 2 minggu : Baru akan mendaptkan uang kembali.

40 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambil barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

41 Seller Rating Semakin Tinggi Seller Rating Anda, Calon pembeli akan percaya dan membeli produk Anda

42 Faktor yang Mempengaruhi Seller Rating SVP Indicator : Seller Rating Dihitung dari Pengiriman di Hari yang sama (40% order harian = Excellent) Dipengaruhi oleh Lama Pemrosesan Mempengaruhi OVL Pengiriman dalam 48 jam Seller Rating Cancellation - Out of Stock - Penundaan dari pengiriman - Harga yang salah Seller Order Volume Limitation (OVL) Return (Max : 1%) -Kualitas cacat/rusak -Pengiriman barang yang salah -Salah deskripsi pada website -Bagian barang yang hilang saat pengiriman

43 Penalti List dari Penalti Mengapa kami memberikan penalti? Karena kami ingin memastikan bahwa pelanggan kami puas, supaya Anda bisa mempunyai penjualan lebih lagi dan meningkatkan omset anda. - Semua penalti akan diberikan kepada customer dalam bentuk voucher (tidak diambil oleh Lazada) Rp Produk kadaluarsa Barang terlarang Seller mengontak pelanggan Rp Rp Gagal pickup Pembatalan order Pengembalian dari barang Contoh Return: Bagian yang hilang Salah produk Tidak mau menerima barang return yang baik/barang dari pengiriman yang gagal Invoice/faktur yang hilang Unit Price Seller membeli harga diskon sendiri (contoh ketika lagi campaign)

44 Tips Menghindari Out Of Stock (OOS) Berikan Buffer Stock (Stok Cadangan) pada setiap SKU yang anda miliki. Lakukan Update Stock secara berkala baik dalam data internal anda maupun dalam Seller Center (direkomendasikan setiap hari, minimum 1 minggu sekali) Lakukan Stock Opname (pengecekan stok) alokasi barang anda pada setiap periode tertentu Lakukan pendataan terhadap barang yang masuk (inbound) dan barang yang keluar (outbound) dari warehouse anda.

45 Pastikan Jumlah Stok Anda di Seller Center Pastikan jumlah stok yang ada di Seller Center sesuai dengan stok yang sebenarnya di gudang Anda, untuk menghindari Out of Stock

46 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambil barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

47 Program Lazada Prioritas Metriks Pengukuran Juragan lazada Jagoan Lazada Jawara Lazada Maestro Lazada Kompetitif 40% 55% 65% 75% Rating Seller Produk yang terjual * (1000 untuk kategori Fashion, Kesehatan dan Kecantikan/ Rumah Tangga) FBL NA Harus FBL (Produk pada FBL harus meningkat menjadi 10% di bulan kedua) Harus FBL (Produk pada FBL harus meningkat menjadi 30% di bulan kedua) 40% 54

48 Apa manfaat/keuntungan dari Lazada Prioritas saat ini? 1 Manfaat Awal Peluncuran Subsidi Biaya Pengiriman 2 Visibilitas pada website Lazada Juragan Lazada Jagoan Lazada Jawara Lazada Maestro Lazada Gratis 50% Diskon pada biaya pengiriman NA Gratis 50% Diskon pada biaya pengiriman Halaman Kategori Produk/Daftar Kategori Gratis 100% Diskon pada biaya pengiriman Lazada Prioritas halaman landing Rp 5jt untuk menjadi Maestro Lazada 100% Diskon pada biaya pengiriman Lazada Prioritas pada halaman utama 3 Filter Pencarian NA NA Filter Pencarian Lazada Prioritas Filter Pencarian Lazada Prioritas 4 Laporan Performa Penjualan NA Rekomendasi produk pada FBL; Top selling Produk; Rekomendasi produk pada FBL Top selling Produk; Top produk yang dicari ; Rekomendasi produk padafbl 5 Partner Support Center NA NA Hotline khusus untuk response yang lebih cepat Hotline khusus untuk response yang lebih cepat

49 Bagaimana meningkatkan Performa Metrik Pengukuran Metriks Pengukuran Pelatihan Online Video Modul Rating Seller Sistem Operasional DAFTAR TONTON DOWNLOAD Produk yang terjual Meningkatkan Eksposur DAFTAR - DOWNLOAD FBL FBL DAFTAR TONTON DOWNLOAD

50 Penjelasan Master Account Jika ingin bergabung, daftar ke Medan: LEX JNE MP Jakarta: JNE MP/LEX Bandung: RPX Surabaya: LEX RPX Bodetabek: LEX Penting: Biaya Asuransi: Produk < Rp 500rb (tidak ada asuransi) Produk > Rp 500rb (0,25% dari harga brg) Penjual harus menunggu pick-up dari JNE MP/LEX, dan tidak diperbolehkan mengirim barangnya sendiri, jika tidak akan ada penalti Hubungi jika ingin menggunakan Master Account

51 Keuntungan Menggunakan Master Account Penjemputan Barang Cash on Delivery Nomor Resi Diisi Otomatis Reimbursement Ongkos Pengiriman di Klaim Otomatis LEX/JNE MP akan melakukan penjemputan barang ke toko Anda Pembeli akan bisa memilih opsi Cash On Delivery (COD) sebagai opsi pembayaran Pada Seller Center, Anda tidak perlu mengisi nomor resi satuper-satu untuk setiap order, karena akan terisi secara otomatis. Anda tidak perlu mengisi formulir klaim biaya pengiriman, karena akan langsung terisi secara otomatis Untuk mengeluarkan opsi pengiriman ini hubungi:

52 Layanan FBL End-to-end fulfilment solution Kami pick up produk Anda ke FBL warehouse Lazada akan menyimpan produk Anda Customer membeli produk Anda Lazada akan ambil dari inventory dan melakukan packaging Lazada akan melakukan pengantaran ke customer Return management akan ditangani oleh Lazada Full flexibility to only use FBL for parts of your assortment Lazada akan menangani semua order dari penyimpanan, pengambilan, pengepakan, delivery ke customer dan juga inventory Anda

53 Keuntungan FBL Operational Lebih mudah Tidak perlu investasi di gudang Tidak perlu pekerja Tidak ada biaya packaging Tidak perlu monitor delivery status Weekly Report FBL memberikan Weekly report: Replenishment Report Inventory Report Focus pada penjualan Seller dapat fokus mencari barang yang tepat Seller dapat fokus menentukan harga yang tepat Fokus untuk menentukan strategi pengembangan bisnis Lainnya Tidak ada OVL Faster Delivery Campaign Landing page FBL Gratis photo shoot Jika ingin mengetahui lebih lanjut mengenai FBL, hubungi: Juga ikuti pelatihan Pengenalan FBL setiap Senin dan Kamis AM

54 Agenda 1 Memenuhi Pesanan Mencetak dokumen Ambil barang di gudang Mengemas pesanan Ubah status menjadi RTS Pengambilan barang oleh logistik 2 Pengembalian Barang 3 Seller Rating & OVL 4 Layanan Operasional Lainnya 5 Lazada University

55 Halaman Utama Seller Center Dimanakah letak Lazada University, Service Marketplace dan FAQ? Lazada University Seller Community -> Service Marketplace Support Center - FAQ

56 Lazada University Jadwal Pelatihan Tutorial Link Anda akan menemukan video-video pelatihan dari Lazada Support Center Anda bisa menemukan pertanyaanpertanyaan yang sering ditanyakan (FAQ) oleh seller lain. Lazada University Panduan Konten dan Gambar Kelas Photoshoot Panduan Upload Masal Memahami Operasional Gudang FBL Tips & trik sukses di Lazada

57 Layanan Penjual Jasa Fotografi dan Konten Pemenuhan Order dengan FBL Perlengkapan Penjual (kardus, printer, dst) Peminjaman Modal Jasa Backlink Jasa Upload Produk Link to: Layanan Penjual

58 Partner Support Center Jangan ragu menghubungi Partner Support Center untuk pertanyaan selanjutnya Frequently Asked Questions (FAQ)

59 Add Account LINE Lazada Untuk mendapatkan informasi-informasi terkini di Lazada Add account Line kami di bawah

60 Materi Pelatihan 1 jam setelah pelatihan ini berakhir, Anda akan menerima dengan subject: Thank you for attending. Buka tersebut, dan klik View Material untuk mendapatkan PPT pada hari ini Atau dapat mengunjungi website Lazada University -> Tutorial Section dan dapatkan video serta dokumen-dokumen lainnya

61 Terima Kasih Mohon untuk mengisi formulir feedback setelah pelatihan

Memahami Sistem Operasional di Lazada Siang WIB

Memahami Sistem Operasional di Lazada Siang WIB Memahami Sistem Operasional di Lazada 02.30 Siang WIB Mohon mengikuti pelatihan sampai selesai agar tidak kehilangan informasi penting. Penting : Hanya dapat dibuka pada komputer & laptop (tidak pada Ipad
