ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM DATA MINING PADA HOTEL FOUR SEASONS JAKARTA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM DATA MINING PADA HOTEL FOUR SEASONS JAKARTA"

Transkripsi

1 UNIVERSITAS BINA NUSANTARA Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2005/2006 ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM DATA MINING PADA HOTEL FOUR SEASONS JAKARTA Rendyadi Amnar Maheswara Aditya Laksmono Ricky Kelas/Kelompok: 07PTT/06 Abstrak Persaingan yang terjadi di dalam lingkup perusahaan saat ini adalah penggunaan teknologi terbaru yang dapat membantu serta meningkatkan kinerja perusahaan. Di dalam sebuah perusahaan pasti terdapat banyak sekali data. Namun sering kali terjadi sebuah kondisi yang berbunyi rich of data but poor of information. Untuk menghindari hal ini, banyak perusahaan yang menggunakan Data Warehouse yang dapat membantu para pegawai tingkat manajer untuk membuat keputusan. Namun dengan memiliki Data Warehouse saja ternyata belum cukup karena Data Warehouse hanya dapat memberikan tampilan secara sederhana dari banyak data namun tidak memiliki fasilitas sebagai penemu pola-pola yang tersembunyi dari data-data yang berguna. Data Mining adalah salah satu bidang yang berkembang pesat karena besarnya kebutuhan akan nilai tambah dari basis data skala besar yang makin banyak terakumulasi sejalan dengan pertumbuhan teknologi informasi. Definisi umum dari Data Mining itu sendiri adalah serangkaian proses untuk menggali nilai tambah berupa pengetahuan yang selama ini tidak diketahui secara manual dari suatu kumpulan data. Dengan ditampilkannya korelasi data yang sebelumnya tidak diketahui, maka para eksekutif dapat membuat keputusan untuk kemajuan perusahaan. Metodologi yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah metode pustaka, analisa, dan perancangan. Metode pustaka dilakukan dengan cara mencari sumbersumber pustaka yang dapat membantu pembuatan skripsi ini. Metode analisa dilakukan dengan cara mengumpulkan informasi yang dibutuhkan dan mengidentifikasi kebutuhan sistem. Metode perancangan dilakukan dengan merancang model sistem aplikasi (Mining Model) yang diusulkan dan merancang sistem aplikasinya. Aplikasi ini dirancang agar eksekutif dapat melakukan pengambilan keputusan yang lebih baik dan dapat lebih proaktif dalam menjaga kualitas pengambilan keputusan berdasarkan informasi yang dapat dihasilkan dari aplikasi Data Mining ini. Kata Kunci Data Mining, Mining Model, Aplikasi Data Mining vii

2 PRAKATA Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan petunjuk-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan judul: ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM DATA MINING PADA HOTEL FOUR SEASONS JAKARTA. Penyusunan skripsi ini merupakan salah satu persyaratan dalam menyelesaikan program studi Teknik Informatika jenjang Strata 1 (S1) pada Universitas Bina Nusantara. Tersusunnya skripsi ini tidaklah semata-mata atas kemampuan penulis sendiri, akan tetapi juga berkat bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak. Banyak bantuan dan dukungan yang penulis terima secara langsung maupun tidak langsung, oleh karena itu penulis ingin mengucapkan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Gerardus Pola, M.App.Sc, selaku Rektor Universitas Bina Nusantara yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti kuliah dan menyelesaikan skripsi ini hingga tuntas. 2. Bapak Hermansyah, S.Kom., M.Kom., selaku dosen pembimbing yang banyak memberikan pengarahan, bimbingan dan masukan kepada penulis dalam proses penulisan skripsi ini. 3. Ibu Dyah Ambarwati, selaku Director of Human Resource Department dari Hotel Four Seasons Jakarta yang sangat membantu penulis dalam memperoleh informasi untuk menyelesaikan skripsi ini. 4. Director of Information Technology dari Hotel Four Seasons yang telah banyak membantu dalam penulisan skripsi ini. viii

3 5. Seluruh staff dan karyawan akademis dan non-akademis Universitas Bina Nusantara yang secara langsung maupun tidak langsung telah menunjang dalam penyelesaian skripsi ini. 6. Seluruh staff dan karyawan Hotel Four Seasons Jakarta yang telah banyak membantu dalam memberi data-data yang berguna untuk penyusunan skripsi. 7. Orang tua serta sanak saudara tercinta yang telah memberikan dukungan yang sangat berharga baik secara moril maupun materil 8. Teman-teman terdekat yang secara langsung maupun tidak langsung selalu memberikan dukungan dan motivasi dalam proses penyelesaian skripsi. 9. Serta semua pihak yang namanya tidak dapat disebutkan satu persatu. Penulis telah berusaha sebaik mungkin dengan kemampuan yang ada dalam menyelesaikan skripsi ini untuk mendapat hasil yang sebaik-baiknya. Namun penulis sadar masih banyak kekurangan yang terdapat di dalam skripsi ini yang telah penulis selesaikan ini. Oleh karena itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca. Akhir kata, penulis berharap agar skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca serta dapat dijadikan awal bagi penelitian dan pengembangan selanjutnya, sehingga hasil yang telah diperoleh dapat disempurnakan dengan lebih berdaya guna di masa mendatang. Jakarta, Januari 2006 Penulis ix

4 DAFTAR ISI Halaman Judul Luar... i Halaman Judul Dalam... ii Halaman Persetujuan Hardcover... iii Halaman Pernyataan Dewan Penguji... iv Abstrak... vii Prakata... viii Daftar Isi... x Daftar Tabel... xiv Daftar Gambar... xvi BAB 1 Pendahuluan Latar Belakang Ruang Lingkup Tujuan dan Manfaat Metodologi Penelitian Sistematika Penulisan... 5 BAB 2 Landasan Teori Sistem dan Teknologi Informasi Basis Data (Database) Pengertian Basis Data Siklus Hidup Aplikasi Basis Data Metodologi Perancangan x

5 2.3 Data Warehouse Pengertian Data Warehouse Keuntungan Data Warehouse Karakteristik Data Warehouse Perancangan Basis Data Data Warehouse Model Dimensional Denormalisasi Meta Data Penjelasan Penggunaan Meta Data Data Mart Pengertian OLAP Data Mining Pengertian Data Mining Hubungan Antara Data Mining dan Data Warehouse Konsep Penemuan Pengetahuan Kategori Data Mining dan Fokus Penelitian Metodologi Data Mining Analisa Masalah Mengekstrak dan Membersihkan Data Memvalidasi Data Membuat dan Melatih Model Query Data Pemeliharaan Validasi Model Data Mining xi

6 2.4.6 Teknik Data Mining Data Mining Tools OLAP dan Data Mining Data Transformation Services Pemasaran Konsep-Konsep Inti Pemasaran BAB 3 Analisis Sistem yang Berjalan Sejarah Perusahaan Riwayat Perusahaan Fact Sheet Struktur Organisasi Perusahaan Diagram Struktur Organisasi Perusahaan Pembagian Tugas, Wewenang, dan Tanggung Jawab Perusahaan Analisis Teknologi Informasi dan Sistem yang Sedang Berjalan Analisis Teknologi Informasi Spesifikasi Perangkat Lunak Spesifikasi Perangkat Keras Analisis Sistem yang Sedang Berjalan Permasalahan yang Dihadapi dan Kebutuhan Sistem yang Akan Datang Alternatif Pemecahan Masalah BAB 4 Sistem yang Diusulkan xii

7 4.1 Modifikasi Sistem yang Berjalan Sistem Basis Data dan Data Warehouse yang Berjalan Tabel-Tabel pada Sistem Basis Data Rancangan Skema Snowflake Data Warehouse Transformasi Data Warehouse Meta Data dari Data Marts Rancangan Data Mining Perancangan Aplikasi Data Mining Tampilan Layar Dukungan Perangkat Dukungan Perangkat Keras Dukungan Perangkat Lunak Evaluasi Aplikasi Data Mining BAB 5 Simpulan dan Saran Simpulan Saran Daftar Pustaka Daftar Riwayat Hidup Fotokopi Surat Survei xiii

8 DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Tabel Hotel dan Tempat Wisata Four Seasons di Dunia Tabel 3.2 Tabel Spesifikasi Perangkat Lunak Tabel 3.3 Tabel Spesifikasi Perangkat Keras Tabel 3.4 Tabel Analisis SWOT Tabel 4.1 Tabel Sources Tabel 4.2 Tabel Agents Tabel 4.3 Tabel Groups Tabel 4.4 Tabel Companies Tabel 4.5 Tabel VIP_Status Tabel 4.6 Tabel Rate_Codes Tabel 4.7 Tabel Rate_Classes Tabel 4.8 Tabel Rate_Categories Tabel 4.9 Tabel MsRoom Tabel 4.10 Tabel Block_Codes Tabel 4.11 Tabel MsCustomer Tabel 4.12 Tabel MsEmployee Tabel 4.13 Tabel Credit_Card Tabel 4.14 Tabel ComDetail Tabel 4.15 Tabel Reservation Tabel 4.16 Tabel Dim_Agents Tabel 4.17 Tabel Dim_Groups xiv

9 Tabel 4.18 Tabel Dim_Companies Tabel 4.19 Tabel Dim_Customer Tabel 4.20 Tabel Dim_Rate_Categories Tabel 4.21 Tabel Dim_Rate_Classes Tabel 4.22 Tabel Dim_Rate_Code Tabel 4.23 Tabel Dim_Room Tabel 4.24 Tabel Dim_Time Tabel 4.25 Tabel Dim_VIP Tabel 4.26 Tabel Fact_Reservasi xv

10 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Asal Data Mining Gambar 2.2 Knowledge Discovery Gambar 3.1 Diagram Struktur Organisasi Perusahaan Gambar 4.1 Entity Relationship Diagram Gambar 4.2 Rancangan Skema Snowflake Gambar 4.3 Transformasi Data untuk Tabel Dim_Agents Gambar 4.4 Transformasi Data untuk Tabel Dim_Groups Gambar 4.5 Transformasi Data untuk Tabel Dim_Companies Gambar 4.6 Transformasi Data untuk Tabel Dim_Customer Gambar 4.7 Transformasi Data untuk Tabel Dim_Rate_Categories Gambar 4.8 Transformasi Data untuk Tabel Dim_Rate_Classes Gambar 4.9 Transformasi Data untuk Tabel Dim_Rate_Code Gambar 4.10 Transformasi Data untuk Tabel Dim_Room Gambar 4.11 Transformasi Data untuk Tabel Dim_Time Gambar 4.12 Transformasi Data untuk Tabel Dim_VIP Gambar 4.13 Transformasi Data untuk Tabel Fact_Reservasi Gambar 4.14 Transformasi Data Mining Gambar 4.15 Arsitektur Data Mining Hotel Four Seasons Jakarta Gambar 4.16 State Transition Diagram Gambar 4.17 State Transition Diagram Menu Reservasi Gambar 4.18 Tampilan Layar Login Gambar 4.19 Tampilan Layar Welcome xvi

11 Gambar 4.20 Tampilan Layar Pesan Kesalahan Gambar 4.21 Tampilan Layar Menu Utama Gambar 4.22 Tampilan Layar Menu Utama untuk Pilihan Session Gambar 4.23 Tampilan Layar Session untuk Pilihan Change Password Gambar 4.24 Tampilan Layar Menu Utama untuk Pilihan Reservation Gambar 4.25 Tampilan Layar Reservation untuk Pilihan Cube Gambar 4.26 Tampilan Layar Cube untuk Pilihan Custom Reservation Gambar 4.27 Tampilan Layar Cube untuk Pilihan Export to Excel Gambar 4.28 Tampilan Layar Cube untuk Pilihan Chart Gambar 4.29 Tampilan Layar Cube untuk Pilihan Print Gambar 4.30 Tampilan Layar Cube untuk Pilihan Reservation by Rate Gambar 4.31 Tampilan Layar Cube untuk Pilihan Reservation by VIP Status Gambar 4.32 Tampilan Layar Cube untuk Pilihan Reservation by Name Gambar 4.33 Tampilan Layar Cube untuk Pilihan Reservation by Income Gambar 4.34 Mining Model Allow_Mailing Gambar 4.35 Mining Model Payment Gambar 4.36 Mining Model Rate_Category Gambar 4.37 Mining Model Rate_Classes Gambar 4.38 Mining Model Rate_Code Gambar 4.39 Mining Model Reservation_Type Gambar 4.40 Tampilan Layar Menu Utama untuk Pilihan Help Gambar 4.41 Tampilan Layar Help untuk Pilihan Information Gambar 4.42 Tampilan Layar Help untuk Pilihan About xvii

BAB 4 SISTEM YANG DIUSULKAN. memberikan akses penuh untuk melihat bentuk fisik sistem Basis Data dan Data

BAB 4 SISTEM YANG DIUSULKAN. memberikan akses penuh untuk melihat bentuk fisik sistem Basis Data dan Data BAB 4 SISTEM YANG DIUSULKAN 4.1 Modifikasi Sistem yang Berjalan Berdasarkan kebijakan perrusahaan, Hotel Four Seasons Jakarta tidak memberikan akses penuh untuk melihat bentuk fisik sistem Basis Data dan
