LAMPIRAN. 2. Jadwal Penelitian Kegiatan/ Waktu Persiapan. Juni Juli Januari Oktober 2014

dokumen-dokumen yang mirip
LAMPIRAN. 2. Jadwal Penelitian. November- Januari Desember. Desember Persiapan Pelaksanaan Penyusunan Laporan Pengiriman Laporan

LAMPIRAN 1. PERSONIL PENELITIAN

LAMPIRAN. Nama : dr. Ade Amelia. Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

LAMPIRAN. Agustus 2009

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN. Nama : dr. Marlisye Marpaung. Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

Nama : dr. Devita Sari ( ) : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK USU. Anggota penelitian : Nova Yulia Rita ( )

LAMPIRAN. 1. Personil Penelitian 1. Ketua Penelitian Nama : dr. Cherie Nurul F Lubis Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

Sumber dana diharapkan dari donatur yang bersifat tidak mengikat. Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN. 1. Personil Penelitian 1. Ketua Penelitian : dr. Khairunisa Agustina : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

Personil Penelitian. Nama : Kristina Ambarita. Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak. 1. DR. dr. Oke Rina R, M.Ked(Ped), Sp.

Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK USU/RSUP. H. : 1. dr.hj. Tiangsa Sembiring MKed(Ped), SpA(K) 2. dr.hj. Melda Deliana MKed(Ped),SpA(K)

Lampiran 1 SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN

LAMPIRAN. 1. Personil Penelitian 1. Ketua Penelitian Nama : dr. Dewi Angreany Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

LAMPIRAN. 1. Personil Penelitian 1. Ketua Penelitian Nama : dr. Rahmad Sumiko Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

LAMPIRAN. Nama : dr. Dewi Shandi Laila. Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM. 4. dr. Yunnie Trisnawati, M. Ked (Ped), Sp.

LAMPIRAN. 1. Jadwal Penelitian. Desember Februari Januari Persiapan. Pelaksanaan. Penyusunan Laporan Pengiriman Laporan

LAMPIRAN. 1. Personil Penelitian 1. Ketua Penelitian Nama : dr. Ghazali Ahmad Siregar Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

Penjelasan dan persetujuan kepada orang tua. Sebelumnya kami ingin memperkenalkan diri, nama saya dr. Karlince Sitanggang

Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Remaja FK-USU/RSHAM

Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM. 1. Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, MSc (CTM), SpAK

LAMPIRAN. Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM. 1. Prof. dr. H. Guslihan Dasa Tjipta, SpA(K) 6. dr. Hj. Beby Syofiani Hasibuan, SpA

Lampiran 1. Lembar Penjelasan kepada Orangtua. Yth Bapak/ Ibu

Lampiran 1. Persentil Tinggi Badan Berdasarkan Usia Untuk Anak Laki-laki 2 Sampai 20 Tahun

LAMPIRAN. 1. Ketua Penelitian Nama : dr. Tengku Ellya Fazilla Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

LAMPIRAN. 2. Biaya Penelitian No Uraian Jumlah. 1 Pengadaan mikrotoa, timbangan, dll Rp ,-

Nama : Novita Sitanggang. Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM. 3. dr. Wisman Dalimunthe, M.Ked(Ped), Sp.A (K)

LAMPIRAN. : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK USU. RSUP. H. Adam Malik, Medan

LAMPIRAN. 1. Ketua penelitian : dr. Hariadi Edi Saputra. 2. Supervisor / Anggota : dr. H. Hakimi, Sp.AK

LAMPIRAN. Nama : Willy Santoso. Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM. 5. dr. Beatrix Siregar, M.Ked(Ped), Sp.A

Nama : Dr. Hendri Wijaya. Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM. Prof. Dr. H. M. Sjabaroeddin Loebis, SpA(K)

Lampiran. 1 Dep. Ilmu Kesehatan Anak FKUSU-RSHAM, Medan LEMBAR PENJELASAN PENELITIAN

FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN. Pengalaman Nyeri pada Pasien dengan Nyeri Kronis. di RSUP Haji Adam Malik Medan

Lampiran 1. JADWAL TENTATIF PENELITIAN

PERSETUJUAN SETELAH PENJELASAN (PSP)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

LAMPIRAN 1. Biaya Penelitian 1. Alergen / pemeriksaan Rp ,- 2. Transportasi Rp ,- 3. Fotokopi dll Rp

HUBUNGAN ANTARA FREKUENSI DAN INTENSITAS SAKIT PERUT BERULANG PADA ANAK USIA SEKOLAH DENGAN INTELLIGENCE QUOTIENT (IQ) TESIS

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Susunan Penelitian. e. Perguruan Tinggi : Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN. Susunan Penelitian

INFORMED CONSENT LEMBAR PENJELASAN PENELITIAN. : Pengalaman Perawat dalam Menerapkan Atraumatic Care. : Tabita Fitrin Martina Uli Sitorus

PENJELASAN MENGIKUTI PENELITIAN

Lampiran 1: Daftar Riwayat Hidup DAFTAR RIWAYAT HIDUP. : Mutia Fri Fahrunnisa NIM : Tempat, Tanggal Lahir : Solok, 13 Mei 1993

April Ketua Penelitian Nama : dr. Nur aini Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/ RSHAM

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN

LAMPIRAN. : dr.saulina Dumaria Simanjuntak. 1. Penyediaan obat-obatan : Rp Akomodasi dan transportasi : Rp

PERBEDAAN KARAKTERISTIK KLINIS PADA ANAK SAKIT PERUT BERULANG DENGAN DAN TANPA RIWAYAT KELUARGA SAKIT PERUT BERULANG

Terima kasih atas waktu dan kerjasama ibu. Nama Peneliti Tanda tangan Hari/tgl. (Hidayatna Husni) ( ) ( ) Tanda tangan partisipan ( )

Medan, Maret 2014 Hormat saya,

Terima kasih atas partisipasi Saudara/I dalam penelitian ini. Medan, April (Junita Riani Purba) ( )

Kode. Lembar Persetujuan Menjadi Responden Penelitian

1. Personil Penelitian 1.1. Ketua Penelitian Nama : dr. Erlita Wienanda Syarif Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

Lampiran 1. Medan, Januari 2012 Hormat Saya, dr. Dessy Mawar Zalia. Universitas Sumatera Utara

INFORMED CONSENT. Medan, September Sri Wulandari. Universitas Sumatera Utara

RINGKASAN. Berbagai penelitian tentang konstipasi pada anak-anak telah sering

LEMBAR PENJELASAN KEPADA RESPONDEN PENELITIAN. Saya Wan Asta Triana adalah mahasiswa Fakultas Keperawatan USU

Universitas Sumatera Utara

: Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RSHAM

LAMPIRAN. : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU/RS HAM. dr. Jessica Eka Putri. dr. Carolus Trianda Samosir

Permohonan Menjadi Responden. akhir di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara. lembar persetujuan ini sebagai bukti kesukarelaan Bapak/Ibu.

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Universitas Sumatera Utara

Surat Persetujuan Menjadi Responden. menyelesaikan tugas akhir di Fakultas Keperawatan Sumatera Utara. Penelitian

Universitas Sumatera Utara

Lembar Persetujuan Menjadi Responden Penelitian. Koping Lansia Terhadap Penyakit Kronis yang Diderita Lansia di Kelurahan

PEDOMAN DIAGNOSTIK. Berdasarkan DSM-IV-TR, klasifikasi gangguan bipolar adalah sebagai berikut:

Universitas Sumatera Utara

Terima kasih atas pertisipasi Bapk/Ibu dalam penelitian ini. Tanda Tangan : Tanggal :

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. hospitalisasi pada anak di RSUP Haji Adam Malik Medan.Penelitian ini

KUESIONER PENELITIAN TENTANG GAMBARAN PENGETAHUAN IBU YANG MELAHIRKAN TENTANG PREEKLAMSIA DI RSUDDR. PIRNGADI MEDAN TAHUN 2015

LAMPIRAN 1 DAFTAR RIWAYAT HIDUP. I. Data Pribadi : William Wiryawan Tempat/ Tanggal Lahir : Medan/ 7 Desember 1990

Lampiran 1 Lembar Penjelasan dan Persetujuan Kepada Orang Tua

LAMPIRAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

DAFTAR RIWAYAT HIDUP. : jl.karya wista, Komp.johor indah permai

Lampiran 1. Susunan Peneliti

LAMPIRAN. 1. Penjelasan dan Persetujuan Kepada Orang Tua. Kepada Yth Bapak / Ibu...

Lampiran 1. Data Responden

Lampiran 1 DAFTAR RIWAYAT HIDUP

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

DAFTAR RIWAYAT HIDUP. I. DATA PRIBADI : Mahdalin Husna Tempat/Tanggal lahir : Banda Aceh/ 15 Oktober 1993 : 2 dari 4 bersaudara

Lampiran 1 Lembar Penjelasan. Selamat pagi / siang / malam Bapak / Ibu

KARAKTERISTIK DAN MOTIVASI PEMAKAIAN PIRANTI ORTODONTI CEKAT PADA SISWA SMP DAN SMA BODHICITTA DAN HUSNI THAMRIN MEDAN

Lampiran 1 Kode : LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. Saya yang bernama Ardian Hidayah, NIM adalah mahasiswa

Lembar Persetujuan Menjadi Responden. Gambaran Pengetahuan Dan Perilaku Pencegahan Gastritis Pada

Lampiran 1 Lembar Penjelasan tentang Penelitian

LEMBAR CATATAN BIMBINGAN SKRIPSI

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN

KUESIONER ORANG TUA EFEK PSIKOSOSIAL PADA ANAK USIA 3-5 TAHUN YANG MEMILIKI KARIES TINGGI DAN KARIES RENDAH. Tanggal Lahir :...

( Rahmad Edi Sembiring) ( )

I. Pertanyaan Tentang Kanker Leher Rahim. 1. Apakah ibu pernah mendengar leher rahim? a. Ya (Lanjutkan ke soal berikutnya)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP. : Chindy Tania Tempat / Tanggal Lahir : Jakarta, 8 Juli 1994 : Kristen Protestan

INSTRUMEN PENELITIAN MEDAN TAHUN 2010

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN

FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA TERHADAP STRES PADA PASIEN STROKE DI POLIKLINIK RSUD.

Konsep Diri Remaja yang Mcngalami Fraktur yang Menjalani Pengobatan di Ruang RB 2 (Ortopedi) Rumah Sakit H. Adam Malik Medan

Formulir Persetujuan Menjadi Responden Penelitian. Persepsi Ibu Tentang Fungsi Keluarga. Oleh : Jemprianto Nababan

INSTRUMEN PENELITIAN FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT IBU DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI KELURAHAN TANJUNG SELAMAT KECAMATAN MEDAN TUNTUNGAN

Lampiran 1. Persentil Tinggi Badan Berdasarkan Usia Untuk Anak Laki-laki 2 Sampai 20 Tahun

FORMULIR PERSETUJUAN (INFORMED CONSENT)

Transkripsi:

LAMPIRAN 1. Personil Penelitian 1. Ketua Penelitian Nama : dr. Sisca Kartika Dewi Jabatan : Peserta PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK USU 2. Supervisor 1. Prof.Dr. Atan Baas Sinuhaji,SpAK 2. Dr. Supriatmo, SpAK 3. Dr. Selvi Nafianti, SpAK 3. Anggota penelitian 1. dr. Trina Devina 2. dr. Elida Saragih 2. Jadwal Penelitian Kegiatan/ Waktu Persiapan Juni 2014 Juli 2014 Oktober 2014 Januari 2015 Pelaksanaan Penyusunan Laporan Pengiriman Laporan 3. Perkiraan biaya 1. Penyediaan fotokopi dan alat tulis : Rp. 2.500.000 2. Penyusunan dan penggandaan hasil : Rp. 3.500.000 3. Souvenir : Rp. 3.000.000 3. Seminar hasil penelitian Jumlah : Rp. 2.000.000 : Rp.11.000.000

4. Lembar Penjelasan Kepada Bapak/ Ibu Sebelumnya kami ingin memperkenalkan diri, nama saya dokter Sisca Kartika Dewi, bertugas di divisi Gastroenterologi Departemen Ilmu Kesehatan Anak FK USU / RSUP H. Adam Malik Medan. Saat ini, kami sedang melaksanakan penelitian tentang pengaruh faktor keturunan terhadap karakteristik klinis sakit perut berulang. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk menilai perbedaan karakterisitik klinis antara anak sakit perut berulang dengan riwayat keluarga juga menderita sakit perut berulang dan anak sakit perut berulang tanpa riwayat keluarga menderita sakit perut berulang. Pertama-tama saya dibantu beberapa teman-teman saya akan mewawancarai anak ibu/bapak mengenai gejala sakit perut berulang. Setelah itu kami juga akan memberikan kuisioner mengenai sakit perut berulang kepada ibu/bapak juga anak ibu/bapak lainnya. Pada penelitian ini akan dilakukan pengukuran tinggi badan, penimbangan berat badan, pemeriksaan fisik sederhana, dan pemberian kuisoner untuk mengetahui anak yang menderita sakit perut berulang fungsional. Bapak/ Ibu serta anak anda bebas menolak ikut atau mengundurkan diri dalam penelitian ini. Semua data penelitian akan diperlakukan secara rahasia, sehingga tidak memungkinkan orang lain mengetahui data penderita. Semua biaya penelitian akan ditanggung oleh peneliti. Jika Bapak / Ibu bersedia, maka kami mengharapkan Bapak / Ibu menandatangani lembar Persetujuan Setelah Penjelasan (PSP). Demikianlah yang dapat kami sampaikan. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

1. PERSETUJUAN SETELAH PENJELASAN (PSP) Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Jenis kelamin : Umur : Alamat : Setelah mendapat keterangan secara terperinci dan jelas mengenai penelitian Perbedaan karakteristik klinis pada anak sakit perut berulang sengan dan tanpa riwayat keluarga sakit perut berulang dan setelah mendapat kesempatan tanya jawab tentang segala sesuatu yang berhubungan dengan penelitian tersebut, termasuk resikonya, maka dengan ini saya secara sadar dan sukarela, tanpa paksaan menyatakan bersedia ikut menjadi peserta di dalam penelitian tersebut dan dapat mengundurkan diri sewaktu-waktu atau menolak Medan...2014 (...)

6. Kuisoner 1. Data Pribadi Nama:... Tanggal pemeriksaan:... Alamat :... Tempat/tanggal lahir... Jenis kelamin :. Anak ke.dari jumlah saudara.... Pendidikan orang tua :. Pekerjaan orang tua :. Berat badan:...kg Tinggi badan:...cm Saat ini duduk di kelas:... 2. Data Orang Tua Umur Orang Tua : Ayah...Tahun, Ibu.Tahun Pendidikan Terakhir Ayah : 1. SD 2. SMP 3. SMU 4. D3/D4 5. S1/S2 Ibu : 1. SD 2. SMP 3. SMU 4. D3/D4 5. S1/S2 Pekerjaan Ayah : 1. PNS 2. Karyawan swasta 3. Wiraswasta 4. Petani/Nelayan 5. Tidak bekerja Ibu : 1. PNS 2. Karyawan swasta 3. Wiraswasta 4. Petani/Nelayan 5. Tidak bekerja Pendapatan / Bulan Ayah : 1.<Rp.500 ribu 2. Rp.500 ribu -1 juta 3.Rp.1 juta 3 juta 4. >Rp. 3 juta Ibu : 1.<Rp.500 ribu 2. Rp.500 ribu -1 juta 3.Rp.1 juta 3 juta 4. >Rp. 3 juta

1. Data Sakit perut berulang Ya Tidak 1. Apakah sakit perut terjadi > 3x dalam 3 bulan ini ( ) ( ) 2. Apakah sakit perut berlangsung kurang 1 jam ( ) ( ) 3. Apakah sakit perut menjalar ( ) ( ) 4. Apakah sakit perut dapat membuat terbangun malam hari ( ) ( ) 5. Apakah sakit perut mengganggu aktifitas ( ) ( ) 6. Apakah diantara episode sakit perut terdapat ( ) ( ) masa bebas gejala 7. Apakah sakit perut di daerah ulu hati ( ) ( ) 8. Apakah ada mencret ( ) ( ) 9. Apakah ada muntah ( ) ( ) 10. Apakah sulit buang air besar ( ) ( ) 11. Apakah ada rasa sakit ketika buang air kecil ( ) ( ) 12. Apakah sakit perut hanya dirasakan saat haid ( ) ( ) 13. Apakah ada rasa kembung pada perut ( ) ( ) 14. Apakah nyeri berkurang ketika libur sekolah? ( ) ( ) Nyeri yang dirasakan: Lingkari mana yang anda rasakan Tidak nyeri Nyeri ringan Nyeri sedang Nyeri berat

a. Pemeriksaan Fisik Tanda red flag Frekuensi Sakit perut berulang Berapa kali dalam seminggu anda mengalami sakit perut berulang? 2. Data penyakit lain : 1. Apakah orangtua ( ayah atau ibu ) mempunyai riwayat sakit perut berulang? a. Ya b. Tidak 2. Apakah saudara kandung ( kakak atau adik ) mempuyai riwayat sakit perut berulang? a. Ya b. Tidak

BIODATA PENULIS UTAMA Nama Lengkap : dr. Sisca Kartika Dewi Tempat dan Tanggal Lahir : Medan, 09 September 1986 Alamat : Jln. Duyung No 36/66 Medan PENDIDIKAN Sekolah Dasar : Husni Thamrin Medan, tamat tahun 1997 Sekolah Menengah Pertama : Husni Thamrin Medan,tamat tahun 2000 Sekolah Menengah Umum : Husni Thamrin Medan, tamat tahun 2003 Dokter Umum : Fakultas Kedokteran USU Medan, tamat tahun 2009 Dokter Spesialis Anak : Fakultas Kedokteran USU Medan, masuk Juli 2010 RIWAYAT PEKERJAAN : Dokter di RS Imelda, Medan ORGANISASI 1. 2004 sekarang : IDI (Ikatan Dokter Indonesia) 2. 2010 sekarang : IDAI (Ikatan Dokter Anak Indonesia)

PENELITIAN Perbedaan karakteristik klinis anak sakit perut berulang dengan dan tanpa riwayat keluarga sakit perut berulang.