SKRIPSI. Oleh : JUMAKIR NIM : X

dokumen-dokumen yang mirip
PENERAPAN PEMBELAJARAN EXPLICIT INSTRUCTION

SKRIPSI. Oleh DALIMIN X FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Nopember 2013.

PENINGKATAN PEMAHAMAN TENTANG WAKTU PADA JAM

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENGGUNAAN MEDIA FILM ANIMASI UNTUK MENINGKATKAN

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPA PADA MATERI GAYA

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI MEDIA FLASHCARD PADA ANAK AUTIS KELAS I DI SLB AUTIS ALAMANDA SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Disusun Oleh: ENDANG HARIYANTI X

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPA MELALUI METODE INKUIRI PADA SISWA KELAS V SLB-A YKAB SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2009/2010 SKRIPSI.

PENERAPAN QUANTUM LEARNING

AGUS WURYANTO NIM: X FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBILANG MATEMATIKA DENGAN KARTU BILANGAN TERHADAP SISWA TUNARUNGU KELAS 1 SEMESTER I DI SLB N KENDAL TAHUN 2012/2013

SKRIPSI. Oleh: WAHYU DWIANA SAFITRI X

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MEDIA ALAM SEKITAR

UPAYA MENINGKATKAN PEMAHAMAN PENYIMPULAN PESAN MIND MAP PADA SISWA KELAS XII SEMESTER II DI SLBC YAKUT PURWOKERTO TAHUN PELAJARAN 2012/2013

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA CERITA MELALUI MEDIA ANIMASI BAGI SISWA KELAS VI SDLB C SWADAYA SEMARANG TAHUN 2013

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

IMANUEL DALAPANG K

UPAYA PENINGKATAN PENGENALAN LAMBANG BILANGAN MELALUI FINGER PAINTING PADA ANAK KELOMPOK A TKIT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/ 2015

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI PENJUMLAHAN MELALUI MEDIA PERMAINAN KARTU BILANGAN BAGI ANAK

PENGGUNAAN MEDIA BOLA DAN BALOK UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP BANGUN RUANG SISWA KELAS I TUNAGRAHITA SLB NEGERI KENDAL TAHUN 2009 / 2010

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA JULI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION

S K R I P S I. Oleh: Slamet Utomo NIM. X

SKRIPSI. Oleh : ATEIN RESPATI NINGRUM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENERAPAN PENDEKATAN SCIENTIFIC

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA DENGAN REKA CERITA GAMBAR

HIMAWAN SEMARANG PADA SEMESTER 2 TAHUN

: TRI ESTU HAYUNINGTYAS X

SKRIPSI. Oleh : I S M I A T I K X

PENERAPAN MEDIA POP UP BOOK UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA PADA SISWA KELAS II SDN 1 WONOHARJO KEMUSU BOYOLALI TAHUN AJARAN 2013/2014

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SIFAT-SIFAT BANGUN RUANG MELALUI METODE EXAMPLES NON EXAMPLES PADA SISWA KELAS V SDN TAWANG 02 TAHUN 2013 SKRIPSI

PENINGKATAN KEMAMPUAN

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERCERITA MELALUI MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS III SD NEGERI BALEHARJO 3, SUKODONO, SRAGEN TAHUN AJARAN 2012/2013

Oleh : EKY DAYANTI LINDA PERMADANI K

Skripsi Oleh : Ahmad Hidayat Fauzi K

SKRIPSI. Oleh : Theresia Widyastuti

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA MENULIS PERMULAAN MELALUI MEDIA REALIA SISWA KELAS II SD NEGERI KARANGWARU 1, PLUPUH, SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KOGNITIF SISWA KELAS X SMAN 1 NGEMPLAK DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

commit to user PERNYATAAN KEASLIAN PENULISAN Saya yang bertanda tangan dibawah ini : : X : Pendidikan Bahasa dan Seni/ Pendidikan Seni Rupa

PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH DENGAN PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP DAUR AIR MELALUI MODEL EXPLICIT INSTRUCTION PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KAHUMAN TAHUN AJARAN 2015/2016

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

SKRIPSI. Oleh: Rian Ari Utomo K

SKRIPSI. Disusun Oleh : Atut Yuliarni NIM : X FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2015

PENINGKATAN PEMAHAMAN PENGGOLONGAN BENDA MELALUI

UMMU MUSLIHAH K

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR MATEMATIKA SISWA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TRANSFORMATIF

SKRIPSI. Oleh : GIRI WIARTO K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juni 2013.

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE PADA ANAK KELOMPOK A TK SIWI PENI XI SURAKARTA TAHUN AJARAN 2013/2014

MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS V SD MUHAMMADIYAH 11 MANGKUYUDAN SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENGGUNAAN MODEL KOOPERATIF TEKNIK MAKE A MATCH

PENGGUNAAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN BASA KRAMA ALUS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI I PURWOSARI WONOGIRI

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS AKSARA JAWA MENGGUNAKAN MEDIA KARTU PINTAR PADA SISWA KELAS III SDN 01 GOMBANG CAWAS KLATEN TAHUN AJARAN

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DISERTAI HANDOUT

PENGGUNAAN MEDIA KARTU HURUF UNTUK MENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA LANCAR SISWA KELAS I SD NEGERI 2 CABEANKUNTI CEPOGO BOYOLALI TAHUN PELAJARAN

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MODEL

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERHITUNG MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SENTRA PADA ANAK KELOMPOK B TK AISYIYAH PUNGGAWAN TAHUN AJARAN

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR DAN KEMAMPUAN ANALISIS SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATON

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SIFAT CAHAYA

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA SISWA TUNA RUNGU WICARA KELAS I SLB ABCD YPALB CEPOGO BOYOLALI TAHUN PELAJARAN

Skripsi. Oleh : Nur Oktavia K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG STRUKTUR BUMI PADA SISWA

: BERNADETA BEKA FITRI APRIANTI K

: ARNIKA ANDRIANI K

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP ENERGI BUNYI

SKRIPSI : NENIE PRASTYANINGRUM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

SKRIPSI. Oleh: RIAS ANJANI K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PAIR

Skripsi Oleh : Shinta Nurroh Novitasari K

SKRIPSI Oleh : HANDI ASMORO NIM : X

PENINGKATAN KETERAMPILAN BEREKSPERIMEN MENGGUNAKAN MODEL PROJECT BASED LEARNING (PjBL) PADA SISWA KELAS IV SDIT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN 2015/2016

PENGARUH PENGGUNAAN METODE INDEX CARD MATCH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA TUNANETRA KELAS V SLB-A YKAB SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKABANGUN

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PASSING

PENERAPAN READING WORKSHOP

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP PERSIAPAN KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI METODE TEAM QUIZ PADA SISWA KELAS V SDN KEMETUL SEMARANG TAHUN AJARAN 2012/2013

PENGGUNAAN MODEL PICTURE AND PICTURE

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN

PENERAPAN MODEL KONTEKSTUAL (CTL) PADA PEMBELAJARAN IPS

SKRIPSI. Oleh: KUKUH FAJAR TRAWOCO (K ) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 commit to user

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR DAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS X MIA 5 SMA BATIK 1 SURAKARTA PADA MATERI EKOSISTEM MELALUI PENERAPAN INKUIRI TERBIMBING

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMPULKAN MELALUI

PENERAPAN MODEL PBL MELALUI METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA PADA SUHU DAN KALOR KELAS X-5 SMAN GONDANGREJO

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SUMBER DAYA ALAM MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG (DIRECT INSTRUCTION)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A

SKRIPSI. Oleh: K

SKRIPSI. Oleh LU LUIN NUR HASANAH K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2013.

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Transkripsi:

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT MELALUI MEDIA FLASH CARD BAGI SISWA KELAS V C 1 SDLB KALIWUNGU KABUPATEN KUDUS TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013 SKRIPSI Oleh : JUMAKIR NIM : X5212209 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2013 i

PERNYATAAN KESUSILAAN TULISAN Saya yang bertanda tangan dibawah ini Nama : Jumakir NIM : X5212209 Jurusan/Progam StudI : Ilmu Pendidkan/PPKHB Pendidikan Luar Biasa Menyatakan bahwa skripsi saya berjudul BELAJAR MATEMATIKA MATERI OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT MELALUI MEDIA FLASH CARD BAGI SISWA KELAS V C1 SDLB KALIWUNGU KABUPATEN KUDUS TAHUN PELAJARAN ini benar-benar merupakan hasil karya sendiri. Selain itu, sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka. Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hsil jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya. Surakarta, Juli 2013 Yang membuat pernyataan Jumakir

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT MELALUI MEDIA FLASH CARD BAGI SISWA KELAS V C 1 SDLB KALIWUNGU KABUPATEN KUDUS TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013 Oleh : JUMAKIR NIM : X5212209 SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi salah satu Persyaratan Mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan Progam Pendidikan Luar Biasa Jurusan Ilmu Pendidikan FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2013

PERSETUJUAN Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Pembimbing I Surakarta, 11 Juli 2013 Pembimbing II Drs. Indianto, M.Pd Dewi Sri Rejeki,S.Pd,M.Pd Nip.19510115 198003 1 001 Nip.19760730 200604 2 001

PENGESAHAN Skripsi ini telah dipertahankan dihadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidkan Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidkan. Tim Penguji Skripsi Nama Terang Hari : Senin Tanggal : 22 Juli 2013 Tanda Tangan Ketua : Drs. Hermawan, M.Si Sekretaris : Priyono, S.Pd, M.Si Anggota I : Drs. Indianto, M.Pd Anggota II : Dewi Sri Rejeki, S.Pd, M.Pd Disahkan oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Dekan Prof. Dr.M.Furqon Hidayatullah,M.Pd Nip.19600727 198702 1 001

MOTTO Kesuksesan milik semua orang Keberhasilan tergantung usaha dan ikhtiar yang disertai doa (Penulis)

PERSEMBAHAN Skripsi ini kupersembahkan kepada : - Istri tercinta - Anak-anaku tersayang - Bapak Ibu guru SDLB kaliwungu - Teman-teman Mahasiswa PPKHB/PLB angkatan V tahun 2012

ABSTRAK JUMAKIR. PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT MELALUI MEDIA FLASH CARD BAGI SISWA KELAS V C1 SDLB KALIWUNGU KABUPATEN KUDUS TAHUN PELAJARAN 2012/2013. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Juli 2013 Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan prestasi belajar Matematika materi operasi hitung bilangan bulat melalui media flash card bagi siswa kelas V C1 SDLB Kaliwungu Kabupaten Kudus tahun pelajaran 2012/2013. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus, tiap siklus terdiri atas perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V C1 SDLB Kaliwungu Kabupaten Kudus yang berjumlah 6 siswa. Data penelitian diperoleh melalui observasi dan tes. Teknik analisis data adalah dengan teknik analisis deskriptif komperatif. Validasi data dengan membandingkan data hasil penelitian dengan tes, observasi dan dokumen. Hasil penelitian menunjukan bahwa dengan pelaksanan tindakan kelas melalui media flash card dapat meningkatkan prestasi belajar matematika operasi hitung bilangan bulat. Hal ini berdasarkan pada hasil observasi dan tes. Rata-rata nilai persentase setiap indikator yang di dapatkan dari hasil pengamatan pada pelaksanaan pembelajaran untuk siklus I sebesar 67% siklus II sebesar 100% (meningkat 33%) sedangkan rata-rata prestasi capaian indikator yang didapatkan dari hasil tes kemampuan siswa pada pelaksanaan pembelajaran siswa untuk siklus I 64,1% siklus II 66%(meningkat 1,9%). Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa melalui media flash card dapat meningkatkan prestasi belajar matematika operasi hitung bilangan bulat bagi anak tuna grahita sedang kelas V SDLB Kaliwungu Kabupaten Kudus tahun pelajaran 2012/2013. Kata Kunci: Tuna grahita media flash card,prestasi belajar operasi hitung bilangan bulat.

ABSTRACT JUMAKIR. IMPROVING MATEMATHIC ACHIVEMENT OF ARITMETHIC OPERATIONS THROUGH FLASH CARD MEDIA FOR CLASS V C1 SDLB Kaliwungu KUDUS IN ACADEMIC YEAR 2012/2013. Thesis, Faculty of Teacher Training and Education Sebelas Maret University of Surakarta. July 2013 The goal of this research is to improve mathematics achievement of arithmetic operations through a flash cards media for students of class V C1 SDLB Kaliwungu Kudus in Academic Year 2012/2013. It is classroom action research (CAR). This study was conducted in two cycles, each cycle consisting of planning, doing action, observation and reflection. The subject of the study is the students of class V C1 SDLB Kaliwungu Kudus, amounting to 6 students. Source of the data derived from data analysis with comparative descriptive technique that compares the results of the initial conditions or pre-test, observation and document. The result of this research indicatie that the implementation of classroom from the initial conditions of class with media flash card can to up performance that mathematic reaches an average value cycles I of 67% and II 100% (increasing 33%) and from baseline to cycles I increased to an average I of 64,1% cycles II 66% (increasing1,9%). Based on those result it can be concluded flash card media that on of the classroom action research shows an increasing the average in mathematic class V SDLB Kaliwungu Kudus in academic year 2012/2013. Keywords: Mentally restarted, flash card media learning achievement of arithmetic operations.

KATA PENGANTAR Puji syukur Penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT, atas rahmat dan hidayahnya, sehingga Penulis dapat menyelesaikan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Progam Studi Pendidikan Luar Biasa, jurusan Ilmu Pendidikan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Banyak hambatan yang Penulis temui dalam penyelesaian penulisan penelitian tindakan kelas ini, namun berkat bantuan dari berbagai pihak, akhirnya kesulitan-kesulitan yang penulis temui dapat diatasi. Untuk itu atas segala bentuk bantuan yang telah diberikan, Penulis mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat : 1. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M. PD., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret yang telah memberikan ijin kepada Penulis untuk melaksanakan penelitian. 2. Drs. R. Indianto, M.Pd, Ketua Jurusan Ilmu Pendidikan sekaligus sebagai pembimbing I yang telah memberikan petunjuk, bimbimgan dan pengarahan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. 3. Drs. Hermawan, M.Si Ketua Progam Studi Pendidikan Luar Biasa yang telah memberikan ijin menyusun skripsi ini. 4. Dewi Sri Rejeki, S.Pd, MPd, selaku pembimbing II yang telah memberikan petunjuk dan pengarahan kepada penulis sehingga skripsi ini bisa tersusun sesuai dengan rencana. 5. Anastasia Rustiani selaku Kepala SDLB Kaliwungu yang telah memberikan ijin tempat penelitian dan membantu selama penelitian. 6. Teman sejawat, Bapak dan Ibu Guru beserta Staff di SDLB Kaliwungu yang telah memberikan motivasi dan membantu selama pelaksanaan penelitian termasuk siswa-siswi beserta orang tuanya 7. Teman-teman mahasiswa PPKHB PLB angkatan V yang banyak memberikan bantuan, dorongan dan persahabatan.

8. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu dalam menyelesaikan penelitian tindakan kelas ini. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa penulisan skripsi ini masih banyak kelemahan segala kritik sumbang saran yang bersifat membangun dan untuk kesempurnaan skripsi ini sangat kami harapkan. Untuk itu penulis mengucapkan banyak terima kasih, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan. Surakarta, Juli 2013 Penulis

DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Pernyataan... ii Halaman Pengajuan... iii Halaman Persetujuan... iv Halaman Pengesahan... v Halaman Motto... vi Halaman Persembahan... vii Halaman abstrak... viii Kata Pengantar... x Daftar Isi... xii Daftar Ganbar... xii Daftar Tabel... xiv Daftar Lampiran... xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 2 C. Tujuan Penlitian... 2 D. Manfaat penelitian... 3 BAB II TINJAUN PUSTAKA A. Kajian Teori... 4 1. Tinjauan Tentang Anak Tunagrahita... 4 2. Tinjauan Pembelajaran Matematika... 10 3. Tinjauan Media Pembelajaran... 14 B. Kerangka Berfikir... 20 C. Hipotesis... 21 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu... 22 B. Subjek Penelitian... 23 C. Data dan Sumber Data... 23

D. Tekhnik Pengumpulan Data... 23 E. Validitas Data... 24 F. Analisis Data... 24 G. Inddikator Kinerja... 25 H. Prosedur Penelitian... 25 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Kondisi Awal... 30 B. Deskripsi Hasil Tindakan Tiap Siklus... 31 C. Perbedaan Hasil Tindakan Antar siklus... 41 D. Pembahasan... 45 BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Kesimpulan... 49 B. Implikasi... 49 C. Saran... 50 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

DAFTAR TABEL Tabel Halaman Tabel 1. Klasifikasi Tuna Grahita... 6 Tabel 2. Rencana Kegiatan Penelitian... 22 Tabel 3. Perbandingan Persentase Ketuntasan Belajar Tiap Siklus... 29 Tabel 4. Nilai Kondisi Awal... 30 Tabel 5. Siklus I... 33 Tabel 6. Keaktifan siswa dalam pembelajaran pada Siklus I... 34 Tabel 7. Nilai Siklus I... 35 Tabel 8. Nilai Ulangan Formatif Siswa Siklus II... 38 Tabel 9. Keaktifan siswa dalam pembelajaran pada siklus... 39 Tabel 10. Kondisi Awal... 42 Tabel 11. Nilai Siklus I... 43 Tabel 12. Nilai Siklus II... 44 Tabel 13. Perbandingan Nilai Kondisi Awal, Siklus I, dan Siklus II Nilai Siswa... 44 Tabel 14. Perbandingan Persentase Ketuntasan Belajar Tiap Siklus Untuk Rata-rata Nilai Kelas... 45

DAFTAR GAMBAR/GRAFIK Gambar Halaman 1. Bagan Kerangka Berfikir... 21 2. Grafik 1. Kondisi Awal... 31 3. Grafik 2. Nilai Siklus I... 33 4. Grafik 3. Nilai Siklus II... 38 5. Grafik 4. Peningkatan Nilai Kondisi Awal, Siklus I dan Siklus II... 47