PENETAPAN Nomor : 0387/Pdt.G/2013/PA. Lt.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENETAPAN Nomor : 0387/Pdt.G/2013/PA. Lt."

Transkripsi

1 PENETAPAN Nomor : 0387/Pdt.G/2013/PA. Lt. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Lahat yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara tertentu pada tingkat pertama, dalam persidangan Majelis Hakim telah menjatuhkan penetapan sebagai berikut, dalam perkara Cerai Talak yang diajukan : xxxx bin xxx, umur 49 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan Jasa Travel, bertempat tinggal di Simpang 4 MAN, Loket regintan Travel Kelurahan Talang Jawa Utara Kecamatan Lahat Kabupaten Lahat, selanjutnya disebut sebagai PEMOHON ; M E L A W A N xxx binti xxx, umur 44 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan ibu rumah tangga, bertempat tinggal di jalan Letnan Munandar Gg. Sederhana Rt. 003 Rw. 002 Kelurahan Talang Jawa Utara Kecamatan Lahat Kabupaten Lahat, selanjutnya disebut sebagai TERMOHON ; Pengadilan Agama tersebut ; Telah membaca dan meneliti surat-surat dalam perkara ini ; Telah mendengar keterangan Pemohon dan Termohon di persidangan ; TENTANG DUDUK PERKARANYA Menimbang, bahwa Pemohon berdasarkan surat permohonannya tertanggal 24 Juli 2013, yang terdaftar pada Kepaniteraan Pengadilan Agama Lahat di bawah register nomor : 0387/Pdt.G/2013/PA. Lt, tanggal 25 Juli 2013, telah mengajukan permohonan izin mengikrarkan talak dengan mengemukakan alasan-alasan sebagai berikut : Bahwa Pemohon dan Termohon adalah suami isteri yang menikah pada tanggal 25 maret 2006 di Lahat yang tercatat pada Kantor Urusan Agama Kecamatan Lahat Kabupaten Lahat sebagaimana ternyata dari Kutipan Akta Nikah nomor 205/50/III/2006, tanggal 27 Maret 2006 ;

2 2. Bahwa sejak menikah hingga saat ini rumah tangga Pemohon dan Termohon telah berjalan selama 7 tahun 4 bulan, setelah menikah Pemohon dan Termohon hidup bersama sebagai suami isteri dirumah orangtua Termohon selama lebih kurang 6 bulan, setelah itu tinggal dirumah bersama sampai berpisah dan telah dikaruniai 1 orang anak bernama xxx, laki-laki umur 7 tahun ; Bahwa rumah tangga Pemohon dan Termohon awalnya rukun dan harmonis, namun sejak tahun 2007 mulai goyah akibat sering terjadi perselisihan dan pertengkaran ; Bahwa perselisihan dan pertengkaran tersebut disebabkan Termohon sering bersikap tidak baik terhadap keluarga Pemohon dan terhadap anak bawaan Pemohon ; Bahwa puncak dari perselisihan dan pertengkaran terjadi pada bulan Juni 2012 yang disebabkan karena Pemohon tidak senang dengan Termohon yang jika keluarga Pemohon datang, Termohon menunjukkan sikap yang tidak menerima kedatangan keluarga Pemohon ; Bahwa sejak kejadian tersebut Pemohon meninggalkan kediaman bersama dan tinggal di loket travel milik Pemohon dan sejak saat itu antara Pemohon dengan Termohon pisah rumah selama lebih kurang 1 tahun dan selama itu pula antara Pemohon dengan Termohon sudah tidak saling perdulikan lagi ; Bahwa selama pisah rumah Pemohon dan Termohon telah diupayakan untuk rukun lagi oleh keluarga namun tidak berhasil ; Bahwa dari uraian-uraian tersebut Pemohon berkesimpulan bahwa rumah tangga sudah tidak bisa lagi dipertahankan, oleh karena itu Pemohon sudah tidak bersedia lagi beristrikan Termohon dan perceraianlah satu-satunya jalan untuk mengakhiri rumah tangga Pemohon dan Termohon ; Bahwa Pemohon sanggup membayar seluruh biaya yang timbul akibat perkara ini ; ---- Berdasarkan alasan/dalil-dalil di atas, Pemohon mohon agar Ketua Pengadilan Agama Lahat Cq. Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara ini berkenan menjatuhkan putusan yang amarnya sebagai berikut : Primer : 1. Mengabulkan permohonan Pemohon ; Hal.2 dari 6 hal. Pntpn. No : 0387/Pdt.G/2013/PA. Lt

3 2. Memberikan izin kepada Pemohon (xxxx bin xxx) untuk mengikrarkan talak satu raj i terhadap Termohon (xxx binti xxx) dihadapan sidang Pengadilan Agama Lahat ; Membebankan biaya perkara menurut ketentuan yang berlaku ; Subsider : Mohon putusan yang seadil-adilnya ; Bahwa pada hari-hari persidangan Pemohon dan Termohon telah dipanggil secara resmi dan patut, dan ternyata Pemohon dan Termohon telah datang menghadap dipersidangan ; Bahwa Majelis Hakim di persidangan telah berusaha mendamaikan Pemohon dan Termohon agar kembali rukun sebagai suami isteri namun tidak berhasil, dan juga telah melakukan upaya perdamaian melalui mediasi sebagaimana yang diatur oleh Peraturan Mahkamah Agung RI nomor 1 Tahun 2008 tentang Mediasi, dengan mediator Syahirdin, S.Ag., S.H., Hakim Pengadilan Agama Lahat, akan tetapi berdasarkan laporan mediator tertanggal 30 Agustus 2013 juga tidak berhasil ; Bahwa pada persidangan tanggal 02 September 2013 dibacakan permohonan Pemohon, yang olehnya dinyatakan tetap dipertahankan ; Bahwa atas dalil-dalil permohonan Pemohon, Termohon telah menyampaikan jawabannya secara lisan yang pada pokoknya adalah sebagai berikut : Posita angka 1 dan 2 benar ; Posita angka 3 tidak benar mulai goyah dari tahun 2007 akan tetapi yang benar adalah tahun 2012 ; Posita 4 adalah tidak benar, karena yang benar Pemohonlah yang tidak bisa mendidik anak bawaannya, karena anak-anak tersebut jahat kepada Termohon ; Posita angka 5 tidak benar Termohon tidak baik terhadap keluarga Pemohon, karena Termohon selalu berbuat baik terhadap keluarga Pemohon. Sebenarnya penyebab perselisihan adalah Pemohon selingkuh dengan perempuan bernama Hasbiah yang masih tetangga dan ada hubungan keluarga dengan Pemohon, Termohon melihat langsung Pemohon sekitar jam pagi di bulan Januari 2012 keluar dari rumah perempuan tersebut ; Hal.3 dari 6 hal. Pntpn. No : 0387/Pdt.G/2013/PA. Lt

4 5. Bahwa Termohon bersedia dicerai, tetapi saya menuntut rumah, mobil dan motor menjadi milik Termohon semuanya ; Bahwa atas jawaban lisan Termohon tersebut, Pemohon dalam repliknya secara lisan menyatakan tetap pada permohonannya sedangkan masalah rumah sudah dihibahkan untuk anak sedangkan tentang motor sudah diambil oleh Termohon dan mobil Pemohon yang mengambilnya karena masih membayar kredit selama 3 tahun lagi ; Bahwa atas replik lisan Pemohon, Termohon dalam duplik lisannya menyatakan tetap pada jawaban sedangkan masalah harta akan diselesaikan secara kekeluargaan ; -- Bahwa selanjutnya dalam tahap pembuktian, Pemohon dipersidangan tanggal 23 September 2013 telah menyatakan mencabut perkaranya karena akan mengusahakan mendapatkan buku kutipan akta nikah yang sekarang ada pada Termohon, dan atas pencabutan perkaranya oleh Pemohon ini, Termohon menyatakan tidak berkeberatan ; -- Bahwa, selanjutnya untuk meringkas uraian Penetapan ini Majelis Hakim menunjuk dan mengutip berita acara persidangan perkara ini yang dinyatakan sebagai hal yang tidak terlepas kaitannya dengan penetapan ini ; TENTANG HUKUMNYA Menimbang, bahwa maksud dan tujuan permohonan Pemohon adalah sebagaimana tersebut diatas ; Menimbang, bahwa Pemohon dan Termohon telah datang menghadap di persidangan, dan telah diupayakan untuk rukun kembali sebagai suami isteri dipersidangan oleh Majelis Hakim, bahkan telah pula diupayakan didamaikan melalui prosedur mediasi, dengan mediator Syahirdin, S.Ag., S.H., Hakim Pengadilan Agama Lahat, namun upaya tersebut tidak berhasil, sehingga Majelis Hakim menilai bahwa ketentuan sebagaiman diatur oleh Pasal 154 R.Bg jo Pasal 31 Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 dan Pasal 82 Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 tentang Peradilan Agama yang telah dirubah dan ditambah dengan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan Undang-Undang Nomor 50 Tahun 1989 serta juga Peraturan Mahkamah Agung RI Nomor 1 Tahun 2008 tentang Mediasi telah terpenuhi ; Hal.4 dari 6 hal. Pntpn. No : 0387/Pdt.G/2013/PA. Lt

5 Menimbang, bahwa Pemohon setelah permohonan dibacakan dan pada tahap pemeriksaan bukti surat, Pemohon telah menyatakan mencabut perkaranya karena akan mengurus buku kutipan akta nikah yang saat ini berada pada Termohon ; Menimbang, bahwa Termohon atas pencabutan permohonan cerai talak Pemohon telah menyatakan tidak berkeberatan, sehingga menurut Majelis Hakim pencabutan perkara oleh Pemohon telah beralasan dan telah memenuhi ketentuan yang berlaku sebagaimana ketentuan Pasal 271 R.v ; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan diatas Majelis Hakim berpendapat bahwa permohonan Pemohon harus dinyatakan selesai karena pencabutan ; Menimbang, bahwa perkara ini masuk dalam bidang perkawinan, maka segala biaya yang timbul dalam perkara ini harus dibebankan kepada Pemohon berdasarkan Pasal 89 ayat (1) Undang-Undang Nomor 7 tahun 1989 tentang Peradilan Agama, yang telah di rubah dengan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009 Pasal 91A ayat (3) dan ayat (5) ; Mengingat dan memperhatikan Hukum Islam dan segala peraturan serta perundang-undangan yang berlaku yang berkaitan dalam perkara ini ; M E N G A D I L I 1. Menyatakan permohonan Pemohon telah dicabut ; Menghukum Pemohon untuk membayar biaya perkara sebesar Rp ,. (tiga ratus enam belas ribu rupiah ) ; Demikian Penetapan ini di jatuhkan dalam permusyawaratan Majelis Hakim di Lahat pada hari Senin tanggal 23 September 2013 Masehi bertepatan dengan tanggal 18 Zulkaidah 1434 Hijriyah oleh kami Drs. H. JASRI, S.H., MHI, Ketua/Hakim Pengadilan Agama Lahat sebagai Ketua Majelis, Dra. MURAWATI, MA dan Drs. IHSAN BUANA, M.H. sebagai Hakim-Hakim Anggota. Penetapan mana pada hari itu juga diucapkan dalam persidangan terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis dan dihadiri oleh Hal.5 dari 6 hal. Pntpn. No : 0387/Pdt.G/2013/PA. Lt

6 Hakim-Hakim Anggota tersebut dibantu oleh SYARIFUDDIN H. NURI sebagai Panitera dengan dihadiri oleh Pemohon dan Termohon ; KETUA MAJELIS, Drs. H. JASRI, S.H., MHI HAKIM ANGGOTA, 1. Dra. MURAWATI, MA 2. Drs. IHSAN BUANA, M.H. PANITERA, SYARIFUDDIN H. NURI Perincian biaya perkara : 1. Biaya Pendaftaran Rp ,. 2. Biaya Proses. Rp ,. 3. Biaya Proses. Rp ,. 4. Biaya Redaksi.. Rp ,.. 5. Biaya Materai Rp 6.000,- J u m l a h. Rp ,. (tiga ratus enam belas ribu rupiah ) ; Hal.6 dari 6 hal. Pntpn. No : 0387/Pdt.G/2013/PA. Lt

PUTUSAN TENTANG DUDUK PERKARANYA

PUTUSAN TENTANG DUDUK PERKARANYA PUTUSAN Nomor : 0020/Pdt.G/2014/PA.Lt BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Lahat yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara tertentu pada tingkat
