P U T U S A N Nomor 0375/Pdt.G/2014/PA.Lt

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N Nomor 0375/Pdt.G/2014/PA.Lt"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor 0375/Pdt.G/2014/PA.Lt BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Lahat yang memeriksa dan mengadili perkaraperkara tertentu pada tingkat pertama telah menjatuhkan putusan sebagai tersebut di bawah ini dalam perkara cerai talak antara : xxxxxx, umur 23 tahun, agama Islam, pendidikan SLTP, pekerjaan Tani, bertempat tinggal di Desa Tanjung Pinang Kecamatan Merapi Barat, Kabupaten Lahat, selanjutnya disebut sebagai Pemohon; MELAWAN xxxxxxx, umur 20 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan Tani, bertempat tinggal di Desa Gunung Kembang, Kecamatan Merapi Timur, Kabupaten Lahat, selanjutnya disebut sebagai Termohon; Pengadilan Agama tersebut; Telah membaca dan meneliti surat-surat dalam berkas perkara ini; Telah mendengar keterangan Pemohon dan memeriksa bukti-bukti dalam persidangan; TENTANG DUDUK PERKARANYA Menimbang, bahwa Pemohon berdasarkan surat permohonannya tertanggal 21 Juli 2014 telah mengajukan perkara Cerai Talak dan telah terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Lahat dengan Nomor Register: 0375/Pdt.G/2014/PA.Lt tanggal 21 Juli 2014, telah mengajukan permohonan cerai talak dengan mengemukakan hal-hal sebagai berikut: Bahwa Pemohon dan Termohon adalah suami isteri yang menikah pada tanggal 05 Mei 2012 di Desa Gunung Kembang yang tercatat pada Kantor

2 Urusan Agama Kecamatan Merapi,Kabupaten Lahat sebagimjana bdari Kutipan Akta Nikah Nomor ; 233/07/V/2012 tanggal 07 Mei 2012 ; 2. Bahwa sejak menikah hingga saat ini rumah tangga Pemohon dengan Termohon telah berjalan selama 2 tahun, setelah menikah Pemohon dan Termohon hidup bersama sebagai suami isteri di rumah orang tua Termohon lebih kurang 4 bulan kemudian pindah ke rumah orangtua Pemohon sampai pisah dalam keadaan ba'da dukhul dan telah dikaruniai 1 orang anak, bernama: xxxxxx, perempuan, umur 8 bulan, ikut dengan Termohon; Bahwa rumah tangga Pemohon dengan Termohon pada awalnya rukun dan harmonis, namun sejak bulan Oktober 2013 mulai goyah akibat sering terjadi perselisihan dan pertengkaran; 4. Bahwa perselisihan dan pertengkaran Pemohon dengan Termohon tersebut disebabkan, antara lain: Termohon menuduh Pemohon selalu memberi uang kepada orang tua Pemohon padahal Pemohon tidak pernah memberikan uang kepada orang tua Pemohon; 5. Bahwa puncak dari perselisihan dan pertengkaran antara Pemohon dengan Termohon terjadi pada bulan Mei 2014 yang disebabkan karena Termohon pergi dan pulang malam tanpa sepengetahuan Pemohon kemudian setelah ditanya oleh Pemohon dari mana Termohon marah - marah; 6. Bahwa sejak kejadian tersebut Termohon pergi meninggalkan tempat kediaman orang tua Pemohon dan kembali kerumah orang tua Termohon dan sejak itu antara Pemohon dengan Termohon pisah rumah selama 2 bulan, dan selama itu pula antara Pemohon dengan Termohon sudah tidak pernah lagi saling perduli; 7. Bahwa selama pisah rumah, antara Pemohon dengan Termohon telah diupayakan untuk rukun lagi oleh keluarga, namun usaha tersebut tidak berhasil; 8. Bahwa dari uraian-uraian tersebut diatas, Pemohon berkesimpulan bahwa rumah tangga Pemohon dengan Termohon sudah tidak bisa lagi dipertahankan, oleh karena itu Pemohon sudah tidak bersedia lagi beristrikan Hal.2 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

3 Termohon dan perceraianlah satu-satunya jalan untuk menghakhiri rumah tangga Pemohon dengan Termohon; 9. Bahwa Pemohon sanggup membayar semua biaya yang timbul akibat perkara ini; Berdasarkan alasan-alasan tersebut diatas, Pemohon mohon kepada Ketua Pengadilan Agama Lahat cq. Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara ini berkenan menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi sebagai berikut: Primer: 1. Mengabulkan permohonan Pemohon; 2. Memberi izin kepada Pemohon (xxxxxx) untuk mengikrarkan talak satu raj'i terhadap Termohon (xxxxx ) di hadapan sidang Pengadilan Agama Lahat ; 3. Membebankan biaya perkara menurut ketentuan hukum yang berlaku; Subsider: Mohon putusan yang seadil-adilnya; Bahwa pada hari-hari persidangan Pemohon telah datang menghadap di persidangan sedangkan Termohon tidak pernah datang menghadap di persidangan dan tidak pula menyuruh orang lain untuk menghadap sebagai wakil atau kuasanya meskipun telah dipanggil secara resmi dan patut, dan tidak ternyata bahwa ketidak hadirannya beralasan sah menurut hukum; Bahwa Majelis Hakim di persidangan telah berusaha mendamaikan Pemohon dan Termohon dengan cara menasehati Pemohon agar bersabar dan kembali rukun dengan Termohon sebagai suami isteri, namun tidak berhasil, sedangkan perdamaian melalui prosedur mediasi sebagaimana diatur oleh PERMA Nomor 1 Tahun 2008 tidak dapat dilakukan karena Termohon tidak pernah datang menghadap di persidangan; Bahwa selanjutnya dibacakan permohonan Pemohon, yang ternyata Pemohon menyatakan tidak ada perubahan dan tetap dipertahankan; Bahwa untuk menguatkan dalil-dalil dan alasan-alasan permohonannya, Pemohon dipersidangan telah mengajukan alat bukti sebagai berikut: Hal.3 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

4 I. Bukti tertulis : - Fotokopi Kutipan Akta Nikah Nomor 233/ 07/ V/ 2012, tanggal 07 Mei 2012 yang telah dicocokan dengan aslinya dan bermaterai cukup serta dinazagelen yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Merapi Kabupaten Lahat, bukti bertanda (P); II. Bukti Saksi : 1. xxxxxxx, umur 38 tahun, agama Islam, pendidikan SMP, pekerjaan tani tempat tinggal Desa Tanjung Pinang, Kecamatan Merapi Timur, Kabupaten Lahat, Saksi telah memberikan keterangan di bawah sumpah yang pada pokoknya sebagai berikut: - Bahwa, hubungan saksi dengan pemohon tetangga, kenal dengantermohon adalah isteri Pemohon ; - Bahwa, saksi hadir sewaktu Pemohon dan Termohon menikah pada tanggal 5 mei 2012 telah dikaruniai 1 orang anak; - Bahwa, awalnya rumah tangga Pemohon dengan Termohon rukun dan harmonis, sejak bulan Oktober 2013 mulai terjadi perselisihan dan pertengkaran disebabkan masalah tempat tinggal termohon tidak mau ikut Pemohon tinggal dirumah orangtuanya ; - Bahwa, puncaknya Perselisihan terjadi pada bulan mei 2014 Termohon pergi meninggalkan Pemohon dan pulang kerumah orangtuanya dan sejak itu mereka pisah rumah selama kurang lebih 4 bulan sampai sekarang mereka tidak saling pedulikan lagi ; - Bahwa, selama pisah mereka telah diusahakan damai oleh orangtua Pemohon dan saksi sendiri tetapi tidak berhasil Termohon tetap tidak mau rukun dengan Pemohon ; - Bahwa, pihak keluarga dan saksi tidak mampu lagi merukunkan mereka ; 2. xxxxxxx, umur 40 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan tani, tempat tinggal Desa Tanjung Pinang, Kecamatan Merapin Barat, Kabupataen Lahat. Saksi telah memberikan keterangan di bawah sumpah yang pada pokoknya sebagai berikut: Hal.4 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

5 - Bahwa, hubungan saksi dengan Pemohon tetangga, kenal dengantermohon adalah isteri Pemohon ; - Bahwa, saksi hadir sewaktu Pemohon dan Termohon menikah pada tanggal 5 mei 2012 telah dikaruniai 1 orang anak; - Bahwa, awalnya rumah tangga pemohon dengan Termohon rukun dan harmonis, sejak bulan Oktober 2013 mulai terjadi perselisihan dan pertengkaran disebabkan masalah tempat tinggal termohon tidak mau ikut Pemohon tinggal dirumah orangtuanya ; - Bahwa, puncaknya Perselisihan terjadi pada bulan mei 2014 Termohon pergi meninggalkan Pemohon dan pulang kerumah orangtuanya dan sejak itu mereka pisah rumah selama kurang lebih 4 bulan sampai sekarang mereka tidak saling pedulikan lagi ; - Bahwa, selama pisah mereka telah diusahakan damai oleh orangtua Pemohon dan saksi sendiri tetapi tidak berhasil Termohon tetap tidak mau rukun dengan Pemohon ; - Bahwa, pihak keluarga dan saksi tidak mampu lagi merukunkan mereka Bahwa kemudian Pemohon menyampaikan kesimpulannya secara lisan yang pada pokoknya tetap pada permohonannya dan mohon putusan; Bahwa untuk meringkas uraian putusan ini, Majelis Hakim menunjuk dan mengutip Berita Acara Persidangan perkara ini, yang dinyatakan sebagai hal yang tidak terlepas kaitannya dengan putusan ini; TENTANG HUKUMNYA Menimbang bahwa maksud dan tujuan permohonan Pemohon adalah sebagaimana tersebut diatas; Menimbang bahwa perkara ini merupakan tugas dan wewenang Pengadilan Agama Lahat, berdasarkan Pasal 49 ayat (1) dan Pasal 66 ayat (1) Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 tentang Peradilan Agama, yang telah dirubah dan ditambah dengan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009; Hal.5 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

6 Menimbang bahwa Termohon tidak datang menghadap ke persidangan dan tidak pula menyuruh orang lain sebagai wakil atau kuasanya untuk menghadap, meskipun telah dipanggil secara resmi dan patut dan tidak datangnya tidak ternyata disebabkan karena suatu halangan yang sah. Oleh karena itu Majelis Hakim berpendapat bahwa pemeriksaan tetap dilanjutkan dengan menyatakan Termohon tidak hadir, sesuai dengan doktrin hukum yang termuat dalam Kitab Ahkamul Qur'an juz 2 halaman 405 dan oleh Majelis Hakim diambil alih sebagai pertimbangan, yaitu: مندعىالىحاكممنحكامالمسلمينفلميجبفهوظالملاحقله Artinya : Barang siapa dipanggil Hakim Muslim kepersidangan lalu tidak memenuhinya, maka ia termasuk zalim dan gugur hak jawabnya; Menimbang bahwa Majelis Hakim telah berusaha merukunkan Pemohon dengan Termohon dengan cara menasehati Pemohon, namun tidak berhasil, sedangkan upaya mediasi tidak dapat dilaksanakan karena Termohon tidak pernah datang menghadap persidangan; Menimbang, bahwa alasan pokok yang diajukan oleh Pemohon adalah ; 1. Bahwa, Termohon selalu menuduh Pemohon memberi uang pada orangtua Pemohon pada hal tidak ada Pemohon memberi uang pada orangtua pemohon; 2. Bahwa, Termohon pulang kerumah orangtuanya tidak mau tinggal dirumah orangtua pemohon dan sampai sekarang mereka telah pisah selama lebih kurang 2 bulan dan selama itu tidak saling pedulikan lagi ; Menimbang bahwa berdasarkan dalil-dalil permohonan Pemohon serta keterangan Pemohon di persidangan, maka pokok sengketa dalam perkara ini dapat dirumuskan sebagai berikut : bahwa perselisihan antara pemohon dengan Termohon adalah masalah tempat tingal baik Pemohon maupun Termohon masing masing mau tinggal dirumah orangtuanya, perselisihan tersebut mengakibatkan Termohon pergi meninggalkan tempat bersama dan pulang kerumah orangtuanya dan sampai sekarang mereka telah pisah rumah setidak tidaknya selama lebih kurang 2 bulan ; Hal.6 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

7 Menimbang, bahwa alasan perceraian yang didalilkan oleh Pemohon dalam posita surat permohonannya dapat dikualifikasikan kedalam alasan perceraian menurut Penjelasan Pasal 39 ayat 2 huruf (f) Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan jo Pasal 19 huruf (f) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 dan Pasal 116 huruf (f) Kompilasi Hukum Islam; Menimbang bahwa oleh karena Termohon tidak pernah hadir di persidangan, maka patut diduga bahwa Termohon secara tidak langsung mengakui dalil-dalil permohonan Pemohon, namun karena perkara perceraian ini merupakan hukum acara perdata bersifat khusus, maka Majelis Hakim sesuai dengan ketentuan Pasal 283 R.Bg dan juga merujuk pada aturan Pasal 22 ayat (2) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975, tetap membebankan kepada Pemohon untuk membuktikan dalil-dalil permohonannya, dengan mendengarkan pihak keluarga serta orang-orang yang dekat dengan suami isteri tersebut; Menimbang bahwa untuk menguatkan dalil permohonannya, Pemohon telah mengajukan alat bukti tertulis berupa (P), yang menurut Majelis Hakim telah memenuhi persyaratan materiil dan formil pembuktian, dan berdasarkan alat bukti tersebut, terbukti bahwa Pemohon dan Termohon adalah pihak yang berkepentingan dalam perkara ini, dan telah terikat dalam perkawinan yang sah sejak tanggal (05 Mei 2012) dan belum pernah bercerai; Menimbang bahwa di persidangan Pemohon telah pula mengajukan 2 (dua) orang saksi dan keduanya telah memberikan keterangan di bawah sumpah yang pada pokoknya satu sama lain saling bersesuaian dan menguatkan dalildalil yang diajukan Pemohon, dan oleh Pemohon diterima dan atau tidak berkeberatan dengan keterangan para saksi tersebut, karenanya Majelis Hakim juga menilai bahwa keterangan para saksi telah memenuhi syarat formil dan materiil pembuktian, Oleh karenanya Majelis Hakim menilai bahwa keterangan para saksi telah memenuhi syarat formil dan materiil, sebagaimana Pasal 175 dan 309 R.Bg, karenanya sudah patut dijadikan bukti dalam perkara ini; Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan para Saksi yang dihadirkan Pemohon, Majelis Hakim dapat menemukan fakta hukum sebagai berikut: Hal.7 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

8 1. Bahwa, saksi adalah tetangga Pemohon, kenal dengantermohon adalah isteri Pemohon menikah pada tanggal 05 Mei 2012 saksi hadir ; Bahwa, awalnya rumah tangga Pemohon dan Termohon rukun dan harmonis, namun sejak bulan oktober 2013 sering terjadi perselisihan dan pertengkaran saksi pernah melihat dan mendengarnya sendiri mereka bertengkar penyebabnya yang sakksi ketahui masalah tempat tinggal Termohon tidak mau tinggal dirumah orangtua Pemohon; Bahwa, Pemohon dan Termohon telah pisah rumah selama lebih kurang 4 bulan dan selama itu mereka tidak saling pedulikan lagi; Menimbang, bahwa berdasarkan fakta hukum tersebut, dan upaya Majelis Hakim di persidangan telah berusaha mendamaikan Pemohon dengan cara menasehati Pemohon untuk bersabar dan hidup rukun kembali dengan Termohon, akan tetapi upaya tersebut tidak berhasil, terlebih lagi antara Pemohon dan Termohon sudah berjalan tidak lagi tinggal dalam satu kediaman bersama, maka Majelis Hakim menilai bahwa rumah tangga keduanya ada indikasi terjadi perselisihan terus menerus dan sudah retak bahkan pecah sedemikian rupa sifatnya, sehingga sulit disatukan kembali untuk menjadi rumah tangga harmonis, sejahtera lahir dan bathin, sehingga tujuan perkawinan sebagaimana disebutkan dalam QS. Ar-ruum ayat 21 dan Pasal 1 Undang- Undang Nomor 1 Tahun 1974 juncto Pasal 3 Kompilasi Hukum Islam di Indonesia tidak dapat diwujudkan oleh Pemohon dan Termohon, sehingga mempertahankan rumah tangga yang sudah sedemikian keadaannya justru akan memberikan mudharat yang berkepanjangan bagi keluarga tersebut; Menimbang, bahwa dengan demikian, maka alasan-alasan permohonan Pemohon tersebut telah memenuhi pasal 19 huruf (f) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 jo pasal 116 huruf (f) Kompilasi Hukum Islam, dan hal ini telah sesuai dengan petunjuk Allah SWT dalam Al Qur`an dalam surat Al- Baqorah ayat 227 yang berbunyi: واذا عزمواالطالق فان هللا سميع عليم Artinya : Dan jika mereka ber'azam (bertetap hati untuk) talak, maka sesungguhnya Allah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui; Hal.8 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

9 ١ لضررزل Artinya : Kemudharatan itu harus dihilangkan ; Menimbang bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut, Majelis Hakim berpendapat bahwa permohonan yang diajukan oleh Pemohon telah beralasan hukum yang kuat dan telah memenuhi alasan sebagaimana disebutkan dalam Penjelasan Pasal 39 ayat 2 huruf (f) Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 jo Pasal 19 huruf (f) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 dan Pasal 116 huruf (f) Kompilasi Hukum Islam di Indonesia, karenanya permohonon Pemohon tersebut patut dikabulkan dengan memberikan izin kepada Pemohon untuk mengucapkan ikrar talak terhadap Termohon setelah putusan ini berkekuatan hukum tetap; Menimbang, bahwa karena dalam perkawinan Pemohon dengan Termohon telah melakukan hubungan suami isteri (ba'da dukhul) dan fakta persidangan tidak ditemukan bahwa antara Pemohon dan Termohon pernah melakukan perceraian di Pengadilan Agama, maka merujuk Pasal 117 dan Pasal 118 Kompilasi Hukum Islam di Indonesia permohonan Pemohon tersebut dikabulkan dengan memberikan izin kepada Pemohon untuk mengikrarkan talak satu raj'i terhadap Termohon di depan sidang Pengadilan Agama Lahat setelah putusan ini berkekuatan hukum tetap; Menimbang bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 149 ayat (1) R.Bg, permohonan Pemohon dikabulkan dengan tanpa hadirnya Termohon (verstek);--- Menimbang bahwa perkara ini masuk dalam bidang perkawinan, maka segala biaya yang timbul dalam perkara ini harus dibebankan kepada Pemohon berdasarkan Pasal 89 ayat (1) Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989, yang telah di rubah dengan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009 Pasal 91A ayat (3) dan ayat (5); Mengingat segala peraturan dan perundang-undangan yang berlaku serta Hukum Islam yang berkaitan dalam perkara ini; Hal.9 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

10 M E N G A D I L I 1. Menyatakan Termohon telah dipanggil dengan resmi dan patut untuk menghadap di persidangan tidak hadir; 2. Mengabulkan permohonan Pemohon dengan verstek; 3. Memberi izin kepada pemohon ( xxxxxx ) untuk menjatuhkan talak satu raj'i terhadap Termohon ( xxxxxxx) di depan sidang Pengadilan Agama Lahat ; 4. Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara yang hingga kini dihtung sejumlah Rp ,- (Empat ratus enam ribu rupiah) ; Demikian Putusan ini di jatuhkan dalam permusyawaratan Majelis Hakim pada hari Selasa tanggal 02 September 2014 M. bertepatan dengan tanggal 7 Zulqaidah H, oleh kami Drs.H.Almihan,S.H,M.H, Pengadilan Agama Lahat sebagai Ketua Majelis, Drs.H.M.Tawar GR,S.H,M.H dan Drs. Ihsan Buana, M.H, sebagai Hakim-Hakim Anggota. Putusan mana pada hari itu juga diucapkan dalam persidangan terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis dan dihadiri oleh Hakim-Hakim Anggota tersebut dibantu oleh M.Ja'far Ar, Bc.Hk sebagai Panitera Pengganti dengan dihadiri oleh Pemohon tanpa hadirnya Termohon; Ketua Majelis, ttd Drs. H. Almihan, S. H, M. H Hakim Anggota, ttd Drs. H.M.Tawar GR, S.H,M.H Hakim Anggota, ttd Drs. Ihsan Buana, M.H Panitera pengganti, ttd M. Ja'far Ar, Bc. Hk Perincian biaya perkara : - Biaya pendaftaran : Rp ,- - Biaya proses : Rp ,- Hal.10 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

11 - Biaya panggilan : Rp ,- - Biaya redaksi : Rp ,- - Biaya meterai : Rp ,- Jumlah : Rp ,- Salinan sesuai dengan aslinya Lahat,tanggal 2 September 2014 Panitera, Drs. Syaripuddin H. Nuri Hal.11 dari 11 hal. Put. No : 0375/Pdt.G/2014/PA. Lt

PUTUSAN TENTANG DUDUK PERKARANYA

PUTUSAN TENTANG DUDUK PERKARANYA PUTUSAN Nomor : 0020/Pdt.G/2014/PA.Lt BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Lahat yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara tertentu pada tingkat
