PERBEDAAN PENGARUH JALUR MASUK SIPENSIMARU DIKNAKES

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERBEDAAN PENGARUH JALUR MASUK SIPENSIMARU DIKNAKES"

Transkripsi

1 PERBEDAAN PENGARUH JALUR MASUK SIPENSIMARU DIKNAKES TERHADAP PRESTASI BELAJAR DITINJAU DARI MOTIVASI Studi Komparatif Mahasiswa Jalur PMDP Dan Ujian Tulis Di Akper Madiun Tahun 2011/2012 TESIS Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Mencapai Derajat Magister Pada Program Studi Magister Kedokteran Keluarga Peminatan Pendidikan Profesi Kesehatan TENTREM RAHAYU S PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA commit 2013 to user

2 PERBEDAAN PENGARUH JALUR MASUK SIPENSIMARU DIKNAKES TERHADAP PRESTASI BELAJAR DITINJAU DARI MOTIVASI Studi Komparatif Mahasiswa Jalur PMDP Dan Ujian Tulis Di Akper Madiun Tahun 2011/2012 TESIS Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Mencapai Derajat Magister Pada Program Studi Magister Kedokteran Keluarga Peminatan Pendidikan Profesi Kesehatan TENTREM RAHAYU S PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

3 Biodata a. Nama : Tentrem Rahayu b. Tempat tgl lahir : Madiun, 06 Mei 1964 c. Profesi/jabatan : Dosen d. Alamat kantor : Akademi Keperawatan Madiun Jl. Imam Bonjol no. 1 Madiun a. Telpon : b. Fax : c. Website : e. Alamat rumah : Ds. Balerejo rt/rw : 11/02, Kec. Kebonsari, Kab. Madiun a. Telpon : b. Fax : - c. tentremrahayu21@yahoo.com f. Riwayat pendidikan diperguruan tinggi (mulai dari yang terakhir)* No Institusi Bidang Ilmu Tahun Gelar 1 FK Unair Perawat pendidik 1999 SST Surabaya 2 Akper depkes malang perawatan 1988 Amd.Kep g. Daftar karya ilmiah (dimulai dari yang terakhir No Judul Penerbit/Forum Ilmiah Tahun 1 Faktor-faktor yang Skripsi / Unair 1999 mempengaruhi terjadinya luka decubitus 2 Asuhan Keperawatan Pasien dengan skizofrenia hebefrenik Karlis ilmiah/akper Depkes Malang 1988 Surakarta, Nopember 2013 Tentrem Rahayu Nim : S ii

4 PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama Nim Jurusan : Tentrem Rahayu : S : MKK/PDPK Universitas Sebelas Maret Surakarta Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa penelitian dalam tesis ini merupakan hasil karya peneliti sendiri. Sepanjang pengetahuan penulis belum menemukan penelitian yang benar-benar sama dengan penelitian ini. Dalam tesis ini juga tidak terdapat karya orang lain yang diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan maupun master diperguruan tinggi manapun. Tesis ini adalah orisinil hasil karya asli peneliti sendiri, bukan plagiasi dari hasil karya orang lain. Demikian surat pernyataan ini dibuat untuk diketahui dan diperiksa Surakarta, Nopember 2013 Yang menyatakan 6000 Tentrem Rahayu Nim : S iii

5 PERBEDAAN PENGARUH JALUR MASUK SIPENSIMARU DIKNAKES TERHADAP PRESTASI BELAJAR DITINJAU DARI MOTIVASI Studi Komparatif Mahasiswa Jalur PMDP Dan Ujian Tulis Di Akper Madiun Tahun 2011/2012 PERSETUJUAN TESIS Oleh: Tentrem Rahayu S Komisi Pembimbing Nama Tanda tangan Tanggal Pembimbing I Dr.Hari Wujoso, dr., Sp.F., M.M NIP Nopember 2013 Pembimbing II Dr. Nunuk Suryani, M.Pd NIP Nopember 2013 Telah dinyatakan memenuhi syarat untuk dipertahankan Pada tanggal 27 Nopember 2013 Ketua Program Studi Magister Kedokteran Keluarga Program Pascasarjana UNS Dr. Hari Wujoso, dr., Sp.F., M.M NIP iv

6 PERBEDAAN PENGARUH JALUR MASUK SIPENSIMARU DIKNAKES TERHADAP PRESTASI BELAJAR DITINJAU DARI MOTIVASI Studi Komparatif Mahasiswa Jalur PMDP Dan Ujian Tulis Di Akper Madiun Tahun 2011/2012 HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI TESIS Oleh: Tentrem Rahayu : S Jabatan Nama Tanda tangan Tanggal Ketua merangkap anggota Prof. Dr. AA. Subiyantoro, dr.,ms Nopember 2013 Sekretaris merangkap anggota Dr. A. Arif Musadad, M.Pd Nopember 2013 Anggota 1.Dr. Hari Wujoso, dr., Sp.F., M.M Nopember Dr. Nunuk Suryani, M.Pd Nopember 2013 Telah dipertahankan didepan penguji Dinyatakan telah memenuhi syarat pada tanggal 27 Nopember 2013 Direktur Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta Ketua Prodi Magister Kedokteran Keluarga Program Pascasarjana UNS Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, M.S Nip v Dr. Hari Wujoso, dr., Sp.F., M.M NIP

7 Abstract Madiun Nursing Academy the school started year 2011/2012 the selection of new students ( Sipensimaru ) using 2 lines ( PMDP and Exam Write ) and medical test to improve the quality graduates, The purpose of this study is : (1) To determine the effect of motivation on learning achievement, (2) To determine the effect of the difference between the paths ( PMDP and Exam Write) on learning achievement, (3) To determine the interaction between pathways (PMDP and Exam Write) and motivation on student achievement. The data obtained through structured interviews with questionnaires, processed using SPSS version 20.00, with Linear Regression Test ( double and simple ), t test independent and factorial Anova test. From the analysis of the results obtained : (1) Research shows that there is no effect of motivation on learning achievement/ Cumulative Performance Index (CPI) in both the student and the test track PMDP Write in Nursing Academy Madiun class of 2011/2012. (2) There is no difference in the effect of pathway students (PMDP and Exam Write) on learning achievement (CPI) of students were statistically significant. (3) There is no interaction between pathways (PMDP and Exam Write) and motivation on learning achievement (CPI) student at Madiun Nursing Academy class of 2011/2012. The test results indicate that the interaction of significant value or greater than Or not there is a substantial difference in the effect of different pathway students (PMDP and Exam Write) on learning achievement (CPI) Keywords : Motivation, Learning, Learning Achievement. vi

8 Abstrak Akper Madiun mulai tahun ajaran 2011/2012 melakukan seleksi mahasiswa baru (Sipensimaru) menggunakan 2 jalur (PMDP dan ujian tulis) dan tes kesehatan untuk meningkatkan lulusan yang berkualitas, Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui pengaruh motivasi terhadap prestasi belajar, (2) Untuk mengetahui perbedaan pengaruh antara jalur (PMDP dan ujian tulis) terhadap prestasi belajar, (3) Untuk mengetahui interaksi antara jalur (PMDP dan ujian tulis) dan motivasi terhadap prestasi belajar mahasiswa. Data diperoleh melalui wawancara terstruktur dengan kuesioner, diolah menggunakan SPSS versi dengan Uji Regresi Linear (ganda dan sederhana) uji t test independen dan uji Anova factorial. Dari analisis diperoleh hasil : (1) Hasil penelitian membuktikan bahwa tidak terdapat pengaruh motivasi terhadap prestasi belajar (IPK) baik pada mahasiswa jalur PMDP maupun ujian tulis di Akper Madiun angkatan tahun 2011/2012. (2) Tidak terdapat perbedaan pengaruh jalur masuk mahasiswa (PMDP dan ujian tulis) terhadap prestasi belajar (IPK) mahasiswa yang secara statistik signifikan. (3) Tidak terdapat interaksi antara jalur (PMDP dan ujian tulis) dan motivasi terhadap prestasi belajar (IPK) mahasiswa di Akper Madiun angkatan tahun 2011 / Hasil uji interaksi menunjukkan bahwa nilai signifikan 0,584 atau lebih besar dari 0,05. Atau tidak terdapat perbedaan yang substansial pengaruh perbedaan jalur masuk mahasiswa (PMDP dan ujian tulis) terhadap Prestasi belajar (IPK). Kata kunci : Motivasi, Belajar, Prestasi Belajar. vii

9 KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji syukur Alhamdulillahirobbil Alamiin kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan Rahmat dan Karunia-Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan penyusunan laporan penelitian tesis dengan judul PERBEDAAN PENGARUH JALUR MASUK SIPENSIMARU DIKNAKES TERHADAP PRESTASI BELAJAR DITINJAU DARI MOTIVASI Studi Komparatif Mahasiswa Jalur PMDP Dan Ujian Tulis Di Akper Madiun tahun 2011/2012. Dalam penyusunan laporan penelitian tesis ini peneliti telah banyak mendapat bantuan tenaga, pemikiran, moril maupun materiil dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini peneliti menyampaikan terima kasih kepada : 1. Prof. Dr Ravik Karsidi, Drs., M.S., sebagai rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan kesempatan serta kemudahan kepada penulis untuk mengikuti pendidikan Pascasarjana di Prodi Magister Kedokteran Keluarga dengan peminatan Pendidikan Profesi Kesehatan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, M.S sebagai Direktur Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan kesempatan serta kemudahan kepada penulis untuk mengikuti pendidikan Pascasarjana di Prodi Magister Kedokteran Keluarga dengan peminatan Pendidikan Profesi Kesehatan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Dr..Hari Wujoso, dr., Sp.F, M.M sebagai Ketua Prodi Magister Kedokteran Keluarga yang sekaligus sebagai pembimbing I, yang memberikan bantuan, arahan, masukan dan bimbingan dengan sabar kepada peneliti demi kesempurnaan laporan penelitian tesis ini. viii

10 4. Dr. Nunuk Suryani, M.Pd, selaku pembimbing II, yang juga telah memberikan bantuan, arahan, masukan dan bimbingan dengan sabar kepada peneliti demi kesempurnaanan laporan penelitian tesis ini. 5. Prof. Dr. AA. Subiyantoro, dr.,ms sebagai Ketua tim penguji merangkap anggota yang telah banyak memberikan masukan, saran dan kritikan dalam rangka penyempurnaan laporan enelitian tesis ini. 6. Dr. A. Arif Musadad, M.Pd, sebagai Sekretaris tim penguji merangkap anggota yang telah banyak memberikan masukan, saran dan kritikan dalam rangka penyempurnaan laporan enelitian tesis ini. 7. Pengelola perpustakaan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah banyak membantu menyediakan segala keperluan penulis dan sumber pustaka yang diperlukan dalam penyusunan laporan penelitian tesis ini. 8. Rekan-rekan mahasiswa Universitas Sebelas Maret Surakarta yang selalu memberikan dukungan dan banyak memberikan bantuan kepada penulis dalam penyelesaian penyusunan laporan penelitian tesis ini. 9. Ibunda tersayang yang selalu memberikan dukungan dan Do a untuk kemudahan dan kelancaran penulis dalam menyelesaikan kuliah dan penyelesaian penyusunan laporan penelitian, teis ini. 10. Suamiku tersayang yang selalu setia dan sabar dalam memberikan dukungan moriil dan materiil serta memanjatkan doa untuk kemudahan dan kelancaran penulis dalam menyelesaikan kuliah dan menyelesaikan penyusunan laporan penelitian tesis ini. ix

11 11. Anak-anaku tersayang yang begitu banyak memberikan inspirsi, semangat dan motivasi selama penulis dalam menyelesaikan kuliah dan penyelesaian penyusunan laporan penelitian tesis ini. Penulis senantiasa berdo a semoga apapun kebaikan yang diberikan kepada peneliti dicatat menjadi amal sholeh dan selalu mendapat balasan kebaikan dari TuhanYang Maha Esa. Penulis menyadari bahwa laporan penelitian tesis ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik, saran dan masukan demi kesempurnaan laporan penelitian tesis ini. Akhirnya peneliti berharap, semoga laporan penelitian tesis ini dapat bermanfaat bagi peneliti khususnya dan bagi pembaca umumnya. Madiun, Nopember 2013 Penulis x

12 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR...viii DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 6 BAB II LANDASAN PUSTAKA A. Kajian Teori Motivasi Belajar Prestasi belajar B. Penelitian yang relevan C. Kerangka berfikir D. Hipotesis BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Metode dan Desain Penelitian B. Waktu dan tempat Penelitian C. Variabel Penelitian xi

13 D. Definisi Operasional E. Populasi, Sampel dan Sampling F. Pengumpulan Data G. Alur Penelitian H. Instrument /Alat Ukur Penelitian I. Validitas dan Reliabilitas J. Metode Pengolahan Data K. Analisis data Analisis Deskriptif Analisis Statistik (Uji Hipotesis) BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. HASIL PENELITIAN Analisis Deskriptif Univariat Analisis Deskriptif Bivariat Analisis Statistik (Uji Hipotesis) B. PEMBAHASAN BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran C. Implikasi DAFTAR PUSTAKA xii

14 DAFTAR TABEL 1. Tabel 2.1 Enam Kategori Dimensi Proses Kognitif dan proses Kognitif terkait 2. Tabel 3.1 Interval Koefisien. 3. Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Motivasi Mengikuti Pendidikan Dan Pembelajaran Seluruh Mahasiswa jalur (PMDP dan Ujian Tulis) Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Motivasi Mengikuti Pendidikan Dan Pembelajaran Mahasiswa Jalur PMDP Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Tabel.4.3 Distribusi Frekuensi Motivasi Mengikuti Pendidikan Dan Pembelajaran Mahasiswa Jalur Ujian Tulis Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Tabel 4.4 Distribusi Frekuensi Prestasi Belajar seluruh Mahasiswa jalur (PMDP dan Ujian Tulis) Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Tabel 4.5 Distribusi Frekuensi Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur PMDP Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Tabel 4.6 Distribusi Frekuensi Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur Ujian Tulis Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Table 4.7. Deskriptif Perbandingan nilai r antara pengaruh Motivasi Terhadap Prestasi Belajar (IPK) Mahasiswa Jalur PMDP dan Jalur Ujian Tulis Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Table 4.8. Uji Multikolineritas. 11. Table 4.9. Uji Normalitas pengaruh Jalur PMDP Terhadap Prestasi belajar ditinjau dari motivasi. 12. Tabel Uji Normalitas pengaruh Jalur Ujian Tulis terhadap Prestasi belajar ditinjau dari motivasi. 13. Tabel Pengaruh jalur PMDP dan Ujian Tulis terhadap prestasi belajar (IPK) dilihat dari motivasi. 14. Tabel Interaksi antara Jalur (PMDP Dan Ujian Tulis) dan motivasi mengikuti pendidikan dan pembelajaran terhadap prestasi belajar di Akper Madiun. xiii

15 DAFTAR GAMBAR 1. Gb. 2.1 Kerucut Pengalaman Belajar 2. Gb. 2.2 Kerangka Berpikir 3. Gb. 3.1 Alur Penelitian 4. Gb.4.1 Histogram Frekuensi Motivasi Mengikuti Pendidikan Dan Pembelajaran Seluruh Mahasiswa Jalur (PMDP Dan Ujian Tulis) Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Gb. 4.2 Histogram Frekuensi Motivasi Mengikuti Pendidikan Dan Pembelajaran Mahasiswa Jalur PMDP Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Gb. 4.3 Histogram Frekuensi Motivasi Mengikuti Pendidikan Dan Pembelajaran Mahasiswa jalur Ujian Tulis Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Gb. 4.4 Frekuensi Prestasi Belajar seluruh Mahasiswa Jalur (PMDP Dan Ujian Tulis) Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Gb. 4.5 Frekuensi Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur PMDP Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Gb. 4.6 Frekuensi Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur Ujian Tulis Di Akper Madiun Angkatan Tahun 2011/ Gb. 4.7 Scatterplot Motivasi belajar mahasiswa jalur PMDP terhadap prestasi belajar. 11. Gb. 4.8 Scatterplot Motivasi belajar mahasiswa jalur Ujian Tulis terhadap prestasi belajar. xiv

16 DAFTAR LAMPIRAN 2. Permohonan Menjadi Responden 3. Inform Consent (Surat Persetujuan) 4. Kisi-Kisi Kuesioner Motivasi 5. Kuesioner Motivasi Mahasiswa 6. Lembar Jawaban Kuesioner 7. Jadwal Penelitian. 8. Hasil Uji Validitas Kuesioner Motivasi 9. Hasil Uji Validitas Motivasi 10. Hasil Uji Reliabilitas Motivasi 11. Hasil Jawaban Motivasi Jalur PMDP 12. Hasil Jawaban Motivasi Jalur Ujian Tulis 13. Hasil Motivasi Jalur PMDP dan Jalur Ujian Tulis 28 Juni Nilai Prestasi Belajar Jalur PMDP 15. Nilai Prestasi Belajar Jalur Ujian Tulis 16. Nilai Prestasi Belajar seluruh mahasiswa Jalur PMDP dan Jalur Ujian Tulis 17. Data Asumsi Klasik, Regresi dan Anova 18. Distribusi Frekuensi Motivasi dan Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur PMDP 19. Distribusi Frekuensi Motivasi dan Prestasi Belajar Mahasiswa masuk Jalur Tertulis 20. Distribusi Frekuensi Motivasi dan Prestasi Belajar 21. Hasil Uji Bivariat Motivasi terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur PMDP xv

17 22. Hasil Uji Bivariat Motivasi terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur Ujian Tulis 23. Uji Asumsi Klasik Motivasi dengan Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur Ujian Tulis 24. Uji Asumsi Klasik Motivasi dengan Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur Uji PMDP 25. Uji Regresi Linear Motivasi terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur PMDP 26. Uji Regresi Linear Motivasi terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Jalur Ujian Tulis 27. Interaksi antara jalur (PMDP dan Ujian Tulis) dan Motivasi terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Akper Madiun. xvi

PENGARUH STRATEGI MIND MAP

PENGARUH STRATEGI MIND MAP PENGARUH STRATEGI MIND MAP DAN METAKOGNITIF TERHADAP PRESTASI BELAJAR ASUHAN KEBIDANAN II MAHASISWA SEMESTER III PRODI DIII KEBIDANAN STIKES ABI SURABAYA TESIS Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Mencapai
