UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika. Skripsi Sarjana Komputer. Semester Ganjil tahun 2006/2007 ANALISIS DAN PERANCANGAN DATA MINING

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika. Skripsi Sarjana Komputer. Semester Ganjil tahun 2006/2007 ANALISIS DAN PERANCANGAN DATA MINING"

Transkripsi

1 UNIVERSITAS BINA NUSANTARA Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007 ANALISIS DAN PERANCANGAN DATA MINING PADA PT. INDOMARCO PRISMATAMA (Studi Kasus : Pemasaran) Gloria Trivena Suharli Lystia Suluh Steven Susanto Kelas : 07 PAT Abstrak Dengan semakin bertambahnya bisnis ritel di tanah air dan persaingan yang begitu ketat antar para pebisnis ritel, maka diperlukan suatu aplikasi penganalisaan data terhadap banyaknya informasi yang terdapat pada PT. INDOMARCO PRISMATAMA. Tujuan dari pembuatan skripsi yang berjudul Analisis dan Perancangan Data Mining pada PT. INDOMARCO PRISMATAMA ( Studi kasus : Pemasaran ) adalah untuk mencari pola-pola yang tidak diketahui dalam data warehouse yang terdapat pada PT. INDOMARCO PRISMATAMA. Dalam pembuatan skripsi ini, digunakan metode kepustakaan, analisis dan perancangan. Metode perancangan yang digunakan untuk pembuatan model data mining adalah metode decision tree. Dari hasil penelitian tersebut, dapat disimpulkan bahwa aplikasi data mining ini dapat digunakan untuk membantu bagian pemasaran (marketing) PT. INDOMARCO PRISMATAMA dalam melakukan proses pengambilan keputusan yang berhubungan dengan promosi. Kata Kunci : Data mining, Pemasaran v

2 PRAKATA Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat dan karunianya, serta atas bantuan dari berbagai pihak sehingga skripsi yang berjudul Analisis dan Perancangan Data Mining pada PT. INDOMARCO PRISMATAMA (Studi Kasus : Pemasaran) dapat diselesaikan dengan baik dan tepat waktu. Adapun tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan jenjang studi Strata-1 (S1) jurusan Teknik Informatika di Universitas Bina Nusantara. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu baik secara langsung maupun tidak langsung dalam penulisan skripsi ini, yaitu kepada: 1. Prof. Dr. Gerardus Polla. M.App.Sc, selaku Rektor Universitas Bina Nusantara 2. Bapak Ir. Sablin Yusuf, M.Sc.,M.Comp.Sc, selaku Dekan Fakultas Ilmu Komputer Universitas Bina Nusantara 3. Bapak Mohammad Subekti, M.Sc, selaku Ketua Jurusan Teknik Informatika 4. Bapak Fredy Purnomo S.Kom, M.Kom, selaku Sekretaris Jurusan Teknik Informatika 5. Bapak Doddy Koeswandy S.Kom, MM., selaku dosen pembimbing yang telah memberikan bimbingan, saran dan pengarahan dengan penuh kesabaran 6. Bapak Tomy Jonathan selaku Business Aplication Manager PT. INDOMARCO PRISMATAMA yang telah bersedia menerima kami untuk mengadakan penelitian serta memberikan informasi dan data yang berkaitan dengan penyusunan skripsi ini. 7. Orang tua kami yang telah banyak memberikan dorongan moral dan materi dalam penyusunan skripsi ini. vi

3 8. Teman-teman kami yang telah banyak memberikan masukan dalam penyusunan skripsi ini 9. Semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu per satu baik yang secara langsung ataupun tidak langsung telah membantu dalam penulisan skripsi ini. Akhir kata, penulis akan sangat menghargai jika ada kritik dan saran yang membangun dari pembaca untuk penyempurnaan penulisan skripsi ini. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat dan sumbangan untuk perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi. Jakarta, 10 Januari 2007 Penulis vii

4 DAFTAR IS I Halaman Judul Luar... i Halaman Judul Dalam... ii Halaman Persetujuan Hardcover... iii Halaman Pernyataan Dewan Penguji... iv Abstrak... v Prakata... vi Daftar Isi...viii Daftar Tabel...xiii Daftar Gambar... xv BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Ruang Lingkup Tujuan dan Manfaat Metodologi Sistematika Penulisan... 5 BAB 2 LANDASAN TEORI Data Database dan DBMS (Database Management System) Definisi Database Definisi DBM S (Database Management System) Kelebihan DBMS (Database Management System)...10 viii

5 Kekurangan DBM S (Database Management System) Fasilitas y ang disediak an DBMS (Database Management System) Data Warehouse Definisi Data Warehousee Karakteristik Data Warehouse Pengertian OLTP (Online Transaction Processing) Model Data Warehouse Arsitektur Data Warehouse Keuntungan Penggunaan Data Warehouse Data Mining Definisi Data Mining Fungsi Data Mining Tujuan Data Mining Penerapan Data Mining Metodologi Data Mining Pengertian OLAP (Online Analytical Processing) OLAP vs Data Mining Proses Data Mining Teknik Data Mining Teknik Klasik (Classical Technique) Statistic Nearest Neighbour Clustering (Pengelompokan) Teknik Generasi Selanjutnya ix

6 (The Next Generation Technique) Decision Tree (Pohon Keputusan) Neural Network (Jaringan Neural) Induction Rule (Aturan Induksi) Marketing (Pemasaran) Definisi Marketing (Pemasaran) Unsur-unsur Marketing (Pemasaran) Market Basket Analysis Definisi Market Basket Analysis Performing Market Basket Analysis Virtual Item Pengimplementasian Hasil Penempatan Rak Product Bundling...52 BAB 3 ANALIS IS DAN PERANCANGAN S IS TEM Gambaran Umum Perusahaan Sejarah Perusahaan Visi, M isi, dan Motto Perusahaan Sasaran Bisnis Perusahaan Kontribusi Perusahaan bagi Bisnis Ritel Indonesia Struktur Organisasi PT. INDOMARCO PRISMATAMA Tanggung Jawab dan Wewenang Analisis Sistem yang sedang berjalan Strategi Pemasaran Perusahaan...73 x

7 Identifikasi Masalah Usulan Pemecahan M asalah Analisis Kebutuhan Sistem terhadap Sistem berjalan Analisis Data Warehouse Perusahaan Tabel Dimensi dan Fact dari Data Warehouse Perusahaan Skema Data Warehouse Analisa dan Perancangan Kubus (Cube) untuk Model Data Mining Cube Penjualan Cube Toko Perancangan Mining Model Perancangan Layar Perancangan Tabel State Transition Diagram (STD) BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Implementasi Sistem Kebutuhan Sumber Data Kebutuhan Perangkat Keras (Hardware) Kebutuhan Perangkat Lunak (Software) Kebutuhan Perangkat SDM Testing Petunjuk Penggunaan Aplikasi Evaluasi Evaluasi Program den gan Data Dummy xi

8 4.4.2 Post-Survai Evaluasi Perubahan Sistem BAB 5 S IMPULAN DAN S ARAN Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA DAFTAR RIWAYAT HIDUP LAMPIRAN...L1 FOTOKOPI S URAT SURVEI xi i

9 DAFTAR T AB EL Tabel 2.1. Tabel Penjualan Produk Dalam Waktu yang Sama...49 Tabel 3.1. Tabel DimProduk...79 Tabel 3.2. Tabel DimKategori...80 Tabel 3.3. Tabel 3.4. Tabel DimDepartemen...80 Tabel DimDivisi...81 Tabel 3.5. Tabel DimToko...82 Tabel 3.6. Tabel DimCabang...83 Tabel 3.7. Tabel DimWilayah...83 Tabel 3.8. Tabel DimKota...84 Tabel 3.9. Tabel DimTipeToko...85 Tabel Tabel DimJenisToko...85 Tabel Tabel DimJumlahPesaing...86 Tabel Tabel DimWaktu...86 Tabel Tabel DimPromosi...87 Tabel Tabel DimPembayaran...88 Tabel Tabel FactPenjualan...88 Tabel Tabel Relationship...91 Tabel Tabel Perancangan Model Data Mining...95 Tabel Tabel MsUser Tabel TabelMsUserLog Tabel Tabel MsMiningModel Tabel 4.1. Tabel Spesifikasi Perangkat Keras yang Dibutuhkan Tabel 4.2. Tabel Spesifikasi Perangkat Lunak yang Dibutuhkan xiii

10 Tabel 4.3. Tabel Serangkaian Testing terhadap Aplikasi Data Mining Tabel 4.4. Tabel Perbandingan Antara Sistem Lama dan Sistem Baru xiv

11 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Gambar 2.2. Star Schema...15 Contoh dari Snowflake Schema...16 Gambar 2.3 Arsitektur Data warehouse Gambar 2.4. OLAP vs Data Mining...32 Gambar 2.5. Proses Data Mining...33 Gambar 2.6. Grafik Teknik Pengelompokan...39 Gambar 2.7. Contoh Pohon Keputusan...40 Gambar 3.1. Gambar 3.2. Struktur Organisasi PT. INDOMARCO PRISMATAMA...58 Workflow dari sistem yang berjalan di PT. INDOMARCO PRISMATAMA (Indomaret)...66 Gambar 3.3. Skema Data Warehouse pada PT. INDOMARCO PRISMATAMA (Indomaret) Gambar 3.4. Model Cube Penjualan Gambar 3.5. Model Cube Toko Gambar 3.6. Gambar 3.7. Rancangan Layar Login Rancangan Layar Utama Gambar 3.8. Rancangan Layar Change Password Gambar 3.9. Rancangan Layar User Management Gambar Rancangan Layar Add User Gambar Rancangan Layar Update User Gambar Rancangan Layar Search User Gambar Rancangan Layar View Log xv

12 Gambar Rancangan Layar Cube Gambar Rancangan Layar Statistik Gambar Rancangan Layar Mining Model Gambar STD Form Login Gambar STD Form Change Password Gambar STD Form User Management Gambar STD Form Add User Gambar STD Form Update User Gambar STD Form Mining Model Management Gambar STD Form Utama Gambar 4.1. Gambar 4.2. Gambar 4.3. Gambar 4.4. Tampilan Layar Login Tampilan Login Error jika username tidak ditemukan Tampilan Login Error jika password salah Tampilan Layar Utama Gambar 4.5. Tampilan Menu File pada Form Utama Gambar 4.6. Tampilan Menu Cube pada Form Utama Gambar 4.7. Gambar 4.8. Gambar 4.9. Tampilan Menu Statistic pada Form Utama Tampilan Menu Mining Model pada Form Utama Tampilan Menu Help pada Form Utama Gambar Tampilan Menu Administration pada Form Utama Gambar Tampilan form Change Password Gambar Tampilan Attention jika new password belum diisi Gambar Tampilan Attention jika new password dengan confirm new password tidak sama Gambar Tamp ilan Attention jika password berhasil diubah xvi

13 Gambar Tampilan layar Cube Sales Gambar Tampilan Cube jika Total Qty di sort ascending Gambar Tampilan Cube jika Total Qty di sort descending Gambar Tampilan jika dilakukan show top 2 p ada nama divisi dan show top 5 pada nama departemen Gambar Tampilan jika Sub Total diklik Gambar Tampilan Calculated Totals and Fields Gambar Tampilan setelah dilakukan penambahan measure baru Gambar Tampilan bila dipilih show as percent of column total 127 Gambar Tampilan bila pada row food di klik tombol expand Gambar Tampilan Export data dari Cube di Applikasi ke Excel Gambar Tampilan Field List Gambar Tampilan layar Statistic Sales 131 Gambar Tampilan Layar Field Gambar Tampilan Statistik Penjualan dilihat dari food dan nonfood saja Gambar Tampilan dari Chart Type Gambar Tampilan Statistik Penjualan bila Chart Type Batan g dalam bentuk 2D Gambar Tampilan bila Show / Hide Legend diklik Gambar Tampilan Statistik Penjualan jika By Row / Column diklik Gambar Tampilan Statistik Penjualan jika di sort Ascending Gambar Tampilan Statistik Penjualan jika di sort Descending Gambar Tampilan Statistik Penjualan untuk Show Top Gambar Tampilan Statistik Penjualan dimana Produk di expand ke nama departemen dari sebelumnya nama divisi xvii

14 Gambar Tampilan Statistik Penjualan jika Drill Into diklik p ada data Perishable Gambar Tampilan Chart Wizard Gambar Tampilan layar Mining Model..144 Gambar Tampilan layar Mining Model Pola Produk terhadap Promosi Gambar Tampilan jika tombol zoom in ditekan Gambar Tampilan jika Prediction Tree yang dipilih adalah jenis promosi Gambar Tampilan jika Content Navigator di klik di bagian kanan atas Gambar Tampilan content detail jika diklik node nama departemen = susu.149 Gambar Tampilan jika diklik tab histogram Gambar Tampilan bila Tree Color Based On yang dipilih Super Hemat.151 Gambar Tampilan layar About Us Gambar Tampilan layar User Management Gambar Tampilan layar Add User Gambar Tampilan Input Error jika username belum diisi Gambar Tampilan Input Error jika password belum diisi Gambar Tampilan layar Search User Gambar Tampilan layar Update User Gambar Tampilan Confirmation jika tombol Delete ditekan Gambar Tampilan layar View Log Gambar Tampilan layar Mining Model Manag ement Gambar Tampilan layar jika dipilih Pola Market Basket Kategori A Terhadap Kategori B dan textbox diisi MM009 dan tombol Add ditekan Gambar Tampilan layar confirmation jika tombol delete ditekan xviii

15 Gambar Decision Tree Merek A terhadap Merek B Gambar Decision Tree Merek So Klin terhadap M erek lain I Gambar Decision Tree Merek So Klin terhadap M erek lain II Gambar Decision Tree Divisi A terhadap Divisi B Gambar Decision Tree Divisi Food terhadap Divisi Lain Gambar Decision Tree Divisi Non Food terhadap Divisi Lain Gambar Decision Tree Divisi General Merchandise terhadap Divisi Lain..169 Gambar Decision Tree Nama Departemen terhadap Nama Promosi Gambar Decision Tree Departemen M akanan Ringan terhadap Nama Promosi Gambar Decision Tree Nama Kota terhadap Jumlah Pesaing Strata Gambar Decision Tree Nama Kota terhadap Jumlah Pesaing Gambar 4.70 Decision Tree Nama Kota Tangerang terhadap Jumlah Pesaing Gambar Decision Tree Nama Kota Semarang terhadap Jumlah Pesaing Gambar Decision Tree Bulan terhadap Nama Promosi Gambar Decision Tree Bulan A gustus terhadap Nama Promosi Gambar Hasil Survai Pertanyaan 1 Post-Survai Gambar Hasil Survai Pertanyaan 2 Post-Survai Gambar Hasil Survai Pertanyaan 3 Post-Survai Gambar Hasil Survai Pertanyaan 4 Post-Survai Gambar Hasil Survai Pertanyaan 5 Post-Survai Gambar Hasil Survai Pertanyaan 6 Post-Survai Gambar Hasil Survai Pertanyaan 7 Post-Survai Gambar Hasil Survai Pertanyaan 8 Post-Survai xi x

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007 UNIVERSITAS BINA NUSANTARA Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007 ANALISIS DAN PERANCANGAN DATA MINING PENJUALAN PADA PT. PATCY MENTARI Kaleb Lukito Setiawan
