DIDA RIZMAYA TAKARINA

dokumen-dokumen yang mirip
PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CERPEN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA TAYANGAN FILM PENDEK PADA SISWA KELAS IX C SMP NEGERI 9 PURWOKERTO TAHUN AJARAN

Oleh: NUR RAJIF SUBARKAH

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Strata 1 (S-1) Oleh MAYA KHARISMA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Setara Satu (S.1) oleh: Efa Kurniasih

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2013

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS BERITA PADA SISWA KELAS VIII A SMP 10 NOVEMBER BINANGUN DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL TAHUN PELAJARAN

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENYIMAK PUISI DENGAN TEKNIK DICTOGLOSS PADA SISWA KELAS VII G DI SMP NEGERI 1 AJIBARANG SKRIPSI

: ARNIKA ANDRIANI K

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS POSTER MELALUI METODE PROBLEM SOLVING

Oleh: MIFTAKHUL AMAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PARAGRAF PERSUASIF MELALUI METODE RESITASI DENGAN MEDIA BROSUR

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Strata satu (S-1) Oleh: SIGIT ERTANTO

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

UPAYA MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA MELALUI KEGIATAN MEMBACA KRITIS PADA SISWA KELAS VIII B SMP NEGERI 2 KEBASEN TAHUN PELAJARAN

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KEMANDIRIAN BELAJAR MELALUI DISCOVERY LEARNING PADA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 8 PURWOKERTO

PENERAPAN PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DENGAN STRATEGI TGT (TEAM GAMES TOURNAMENT)

SKRIPSI MANGUN DWIYONO

PENINGKATAN KEMANDIRIAN BELAJAR DAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA MELALUI RECIPROCAL TEACHING

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS RANGKUMAN BUKU PENGETAHUAN POPULER DENGAN STRATEGI MIND MAPPING PADA SISWA KELAS VIII E DI SMP NEGERI 2 SOKARAJA

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA CEPAT MELALUI PEMBELAJARAN DENGAN TEKNIK SKIMMING PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI SUMPIUH

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN RASA PERCAYA DIRI SISWA MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE LEARNING TOURNAMENT

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KOGNITIF SISWA KELAS X SMAN 1 NGEMPLAK DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN METODE PROBLEM SOLVING PADA SISWA KELAS VII B SMP NEGERI 2 BABADAN TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh: BUDI KURNIAWAN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat. Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh : AJENG DEWI WULANDARI ( )

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS SISWA MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN GENERATIVE PADA KELAS VII SMP MUHAMMADIYAH KALIWIRO

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan. Oleh ENDAH TRIWAHYUNI

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MODEL

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S-1) Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENGGUNAAN MODEL PICTURE AND PICTURE

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI

PENGGUNAAN MEDIA KARTU AKSARA UNTUK MENINGKATKAN

SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh Gelar Sarjana dalam Program Studi Pendidikan Sejarah. Oleh:

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SUMBER DAYA ALAM MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH

UPIK MA RIFATUR RIZQI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SENAM IRAMA TANPA ALAT

PEMBELAJARAN MODEL MISSOURI MATHEMATICS PROJECT UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS DI SMP MUHAMMADIYAH 2 PURWOKERTO

Oleh: JANNATUN NA IM. Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan. untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan

PENERAPAN MEDIA POP UP BOOK UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA PADA SISWA KELAS II SDN 1 WONOHARJO KEMUSU BOYOLALI TAHUN AJARAN 2013/2014

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMECAHKAN MASALAH PERBANDINGAN DAN SKALA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI DENGAN TEKNIK SIMPAN PINJAM PADA SISWA KELAS VIIA SMP NEGERI 2 SELOMERTO KABUPATEN WONOSOBO

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN SIKAP KERJA KERAS SISWA MENGGUNAKAN PROBLEM BASED LEARNING KELAS VIIF SMP N 2 ADIPALA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : ATIK AGUSTIN PAMUJI RAHAYU

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERCERITA MELALUI MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS III SD NEGERI BALEHARJO 3, SUKODONO, SRAGEN TAHUN AJARAN 2012/2013

SKRIPSI. Oleh : AMSIYAH

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMPULKAN MELALUI

PENINGKATAN PENGENALAN HURUF MELALUI MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM PADA ANAK KELOMPOK A TK AL ISLAM 4 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015 / 2016

PENERAPAN MODEL KONTEKSTUAL (CTL) PADA PEMBELAJARAN IPS

TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh: Kurnia Nawangsari NIM S

PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH DENGAN PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN BRAINSTORMING

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA MENULIS PERMULAAN MELALUI MEDIA REALIA SISWA KELAS II SD NEGERI KARANGWARU 1, PLUPUH, SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENERAPAN PEMBELAJARAN EXPLICIT INSTRUCTION

SKRIPSI. Disusun Oleh : Atut Yuliarni NIM : X FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2015

KEMAMPUAN MERESENSI BUKU SUKSES BUDI DAYA JAMBU BIJI PADA SISWA KELAS IX SMP BOARDING SCHOOL PUTRA HARAPAN PURWOKERTO TAHUN 2014

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

DINA EMA MAYASARI K

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENYIMAK MELALUI METODE BERCERITA DENGAN GAMBAR SERI PADA ANAK KELOMPOK A TK JOHO 1 MOJOLABAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013 SKRIPSI

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA

PENERAPAN PENDEKATAN PMRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI BILANGAN KELAS VII A MTs HASANUDDIN PONCOL TAHUN PELAJARAN 2016/2017

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA CERITA MELALUI MEDIA ANIMASI BAGI SISWA KELAS VI SDLB C SWADAYA SEMARANG TAHUN 2013

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS TEKS PROSEDUR KOMPLEKS KELAS X KU 1 SMK NEGERI 1 BANYUMAS MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE ACAK KATA SCRAMBLE

PENINGKATAN KEMAMPUAN

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE CONCEPT SENTENCE UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS CERITA KEMBALI

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI METODE PICTURE AND PICTURE

Oleh : Fitri Arif Kholidah A

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SIFAT-SIFAT BANGUN RUANG MELALUI METODE EXAMPLES NON EXAMPLES PADA SISWA KELAS V SDN TAWANG 02 TAHUN 2013 SKRIPSI

PENGGUNAAN MEDIA BONEKA JARI UNTUK PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK DONGENG PADA SISWA KELAS I SDN PURWOTOMO SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015/2016

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN AKTIF TIPE EVERYONE IS A

PENERAPAN MODEL PBL MELALUI METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA PADA SUHU DAN KALOR KELAS X-5 SMAN GONDANGREJO

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MODEL LEARNING CYCLE 7E TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS KELAS VIII E SMP NEGERI 1 KEMBARAN

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi sebagian syarat gelar S1. Oleh GUSTIN FARIDA ROHMAH

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA DENGAN REKA CERITA GAMBAR

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SIFAT-SIFAT CAHAYA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DISERTAI HANDOUT

PENGGUNAAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN BASA KRAMA ALUS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI I PURWOSARI WONOGIRI

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK

SKRIPSI. Oleh: JURIT YULIANI K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Januari 2016.

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017

MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS V SD MUHAMMADIYAH 11 MANGKUYUDAN SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK TALK WRITE

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA KELAS VIII F MELALUI MODEL PEMBELAJARAN THE POWER OF TWO DI SMP NEGERI 5 PURWOKERTO

PENINGKATAN PEMAHAMAN PENGGOLONGAN BENDA MELALUI

IMPLEMENTASI METODE MIND MAP

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING TOGETHER

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP DAUR AIR MELALUI MODEL EXPLICIT INSTRUCTION PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KAHUMAN TAHUN AJARAN 2015/2016

SKRIPSI. Oleh: NUR HIDAYATU SHOLIHAH K

SKRIPSI. Oleh : I S M I A T I K X

Oleh: MARATIKA ARUM WULANDARI NIM

PENGGUNAAN MEDIA KARTU HURUF UNTUK MENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA LANCAR SISWA KELAS I SD NEGERI 2 CABEANKUNTI CEPOGO BOYOLALI TAHUN PELAJARAN

UPAYA MENINGKATAN KEMAMPUAN KEAKSARAAN

BENTUK IMPERATIF PADA BANNER DAN POSTER DI RUMAH SAKIT SE-KABUPATEN BANYUMAS TAHUN 2016

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Pendidikan S1. Disusun Oleh : TRI NURUL INDRASARI

SKRIPSI. Oleh: KUKUH FAJAR TRAWOCO (K ) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 commit to user

Transkripsi:

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGUNGKAPKAN KEMBALI MENYIMAK WAWANCARA DENGAN MEDIA VIDEO ACARA KICK ANDY SISWA KELAS VII H SMP NEGERI 4 PURWOKERTO TAHUN PELAJARAN 2015-2016 SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu (S-1) Oleh DIDA RIZMAYA TAKARINA 1201040050 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2016 i

ii

iii

iv

MOTTO Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan Terjemahan (Q.S. Al Insyirah: 5) Barang siapa yang menginginkan kebahagiaan di dunia dan di akhirat maka haruslah memiliki banyak ilmu Terjemahan (HR. Ibnu Asakir) v

PERSEMBAHAN Syukur Alhamdulillah kepada Allah SWT atas segala kemudahan yang diberikan dalam setiap kesulitan yang dihadapi, skripsi ini saya persembahkan untuk: 1. Ayah saya Bpk.Takiyudin Lutfi dan Ibu Imronah yang senantiasa memberikan doa. 2. Suami saya mas Adi Alfian yang selalu mendukung dan memberi semangat. 3. Kakak kakak dan adik-adik saya yang memberi semangat dalam menyelesaikan skripsi. 4. Teman-teman PBSI B yang selalu memberi semangat. vi

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas segala limpahan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGUNGKAPKAN KEMBALI MENYIMAK WAWANCARA DENGAN MEDIA VIDEO ACARA KICK ANDY SISWA KELAS VII H SMP NEGERI 4 PURWOKERTO TAHUN PELAJARAN 2015-2016 Penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan beberapa pihak. Oleh karena itu dengan segala kerendahan hati penulis sampaikan terimakasih kepada: 1. Drs. Eko Suroso, M.Pd., selaku Kepala Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia yang telah membantu kelancaran proses penyusunan skripsi. 2. Drs. Isnaeni Praptanti, M.Pd, selaku pembimbing 1 yang telah membimbing penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. 3. Dra. Siti Fathonah, M.Hum., selaku pembimbing 2 yang telah membimbing penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. 4. Dosen penguji skripsi Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 5. Aji Kusmanto, S.Pd selaku Kepala SMP N 4 Purwokerto yang telah memberikan izin kepada peneliti untuk melakukan penelitian. 6. Endah Nur Cahyani, S.Pd selaku Guru Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SMP N 4 Purwokerto yang telah membantu kelancaran penulisan skripsi ini. 7. Semua pihak yang tidak dapat disebut namanya satu persatu yang telah membantu penyusunan skripsi ini. vii

Penulis menyadari dalam penyusunan skripsi ini masih ada kekurangan. Untuk itu penulis mohon kritik dan saran demi kesempurnaan pembuatan skripsi ini. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan pahala atas jasa baiknya. Harapan penulis mudahmudahan skripsi ini dapat bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan serta pengajaran bahasa dan sastra Indonesia. Purwokerto, 2016 Penulis Dida Rizmaya Takarina viii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii SURAT PERNYATAAN... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii ABSTRAK... xiv ABSTRACK... xv BAB I BAB II PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Pembatasan Masalah... 5 C. Rumusan Masalah... 5 D. Tujuan Penelitian... 5 E. Manfaat Penelitian... 5 KAJIAN PUSTAKA A. Hasil Penelitian Relevan... 8 B. Menyimak Wawancara... 9 1. Pengertian Menyimak Wawancara... 9 2. Tujuan Menyimak Wawancara... 10 3. Ragam Menyimak... 11 4. Faktor Pengaruh Menyimak... 16 5. Jenis-jenis Wawancara... 17 6. Standar Kompetensi Menyimak Wawancara... 19 C. Media Pendidikan... 20 1. Pengertian Media Pendidikan... 20 2. Jenis-jenis Media... 21 3. Prinsip Memilih Media... 22 D. Media Video... 23 E. Acara Kick Andy... 24 F. Kriteria Penilaian Kemampuan Mengungkapkan Kembali Menyimak Wawancara... 25 G. Kerangka Berpikir... 30 H. Hipotesis Tindakan... 30 BAB III METODE PENELITIAN A. Setting Penelitian... 31 1. Tempat Penelitian... 31 2. Waktu Penelitian... 31 3. Subjek Penelitian... 31 ix

B. Prosedur Penelitian... 31 C. Teknik dan Alat Pengumpulan Data... 35 D. Analisis Data... 41 E. Indikator Keberhasilan... 42 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian... 43 B. Pembahasan... 70 BAB V PENUTUP A. Simpulan... 72 B. Saran... 73 DAFTAR PUSTAKA... 75 LAMPIRAN... 76 x

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Kriteria Penilaian Menyimak Wawancara... 26 Tabel 2.2 Pedoman Penilaian Menyimak... 26 Tabel 3.1 Penilaian Kriteria Pemahaman Menyimak... 35 Tabel 3.2 Kriteria Penilaian Menyimak Wawancara... 36 Tabel 3.3 Lembar Observasi Guru... 39 Tabel 3.4 Lembar Observasi Siswa... 40 Tabel 4.1 Hasil Nilai Pre Test... 47 Tabel 4.2 Hasil Nilai Siklus I... 56 Tabel 4.3 Hasil Nilai Siklus II... 65 Tabel 4.4 Hasil Nilai Pre Test, Siklus I dan Siklus II... 70 xi

DAFTAR GAMBAR Gambar 3.1 Model Penelitian Tindakan Kelas Kemmis & Mc Taggart... 32 Gambar 4.1 Guru Sedang Membacakan Teks Wawancara... 45 Gambar 4.2 Siswa Sedang Mengerjakan Evaluasi... 46 Gambar 4.3 Guru dan Siswa Menyimak Video Acara Kick Andy... 52 Gambar 4.4 Siswa Sedang Menyimak Video Acara Kick Andy... 54 Gambar 4.5 Siswa Mempresentasikan Hasil Pekerjaanya... 55 Gambar 4.6 Siswa Menyimak Video Acara Kick Andy... 62 Gambar 4.7 Siswa Menyimak Video Acara Kick Andy... 64 Gambr 4.8 Siswa Sedang Memprensentasikan Hasil... 64 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Jadwal Penelitian Tindakan Kelas... 76 Lampiran 2 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I... 77 Lampiran 3 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II... 91 Lampiran 4 Lembar Aktivitas Guru dan Siswa... 105 Lampiran 5 Hasil nilai Pre Test, Siklus I dan Siklus II... 115 Lampiran 6 Lembar Kerja Siswa Pre test, Siklus I dan Siklus II... 122 Lampiran 7 Surat Keterangan Penelitian... 132 xiii

ABSTRAK Penelitian tindakan kelas ini berjudul peningkatan kemampuan mengungkapkan kembali menyimak wawancara dengan media video acara Kick Andy siswa kelas VII H SMP Negeri 4 Purwokerto tahun pelajaran 2015-2016. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mengungkapkan kembali menyimak wawancara siswa kelas VIIH SMP Negeri 4 Purwokerto dengan menggunakan media video acar Kick Andy. Subjek penelitian ini terdiri dari 34 siswa yang terdiri dari 17 laki-laki dan 17 perempuan. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan pada tanggal 13 Februari - 27 Februari 2016 yang terdiri dari dua siklus yaitu siklus I dan siklus II. Masing-masing siklus tersebut terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Adapun instrumen penelitian ini menggunakan instrumen tes dan non tes. Hasil penelitian tindakan kelas yang dilakukan pada kelas VII H SMP Negeri 4 Purwokerto menunjukkan bahwa media video acara Kick Andy dapat meningkatkan kemampuan mengungkapkan kembali menyimak wawancara pada siswa kelas VII H SMP Negeri 4 Purwokerto. Hal tersebut dibuktikan dengan adanya peningkatan dari pretest kegiatan awal ke post test siklus I dan siklus II. Pada pretest kegiatan awal rata-rata kelas memperoleh nilai 62,7 dan siswa yang di atas KKM sebanyak 16 siswa dengan presentase ketuntasan sebesar 47,05%. Setelah menggunakan media video acara Kick Andy dalam pembelajaran menyimak wawancara pada siklus I kemampuan siswa mengalami peningkatan. Adapun nilai rata-rata siswa menjadi 78,7 dan siswa yang di atas KKM sebanyak 25 siswa dengan presentase ketuntasan sebesar 73,52%. Selain itu pada siklus II juga terdapat peningkatan kemampuan dalam menyimak wawancara. Nilai rata-rata post test siklus II sebesar 83,6 dan siswa yang di atas KKM sebanyak 29 siswa dengan presentase ketuntasan sebesar 85,29%. Kata Kunci: Peningkatan, menyimak wawancara, media video acara Kick Andy. xiv

ABSTRACK This classroom action research was entitled Improving Parapharasing Ability of Listening Interview Using Kick Andy Video Show of Grade VII H Students of SMP Negeri 4 Purwokerto in the Academic Year of 2015-2016. This research aimed to improve parapharashing ability of listening interview of VII H student of SMP Negeri 4 Purwokerto using Kick Andy video show. The subjects of this research were 34 students which consisted of 17 male students an 17 female students. This classroom action research was carried out on February 13-February 27, 2016 which consisted of two ncycles: Cycle I and Cycle II. Each cycle consisted of planing, implementing, observasing, and reflecting. The instrument of this recearch was test and non test. The result of the research showed tgat Kick Andy video show could improve paraphasing ability of listening interview of VII H students of SMP Negeri 4 Purwokerto. It was proven by the improvement from the pre test to the post test of Cycle I an Cycle II. The average pre test score obtained by the student was 62,7 and there were 16 students who passed the minimum criteria of mastery learning (KKM) at 47,05%. After using Kick Andy video show as teaching media of listening interview, the ability of the students incretased in Cycle I. In addition, the average scoe would be 78,7 and there were 25 students who passed the minimum criteria of mastery learning at percentage 73.52%. Besides that, there was an test in cycle II was 83,6 and there were 29 students who passed the minimum criteria of mastery learning with precentage 85,29%. Keywords: improvement, listening interview, video media, Kick Andy show. xv