ANALISIS PENGARUH BIAYA SALURAN DISTRIBUSI DAN HARGA JUAL TERHADAP NILAI PENJUALAN DI PT.ALEXINDO. Susi Lia Anastasia

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KEMASAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SLIMMING TEA PRODUKSI PT. MUSTIKA RATU.

ANALISIS BIAYA PENJUALAN PERSONAL DAN BIAYA PERIKLANAN WEB TERHADAP NILAI PENJUALAN KOMPONEN SEPATU

ANALISIS PENGARUH PROMOSI PENJUALAN DAN IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN KFC PADA PT FASTFOOD INDONESIA, TBK (STUDI KASUS : KFC PURI INDAH)

ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT EQUITY. SECURITIES INDONESIA (Periode 2008)

ANALISIS PENGARUH KEPERCAYAAN KONSUMEN DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP MINAT SEWA ALAT BERAT DI PT KARYA DELTAPERSADA BANDAR LAMPUNG SKRIPSI

PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN KARYAWAN ATAS ORGANISASI TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA J-CO DONUTS SKRIPSI

Analisis Pengaruh Stres dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT JAYA SUCI

SKRIPSI. Oleh : Lily

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN PELANGGAN PADA PT. LANCAR SUKSES MANDIRI SKRIPSI

Paulus Suryawan ABSTRAK

ANALISIS PENGARUH PELATIHAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. INALUM

ANALISIS PENGARUH PERSONAL SELLING DAN GARANSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK GENERATOR SET (STUDI KASUS : PEMBELIAN PT. SIANTAR TARA SEJATI)

Pengaruh Kualitas Manajer, Lingkungan Kerja, dan Manajemen Karir Terhadap Retensi Karyawan pada PT. Hero Supermarket.Tbk

Analisis Segmentasi Pasar dan Diferensiasi Produk Terhadap Peningkatan Jumlah Pasien Pada PT IAG Healthsciences Medical Center

ANALISIS SIKAP PENGGUNA DAN BUKAN CABANG MAL PURI INDAH

ANALISIS PENGARUH TEKANAN DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN OPERATOR MESIN BORDIR PT. PUTERA JAYA GEMILANG, TANGERANG

Analisis Ekuitas Merek pada PT. Sentul City Tbk.

Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Karyawan Terhadap Peningkatan Kinerja Karyawan di PT. Multanabadi Sedjahtera

ANALISIS PENGARUH PEREKRUTAN KARYAWAN TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN KOPERASI RUSAMAS

Analisa Pengaruh Bauran Pemasaran dan Manajemen Hubungan. Pelanggan Terhadap Loyalitas Konsumen. (Studi Kasus PT. Serafim Tours and Travel Jakarta)

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KONFLIK DAN INOVASI PADA KARYAWAN PT WARNA MARDHIKA

Eka Avianti Ayuningtyas ABSTRAK

Grace Vita Vidyani Carla Yuanita ABSTRAK

Nofianty ABSTRAK

ANALISIS PENGARUH PERUBAHAN KURS DOLLAR, PERMINTAAN DAN PENAWARAN TERHADAP HARGA BELI ( BESI 8mm PADA PD. TOKO BERKAT II ANYER ) SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GUEST SERVICES ASSISTANT PADA PT INDONESIA AIRASIA CENGKARENG, JAKARTA

ANALISIS DAN USULAN STRATEGI BISNIS PT BUDI PURNAMA PERMAI

Analisis Pemilihan Atribut Produk Baru Untuk Perilaku Keputusan Pembelian Konsumen Terhadap Biokos BOTU-LIKE Series

Syahro Umami ABSTRAK

ANALISIS KUALITAS PRODUK, PENGEMBANGAN PRODUK DAN STRATEGI PROMOSI DALAM MENGHADAPI PERSAINGAN PADA PT. WILLSON SURYA UNGGUL

ANALISIS PENGARUH PROMOSI DAN ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK TELKOM SPEEDY DI PT. TELKOM JAKARTA UTARA

ANALISIS STRATEGI BISNIS PADA LPP TVRI SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN YANG BERDAMPAK PADA LOYALITAS PELANGGAN (STUDI KASUS PADA PT

ANALISA FAKTOR - FAKTOR PENDORONG DAN PENGHAMBAT PENGERJAAN WORKSHEET SAMPAI LEVEL G KE ATAS (Studi Kasus : Asisten Kumon, Cabang Jembatan V, Jakarta)

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN DAN DAMPAKNYA TERHADAP RETENSI KARYAWAN PT. ARRTU INTERNATIONAL

ANALISIS TERHADAP ATRIBUT-ATRIBUT KEPUASAN PELANGGAN DAVE GALLERY

NOVAN ABSTRAK

ANALISIS PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA) DAN DEBT TO TOTAL ASSET TERHADAP RETURN ON EQUITY (ROE) PADA PERUSAHAAN PROPERTI DI BEJ ( )

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PERCETAKAN CV.SENITA

ANALISIS PENGARUH BIAYA PENGEMBANGAN PRODUK DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP PENJUALAN PADA PT. SURYA CIPTA MANDIRI

ANALISIS SIKAP MULTI ATRIBUT FISHBEIN TERHADAP PRODUK SANDAL MEREK JEPIT Z PADA PT. KEMAKMURAN JAYA. Richard Hutama Chong ABSTRAK

Analisis dan Usulan Strategi Bisnis dengan Penerapan Blue Ocean Strategy terhadap PT. Mustika Ratu Tbk SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH KUALITAS KIOS GLODOK PLAZA DAN PELAYANAN PRAJUAL PT TCP INTERNUSA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KIOS

Peter Albertus ABSTRAK

Analisis Optimasi Kapasitas Mesin Terhadap Pengaruh Pengadaan dan Harga Bahan Baku PT Serayu Makmur Kayuindo

MENYUSUN STRATEGI BAURAN PEMASARAN PADA PT. JOEY SASMITA LENCANA

USULAN PENDEKATAN METODE BALANCED SCORECARD UNTUK MENGUKUR KINERJA CV. SINTA LESTARI

Kata kunci: Kualitas Pelayanan, Kepuasan Pelanggan, Tingkat Kepentingan

ANALISIS DAN PENGEMBANGAN WEBSITE PADA PT.GUNA PERTIWI CEMERLANG

SKRIPSI. Oleh : EFHI

ANALISIS PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT.GLOBAL ARTHA FUTURE

ANALISIS STRATEGI BAURAN PEMASARAN PRODUK PENYARINGAN AIR (MEDIFILT) UNTUK MENCIPTAKAN KEUNGGULAN KOMPETITIF PADA PT. KIMIA SAKTI KALISTA SKRIPSI

Analisis Kebutuhan akan Sistem Knowledge Management dalam Pengembangan Sumber Daya Manusia pada PD. Multi

Strategi Bisnis CV. Surya Pelangi Dekorasi

ANALISIS PENGARUH FAKTOR SITUASIONAL INDIVIDU DAN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS UD NUANSA BARU)

ANALISIS SIKAP KONSUMEN TERHADAP PRODUK SNACK KENTANG PIATTOS

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN MAJALAH CITACINTA MARDIANA SHOFA

Sarah Dwi Nugrahani ABSTRAK

Evaluasi Terhadap Penilaian Kinerja Karyawan Berdasarkan Kompetensi Pada PT. Semesta Citra Dana

SKRIPSI. Oleh : Devy Safriliana

ANALISIS PENGARUH KONTRAK PSIKOLOGIS TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. INDOPOS INTERMEDIA PRESS

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PADA PT. BUREAU VERITAS CONSUMER PRODUCTS SERVICES INDONESIA SOFTLINE DIVISION

SKRIPSI. Oleh : Resky Parowedya Putra

ANALISIS PENGARUH BRAND IMAGE DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI GIANT HYPERMARKET VILLA MELATI MAS

EVALUASI TERHADAP KINERJA MENGGUNAKAN BALANCED SCORECARD PADA PT PANCA LOGAM SUKSES MANDIRI

Univesitas Bina Nusantara

ANALISIS SEGMENTING, TARGETING, DAN POSITIONING PADA PT.KARISMA AKSARA MEDIATAMA ( STUDI KASUS : CABANG MALL PURI INDAH )

Analisis Pengukuran Kinerja Unit Induk PT.PLN (Persero) Distribusi Jawa Barat dan Banten Dengan Pendekatan Metode Balanced Scorecard

Eka Novianty Nurbaiti Putri Abstrak

Jakarta, 10 November Penulis

ANALISIS DAN PERENCANAAN SITUS PEMASARAN PADA PT. MITRA BINTARA PERKASA

Sindy Kusuma Nurparamesti ABSTRAK

ANALISIS PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PENUMPANG MALAYSIA AIRLINES SYSTEM (MAS) JAKARTA

Kus Indra Prathama ABSTRAK

PENGARUH ATRIBUT CITRA TOKO DAN PROMOSI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN HERO SUPERMARKET PONDOK INDAH MALL SKRIPSI

ANALISIS DAN PENGEMBANGAN E-MARKETING PADA BINUS INTERNATIONAL UNIVERSITY

Analisis Strategi Bisnis Pada Restoran Mc Donald s. Mohammad Toufan ABSTRAK

Analisis Komunikasi Pemasaran Untuk Meningkatkan Jasa Pendidikan John Casablancas Modeling and Career Center pada PT. Putri Pertiwi Mandiri

DAMPAK BUDAYA DAN DEMOGRAFI TERHADAP LOYALITAS MEREK UNTUK MENGEMBANGKAN STRATEGI BISNIS PADA PT.K-LINK NUSANTARA

Perencanaan Capital Budgeting Dalam Rangka Pengambilan Keputusan Ekspansi Pabrik Baru PT Mazida Industry

ANALISIS PENGARUH ADVERTISING TERHADAP BRAND ASSOCIATION SERTA DAMPAKNYA PADA KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS : THE JUNGLE, PT

Angelina Handoko ABSTRAK

ANALISIS DAN PENGEMBANGAN WEBSITE PADA PT. TIRTA TAMA BAHAGIA (STUDI KASUS : 83 PELANGGAN DI JAKARTA BARAT)

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PRODUK AGAR- AGAR JELLY CUP PADA PT. TRIPUTERA CHUPI FOOD

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP SIKAP KONSUMEN DAN LOYALITAS PELANGGAN DI KANTOR NOTARIS DAN PPAT BUNTARIO TIGRIS, S.H., S.E., M.H.

MENGUKUR KONTRIBUSI DEPARTEMEN SUMBER DAYA MANUSIA DENGAN METODE HUMAN RESOURCE SCORECARD PADA PT GRAHA PESONAMAS ABADI

Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen Skripsi Strata 1 Semester Ganjil 2006 / 2007

Universitas Bina Nusantara

SKRIPSI. Oleh : TATANG FERDIYA

ANALISIS PENGARUH PENDAPAT KONSUMEN PADA KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA CV. HASIL KARYA SKRIPSI

ANALISIS STRATEGI BISNIS PADA PT GARDA BINA UTAMA

PENGUKURAN KINERJA DENGAN METODE BALANCED SCORECARD PADA PT. GUNUNG PATSEAN SUMBER REJEKI

ANALISIS PENGARUH SALURAN DISTRIBUSI TERHADAP PENJUALAN PADA PT. ANUGERAH CENTRAL AUTOMOTIVE CABANG JAKARTA

ANALISIS KEPUTUSAN INVESTASI PENGGANTIAN MESIN PRODUKSI PADA PT. AFFIAT BESTARI SANTOSA MARTHA VERONICA

Universitas Bina Nusantara

Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Repeat Order. Pemegang Polis Jasindo Oto Dari PT Asuransi Jasa Indonesia

ANALISIS DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA BENGKEL AHASS 1662 PT. SERIMPI MAKMUR SEJATI

Paramita Citta Wijayanti ABSTRAK

ANALISIS STRATEGI GENERIK PRODUK INDUSTRI GEAR MOTOR SUMITOMO PADA PT. HIMALAYA EVEREST JAYA

ANALISIS ELEMEN-ELEMEN EKUITAS MEREK PADA PT. ASURANSI RAYA

Transkripsi:

ANALISIS PENGARUH BIAYA SALURAN DISTRIBUSI DAN HARGA JUAL TERHADAP NILAI PENJUALAN DI PT.ALEXINDO Susi 0800757451 Lia Anastasia - 0800758725 ABSTRAK Masalah yang sedang dihadapi sekarang ini oleh PT. ALEXINDO sebagai produsen dari alumunium mengetahui besarnya pengaruh dari biaya saluran distribusi dan harga jual terhadap nilai penjualannya. Masalah ini penting untuk diteliti agar perusahaan dapat mengetahui bagaimana pengaruh dari dua variabel independent, karena hal ini akan dapat membantu perusahaan untuk melihat pengaruh dari biaya saluran distribusi yang dikeluarkan serta harga jual yang ditetapkan. Sehingga pada akhirnya dapat melihat pengaruhnya terhadap nilai penjualan perusahaan. Dalam skripsi ini, penulis membuat suatu pendekatan terhadap masalah dengan menggunakan metode korelasi regresi sederhana, serta korelasi regresi berganda. Dimana pada metode ini hendak dianalisis pengaruh dari variabel biaya saluran distribusi dan harga jual terhadap nilai penjualan PT. ALEXINDO. Dalam penelitian ini digunakan data biaya saluran distribusi, harga jual, serta hasil penjualan selama 3 tahun. Hasil analisa dari data selama 3 tahun tersebut yang diolah dengan menggunakan regresi sederhana dan berganda, didapatkan bahwa biaya saluran distribusi dan harga jual mempengaruhi hasil penjualan. Namun pada produk tertentu harga jual tidak mempengaruhi hasil penjualan, pada satu produk dari perusahaan biaya saluran dan harga jual secara bersama-sama mempengaruhi nilai penjualan. Oleh karena itu dapat disimpulkan biaya saluran distribusi dan harga jual tidak selalu mempengaruhi hasil penjualan. Kata kunci : Biaya Saluran Distribusi, Harga Jual, Nilai Penjualan iii

KATA PENGANTAR Puji dan syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberkati kami untuk menyelesaikan skripsi kami yang berjudul Analisis Pengaruh Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Di PT. ALEXINDO. Selama penyusunan skripsi ini, penulis telah mendapat bantuan, bimbingan, dukungan dari berbagai pihak, baik secara langsung maupun tidak langsung maka pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah berperan dalam penyusunan skripsi ini, mereka adalah: - Bapak Prof, Dr. Gerardus Polla, M. App. SC, selaku Rektor di Universitas Bina Nusantara - Bapak Dr. E. A. Kuncoro, SE., MM., selaku Dekan Fakultas Ekonomi di Universitas Bina Nusantara - Bapak Idris Gautama So, SE., S.Kom.,MM. sebagai Ketua Jurusan Manajemen di Universitas Bina Nusantara - Bapak Onny Juwono, Drs, MM., selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu, tenaga, saran serta petunjuk kepada penulis sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik. - Bapak Chandra sebagai Manager Marketing yang telah membantu penulis dalam memperoleh data serta ijin dari perusahaan. - Orang tua yang telah sangat memberikan dukungan motivasi, semangat dalam menyelesaikan skripsi ini. - Teman-teman yang telah membantu dan memberikan masukan-masukan serta saran kepada penulis. iv

- Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini. Semoga Tuhan Yang Maha Esa mencurahkan kasih dan anugerahnya kepada semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis telah berusaha semaksimal mungkin untuk menyelesaikan skripsi ini sesuai dengan ketentuan yang ada. Oleh karena itu dengan senang hati, penulis akan menerima saran dan kritik yang membangun. Akhir kata penulis berharap skripsi ini dapat memberikan informasi serta manfaat bagi yang membaca. Jakarta, 14 Juli 2008 Penyusun, Penyusun, Susi Lia Anastasia v

DAFTAR ISI Halaman Halaman Judul i Halaman Pengesahan ii ABSTRAK iii KATA PENGANTAR iv DAFTAR ISI vi DAFTAR TABEL ix DAFTAR GAMBAR xii DAFTAR LAMPIRAN xiii Bab 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1 1.2 Identifikasi Masalah 4 1.3 Tujuan Penelitian 4 1.4 Manfaat Penelitian 5 Bab 2 LANDASAN TEORI dan KERANGKA PEMIKIRAN 2.1 Pengertian Pemasaran 6 2.1.1 Pengertian Bauran Pemasaran 7 2.1.2 Bauran Pemasaran 7 2.2 Saluran Distribusi 8 2.2.1 Pengertian Saluran Distribusi 8 2.2.2 Fungsi Saluran Distribusi 10 2.3 Keputusan dalam Desain dan Pemilihan Saluran Distribusi 11 2.4 Strategi Saluran Distribusi 14 2.5 Hubungan antara Saluran Distribusi dan Penjualan 15 2.6 Pengertian Harga 16 2.7 Metode Penetapan Harga 16 2.8 Memilih Harga Akhir 18 2.9 Penyesuaian Harga 19 2.10 Faktor Menetapkan Harga 19 2.11 Analisis Porter 21 2.12 Kerangka Pemikiran 25 vi

2.13 Hipotesis 25 Bab 3. METODE PENELITIAN 3.1 Disain Penelitian 27 3.2 Operasionalisasi Variabel Penelitian 28 3.3 Jenis dan Sumber Data Penelitian 28 3.4 Teknik Pengumpulan Data 29 3.5 Metode Analisis 30 3.6 Analisis Pengaruh Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap nilai Penjualan di PT.Alexindo 31 3.7 Rancangan Uji Hipotesis 38 3.8 Rancangan Implikasi Hasil Penelitian 39 Bab 4. HASIL dan PEMBAHASAN 4.1 Profil PT. ALEXINDO 40 4.1.1 Visi dan Misi 42 4.1.2 Tugas dari organisasi PT. ALEXINDO 44 4.1.3 Kondisi Bisnis Perusahaan 45 4.2 Analisis Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan PT. ALEXINDO 48 4.2.1 Hubungan Antara Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Seri 6063 pada PT. ALEXINDO 48 4.2.2 Pengaruh Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Seri 6063 pada PT. ALEXINDO 51 4.2.3 Hubungan Antara Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Seri 6061 pada PT. ALEXINDO 58 4.2.4 Pengaruh Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Seri 6061 pada PT. ALEXINDO 60 4.2.5 Hubungan Antara Biaya Saluran Distribusi terhadap Nilai Penjualan Seri 6N01 pada PT. ALEXINDO 67 4.2.6 Pengaruh Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Seri 6N01 pada PT. ALEXINDO 70 4.3 Analisis Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan PT. ALEXINDO 76 4.31 Hubungan Antara Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6063 pada PT. ALEXINDO 77 vii

4.3.2 Pengaruh Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6063 pada 80 PT. ALEXINDO 4.3.3 Hubungan Antara Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6061 pada PT. ALEXINDO 86 4.3.4 Pengaruh Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6061 pada PT. ALEXINDO 89 4.3.5 Hubungan Antara Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6N01 pada PT. ALEXINDO 95 4.3.6 Pengaruh Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6N01 pada PT. ALEXINDO 98 4.4 Analisis Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan PT. ALEXINDO 104 4.4.1 Hubungan Antara Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Tehadap Nilai Penjualan Seri 6063 pada PT. ALEXINDO 105 4.4.2 Pengaruh Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6063 pada PT. ALEXINDO 107 4.4.3 Hubungan Antara Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6061 pada PT. ALEXINDO 112 4.4.4 Pengaruh Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai 114 Penjualan Seri 6061pada PT. ALEXINDO 4.4.5 Hubungan Antara Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6N01 pada PT. ALEXINDO 119 4.4.6 Pengaruh Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Seri 6N01 pada PT. ALEXINDO 121 4.5 Hubungan Antara Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual dengan Nilai Penjualan Seri 6063, 6061, 6N01 pada PT. Alexindo 126 Bab 5. SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan 128 5.2 Saran 130 Daftar Pustaka Riwayat Hidup Lampiran viii

DAFTAR TABEL No Tabel Judul Tabel Halaman Tabel 3.1 Disain Penelitian 27 Tabel 3.2 Operasionalisasi Variabel Penelitian 28 Tabel 3.3 Jenis dan Sumber Data Penelitian 28 Tabel 3.5 Metode Analisis 31 Tabel 3.6 Interpretasi Koefisien Korelasi 32 Tabel 4.1 Data Perhitungan Biaya Saluran Distribusi dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 48 Tabel 4.2 Hasil Perhitungan Biaya Saluran Distribusi dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 50 Tabel 4.3 Hasil Perhitungan Biaya Saluran Distribusi dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 51 Tabel 4.4 ANOVA Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan AluminiumSeri 6063 55 Tabel 4.5 Model Summary Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 57 Tabel 4.6 Data Perhitungan Biaya Saluran Distribusi dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 58 Tabel 4.7 Hasil Perhitungan Biaya Saluran Distribusi dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 59 Tabel 4.8 Persamaan Regresi Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 61 Tabel 4.9 ANOVA Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 64 Tabel 4.10 Model Summary Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 66 Tabel 4.11 Data Perhitungan Biaya Saluran Distribusi dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 67 Tabel 4.12 Hasil Perhitungan Biaya Saluran Distribusi dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 69 Tabel 4.13 Persamaan Regresi Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 70 Tabel 4.14 ANOVA Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium ix

Seri 6N01 74 Tabel 4.15 Model Summary Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 76 Tabel 4.16 Data Perhitungan Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 77 Tabel 4.17 Hasil Perhitungan Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 79 Tabel 4.18 Persamaan Regresi Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 80 Tabel 4.19 ANOVA Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 83 Tabel 4.20 Model Summary Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 85 Tabel 4.21 Data Perhitungan Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 86 Tabel 4.22 Hasil Perhitungan Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 88 Tabel 4.23 Persamaan Regresi Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 89 Tabel 4.24 ANOVA Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 93 Tabel 4.25 Model Summary Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 95 Tabel 4.26 Data Perhitungan Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 95 Tabel 4.27 Hasil Perhitungan Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 97 Tabel 4.28 Persamaan Regresi Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 99 Tabel 4.29 ANOVA Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan AluminiumSeri 6N01 102 Tabel 4.30 Model Summary Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 104 Tabel 4.31 Data Perhitungan Biaya Saluran Distribusi, Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 105 Tabel 4.32 Model Summary Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 106 x

Tabel 4.33 Tabel 4.34 Tabel 4.35 Tabel 4.36 Tabel 4.37 Tabel 4.38 Tabel 4.39 Tabel 4.40 Tabel 4.41 Table 4.42 Table 4.43 Table 4.44 Persamaan Regresi Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 108 ANOVA Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 110 Data Perhitungan Biaya Saluran Distribusi, Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 112 Model Summary Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 114 Persamaan Regresi Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 115 ANOVA Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 117 Data Perhitungan Biaya Saluran Distribusi, Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 119 Model Summary Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 121 Persamaan Regresi Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 122 ANOVA Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 123 Data Perhitungan Biaya Saluran Distribusi, Harga Jual dan Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063, 6061, 6N01 yang akan diolah Menggunakan Program SPSS 126 Model Summary Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063, 6061, 6N01 126 xi

DAFTAR GAMBAR No Gambar Judul Gambar Halaman Gambar 2.1 Lima Kekuatan Porter Persaingan Dalam Industri 22 Gambar 2.2 Kerangka Pemikiran 25 Gambar 4.1 Struktur Organisasi 43 Gambar 4.2 Kurva Hipotesis Uji t Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 53 Gambar 4.3 Kurva Hipotesis Uji F Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 56 Gambar 4.4 Kurva Hipotesis Uji t Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 62 Gambar 4.5 Kurva Hipotesis Uji F Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 65 Gambar 4.6 Kurva Hipotesis Uji t Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 72 Gambar 4.7 Kurva Hipotesis Uji F Biaya Saluran Distribusi Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 75 Gambar 4.8 Kurva Hipotesis Uji t Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 82 Gambar 4.9 Kurva Hipotesis Uji F Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 84 Gambar 4.10 Kurva Hipotesis Uji t Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 91 Gambar 4.11 Kurva hipotesis Uji F Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 94 Gambar 4.12 Kurva Hipotesis Uji t Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 100 Gambar 4.13 Kurva Hipotesis Uji F Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium 103 Seri 6N01 Gambar 4.14 Kurva Hipotesis Uji F Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6063 111 Gambar 4.15 Kurva Hipotesis Uji F Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6061 118 Gambar 4.16 Kurva Hipotesis Uji F Biaya Saluran Distribusi dan Harga Jual Terhadap Nilai Penjualan Aluminium Seri 6N01 124 xii