NOVEL MEGAMENDUNG KEMBAR KARYA RETNI S.B. SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS : ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "NOVEL MEGAMENDUNG KEMBAR KARYA RETNI S.B. SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS : ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA"

Transkripsi

1 NOVEL MEGAMENDUNG KEMBAR KARYA RETNI S.B. SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS : ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA SKRIPSI Oleh: SUSMITHA LILIYANI K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2017 i

2 ii

3 NOVEL MEGAMENDUNG KEMBAR KARYA RETNI S.B. SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS : ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA Oleh: SUSMITHA LILIYANI K Skripsi diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2017 iii

4 iv

5 v

6 ABSTRAK Susmitha Liliyani. K NOVEL MEGAMENDUNG KEMBAR KARYA RETNI S.B. SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS : ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA. Skripsi, Surakarta : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret, Juli Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan: (1) struktur novel Megamendung Kembar (MK); (2) latar belakang sosial budaya ditulisnya novel MK; (3) sosial budaya dalam novel MK; (4) kualitas materi novel MK berdasarkan Instrumen dan Rubrik B3 Penilaian Buku Pengayaan Kepribadian; dan (5) implementasi novel MK sebagai bahan ajar bahasa Indonesia di SMA. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan sosiologi sastra. Data diperoleh dari dokumen yaitu novel Megamendung Kembar dan informan yang meliputi guru, peserta didik, dan pengarang novel. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan analisis dokumen dan wawancara mendalam. Uji validitas data yang digunakan adalah triangulasi teori dan triangulasi sumber data. Analisis data yang digunakan adalah model interaktif yang mencakup pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan simpulan. Simpulan penelitian ini sebagai berikut. Pertama, tokoh utama dalam novel ialah Sinur dan Awie. Novel MK bertemakan tentang sosial budaya dan mengambil latar beberapa kampung di Cirebon seperti Kampung Trusmi dan Kampung Kalitengah. Novel MK memiliki alur campuran, sudut pandang penceritaan dengan menggunakan kata ganti orang ketiga, dan gaya bahasa yang dominan digunakan dalam novel ini ialah majas personifikasi. Kedua, latar belakang ditulisnya novel MK ialah motivasi pengarang untuk mengenalkan kebudayaan Cirebon khususnya kebudayaan batik Cirebon agar lebih dikenal oleh masyarakat umum. Ketiga, sosial budaya yang ada di dalam novel MK ialah tentang kehidupan sosial dan tata cara sosial di kampung-kampung Cirebon serta kebudayaan batik Cirebon sebagai mata pencaharian bagi masyarakat di kampung-kampung tersebut khususnya di Kampung Trusmi dan Kampung Kalitengah. Keempat, kualitas materi novel MK ialah materi dalam novel MK memenuhi kriteria kelayakan materi sesuai dengan Permendikbud Nomor 8 Tahun 2016 Tentang Buku Yang Digunakan Oleh Satuan Pendidikan. Kelima, novel MK relevan jika digunakan sebagai bahan ajar di kelas XII SMA pada KD 3.7 Menilai isi dua buku fiksi (kumpulan cerita pendek atau kumpulan puisi) dan satu buku pengayaan (nonfiksi) yang dibaca, 4.7 Menyusun laporan hasil diskusi buku tentang satu topik, dengan materi pembelajaran mengenai pesan atau amanat dan nilainilai pendidikan yang ada di dalam novel. Kedua KD tersebut dapat diajarkan dengan menggunakan metode Jigsaw pada KD 3.7 dan metode CIRC pada KD 4.7. Novel ini dapat digunakan sebagai bahan ajar bahasa Indonesia karena terdapat materi pembelajaran yang tertulis di dalam silabus yaitu materi mengenai nilai-nilai pendidikan dan amanat di dalam novel. Kata kunci: struktur novel, analisis sosiologi sastra, bahan ajar, novel Megamendung Kembar. vi

7 ABSTRACT Susmitha Liliyani. K MEGAMENDUNG KEMBAR NOVEL BY RETNI S.B. AS INDONESIAN LANGUAGE MATERIAL IN HIGH SCHOOL : SOCIOLOGY ANALYSIS OF LITERATURE. Thesis, Surakarta: Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University, July This research aims to describe and explain: (1) the structure of Megamendung Kembar(MK) novel, (2) socio-cultural background she wrote MK novel, (3) socio-cultural in the novel, (4) the material quality of MK novel based on the Instrumen dan Rubrik B3 Penilaian Buku Pengayaan Kepribadian, and (5) the implementation of MK novel as Indonesian language teaching materials in high school. This research method using descriptive qualitative method with approach of sociology of literature. The data obtained from the document that is Megamendung Kembar novel and informants include teachers, learners, and novel authors. Data collection techniques used in this research is by document analysis and in-depth interviews. The data validity test used is triangulation theory and triangulation of data sources. The data analysis used is an interactive model that includes data collection, data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The conclusions of this research are as follows. First, the main character in the novel is Sinur and Awie. MK novel themed about socio-culture and took the background of several villages in Cirebon such as Kampung Trusmi and Kampung Kalitengah. MK novel has a mixed groove, the point of view of storytelling using third person pronouns, and the dominant language style used in this novel is the personification master. Second, the background of the MK novel written is the author's motivation to introduce the culture of Cirebon, especially Cirebon batik culture to be better known by the general public. Third, the social culture that is in the MK novel is about social life and social procedures in the villages of Cirebon and Cirebon batik culture as a livelihood for the people in the villages, especially in Kampung Trusmi and Kampung Kalitengah. Fourth, the quality of MK novel material meets the criteria of material worthiness in accordance with Permendikbud Nomor 8 Tahun 2016 Tentang Buku Yang Digunakan Oleh Satuan Pendidikan. Fifth, the novel is relevant if used as a teaching material in the class XII SMA on basic competencies (KD) 3.7 Menilai isi dua buku fiksi (kumpulan cerita pendek atau kumpulan puisi) dan satu buku pengayaan (nonfiksi) yang dibaca, with learning materials about the message and the values of education that are in the novel. Both basic competencies (KD) can be taught by using Jigsaw method on KD 3.7 and CIRC method on KD 4.7. This novel can be used as teaching material of Indonesian language because there is learning material written in syllabus that is material about education values and message in novel. Keywords: novel structure, literary sociology analysis, teaching materials, Megamendung Kembar novel. vii

8 MOTTO Jika melakukan hal yang sulit, lakukanlah terus, sampai hal tersebut menjadi mudah. (Penulis) Jika kamu melakukan apa yang selalu kamu lakukan, kamu akan mendapatkan apa yang selalu ingin kamu dapatkan. (Albert Einstein) Saya akan belajar, maka kesempatan akan datang. (Abraham Lincoln) Bersabarlah kamu dan kuatkanlah kesabaranmu dan tetaplah bersiap siaga dan bertakwalah kepada Allah supaya kamu menang. (QS. Ali Imran: 200) viii

9 PERSEMBAHAN Skripsi ini saya persembahkan untuk: Bapak dan Ibu tercinta Doa dan pengorbanan yang tak terbatas, serta kasih sayang yang tiada terputus. Keberadaan kalian adalah semangat untuk menjadi lebih baik setiap harinya. Kakakku Arsandi Dimas Mulyo Jatie yang selama ini sudah menjadi kakak terbaik dan selalu siap membantu setiap saat. Keluarga Besar di Salatiga Terima kasih sudah bersedia menerima segala keluh kesah dan juga memotivasi untuk tetap bertahan dalam keadaan apapun. Sahabat Bastind 2013 Terimakasih atas semangat, kenangan, kebersamaan, kerja sama, dan juga semua pembelajaran yang berarti selama ini. ix

10 KATA PENGANTAR Puji syukur peneliti panjatkan ke hadirat Allah Swt., yang telah memberikan rahmat dan karunia-nya berupa ilmu, inspirasi, kesehatan, dan keselamatan. Atas kehendak-nya peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan berjudul NOVEL MEGAMENDUNG KEMBAR KARYA RETNI S.B. SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS : ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Peneliti menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak lepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, peneliti menyampaikan terima kasih kepada: 1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan izin untuk menyusun skripsi ini. 2. Dr. Budhi Setiawan, M.Pd., Kepala Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan saran dan izin sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik. 3. Dr. Sumarwati, M.Pd, selaku Pembimbing I, yang selalu memberikan motivasi dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini. 4. Drs. Slamet Mulyono, M.Pd., selaku Pembimbing II, yang selalu memberikan pengarahan dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini. 5. Dr. Sumarwati, M.Pd., selaku Pembimbing Akademik, yang memberikan bimbingan selama berkuliah dan memberikan izin untuk menyusun skripsi ini. 6. Bapak/Ibu Dosen Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia yang telah memberikan beragam ilmu yang bermanfaat bagi peneliti. 7. Drs. Suyitno, M.Pd., selaku Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Salatiga, yang telah memberikan kesempatan untuk melakukan pengambilan data penelitian. 8. Ibu guru Bahasa Indonesia di SMA Negeri 1 Salatiga yang telah bersedia menjadi narasumber dalam penelitian ini. x

11 9. Peserta didik SMA Negeri 1 Salatiga yang telah bersedia menjadi narasumber dalam penelitian ini. 10. Retni Suprihati Bardi, selaku pengarang novel yang telah bersedia menjadi narasumber dalam penelitian novel ini. 11. Teman-teman Bastind angkatan Lika, Atun, Ayu, dan Ibnu, yang telah menjadi keluarga kedua di perantauan yang memotivasi untuk tidak menyerah dan terus berjuang. 13. Semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna dan hal ini antara lain karena keterbatasan peneliti. Meskipun demikian, peneliti berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dan pengembangan ilmu. Surakarta, Juli 2017 Peneliti, xi

12 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERNYATAAN... ii HALAMAN PENGAJUAN... iv HALAMAN PENGESAHAN... v HALAMAN ABSTRAK... vi HALAMAN MOTTO... viii HALAMAN PERSEMBAHAN... ix KATA PENGANTAR... x DAFTAR ISI... xii DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA BERPIKIR A. Kajian Pustaka Unsur-unsur Struktur Novel... 8 a. Unsur Intrinsik... 9 b. Unsur Ekstrinsik Sosiologi Sastra a. Pengertian Sosiologi Sastra b. Teori Sosiologi Sastra Marxis c. Sosial Budaya dalam Karya Sastra Hakikat Bahan Ajar a. Pengertian Bahan Ajar xii

13 b. Jenis-jenis Bahan Ajar c. Fungsi Bahan Ajar d. Prinsip-prinsip Pemilihan Bahan Ajar Kriteria Mutu Buku Nonteks (Novel) a. Kelayakan Isi atau Materi b. Kelayakan Penyajian c. Kelayakan Bahasa d. Kelayakan Kegrafikaan Novel sebagai Bahan Ajar Bahasa Indonesia a. Bahan Ajar Pembelajaran Sastra b. KI dan KD Pembelajaran Apresiasi Novel c. Nilai Pendidikan B. Kerangka Berpikir BAB III METODE PENELITIAN A. Waktu Penelitian B. Metode dan Pendekatan Penelitian C. Data dan Sumber Data D. Teknik Pengambilan Subjek Penelitian E. Teknik Pengumpulan Data F. Teknik Uji Validitas Data G. Teknik Analisis Data H. Prosedur Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data Struktur Novel Megamendung Kembar karya Retni S.B a. Tema b. Penokohan c. Alur/plot d. Latar/setting e. Sudut Pandang f. Amanat xiii

14 g. Gaya Bahasa Latar Belakang Sosial Budaya ditulisnya Novel Megamendung Kembar a. Biografi Pengarang Novel b. Latar Belakang Sosial Budaya Pengarang Novel Sosial Budaya dalam Novel Megamendung Kembar karya Retni S.B Kualitas Materi Novel Megamendung Kembar Karya Retni S.B Implementasi Novel Megamendung Kembar karya Retni S.B. sebagai Bahan Ajar Bahasa Indonesia di SMA B. Pembahasan BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Simpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiv

15 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 1. Kerangka Berpikir Analisis Interaktif Dokumentasi Pelaksanaan Wawancara xv

16 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1. Tabel KI dan KD Pembelajaran Apresiasi Novel Semester Tabel Rincian Waktu dan Jenis Kegiatan Penelitian Tabel Kompetensi Dasartabel serta materi pembelajaran di kelas XII Semester xvi

17 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Sinopsis Novel Biografi Pengarang Daftar Pertanyaan Guru Daftar Pertanyaan Peserta Didik Daftar Pertanyaan Pengarang Transkrip Wawancara Guru Transkrip Wawancara Peserta Didik Transkrip Wawancara Pengarang Silabus Bahasa Indonesia Kelas XII Surat Izin Menyusun Skripsi Surat Permohonan Izin Penelitian Surat Keterangan Pelaksanaan Penelitian xvii

SKRIPSI. Oleh: SRI LESTARI K

SKRIPSI. Oleh: SRI LESTARI K ANALISIS UNSUR INTRINSIK DAN EKSTRINSIK PADA KUMPULAN CERPEN PILIHAN KOMPAS 2014 SERTA RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN SASTRA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS SKRIPSI Oleh: SRI LESTARI K1212066 FAKULTAS
