Hal 1 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Hal 1 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg"

Transkripsi

1 PUTUSAN Nomor : 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Pasir Pangaraian yang memeriksa dan mengadili perkara Cerai Gugat pada tingkat pertama telah menjatuhkan putusan seperti tersebut di bawah ini dalam perkara antara : PENGGUGAT, umur 29 tahun, agama Islam, pendidikan SMA, pekerjaan Tani, tempat tinggal di Dusun ******, RT.******, Desa ******, Kecamatan ******, Kabupaten Rokan Hulu disebut sebagai Penggugat; MELAWAN TERGUGAT, umur 33 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan Tani, tempat tinggal di Dusun ******, RT.******, Desa ******, Kecamatan ******, Kabupaten Rokan HuluSaat ini tidak diketahui alamatnya di dalam maupun diluar wilayah Indonesia (Ghaib) disebut sebagai Tergugat; Pengadilan Agama tersebut di atas; Telah membaca berkas perkara; Telah mendengar keterangan Penggugat serta saksi-saksi di persidangan; TENTANG DUDUKPERKARANYA Menimbang, bahwa Penggugat dengan surat gugatannya tertanggal 28 Oktober 2013 yang telah terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Pasir Pangaraian Nomor : 425/Pdt.G/2013/PA-Ppg, tanggal 28 Oktober 2013 mengemukakan hal-hal pada pokoknya sebagai berikut : 1. Bahwa pada tanggal 21 Juli 2008, Penggugat dan Tergugat melangsungkan pernikahan yang dicatat oleh Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan ******, Kabupaten Rokan Hulu, dan seusai pernikahan antara Penggugat dengan Tergugat, Tergugat telah mengucapkan sighat taklik talak sebagaimana tertera dalam Buku Kutipan Akta Nikah Nomor : ****** tanggal 21 Juli 2008 ; 2. Bahwa setelah akad nikah dilaksanakan, Tergugat ada mengucapkan sighat taklik talak atas Penggugat; 3. Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat kumpul baik dan tinggal dirumah orang tua Penggugat di Desa ******, dan telah bergaul baik sebagaimana layaknya suami isteri namun dan telah dikaruniai seorang anak, yaitu ANAK (laki-laki) umurnya 4 tahun 6 bulan, anak tersebut sekarang berada dibawah asuhan Penggugat; Hal 1 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg

2 4. Bahwa sejak tanggal 16 April 2011 Tergugat pamit kepada Penggugat untuk bekerja di Jawa; 5. Bahwa sejak Tergugat pergi hingga sekarang Tergugat tidak pernah kembali dan tidak pernah mengirim kabar maupun nafkah kepada Penggugat dan Anak serta tidak diketahui lagi Alamat yang jelas dan pasti baik didalam maupun diluar wilayah Indonesia; 6. Bahwa Tergugat sudah tidak lagi dapat memberikan nafkah lahir batin kepada Penggugat lebih dari 2 tahun 6 bulan 7. Bahwa karena alasan tersebut di atas, Penggugat sudah tidak sabar dan tidak ridha lagi bersuamikan Tergugat, karena Penggugat sudah tidak mampu lagi hidup bersama Tergugat; Berdasarkan alasan/dalil-dalil diatas, Penggugat mohon agar Ketua Pengadilan Agama Pasir Pengaraian Cq. Majelis Hakim Pengadilan Agama Pasir Pengaraian segera memeriksa dan mengadili perkara ini, selanjutnya menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi : 1. Mengabulkan gugatan Penggugat; 2. Menjatuhkan Talak satu Khul'i Tergugat( TERGUGAT) kepada Penggugat (PENGGUGAT) dengan iwadh Penggugat Rp ,- (Sepuluh ribu rupiah); 3. Membebankan seluruh biaya perkara ini sesuai dengan peraturan yang berlaku; Atau, Apabila Majelis Hakim berpendapat lain, mohon putusan yang seadil-adilnya ; Menimbang bahwa pada hari sidang yang telah ditentukan Penggugat datang menghadap sendiri di persidangan sedangkan Tergugat tidak datang menghadap di persidangan dan tidak pula menyuruh orang lain menghadap sebagai wakil/kuasanya, meskipun telah dipanggil secara resmi dan patut untuk datang menghadap sidang sebagaimana ternyata dalam berita acara panggilan nomor: 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg tanggal 29 Oktober 2013 dan tanggal 29 Nopember 2013 dan tidak ternyata bahwa ketidakhadiranya itu disebabkan sesuatu halangan yang sah; Menimbang, bahwa dalam perkara ini tidak dapat dilaksanakan Mediasi, karena Tergugat tidak hadir pada persidangan yang ditentukan namun Majelis Hakim berusaha mendamaikan dengan cara menasihati Penggugat supaya bersabar dan rukun kembali dengan Tergugat tetapi tidak berhasil, lalu dibacakan surat gugatan Penggugat yang isinya tetap dipertahankan oleh Penggugat; Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil-dalilnya Penggugat telah mengajukan bukti surat berupa : - Surat Keterangan Ghaib Nomor : ****** tanggal 23 Oktober 2013 yang dikeluarkan oleh Kepala Desa ******, Kecamatan ******, Kabupaten Rokan Hulu, setelah bukti Hal 2 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg

3 tersebut diteliti oleh Ketua Majelis ternyata asli dan selanjutnya diberi tanda kode (P.1); - Photo copy Kutipan Akta Nikah nomor: ******, tertanggal 21 Juli 2008 yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan ******, Kabupaten Rokan Hulu yang telah dicap bermaterai cukup oleh Kantor Pos dan dilegalisir oleh Panitera Pengadilan Agama Pasir Pangaraian, setelah dicocokkan dengan aslinya oleh Ketua Majelis ternyata sesuai selanjutnya diberi tanda kode (P.2); Menimbang, bahwa disamping mengajukan bukti surat tersebut diatas, Penggugat juga mengajukan 2 (dua) orang saksi di persidangan, yang mengaku bernama : 1. SAKSI I, umur 50 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan Tani, tempat tinggal di RT.******Desa ******, Kecamatan ******, Kabupaten Rokan Hulu, di bawah sumpahnya menerangkan sebagai berikut : - bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat karena saksi adalah ibu kandung Penggugat; - bahwa pada waktu Penggugat dan Tergugat menikah, saksi hadir dan pada waktu itu Tergugat ada mengucapkan sighat taklik talak; - bahwa setelah menikah, Penggugat dan Tergugat tinggal di rumah orang tua Penggugat; - bahwa Penggugat dan Tergugat telah dikaruniai 1 (satu) orang anak laki-laki sekarang ikut bersama Penggugat; - bahwa rumah tangga Penggugat dan Tergugat selama ini baik-baik saja, namun sejak bulan April tahun 2011, Tergugat pergi dari rumah pamit ingin bekerja ke Jawa setelah itu Tergugat tidak pernah kembali lagi; - bahwa Penggugat telah berusaha mencari Tergugat melalui handphone namun tidak berhasil; - bahwa Tergugat tidak ada meninggalkan harta; - bahwa Tergugat tidak ada mengirimkan khabar dan nafkah; 2. SAKSI II, umur 43 tahun, agama Islam, pendidikan SLTP, pekerjaan Tani, tempat tinggal di RT.****** Desa ******, Kecamatan ******, Kabupaten Rokan Hulu, di bawah sumpahnya menerangkan sebagai berikut : - bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat karena saksi adalah tetangga Penggugat; - bahwa pada waktu Penggugat dan Tergugat menikah, saksi hadir dan pada waktu itu Tergugat ada mengucapkan sighat taklik talak; - bahwa setelah menikah, Penggugat dan Tergugat tinggal di rumah orang tua Penggugat; Hal 3 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg

4 - bahwa Penggugat dan Tergugat telah dikaruniai 1 (satu) orang anak laki-laki sekarang ikut bersama Penggugat; - bahwa rumah tangga Penggugat dan Tergugat selama ini baik-baik saja, namun sejak bulan April tahun 2011, saksi tidak pernah melihat Tergugat lagi, dan ketika saksi tanyakan kepada Penggugat, Penggugat mengatakan Tergugat pergi ke Jawa cari kerja, setelah itu Tergugat tidak pernah kembali lagi; - bahwa Tergugat tidak ada meninggalkan harta; - bahwa Tergugat tidak ada mengirimkan khabar dan nafkah; Menimbang, bahwa terhadap keterangan saksi-saksi di atas, atas pertanyaan Ketua Majelis, Penggugat membenarkannya; Menimbang, bahwa dalam kesimpulan (konklusinya), Penggugat menyatakan tidak ada lagi bukti yang akan diajukan dalam persidangan ini dan tetap pada gugatannya serta mohon kepada Majelis Hakim Pengadilan Agama Pasir Pengaraian menjatuhkan putusan, dan Penggugat juga menyerahkan uang iwadh sebesar Rp ,- (sepuluh ribu rupiah) sebagai tebusan talak Tergugat; Menimbang, bahwa tentang jalannya persidangan selengkapnya telah dicatat dalam berita acara persidangan, untuk meringkas uraian putusan ini Mejelis Hakim cukup menunjuk berita acara, yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari putusan ini ; TENTANG HUKUMNYA Menimbang, bahwa maksud dan tujuan gugatan Penggugat adalah sebagaimana diuraikan dalam duduk perkaranya; Menimbang, bahwa pada hari sidang yang telah ditetapkan Penggugat hadir secara inperson sedangkan Tergugat atau wakil/kuasa hukumnya yang sah tidak pernah datang menghadap di persidangan sedangkan yang bersangkutan telah dipanggil secara resmi dan patut, maka Majelis menilai relaas panggilan tersebut telah sah sebagaimana dimaksudkan ketentuan Pasal 26 dan pasal 27 Peraturan Pemerintah No. 9 Tahun 1975; Menimbang, bahwa oleh karena Tergugat tidak datang menghadap di muka persidangan, maka perkara ini dinyatakan tidak layak dimediasi dikarenakan para pihak tidak lengkap, namun sesuai dengan Pasal 82 Undang-undang Nomor: 7 Tahun 1989 jo. Pasal 31 Peraturan Pemerintah Nomor: 9 Tahun 1975 dan Pasal 143 Kompilasi Hukum Islam, Majelis telah berupaya mendamaikan Penggugat dengan Tergugat dengan cara menasihati Penggugat untuk tetap membina rumah tangga dengan Tergugat, akan tetapi tidak berhasil; Menimbang, bahwa yang menjadi pokok perkara ialah Penggugat menggugat agar diceraikan dari Tergugat dengan menetapkan jatuh talak satu khul i Tergugat terhadap Penggugat, dengan alasan sebagaimana tersebut uraian duduk perkaranya; Hal 4 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg

5 Menimbang, bahwa karena Tergugat tidak hadir maka majelis tidak mengetahui jawaban atau bantahan dari Tergugat atas gugatan Penggugat tersebut, namun oleh karena perkara ini mengenai perceraian dan untuk memastikan gugatan Penggugat tidak melawan hak serta beralasan maka kepada Penggugat tetap dibebani wajib bukti; Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.1 terbukti Tergugat telah pergi dari desa ****** sejak 16 April 2011, maka sepanjang tidak ada bantahan dari Tergugat maka bukti aquo dapat diterima untuk menguatkan dalil tentang ghaibnya Tergugat; Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.2 terbukti antara Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri masih terikat dalam perkawinan yang sah, akad nikah berlangsung pada tanggal 1 Juni 2008 dan sesaat sesudah akad nikah Tergugat ada mengucapkan sighat taklik talak; Menimbang bahwa untuk menguatkan dalil-dalil gugatannya, selain bukti surat, Penggugat telah mengajukan bukti 2 (dua) orang saksi, dimana kedua saksi adalah orang yang tidak ada halangan hukum untuk menjadi saksi, telah pula disumpah di depan persidangan, terhadap dua orang saksi tersebut Majelis menilai bahwa secara formil, telah memenuhi syarat sebagai saksi; Menimbang, bahwa SAKSI I dan SAKSI II telah memberikan keterangan sebagai apa yang dilihat sendiri tentang kondisi rumah tangga Penggugat dan Tergugat, keterangan mana kedua saksi tersebut telah saling bersesuaian dan telah mendukung dalil gugatan Pengugat, yaitu sejak bulan April tahun 2011, Tergugat pergi meninggalkan Pengggugat dan sejak itu antara Penggugat dan Tergugat tidak bersama lagi sampai dengan sekarang ini, sedangkan Tergugat sejak itu pula tidak pernah datang untuk menemui Penggugat, Tergugat tidak ada memberi dan mengirimkan nafkah untuk Penggugat dan juga Tergugat tidak ada meninggalkan barang sesuatu yang berharga untuk dapat memenuhi kebutuhan hidup Penggugat. Oleh karenanya berdasarkan Pasal 308 dan pasal 309 RBg kedua saksi tersebut telah memenuhi syarat formil dan materil sebagai saksi sehingga keterangan kedua saksi tersebut dapat diterima sebagai bukti dalam perkara ini; Menimbang, berdasarkan hasil pemeriksaan perkara ini dari bukti surat, keterangan dua orang saksi dihubungkan dengan dalil-dalil gugatan Penggugat, Majelis telah menemukan fakta-fakta sebagai berikut; 1. Bahwa sesaat setelah aqad nikah dahulu Tergugat ada mengucapkan sighat taklik talak; 2. Bahwa sejak bulan April tahun 2011, Tergugat pergi meninggalkan Pengggugat dan sejak itu antara Penggugat dan Tergugat tidak bersama lagi sampai dengan sekarang ini, sedangkan Tergugat sejak itu pula tidak pernah datang untuk menemui Penggugat dan Tergugat juga tidak ada memberi dan mengirimkan nafkah dan juga Hal 5 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg

6 Tergugat tidak ada meninggalkan barang sesuatu yang berharga untuk dapat memenuhi kebutuhan hidup Penggugat dan anak Penggugat dan Tergugat; 3. Bahwa Penggugat dalam kesimpulannya tetap bersikeras untuk bercerai dengan Tergugat dan bersedia membayar uang iwadh sebesar Rp ,-(sepuluh ribu rupiah); 4. Bahwa Majelis hakim telah berupaya mendamaikan dan merukunkan dengan cara memberikan nasehat kepada Penggugat untuk tidak bercerai namun usaha tersebut tidak berhasil; Menimbang, bahwa berdasarkan fakta-fakta tersebut diatas, maka majelis berpendapat bahwa Tergugat harus dinyatakan terbukti bahwa ia telah melanggar sighat ta'lik thalak angka 2 dan angka 4 yang diucapkannya seusai pernikahannya dengan Penggugat dan karenanya pula majelis berpendapat bahwa syarat ta'lik thalak telah terpenuhi dan karena Penggugat sendiri telah siap dan telah memberikan uang iwadl sebesar Rp ,- (sepuluh ribu rupiah), maka dengan didasarkan kepada ketentuan Hukum Islam sejalan dengan bunyi pasal 119 ayat (2) hurup (b) KHI, maka thalak yang patut terjadi antara penggugat dengan Tergugat adalah thalak satu khul'i dari Tergugat atas diri Penggugat dengan iwadl sebesar Rp ,- ( sepuluh ribu rupiah ); Menimbang, bahwa majelis hakim perlu mengetengahkan dalil syar'i dalam kitab al-syarqowi 'ala Tahrir, Juz II halaman 377 yaitu : من ع لق طلاق بصفة وقع بوجو دھا عمل بمقتضى اللفظ Artinya: "Barangsiapa menggantungkan thalaq dengan suatu sifat, maka jatuhlah thalaq itu apabila sifat tersebut terwujud sesuai dengan ucapan yang dilaksanakan tadi'. Menimbang, bahwa oleh karena Tergugat tidak pernah hadir di muka sidang meskipun telah dipanggil dengan resmi dan patut, sedangkan tidak ternyata ketidakhadirannya itu disebabkan suatu halangan yang sah, sementara gugatan Penggugat tidak melawan hukum, dengan didasaran kepada ketentuan pasal 149 ayat 1 R.Bg maka Tergugat yang telah dipanggil dengan patut tersebut patut dinyatakan tidak hadir dan gugatan Penggugat dikabulkan dengan verstek; Menimbang, bahwa perkara ini termasuk bidang perkawinan, maka sesuai pasal 89 ayat (1) Undang-undang No. 7 tahun 1989 biaya perkara dibebankan kepada Penggugat; Mengingat, segala ketentuan perundang-undangan yang berlaku, dan dalil syar'i yang bersangkutan dengan perkara ini; Hal 6 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg

7 M E N G A D I L I 1. Menyatakan bahwa Tergugat yang dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di persidangan, tidak hadir; 2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek; 3. Menjatuhkan talak satu khul i dari Tergugat (TERGUGAT) kepada Penggugat (PENGGUGAT) dengan iwadh uang sebesar Rp ,-(sepuluh ribu rupiah); 4. Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Agama Pasir Pangaraian untuk mengirimkan salinan putusan yang telah berkekuatan hukum tetap kepada Pegawai Pencatat Nikah pada Kantor Urusan Agama Kecamatan ******, Kabupaten Rokan Hulu untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu; 5. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara sebesar Rp ,- (Tiga ratus tiga puluh satu ribu rupiah). Demikian putusan ini dijatuhkan berdasarkan musyawarah Majelis Hakim Pengadilan Agama Pasir Pengaraian, pada hari Kamis tanggal 6 Maret 2014 M bertepatan dengan tanggal 4 Jumadil Awal 1435 H oleh kami, Ramsyah Sihombing, SH yang ditunjuk oleh Ketua Pengadilan Agama Pasir Pengaraian sebagai Ketua Majelis, Zulkifli, S.Ag, SH, MH dan Zulfikri, S.HI masing-masing sebagai Hakim Anggota, putusan mana pada hari itu juga dibacakan dalam sidang terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis dengan dihadiri oleh Hakim Anggota tersebut dengan dibantu oleh Zamzam Lubis, SH sebagai Panitera Pengganti dengan dihadiri oleh Penggugat tanpa hadirnya Tergugat. KETUA MAJELIS RAMSYAH SIHOMBING, SH, MH HAKIM ANGGOTA HAKIM ANGGOTA Hal 7 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg

8 ZULKIFLI S.Ag,SH,MH ZULFIKRI, S.HI PANITERA PENGGANTI ZAMZAM LUBIS, SH Perincian Biaya Perkara : 1. Biaya Pendaftaran : Rp ,- 2. Biaya Proses : Rp ,- 3. Biaya Panggilan : Rp ,- 4. Redaksi : Rp ,- 5. Meterai : Rp , Jumlah : Rp ,- (Tiga ratus tiga puluh satu ribu rupiah) Hal 8 dari 8 hal Put.No. 425/Pdt.G/2013/PA.Ppg

PUTUSAN. Nomor : 379/Pdt.G/2013/PA.Ppg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

PUTUSAN. Nomor : 379/Pdt.G/2013/PA.Ppg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PUTUSAN Nomor : 379/Pdt.G/2013/PA.Ppg BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Pasir Pangaraian yang memeriksa dan mengadili perkara Cerai Gugat pada
