P U T U S A N. Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N. Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Pasir Pengaraian yang memeriksa dan mengadili perkara tertentu pada tingkat pertama dalam sidang Majelis telah menjatuhkan putusan perkara Cerai Gugat antara : Penggugat, umur 33 tahun, agama Islam, pekerjaan Mengurus rumah tangga, pendidikan SMP, tempat kediaman di Kabupaten Rokan Hulu, sebagai Penggugat; melawan Tergugat, umur 37 tahun, agama Islam, pekerjaan Karyawan Swasta, pendidikan SD, tempat kediaman dahulu di Kabupaten Rokan Hulu, saat ini tidak diketahui alamatnya di dalam maupun di luar wilayah Indonesia (Gaib), sebagai Tergugat; Pengadilan Agama tersebut; Telah mempelajari surat-surat yang berkaitan dengan perkara ini; Telah mendengar keterangan Penggugat serta para saksi di muka sidang; DUDUKPERKARA Menimbang, bahwa Penggugat dalam surat gugatannya tanggal 03 Nopember 2014 telah mengajukan gugatan Cerai Gugat yang telah didaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Pasir Pengaraian dengan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg tanggal 03 Nopember 2014 dengan dalil-dalil yang pada pokoknya sebagai berikut : 1. Bahwa Penggugat dengan Tergugat menikah pada tanggal 08 September 2000, yang dicatat oleh Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama dahulu Kabupaten Kampar dan seusai pernikahan antara Penggugat dengan Tergugat, Tergugat telah mengucapkan sighat taklik talak Halaman 1 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

2 sebagaimana tertera dalam Buku Kutipan Akta Nikah Nomor:222/04/X/2000 tanggal 02 Oktober 2000 sewaktu-waktu saya : (1). Meninggalkan istri saya dua tahun berturut-turut; (2). Atau saya tidak memberi nafkah wajib kepadanya tiga bulan lamanya ; (3). Atau saya menyakiti badan, jasmani istri saya; (4). Atay saya mebiarkan (tidak memperdulikan) istri saya enam bulan lamanya; Kemudian istri saya tidak ridho dan mengadukan halnya kepada Pengadilan Agama dan pengaduanya dibenarkan serta diterima oleh Pengadilan tersebut dan istri saya itu membayar uang sebesara Rp (sepeuluh ribu rupiah) sebagai iwadh (pengganti) kepada saya, maka jatuhlah talak saya satu kepadanya; 2. Bahwa setelah akad nikah dilaksanakan, Tergugat ada mengucapkan sighat taklik talak atas Penggugat; 3. Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat kumpul baik dan tinggal di dirumah orangtua Pengggugat selama 1 tahun kemudian pindah ke rumah perusahaan tempat Tergugat bekerja terakhir pindah ; 4. Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat telah berhubungan baik sebagaimana layaknya suami isteri (ba da dukhul) dan telah dikaruniai 2 orang anak, yaitu: 1).Anak (perempuan) umurnya 13 tahun; 2).Anak(laki-laki) umurnya 8 tahun 6 bulan, anak tersebut sekarang berada dibawah asuhan Penggugat keturunan 5. Bahwa kehidupan rumah tangga Penggugat dan Tergugat pada awalnya berlangsung harmonis, akan tetapi pada bulan Mei tahun 2010 Tergugat pergi meninggalkan Penggugat dari rumah tempat tinggal bersama, sampai diajukannya gugatan ini, Tergugat tidak pernah kembali kepada Penggugat dan tidak pernah memberi nafkah kepada Penggugat serta tidak diketahui lagi tempat tinggal yang jelas dan pasti baik di dalam maupun di luar wilayah Indonesia, dan sampai diajukannya gugatan ini antara Penggugat dan Tergugat tidak hidup bersama lagi sudah 4 (empat) tahun 5 (lima) bulan, namun demikian antara Penggugat dan Tergugat belum pernah bercerai; Halaman 2 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

3 6. Bahwa Penggugat sudah tidak sabar lagi atas sikap Tergugat tersebut dengan sengaja tidak memberi nafkah wajib dan membiar-biarkan ( tidak memperdulikan) Penggugat, sampai diajukannya gugatan ini telah nyata bahwa Tergugat melanggar sighat taklik talak pada angka (1), (2) dan (4) yang diucapkan Tergugat setelah akad nikah dahulu dan apabila Pengadilan Agama Pasir Pengaraian berkenan mengabulkan gugatan Penggugat, Penggugat bersedia membayar uang iwadh sebesar Rp ,- (sepuluh ribu rupiah); Bahwa berdasarkan alasan-alasan tersebut, Penggugat merasa kehidupan rumah tangga Penggugat dan Tergugat tidak mungkin rukun lagi dan Penggugat memohon kepada Ketua Pengadilan Agama Pasir Pengaraian Cq. Majelis Hakim yang menyidangkan gugatan Penggugat untuk menetapkan hari sidang serta memanggil Penggugat dan Tergugat selanjutnya memeriksa dan mengadili dengan menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi: 1. Mengabulkan gugatan Penggugat; 2. Menjatuhkan Talak satu Khul'i Tergugat (Tergugat) kepada Penggugat (Penggugatbinti Saro'im) dengan iwadh Penggugat Rp ,- (Sepuluh ribu rupiah); 3. Membebankan seluruh biaya perkara ini sesuai dengan peraturan yang berlaku; Atau, Apabila Bapak Hakim berpendapat lain, mohon putusan yang seadil-adilnya; Menimbang bahwa pada hari sidang yang telah ditetapkan, Penggugat telah datang menghadap ke muka sidang, sedangkan Tergugat tidak datang menghadap ke muka sidang dan tidak menyuruh orang lain untuk menghadap sebagai wakil/kuasa hukumnya meskipun telah dipanggil secara resmi dan patut yang relas panggilannya dibacakan dalam sidang, sedangkan tidak ternyata bahwa tidak datangnya itu disebabkan suatu halangan yang sah; Menimbang bahwa Majelis Hakim telah melakukan upaya damai dengan memberi nasihat kepada Penggugat supaya bersabar menunggu Tergugat dan rukun kembali dalam rumah tangga, akan tetapi tidak berhasil, Penggugat teap dengan dalil-dalil gugatannya untuk bercerai dengan Tergugat; Halaman 3 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

4 Menimbang bahwa perkara ini tidak dapat dimediasi karena Tergugat tidak pernah datang menghadap, meskipun telah dipanggil secara resmi dan patut, selanjutnya dimulai pemeriksaan dengan membacakan surat gugatan Penggugat yang maksud dan isinya tetap dipertahankan oleh Penggugat; Menimbang bahwa oleh karena Tergugat tidak hadir dipersidangan, maka Majelis Hakim tidak dapat mendengar jawaban Tergugat; Menimbang bahwa untuk menguatkan dalil-dalil gugatannya, Penggugat di persidangan telah mengajukan alat-alat bukti berupa: A. Surat : - Fotokopi Kutipan Akta Nikah Nomor : 222/04/X/2000, tanggal 02 Oktober 2000, yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama Kabupaten Kampar. Bukti surat tersebut telah diberi meterai cukup dan telah dicocokkan dengan aslinya yang ternyata sesuai, lalu oleh Ketua Majelis diberi tanda P.1; B. Saksi: 1. Saksi, umur 39 tahun, agama Islam, pekerjaan Tani, tempat kediaman di Kabupaten Rokan Hulu, di bawah sumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut : - bahwa saksi kenal dengan Penggugat bernama Penggugatdan Tergugat bernama Tergugat. Saksi adalah tetangga Penggugat; - bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami istri yang menikah pada tahun 2000 dan saksi hadir pada waktu pernikahan tersebut; - bahwa pada waktu menikah Tergugat ada mengucapkan sighat taklik talak, sebagaimana tersebut dalam buku nikah; - bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat membina rumah tangga di rumah orang tua Penggugat kemudian pindah ke rumah perusahaan tempat Tergugat bekerja dan terakhir pindah ; - bahwa setahu saksi Penggugat dan Tergugat sudah punya anak dua orang, sekarang ikut Penggugat; Halaman 4 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

5 - bahwa setahu saksi pada awalnya rumah tangga antara Penggugat dan Tergugat baik dan harmonis, akan tetapi sejak bulan Mei 2010, Tergugat pergi meninggalkan Penggugat dan tidak diketahui dimana keberadaannya sampai sekarang; - bahwa setahu saksi Tergugat tidak pernah mengirimkan nafkah, yang menanggung hidup Penggugat dan anaknya, orang tua Penggugat dan Tergugat juga tidak meninggalkan harta. Tergugat tidak memperdulikan Penggugat lagi; - bahwa Penggugat sudah berusaha untuk mencari Tergugat ke tempat keluarga Tergugat dan di tanya ke teman-teman Tergugat, akan tetapi tidak berhasil; 2. Saksi, umur 60 tahun, agama Islam, pekerjaan Tani, tempat kediaman di Kabupaten Rokan Hulu, di bawah sumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut : - bahwa saksi kenal dengan Penggugat bernama Penggugatdan Tergugat bernama Tergugat. Saksi adalah tetangga Penggugat; - bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami istri yang menikah pada tahun 2000 dan saksi hadir pada waktu pernikahan tersebut; - bahwa pada waktu menikah Tergugat ada mengucapkan sighat taklik talak, sebagaimana tersebut dalam buku nikah; - bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat membina rumah tangga di rumah orang tua Penggugat kemudian pindah ke rumah perusahaan dan terakhir ; - bahwa setahu saksi Penggugat dan Tergugat sudah punya anak dua orang, ikut Penggugat; - bahwa setahu saksi pada awalnya rumah tangga antara Penggugat dan Tergugat baik dan harmonis, akan tetapi sejak bulan Mei 2010, rumah tangga Penggugat dan Tergugat tidak harmonis lagi. Tergugat pergi dari kediaman bersama dan sampai sekarang tidak diketahui dimana keberadaannya; Halaman 5 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

6 - bahwa saksi mengetahui Tergugat telah pergi karena Penggugat mengadu kepada saksi sewaktu Tergugat baru pergi dan saksi juga sering berkunjung ke rumah saksi dan Tergugat tidak ada disana; - bahwa setahu saksi Tergugat tidak ada mengirimkan kabar berita, dan Penggugat sudah berusaha untuk mencari Tergugat, akan tetapi tidak berhasil; - bahwa Tergugat tidak pernah mengirimkan nafkah, untuk kebutuhan hidupnya Penggugat dibantu oleh orang tuanya dan Tergugat juga tidak meninggalkan harta; Menimbang bahwa atas keterangan kedua saksi tersebut Penggugat membenarkannya dan sudah mencukupkan keterangan serta buktinya; Menimbang bahwa Penggugat menyatakan tidak rela atas pelanggaran taklik talak yang dilakukan Tergugat tersebut dan bermohon agar Pengadilan menjatuhkan talak Tergugat, untuk itu Penggugat bersedia membayar uang iwadh, dan atas perkenan Majelis Hakim Penggugat menyerahkan uang iwadh Rp ,- (sepuluh ribu rupiah); Menimbang bahwa selanjutnya Penggugat memberikan kesimpulan akhir, tetap dengan gugatan Penggugat untuk bercerai dengan Tergugat serta memohon putusan yang seadil-adilnya; Menimbang bahwa untuk mempersingkat uraian dalam putusan ini menunjuk kepada segala sesuatu sebagaimana termuat dalam Berita Acara Sidang perkara ini yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari putusan ini; PERTIMBANGAN HUKUM Menimbang, bahwa maksud dan tujuan gugatan Penggugat adalah sebagaimana terurai di atas; Menimbang, bahwa Penggugat mengajukan cerai gugat dengan alasan, Penggugat dan Tergugat sudah pisah rumah sejak bulan Mei 2010, Tergugat pergi dari kediaman bersama dan tidak pernah kembali lagi dan Tergugat tidak memberi kabar serta tidak memberikan nafkah kepada Penggugat sudah 4 Halaman 6 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

7 tahun 5 bulan lamanya, keberadaan Tergugat tidak diketahui lagi dan karenanya Penggugat tidak sabar dan tidak redha lagi bersuamikan Tergugat sebagaimana tersebut dalam gugatannya, yang mana alasan seperti itu telah sesuai dengan pasal 116 huruf (g) Kompilasi Hukum Islam di Indonesia. Dengan demikian, gugatan Penggugat dengan alasan seperti itu dapat dipertimbangkan; Menimbang, bahwa ternyata Tergugat, meskipun dipanggil secara resmi dan patut, tidak datang menghadap di muka sidang dan pula tidak ternyata bahwa tidak datangnya itu disebabkan suatu halangan yang sah; Menimbang, bahwa Tergugat yang dipanggil secara resmi dan patut akan tetapi tidak datang menghadap harus dinyatakan tidak hadir dan gugatan tersebut harus diperiksa secara verstek; Menimbang, bahwa oleh karena itu, maka putusan atas perkara ini dapat dijatuhkan tanpa hadirnya Tergugat (Verstek) sesuai dengan ketentuan pasal 149 ayat (1) R.Bg; Menimbang, bahwa Hakim Majelis telah berupaya mendamaikan Penggugat, akan tetapi tidak berhasil dan oleh karena Tergugat tidak pernah hadir dipersidangan, maka upaya perdamaian melalui mediasi berdasarkan Peraturan Mahkamah Agung RI No. 01 Tahun 2008 tidak dapat dilakukan; Menimbang, bahwa di dalam gugatannya Penggugat mengajukan dalildalil yang pada pokoknya adalah sebagai berikut : - Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami istri sah yang menikah di pada tanggal 08 September 2000, terdaftar pada Kantor Urusan Agama dengan Kutipan Akta Nikah No: 222/04/X/2000 tanggal 02 Oktober 2000 dan sejak bulan Mei 2010 Penggugat dan Tergugat sudah pisah rumah, sudah lebih dari 4 tahun 9 bulan lamanya; - Bahwa Penggugat tidak sabar dan tidak ridha lagi dengan sikap Tergugat tersebut; Menimbang, bahwa sebelum mempertimbangkan dalil-dalil gugatan Penggugat, Majelis Hakim terlebih dahulu akan mempertimbangkan status Halaman 7 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

8 pernikahan Penggugat dan Tergugat dikarenakan hal itu merupakan dasar adanya perceraian ; Menimbang, bahwa dari bukti P.1 (Fotokopi Kutipan Akta Nikah) yang diajukan Penggugat di persidangan merupakan akta autentik dan telah bermeterai cukup dan cocok dengan aslinya, isi bukti tersebut menjelaskan mengenai adanya hubungan hukum antara Penggugat dengan Tergugat dan Penggugat patut dianggap sebagai pihak yang berkepentingan dalam perkara ini (persona standi in justicio), sehingga bukti tersebut telah memenuhi syarat formal dan materiil, serta mermpunyai kekuatan pembuktian yang sempurna dan mengikat; Menimbang, bahwa saksi 1 Penggugat, sudah dewasa dan sudah disumpah, sehingga memenuhi syarat formal sebagaimana diatur dalam Pasal 145 ayat 1 angka 3 HIR/Pasal 172 ayat 1 angka 4 R.Bg; Menimbang, bahwa keterangan saksi 1 Penggugat mengenai dalil-dalil yang diajukan Penggugat adalah fakta yang dilihat sendiri dan relevan dengan dalil yang harus dibuktikan oleh Penggugat, oleh karena itu keterangan saksi tersebut telah memenuhi syarat materiil sebagaimana telah diatur dalam Pasal 171 HIR/Pasal 308 R.Bg, sehingga keterangan saksi tersebut memiliki kekuatan pembuktian dan dapat diterima sebagai alat bukti; Menimbang, bahwa saksi 2 Penggugat, sudah dewasa dan sudah disumpah, sehingga memenuhi syarat formal sebagaimana diatur dalam Pasal 145 ayat 1 angka 3 HIR/Pasal 172 ayat 1 angka 4 R.Bg; Menimbang, bahwa keterangan saksi 2 Penggugat mengenai dalil-dalil yang diajukan Penggugat adalah fakta yang dilihat sendiri dan relevan dengan dalil yang harus dibuktikan oleh Penggugat, oleh karena itu keterangan saksi tersebut telah memenuhi syarat materiil sebagaimana telah diatur dalam Pasal 171 HIR/Pasal 308 R.Bg, sehingga keterangan saksi tersebut memiliki kekuatan pembuktian dan dapat diterima sebagai alat bukti; Menimbang, bahwa keterangan saksi 1 dan saksi 2 Penggugat saling bersesuaian dan cocok antara satu dengan yang lain, menerangkan bahwa Penggugat dan Tergugat telah pisah rumah sejak bulan Mei tahun 2010, Halaman 8 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

9 Tergugat pergi dari kediaman bersama. Dan selama berpisah Tergugat tidak pernah datang lagi dan tidak ada mengirimkan nafkah untuk Penggugat dan tidak ada harta yang ditinggalkan oleh Tergugat serta Tergugat tidak memperdulikan Penggugat. Dengan demikian keterangan saksi-saksi yang diajukan oleh Penggugat di persidangan telah memenuhi Pasal 171 dan Pasal 172 HIR/Pasal 308 dan 309 R.Bg; Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.1, Saksi 1 dan Saksi 2 terbukti fakta kejadian sebagai berikut : - Bahwa Tergugat telah mengucapkan sighat Taklik Talak; - Bahwa Tergugat telah pergi meninggalkan Penggugat semenjak bulan Mei 2010 yang lalu dan tidak kembali sampai sekarang, tanpa mengirimkan nafkah untuk Penggugat dan tidak ada harta yang ditinggalkan serta Tergugat tidak memperdulikan Penggugat; - Bahwa Penggugat telah berusaha untuk mencari Tergugat, akan tetapi tidak berhasil; Menimbang, bahwa selanjutnya akan dipertimbangkan apakah gugatan Penggugat telah beralasan hukum atau tidak; Menimbang, bahwa menurut pasal 116 huruf (g) Kompilasi Hukum Islam dijelaskan: Perceraian dapat terjadi karena suami melanggar taklik talak ; Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.1 ternyata Tergugat mengucapkan sighat taklik talak yang berbunyi sebagai berikut: Sewaktu-waktu saya: (1). Meninggalkan isteri saya dua tahun berturut-turut; (2). Atau saya tidak memberi nafkah wajib kepadanya tiga bulan lamanya; (3). Atau saya menyakiti badan / jasmani isteri saya; (4). Atau saya membiarkan (tidak memperdulikan) isteri saya enam bulan lamanya, kemudian isteri saya tidak redha dan mengadukan halnya ke Pengadilan Agama dan pengaduannya dibenarkan serta diterima oleh Pengadilan tersebut dan isteri saya membayar uang sebesar Rp ,- (sepuluh ribu rupiah) sebagai iwadh (pengganti) kepada saya, maka jatuh talak saya satu kepadanya; Halaman 9 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

10 Menimbang, bahwa berdasarkan ketentuan pasal 116 huruf ( g) KHI dan sighat taklik talak tersebut dihubungkan dengan fakta yang telah dikemukakan di atas, maka Majelis Hakim berpendapat bahwa Tergugat telah terbukti melanggar sighat taklik talak point 1, 2 dan 4 yang telah diucapkannya; Menimbang, bahwa dengan telah terbukti Tergugat melanggar taklik talak dan Penggugat menyatakan sikap tidak redha dan tidak sabar lagi, kemudian Penggugat menyerahkan uang sebesar Rp ,- (sepuluh ribu rupiah).- sebagai iwadh, maka syarat taklik talak telah terpenuhi; Menimbang, bahwa Allah berfirman dalam surat al-maidah ayat 1: Hai orang-orang yang beriman tepatilah janji-janjimu!. یایھاالدین امنوا اوفوا بالعقود Menimbang, bahwa Penggugat dalam kesimpulan akhirnya, Penggugat menyatakan tetap pada prinsipnya untuk bercerai dengan Tergugat; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut diatas, maka Majelis Hakim berpendapat bahwa gugatan Penggugat telah terbukti beralasan hukum; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan - pertimbangan tersebut diatas, maka dengan mempertimbangkan Pasal 149 R.Bg, gugatan Penggugat patut dikabulkan dengan Verstek; Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 84 Undang Undang Nomor 50 Tahun 2009 Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 tentang Peradilan Agama, Panitera Pengadilan Agama Pasir Pengaraian diperintahkan untuk mengirimkan salinan putusan ini kepada Pegawai Pencatat Nikah dimana Penggugat dan Tergugat bertempat tinggal dan kepada Pegawai Pencatat Nikah di tempat perkawinan Penggugat dan Tergugat dilangsungkan; Menimbang, bahwa karena perkara a quo masuk bidang perkawinan, maka berdasarkan Pasal 89 ayat (1) Undang - Undang Nomor 7 tahun 1989 sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan Halaman 10 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

11 perubahan kedua dengan Undang-undang Nomor 50 Tahun 2009, biaya perkara harus dibebankan kepada Penggugat; Mengingat, semua pasal dalam peraturan perundang undangan dan hukum Islam yang berkaitan dengan perkara ini; MENGADILI 1. Menyatakan Tergugat telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap ke persidangan, tidak hadir; 2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek; 3. Menjatuhkan talak satu khul i Tergugat (Tergugat) terhadap Penggugat (Penggugat) dengan iwadh berupa uang sebesar Rp ,- ( sepuluh ribu rupiah ); 4. Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Pasir Pengaraian untuk mengirimkan salinan Putusan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap kepada Pegawai pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kabupaten Rokan Hulu, ditempat perkawinan Penggugat dan Tergugat dilangsungkan dan kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama, Kabupaten Rokan Hulu, ditempat kediaman Penggugat dan Tergugat, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu; 5. Membebankan kepada Penggugat membayar biaya perkara sejumlah Rp ,00 (empat ratus delapan puluh satu ribu rupiah); Demikian diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis yang dilangsungkan pada hari Rabu tanggal 25 Maret 2015 Masehi bertepatan dengan tanggal 04 Jumadil Akhir 1436 Hijriyah oleh kami Fithriati. AZ, S.Ag, sebagai Ketua Majelis, Zulkifli Firdaus, S.H.I., dan Zulfikri S.H.I, M.H., masing-masing sebagai Hakim Anggota, putusan tersebut diucapkan pada hari itu juga dalam sidang terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis tersebut dengan didampingi oleh Hakim Anggota dan dibantu oleh Sari, Sm.Hk., sebagai Panitera Pengganti, serta dihadiri oleh Penggugat tanpa hadirnya Tergugat; Halaman 11 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

12 Hakim Anggota Ketua Majelis dto dto Zulkifli Firdaus, S.H.I. Fithriati. AZ, S.Ag. Hakim Anggota dto Zulfikri, S.H.I., M.H. Panitera Pengganti dto Sari, SM.HK. Perincian biaya : 1. Pendaftaran Rp ,00 2. Proses Rp ,00 3. Panggilan Rp ,00 4. Redaksi Rp ,00 5. Meterai Rp ,00 Jumlah Rp ,00 (empat ratus delapan puluh satu ribu rupiah); Untuk salinan yang sama bunyinya Pasir Pengaraian, 2015 Panitera Pengadilan Agama Pasir Pengaraian Halaman 12 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

13 AZWIR, S.H. Halaman 13 dari 13 halaman Putusan Nomor 420/Pdt.G/2014/PA.Ppg

P U T U S A N. Nomor 278/Pdt.G/2015/PA.Ppg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N. Nomor 278/Pdt.G/2015/PA.Ppg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA P U T U S A N Nomor 278/Pdt.G/2015/PA.Ppg DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Pasir Pengaraian yang memeriksa dan mengadili perkara tertentu pada tingkat pertama dalam sidang
