ANALISA RISIKO PROSES PEMBANGUNAN KAPAL BARU LTDW WHITE PRODUCT OIL TANKER PERTAMINA DI PT. DUMAS TANJUNG PERAK SURABAYA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISA RISIKO PROSES PEMBANGUNAN KAPAL BARU LTDW WHITE PRODUCT OIL TANKER PERTAMINA DI PT. DUMAS TANJUNG PERAK SURABAYA"

Transkripsi

1 ANALISA RISIKO PROSES PEMBANGUNAN KAPAL BARU.00 LTDW WHITE PRODUCT OIL TANKER PERTAMINA DI PT. DUMAS TANJUNG PERAK SURABAYA Minto Basuki 1, Binti Chairunnisak 1 1 Jurusan Teknik Perkapalan, Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya Jl. AR Hakim, No, 100 Surabaya, 0117, telpon ext mintobasuki@yahoo.co.id Abstrak: Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui risiko dan tingkat risiko pada proses bangunan baru pada industri galangan kapal skala kecil. Analisis dilakukan pada proses bangunan baru.00 LTDW White Product Oil Tanker PERTAMINA di PT Dumas Tanjung Perak Surabaya (DTPS). Data yang dipakai adalah data historis selama proses pembangunan Kapal Baru.00 LTDW White Product Oil Tanker - PERTAMINA dengan menggunakan metode statistik. Hasil yang diperoleh dibandingkan dengan standar manajemen risiko Australia dan Selandia Baru (AS/NZS) 0:200. Dari hasil analisis, sumber risiko dari proyek Kapal Baru.00 LTDW White Product Oil Tanker - PERTAMINA didapatkan 12 sumber risiko, baik itu internal maupun eksternal yaitu terdiri dari kejadian risiko dari keterlambatan dalam desain dan perencanaan, 2 kejadian risiko dari keterlambatan dalam supply material/equipment dan 7 kejadian risiko dari keterlambatan proses produksi. Berdasarkan hasil analisa tingkat risiko, maka sumber risiko yang memerlukan penanganan utama adalah risiko yang muncul dengan tingkatan risiko sangat tinggi yaitu pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari pemilik kapal dan pihak klasifikasi. Kata kunci: manajemen risiko, bangunan baru, White Product Oil Tanker. Abstract: The aims of this research are to find potential risk and rank of risk in process new building at small scale of shipyard industry. The analysis was in process new building.00 LTDW White Product Oil Tanker - PERTAMINA at PT Dumas Tanjung Perak Surabaya (DTPS). Historical data in process new building.00 LTDW White Product Oil Tanker - PERTAMINA will be to analysis with statistical method. This results will be compare with risk management standards Australia and New Zealand (AS / NZS) 0:200 code. The analysis of results can be potential hazards of the new building.00 LTDW White Product Oil Tanker - PERTAMINA project, was found 12 risk sources, both internal and external that is comprised of events the potential risks of delays in design and planning, 2 events in the potential risks of delay in supply of materials / equipment and the potential risks of the 7 events delay the production process. Item revised mater from request of owner and classification are catastrophic risk the project delay. Key words: risk management, new building, White Product Oil Tanker 97

2 PENDAHULUAN Industri perkapalan di Indonesia belakangan ini mengalami kelesuan pesanan kapal baru, terutama perusahaan palayaran swasta yang lebih banyak membeli kapal baru dari galangan luar negeri (Suryohadiprojo, 200). Hal ini disebabkan karena galangan kapal di Indonesia dalam menyelesaikan pesanan kapal baru masih membutuhkan waktu cukup lama. Selain dari itu perusahaan pelayaran (owner) dan perusahaan galangan kapal masih kesulitan untuk mendapatkan pendanaan disebabkan oleh tingginya tingkat sukubunga perbankan di Indonesia. (Basuki et al, 2012). Industri galangan kapal di Indonesia masih kalah bersaing dengan industri galangan kapal luar negeri seperti Singapura, Hongkong, dan Malaysia, apalagi persaingan dengan negara Korea Selatan dan Jepang. Apalagi sekarang dengan berkembangnya industri perkapalan di Vietnam, yang notabene baru berkembang akhir-akhir ini, yang sebetulnya lebih dahulu dari Indonesia (China Knowledge, 2009). Dari keadaan tersebut, perlu adanya pengkajian dari segi produktivitas dan efisiensi kerja. Untuk mendukung peningkatan produktivitas pada pembangunan kapal baru perlu dikembangkan suatu sistem yang disesuaikan dengan kondisi galangan kapal. Salah satu usaha peningkatan produktivitas galangan kapal adalah dengan meningkatkan kemampuan membangun kapal sesuai standar mutu yang ditentukan oleh pihak pemesan. Pesanan kapal dapat dilakukan tepat waktu, harga bersaing serta mutu yang memadai. Industri galangan kapal adalah salah satu industri pada kelompok yang berisiko tinggi (High Risk). Dalam menjalankan sebuah proyek besar, risiko yang dihadapi juga akan semakin besar. Jika hal tersebut tidak diantisipasi dengan baik, kerugian bahkan mungkin bangkrutnya sebuah perusahaan tak mustahil akan terwujud (Basuki et al, 2012). Dengan demikian, diperlukan strategi khusus untuk mengantisipasi berbagai risiko yang mungkin terjadi. Hal ini jamak dikenal dengan nama manajemen risiko. Seperti yang dilakukan oleh PT DUMAS TANJUNG PERAK SHIPYARD untuk membangun sebuah proyek kapal bangunan baru, diantaranya pembangunan kapal baru.00 LTDW White Product Oil Tanker PERTAMINA. Menurut Basuki dan Novendi (2009), dalam bisnis jasa pembangunan kapal baru terdapat sifat-sifat unik sehingga diperlukan sejumlah asumsi untuk memperkirakan data-data dan informasi yang belum tersedia selama proses berjalannya proyek, sejak tahap perencanaan sampai pelaksanaan. Asumsi dan perkiraan yang digunakan mendukung adanya ketidak pastian ini. Risiko yang dihadapi proyek bergantung pada asumsi dan perkiraan yang digunakan. Risiko yang akan dihadapi dalam proyek lebih berat sehubungan dengan sifat proyek hanya berjalan dalam satu jangka waktu pelaksanaan yang tidak berulang. Sehubungan dengan itu diperlukan manajemen risiko untuk melihat risiko-risiko yang dihadapi dan meninjau pengaruhnya terhadap sasaran kegiatan. Selanjutnya akan dapat direncanakan penanganan untuk meminimalisasi akibat buruknya sehingga dapat mendukung terwujudnya sasaran kegiatan. Secara garis besar, ada tiga faktor yang berpengaruh terhadap proses pembuatan sebuah kapal, yaitu proses desain, pengadaan material dan produksi. Apabila ketiga faktor tersebut mengalami 98 Neptunus Jurnal Kelautan, Vol. 18, No. 2, Agustus 2012

3 masalah maka proses pembuatan kapal akan mengalami kemunduran dalam hal waktu dan juga akan mengalami penambahan biaya. Hal ini jelas tidak diharapkan oleh galangan pembuat kapal. Untuk mengatasi hal tersebut di atas perlu diadakan analisa dengan cara melihat sejauh mana pelaksanaan pembuatan kapal tersebut sesuai dengan rencana semula yang telah direncanakan. Hal tersebut bertujuan untuk memperkecil kesalahankesalahan yang terjadi pada saat proses pembangunan yang dapat menurunkan kualitas kapal. Risiko yang tidak tertangani dengan baik akan mengganggu proses pembangunan kapal. Hal tersebut terbukti dengan adanya kemunduran penyelesaian pekerjaan dari jadwal yang telah direncanakan, seperti yang terjadi pada proses pembangunan kapal.00 LTDW White Product Oil Tanker PERTAMINA di PT. Dumas. Menurut Basuki (2008), pada galangan kapal di Indonesia, belum ada pembahasan dan analisa mengenai manajemen risiko, meski risiko yang dihadapi tidak kalah besar dari bidang yang lain. Oleh karena itu perlu dilakukan identifikasi dan analisa terhadap risikorisiko yang terjadi pada proses pembangunan.00 LTDW White Product Oil Tanker PERTAMINA berapa besar peluang risiko yang terjadi, kerugian atau dampak apa yang akan dialami oleh perusahaan jika risiko itu terjadi serta tindakan antisipasi yang mungkin dilakukan oleh perusahaan untuk mengurangi kerugian atas terjadinya risiko tersebut dengan pendekatan manajemen risiko. METODE PENELITIAN Tahap Studi Literatur dan Pengumpulan Data Metode yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam hal ini adalah dengan terlibat langsung di dalam proyek pembangunan kapal.00 LTDW White Product Oil Tanker PERTAMINA di PT. DUMAS, data-data tersebut di peroleh dari pengumpulan data-data yang sudah ada dan yang masih dalam proses berlangsungnya proyek tersebut. Peninjauan lapangan dilakukan guna mendapatkan hasil nyata proses pembangunan kapal baru sejauh mana dapat berjalan pada galangan kapal di PT. DUMAS. Tahap Identifikasi Risiko Proses manajemen risiko merupakan suatu hal yang mutlak, jika kita ingin menghindari kerugian dalam usaha atau bisnis. Tahap pertama yang harus dilakukan dalam proses manajemen risiko adalah identifikasi risiko. Pada tahap ini, kita harus mengumpulkan informasi mengenai risiko-risiko apa saja yang kira-kira mengancam aktivitas usaha kita. Identifikasi risiko dapat dilakukan dengan pertanyaan where, when, why, and how terhadap kejadian-kejadian yang dapat menghambat atau mempengaruhi pencapaian tujuan proses operasional. Alat dan teknik yang dapat digunakan dalam pengidentifikasian risiko antara lain melalui checklist, penilaian berdasarkan pengalaman, dan dokumen yang sudah ada, observasi, serta wawancara dan interaksi langsung dengan proses yang akan diidentifikasi risikonya (Basuki dan Novendi, 2010). Tahap Analisis Risiko Tahap analisis risiko dilakukan setelah proses identifikasi terhadap risiko pada proses operasional pembangunan kapal.00 LTDW White Product Oil Tanker PERTAMINA dilakukan. Tahapan ini bertujuan untuk memisahkan risiko Minto B, Binti C: Analisa Resiko Proses Pembangunan Kapal Baru 99

4 mayor dan risiko minor, menyiapkan data dan mempersiapkan tahap selanjutnya yaitu melakukan evaluasi dan penanganan risiko. Analisis dapat berbentuk kualitatif, semi kuantitatif dan kuantitatif atau kombinasi dari ketiganya. Dalam pelaksanaannya, analisis kualitatif sering digunakan terlebih dahulu untuk menentukan indikasi dari level risiko secara umum kemudian apabila diperlukan maka analisis kuantitatif secara lebih spesifik dapat dilakukan Tahap Evaluasi Risiko Pada evaluasi risiko dilakukan perbandingan antara level-level risiko yang diperkirakan terjadi dengan penetapan kriteria sebelumnya. Hasil dari evaluasi risiko adalah berupa daftar tingkat prioritas untuk tindakan lebih lanjut. Dalam mengevaluasi risiko juga perlu dipertimbangkan tujuan dari organisasi dan kesempatan yang mungkin muncul. Jika risiko ada pada kategori low, maka risiko tersebut mungkin dapat diterima oleh perusahaan dan ditangani dengan cara minimal. Tahap evaluasi ini juga meliputi pembuatan peta risiko (risk mapping) untuk mengetahui level dari tiap risiko yang ada. Tahap Mitigasi Risiko Pada tahap mitigasi akan dilakukan penentuan langkah-langkah yang akan dilakukan untuk menangani risiko yang telah teridentifikasi. Beberapa pilihan yang dapat dilakukan untuk pengendalian risiko menurut standar Australia New Zealand (AS/NZS) 0:200 yaitu: menghindari risiko (avoid), memindahkan risiko (transfer), mengurangi peluang atau dampak yang terjadi (mitigate), menahan risiko (retain) serta menerima risiko (accept). HASIL DAN PEMBAHASAN Identifikasi Hazard/ Sebuah sumber risiko atau hazard adalah sesuatu yang secara intrinsik berpotensi untuk membahayakan atau membantu terjadinya risiko. Sumber risiko membantu mendiskripsikan akar permasalahan dari sebuah risiko. Sumber risiko juga mendiskripsikan bagaimana sebuah risiko terjadi dan mengarahkan pendekatan untuk memperlakuan risiko. Tabel 1 berikut ini mendiskripsikan sumber risiko. Tabel 1. Kejadian Risiko dalam design dan perencanaan dalam Supply material/ equipment dalam proses pekerjaan produksi Gambar kerja ada revisi Masalah jenis pekerjaan baru (transfer of technology). Approval drawing dari Owner dan klasifikasi \terlambat Proses pembuatan Purchase Order lambat. proses shipment Keterbatasan lahan galangan untuk pembangunan kapal Peralatan (Crane) yang di butuhkan kurang lengkap Penundaan pekerjaan karena material belum datang. Kurangnya ketersediaan tenaga kerja yang memenuhi syarat dari sub-kontraktor. 100 Neptunus Jurnal Kelautan, Vol. 18, No. 2, Agustus 2012

5 Kejadian Risiko Respon Instruksi yang lambat Pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner dan pihak klasifikasi Kesadaran dari SDM untuk menyeleseikan proyek Tahap Analisis Risiko Analisis risiko didasarkan faktor konsekuensi atau akibat, kriteria kemungkinan dari berbagai hazard yang berhasil diidentifikasi. Konsekuensi adalah suatu akibat dari kejadian yang biasanya diekpresikan sebagai kerugian dari kejadian atau suatu risiko, sehingga konsekuensi dihitung dari besar kerugian waktu dalam suatu periode waktu dari suatu kejadian tersebut. Terdapat lima pengkategorian consequences menurut standar AS/NZS (dalam Basuki dan Setyoko, 2009), seperti pada tabel 2 berikut: Tabel 2. Kriteria Konsekuensi / Akibat Indeks Rating Tingkat Akibat / Akibat Konsekuensi Keterangan 1 Tidak Berat / Insignificant Waktu terbuang < 10 hari 2 Agak Berat / Minor Waktu terbuang 10 s/d 20 hari Berat / Moderate Waktu terbuang 20 s/d 0 hari Sangat Berat / Major Waktu terbuang 0 s/d 100 hari Malapetaka / Catastrophic Waktu terbuang > 100 hari Dari data histori kejadian, dapat ditentukan besarnya faktor tambah nilai konsekuensi. Dengan perhitungan mean atau rata-rata penundaan tiap kejadian maka diperoleh faktor tambah konsekuensi seperti yang ditunjukkan pada tabel berikut. Tabel. Nilai Akibat risiko per peristiwa Kejadian Risiko Akibat (per hari) Gambar kerja ada revisi dalam Masalah jenis pekerjaan baru (transfer design dan perencanaan of technology). 7 Approval drawing dari Owner dan klasifikasi \terlambat dalam Proses pembuatan Purchase Order Supply material atau lambat. 1 equipment proses shipment Minto B, Binti C: Analisa Resiko Proses Pembangunan Kapal Baru 101

6 Kejadian Risiko Akibat (per hari) Keterbatasan lahan galangan untuk pembangunan kapal 8 Peralatan (Crane) yang di butuhkan kurang lengkap Penundaan pekerjaan karena material belum datang. dalam proses pekerjaan Kurangnya ketersediaan tenaga kerja yang memenuhi syarat dari subkontraktor. produksi. Respon Instruksi yang lambat 1 Pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner 8 dan pihak klasifikasi. Kesadaran dari SDM untuk menyeleseikan proyek Jadi, hasil perhitungan probabilitas selama 1 bulan dikalikan dengan angka 21 yang mewakili jumlah bulan penelitian yang dimulai pada bulan Agustus 2010 hingga bulan April Dari proses pengolahan data di atas didapatkan probabilitas setiap sumber risiko selama kurun waktu pengerjaan 21 bulan. Diskripsi kualitatif dari kemungkinan dirancang untuk menjawab seberapa sering terjadinya suatu peristiwa risiko (risk event). Tabel. berikut ini menunjukkan kriteria asesmen kemungkinan dari suatu peristiwa risiko. Tabel. Kriteria Indeks 1 2 Rating Jarang Terjadi/ Rare Kecil terjadi/ Unlikely Mungkin Terjadi/Possible Besar Terjadi/ Likely Sering Terjadi/ Almost Certain Frekuensi Peristiwa/kejadian yang mungkin terjadi minimal 1 kali dalam 1 bulan Peristiwa/kejadian yang mungkin terjadi minimal 1 kali dalam 10 bulan Peristiwa/kejadian yang mungkin terjadi minimal 1 kali dalam bulan Peristiwa/kejadian yang mungkin terjadi minimal 1 kali dalam 1 bulan Peristiwa/kejadian yang mungkin terjadi minimal 1 kali dalam minggu Probabilitas < 1% 1% - % % - 9% 10% - 1% 1% 102 Neptunus Jurnal Kelautan, Vol. 18, No. 2, Agustus 2012

7 Probabilitas atau biasa disebut sebagai likelihood adalah kemungkinan suatu risiko tersebut akan muncul, biasanya digunakan data historis untuk mengestimasi kemungkinan tersebut. Perhitungan kemungkinan atau peluang yang sering digunakan adalah frekuensi. Karena ada perubahan delivery kapal baru dilakukan pada bulan Agustus 2012, maka perhitungan juga dilakukan sampai Agustus 2012, seperti pada tabel berikut: Tabel. Perhitungan dan Akibat risiko dalam Kurun Waktu Bulan Agustus 2010 s/d April 2012 Kejadian Risiko dalam design dan perencanaan dalam Supply material / equipment dalam proses pekerjaan produksi. (likelihood) Akibat (per hari) Akibat Risiko Gambar kerja ada revisi 2 Masalah jenis pekerjaan baru (transfer of technology). 7 Approval drawing dari Owner dan klasifikasi \terlambat 1 Proses pembuatan Purchase Order lambat proses shipment 9 Keterbatasan lahan galangan untuk pembangunan kapal Peralatan (Crane) yang di butuhkan kurang lengkap 0 Penundaan pekerjaan karena material belum datang. 0 Kurangnya ketersediaan tenaga kerja yang memenuhi syarat 7 71 dari sub-kontraktor. Respon instruksi yang lambat Pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner dan pihak klasifikasi. Kesadaran dari SDM untuk menyeleseikan proyek 2 29 Berdasarkan tabel likelihood/ kemungkinan dan consequences/akibat (AS/NZS 0:200) yang telah dibahas pada bagian sebelumnya, maka likelihood dari risiko yang telah diidentifikasi dapat diklasifikasikan berdasarkan pada kemungkinan, level kemungkinan dan level akibat sebagaimana ditunjukkan pada tabel, 7 dan 8 berikut: Minto B, Binti C: Analisa Resiko Proses Pembangunan Kapal Baru 10

8 Tabel. Perhitungan Persentase Kejadian Risiko (likelihood) % Akibat Risiko dalam design dan perencanaan dalam Supply material/ equipment dalam proses pekerjaan produksi. Gambar kerja ada revisi 2.0 Masalah jenis pekerjaan baru (transfer of.1 technology). Approval drawing dari Owner dan klasifikasi \terlambat.1 1 Proses pembuatan Purchase Order lambat proses shipment.1 9 Keterbatasan lahan galangan untuk pembangunan kapal Peralatan (Crane) yang di butuhkan kurang lengkap.1 0 Penundaan pekerjaan karena material belum 0.7 datang. Kurangnya ketersediaan tenaga kerja yang memenuhi syarat dari sub-kontraktor. Respon Instruksi yang lambat Pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner dan pihak klasifikasi. Kesadaran dari SDM untuk menyeleseikan proyek Tabel 7. Level kemungkinan Kejadian Risiko % Level Indeks dalam design dan perencanaan Gambar kerja ada revisi.0 Masalah jenis pekerjaan baru (transfer of technology).1 Mungkin Terjadi/Possible Mungkin Terjadi/Possible 10 Neptunus Jurnal Kelautan, Vol. 18, No. 2, Agustus 2012

9 Kejadian Risiko dalam proses pekerjaan produksi. Approval drawing dari Owner dan klasifikasi \terlambat proses shipment Keterbatasan lahan galangan untuk pembangunan kapal Peralatan (Crane) yang di butuhkan kurang lengkap Penundaan pekerjaan karena material belum datang. Kurangnya ketersediaan tenaga kerja yang memenuhi syarat dari sub-kontraktor. Respon Instruksi yang lambat Pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner dan pihak klasifikasi. Kesadaran dari SDM untuk menyeleseikan proyek % Level Mungkin Terjadi / Possible Mungkin Terjadi / Possible Mungkin Terjadi / Possible Mungkin Terjadi / Possible Mungkin Terjadi / Possible Mungkin Terjadi / Possible Kecil terjadi / Unlikely Besar Terjadi/ Likely Kecil terjadi / Unlikely Indeks 2 2 Tabel 8. Level Akibat Kejadian Risiko Akibat Risiko Level Indeks dalam design dan perencanaan dalam Supply material / equipment dalam proses pekerjaan produksi. Gambar kerja ada revisi Masalah jenis pekerjaan baru (transfer of technology). Approval drawing dari Owner dan klasifikasi \terlambat Proses pembuatan Purchase Order lambat. proses shipment Keterbatasan lahan galangan untuk pembangunan kapal Peralatan (Crane) yang di butuhkan kurang lengkap Berat / Moderate Sangat Berat / Major Sangat Berat / Major Berat / Moderate Berat / Moderate Sangat Berat / Major Berat / Moderate Minto B, Binti C: Analisa Resiko Proses Pembangunan Kapal Baru 10

10 Kejadian Risiko Akibat Risiko Level Indeks Penundaan pekerjaan karena material belum datang. Kurangnya ketersediaan tenaga kerja yang memenuhi syarat dari sub-kontraktor. Respon Instruksi yang lambat Pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner dan pihak klasifikasi. Kesadaran dari SDM untuk menyeleseikan proyek Sangat Berat / Major Sangat Berat / Major Berat / Moderate Malapetaka / Catastrophic Berat / Moderate Tahap Evaluasi Risiko Dari tabel level kemungkinan dan akibat tersebut di atas akan diperoleh tingkatan indeks risiko masing masing per kejadian, dengan menggunakan rumus yang di peroleh dengan mengkombinasikan rating kemungkinan dan rating akibat dari suatu peristiwa (risk event). Formula berikut ini digunakan untuk mengukur risiko dari suatu kejadian. Indeks Risiko (R)= Indeks (K) + Indeks Akibat (Konsekuensi) (A) Sehingga akan diperoleh hasil akhir indeks Risiko yang akan dipetakan sesuai dengan peta matrik risiko, berikut adalah peta matrik risiko x bisa dilihat pada Gambar 1 berikut ini. RATING TINGKAT KEMUNGKINAN 2 1 Moderat (M) Rendah (R) Rendah (R) 7 Tinggi (T) Moderat (M) Rendah (R) Tinggi (T) Tinggi (T) Moderat (M) 8 7 Sangat Tinggi (E) Tinggi (T) Tinggi (T) Sangat Tinggi (E) Sangat Tinggi (E) Tinggi (T) 7 Sangat Rendah (S) Rendah (R) Rendah (R) Moderat (M) Tinggi (T) 2 Sangat Sangat Rendah (S) Rendah (S) Rendah (R) Rendah (R) Moderat (M) 1 2 RATING TINGKAT AKIBAT / KONSEKUENSI Gambar 1. Peta Matrik Risiko x 10 Neptunus Jurnal Kelautan, Vol. 18, No. 2, Agustus 2012

11 Tabel 9. Indeks Akhir Risiko Kejadian Risiko dalam design dan perencanaan dalam Supply material / equipment ` dalam proses pekerjaan produksi. Gambar kerja ada revisi Masalah jenis pekerjaan baru (transfer of technology). Approval drawing dari Owner dan klasifikasi \terlambat Proses pembuatan Purchase Order lambat. proses shipment Keterbatasan lahan galangan untuk pembangunan kapal Peralatan (Crane) yang di butuhkan kurang lengkap Penundaan pekerjaan karena material belum datang. Kurangnya ketersediaan tenaga kerja yang memenuhi syarat dari subkontraktor. Respon Instruksi yang lambat Pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner dan pihak klasifikasi. Kesadaran dari SDM untuk menyelesaikan proyek Indeks Indeks Akibat Rating Risiko Moderat (M) Hasil Tinggi (T) 7 Tinggi (T) 7 2 Rendah (R) Moderat (M) Tinggi (T) 7 Moderat (M) Tinggi (T) 7 Tinggi (T) 7 2 Rendah (R) Sangat Tinggi (E) 2 Rendah (R) 9 Tahap Mitigasi Risiko Berdasarkan tabel indek akhir risiko, ditemukan bahwa sumber risiko mempunyai indeks dalam kategori tinggi, yaitu: (i) masalah jenis pekerjaan baru (transfer of technology), (ii) approval Minto B, Binti C: Analisa Resiko Proses Pembangunan Kapal Baru 107

12 drawing dari owner dan klasifikasi/terlambat, (iii) Keterbatasan lahan galangan untuk pembangunan kapal, (iv) penundaan pekerjaan karena material belum datang, (v) kurangnya ketersediaan tenaga kerja yang memenuhi syarat dari sub-kontraktor. Ada 1 sumber risiko yang masuk kategori sangat tinggi, yaitu pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner dan pihak klasifikasi. Kategori risiko tinggi dan sangat tinggi harus dilakukan mitigasi, sehingga dampak yang diakibatkan bisa diminimalkan. Prosedur mitigasi bisa dilakukan dengan menghindari risiko (avoid), memindahkan risiko (transfer), mengurangi peluang atau dampak yang terjadi (mitigate), menahan risiko (retain) serta menerima risiko (accept). Proses mitigasi dilakukan seperti pada Tabel 10 berikut: Tabel 10. Mitigasi Risiko Risiko Masalah jenis pekerjaan baru (transfer of technology) Approval drawing dari Owner dan klasifikasi/terlambat Keterbatasan lahan galangan untuk pembangunan kapal Penundaan pekerjaan karena material belum datang Kurangnya ketersediaan tenaga kerja yang memenuhi syarat dari sub-kontraktor Pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner dan pihak klasifikasi Kategori Risiko Tinggi Tinggi Tinggi Tinggi Tinggi Sangat Tinggi Mitigasi Risiko Pemahaman aturan klasifikasi yang baru. Up date aturan baru. Antisipasi perkembangan teknologi baru Koordinasi dengan bagian desain/divisi teknologi. Mendatangkan tenaga ahli. Peningkatan kemampuan SDM dalam bidang desain. Koordinasi dengan pihak terkait. Penerimaan order sesuai kemampuan dan kapasitas galangan. Kerjasama dengan pihak galangan lain. Rencana pengembangan galangan. Order yang tepat Spek material lengkap Suplier material Kunci kontrak pekerjaan Local content ditingkatkan Metode pengiriman Sertifikasi material Pemilihan subkontraktor Kejelasan pekerjaan QA dan QC proses produksi Standar kualitas Pembatasan subkontraktor Up date aturan terbaru. Koordinasi dengan pihak terkait. Kejelasan kontrak pembangunan kapal. 108 Neptunus Jurnal Kelautan, Vol. 18, No. 2, Agustus 2012

13 SIMPULAN Berdasarkan hasil pada pembahasan, dapat ditarik simpulan sebagai berikut: Risiko utama pembangunan kapal baru.00 LTDW White Product Oil Tanker-Pertamina adalah masalah delivery time. Proses identifikasi menghasilkan (tiga) kejadian risiko yaitu risiko keterlambatan design dan perencanaan, risiko keterlambatan dalam supply material, dan risiko keterlambatan proses pekerjaan produksi. Sumber risiko dari proyek kapal.00 LTDW White Product Oil Tanker Pertamina adalah 12 sumber risiko, baik itu internal maupun external yaitu terdiri dari kejadian risiko dari keterlambatan dalam design dan perencanaan, 2 kejadian risiko dari keterlambatan dalam supply material/equipment dan 7 kejadian risiko dari keterlambatan proses pekerjaan produksi. Berdasarkan hasil analisa tingkat risiko, maka sumber risiko yang memerlukan penanganan utama adalah risiko yang muncul dengan tingkatan risiko sangat tinggi yaitu pekerjaan perbaikan/revisi karena penyesuaian permintaan dari owner dan pihak klasifikasi. Proses mitigasi risiko perlu dilakukan, khususnya risiko yang masuk kategori tinggi dan sangat tinggi, sehingga keterlambatan penyelesaian proyek bisa dilakukan tepat waktu dan peluang terkena penalty semakin kecil. DAFTAR RUJUKAN Basuki, M., 2008, Studi Pengembangan Model Manajemen Risiko Usaha Bangunan Kapal Baru pada Industri Galangan Kapal, Tesis tidak dipublikasikan, Program Pasca Sarjana, Fakultas Teknologi Kelautan, ITS, Surabaya. Basuki, M. dan Setyoko, T., 2009, Risiko Operasional Pada Proses Pembangunan Kapal FPB 8 Dengan Material Aluminium di PT. PAL Indonesia, Prosiding Seminar Nasional Teknologi Kelautan (SENTA) 2009, FTK, ITS. Basuki, M., dan Novendi, I, 2010, Analisa Risiko Operasional Pada Proses Konversi Workboat Menjadi Supply Vessel Kapal MV. Sam Prosper I di PT. Dok dan Perkapalan Surabaya, Prosiding SENTA 2010, FTK, ITS. Basuki, M., Manfaat, D., Nugroho, S., dan Dinariyana, AAB., 2012, Improvement of The process of Business of Shipbuilding Industry, Journal of Economics, Business, & Accountancy,Ventura Perbanas, Volume 1, No. 2, August Suryohadiprojo, A, 200, Prospek Pengembangan Industri Galangan Kapal, Majalah BKI, Jakarta., 200, RISK MANAGEMENT, The Standards Australia and New Zealand, AS/NZS 0:200., 2009, Industri Galangan Kapal Cina Menunjukan Sinyal Pemulihan, ChinaKnowledge. Minto B, Binti C: Analisa Resiko Proses Pembangunan Kapal Baru 109

PENILAIAN RISIKO OPERASIONAL PEKERJAAN BANGUNAN KAPAL BARU DI PT. ADILUHUNG SARANASEGARA INDONESIA MENGGUNAKAN METODE MATRIK RISIKO

PENILAIAN RISIKO OPERASIONAL PEKERJAAN BANGUNAN KAPAL BARU DI PT. ADILUHUNG SARANASEGARA INDONESIA MENGGUNAKAN METODE MATRIK RISIKO Inovasi Hasil Riset dan Teknologi Rangka Penguatan Kemandirian Pengelolaan Sumber Daya Laut PENILAIAN RISIKO OPERASIONAL PEKERJAAN BANGUNAN KAPAL BARU DI PT. ADILUHUNG SARANASEGARA INDONESIA MENGGUNAKAN
