UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

dokumen-dokumen yang mirip
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR

SKRIPSI. Oleh: MUZAYYANAH HIDAYATI K

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN

PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH DENGAN PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA JULI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR PENGANTAR AKUNTANSI SISWA KELAS X AKUNTANSI SMK NEGERI 1 SURAKARTA DENGAN PENERAPAN ROLE PLAYING BERBANTUAN VIDEO

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION

SKRIPSI. Oleh : ANATYAS SARI KUSUMANINGRUM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2013

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MODEL

: DADANG ISWARA HERDIANTO K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ARTIKULASI DENGAN

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SIFAT CAHAYA

SKRIPSI. Oleh: Rian Ari Utomo K

SKRIPSI. Oleh : WULAN IKA ASHARI K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY

PENGUNAAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BERMAIN BOLAVOLI PADA SISWA KELAS XI PM SMK MURNI 2 SURAKARTA

: BERNADETA BEKA FITRI APRIANTI K

: RAMADHAN FUAD SAE PRATAMA K

SKRIPSI. Oleh: EVY NURYANI K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LONCAT HARIMAU DALAM SENAM LANTAI MELALUI ALAT BANTU PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS X MESIN 1 SMK PGRI 1 SURAKARTA

PENGGUNAAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN BASA KRAMA ALUS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI I PURWOSARI WONOGIRI

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SIFAT-SIFAT BANGUN RUANG MELALUI METODE EXAMPLES NON EXAMPLES PADA SISWA KELAS V SDN TAWANG 02 TAHUN 2013 SKRIPSI

PENERAPAN QUANTUM LEARNING

PENERAPAN METODE QUANTUM TIPE MIND MAPPING DENGAN MEDIA TIMELINE

IMANUEL DALAPANG K

SKRIPSI. Oleh : GIRI WIARTO K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juni 2013.

: AYU PERDANASARI K

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI

RATIH RAHMAWATI K

SKRIPSI : NENIE PRASTYANINGRUM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

SKRIPSI. Oleh : AZIDZAT RODHI ARDHANA K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA November 2012

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA DENGAN REKA CERITA GAMBAR

DENERAPAN MODEL PROJECT BASED LEARNING

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MERODA

SKRIPSI. Oleh : DATIK K

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP PERSIAPAN KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI METODE TEAM QUIZ PADA SISWA KELAS V SDN KEMETUL SEMARANG TAHUN AJARAN 2012/2013

SKRIPSI. Oleh: KUKUH FAJAR TRAWOCO (K ) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 commit to user

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: DWIHARSO LISTIAWAN K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

SKRIPSI. Oleh DALIMIN X FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Nopember 2013.

UPAYA PENINGKATAN INTERAKSI SOSIAL DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION

PENGGUNAAN MEDIA KOMIK UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN PADA SISWA KELAS IV SDN I MENDAK DELANGGU KLATEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PEER LESSONS

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DISERTAI HANDOUT

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBILANG MATEMATIKA DENGAN KARTU BILANGAN TERHADAP SISWA TUNARUNGU KELAS 1 SEMESTER I DI SLB N KENDAL TAHUN 2012/2013

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR DAN KEMAMPUAN ANALISIS SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATON

UPAYA MENINGKATKAN MINAT BELAJAR AKUNTANSI

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SERVIS BAWAH

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION

SKRIPSI. Oleh: Watsiqotul Mardliyah K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PASSING

PENERAPAN TEKNIK PENILAIAN DIRI DENGAN RUBRIK UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PADA PEMBELAJARAN AKUNTANSI DI SMK BATIK 1 SURAKARTA

PENGGUNAAN MEDIA VIDEO UNTUK MENINGKATKAN

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP ENERGI BUNYI

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN AKUNTANSI DENGAN PENERAPAN METODE RESITASI BAGI SISWA KELAS XI IPS 1 SMA NEGERI 1 BATURETNO TAHUN AJARAN

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KOGNITIF SISWA KELAS X SMAN 1 NGEMPLAK DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

OKI ERFANA SULISTYARINI A

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMECAHKAN MASALAH PERBANDINGAN DAN SKALA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION

PENINGKATAN PEMAHAMAN PENGGOLONGAN BENDA MELALUI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A

PENERAPAN KOMBINASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TWO STAY TWO STRAY

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK

SKRIPSI. Oleh : ATEIN RESPATI NINGRUM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

Oleh : ADITYA WEGA PRIMANDIKA NIM. K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

Skripsi. Oleh : Nur Oktavia K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PAIR

XI MIA 2 SMA NEGERI 2 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN AKTIF TIPE EVERYONE IS A

UMMU MUSLIHAH K

Diajukan oleh: Dyah Novitasari A

PENERAPAN TEKNIK SCRAMBLE UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS AKSARA JAWA SISWA KELAS III

REMEDIASI DENGAN METODE PEER TUTORING

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PUKULAN DEPAN PENCAK SILAT

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN

PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

LISA HERMAWATI K

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING

SKRIPSI. Oleh LU LUIN NUR HASANAH K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juli 2013.

PENINGKATAN PENGENALAN HURUF MELALUI MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM PADA ANAK KELOMPOK A TK AL ISLAM 4 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015 / 2016

PENINGKATAN PEMAHAMAN TENTANG WAKTU PADA JAM

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR MATEMATIKA SISWA

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

SINGGIH YOGA PUTRANTO K

KONTRIBUSI KECERDASAN EMOSIONAL DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF FISIKA SISWA KELAS X SMA

Oleh : AYUB RIDWAN SYAH K

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG STRUKTUR BUMI PADA SISWA

PENERAPAN MEDIA PICTORIAL RIDDLE

Oleh : EKY DAYANTI LINDA PERMADANI K

PENERAPAN PROJECT BASED LEARNING

: GARNIS AYU AMALIA K

UPAYA PENINGKATAN PENGENALAN LAMBANG BILANGAN MELALUI FINGER PAINTING PADA ANAK KELOMPOK A TKIT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/ 2015

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PUKULAN SOFTBALL DENGAN MENGGUNAKAN ALAT MODIFIKASI PADA SISWA KELAS XI TKR E SMK NEGERI 2 SUKOHARJO TAHUN AJARAN

Transkripsi:

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI MELALUI MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN METODE MIND MAPPING BAGI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 2 KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013 (Penelitian Tindakan Kelas) SKRIPSI Oleh: ADITYA CHANDRA UTAMA K7409001 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Desember 2014 1

2 ii

3 UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI MELALUI MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN METODE MIND MAPPING BAGI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 2 KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013 (Penelitian Tindakan Kelas) Oleh: ADITYA CHANDRA UTAMA K7409001 SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Ekonomi Bidang Keahlian Khusus Pendidikan Akuntansi Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Desember 2014 iii

4 iv

5 v

6 vi

7 ABSTRAK Aditya Chandra Utama. UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI MELALUI MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN METODE MIND MAPPING BAGI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 2 KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013. Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Mei 2013. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji dan menganalisis apakah penerapan model pembelajaran Quantum Learning dengan metode pembelajaran Mind Mapping dapat meningkatkan prestasi belajar akuntansi pada siswa kelas XI IPS 2 SMA Negeri 2 Karanganyar tahun ajaran 2012/ 2013. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan sebanyak dua siklus masing-masing siklus terdiri dari empat tahapan, yaitu: (1) perencanaan tindakan; (2) pelaksanaan tindakan; (3) observasi tindakan; dan (4) refleksi tindakan. Yang menjadi subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS 1 SMA Negeri 2 Karanganyar tahun ajaran 2012/ 2013 dengan jumlah siswa 33 siswa. Penelitian ini dilaksanakan secara kolaborasi antara peneliti dan guru mata pelajaran akuntansi sebagai kolaborator. Teknik pengumpulan data dalam penelitian tindakan kelas ini berupa metode wawancara, observasi, dokumentasi, dan tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan prestasi belajar akuntansi siswa melalui penerapan model pembelajaran Quantum Learning dengan metode pembelajaran Mind Mapping. Hal tersebut terefleksi dari beberapa indikator sebagai berikut: (1) Keaktifan siswa dalam pembelajaran dan diskusi kelas mengalami peningkatan sebesar 12,1% (4 siswa) dari 72,7% (24 siswa) pada siklus I menjadi 84,8% (28 siswa) pada siklus II; (2) Partisipasi siswa dalam kerjasama kelompok mengalami peningkatan sebesar 6% (2 siswa) dari 66,7% (22 siswa) pada siklus I menjadi 72,7% (24 siswa) pada siklus II; (3) Jumlah siswa yang telah tuntas hasil belajarnya (KKM 75) juga mengalami peningkatan 18,2% (6 siswa) dari 69,7% (23 siswa) pada siklus I menjadi 87,9% (29 siswa) pada siklus II. Simpulan penelitian ini adalah penerapan model pembelajaran Quantum Learning dengan metode pembelajaran Mind Mapping dapat meningkatkan prestasi belajar akuntansi pada siswa XI IPS 1 SMA Negeri 2 Karanganyar tahun ajaran 2012/ 2013. Kata kunci: Model Quantum Learning Metode Mind Mapping, prestasi belajar, mata pelajaran akuntansi vii

8 ABSTRACT Aditya Chandra Utama. EFFORTS TO IMPROVE PERFORMANCE OF ACCOUNTING LEARNING THROUGH LEARNING MODEL WITH QUANTUM MIND MAPPING METHOD FOR CLASS XI IPS SMA 2 KARANGANYAR STATE OF LESSONS 2012/2013. Thesis, Surakarta: the Faculty of Education University of March Surakarta, May 2013. The aim of this research was to examine dan analyze whether the application of learning models Quantum Learning with Mind Mapping learning method can improve learning achievement accounting in class XI IPS SMAN 2 2 Karanganyar academic year 2012/2013. This study is a Class Action Research (CAR) are implemented as two cycles each cycle consists of four stages, namely: (1) planning actions; (2) the implementation of the action; (3) observing the action; and (4) reflection action. The subject of this research is class XI IPS 1 SMAN 2 Karanganyar academic year 2012/2013 the number of students 33 students. The research was conducted in collaboration between researchers and teachers accounting subjects as collaborators. Data collection techniques in this class action research in the form of interview, observation, documentation, and testing. The results showed that there is an increase in students' learning achievement accounting through the application of learning models Quantum Learning with Mind Mapping learning methods. This is reflected in some of the following indicators: (1) The active participation of students in learning and classroom discussions increased by 12.1% (4 students) of 72.7% (24 students) in the first cycle to 84.8% (28 students ) in the second cycle; (2) Participation of students in cooperative groups increased by 6% (2 students) of 66.7% (22 students) in the first cycle to 72.7% (24 students) in the second cycle; (3) The number of students who have completed their study results (KKM 75) also increased 18.2% (6 students) of 69.7% (23 students) in the first cycle to 87.9% (29 students) in the second cycle. Conclusions This study is the application of learning models Quantum Learning with Mind Mapping learning method can improve students' learning achievement accounting on XI IPS 1 SMAN 2 Karanganyar academic year 2012/2013. Keywords: Quantum Learning Model of Mind Mapping method, learning achievement, accounting subjects viii

9 MOTTO Allah tidak akan membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannyya, ia mendapatkan pahala (dari kebajikan) yang diusahakannya, ia mendapatkan siksa (dari kejahatan) yang dikerjakan (QS. Al-Baqarah: 286) Kita kuat karena doa, kita dewasa karena masalah, kita maju karena usaha keras, kita hancur karena putus asa, dan kita semangat karena harapan dan impian kita (Penulis) ix

10 PERSEMBAHAN Skripsi ini penulis persembahkan untuk : Kedua orang tua penulis, Bapak Edi Sukarno dan IbuTasik Wulandari serta adikadik saya Adiyaksa dan Revaldo (kalian harta terindah bagiku) yang telah memberikan kasih sayang, dukungan, doa dan semangat kepada penulis. Semoga penulis bisa memberi yang terbaik bagi mereka. Amin.. x

11 KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah Yang Maha Pengasih dan Penyanyang, yang memberi ilmu, inspirasi, dan kemuliaan. Atas kehendak-nya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI MELALUI MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN METODE MIND MAPPING BAGI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 2 KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian dari persyaratan untuk mendapatkan gelar sarjana pada Progran Studi Pendidikan Ekonomi, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa dengan keterbatasan yang dimiliki tidak dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik tanpa bantuan, saran, dorongan dan perhatian dari berbagai pihak. Dalam kesempatan ini dengan segenap kerendahan hati perkenankan penulis menghaturkan terima kasih kepada: 1. Bapak Prof. Dr. H. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan izin penyusunan skripsi. 2. Bapak Drs. Syaiful Bachri, M.Pd selaku Ketua Jurusan P. IPS, yang telah menyetujui atas permohonan penyusunan skripsi ini. 3. Bapak Drs. Wahyu Adi, M.Pd selaku ketua Bidang Keahlian khusus Pendidikan Akuntansi yang telah memberikan pengarahan dan izin penyusunan skripsi ini. 4. Ibu Dra. Sri Witurachmi, MM selaku Pembimbing Akademik yang memberikan bimbingan dan semangat. 5. Bapak Prof. Dr. Sigit Santoso, M.Pd selaku Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, pengarahan, dorongan dan perhatian dengan penuh kesabaran sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. xi

12 6. Bapak Dr. Ngadiman, M.Si selaku pembimbing II yang telah pula memberikan bimbingan, pengarahan, dorongan dan perhatian dengan penuh kesabaran sehingga memperlancar penulisan skripsi ini. 7. Bapak Drs. Sukirman, MM selaku ketua penguji skripsi yang telah memberi masukan dan evaluasi dalam penulisan skripsi ini. 8. Bapak Nurhasan Hamidi, SE, M.Sc, Ak selaku sekretaris penguji skripsi yang telah memberi masukan dan evaluasi dalam penulisan skripsi ini. 9. Bapak Drs. Bambang Sugeng Maladi, M.Pd selaku Kepala SMA Negeri 2 Karanganyar yang telah memberikan izin untuk mengadakan penelitian. 10. Ibu N A Purwaningsih S.Pd selaku guru Akuntansi Kelas XI IPS 1 SMA Negeri 2 Karanganyar yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan selama penulis melakukan penelitian. 11. Siswa-siswi kelas XI IPS 1 SMA Negeri 2 Karanganyar Terima kasih atas bantuan dan kerjasamanya. 12. Semua pihak yang telah membantu terlaksananya penelitian ini. Penulis menyadari dalam penulisan skripsi ini masih banyak kekurangan, namun penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan perkembangan ilmu pengetahuan pada khususnya. Surakarta, Desember 2014 Penulis xii

13 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERNYATAAN... HALAMAN PENGAJUAN... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN REVISI... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN ABSTRAK... HALAMAN ABSTRACT... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR LAMPIRAN... i ii iii iv v vi vii viii ix x xi xiii xvii xviii xix BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 4 C. Batasan Masalah... 5 D. Rumusan Masalah... 6 E. Tujuan Penelitian... 6 F. Manfaat Penelitian... 6 xiii

14 BAB II. KAJIAN PUSTAKA A. Kajian Pustaka 1. Pendidikan... 8 a. Pengertian Pendidikan... 8 b. Unsur-Unsur Pendidikan... 9 c. Tujuan Pendidikan... 10 2. Belajar-Mengajar... 11 a. Pengertian Belajar-Mengajar... 12 b. Ciri-ciri Belajar-Mengajar... 12 c. Komponen Belajar-Mengajar... 13 3. Model Pembelajaran Quantum Learning... 15 a. Pengertian Model Quantum Learning... 15 b. Kerangka Perencanaan Model Quantum Learning... c. Keunggulan dan Kelemahan Model Pembelajaran Quantum Learning... 15 16 4. Metode Pembelajaran Mind Mapping... 17 a. Pengertian Metode Mind Mapping... 17 b. Tahap-tahap Metode Mind Mapping... c. Manfaat Metode Mind Mapping... 18 19 5. Prestasi Belajar... 20 a. Pengertian Prestasi Belajar... 20 b. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar... 21 6. Mata Pelajaran Akuntansi... 22 B. Penelitian yang Relevan... 33 C. Kerangka Berpikir... 34 D. Hipotesis Penelitian... 37 BAB III. METODE PENELITIAN xiv

15 A. Tempat dan Waktu Penelitian... 38 1. Tempat Penelitian... 38 2. Waktu Penelitian... 38 B. Subjek dan Objek Penelitian... 40 1. Subjek Penelitian... 40 2. Objek Penelitian... 40 C. Data dan Sumber Data... 40 1. Jenis Data... 40 2. Sumber Data... 41 D. Pengumpulan Data... 41 E. Uji Validitas Data... 42 F. Analisis Data... 43 G. Indikator Kinerja Penelitian... 44 H. Prosedur Penelitian... 44 BAB IV. HASIL PENELITIAN A. Deskripsi Pratindakan... 49 B. Deskripsi Hasil Tindakan Tiap Siklus... 50 1. Siklus I... 51 2. Siklus II... 61 C. Perbandingan Hasil Tindakan Antarsiklus... 71 D. Pembahasan... 74 BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Simpulan... 78 B. Implikasi... 80 C. Saran... 82 DAFTAR PUSTAKA... 84 LAMPIRAN... 86 xv

16 Gambar DAFTAR GAMBAR 1. Gambar Kerangka Berpikir tentang Proses Pembelajaran... 2. Gambar Siklus Penelitian Tindakan Kelas... 3. Gambar Grafik Hasil Penelitian Siklus I... 4. Gambar Grafik Hasil Penelitian Siklus II... 5. Gambar Grafik Perbandingan Keaktifan Siswa, Partisipasi Siswa dalam Kelompok dan Ketuntasan Hasil Belajar Siswa pada Siklus I dan Siklus II... Halaman 36 45 72 73 74 xvi

17 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1. Tabel Format Laporan Laba Rugi Bentuk Langsung... 26 2. Tabel Format Laporan Laba Rugi Bentuk Bertahap... 27 3. Tabel Format Bentuk Laporan Perubahan Ekuitas... 28 4. Tabel Format Neraca bentuk T (scontro)... 29 5. Tabel Format Neraca Bentuk Laporan (Stafel)... 30 6. Tabel Alokasi Waktu Penelitian... 39 7. Tabel Indikator Capaian Penelitian... 44 8. Tabel Hasil Penelitian Siklus I... 59 9. Tabel Hasil Penelitian Siklus II... 69 10. Tabel Hasil Penelitian Siklus I dan II... 72 xvii

18 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Lampiran... 2. Observasi Awal... 3. Pedoman Wawancara Guru Akuntansi... 4. Catatan lapangan 1... 5. Pedoman Wawancara Siswa... 6. Catatan Lapangan 2... 7. Catatan Lapangan 3... 8. Catatan Lapangan 4... 9. Catatan Lapangan 5... 10. Catatan Lapangan 6... 11. Daftar Nilai Siswa XI IPS 1 Sebelum Penerapan... 12. Siklus I... 13. RPP Siklus I... 14. Lampiran RPP Siklus I... 15. Catatan Lapangan 7... 16. Hasil Tindakan Siklus I... 17. Dokumentasi Siklus I... 18. Siklus II... 19. RPP Siklus II... 20. Lampiran RPP Siklus II... 21. Catatan Lapangan 8... 22. Hasil Tindakan Siklus II... 23. Dokumentasi Siklus II... 24. Contoh Catatan Mind Mapping... 25. Surat-surat Ijin Penelitian... 86 87 88 89 92 93 95 96 97 99 101 102 103 118 130 135 142 144 145 159 168 173 180 184 190 xviii