PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PENERAPAN MODEL NUMBERED HEAD TOGETHER PADA SISWA KELAS IV SDN 9 TANJUNGREJO SEMESTER I /

dokumen-dokumen yang mirip
PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI PADA SISWA KELAS IV SDN 6 TANJUNGREJO SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Abdul Azis

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA POKOK BAHASAN PENGUKURAN MELALUI PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH SISWA KELAS 6 SDN SUMUR 03 PATI TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh. Kardoyo NIM

SKRIPSI UNTUK MEMPEROLEH GELAR SARJANA PENDIDIKAN PADA UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

SKRIPSI. Oleh MARDYAH HAYU ENYWATI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Darmanto

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS

SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER SISWA KELAS 1 SD NEGERI MANGUNLEGI 01 KABUPATEN PATI TAHUN

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh DWI PRIYO

Skripsi Untuk memperoleh gelar sarjana pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Masinah NIM

PARTININGSIH NIM

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Guru Pendidikan Sekolah Dasar Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh BUDI SANTOSO NIM.

SKRIPSI. Oleh MOHAMAD LASDI UNTUK MEMPEROLEH GELAR SARJANA PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Fadli Arizal NIM :

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh. Mey Syaroh Lies Wurtanti

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga OLEH NINIK SRI MOERWANI NIM

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh SRI RAHAYU NIM

SKRIPSI Untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar sarjana pendidikan. pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Sekolah Dasar Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Tomi Hendri Setyawan

SKRIPSI. Untuk Memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Indah Kristina W. NIM.

SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh PURMINI NIM

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Suwoto

PENERAPAN METODE INQUIRY UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG SIFAT-SIFAT BENDA KELAS IV SEMESTER 1 SDN 1 UNDAAN LOR KUDUS TAHUN 2012/2013

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Widi Antoro NIM :

ABSTRAK. Kata kunci: Metode Eksperimen dan pendekatan CTL, Hasil belajar.

SKRIPSI. untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Imanuel Nugroho Puji Hartono

PECALUNGAN KABUPATEN BATANG SEMESTER I /

Oleh SUPARTI NIM

SKRIPSI. diajukan untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Slamet

S K R I P S I. Oleh: L E G I N A H NIM :

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA POKOK BAHASAN KPK DAN FPB MELALUI METODE PEMBERIAN TUGAS PADA SISWA KELAS 4 SDN JIMBARAN 02 KAB.

SKRIPSI. oleh. untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Sri Ismiati

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Sekolah Dasar Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Disusun oleh : PURWATI

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Sutrisno

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELAUI MODEL MATEMATIKA REALISTIK

Skripsi Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh ZAENURI NIM

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

Skripsi. disusun untuk melengkapi salah satu persyaratan dalam rangka memperoleh gelar Sarjana Pendidikan. oleh SUMARSONO NIM :

Skripsi. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Rohayati

Oleh DASILAH NIM

SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh YULIATI NIM

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Disusun oleh JOKO SUPRIYONO NIM :

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN IPA TENTANG PROSES DAUR AIR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING

SKRIPSI. untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Kasyati

ABSTRAK. Pembimbing : Ridho Sarwono, S.SN.

SKRIPSI. untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Sungkowo

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Samuel Desada

Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga SKRIPSI. Oleh SUMADI NIM

PROGRAM SARJANA (S1) KEPENDIDIKAN GURU DALAM JABATAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh. Purnawanti NIM

SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh SRIWATI NIM

Skripsi. Untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Kliyem

PENINGKATAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SISWA KELAS IV SDN NGABLAK 03 MELALUI PENERAPAN METODE STAD

Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Siti Istiqomah NIM SKRIPSI

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

ABSTRAK. Kata Kunci : Metode Demontrasi, Hasil belajar, Siswa Kelas V.

UPAYA MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IV SDN KARANGASEM 05 TENTANG RANGKA MANUSIA DAN FUNGSINYA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA MODEL

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING

Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga SKRIPSI. Oleh SUKARMAN NIM

SKRIPSI UNTUK MEMPEROLEH GELAR SARJANA PENDIDIKAN PADA UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

SEMESTER I TAHUN AJARAN 2012/2013

ABSTRAK. Kata kunci : Metode Demonstrasi Kartu Bilangan, Kemampuan Berhitung.

Kata kunci : Media Lidi, Penjumlahan, Bilangan

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh NANIK SUPRIATI NIM

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING

SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh SUTIYOSO NIM

SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Yayuk Sri Astuti NIM

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh KUSRINI SABEKTI

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Imam Arif Wirastho

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh SUSIANTI

PENGGUNAAN MAKE A MATCH

oleh: SUMIYATI

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI POKOK OPERASI HITUNG PECAHAN DENGAN MODEL MAKE-A MATCH

Disajikan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh ASHADI

A. B. C. D. E. F. G. SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Salah Persyaratan Mencapai Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana.

BUDAYA DEMOKRASI MENUJU MASYARAKAT MADANI KELAS XI B DI SMK PGRI 2 SALATIGA TAHUN PELAJARAN 2011/2012 SKRIPSI

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING PADA SISWA KELAS 5 SDN DUKUTALIT 02 JUWANA, PATI TAHUN 2015/2016

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh : Retno Ambar Suprapti NIM

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh CHRISTINA SUMARTI

SKRIPSI. untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

PENGGUNAAN MEDIA POWER POINT

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh SUSILOWATI

PERMAINAN HELI BERBASIS STAD UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SDN BANTAL KEC. BANCAK TAHUN AJARAN 2015/2016

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SEKOLAH DASAR

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Agustina Pamangin

PENGGUNAAN TEKNIK PERMAINAN BAHASA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI SISWA KELAS V SDN SIDOREJO LOR 05 SALATIGA

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM MELALUI MODEL PEMBELAJARAN SCRAMBLE

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROBLEM SOLVING

Transkripsi:

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PENERAPAN MODEL NUMBERED HEAD TOGETHER PADA SISWA KELAS IV SDN 9 TANJUNGREJO SEMESTER I / 2012-2013 SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga Disusun oleh SUMARSIH NIM : 262011874 PROGRAM SARJANA KEPENDIDIKAN GURU DALAM JABATAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012 i

ABSTRAK Sumarsih. 2012. Judul Penelitian, Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV dengan Penerapan Model Pembelajaran Numbered Head Together di SD 9 Tanjungrejo, Kecamatan Jekulo, Kabupaten Kudus, Tahun Ajaran 2012/2013. Program Studi PSKGJ PGSD Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Drs. Widi Raharjo. M.Pd. Kata kunci : Numbered Head Together, Hasil Belajar Siswa, PTK. Penelitian ini berawal dari adanya masalah nilai matematika tentang KPK dan FPB yang masih rendah, yaitu rata-rata 47,5 dari 20 siswa. Tuntas 8 siswa atau 40%, dan belum tuntas 12 siswa atau 60%. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas IV dengan cara menggunakan model pembelajaran Numbered Head Together di SD 9 Tanjungrejo, kecamatan Jekulo, kabupaten Kudus, tahun ajaran 2012/2013. Penelitian ini dilaksanakan melalui 2 siklus dan setiap siklusnya dua tatap muka, yang masing-masing siklusnya dilakukan kegiatan perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, dan refleksi. Tehnik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini dengan menggunakan penilaian tes formatif. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah ada peningkatan hasil belajar siswa dari tiap siklus. Peningkatan hasil belajar secara bertahap, dimana kondisi awal atau saat pra siklus, dari 20 siswa, yang tuntas hanya 8 siswa atau sebanyak 40%, dan yang belum tuntas sebanyak 12 siswa (60%). Hasil PTK pada pra siklus nilai rata-rata kelas 47,5. Siklus 1, nilai hasil belajar matematika siswa mengalami peningkatan yaitu siswa yang tuntas sebanyak 13 siswa atau sebesar 65%, dan yang belum tuntas 7 siswa atau 35%, dengan nilai rata-rata kelas 56,5. Siklus 2, nilai hasil belajar siswa mengalami peningkatan, yaitu siswa yang tuntas sebanyak 20 atau sebesar 100%, dengan nilai ratarata 69,5. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa dengan menerapkan model pembelajaran Numbered Head Together dapat meningkatkan hasil belajar. ii

SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : SUMARSIH NIM : 262011874 Program Studi : Program Sarjana Kependidikan Guru Dalam Jabatan Program Studi S1 Pendidikaan Guru Sekolah Dasar FKIP UKSW Judul Skripsi : PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV DENGAN PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER DI SD 9 TANJUNGREJO KECAMATAN JEKULO, KABUPATEN KUDUS TAHUN AJARAN 2012/2013 Menyatakan bahwa skripsi hasil PTK ini merupakan karya saya sendiri dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang sepengetahuan saya dalam skripsi ini tidak terdapat areal atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Demikian pernyataan ini saya buat apabila di kemudian hari terbukti pernyataan saya ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik apapun. Salatiga, 07 Desember 2012 Yang menyatakan SUMARSIH NIM : 262011874 iii

LEMBAR PERSETUJUAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PENERAPAN MODEL NUMBERED HEAD TOGETHER PADA SISWA KELAS IV SDN 9 TANJUNGREJO SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013 Oleh SUMARSIH NIM : 262011874 Skripsi ini telah disetujui untuk diuji Salatiga,.Desember 2012 Pembimbing Drs. PS. Widi Rahardja, M.Pd iv

HALAMAN PENGESAHAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PENERAPAN MODEL NUMBERED HEAD TOGETHER PADA SISWA KELAS IV SDN 9 TANJUNGREJO SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2012 2013 Oleh : SUMARSIH NIM 262011874 Dipertahankan di depan Panitia Penguji Skripsi Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Tanggal :18 Desember 2012 TIM PENGUJI Drs. PS. Widi Raharjo, M.Pd... Pembimbing/Penguji Dra. Yari Dwi Kurnaningsih, M. Pd... Penguji Utama Salatiga,... Desember 2012 Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Dekan Kaprogdi Dr.Bambang Suteng Sulasmono, M.S.I Herry Sanoto.S.Si, M.Pd v

MOTTO 1. Harga sebuah kegagalan dan kesuksesan bukan dinilai hasil akhir tetapi dari proses perjuangannya. 2. Orang yang mencari ilmu maka malaikat membentangkan sayap-sayapnya kepadanya karena rela terhadap apa yang dia tuntut. (HR. Ibnu Azakhir). vi

PERSEMBAHAN Karya ini aku persembahkan kepada : 1. Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. 2. Suami dan anak-anakku tercinta yang telah memberi semangat dan dorongan moril dan materiil. 3. SDN 9 Tanjungrejo, kecamatan Jekulo, Kabupaten Kudus. 4. Seluruh keluarga, rekan dan sahabat yang memberi kesempatan, bimbingan, dan dorongan. vii

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas selesainya skripsi yang berjudul Peningkatan Hasil Belajar Matematika dengan Penerapan Model Pembelajaran Numberead Head Together pada Siswa Kelas IV SDN 9 Tanjungrejo. Skripsi ini di susun dalam bentuk Penelitian Kelas (PTK) untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga. Pelaksanaan dan penyusunan skripsi ini dapat terwujud berkat pemberian kesempatan dan bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu saya ucapkan terimakasih kepada: 1. Rektor Universitas Kristen Satya Wacana yang telah menerima penulis sebagai mahasiswa SI PSKGJ PGSD. 2. Dr. Bambang Suteng Sulasmono. M.Si, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian. 3. Herry Sanoto, S.Si, M.Pd. selaku Kaprogdi S1 PGSD FKIP UKSW Salatiga yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk menyusun skripsi. 4. Drs. Widi Raharjo. M.Pd selaku dosen pembimbing yang telah memberikan pengarahan. 5. Mardiyanto Utomo, S.Pd selaku kepala sekolah SDN 9 Tanjungrejo yang telah memberikan ijin untuk melakukan penelitian. 6. Keluargaku tercinta atas dukungan dan semangat yang di berikan selama ini. 7. Semua pihak yang telah membantu yang tidak bisa disebutkan satu persatu. viii

Semoga skripsi ini bermanfaat dan dapat dijadikan sebagai bahan acuan bagi pihak yang membutuhkan untuk perbaikan pembelajaran yang relevan dengan apa yang ada dalam skripsi ini. Salatiga, Desember 2012 Sumarsih NIM: 262011874 ix

DAFTAR ISI ABSTRAK... ii PERNYATAAN... iii LEMBAR PERSETUJUAN...iv HALAMAN PENGESAHAN... v MOTTO...vi PERSEMBAHAN... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x BAB I PENDAHULUAN...1 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Permasalahan Penelitian... 2 1.3 Cara Pemecahan Masalah... 3 1.4 Rumusan Masalah... 3 1.5 Tujuan dan Manfaat Penelitian... 4 BAB II KAJIAN PUSTAKA...6 2.1 Kajian Teori... 6 2.2 Kajian Hasil Hasil Penelitian yang Relevan... 15 2.3 Kerangka Berpikir... 16 2.4 Hipotesis Tindakan... 16 x

BAB III METODE PENELITIAN...17 3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian... 17 3.2 Variabel Penelitian... 19 3.3 Rencana Tindakan... 19 3.4 Data dan Cara Pengumpulan Data... 24 3.5 Indikator Kinerja... 25 3.6 Analisis Data... 25 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN...26 4.1 Deskripsi Awal... 26 4.2 Deskripsi Hasil Siklus I... 29 4.3 Deskripsi Hasil Siklus II... 37 4.4 Pembahasan... 45 BAB V SIMPULAN DAN SARAN...52 5.1 Simpulan... 52 5.2 Saran... 52 DAFTAR PUSTAKA...53 LAMPIRAN...54 xi

DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1. Analisis Hasil Tes Formatif Mata Pelajaran Matematika Pra Siklus.... 26 2. Ketuntasan Belajar Siswa Hasil Tes Formatif Pra Siklus.... 27 3. Nilai Tes Formatif Pra Siklus.... 28 4. Nilai Tes Formatif Siklus I.... 32 5. Ketuntasan Belajar Siswa Hasil Tes Formatif Siklus I.... 33 6. Nilai Tes Formatif Siklus I.... 34 7. Perbandingan Nilai Tes Formatif Pra Siklus dan Siklus I.... 34 8. Perbandingan Perolehan Nilai Tes Formatif Pra Siklus I dan Siklus IISiswa.... 36 9. Perbandingan Ketuntasan Belajar Pra Siklus dan Siklus I.... 36 10. Nilai Tes Formatif Siklus II.... 40 11. Ketuntasan Belajar Siswa Hasil Tes Formatif Siklus II.... 41 12. Nilai Tes Formatif Siklus II.... 41 13. Perbandingan Nilai Tes Formatif Siklus I dan Siklus II.... 42 14. Perbandingan Nilai Tertinggi dan Nilai Terendah.... 43 15. Perbandingan Ketuntasan belajar Siklus I dan Siklus II.... 44 16. Perbandingan Hasil Belajar dan Proses belajar Siklus I dan Siklus II.... 48 17. Perbandingan Nilai Tes Formatif Pra Siklus, Siklus I dan Siklus II.... 49 18. Perbandingan Nilai Pra Siklus, Siklus I dan Siklus II.... 50 19. Peningkatan Hasil Belajar Siswa dari Pra Siklus Sampai Siklus II.... 50 xii

DAFTAR GAMBAR GAMBAR Halaman 1. Nilai Hasil Tes Formatif Mata Pelajaran Matematika Pra Siklus.... 27 2. Prosentase Ketuntasan Belajar Siswa Hasil Tes Formatif Pra Siklus.... 28 3. Capaian Nilai Tes Formatif Pra Siklus.... 29 4. Analisis Hasil Tes Formatif Mata Pelajaran Matematika Pra Siklus I.... 32 5. Prosentase Ketuntasan Belajar Siswa Hasil Tes Formatif Siklus I.... 33 6. Capaian Nilai Tes Formatif Siklus I.... 34 7. Perbandingan Capaian Nilai Tes Formatif Siswa Pra Siklus dan Siklus I.... 35 8. Perbandingan Nilai Tes Formatif Pra Siklus dan Siklus I.... 36 9. Perbandingan Ketuntasan Belajar Pra Siklus dan Siklus I.... 37 10. Nilai Tes Formatif Siklus II.... 40 11. Capaian Nilai Tes Formatif Siklus II.... 42 12. Perbandingan Capaian Nilai Tes Formatif Siklus I Siklus II.... 43 13. Perbandingan Nilai Tes Formatif Pada Siklus I dan Siklus II.... 44 14. Perbandingan Ketuntasan Belajar Siklus I dan Siklus II.... 45 15. Peningkatan Nilai Rata-Rata Hasil Belajar Siswa dari Pra Siklus sampai Siklus II... 48 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Surat Ijin Penelitian.... 54 2. Jadwal Pelaksanaan PTK.... 55 3. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran.... 56 4. Daftar Nilai Siswa.... 97 5. Lembar Pengamatan.... 100 6. Foto Kegiatan.... 104 xiv