BAB III PENYAJIAN DATA. Penelitian ini meneliti tentang pengaruh yang signifikan antara variabel

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III PENYAJIAN DATA. Penelitian ini meneliti tentang pengaruh yang signifikan antara variabel"

Transkripsi

1 BAB III PENYAJIAN DATA A. Pengenalan Penelitian ini meneliti tentang pengaruh yang signifikan antara variabel iklim komunikasi organisasi terhadap kinerja karyawan. Lokasi penelitian ini di Kisel berada pada Jl. Arifin Akhmad, Pekanbaru. Penelitian ini dilakukan mulai dari bulan Desember 2013 sampai April 2014 dengan metode penelitian korelasi kuantitatif dengan menggunakan program SPSS 16 yang terdiri dari tiga bagian data yaitu identitas responden sebanyak 4 instrumen, Variabel X (Iklim komunikasi organisasi) sebanyak 15 intrumen, Variabel Y (Kinerja karyawan), sebanyak 15 instrumen. Adapun data-data tersebut sebagai berikut : B. Identitas Responden Identitas responden merupakan syarat utama untuk menetukan karakteristik maupun latar belakang responden dalam penelitian ini. Apabila identitas responden tidak sesuai dengan karakteristik yang sudah ditentukan dalam pemilihan sampel, maka responden tersebut tidak dapat diambil menjadi sampel. Data dari 48 responden adalah sebagai berikut: 1. Jenis kelamin Tabel 2 Distribusi Responden Penelitian Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Frekuensi Persentase Laki-Laki 31 Orang 65% Perempuan 17 Orang 35 % Jumlah 48 Orang 100 % 42

2 Berdasarkan tabel dapat dilihat bahwa responden Laki-laki sebesar 31 orang ( 65%) dan responden Perempuan sebanyak 17 orang ( 35%) dari seluruh jumlah responden. Berdasarkan Persentase (%) maka jumlah responden Laki-laki lebih besar dari responden perempuan. 2. Usia Distribusi pengelompokan responden berdasarkan usia dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 3 Distribusi Responden Berdasarkan Usia Usia Frekuensi Persentase 20 tahun-29 tahun 22 Orang 46% 30 tahun-39 tahun 17 rang 35% > 40 tahun 9 Orang 19% Jumlah 48 Orang 100 % Berdasarkan tabel terlihat bahwa responden dengan usia 20 tahun-29 tahun berjumlah 22 orang (46%), responden berusia 30 tahun-39 tahun berjumlah 17 orang (35%), responden berusia diatas 40 tahun atau sama berjumlah 9 orang (19%). Berdasarkan persentase (%) maka responde yang berusia 20 tahun sampai 29 tahun adalah yang paling banyak yakni sebesar 46%. 3. Tingkat Pendidikan 43

3 Tabel 4 Distribusi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Terakhir Tingkat Pendidikan Frekuensi Persentase D1 7 Orang 15% D2 5 Orang 10% D3 10 Orang 21% S1 18 Orang 37% Lainnya 8 Orang 17 % Jumlah 48 Orang 100 % Berdasarkan tabel responden dengan latar belakang Pendidikan D1 berjumlah 7 orang (15%), responden dengan latar belakang pendidikan D2 sebanyak 5 orang (10%), responden dengan latar belakang D3 sebanyak 10 orang (21%), responden dengan latar belakang Sarjana (S1) sebanyak 18 orang (37 %), sedangkan responden dengan latar belakang pendidikan lainnya (SMA/SMK) sebanyak 8 orang (17 %). Berdasarkan tabel tersebut maka dapat dilihat bahwa responden dengan latar belakang pendidikan Sarjana (S1) adalah yang palin banyak dapat dilihat dari presentasenya (%) yakni sebanyak 37%. 4. Masa Kerja Tabel 5 Distribusi Responden Berdasarkan Lama Bekerja Lama Bekerja Frekuensi Persentase Dibawah 6 bulan 2 Orang 4% 1 tahun-8 tahun 31Orang 65 % 9 tahun-20 tahun 15 Orang 31% Diatas 20 tahun 0 Orang 0 % Jumlah 48 Orang 100% 44

4 Berdasarkan tabel dapat dijelaskan bahwa responden dengan lama bekerja dibawah 6 bulan sebanyak 2 orang (4%), responden dengan lama bekerja 1 tahun-8 tahun sebanyak 31 orang (65%), responden dengan lama bekerja 9 tahun-20 tahun sebanyak 15 orang (31%), responden lama bekerja diatas 20 tahun 0%. Berdasarkan presentasenya maka terlihat bahwa responden dengan 1tahun-8tahun adalah yang paling banyak yakni sebanyak 65%. C. Iklim Komunikasi Organisasi Untuk mengetahui pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi dan Kinerja Karyawan KISEL Pekanbaru maka penulis menyajikan data-data penilaian dengan skala yang digunakan yaitu: 1- Sangat Tidak Setuju dengan pernyataan ini (STS) 2- Tidak Setuju dengan pernyataan ini (TS) 3- Cukup Setuju (CS) 4- Setuju dengan pernyataan ini (S) 5- Sangat Setuju dengan pernyataan ini (SS) 1. Kepercayaan Berikut ini disajikan data tanggapan responden tentang Iklim Komunikasi Organisasi tantang indikator Kepercayaan: Tabel 6 Atasan menganggap saya bekerja dengan profesional Sangat Setuju (SS) 14 29% 45

5 Setuju (S) 27 56% Cukup Setuju (CS) 7 15% Tidak Setuju (TS) - - Sangat Tidak Setuju (STS) - - Dari tabel tentang persepsi responden tentang seberapa jauh atasan menganggap karyawan bekerja dengan profesional dapat dijelaskan sebagai berikut 14 responden yang menjawab sangat setuju (29%), 27 responden yang menjawab setuju (56%), dan 7 responden menjawab cukup setuju (15%) dan tidak ada responden yang menjawab tidak setuju (0%), juga tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju (0%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju adalah yang paling banyak yakni 56%. Tabel 7 Atasan saya mempunyai banyak pengalaman dan lebih profesional dari pada saya. Sangat Setuju (SS) 22 46% Setuju (S) 16 33% Cukup Setuju (CS) 7 15% Tidak Setuju (TS) 3 6% Sangat Tidak Setuju (STS) - - Berikut penjelasan dari tabel persepsi responden tentang Iklim Komunikasi mengenai Atasan mempunyai banyak pengalaman dan lebih profesional dari pada karyawan bahwa 22 orang responden yang menjawab sangat setuju (46%), 16 orang responden yang menjawab setuju (33%), 7 orang responden yang menjawab cukup setuju (15%), 3 orang responden 46

6 yang menjawab tidak setuju (3%), dan tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju (0%). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab sangat setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 46%. Tabel 8 Atasan menugaskan saya untuk tugas Khusus Sangat Setuju (SS) 10 21% Setuju (S) 27 56% Cukup Setuju (CS) 5 10% Tidak Setuju (TS) 5 10% Sangat Tidak Setuju (STS) 1 2% Berikut penjelasan dari tabel persepsi responden tentang Iklim Komunikasi mengenai Atasan menugaskan karyawan untuk tugas Khusus bahwa 10 orang responden yang menjawab sangat setuju (21%), 27 orang responden yang menjawab setuju (56%), 5 orang responden yang menjawab cukup setuju (10%), 5 orang responden yang menjawab tidak setuju (10%), dan 1 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (2 %). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 56%. Tabel 9 Rekan sekerja saya banyak yang mendukung saya Sangat Setuju (SS) 14 30% Setuju (S) 16 33% Cukup Setuju (CS) 16 33% 47

7 Tidak Setuju (TS) 1 2% Sangat Tidak Setuju (STS) 1 2% Berikut penjelasan dari tabel persepsi responden tentang Iklim Komunikasi mengenai rekan sekerja banyak yang mendukung kerja karyawan bahwa 14 orang responden yang menjawab sangat setuju (30%), 16 orang responden yang menjawab setuju (33%), 16 orang responden yang menjawab cukup setuju (33%), 1 orang responden yang menjawab tidak setuju (2%), dan 1 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (2%). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab setuju dan cukup setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 33%. 2. Pembuatan Keputusan Bersama Berikut ini disajikan data tanggapan responden tentang Iklim Komunikasi Organisasi tantang indikator Pembuatan Keputusan Bersama: Tabel 10 Saya selalu memberikan saran-saran dan ide-ide yang baru kepada atasan Sangat Setuju (SS) 10 21% Setuju (S) 23 48% Cukup Setuju (CS) 12 25% Tidak B Setuju (TS) 3 6% Sangat Tidak Setuju (STS) - - Berikut penjelasan dari tabel persepsi responden tentang Iklim Komunikasi mengenai bahwa 10 orang responden yang menjawab sangat 48

8 setuju (21%), 23 orang responden yang menjawab setuju ( 48%), 12 orang responden yang menjawab cukup setuju ( 25%), 3 orang responden yang menjawab tidak setuju ( 6%), dan tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju. Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 48%. Tabel 11 Saya tidak diajak berdiskusi dan konsultasi mengenai kebijakan organisasi yang relevan dengan jabatan saya Sangat Setuju (SS) 8 17% Setuju (S) 7 15% Cukup Setuju (CS) 10 21% Tidak Setuju (TS) 17 35% Sangat Tidak Setuju (STS) 6 12% Berikut penjelasan dari tabel persepsi responden tentang Iklim Komunikasi mengenai karyawan tidak diajak berdiskusi dan konsultasi mengenai kebijakan organisasi yang relevan dengan jabatannya bahwa 8 orang responden yang menjawab sangat setuju ( 17%), 7 orang responden yang menjawab setuju ( 15%), 10 orang responden yang menjawab cukup setuju (21%), 17 orang responden yang menjawab tidak setuju (35%), dan 6 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju ( 12%). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab tidak setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 35%. Tabel 12 Saya bekerja sama dan berkomunikasi antara tim dalam mencapai tujuan organisasi 49

9 Berikut penjelasan dari tabel persepsi responden tentang Iklim Komunikasi mengenai karyawan bekerja sama dan berkomunikasi antara tim dalam mencapai tujuan organisasi bahwa 23 orang responden yang menjawab sangat setuju (48%), 18 orang responden yang menjawab setuju (38%), 5 orang responden yang menjawab cukup setuju ( 10%), 2 orang responden yang menjawab tidak setuju (4%), dan tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju (0%). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab sangat setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 48%. 3. Dukungan Sangat Setuju (SS) 23 48% Setuju (S) 18 38% Cukup Setuju (CS) 5 10% Tidak Setuju (TS) 2 4% Sangat Tidak Setuju (STS) - - Berikut ini disajikan data tanggapan responden tentang Iklim Komunikasi Organisasi tantang indikator Dukungan. Tabel 13 Di Kisel ini, setiap orang mempunyai kesempatan yang sama untuk berhasil Sangat Setuju (SS) 13 27% Setuju (S) 22 46% B Cukup Setuju (CS) 3 6% Tidak Setuju (TS) 8 17% Sangat Tidak Setuju (STS) 2 4% 50

10 Berikut penjelasan dari tabel responden tentang Iklim Komunikasi tentang dukungan organisasi terhadap karyawannya bahwa 13 orang responden yang menjawab sangat setuju (27%), 22 orang responden yang menjawab setuju (46%), 3 orang responden yang menjawab cukup setuju (6%), 8 orang responden yang menjawab tidak setuju (17%), dan 2 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (4 %). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 46%. Tabel 14 Dalam Kisel ini, saya melihat tidak ada karyawan yang berkonflik Sangat Setuju (SS) 9 19% Setuju (S) 11 23% Cukup Setuju (CS) 10 21% Tidak Setuju (TS) 13 27% Sangat Tidak Setuju (STS) 5 10% Berikut penjelasan dari tabel responden tentang Iklim Komunikasi tentang perhatian organisasi terhadap karyawannya bahwa 9 orang responden yang menjawab sangat setuju (19%), 11 orang responden yang menjawab setuju (23%), 10 orang responden yang menjawab cukup setuju (21%), 13 orang responden yang menjawab tidak setuju (27%), dan 5 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (10%). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab tidak setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 27%. 51

11 Berdasarkan pernyataan diatas dapat disimpulkan bahwa terdapat konflik atau masalah dalam organisasi karena dari persentase 27% orang yang menjawab tidak setuju dengan pernyataan disjungsi Ini sesuai dengan peneliti bahwa antar karyawan ada yang berkonflik mengakibatkan lingkungan komunikasi dalam organisasi tersebut kurang efektif. Tabel 15 Bekerja disini tidak ada pilih kasih itu membuat saya senang bekerja Sangat Setuju (SS) 9 19% Setuju (S) 15 31% Cukup Setuju (CS) 10 21% Tidak Setuju (TS) 9 19% Sangat Tidak Setuju (STS) 5 10% Berikut penjelasan dari tabel responden tentang Iklim Komunikasi tentang dukungan karyawan terhadap organisasinya bahwa 9 orang responden yang menjawab sangat setuju (19%), 15 orang responden yang menjawab setuju (31%), 10 orang responden yang menjawab cukup setuju (21%), 9 orang responden yang menjawab tidak setuju (19%), dan 5 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (10%). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 31%. 4. Keterbukaan Berikut ini disajikan data tanggapan responden tentang Iklim Komunikasi Organisasi tantang indikator Keterbukaan 52

12 . Tabel 16 Semua karyawan menerima informasi tentang peningkatan kemampuan kerja untuk mengkoordinasikan pekerjaannya dalam organisasi Sangat Setuju (SS) 3 6% Setuju (S) 20 42% Cukup Setuju (CS) 14 29% Tidak Setuju (TS) 6 13% Sangat Tidak Setuju (STS) 5 10% Berikut penjelasan dari tabel responden tentang Iklim Komunikasi tentang keterbukaan organisasi terhadap informasi tentang peningkatan kemampuan kerja untuk mengkoordinasikan pekerjaannya bahwa 3 orang responden yang menjawab sangat setuju (6%), 20 orang responden yang menjawab setuju (31%), 10 orang responden yang menjawab cukup setuju (21%), 9 orang responden yang menjawab tidak setuju (19%), dan 5 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (10%). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 31%. Tabel 17 Semua karyawan memiliki akses yang mudah terhadap informasi yang berkaitan langsung dengan pekerjaan mereka. Sangat Setuju (SS) 9 19% Setuju (S) 21 44% 53

13 Cukup Setuju (CS) 11 23% Tidak Setuju (TS) 5 10% Sangat Tidak Setuju (STS) 2 4% Berikut penjelasan dari tabel responden tentang Iklim Komunikasi tentang kemudahan karyawan untuk memperoleh informasi yang berkaitan langsung dengan pekerjaan mereka.bahwa 9 orang responden yang menjawab sangat setuju (19%), 21 orang responden yang menjawab setuju (44%), 11 orang responden yang menjawab cukup setuju (2 3%), 5 orang responden yang menjawab tidak setuju (10%), dan 2 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (4%). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 44%. Tabel 18 Tidak semua karyawan memiliki akses yang mudah terhadap informasi yang berkaitan langsung dengan pekerjaan Sangat Setuju (SS) 5 10% Setuju (S) 13 27% Cukup Setuju (CS) 15 31% Tidak Setuju (TS) 10 21% Sangat Tidak Setuju (STS) 5 10% Berikut penjelasan dari tabel responden tentang Iklim Komunikasi tentang tidak mudahannya karyawan untuk memperoleh informasi bahwa 5 orang responden yang menjawab sangat setuju (10%), 13 orang responden yang menjawab setuju (27%), 15 orang responden yang menjawab cukup 54

14 setuju (31%), 10 orang responden yang menjawab tidak setuju (21%), dan 5 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (10 %). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab cukup setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 31%. 5. Perhatian Atas Tujuan Kinerja Tinggi Berikut ini disajikan data tanggapan responden tentang Iklim Komunikasi Organisasi tantang indikator Perhatian Atas Tujuan Kinerja Tinggi: Tabel 19 Saya bersedia kerja ekstra melampaui apa yang diharapkan berhasil dan sukses Sangat Setuju (SS) 14 29% Setuju (S) 22 46% Cukup Setuju (CS) 7 15% Tidak Setuju (TS) 3 6% Sangat Tidak Setuju (STS) 2 4% Berikut penjelasan dari tabel responden tentang Iklim Komunikasi tentang keinginan karyawan bekerja ekstra untuk kesuksesan dan keberhasilan organisasi bahwa 14 orang responden yang menjawab sangat setuju (29%), 22 orang responden yang menjawab setuju (46%), 7 orang responden yang menjawab cukup setuju (15%), 3 orang responden yang menjawab tidak setuju (6%), dan 2 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (4 %). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 46%. 55

15 Tabel 20 Saya selalu bangga dapat bekerja ditempat ini Sangat Setuju (SS) 16 33% Setuju (S) 22 46% Cukup Setuju (CS) 9 19% Tidak Setuju (TS) 1 2% Sangat Tidak Setuju (STS) - - Berikut penjelasan dari tabel responden tentang Iklim Komunikasi tentang persepsi karyawan bekerja dengan bangga di organisasi bahwa 16 orang responden yang menjawab sangat setuju (33%), 22 orang responden yang menjawab setuju (46%), 9 orang responden yang menjawab cukup setuju (19%), 1 orang responden yang menjawab tidak setuju (2%), dan tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju (0 %). Hal ini menunjukkan bahwa responden yang menjawab setuju adalah yang paling banyak berdasarkan persentasenya yaitu 46%. D. Kinerja Karyawan 1. Kualitas Pekerjaan Berikut ini disajikan data tanggapan responden tentang variabel Kinerja Karyawan yang berindikator Kualitas Pekerjaan: Tabel 21 Saya menyelesaikan tugas yang diberikan dengan cepat Sangat Setuju (SS) 16 33% 56

16 Setuju B (S) 23 48% Cukup Setuju (CS) 9 19% Tidak Setuju (TS) - - Sangat Tidak Setuju (STS) - - Berikut penjelasan dari tabel persepsi karyawan menyelesaikan tugas yang diberikan dengan cepat tentang kualitas pekerjaan mereka bahwa 16 orang responden yang menjawab sangat setuju (33%), 23 orang responden yang menjawab setuju (48%), 9 orang responden yang menjawab cukup setuju (19%), tidak ada responden yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju (0%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 48%. Dari besarnya persentase pernyataan diatas menunjukkna 48% karyawan setuju tentang karyawan dapat menyelesaikan tugas dengan cepat berarti perhatian karyawan terhadap kinerja tinggi. Karena perhatian kinerja tinggi berdampak pada komunikasi yang kurang ramah ini sesuai dengan latar belakang masalah yang penulis buat. Tabel 22 Terkadang saya salah paham mengenai tugas yang diberikan Sangat Setuju (SS) 7 15% Setuju (S) 10 21% Cukup Setuju (CS) 12 25% Tidak Setuju (TS) 17 35% Sangat Tidak Setuju (STS) 2 4% 57

17 Berikut penjelasan dari tabel persepsi karyawan menyelesaikan tugas yang diberikan dengan mereka bahwa 7 orang responden yang menjawab sangat setuju (15%), 10 orang responden yang menjawab setuju (21%), 12 orang responden yang menjawab cukup setuju (25%), 17 orang responden yang menjawab tidak setuju (35%), dan 2 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (4%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab tidak setuju merupakan yang paling banyak yaitu 35%. 2. Kuantitas Pekerjaan Berikut penyajian data tanggapan responden tentang variabel Kinerja Karyawan yang Indikatornya Kuantitas Kerja: Tabel 23 Saya capek bekerja karena beban pekerjaan melebihi tugas yang diberikan B Sangat Setuju (SS) 9 19% Setuju (S) 6 12% Cukup Setuju (CS) 9 19% Tidak Setuju (TS) 14 29% Sangat Tidak Setuju (STS) 10 21% Berikut penjelasan dari tabel persepsi karyawan tentang beban pekerjaan mereka bahwa 9 orang responden yang menjawab sangat setuju (19%), 6 orang responden yang menjawab setuju (12%), 9 orang responden yang menjawab cukup setuju (19 %), 14 orang responden yang menjawab tidak setuju (29%), dan 10 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju ( 21%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab tidak setuju merupakan yang paling banyak yaitu 29%. 58

18 Tabel 24 Terkadang saya mengerjakan tugas sesuai dengan kemampuan yang dimiliki Sangat Setuju (SS) 13 27% Setuju (S) 24 50% Cukup Setuju (CS) 8 17% Tidak Setuju (TS) 2 4% Sangat Tidak Setuju (STS) 1 2% Berikut penjelasan dari tabel persepsi karyawan tentang kemampuan kerja mereka bahwa 13 orang responden yang menjawab sangat setuju (27%), 24 orang responden yang menjawab setuju (50%), 8 orang responden yang menjawab cukup setuju (17%), 2 orang responden yang menjawab tidak setuju (4%), dan 1 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju ( 2%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 50%. Tabel 25 Saya memiliki tugas lebih dari satu Sangat Setuju (SS) 13 27% Setuju (S) 18 37% Cukup Setuju (CS) 9 19% Tidak Setuju (TS) 7 15% Sangat Tidak Setuju (STS) 1 2% Berikut penjelasan dari tabel persepsi karyawan tentang banyaknya pekerjaan yang diberikan kepada mereka bahwa 13 orang responden yang 59

19 menjawab sangat setuju (27%), 18 orang responden yang menjawab setuju (37%), 9 orang responden yang menjawab cukup setuju (19%), 7 orang responden yang menjawab tidak setuju (15%), dan 1 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (2%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab tidak setuju merupakan yang paling banyak yaitu 37%. Tabel 26 Saya dapat menyelesaikan pekerjaan dalam satu hari Sangat Setuju (SS) 11 23% Setuju (S) 22 46% Cukup Setuju (CS) 10 21% Tidak Setuju (TS) 3 6% Sangat Tidak Setuju (STS) 2 4% Berikut penjelasan dari tabel tentang karyawan menyelesaikan pekerjaan yang diberikan dalam satu hari bahwa 11 orang responden yang menjawab sangat setuju (23%), 22 orang responden yang menjawab setuju (46%), 10 orang responden yang menjawab cukup setuju (21%), 3 orang responden yang menjawab tidak setuju (6%), dan 2 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (4%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 46%. 60

20 3. Ketetapan Waktu Berikut penyajian data tanggapan responden tentang variabel Kinerja Karyawan yang Indikatornya Ketetapan Waktu: Tabel 27 Saya menyelesaikan pekerjaan sebelum waktu yang telah ditentukan berakhir Sangat Setuju (SS) 12 25% Setuju (S) 22 46% Cukup Setuju (CS) 12 25% Tidak Setuju (TS) 2 4 Sangat Tidak Setuju (STS) - - Berikut penjelasan dari tabel tentang karyawan menyelesaikan pekerjaan yang diberikan sebelum waktu yang ditentukan berakhir bahwa 12 orang responden yang menjawab sangat setuju (25%), 22 orang responden yang menjawab setuju (46%), 12 orang responden yang menjawab cukup setuju (25%), 2 orang responden yang menjawab tidak setuju (4%), dan tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju (0%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 46%. Tabel 28 Saya Hadir dan melaksanakan pekerjaan tepat waktu. Sangat Setuju (SS) 14 29% Setuju (S) 24 50% 61

21 Cukup Setuju (CS) 8 17% Tidak Setuju (TS) 2 4% Sangat Tidak Setuju (STS) - - Berikut penjelasan dari tabel tentang kehadiran karyawan dan penyelesaian pekerjaan yang diberikan tepat waktu bahwa 14 orang responden yang menjawab sangat setuju (29%), 24 orang responden yang menjawab setuju (50%), 8 orang responden yang menjawab cukup setuju (17%), 2 orang responden yang menjawab tidak setuju (4%), dan tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju (0%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 50%. 4. Disiplin Kerja Berikut penyajian data tentang variabel Kinerja Karyawan yang Indikatornya Disiplin Kerja: Tabel 29 Saya pulang kerja terkadang tidak sesuai jadwal Sangat Setuju (SS) 5 10% Setuju (S) 24 50% Cukup Setuju (CS) 9 20% Tidak Setuju (TS) 5 10% Sangat Tidak Setuju (STS) 5 10% 62

22 Berikut penjelasan dari tabel tentang kedisiplinan karyawan pulang tidak sesuai jadwal bahwa 5 orang responden yang menjawab sangat setuju (10%), 24 orang responden yang menjawab setuju (50%), 9 orang responden yang menjawab cukup setuju (20%), 5 orang responden yang menjawab tidak setuju (10%), dan 5 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (10%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 50%. Tabel 30 Saya kekantor tidak langsung mengerjakan tugas. B Sangat Setuju (SS) 2 4% Setuju (S) 7 15% Cukup B Setuju (CS) 14 29% Tidak Setuju (TS) 16 34% Sangat Tidak Setuju (STS) 8 17% E Berikut penjelasan dari tabel tentang kedisiplinan karyawan mengenai kekantor tidak langsung mengerjakan tugas bahwa 2 orang responden yang menjawab sangat setuju (4%), 7 orang responden yang menjawab setuju (15%), 14 orang responden yang menjawab cukup setuju (29%), 16 orang responden yang menjawab tidak setuju (34%), dan 8 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (17%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab tidak setuju merupakan yang paling banyak yaitu 34%. 63

23 Tabel 31 Terkadang saya memanfaatkan fasilitas yang disediakan dengan efektif dan efisien Sangat Setuju (SS) 11 23% Setuju (S) 17 35% Cukup Setuju (CS) 13 27% Tidak Setuju (TS) 5 10% Sangat Tidak Setuju (STS) 2 4% Berikut penjelasan dari tabel tentang tanggapan karyawan memanfaatkan fasilitas yang efektif dan efisien bahwa 11 orang responden yang menjawab sangat setuju (23%), 17 orang responden yang menjawab setuju (35%), 13 orang responden yang menjawab cukup setuju (27%), 5 orang responden yang menjawab tidak setuju (10%), dan 2 orang responden yang menjawab sangat tidak setuju (4%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 35%. 5. Tanggung Jawab Berikut penyajian data tentang variabel Kinerja Karyawan yang Indikatornya Tanggung Jawab: Tabel 32 Saya turut memelihara alat-alat dan inventaris kerja Sangat Setuju (SS) 14 29% Setuju (S) 25 52% Cukup Setuju (CS) 9 19% 64

24 Tidak Setuju (TS) - - Sangat Tidak Setuju (STS) - - Berikut penjelasan dari tabel tentang tanggung jawab karyawan memelihara alat-alat inventaris kerja bahwa 14 orang responden yang menjawab sangat setuju (29%), 25 orang responden yang menjawab setuju (52%), 9 orang responden yang menjawab cukup setuju (19%), tidak ada responden yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju (0%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 52%. Tabel 33 Saya harus bekerja dibawah pengawasan dari atasan. Sangat Setuju (SS) 5 10% Setuju (S) 17 35% Cukup Setuju (CS) 8 17% Tidak Setuju (TS) 12 25% Sangat Tidak Setuju (STS) 6 13% Berikut penjelasan dari tabel tentang penilaian karyawan dalam mempertanggung jawabkan pekerjaannya dibawah pengawasan dari atasan bahwa 5 orang responden yang menjawab sangat setuju (10%), 17 orang responden yang menjawab setuju (35%), 8 orang responden yang menjawab cukup setuju (17%), 12 orang responden yang menjawab tidak setuju (25), dan 6 orang responden menjawab sangat tidak setuju (13%). Berdasarkan 65

25 persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 35%. Tabel 34 Hasil kerja saya lebih baik bila tidak adanya pengawasan dari atasan. Sangat Setuju (SS) 3 6% Setuju (S) 16 33% Cukup Setuju (CS) 9 19% Tidak Setuju (TS) 9 19% Sangat Tidak Setuju (STS) 10 21% Berikut penjelasan dari tabel tentang kesediaan karyawan mempertanggung jawabkan hasil kerjanya bahwa 3 orang responden yang menjawab sangat setuju (6%), 16 orang responden yang menjawab setuju (33%), 9 orang responden yang menjawab cukup setuju (19%), 9 orang responden yang menjawab tidak setuju (19), dan 10 orang responden menjawab sangat tidak setuju (21%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 33%. Tabel 35 Saya senang bekerja dalam tim Sangat Setuju (SS) 26 54% Setuju (S) 15 31% Cukup B Setuju (CS) 4 8% Tidak Setuju (TS) - - Sangat Tidak Setuju (STS) 3 6% 66

26 Berikut penjelasan dari tabel tentang kesediaan karyawan serta perilaku karyawan bekerja dalam tim bahwa 26 orang responden yang menjawab sangat setuju (54%), 15 orang responden yang menjawab setuju (31%), 4 orang responden yang menjawab cukup setuju ( 8%), tidak ada responden yang menjawab tidak setuju (0%), dan 3 orang responden menjawab sangat tidak setuju ( 6%). Berdasarkan persentasenya maka responden yang menjawab setuju merupakan yang paling banyak yaitu 54%. E. Uji Validitas dan Reabilitas Untuk menguji validitas dan reabilitas instrumen, penulis menggunakan alat bantu SPSS 16.0 dengan menggunakan nilai alpha sebesar 0,5% dari seluruh responden yang berjumlah 48 orang. 1. Uji validitas dan reabilitas variabel X (pengaruh iklim komunikasi) a. Uji validitas Uji validitas adalah ketepatan atau kecermatan suatu instrumen dalam mengukur apa yang ingin diukur. Uji validitas diperoleh dengan cara mengkorelasi setiap skor indikator dengan total skor indikator variabel. Kemudian hasil korelasi dibandingkan dengan nilai kritis pada taraf signifikan 0,05. Salah satu cara untuk menguji validitas yang dikembangkan adalah dengan membandingkan nilai r hitung dengan r tabel untuk degree of freedom (df) = n, dalam hal ini n adalah jumlah sampel. Pada penelitian ini sampel berjumlah 48. Sehingga dalam penelitian ini besarnya df dapat 67

27 dihitung sebesar dengan df = 48 maka diperoleh r tabel sebesar (α=5%). Tabel 36 Nilai validitas variabel X (Pengaruh iklim Komunikasi Organisasi) No. Indikator Corected Item Total Corelation (r hitung ) r tabel Keterangan 1 Kepercayaan 0,420 0,284 Valid 2 Pembuatan keputusan bersama 0,403 0,284 Valid 3 Dukungan 0,442 0,284 Valid 4 Keterbukaan 0,409 0,284 Valid 5 Perhatian atas kinerja tinggi 0,502 0,284 Valid Sumber : Data Olahan 2014 Dari tabel 36 dapat diketahui bahwa 5 indikator untuk variabel X (pengaru Iklim Komunikasi Organisasi) yang nilai correlations product moment dari masing-masing indikator lebih besar dari r tabel (correlations product moment tabel) sebesar 0,284 sehingga dapat dikatakan indikator tersebut valid maka pernyataan masing-masing indikator dikatakan valid. b. Uji reabilitas Uji realibilitas adalah untuk mengetahui konsisten alat ukur, apakah alat pengukur yang digunakan dapat diandalkan dan tetap konsisten jika pengukuran tersebut diulang. Untuk uji realibilitas digunakan Teknik Alpha Cronbach, dimana suatu instrument dapat dikatakan handal (reliable) bila memiliki koefisien keandalan atau alpha sebesar 0,6 atau lebih. 68

28 Tabel 37 Nilai reabilitas variabel X (pengaruh iklim komunikasi organisasi) Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items Sumber : Hasil Olahan Data SPSS 16 Berdasarkan tabel 37 diatas, terlihat bahwa nilai Croanbach s Alpha pengaruh iklim komunikasi organisasi sebesar 0,824. Hal ini berarti bahwa, nilai ini telah melewati syarat untuk realibilitas karena memiliki korelasi > dari 0.6 atau diatas 60%. Maka dapat dikatakan bahwa iklim komunikasi organisasi teruji realibilitasnya. 2. Uji validitas dan reabilitas variabel Y (kinerja karyawan) a. Uji validitas Uji validitas adalah ketepatan atau kecermatan suatu instrumen dalam mengukur apa yang ingin diukur. Uji validitas diperoleh dengan cara mengkorelasi setiap skor indikator dengan total skor indikator variabel. Kemudian hasil korelasi dibandingkan dengan nilai kritis pada taraf signifikan 0,05. Salah satu cara untuk menguji validitas yang dikembangkan adalah dengan membandingkan nilai r hitung dengan r tabel untuk degree of freedom (df) = n, dalam hal ini n adalah jumlah sampel. Pada penelitian ini sampel berjumlah 48. Sehingga dalam penelitian ini besarnya df dapat 69

29 dihitung sebesar dengan df = 48 maka diperoleh r tabel sebesar (α=5%). Tabel 38 Uji validitas variabel Y (kenerja karyawan) No. Indikator Corected r tabel Keterangan Item Total Corelation (r hitung ) 1 Kualitas pekerjaan 0,520 0,284 Valid 2 Kuantitas pekerjaan 0,433 0,284 Valid 3 Ketetapan waktu 0,484 0,284 Valid 4 Disiplin kerja 0,484 0,284 Valid 5 Tanggung jawab 0,412 0,284 Valid Sumber: Data Olahan 2014 Dari tabel 38 dapat diketahui bahwa 5 indikator untuk variabel Y (kinerja karyawan) yang nilai correlations product moment dari masingmasing indikator lebih besar dari r tabel (correlations product moment tabel) sebesar 0,284 sehingga dapat dikatakan indikator-indikator tersebut valid maka pernyataan masing-masing indikator dikatakan valid. b. Uji reabilitas Uji realibilitas adalah untuk mengetahui konsisten alat ukur, apakah alat pengukur yang digunakan dapat diandalkan dan tetap konsisten jika pengukuran tersebut diulang. Untuk uji realibilitas digunakan Teknik Alpha Cronbach, dimana suatu instrument dapat dikatakan handal (reliable) bila memiliki koefisien keandalan atau alpha sebesar 0,6 atau lebih. 70

30 Tabel 39 Nilai reabilitas variabel Y (kinerja karyawan) Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items Sumber : Data Olahan 2014 Berdasarkan tabel 39 diatas, terlihat bahwa nilai Croanbach s Alpha kepuasan pelanggan sebesar 0,833. Hal ini berarti bahwa, nilai ini telah melewati syarat untuk realibilitas karena memiliki korelasi > dari 0.6 atau diatas 60%. Maka dapat dikatakan bahwa kinerja karyawan teruji realibilitasnya. F. Uji Normalitas Uji Normalitas bertujuan untuk menguji apakah dalam model regresi, variabel terikat dan variabel bebas keduanya mempunyai distribusi normal atau tidak. Model regresi yang baik adalah memiliki distribusi dan data normal atau mendekati normal. Normalitas dapat dideteksi dengan menggunakan uji statistik yaitu Kolmogoro-Smirnov Test. Deteksi normalitas dilihat dengan menggunakan Normal P-P Plot of Regresions Standar Residual. 71

31 Gambar 3 Normal Probility Dari chart normal P-P Plot Of Regresions Standartlized Residual terlihat bahwa data-data menyebar disekitar garis diogonal, serta uji normalitas penyebarannya mengikuti arah garis diagonal maka regresi memenuhi asumsi normalitas. G. Analisis Regresi Linier Sederhana Analisis regresi linier sederhana adalah hubungan secara linier antara satu variabel independen (X) dengan variabel dependen (Y). Analisis ini untuk mengetahui arah hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen apakah positif atau negatif dan untuk memprediksi nilai dari variabel independen mengalami kenaikan atau penurunan. Rumus regresi linier sederhana sebagai berikut : Y = a +bx 72

32 Tabel 40 Regresi linier sederhana Coefficients a Unstandardized Coefficients Standardize d Coefficients Model B Std. Error Beta t Sig. 1 (Constant) Iklimkomunikasiorg anisasi a. Dependent Variable: kinerjakaryawan Sumber : Hasil Data Olahan SPSS 16 Persamaan regresi dari hasil perhitungan statistik didapatkan sebagai berikut: Y = 39, ,265 X Arti persamaan regresi linier tersebut adalah: a. Konstansta sebesar 39,079 menyatakan bahwa jika variabel independen tetap, maka variabel dependen adalah sebesar 39,079. b. Koefisien regresi X = 0,265, menunjukkan bahwa Iklim Komunikasi Organisasi (X) berpengaruh positif terhadap Kinerja Karyawan (Y). Artinya, jika setiap kali variabel Iklim Komunikasi Organisasi (X) bertambah satu maka variabel Kinerja Karyawan (Y) akan be rtambah sebesar 0,265 dan data signifikan. H. Analisis Koefisien Determinasi (R 2 ) Analisis Koefisien determinasi digunakan untuk mengetahui persentase sumbangan pengaruh variabel (X) Iklim komunikasi Organisasi secara serentak 73

33 terhadap variabel (Y) Kinerja Karyawan. Koefisien determinasi ini menunjukkan seberapa besar persentase variasi variabel (X) Iklim Komunikasi yang digunakan dalam penelitian ini mampu menjelaskan variasi variabel (Y). Hasil yang diperoleh dengan menggunakan program statistik terlihat pada tabel berikut ini: Tabel 41 Koefisien Determinasi Model Summary b Adjusted R Std. Error of the Model R R Square Square Estimate Durbin-Watson a a. Predictors: (Constant), Iklimkomunikasiorganisasi b. Dependent Variable: Kinejakaryawan Berdasarkan tabel diatas diperoleh angka R 2 (R Square) senilai 0,146 atau ( 14,6%). Hal ini menunjukkan bahwa persentase sumbangan pengaruh variabel iklim komunikasi organisasi terhadap variabel kinerja karyawan 14,6%. Atau variasi variabel iklim komunikasi organisasi yang digunakan dalam penelitian ini mampu menjelaskan senilai 14,6% variasi variabel kinerja karyawan. Sedangkan sisanya senilai 85,4% dipengaruhi atau dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini (Priyatno, 2002: 80) I. Uji Korelations Dalam penelitian ini, untuk mengetahui atau membuktikan adanya pengaruh iklim komunikasi organisasi terhadap kinerja karyawan yaitu antara 74

34 variabel independent dan variabel dependen maka penulis menggunakan rumus korelasi product moment dan diolah menggunakan data SPSS Dalam memproses data, penulis menggunakan bantuan perangkat komputer melalui program SPSS ( Statistical Program Society Science) versi 16.0 for windows SPSS merupakan salah satu paket program komputer yang digunakan dalam mengolah data statistik. Kemudian setelah diketahui besarnya hubungan antara variabel X dan Y, maka penulis akan menginterpretasikan nilai tersebut kepada tabel berikut untuk mengetahui seberapa besar hubungan pengaruh antara variabel iklim komunikasi organisasi terhadap kinerja karyawan. Tabel 42 Interpretasi Koefisien Korelasi Product Moment Interval Nilai r* Interpretasi 0,00 0,199 Sangat Rendah 0,20 0,399 Rendah 0,40 0,599 Cukup kuat 0,60 0,799 Kuat 0,80 1,000 Sangat Kuat Untuk mengetahui seberapa besar korelasi antara variabel iklim komunikasi organisasi terhadap kinerja karyawan yaitu menggunakan, program SPSS versi 16.0 for windows, adapun hasil dari analisis tersebut adalah : 75

35 Tabel 43 Uji Korelasi Iklimkomunikasiorgani sasi Kinejakaryawan Pearson Correlation Correlations Iklimkomuni kasiorganisas i Kinejakaryawan ** Sig. (1-tailed).004 N Pearson Correlation Sig. (1-tailed) ** 1 N **. Correlation is significant at the 0.01 level (1-tailed). Sumber: Data Olahan 2014 Berdasarkan tabel 43 dapat dijelaskan bahwa dengan nilai yang diperoleh senilai 0,382 dan nilai sig. 0,004 lebih kecil dari 0,01 berarti terdapat hubungan yang rendah namun signifikan antara iklim komunikasi organisasi terhadap kinerja karyawan yaitu berada pada interval 0,20-0,399. Dengan demikian terdapat hubungan rendah antara iklim komunikasi organisasi terhadap kinerja karyawan. J. Uji Hipotesis (Uji t) Uji t digunakan untuk mengetahui suatu perumusan sementara mengenai suatu hal yang dibuat untuk menjelaskan hal itu dan juga dapat menuntut/ mengarahkan penyelidikan selanjutnya (Husein Umar, 2009:104). Pengujian 76

36 ini bertujuan untuk menjawab hipotesis sebelumnya. Hasil uji parsial (t) da pat dilihat pada tabel: Tabel 44 Uji Hipotesis Coefficients a Unstandardized Coefficients Standardize d Coefficients Model B Std. Error Beta t Sig. 1 (Constant) Iklimkomunikasiorg anisasi a. Dependent Variable: kinerjakaryawan Sumber : hasil olahan data spss 16 tahun 2014 Berdasarkan tabel diatas diperoleh nilai t hitung sebesar 2,801, sedangkan nilai t tabel berdasarkan tingkat signifikansi sebesar 0,05 dengan df = n - k (pada penelitian ini df = 48-2 = 46). Sehingga didapatkan nilai t tabel 1,684 (Jalaluddin Rakhmat, 2004:176). Disimpulkan bahwa t hitung 2,801 > t tabel 1,684. Artinya ada pengaruh yang signifikan antara iklim komunikasi terhadap kinerja karyawan di Kisel Pekanbaru. 1. t hitung > dari t tabel, maka H 0 ditolak dan Ha diterima, artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara iklim komunikasi organisasi terhadap kinerja karyawan di Kisel Pekanbaru. 2. t hitung < dari t tabel maka H 0 diterima dan Ha ditolak artinya tidak ada pengaruh yang signifikan antara iklim komunikasi organisasi terhadap kinerja karyawan di Kisel Pekanbaru. 77

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN Analisis pada bab ini dilakukan dari hasil kuisioner yang telah dikumpulkan. Responden dalam penelitian ini adalah pelanggan yang memiliki hubungan kerja dalam pemanfaatan
