PENGARUH PENAMBAHAN KONSENTRASI JUS TOMAT PADA MEDIA VACIN DAN WENT (VW) TERHADAP PERTUMBUHAN PLANLET ANGGREK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PENAMBAHAN KONSENTRASI JUS TOMAT PADA MEDIA VACIN DAN WENT (VW) TERHADAP PERTUMBUHAN PLANLET ANGGREK"

Transkripsi

1 PENGARUH PENAMBAHAN KONSENTRASI JUS TOMAT PADA MEDIA VACIN DAN WENT (VW) TERHADAP PERTUMBUHAN PLANLET ANGGREK Dendrobium conanthum SECARA IN VITRO SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Biologi OLEH: NUR LATIFA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2016 ii

2 LEMBAR PERSETUJUAN Nama : Nur Latifa NIM : Jurusan : Pendidikan Biologi Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan Judul Skripsi : Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media Vacin dan Went (VW) terhadap Pertumbuhan Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro sebagai Sumber Belajar Biologi Diajukan untuk Dipertanggung Jawabkan dihadapan Dewan Penguji Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Strata Satu (1) Pada Jurusan Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang Menyetujui, Pembimbing I Pembimbing II (Dra. Lise Chamisijatin, M.Pd) (Dr. Iin Hindun, M.Kes) iii

3 SURAT PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Nur Latifa Tempat tanggal lahir : Probolinggo, 26 November 1994 NIM : Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan Program Studi : Pendidikan Biologi Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa: 1. Skripsi dengan judul Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media Vacin dan Went (VW) terhadap Pertumbuhan Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro sebagai Sumber Belajar Biologi adalah hasil karya saya, dan dalam naskah skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik di suatu Perguruan Tinggi, dan tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, baik sebagian atau keseluruhan, kecuali secara tertulis terkutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar pustaka. 2. Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini dapat dibuktikan terdapat unsurunsur plagiasi, saya bersedia skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang saya peroleh dibatalkan, serta diproses dengan ketentuan hukum yang berlaku. 3. Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty non eksklusif. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. Malang, 29 Oktober 2016 yang menyatakan, Meterai Rp ,- Nur Latifa NIM : iv

4 LEMBAR PENGESAHAN Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang dan diterima untuk memenuhi Sebagian dari Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana (S1) Pendidikan Biologi Mengesahkan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang Malang, 29 Oktober 2016 Dekan (Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes) Dewan Penguji 1. Dra. Lise Chamisijatin, M.Pd Dra. Iin Hindun, M.Kes Dr. Lud Waluyo, M.Kes Dwi Setyawan, M.Pd v

5 MOTTO DAN PERSEMBAHAN m Dan katakanlah, Ya Tuhanku, tambahkanlah ilmu kepadaku. (QS. Taahaa: 114) Barang siapa yang menapaki suatu jalan dalam rangka mencari ilmu, maka Allah akan memudahkan baginya jalan ke Surga. (HR. Ibnu Majah dan Abu Dawud) Banyak orang yang tamak mengejar ilmu dan sibuk menumpuknya hingga setinggi gunung. Seolah ia lupa bahwa memiliki ilmu yang bermanfaat jauh lebih baik meski hanya segunduk tanah. Dengan hati yang tulus dan penuh rasa syukur, saya persembahkan karya ini untuk orang-orang terdekat dan selalu mencintaiku: Ibunda yang tak pernah lelah merayu Allah dalam doanya. Ayahanda yang telah rela meneteskan ribuan keringat demi pendidikan putrinya. Nenek yang selalu menasehati cucunya dalam kebaikan. Keluarga Dd Orchid Nursery yang selalu memberikan motivasi dan dukungan besar dalam penelitian saya. Para sahabat dan orang-orang terkasih, serta teman teman yang selalu mengingatkan saya untuk menjalani hari-hari dengan optimis. Almamaterku tercinta Universitas Muhammadiyah Malang vi

6 KATA PENGANTAR Syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah Subhanahu wa ta ala, yang telah melimpahkan berkah, rahmat, taufik, hidayah dan juga inayah- Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan tugas akhir skripsi sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Biologi di Fakultas Keguruan dan Ilmu pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang dengan judul Pengaruh Konsentrasi Penambahan Jus Tomat pada Media Vacin & Went (VW) terhadap Pertumbuhan Planlet Anggrek Dendrobium conanthum Secara In Vitro Sebagai Sumber Belajar Biologi. Shalawat dan salam semoga tetap tercurahkan kepada guru teladan seluruh manusia yakni Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wasallam. Penulisan skripsi ini tidak akan terselesaikan dengan baik tanpa adanya bantuan tenaga, informasi, bimbingan dan motivasi dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besranya kepada: 1. Bapak Dr. Poncojari Wahyono, M. Kes selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang. 2. Ibu Dr. Yuni Pantiwati, M.M., M.Pd. selaku Ketua Jurusan Pendidikan Biologi. 3. Ibu Dra. Lise Chamisijatin, M.Pd. selaku Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan petunjuk serta saran dalam penyusunan skripsi ini. 4. Ibu Dr. Iin Hindun, M.Kes. selaku Dosen Pembimbing II yang dengan penuh kesabaran memberikan bimbingan dan motivasi kepada penulis hingga skripsi ini dapat terselesaikan. 5. Bapak dan Ibu Dosen Pendidikan Biologi Universitas Muhammadiyah Malang yang telah memberikan bekal ilmu dan pengetahuan selama kuliah. 6. Ibunda Siti Kholifa dan Ayahanda Husaini atas segala kasih sayang, pengorbanan serta doa yang tiada ujungnya. 7. Teman-teman biologi angkatan 2012 dan kontrakan Al-Hilal yang selalu memberikan dukungan, semangat, bantuan, serta doanya. 8. Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu, terima kasih atas bantuan, motivasi dan dukungannya. vii

7 Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat kepada berbagai pihak, serta dapat memotivasi berkembangnya studi dan penelitian lebih lanjut. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari berbagai pihak untuk perbaikan karya ini. Malang, 29 Oktober 2016 Penulis, Nur Latifa viii

8 DAFTAR ISI Halaman Sampul Luar... i Halaman Sampul Dalam... ii Halaman Persetujuan... iii Halaman Pernyataan... iv Halaman Pengesahan... v Halaman Motto dan Persembahan... vi Kata Pengantar... vii Abstrak... ix Daftar Isi... xi Daftar Tabel... xiv Daftar Gambar... xv Daftar Lampiran... xvi BAB I Pendahuluan 1.1. Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Batasan Penelitian Definisi Istilah... 7 BAB II Tinjauan Pustaka 2.1. Anggrek Dendrobium Morfologi Anggrek Dendrobium Syarat Tumbuh Anggrek Dendrobium Sistem Perbanyakan Anggrek Dendrobium Kultur In Vitro Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan secara In Vitro Eksplan Sub Kultur Media Tomat Peranan Tomat dan Media VW terhadap Pertumbuhan Planlet Anggrek Sumber Belajar Pengertian Sumber Belajar Klasifikasi Sumber Belajar Ciri-ciri Sumber Belajar Fungsi Sumber Belajar Kriteria Pemilihan Sumber Belajar Syarat Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Pemanfaatan Hasil Penelitian dalam Bentuk Jurnal Kerangka Konseptual dan Hipotesis Kerangka Konseptual Hipotesis Penelitian BAB III Metode Penelitian 3.1. Jenis Penelitian Waktu dan Tempat Penelitian Populasi dan Sampel ix

9 Populasi Sampel Teknik Sampling Variabel Penelitian Variabel Bebas Variabel Terikat Variabel Kontrol Definisi Operasional Variabel Rancangan Penelitian Prosedur Penelitian Alat Bahan Tahap Pelaksanaan Pembuatan Jus Tomat dan Penentuan Konsentrasi Pembuatan Media Kultur Penanaman Sub Kultur Prosedur Pengumpulan Data Sumber Data Metode Pengumpulan Data Teknik Analisis Data BAB IV Hasil dan Pembahasan 4.1. Hasil Penelitian Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Persentase Hidup Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Tinggi Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Daun Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media terhadap Jumlah Akar Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Tunas Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Pembahasan Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Persentase Hidup Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Tinggi Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Daun Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro x

10 Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Akar Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Tunas Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Analisis Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Pemanfaatan Hasil Penelitian dalam Bentuk Jurnal BAB V Penutup 5.1 Kesimpulan Saran Daftar Pustaka xi

11 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Komposisi Zat Anorganik pada Media Vacin dan Went Tabel 4.1 Persentase Hidup Planlet Anggrek Dendrobium conanthum Tabel 4.2 Hasil Ringkasan Uji Kruskall Wallis Pengaruh Konsentrasi Penambahan Jus Tomat pada Media VW terhadap Persentase Hidup Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro 43 Tabel 4.3 Tinggi Planlet Anggrek Dendrobium conanthum Tabel 4.4 Hasil Ringkasan Uji Anava Satu Faktor Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Tinggi Planlet Dendrobium conanthum secara In Vitro Tabel 4.5 Hasil Ringkasan Uji Duncan 5% Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Tinggi Planlet Dendrobium conanthum secara In Vitro Tabel 4.6 Jumlah Daun Planlet Anggrek Dendrobium conanthum Tabel 4.7 Hasil Ringkasan Uji Anava Satu Faktor Pengaruh Penambahan Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Daun Planlet Dendrobium conanthum Tabel 4.8 Hasil Ringkasan Uji Duncan 5% Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Daun Planlet Dendrobium conanthum secara In Vitro Tabel 4.9 Jumlah Akar Planlet Anggrek Dendrobium conanthum Tabel 4.10 Hasil Ringkasan Uji Anava Satu Faktor Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Akar Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Tabel 4.11 Hasil Ringkasan Uji Duncan 5% Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Akar Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Tabel 4.12 Jumlah Tunas Planlet Anggrek Dendrobium conanthum Tabel 4.13 Hasil Ringkasan Uji Anava Satu Faktor Pengaruh Penambahan Konsentrasi Jus Tomat pada Media VW terhadap Jumlah Tunas Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Tabel 4.14 Hasil Rekapitulasi Rerata Pengaruh Konsentrasi Penambahan Jus Tomat pada Media VW terhadap Pertumbuhan Planlet Anggrek Dendrobium conanthum secara In Vitro Tabel 4.15 Modifikasi Silabus terhadap Silabus Pemerintag Tabel 4.16 Perbandingan Silabus Pemerintah dan Usulan Pengembangan Silabus xii

12 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Konseptual Gambar 3.1 Skema Rancangan Penelitian Gambar 3.2 Denah Rancangan Acak Lengkap (RAL) Gambar 3.3 Prosedur Kerja Pelaksanaan Penelitian xiii

13 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Pembuatan Media Vacin dan Went Lampiran 2. Penanaman Sub Kultur Lampiran 3. Hasil Pengamatan selama 8 MSI Lampiran 4. Hasil Uji Normalita (liliefors) Lampiran 5. Hasil Uji Homogenitas Lampiran 6. Hasil Uji Kruskall Wallis Lampiran 7. Hasil Uji Ananlisis Varian Satu Arah Lampiran 8. Hasil Uji Duncan s 5 % Lampiran 9. Tabel F untuk Analisis Varians Lampiran 10. Silabus Lampiran 11. Pemanfaatan Sumber Belajar sebagai Jurnal Ilmiah Lampiran 12. Surat Permohonan Izin xiv

14 DAFTAR PUSTAKA Alfakihuddin Pengaruh Pupuk Majemuk NPK dalam Media Agar pada Subkultur Anggrek Bulan Raksasa (Phalaenopsis gigantea). Skripsi. Malang: UIN Maulana Malik Ibrahim Andiani, Y Usaha Pembibitan Anggrek dalam Botol (Teknik In Vitro). Yogyakarta: Penerbit Pustaka Batu Press Amalia, R., dkk Pengaruh Jenis dan Konsentrasi Vitamin terhadap Pertumbuhan dan Perkembangan Biji Dendrobium laxiflorum J.J Smith secara In Vitro. Jurnal Sains dan Seni Pomits (1) 1: 1-6 Badriyah, L Pengaruh Sumber Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi di SMP Bakti Mulya 400 Pondok Pinang Jakarta Selatan. Skripsi. Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah Badan Pusat Statistik Produksi Tanaman Hias di Indonesia (online) ( Indonesia ). Diakses 25 Februari 2016 Desai, N. and G. W. Chism Changes In Cytokinin Activity In The Ripening Tomato Fruit. Journal of Food Science 43: Dressler, R. and C. Dodson Classification and Phylogeny in Orchidaceae. Annals of the Missouri Botanic Garden 47: Dwiyani, R., dkk Konservasi Anggrek Alam Indonesia Vanda tricolor Lindl. varietas suavis melalui Kultur Embrio secara In Vitro. Jurnal Bumi Lestari (12) 1: Gunawan, L. W Teknik Kultur Jaringan Tumbuhan. Bogor: IPB Hutami, S Ulasan Masalah Pencoklatan Pada Kultur Jaringan. Jurnal AgroBiogen (4) 2: Hendaryono, dkk Teknik Kultur Jaringan. Yogyakarta: Penerbit Kanisius Indriani Efektivitas Substitusi Sitokinin dengan Air Kelapa pada Medium Multiplikasi Tunas Krisan (Chrysanthemum indicum L.) Secara In Vitro. Skripsi. Universitas Negeri Semarang Kasiram, M Metodologi Penelitian Kuantitatif Kualitatif. Malang: UIN Malang Press Muharyati, dkk Pertumbuhan Anggrek Vanda helvola pada Media yang Diperkaya Jus Tomat. Jurnal Metamorfosa (2) 2: xv

15 Mulyasa Kurikulum Berbasis Kompetensi. Bandung: Remaja Rosdakarya Maslukhah, U., Ekstrak Pisang Sebagai Suplemen Media MS dalam Media Kultur Tunas Pisang Rajabulu (Musa paradisiaca L. Aab. Group) In Vitro. Skripsi. Bogor: Fakultas Pertanian IPB Nisa, C Kultur Jaringan Beberapa Kultivar Buah Pisang (Musa paradisiaca L.) dengan Pemberian Campuran NAA dan Kinetin. Bioscientiae (2) 2: Neumann, K-H., Kumar, A., dan Imani, J Plant Cell and Tissue Culture- A Tool in Biotechnology, Basics and Application. Berlin: Springer-Verlag Nugrahani, dkk Modul 2 Dasar Bioteknologi Tanaman Teknik Propagasi Secara In Vitro. Surabaya: Fakultas Pertanian Universitas Pembangunan Nasional Veteran Nurhayati, Yatie Pengaruh Penambah Macam dan Konsentrasi Bubur Bayi Instant terhadap Pertumbuha Planlet Anggrek Dendrobium macrophylum secara In Vitro. Skripsi. Universitas Muhammadiyah Malang Panjaitan, E Respons Pertumbuhan Tanaman Anggrek (Dendrobium sp.) terhadap Pemberian BAP dan NAA secara In Vitro. Jurnal Penelitian Bidang Ilmu Pertanian (3) 3: Parnata, Panduan Budidaya dan Perawatan Anggrek. Jakarta: Penerbit Agromedia Pustaka Puspa, I.I, Pengujian Berbagai Media Sapih Sederhana untuk Pertumbuhan Planlet Dendrobium Jakarta Molek Hasil Kultur Jaringan. Skripsi: IPB Pramono, Eko Perkecambahan Benih. Lampung: Universitas Lampung Prasetyo, C.H Teknik Kultur Jaringan Anggrek Dendrobium sp. di Pembudidayaan Anggrek Widorokandang Yogyakarta. Tugas Akhir D3. Fakultas Pertanian. Universitas Sebelas Maret Rupawan, I. M., dkk Pertumbuhan Anggrek Vanda (Vanda sp.) pada Berbagai Komposisi Media secara In Vitro. Jurnal Arotekbis (2) 5: Sulistianingsih, R., dkk Peningkatan Kualitas Anggrek Dendrobium Hibrida dengan Pemberian Kolkhisin. Jurnal Ilmu Pertanian (11) 1: Salisbury, F. B. dan C.W. Ross Fisiologi Tumbuhan Jilid I. Bandung: ITB Simatupang, S Pengkajian Perbanyakan Dendrobium Tin Suharto dari Biji ke Protocorm like body (Plb) ke Plantlet. Prosiding Seminar Nasional: xvi

16 Sudjana, dkk Teknologi Pengajaran. Bandung: Sinar Baru Sugiyono Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta Suryowinoto Pemuliaan Tanaman Secara In vitro. Yogyakarta: Penerbit Kanisius Soeharto, K Teknologi Pembelajaran Pendekatan Sistem, Konsep, dan Model, SAP, Evaluasi, Sumber Belajar dan Media. Surabaya: SIC Syammiah Jenis Senyawa Organik Suplemen pada Medium Knudson C untuk Pertumbuhan Protocorm Like Bodies Dendrobium Bertacong Blue X Dendrobium Undulatum. Jurnal Floratek 2: Tarmizi, A Makalah Bentuk-Bentuk Sumber Belajar (Online), ( Diakses pada tanggal 16 Februari 2016 Tuhuteru, S., dkk Pertumbuhan dan Perkembangan Anggrek Dendrobiun anosmum pada Media Kultur In Vitro dengan Beberapa Konsentrasi Air Kelapa. Agrologia (1) 1: 1-12 Tim Pascasarjana UB Pedoman Penulisan Artikel Publikasi Ilmiah. Artikel. Program Pascasarjana UB. Malang Widiastoety, D Menghasilkan Anggrek Silangan. Depok: Penebar Swadaya Widiastoety, D Pemanfaatan Ekstrak Ragi dalam Kultur In Vitro Planlet Media Anggrek. Jurnal Hortikultur (13) 2: Widiastoety, D. dan Nurmalinda Pengaruh Suplemen Nonsintetik terhadap Pertumbuhan Planlet Anggrek Vanda. Jurnal Hort (20) 1: Widiastoety, D., dkk Potensi Anggrek Dendrobium dalam Meningkatkan Variasi dan Kualitas Anggrek Bunga Potong. Jurnal Litbang Pertanian (29) 3: Widiastoety, D Pengaruh Auksin dan Sitokinin terhadap Pertumbuhan Planlet Anggrek Mokara (Effect of Auxin and Cytokinin on the Growth of Mokara Orchid Plantlets). Jurnal Hortikultura (24) 3: Wijayani, dkk Pertumbuhan Tunas dan Struktur Anatomi Protocorm Like Body Anggrek Grammatophyllum scriptum (Lindl.) BI. dengan Pemberian Kinetin dan NAA. Bioteknologi (4) 2: Yanti, R Pengayaan Nutrisi pada Media Vacin dan Went terhadap Pertumbuhan Planlet Anggrek Dendrobium spectabile. Agroteknologi: 1-13 xvii

17 Zulkarnain Kultur Jaringan Tanaman, Solusi Perbanyakan Tanaman Budidaya. Jakarta: Bumi Aksara xviii

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Anggrek adalah tanaman hias yang banyak diminati oleh para kolektor

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Anggrek adalah tanaman hias yang banyak diminati oleh para kolektor BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Anggrek adalah tanaman hias yang banyak diminati oleh para kolektor anggrek maupun masyarakat pada umumnya. Anggrek menjadi daya tarik tersendiri karena bunganya yang
