PENGARUH WARNA RUANG KERJA TERHADAP KENYAMANAN DOSEN DEPARTEMEN PSIKOLOGI INDUSTRI DAN ORGANISASI FAKULTAS PSIKOLOGI USU SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH WARNA RUANG KERJA TERHADAP KENYAMANAN DOSEN DEPARTEMEN PSIKOLOGI INDUSTRI DAN ORGANISASI FAKULTAS PSIKOLOGI USU SKRIPSI"

Transkripsi

1 PENGARUH WARNA RUANG KERJA TERHADAP KENYAMANAN DOSEN DEPARTEMEN PSIKOLOGI INDUSTRI DAN ORGANISASI FAKULTAS PSIKOLOGI USU SKRIPSI Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Psikologi Oleh: EVA VIOLESIA BANGUN FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA GENAP, 2013/ 2014 i

2 PENGARUH WARNA RUANG KERJA TERHADAP KENYAMANAN DOSEN DEPARTEMEN PSIKOLOGI INDUSTRI DAN ORGANISASI FAKULTAS PSIKOLOGI USU Eva Violesia Bangun dan Gustiarti Leila, Dra, M.Psi, psikolog ABSTRAK Kenyamanan dalam bekerja merupakan hal yang diinginkan oleh tiap pekerja dan secara tidak langsung merupakan prediktor yang penting dalam efisensi operasional perusahaan seperti produktivitas, kepuasan kerja, kesejahteraan, dan keselamatan kerja. Menciptakan lingkungan fisik kerja yang nyaman adalah salah satu cara dalam meningkatkan kenyamanan dalam bekerja dan warna merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi lingkungan kerja yang nyaman. Pemberian kombinasi warna yaitu mengecat dinding ruang kerja PIO dengan warna hijau dan menambah aksesoris ruangan dengan warna ungu pada bunga plastik dan warna merah pada taplak meja adalah bentuk perlakuan dalam penelitian ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh warna ruang kerja terhadap kenyamanan dosen Departemen PIO. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode eksperimen. Desain yang digunakan adalah Quasi Experimental Design dengan jenis one group pretest-posttest design. Jumlah subjek dalam penelitian ini adalah 7 orang dosen Departemen PIO. Hasil analisis statistik dengan menggunakan uji peringkat bertanda Wilcoxon menunjukkan seluruh subjek penelitian yang berjumlah 7 dosen Departemen PIO mengalami peningkatan kenyamanan setelah diberikan perlakuan. Dengan demikian dapat diambil kesimpulan ada pengaruh warna ruang kerja terhadap kenyamanan dosen Departemen PIO. Kata kunci: kenyamanan, warna ruang kerja ii

3 EFFECT OF WORKSPACE COLOR TO COMFORT LECTURER DEPARTEMENT OF INDUSTRIAL AND ORGANIZATIONAL PSYCHOLOGY FACULTY PSYCHOLOGY USU Eva Violesia Bangun and Gustiarti Leila, Dra, M.Psi, psikolog ABSTRACT Comfort in the work is desired by each worker and indirectlybecame an important predictor in the company's operational efficiencies such as productivity, job satisfaction, well-being, and safety. Creating a physical environment that is comfortable is one way to increase comfort in work and color is one of the factors that influence a comfortable working environment. Giving color combinations are paint the wall of workspace PIO with green color and add accessories to the room with purple color on plastic flower and red color on table cloth is treated in this study. Based on this study aims to determine whether there is influence of workspace color to comfort lecturer who works in the Department of Industrial and Organizational Psychology. This study uses a quantitative approach with the experiment method. The design used was quasi experimental design which the type was one group pretest-posttest design. The number of subjects in this study are seven lecturers PIO. Statistical analysis using Wilcoxon Signed Rank Test showed the whole subject of 7 lecturer PIO Departement increased comfort after a given treatment. Thus it can be concluded that there is the effect of workspace color on comfort lecturer who works in the Department of Industrial and Organizational Psychology. Keyword: comfort, workspace color iii

4 KATA PENGANTAR Segala Puji dan ucapan syukur saya panjatkan terhadap Tuhan Yang Maha Esa atas berkat, kemampuan, kesehatan, dan kekuatan yang telah dilimpahkannya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi yang merupakan salah satu syarat dalam menyelesaikan studi pada program Sarjana Psikologi Universitas Sumatera Utara. Penulis tetap mempercayakan setiap tahap dalam penelitian ini di dalam nama Tuhan. Penulis menyadari bahwa tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak baik dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan skripsi ini sangatlah sulit bagi penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu, dengan kerendahan hati penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang setulus-tulusnya kepada: 1. Ibu Prof. Dr. Irmawati selaku dekan Fakultas Psikologi USU. 2. Ibu Gustiarti Leila, Dra, M.Psi, psikolog selaku dosen pembimbing skripsi yang telah memberikan dukungan, bimbingan, nasehat, dan dengan penuh kesabaran membimbing penulis selama dalam proses menyelesaikan skripsi ini sehingga penulis lebih bersemangat dan pantang menyerah. 3. Ibu Cherly Kumala Ulfa, M.Psi, psikolog selaku dosen pembimbing seminar yang telah menyisihkan waktunya untuk memberikan masukan dan bantuan yang sangat berarti selama proses menyelesaikan seminar. 4. Bapak Ferry Novliadi, M.Si dan Ibu Etty Rahmawati, M.Si selaku dosen penguji yang bersedia meluangkan waktu untuk menguji penulis dalam i

5 mempertanggungjawabkan skripsi ini. Terima kasih atas saran dan kritikan Bapak dan Ibu terhadap skripsi ini. 5. Ibu Arliza Juairiani Lubis, M.Si., psikolog selaku dosen pembimbing akademis yang telah memberikan bimbingan selama masa perkuliahan di Fakultas Psikologi USU. 6. Kedua orangtua penulis yaitu Bapak Nelson Bangun dan Ibu Erny Suriati Surbakti yang telah memberikan kasih sayang tiada henti dan dukungan baik secara moril maupun materil serta doa yang tiada henti-hentinya kepada penulis. 7. Kedua adik penulis yaitu Lora Ferbina Bangun dan Michael Mulia Bangun yang telah memberikan dukungan dan doa kepada penulis. 8. Raffael Giofelly Simanjuntak yang selalu menemani penulis dan selalu memberikan dukungan serta masukan kepada penulis. 9. Sahabat terbaik penulis Elienz Vidella Tarigan, Yulian Astri, Olga Septania Simatupang, Karin Natalia Ambarita, Yoseva Okta Naibaho, dan Sri Saputri terima kasih atas kebersamaan, kasih sayang, bantuan, pengertian, tawa, tangis, diskusi, dan dukungannya selama ini. SLG tak lekang oleh waktu. 10. Segenap staf pengajar di Fakultas Psikologi USU yang sangat berjasa dalam mengajarkan saya seluruh konsep dan pemahaman yang mendalam dari ilmu psikologi. Tanpa jasa dari Bapak dan Ibu Dosen saya tidak dapat menyelesaikan studi dan proses penulisan skripsi ini. ii

6 11. Staf administrasi dan pendidikan khususnya Pak Aswan yang sangat ramah, bersahabat, dan selalu membantu saya dalam pengaturan administrasi selama menjalani masa perkuliahan. 12. Seluruh mahasiswa angkatan 2010 yang telah berjuang menjalani kehidupan akademik dan kepanitiaan bersama. Semoga semua temanteman cepat lulus dan sukses ke depannya. 13. Seluruh dosen PIO Fakultas Psikologi USU yang telah meluangkan waktunya untuk menjadi subjek dalam penelitian ini. 14. Semua pihak yang telah membantu baik ketika menjalani masa perkuliahan maupun ketika menjalani proses penulisan skripsi. Dengan banyaknya bantuan yang diterima, penulis meminta maaf sedalamdalamnya karena tidak dapat menyebutkan satu per satu. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa masih banyak kekurangan dalam penelitian ini. Oleh karenanya, penulis mengharapkan adanya masukan dan saran yang sifatnya membangun dari semua pihak, guna menyempurnakan penelitian ini agar menjadi lebih baik lagi. Semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi banyak pihak. Medan, April 2014 Penulis Eva Violesia Bangun iii

7 DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... iv DAFTAR BAGAN... vii DAFTAR TABEL... viii DAFTAR LAMPIRAN... ix BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 7 C. Tujuan Penelitian... 7 D. Manfaat Penelitian... 7 E.Sistematika Penulisan... 8 BAB II LANDASAN TEORI A. Kenyamanan Pengertian Kenyamanan Aspek dalam Kenyamanan Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kenyamanan B. Warna Pengertian Warna iv

8 2. Proses Kerja Warna Karakteristik Warna Dimensi Psikologis Warna Psikologi Warna Warna untuk Kantor C. Pengaruh Perubahan Warna Ruang Kerja Terhadap Kenyamanan D. Hipotesis Penelitian BAB III METODE PENELITIAN A. Identifikasi Variabel B. Definisi Operasional Warna Kenyamanan C. Rancangan Penelitian D. Populasi Penelitian Karakteristik Populasi Penelitian Lokasi Penelitian E.Metode Pengumpulan Data F. Uji Validitas, Uji Daya Beda Aitem dan Reliabilitas Alat Ukur Uji Validitas Alat Ukur Uji Daya Beda Aitem Reliabilitas Alat Ukur G. Hasil Uji Coba Alat Ukur H. Prosedur Pelaksanaan Penelitian v

9 1. Tahap Persiapan Penelitian Tahap Pelaksanaan Penelitian Tahap Pengolahan Data I. Metode Analisa Data BAB IV ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN A. Analisa Data Gambaran Umum Subjek Penelitian Hasil Penelitian Kategorisasi Penelitian B. Pembahasan BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA vi

10 DAFTAR BAGAN Bagan 1. Skema Psikologi Warna (Darmaprawira, 2002) Bagan 2. Desain Penelitian Bagan 3. Alur Penelitian Bagan 4. Denah Lokasi Ruang Kerja Departemen PIO Bagan 5. Diagram Subjek Penelitian Berdasarkan Jenis Kelamin Bagan 6. Diagram Subjek Penelitian Berdasarkan Lama Bekerja vii

11 DAFTAR TABEL Tabel 1.Daftar Warna dan Panjang Gelombang Tabel 2.Daftar Spesifikasi Warna Sistem Munsell Tabel 3. Distribusi AitemSkala KenyamananSebelum Uji Coba Tabel 4. Distribusi Aitem Skala Kenyamanan Setelah Uji Coba Tabel 5. Distribusi Aitem Skala Kenyamanan yang Akan Digunakan Dalam Penelitian Tabel 6. Blue Print Skala Kenyamanan yang Akan Digunakan Dalam Penelitian Tabel 7. Gambaran Subjek Penelitian Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 8. Gambaran Subjek Penelitian Berdasarkan Lama Bekerja Tabel 9. Statistik Deskriptif Menunjukkan Gambaran Karakteristik Kenyamanan Sebelum dan Sesudah Treatment Tabel 10. Ranking Pretest dan Posttest Tabel 11. Rangkuman Nilai Empirik dan Hipotetik Kenyamanan Tabel 12. Norma Kenyamanan Tabel 13. Rangkuman Kategorisasi Data Kenyamanan Tabel 14. Kategorisasi Kenyamanan Sebelum dan Sesudah Treatment Tabel 15. Penggolongan Subjek Penelitian viii

12 DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN A. Uji Coba dan Hasil Uji Coba Skala Kenyamanan 1. Tabulasi skor uji coba skala kenyamanan 2. Reliabilitas skala kenyamanan LAMPIRAN B. Penelitian dan Hasil Penelitian 1. Skala kenyamanan 2. Tabulasi skor skala kenyamanan 3. Reliabilitas skala kenyamanan 4. Uji hipotesis 5. Kategorisasi subjek penelitian LAMPIRAN C. Lembar Persetujuan dan Dokumentasi ix

PENGARUH IKLIM ORGANISASI TERHADAP PERILAKU CYBERLOAFING PADA KARYAWAN PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK MEDAN SKRIPSI

PENGARUH IKLIM ORGANISASI TERHADAP PERILAKU CYBERLOAFING PADA KARYAWAN PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK MEDAN SKRIPSI PENGARUH IKLIM ORGANISASI TERHADAP PERILAKU CYBERLOAFING PADA KARYAWAN PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK MEDAN SKRIPSI Diajukan untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat untuk Mencapai Gelar
