PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS VISUALISASI MUSEUM SASANA WIRATAMA UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN SEJARAH SISWA MAN YOGYAKARTA III

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS VISUALISASI MUSEUM SASANA WIRATAMA UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN SEJARAH SISWA MAN YOGYAKARTA III"

Transkripsi

1 PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS VISUALISASI MUSEUM SASANA WIRATAMA UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN SEJARAH SISWA MAN YOGYAKARTA III Tesis Disusun untuk Memenuhi Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Sejarah Oleh: Asyhar Basyari S PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN SEJARAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET 2016 i

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Hendaknya setiap diri memperhatikan apa yang telah diperbuatnya untuk hari esok. (Q.S. Al Hasyr : 18) Janganlah lihat masa lampau dengan penyesalan, jangan pula lihat masa depan dengan ketakutan, tapi lihatlah sekitar Anda dengan penuh kesadaran. (James Thurber) Kunci untuk pertumbuhan adalah pengenalan dimensi kesadaran yang lebih tinggi ke dalam kesadaran kita. (Lao Tzu) Aku kira dan bagiku itulah kesadaran sejarah. Sadar akan hidup dan kesia-sian nilai. (Soe Hok Gie, Catatn Seorang Demonstran) v

6 PERSEMBAHAN Dengan Mengucap Syukur Alhamdulillah telah terselesaikan Tesis yang berjudul Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Visualisasi Museum Sasana Wiratama Untuk Meningkatkan Kesadaran Sejarah Siswa MAN Yogyakarta III Tesis Ini aku Persembahkan kepada : Papa dan Mama Atas semua doa restu dan dukungan baik Moral maupun Spiritual sehingga dapat terselesaikannya penulisan tesis ini. Dan aku Bingkiskan kepada : Kembaranku Laelyana Hardini yang selalu mendukung semua kegiatanku. Nurhidayah yang selalu menemaniku dalam setiap penulisan tesis ini. vi

7 KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Allah SWT, karena berkat, rahmat, nikmat, dan karunia-nya penulis dapat menyelesaikan Tesis dengan judul Pengembangan Media Pembelajaran Sejarah Berbasis Visualisasi Museum Sasana Wiratama untuk Meningkatkan Kesadaran Sejarah Siswa MAN Yogyakarta III. Penyelesaian Tesis ini, tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak baik berupa moril, arahan, serta bimbingan, maka dengan penuh santun, hormat dan kerendahan yang mendalam, penulis menyampaikan terima kasih kepada: 1. Porf. Dr. Ravik Karsidi, M.S. selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah berkenan memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti pendidikan pada Program Pascasarjana. 2. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah berkenan memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti pendidikan pada Program Pascasarjana. 3. Prof. Dr. Sariyatun, M.Pd. selaku Kepala Program Studi Pendidikan Sejarah yang telah memberikan kesempatan, arahan, bimbingan, dorongan, dan motivasi yang sangat besar nilainya kepada penulis untuk menyelesaikan studi di Program Pascasarjana Pendidikan Sejarah Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Prof. Dr. Nunuk Suryani, M.Pd selaku Pembimbing I yang telah memberikan kesempatan, arahan, bimbingan, dorongan, dan motivasi yang sangat besar vii

8 nilainya kepada penulis untuk menyelesaikan studi di Program Pascasarjana Pendidikan Sejarah Universitas Sebelas Maret Surakarta. 5. Prof. Dr. Muhammad Akhyar, M.Pd selaku Pembimbing II yang telah memberikan kesempatan, arahan, bimbingan, dorongan, dan motivasi yang sangat besar nilainya kepada penulis untuk menyelesaikan studi di Program Pascasarjana Pendidikan Sejarah Universitas Sebelas Maret Surakarta. 6. Pihak perpustakaan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan kemudahan dan menyediakan sumber penulisan berupa buku dan jurnal ilmiah. 7. Orang tua, Calon istri, serta saudara peneliti yang selalu mendoakan tiada henti dan memberikan semangat untuk menyelesaikan tesis ini. 8. Rizal Izmi KSW, Alifi Nur Prasetia Nugroho yang bejuang bersama peneliti menyelesaikan studi dan tesis. 9. Rekan-rekan seperjuangan Magister Pascasarjana pada umumnya dan Magister Pendidikan Sejarah angkatan 2014 pada khususnya, yang selalu memberikan kritikan dan saran dalam penyelesaian Tesis ini. Penulis menyadari bahwa dalam Tesis ini, masih terdapat kekurangan baik dalam penulisan maupun penyusunan masih perlu perbaikan, untuk itu Penulis mengharapkan saran dan kritik berbagai pihak sehingga dapat menyempurnakan Tesis ini, sehingga dapat bermanfaat bagi penulis maupun pembaca. Surakarta, Januari 2016 Penulis viii

9 Asyhar Basyari. S Pengembangan Media Pembelajaran Sejarah Berbasis Visualisasi Museum Sasana Wiratama untuk Meningkatkan Kesadaran Sejarah Siswa MAN Yogyakarta III. TESIS. Pembimbing: 1) Dr. Nunuk Suryani, M.Pd.; 2) Prof. Dr. Muhammad Akhyar, M.Pd. Program Studi Magister Pendidikan Sejarah. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Sebelas Maret Surakarta. ABSTRAK Kesadaran sejarah dapat terbentuk melalui pembelajaran sejarah. Namun, selama ini pembelajaran sejarah masih bersifat teoritis, sehingga kurang dapat meningkatkan kesdaran sejarah siswa. Masalah tersebut dapat diatasi dengan penggunaan media pembelajaran sejarah berupa visualisasi museum Sasana Wiratama. Tujuan penelitian ini adalah: 1) Mendeskripsikan media pembelajaran sejarah yang selama ini dilaksanakan di MAN Yogyakarta III. 2) Mendeskripsikan rencana pembelajaran sejarah terhadap media Visualisasi Museum Sasana Wiratama yang akan dikembangkan. 3)Mendeskripsikan prosedur pengembangkan media pembelajaran berbasis Visualisasi Museum Sasana Wiratama untuk meningkatkan Kesadaran sejarah siswa. 4) Untuk menganalisis sejauh mana Kefektifan pembelajaran sejarah dengan menggunakan media media pembelajaran berbasis Visualisasi Museum Sasana Wiratama untuk meningkatkan Kesadaran sejarah. Penelitian pengembangan media pembelajaran sejarah menggunakan metode Research and Development (R&D) yang diadaptasi dari desain pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluate). Populasi penelitian ini adalah Siswa MAN Yogyakarta III dengan kelas XI Gabungan sebagai kelompok eksperimen dan kelas XI IPA 2 sebagai kelompok kontrol. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah lembar observasi, wawancara dan hasil tes. Sedangkan uji efektivitas menggunakan Independent Sample T Test pada program SPSS 22. Hasil uji efektivitas media pembelajaran sejarah berbasis visualisasi museum sasana wiratama menunjukkan hasil yang baik dan signifikan. Hal tersebut berdasarkan hasil Post-Test pada tes prestasi diperoleh nilai uji T dengan signifikansi 0,000<0,05. Melalui hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan media pembelajaran berbasis visualisasi Museum Sasana Wiratama dapat memberikan pengaruh terhadap prestasi. Berdasarkan hasil Post-Test pada tes sikap diperoleh nilai uji T dengan taraf signifikansi 0,000<0,05. Melalui hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan media pembelajaran memberikan pengaruh terhadap Kesadaran Sejarah siswa. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa penggunaan media pembelajaran sejarah berbasis visualisasi Museum Sasana Wiratama terbukti efektif dalam meningkatkan prestasi dan kesadaran Sejarah pada siswa. Kata Kunci: Pengembangan Media, Visualisasi Museum Sasana Wiratama, Kesadaran Sejarah. ix

10 ABSTRACT Asyhar Basyari. S The Development of Learning Media based by Sasana Wiratama Museum Visualization for Historical Instructional to Improve Historical Awareness of Students at MAN Yogyakarta III. THESIS Supervisor: 1) Dr. Nunuk Suryani, M.Pd; 2) Prof. Muhammad Akhyar, M.Pd,. Master of History Education. Faculty of Teacher Training and Education. Sebelas Maret University. Surakarta. Historical awareness can be formed to through study of history. But, during the time study of history still have the character of theoretically, so that less can improve kesdaran of student history. The problem can overcome with usage of media study of history in the form of visualisation of museum Sasana Wiratama. Target of this research 1) Describe the media of study of history which during the time executed in MAN Yogyakarta III 2) Describe the plan study of history to media Visualizing Museum Sasana Wiratama to be developed. 3) Describe procedure developer of study media base on Visualisation of Museum Sasana Wiratama to increase Awareness of student history 4) To analyse how far the effectifity by using study of history by using study media media base on Visualisation of Museum Sasana Wiratama to increase Awareness of history. Research of development of media study of history use method of Research Development and ( R&D) which [is] adaptation of desain development of ADDIE ( Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluate). this Population Research [is] Student of MAN Yogyakarta III with class of XI Aliance as a group class and experiment of XI IPA 2 as a group control. Instrument used to collect data are observation sheet, result and interview of tes. While effectiveness test use Independent Sample T Test [at] program of SPSS 22. Result of media effectiveness test study of history based on visualisation of museum wiratama sasana show result of good and signifikan. The mentioned pursuant to result of Post-Test [at] achievement tes obtained by value test T with signifikansi 0,000<0,05. Passing the result can be concluded that usage of study media base on visualisation of Museum Sasana Wiratama can give influence to achievement. Pursuant to result of Post-Test [at] attitude tes obtained by value test T with level of signifikansi 0,000<0,05. Passing the result can be concluded that usage of study media give influence to Awareness of History student. So that can be pulled by conclusion that usage of media study of history base on visualisation of Museum effective proven Sasana Wiratama in improving achievement and awareness of History at student. Keyword : Media Development, Sasana Wiratama Museum Visualization, Historical Awareness x

11 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v DAFTAR BAGAN... x DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 7 C. Tujuan Penelitian... 8 D. Manfaat Penelitian... 8 E. Spesifikasi Produk F. Pentingnya Pengembangan G. Asumsi dan Keterbatasan Pengembangan H. Definisi Istilah I. Sistematika Penulisan BAB II. TINJAUAN PUSTAKA A. Kajian Teori Pembelajaran Sejarah a. Definisi Pembelajaran...15 b. Definisi Sejarah...18 c. Pembelajaran Sejarah Pengembangan Media Media Pembelajaran a. Definisi Media Pembelajaran...31 b. Kalsifikasi dan Macam-macam Media Pembelajaran Visualisasi Museum Sasana Wiratama Kesadaran Sejarah xi

12 B. Penelitian yang Relevan C. Kerangka Berpikir D. Model Hipotetik BAB III. METODE PENELITIAN A. Desain Penelitian B. Prosedur Penelitian Analisis Desain Pengembangan Implementasi Evaluasi C. Pengujian Efektivitas Media Melalui Eksperimantal Semu Instrumen Uji Efektivitas Analisis Data Fase Efektivitas D. Lokasi dan Subyek Penelitian BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Studi Pendahuluan Penggunaan Media Pembelajaran sejarah di MAN Yogyakarta III Sikap Kesadaran Sejarah Siswa MAN Yogyakarta III Bentuk Kebutuhan Media yang Diinginkan Guru Sejarah MAN Yogyakarta III B. Pengembangan Media Penyusunan Draft Media a. Desain Media Uji Coba Draft Model a. Validasi Ahli Materi ) Data validasi ahli materi ) Analisis Data Hasil Validasi Ahli Materi ) Revisi Ahli Materi xii

13 b. Validasi Ahli Media Pembelajaran ) Penilaian Ahli Media Pembelajaran ) Analisis Data Hasil Validasi Ahli Media ) Revisi Ahli Media Uji Coba a. Data Uji Coba Satu-satu (One-to-one Test) b. Penilaian Uji Coba Kelompok Kecil (Small Group Test). 91 c. Penilaian Uji Lapangan (Opentional Field Test) Hasil Uji Coba Draft Model Rangkuman Pengembangan Media Pembelajaran Sejarah Berbasis Visualisasi Museum Sasana Wiratama C. Pengujian Model Pendahuluan a. Pelaksanaan Pembelajaran Sejarah Kelas XI Campuran (Kelas Eksperimen) di MAN Yogyakarta III ) Persiapan Pembelajaran ) Pelaksanaan Pre-Test dan angket awal ) Pelaksanaan Pembelajaran kelas Kontrol ) Pelaksanaan Post-Test dan Angket Akhir b. Pelaksanaan Pembelajaran Sejarah Kelas XI IPA 3 (Kelas Kontrol) di MAN Yogyakarta III ) Persiapan Pembelajaran ) Pelaksanaan Pre-Test dan Angket Awal ) Pembelajaran Sejarah Kelas Eksperimen ) Pelaksanaan Post-Test dan Angket Akhir Deskripsi Data a. Prestasi ) Hasil Belajar Siswa Kelas Kontrol ) Hasil Belajar Siswa Kelas Eksperimen b. Kesadaran Sejarah ) Hasil tes sikap Siswa Kelas Kontrol xiii

14 2) Hasil tes sikap Siswa Kelas Eksperimen Uji Kesetaraan ) Prestasi ) Kesadaran Sejarah Uji Prasyarat Analisis a. Prestasi ) Hasil Uji Normalitas ) Hasil Uji Homogenitas b. Kesadaran Sejarah ) Hasil Uji Normalitas ) Hasil Uji Homogenitas Pengujian Hipotesis a. Prestasi b. Kesadaran Sejarah D. Pokok Temuan dan Pembahasan Penggunaan Media Pembelajaran di MAN Yogyakarta III Pengembangan Media Pembelajaran Sejarah Berbasis Visualisasi Museum Sasana Wiaratama untuk meningkatkan Kesadaran Sejarah Efektifitas Media Pembelajaran Sejarah Berbasis Visualisasi Museum Sasana Wiratama untuk meningkatkan Kesadaran Sejarah Keterbatasan Pengembangan BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN A. KESIMPULAN B. IMPLIKASI Implikasi Teoritis Implikasi Praktis C. SARAN Guru Sekolah xiv

15 3. Peneliti Lain DAFTAR PUSTAKA xv

16 DAFTAR BAGAN Halaman Bagan 1. Kerangka Berpikir Bagan 2. Model ADDIE Bagan 3. Hipotesis Prosedur Pengembangan Bagan 4. Rangkuman Prosedur Pengembangan Media Pembelajaran Sejarah Berbasis Visualisasi Museum Sasana Wiratama xvi

17 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Tampilan Media Visualisasi museum Sasana Wiratama yang Dikembangkan Tabel 2. Hasil Penilaian Ahli Materi Tabel 3. Analisis Penilaian Ahli Materi Tabel 4. Hasil Penilaian Ahli Media Tabel 5. Analisis Penilaian Ahli Media Tabel 6. Saran-saran perbaikan dari ahli media pembelajaran Tabel 7. Hasil Tabel karakteristik siswa pada Uji Coba Satu-satu (One-to-one Test) Tabel 8. Hasil Uji Coba Satu-satu Tabel 9. Data Uji Coba Kelompok Kecil (Small Group Test) Tabel 10. Hasil Uji Coba Kelompok Kecil Tabel 11. Hasil Uji Coba Lapangan Tabel 12. Bentuk Final Media Visualisasi Museum Sasana Wiratama Tabel 13. Hasil Belajar kelas Kontrol Tabel 14. Hasil Belajar kelas Eksperimen Tabel 15. Hasil Angket kelas Kontrol Tabel 16. Hasil Angket kelas Eksperimen xvii

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS KOMIK DIGITAL PERANG GERILYA JENDERAL SOEDIRMAN UNTUK MENINGKATKAN SIKAP PATRIOTISME

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS KOMIK DIGITAL PERANG GERILYA JENDERAL SOEDIRMAN UNTUK MENINGKATKAN SIKAP PATRIOTISME PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH BERBASIS KOMIK DIGITAL PERANG GERILYA JENDERAL SOEDIRMAN UNTUK MENINGKATKAN SIKAP PATRIOTISME SISWA MAN YOGYAKARTA III Tesis Disusun untuk Memenuhi Persyaratan Mencapai
