DHA I HELIANTIKA K

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. Oleh: SRI LESTARI K

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA TESIS

TINDAK TUTUR ILOKUSI DAN FUNGSI HUMOR DALAM MONOLOG STAND UP COMEDY

KARYA ARSWENDO ATMOWILOTO KAJIAN ANTROPOLOGI SASTRA, NILAI KARAKTER, DAN RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN DI SEKOLAH MENENGAH ATAS

FIRMAN INDRASTOMO K

KARYA ARSWENDO ATMOWILOTO

KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL THE LOST JAVA KARYA KUN GEIA TESIS

KAJIAN PSIKOLOGI SASTRA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER NOVEL 9 dari NADIRA KARYA LEILA S. CHUDORI

KONFLIK BATIN TOKOH UTAMA DALAM NOVEL

SKRIPSI. Oleh: Ulfah Nur Azizah K

ANALISIS KARAKTER TOKOH DAN NILAI PENDIDIKAN DALAM NOVEL AYAHKU (BUKAN) PEMBOHONG

TRILOGI RONGGENG DUKUH PARUK KARYA AHMAD TOHARI (Tinjauan Sosiologi Sastra dan Nilai Pendidikan) TESIS

SKRIPSI. Oleh: ELISA K

NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL JILBAB PUTIH KEKASIH KARYA K. USMAN DAN SARAN IMPLEMENTASINYA DALAM PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA SKRIPSI

NURUL RISMAYANTI K

ANALISIS STRUKTURAL DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER NOVEL PUKAT KARYA TERE LIYE SERTA RELEVANSINYA TERHADAP MATERI PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SMA

KONFLIK BATIN DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL 12 MENIT

ANALISIS TOKOH DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER

NOVEL DAUN YANG JATUH TAK PERNAH MEMBENCI ANGIN KARYA TERE LIYE (KAJIAN PSIKOLOGI SASTRA)

PEMBELAJARAN KOMIK TOYS DALAM MATA PELAJARAN SENI BUDAYA KELAS X IPA 2 SMA NEGERI 1 POLOKARTO TAHUN AJARAN 2014/2015

GAYA BAHASA DAN NILAI PENDIDIKAN DALAM NOVEL SEPATU DAHLAN KARYA KHRISNA PABICHARA DAN RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN SASTRA DI SMK

PENERAPAN MODEL KONTEKSTUAL (CTL) PADA PEMBELAJARAN IPS

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN SARANA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Tabel 1. Waktu Penelitian

TESIS. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

ANALISIS STRUKTURAL DAN NILAI PENDIDIKAN NOVEL KEMBANG KANTIL KARYA SENGGONO SERTA RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN BAHASA JAWA DI SMA SKRIPSI

ASPEK SOSIOLOGI SASTRA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER NOVEL-NOVEL KARYA ANDREA HIRATA SERTA RELEVANSINYA DENGAN PEMBELAJARAN APRESIASI PROSA TESIS

PEMBELAJARAN MENULIS TEKS REVIEW FILM DAN DRAMA DI KELAS XI IPS 1 SMA NEGERI 5 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2016/2017 (STUDI KASUS)

NOVEL MEGAMENDUNG KEMBAR KARYA RETNI S.B. SEBAGAI BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS : ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA

ANALISIS SOSIOLOGI SASTRA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER NOVEL PULANG KARYA LEILA S. CHUDORI SERTA RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI AJAR APRESIASI SASTRA

DEIKSIS PADA BERITA HALAMAN UTAMA SURAT KABAR KOMPAS DAN RELEVANSINYA DENGAN MATERI PEMBELAJARAN MENULIS BERITA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS

EVALUASI PENGGUNAAN E-LEARNING PADA PROSES PEMBELAJARAN DI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MESIN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

KAJIAN FEMINISME DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL JEJAK CINTA SEVILLA

SKRIPSI. Oleh: KUKUH FAJAR TRAWOCO (K ) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 commit to user

KAJIAN PSIKOLOGI SASTRA NOVEL DARI KOTA SOLO HINGGA BRATTLEBORO

PENERAPAN READING WORKSHOP

ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA TEKS CERITA ULANG BIOGRAFI SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 MAGETAN

: BERNADETA BEKA FITRI APRIANTI K

KEEFEKTIFAN IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA PEMBELAJARAN AKUNTANSI DI SMK NEGERI 1 KLATEN

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS TEKS EKSPLANASI MELALUI METODE DEMONSTRASI PADA SISWA KELAS XI MIA 1 SMA NEGERI 1 KUTOWINANGUN 2015/2016

SKRIPSI OLEH : INTANI NUR AGUSTINA K

KRITIK SOSIAL DAN NILAI MORAL DALAM NOVEL NEGERI DI UJUNG TANDUK KARYA TERE LIYE SERTA RELEVANSINYA DENGAN PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA

GALIH PRIAMBADA NIM K

Eriana Widya Rahmawati K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA MODUL

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Mei 2016

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KOGNITIF SISWA KELAS X SMAN 1 NGEMPLAK DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

PENINGKATAN KEMAMPUAN

ANALISIS PIRANTI KOHESI GRAMATIKAL DAN LEKSIKAL PADA NASKAH DRAMA AYAHKU PULANG

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN MEDIA VIDEO DAN MOTIVASI

Oleh : EKY DAYANTI LINDA PERMADANI K

SKRIPSI. Oleh: RIAS ANJANI K

SKRIPSI : NENIE PRASTYANINGRUM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

UPAYA PENINGKATAN PENGENALAN LAMBANG BILANGAN MELALUI FINGER PAINTING PADA ANAK KELOMPOK A TKIT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/ 2015

SKRIPSI. Oleh: WAHYU DWIANA SAFITRI X

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK TALK WRITE

KONFLIK BATIN TOKOH DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL 2 KARYA DONNY DHIRGANTORO

PENGGUNAAN MEDIA KARTU HURUF UNTUK MENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA LANCAR SISWA KELAS I SD NEGERI 2 CABEANKUNTI CEPOGO BOYOLALI TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI. Oleh: WINANTI SEKAR UTAMI K PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

ANALISIS NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM BUKU ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS III SEKOLAH DASAR TERBITAN PUSAT PERBUKUAN TAHUN 2008

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK

PENGARUH KEDISIPLINAN BELAJAR DAN PEMANFAATAN

PENGELOLAAN KURIKULUM ADAPTIF MATA PELAJARAN MATEMATIKA PADA PROGRAM SEKOLAH CLUSTER DI SMKN 2 PURWODADI TESIS

PENGGUNAAN MODEL PICTURE AND PICTURE

PENGGUNAAN MEDIA FILM ANIMASI UNTUK MENINGKATKAN

: ANGELA LILIA KEZIANA K

WUJUD BUDAYA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM CERITA RAKYAT KABUPATEN BANYUWANGI SERTA RELEVANSINYA DENGAN

SKRIPSI. Oleh: Intan Sulistyarini K

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER DI MADRASAH ALIYAH

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI PERHATIAN ORANG TUA DAN KEDISIPLINAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X IPS SMA NEGERI 2 MAGELANG

PENERAPAN QUANTUM LEARNING

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SIFAT-SIFAT BANGUN RUANG MELALUI METODE EXAMPLES NON EXAMPLES PADA SISWA KELAS V SDN TAWANG 02 TAHUN 2013 SKRIPSI

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETRAMPILAN MENGAJAR GURU DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA

ANALISIS ISI BUKU AJAR BAHASA INDONESIA WAHANA PENGETAHUAN UNTUK SMP/MTs KELAS VIII

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN

KAJIAN MASALAH SOSIAL DALAM NOVEL SEKAR KARYA MARIA A. SARDJONO DAN RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA SKRIPSI.

PENGGUNAAN MEDIA VIDEO UNTUK MENINGKATKAN

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA JULI

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PREZI TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI SMK NEGERI 1 SUKOHARJO

SKRIPSI Oleh RISNA ANGGRIYANI K

SKRIPSI. Oleh : ATEIN RESPATI NINGRUM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PERSEPSI SISWA TERHADAP PROGRAM COREL DRAW DALAM PEMBELAJARAN GAMBAR KOMPUTER DI KELAS X TEKSTIL A SMK NEGERI 9 SURAKARTA

KOMPARASI METODE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT)

SKRIPSI. Oleh DALIMIN X FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Nopember 2013.

FENOMENOLOGI FEMINISME DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER TOKOH DALAM NOVEL PASUNG JIWA SERTA RELEVANSINYA DENGAN PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA DI SMA

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KETERAMPILAN MENYIMAK

: AYU PERDANASARI K

ANALISIS ASPEK PSIKOMOTORIK SISWA KELAS VIII DALAM MELAKUKAN PRAKTIKUM TEKANAN ZAT CAIR SMP NEGERI 4 PURWANTORO HALAM AN JUDUL

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA PEMBELAJARAN MENULIS TEKS CERITA PENDEK (STUDI KASUS DI KELAS XI SMA NEGERI 2 SUKOHARJO)

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PANTUN MELALUI PENERAPAN MODEL EXPERIENTIAL LEARNING

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

PENGGUNAAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN BASA KRAMA ALUS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI I PURWOSARI WONOGIRI

Diajukan oleh: MISTINURASIH A

SKRIPSI. Oleh: Rian Ari Utomo K

Disusun Oleh: ENDANG HARIYANTI X

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SIFAT CAHAYA

HUBUNGAN PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN OLEH GURU DAN MINAT BELAJAR SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI DI SMA NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN

UPAYA PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN GAME

Transkripsi:

KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA NOVEL BULAN TERBELAH DI LANGIT AMERIKA KARYA HANUM SALSABIELA RAIS DAN RANGGA ALMAHENDRA SERTA RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA SKRIPSI Oleh: DHA I HELIANTIKA K1212018 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juni 2016 i

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini Nama : Dha i Heliantika NIM : K1212018 Program Studi : Pendidikan Bahasa Indonesia menyatakan bahwa skripsi saya berjudul Kajian Sosiologi Sastra dan Nilai Pendidikan Karakter pada Novel Bulan Terbelah di Langit Amerika Karya Hanum Salsabiela Rais dan Rangga Almahendra serta Relevansinya sebagai Materi Pembelajaran Sastra di SMA ini benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri. Selain itu, sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka. Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi saya ini hasil jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya. Surakarta, Juni 2016 Yang membuat pernyataan Dha i Heliantika ii

KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA NOVEL BULAN TERBELAH DI LANGIT AMERIKA KARYA HANUM SALSABIELA RAIS DAN RANGGA ALMAHENDRA SERTA RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA Oleh: DHA I HELIANTIKA K1212018 Skripsi diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapat gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juni 2016 iii

PERSETUJUAN Nama : Dha i Heliantika NIM : K1212018 Judul skripsi : Kajian Sosiologi Sastra dan Nilai Pendidikan Karakter pada Novel Bulan Terbelah di Langit Amerika Karya Hanum Salsabiela Rais dan Rangga Almahendra serta Relevansinya sebagai Materi Pembelajaran Sastra di SMA Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Persetujuan Pembimbing Pembimbing I, Pembimbing II, Dr. Muhammad Rohmadi, M.Hum. Dra. Ani Rakhmawati, M.A., Ph.D. NIP 197610132002121005 NIP 196112201987022001 iv

ABSTRAK Dha i Heliantika. K1212018. KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA NOVEL BULAN TERBELAH DI LANGIT AMERIKA KARYA HANUM SALSABIELA RAIS DAN RANGGA ALMAHENDRA SERTA RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA. Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Juni 2016. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan: (1) latar sosial pengarang novel Bulan Terbelah di Langit Amerika (selanjutnya disingkat BTDLA); (2) masalah sosial dalam novel BTDLA; (3) tanggapan pembaca novel BTDLA; (4) nilai pendidikan karakter yang terdapat dalam novel BTDLA; dan (5) relevansi novel BTDLA sebagai materi pembelajaran sastra di Sekolah Menengah Atas (SMA). Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan sosiologi sastra. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan purposive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik analisis dokumen dan wawancara. Teknik validitas data menggunakan triangulasi teori, sumber data, dan metode. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis interaktif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) latar sosial pengarang novel BTDLA meliputi: latar profesi pengarang sebagai jurnalis dan dosen, latar keluarga pengarang yang religius, serta latar penciptaan novel berdasarkan pengalaman pengarang ketika mengunjungi Amerika; (2) masalah sosial pada novel BTDLA meliputi: peristiwa 9/11, Islamophobia, perpecahan keluarga dan sisi kelam dunia media; (3) tanggapan pembaca novel BTDLA meliputi: pembaca ideal dan pembaca biasa; (4) nilai pendidikan karakter yang terdapat dalam novel BTDLA meliputi 16 nilai, yaitu: religius, jujur, toleransi, disiplin, kerja keras, kreatif, mandiri, demokratis, rasa ingin tahu, menghargai prestasi, bersahabat/ komunikatif, cinta damai, gemar membaca, peduli lingkungan, peduli sosial, dan tanggung jawab; dan (5) novel BTDLA dapat dijadikan sebagai materi pembelajaran sastra di SMA sesuai dengan Kompetensi Dasar (KD) novel di kelas XII Kurikulum 2013, yaitu mengonversi novel ke dalam bentuk lain. Novel BTDLA dapat digunakan sebagai contoh mengonversi novel ke dalam bentuk film/drama. Kemudian novel ini juga dapat digunakan sebagai materi ajar ditinjau dari aspek bahasa, psikologi, dan latar belakang budaya. Kata kunci: sosiologi sastra, nilai pendidikan karakter, pembelajaran sastra vi

ABSTACT Dha i Heliantika. K1212018. STUDY OF SOCIOLOGY OF LITERATURE AND THE VALUE OF CHARACTER BUILDING IN THE NOVEL BULAN TERBELAH DI LANGIT AMERIKA BY HANUM SALSABIELA RAIS AND RANGGA ALMAHENDRA AND ITS RELEVANCIES AS LITERARY LEARNING MATERIALS IN HIGH SCHOOL. Thesis, Surakarta: Faculty of Teacher Training and Education University of Sebelas Maret Surakarta, Juni 2016. The aims of the study are to describe and explain about: (1) the social background of the author of Bulan Terbelah di Langit Amerika (BTDLA); (2) the social problem in the novel BTDLA; (3) reader response of novel BTDLA; (4) the value of character building in the novel BTDLA; and (5) relevancies of novel BTDLA as literary learning materials in High School. The study is a descriptive qualitative study with sociology of literature approach. The sampling technique is purposive sampling. Technique of data collecting uses analysis of document technique and interview. Technique of data validity uses triangulation theory, data sources, and methods. Technique of data analysis uses interactive analysis. The results of the study show that: (1) the social background of the author BTDLA includes: profession background of the author as journalist and lecturer, religious family background, and background of the creation of novel base on author experience when they visited America; (2) the social problem in the novel consists of: tragedy of 9/11, Islamophobia, family breakdowns, and the dark side of media; (3) reader response of the novel BTDLA includes: ideal readers and common readers; (4) the values of character building in the novel BTDLA consist of 16 values, they are: religiosity, honesty, tolerance, discipline, hard work, creativity, independence, democracy, curiosity, appreciation of achievement, friendship/ communication, peace, penchant reading, environmental care, social care, and responsibility; and (5) the novel BTDLA can be used as literary learning materials in High School according to Basic Competency (KD) 4.5 in grade XII Curriculum 2013, there is convert novel into another form. The novel BTDLA can be used as an example to convert the novel into film/drama. Then, the novel can also be used as teaching materials viewed from the aspects of language, psychology, and cultural background. Keywords: sociology of literature, the value of character building, literary learning vii

MOTTO Berjalanlah dan terus berjalan dengan niat kebaikan untuk mengejar restu dari Allah. Maka seberat, sepanjang, dan sebesar apa pun halangan yang melintangi langkahmu, akan terbuka dengan sendirinya atas izin-nya. Ingatlah, Tuhan akan mengirimkan malaikat-malaikat-nya yang mempunyai keringanan tangan tak bertepi untuk menyelamatkanmu manakala kau hendak terpeleset di ujung jurang yang curam - Hanum (BTDLA, 2014:123). viii

PERSEMBAHAN Skripsi ini saya pesembahkan kepada. Bapak Heru Cokro dan Ibu Surya Daliyati Kedua orang tuaku yang tidak pernah lelah mendoakan dan memberi dukungan dalam setiap derap langkahku. Qori Helda Kusuma Adik kecil yang beranjak dewasa, terimakasih atas tawa yang kau suguhkan disela penatku, terimakasih membuatku merasakan menjadi seorang kakak yang bahagia. ix

KATA PENGANTAR Puji syukur ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-nya berupa ilmu, inspirasi, kesehatan, dan keselamatan. Atas kehendak- Nya peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA NOVEL BULAN TERBELAH DI LANGIT AMERIKA KARYA HANUM SALSABIELA RAIS DAN RANGGA ALMAHENDRA SERTA RELEVANSINYA SEBAGAI MATERI PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Peneliti menyadari bahwa menyelesaikan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, peneliti menyampaikan terima kasih kepada: 1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Dr. Budhi Setiawan, M.Pd., Kepala Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Dr. Muhammad Rohmadi, M.Hum. dan Dra. Ani Rakhmawati, M.A., Ph.D., selaku Pembimbing I dan II yang senantiasa memberikan pengarahan dan saran dalam penyusunan skripsi ini. 4. Drs. Tjaraka Tjunduk Karsadi, M.Pd., selaku Kepala SMA Negeri Ajibarang yang telah memberi izin dan kesempatan pada peneliti untuk melakukan wawancara dengan guru mata pelajaran Bahasa Indonesia di SMA Negeri Ajibarang. 5. Semi Priyatno, S.Pd., selaku Kepala SMA MBS Zam-Zam Cilongok yang telah memberi izin dan kesempatan pada peneliti untuk melakukan x

wawancara dengan guru mata pelajaran Bahasa Indonesia dan beberapa siswa di SMA MBS Zam-Zam Cilongok. 6. Supriyanto, S.Pd. dan Sutoro, S.Pd., selaku guru mata pelajaran Bahasa Indonesia SMA Negeri Ajibarang yang bersedia meluangkan waktunya untuk melakukan wawancara dengan peneliti. 7. Widyaningrum, S.Pd., selaku guru mata pelajaran Bahasa Indonesia di SMA MBS Zam-Zam Cilongok yang bersedia membantu dan meluangkan waktunya untuk melakukan wawancara dengan peneliti. Tidak lupa terima kasih juga peneliti sampaikan pada pihak-pihak yang telah membantu dalam proses penelitian skripsi termasuk para narasumber yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu. Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Meskipun demikian, peneliti berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dan pengembangan ilmu. Surakarta, Juni 2016 Peneliti xi

DAFTAR ISI JUDUL... PERNYATAAN... PENGAJUAN... PERSETUJUAAN... PENGESAHAN... ABSTRAK... ABSTRACT... MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... B. Rumusan Masalah... C. Tujuan Penelitian... D. Manfaat Penelitian... BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA BERPIKIR A. Kajian Pustaka... 1. Hakikat Novel... a. Pengertian Novel... b. Jenis Novel... c. Struktur Novel... 2. Hakikat Sosiologi Sastra... a. Pengertian Sosiologi Sastra... b. Pendekatan Sosiologi Sastra... c. Sosiologi Sastra Wellek dan Warren... Halaman i ii iii iv v vi vii viii ix x xii xv xvi xvii 1 4 4 5 7 7 7 8 9 19 19 21 23 xii

3. Hakikat Pendidikan Karakter... a. Pengertian Pendidikan Karakter... b. Nilai Pendidikan Karakter dalam Karya Sastra... 4. Pembelajaran Sastra di SMA... a. Pembelajaran Sastra... b. Relevansi Novel sebagai Materi Pembelajaran Sastra di SMA... B. Kerangka Berpikir... BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian... B. Pendekatan dan Jenis Penelitian... C. Data dan Sumber Data... D. Teknik Pengambilan Sampel... E. Teknik Pengumpulan Data... F. Teknik Uji Validitas Data... G. Teknik Analisis Data... H. Prosedur Penelitian... BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian... 1. Deskripsi Novel BTDLA... a. Sinopsis Novel BTDLA... b. Temuan Unsur Intrinsik Novel BTDLA... 2. Temuan Latar Sosial Pengarang Novel BTDLA... 3. Temuan Masalah Sosial dalam Novel BTDLA... 4. Tanggapan Pembaca Novel BTDLA... 5. Temuan Nilai Pendidikan Karakter dalam Novel BTDLA... 6. Relevansi Novel BTDLA sebagai Materi Pembelajaran Sastra di SMA... B. Pembahasan... 1. Tentang Novel BTDLA... 30 30 32 36 36 39 41 43 44 44 44 45 45 46 47 48 48 48 51 71 75 96 103 129 132 132 xiii

2. Temuan Latar Sosial Pengarang Novel BTDLA... 3. Temuan Masalah Sosial dalam Novel BTDLA... 4. Tanggapan Pembaca Novel BTDLA... 5. Temuan Nilai Pendidikan Karakter dalam Novel BTDLA... 6. Relevansi Novel BTDLA sebagai Materi Pembelajaran Sastra di SMA... C. Ringkasan... BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Simpulan... B. Implikasi... C. Saran... DAFTAR PUSTAKA... 133 136 140 143 153 156 161 163 166 167 xiv

DAFTAR GAMBAR Gambar 1 Kerangka Berpikir... 2 Model Interaktif Miles dan Huberman... 3 Masalah Sosial dalam Novel BTDLA... 4 Nilai Pendidikan Karakter dalam Novel BTDLA... Halaman 42 47 157 158 xv

DAFTAR TABEL Tabel 1 Waktu Penelitian... 2 Masalah Sosial dalam Novel BTDLA... 3 Nilai Pendidikan Karakter dalam Novel BTDLA... Halaman 43 136 143 xvi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Pengarang dan Cover Novel BTDLA... 2 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 1 (CLHW1)... 3 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 2 (CLHW2)... 4 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 3 (CLHW3)... 5 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 4 (CLHW4)... 6 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 5 (CLHW5)... 7 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 6 (CLHW6)... 8 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 7 (CLHW7)... 9 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 8 (CLHW8)... 10 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 9 (CLHW10)... 11 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 10 (CLHW10)... 12 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 11 (CLHW11)... 13 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 12 (CLHW12)... 14 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 13 (CLHW13)... 15 Catatan Lapangan Hasil Wawancara 14 (CLHW14)... 16 Lampiran 16: KI dan KD Pembelajaran Novel di SMA KTSP... 17 KI dan KD Pembelajaran Novel Kelas XII Semester II di SMA Kurikulum 2013... 18 Surat Permohonan Izin Menyusun Skripsi... 19 Surat Keputusan Izin Menyusun Skripsi... 20 Surat Izin Penelitian di SMA Negeri Ajibarang... 21 Surat Izin Penelitian di SMA MBS Zam-Zam Cilongok... 22 Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian di SMA Negeri Ajibarang... 23 Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian di SMA MBS Zam-Zam Cilongok... Halaman 172 173 176 179 182 185 187 189 194 196 200 202 206 208 211 214 215 218 219 220 221 222 223 xvii