PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT

dokumen-dokumen yang mirip
Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

Oleh SUPATMI SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Skripsi Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh ZAENURI NIM

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA SISWA KELAS IV SDN KEPUTON 02 SEMESTER I TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh DWI PRIYO

SKRIPSI. Untuk Memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Indah Kristina W. NIM.

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh IRKHAM

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Guru Pendidikan Sekolah Dasar Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh BUDI SANTOSO NIM.

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Samuel Desada

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN IPA TENTANG PROSES DAUR AIR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING

Skripsi Untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Sukardi NIM

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh. Kardoyo NIM

UPAYA MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW

ABSTRAK. Kata kunci : Metode Demonstrasi Kartu Bilangan, Kemampuan Berhitung.

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

S K R I P S I. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh SITI SUNDARI

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELAUI MODEL MATEMATIKA REALISTIK

Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga SKRIPSI. Oleh SUKARMAN NIM

PARTININGSIH NIM

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN STAD

Skripsi. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga SKRIPSI. Oleh SUMADI NIM

Kata kunci : Media Lidi, Penjumlahan, Bilangan

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh : Arry Nugraheni

oleh Agnes Yuli Pradevy

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI TINGKIR TENGAH 02

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Donatus

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS IV SDN KARANGASEM 05 TENTANG RANGKA MANUSIA DAN FUNGSINYA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA MODEL

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Okta Feria Widodo

SKRIPSI. diajukan untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Slamet

Skripsi. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikanpada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh NUR KHAYATI NIM

SISWA KELAS V SDN GUNUNG GEMPOL KABUPATEN TEMANGGUNG TAHUN AJARAN 2011/2012 SKRIPSI. Pada Universitas Kristen Satya Wacana OLEH KANTI PINUNTUN

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga OLEH NINIK SRI MOERWANI NIM

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM MELALUI MODEL PEMBELAJARAN SCRAMBLE

Skripsi. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh RAKHMAWATI

PERMAINAN HELI BERBASIS STAD UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SDN BANTAL KEC. BANCAK TAHUN AJARAN 2015/2016

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

Skripsi UNTUK MEMPEROLEH GELAR SARJANA PENDIDIKAN PADA UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA. oleh Sutarni Nim

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA POKOK BAHASAN PENGUKURAN MELALUI PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH SISWA KELAS 6 SDN SUMUR 03 PATI TAHUN PELAJARAN

Skripsi. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Fiska Erlian Renita Ayuni NIM

SKRIPSI Untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar sarjana pendidikan. pada Universitas Kristen Satya Wacana

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN SNOBALL THROWING

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MENGGUNAKAN MEDIA BENDA-BENDA TERDEKAT PADA SISWA KELAS V DI SD NEGERI BANARAN SEMESTER II TAHUN AJARAN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PERKALIAN CARA SUSUN PELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL THINK PAIR AND SHARE (TPS)

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Rohayati

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TYPE CIRC (COOPERATIVE, INTEGRATED, READING AND COMPOSITION)

SKRIPSI. untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Sebastianus Herdianto

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh : SRI MAWARTI NIM

ABSTRAK. Pembimbing : Ridho Sarwono, S.SN.

PROGRAM SARJANA (S1) KEPENDIDIKAN GURU DALAM JABATAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

HALAMAN PERSEMBAHAN / MOTTO PERSEMBAHAN MOTTO

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PENERAPAN MODEL NUMBERED HEAD TOGETHER PADA SISWA KELAS IV SDN 9 TANJUNGREJO SEMESTER I /

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE MAKE A MATCH

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI POKOK OPERASI HITUNG PECAHAN DENGAN MODEL MAKE-A MATCH

UPAYA MENINGKATKAN MINAT DAN HASI BELAJAR IPA MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI PADA SISWA KELAS 4 SD N BLOTONGAN 02 SEMESTER II TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh SANTI SARTIKA NIM.

Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Siti Istiqomah NIM SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh SUCIYAH

SKRIPSI Untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Sarjana S1 PGSD Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Widi Antoro NIM :

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. oleh. untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Sri Ismiati

skripsi untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana oleh Emi Winangsih

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Ritganingsih

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada. Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh. Theodora Adeline

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Lilis Susanti

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI PADA SISWA KELAS IV SDN 6 TANJUNGREJO SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar sarjana pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Lia Luthfi Marwandari NIM

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh SRI RAHAYU NIM

PENGGUNAAN MAKE A MATCH

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Sekolah Dasar Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Sukardi NIM

SKRIPSI. untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Darmanto

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI METODE DEMONSTRASI PADA SD NEGERI BULUMANIS KIDUL KELAS IV SEMESTER I TAHUN 2011 / 2012

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh PURWANTO NIM

SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh SITI NGAIDATUN NIM

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Sekolah Dasar Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Disusun oleh : PURWATI

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. Disusun Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh E en

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

SKRIPSI. untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Imanuel Nugroho Puji Hartono

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan

PECALUNGAN KABUPATEN BATANG SEMESTER I /

Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG SUMBER DAYA ALAM MELALUI PENGGUNAAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

Skripsi Untuk memperoleh gelar sarjana pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Masinah NIM

Skripsi. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh MEI UTAMI

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

Transkripsi:

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT BAGI SISWA KELAS IV SEMESTER 2 SD NEGERI KAMBANGAN 01 KECAMATAN BLADO KABUPATEN BATANG TAHUN PELAJARAN 2011/2012 SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Oleh Pujianto 262010831 PROGRAM SARJANA KEPENDIDIKAN GURU DALAM JABATAN PROGRAM STUDI S-1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012 i

ABSTRAK Pujianto. 2012. Peningkatan Hasil Belajar Matematika dengan Model Pembelajaran Cooperative Script pada siswa kelas IV SDN Kambangan 01 Kecamatan Blado Kabupaten Batang Semester 2 Tahun Pelajaran 2011/2012.Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembimbing Wahyudi,S.Pd.M.Pd Kata Kunci : Hasil Belajar, Model Pembelajaran Cooperative Script. Permasalahan yang terjadi di SD Negeri Kambangan 01 adalah rendahnya hasil belajar matematika siswa. Hal ini terbukti bila diadakan ulangan harian per kompetensi dasar selalu hasil belajar matematika di bawah rata-rata matapelajaran lainnya. Siswa pasif dalam pembelajaran, hal ini dapat dilihat bahwa siswa hanya mendengarkan penjelasan guru saja tanpa memberikan komentar. Penjelasan guru masih abstrak sehingga siswa kurang dapat memahami konsep.tujuan Penelitian Tindakan Kelas ini adalah meningkatkan hasil belajar siswa,memperbaiki kinerja pembelajaran, meningkatkan kualitas pembelajaran di kelas, meningkatkan layanan pendidikan terhadap siswa dengan lebih baik,meningkatkan efisiensi pengelolaan pendidikan dengan menemukan alternative baru agar proses pembelajaran dapat diselenggarakan dengan baik. Data keaktifan siswa dikumpulkan dengan pedoman observasi dan data tentang hasil belajar siswa dikumpulkan dengan tes hasil belajar.selanjutnya data yang terkumpul dianalisisi dengan menggunakan metode deskriptif analisis.pelaksanaan tindakan diawali dengan membagi kelas menjadi tujuh kelompok, menyampaikan tujuan pembelajaran, menyampaikan materi pembelajaran,kerja kelompok mengerjakan LKS, presentasi kelompok, dan latihan soal-soal. Hasil Penelitian menunjukkan 1) Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Script pada pembelajaran Matematika sifat bangun ruang dapat meningkatkan keaktifan siswa dan 2) dapat meningkatkan hasil belajar siswa, kenaikan skor rata-rata maupun ketuntasan belajar yang signifikan.kenaikan skor rata-rata yaitu : siklus I 66,42 dan siklus II.75,36.Ketuntasan belajar siswa yaitu: siklus I 60,72 % (17 siswa) dan siklus II. 89,29 % (25 siswa) karena itu 25 siswa telah mendapat skor 62 keatas dan sudah memenuhi KKM Sekolah. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Script dapat meningkatkan aktifitas dan hasil belajar matematika siswa, sehingga model pembelajaran ini dapat dijadikan alternative pilihan pada pembelajaran matematika. ii

iii

iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO Manusia wajib berusaha, Tuhan yang menentukan Jangan menyerah, jangan mudah putus asa Segalanya butuh perjuangan dan pengorbanan PERSEMBAHAN Skripsi berjudul Peningkatan Hasil Belajar Matematika dengan Model Pembelajaran Cooperative Script pada siswa kelas IV SDN Kambangan 01 Kecamatan Blado Kabupaten Batang Semester 2 Tahun Pelajaran 2011/2012 penulis persembahkan kepada: 1. Orang tua dan keluarga besarku yang telah dengan tulus memberikan semangat, dorongan, serta mencurahkan kasih sayang sehingga terselesaikanlah skripsi ini. 2. Anakku yang tercinta yang selalu membantu. 3. Istriku tercinta yang selalu memberikan motivasi. 4. Teman-temanku tercinta yang selalu memberikan dukungan, motivasi, bimbingan, serta bantuan dengan penuh rasa iklas. 5. Kepala Sekolah SD Negeri kambangan 01 Kecamatan Blado, Kabupaten Batang yang telah menyediakan kesempatan atas terselenggaranya penelitian ini. 6. Semua rekan guru SDN Kambangan 01 yang senantiasa membatu dalam menyusun PTK. 7. Semua pihak yang membantu penulis dalam menyelesaikan penelitian ini. v

KATA PENGANTAR Puji dan syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang MahaEsa yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya, sehingga penulis dapat menyusun skipsi dengan pola Penelitian Tindakan Kelas (PTK) untuk mata pelajaran Matematika pada siswa Kelas IV di SD Negeri Kambangan 01 Kecamatan Blado Kabupaten Batang. Dalam skripsi ini penulis melakukan penelitian terhadap hasil belajar siswa.dalam pembelajaran Matematika. Selain penggunaan metode yang tepat, guru pun perlu menggunakan sumber belajar yang bervariasi sehingga siswa tidak bosan dalam mengikuti proses pembelajaran dan terlibat aktif dalam pembelajaran. Dalam penyusunan laporan ini, penulis banyak menerima bimbingan, petunjuk, saran, dan motivasi dari berbagai pihak.oleh karena itu penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada: 1. Prof. Pdt. Drs. John A. Titaley, Th.D, Rektor Universitas Kristen Satya Wacana, atas keputusannya untuk menerima penulis sebagai mahasiswa Program Sarjana Kependidikan Guru DalamJabatan Program StudiS1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP dan kebijaksanaannya terhadap Program tersebut. 2. Dr. Bambang S. Sulasmono, M. Si., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana yang telah memberi fasilitas-fasilitas yang menunjang perkuliahan pada program S1 PGSD FKIP. 3. Herry Sanoto, S.Si.,M.Pd., Kaprogdi S1 PGSD FKIP UKSW yang telah memberi layanan akademik, sehingga terselesainya belajar penulis di Program Sarjana Kependidikan Guru Dalam Jabatan Program Studi S1 PGSD FKIP UKSW 4. Prof. Dr. Slameto, M.Pd penguji skripsi yang telah memberi motivasi untuk lebih bersemangat mengembangkan penelitian melalui pendekatan pembelajaran di SD 5. Wahyudi, S.Pd.,M.Pd dosen pembimbing dan penguji yang telah bersedia meluangkan waktu,tenaga dan pikiran untuk memberikan bimbingan dan pengarahan pada penulis hingga skripsi ini dapat selesai. vi

6. Para Dosen Program Studi S-1 PGSD FKIP UKSW yang telah memberikan bekal dan ilmu pengetahuan yang sangat bermanfaat bagi penulis hingga penulis dapat menyelesaikan studi. 7. Drs. Sabino Suwondo,MM., Kepala Disdikpora Kabupaten Batang membantu dalam proses penelitian. 8. Budi Sayoga,S.Pd., Kepala UPT Disdikpora Kecamatan Blado Kabupaten Batang. 9. Asim, S.Pd., Kepala SD Negeri Kambangan 01, yang telah memberikan ijin kepada penulis dalam mengadakan penelitian. 10. Ridang Ambar S, S.Pd SD, observer dalam pelaksanaan kegiatan penelitian tindakan kelas di SDN Kambangan 01 Blado Batang. 11. Guru dan karyawan SD Negeri Kambangan 01 Blado Batang, yang telah bersedia membantu dan menyediakan waktu untuk mengadakan penelitian yang dilaksanakan. 12. Siswa kelas IV SD Negeri Kambangan 01 Blado Batang, yang semangat mendukung terlaksananya penelitian. 13. Teman teman seperjuangan yang telah banyak membantu. Semoga bermanfaat bagi siapa saja yang membutuhkan. Salatiga, Mei 2012 Penulis vii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL. i ABSTRAK. ii HALAMAN PERNYATAAN iii HALAMAN PENGESAHAAN. MOTTO DAN PERSEMBAHAN iv v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI vii DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN. viii ix x BAB I PENDAHULUAN.. 1 1.1. Latar Belakang Masalah 1 1.2. Permasalahan Penelitian.. 2 1.3. Cara Pemecahan Masalah. 3 1.4. Rumusan Masalah... 3 1.5. Tujuan dan Manfaat Penelitian... 4 BAB II KAJIAN PUSTAKA.... 6 2.1 Kajian Teori. 2.1.1 Geometri 2.1.2 Tingkat Berpikir van Hiele. 2.1.3 Hasil Belajar 2.1.4 Pengertian Pembelajaran Kooperatif... 2.1.5 Pengertian Pembelajaran Cooperative script... 6 6 7 8 10 11 2.2 Kajian Hasil-Hasil Penelitian yang Relevan 14 2.3 Kerangka Berpikir 15 2.4 Hipotesis Tindakan. 16 BAB III METODE PENELITIAN... 17 3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian 17 3.2 Variabel Penelitian.. 18 viii

3.3. Rencana Tindakan 3.3.1 Siklus Pertama 3.3.2 Siklus Kedua.. 19 20 22 3.4 Jenis Data, Teknik Pengumpulan Data dan Instrumen Penelitian..... 25 3.5 Indikator Kinerja.. 25 BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 27 4.1 Hasil Penelitian... 27 4.1.1.Deskripsi Kondisi Pra Siklus... 27 4.1.2 Deskripsi Kondisi Siklus 1... 30 4.1.3 Deskripsi Kondisi Siklus 2... 4.1.4 Pembahasan... 4.2 Pembahasan hasil Penelitian 38 45 48 BAB V : PENUTUP..... 54 5.1 Simpulan... 54 5.2 Saran... 54 DAFTAR PUSTAKA... 55 DAFTAR LAMPIRAN-LAMPIRAN... ix

DAFTAR TABEL No Tabel Halaman 3.1 3.2 4.1 Alokasi Waktu Penelitian Kisi-kisi Pengembangan Instrumen Melalui Model Pembelajaran Cooperative script, Distribusi skor Tes Formatif Pembelajaran Matematika Pra 18 24 28 siklus 4.2 Ketuntasan Belajar Siswa Hasil Tes Pra Siklus 29 4.3 Skor Tertinggi dan Terendah Tes Matematika Pra Siklus 30 4.4 4.5 Distribusi skor Tes Formatif Perbaikan Pembelajaran Matematika Siklus 1 Ketuntasan Pembelajaran Matematika siklus 1 32 33 4.6 Skor Tertinggi dan skor terendah Tes Formatif Siklus 1 34 4.7 4.8 4.9 Hasil pengamatan aktivitas guru dalam mengajar siklus I Hasil pengamatan aktivitas siswa dalam mengajar siklus 1 Distribusi skor Tes Formatif Perbaikan Pembelajaran Matematika Siklus 2 35 36 41 4.10 Ketuntasan Belajar Siswa Hasil Tes Siklus 2 42 4.11 4.12 4.13 4.14 Perolehan Skor Tes Kemampuan Matematika Siklus 2 Hasil Pengamatan Aktifitas Guru dalam Mengajar Siklus 2 Hasil Pengamatan Aktifitas siswa Siklus 2 Tabel Hasil Ketuntasan Pembelajaran Matematika Pra Siklus,Siklus 1,Siklus 2 42 43 44 47 x

DAFTAR GAMBAR No Gambar Halaman 2.1 Alur Pembelajaran Konvensional ke Pembelajaran 16 cooperative learning tipe Cooperative Script 4.1 Grafik / diagram Ketuntasan Belajar 29 Kondisi pra siklus 4.2 Grafik / diagram Ketuntasan Belajar Siklus 1 33 4.3 Grafik perbandingan skor formatif antara pra siklus dan siklus 1. 37 4.4 Grafik Perbandingan Ketuntasan Belajar Kondisi pra siklus dan Siklus 1 37 4.5 4.6 4.7 4.8 4.9 Grafik / diagram Ketuntasan Belajar Siklus 2 Grafik perbandingan skor kemampuan Matematika antara Siklus1 dan siklus 2 Grafik Perbandingan Ketuntasan Belajar Kondisi Siklus 1 dan Siklus 2 Grafik Perbandingan Hasil tes Formatif Pra siklus,siklus 1 dan siklus 2 Grafik Perbandingan Ketuntasan belajar siswa kelas IV Pra siklus,siklus 1 dan siklus 2 42 44 45 47 48 xi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Surat Ijin Penelitian Lampiran 2. Surat Keterangan Penelitian Lampiran 3. Rencana Perbaikan Pembelajaran Matematika Siklus 1 Lampiran 4. Rencana Perbaikan Pembelajaran Matematika Siklus 2 Lampiran 5. Distribusi Skor Pra Siklus,Siklus 1, Siklus 2 Lampiran 6. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I Lampiran 7. Hasil Observasi Aktivitas Guru Siklus I Lampiran 8. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus 2 Lampiran 9. Hasil Observasi Aktivitas Guru Siklus 2 Lampiran 10 Dokumentasi Proses Kegiatan Siklus 1 Lampiran 11 Dokumentasi Proses Kegiatan Siklus 2 xii