B. Kompetensi Dasar 8.2 Menentukan jaring-jaring balok dan kubus

dokumen-dokumen yang mirip
Siklus 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) : SD Negeri 01 Sumogawe Getasan. : Sifat-sifat Bangun Ruang Sederhana

62 Lampiran-lampiran

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Siklus I

Daftar Nilai Ketuntasan Siswa Pra Siklus No Nama KKM Nilai Keterangan 1 Era Susanti Tuntas 2 Nuri Safitri Belum Tuntas 3 Aldo Kurniawan

LAMPIRAN I SURAT KETERANGAN PENELITIAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) I. Standar Kompetensi 6. Memahami sifat-sifat bangun dan hubungan antar bangun ruang

LAMPIRAN 1 SURAT IZIN PENELITIAN

LAMPIRAN 1 RPP SIKLUS 1 DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE

47

empat8geometri - - GEOMETRI - - Geometri 4108 Matematika BANGUN RUANG DAN BANGUN DATAR

LEMBAR HASIL WAWANCARA GURU KELAS IV SEBELUM MELAKUKAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS SD 1 GAMONG

Lampiran 1. Kisi-Kisi Soal Siklus I dan Siklus II

DAFTAR NAMA SISWA KELAS IV SD 1 PASURUHAN KIDUL KECAMATAN JATI KABUPATEN KUDUS TAHUN PELAJARAN 2013/2014

LAMPIRAN - LAMPIRAN 61

Lampiran 1 Jadwal Pertemuan

Nilai Jumlah Siswa Persentase (%) Keterangan 14 61% Tuntas 9 39% Tidak Tuntas Jumlah % Nilai Rata-rata 64 Nilai Tertinggi 86 Nilai Terendah 52

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus I

Konfirmasi 3. Kegiatan Akhir

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

DAFTAR NILAI MATEMATIKA PRASIKLUS KELAS IV. No Nama Siswa Nilai

LAMPIRAN 1. Surat Ijin Observasi dan Penelitian Skripsi

Z 53

Lampiran 1. Surat Ijin Penelitian

BAB IV HASIL PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di MI Miftahul Ulum Kecamatan Tutur

Lampiran 1 DATA NILAI HASIL EVALUASI SISWA KELAS V SD NEGERI 3 REJOSARI PRA SIKLUS. Nilai. Nama

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) (Siklus I Tindakan 1) I. Standar Kompetensi Menentukan sifat bangun ruang dan hubungan antar bangun.

LAMPIRAN 1 Surat Ijin Uji Validitas

datar Belah ketupat. 2. Menentukan keliling dan luas bangun datar Belah

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Siklus I

SILABUS PEMELAJARAN. Indikator Pencapaian Kompetensi. Menjelaskan jenisjenis. berdasarkan sisisisinya. berdasarkan besar sudutnya

Bangun yang memiliki sifat-sifat tersebut disebut...

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

LAMPIRAN I. Surat-Surat

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS I PERTEMUAN I, II, DAN III

LAMPIRAN 11 HASIL UJI RELIABILITAS DAN VALIDITAS INSRUMEN TES SIKLUS I

DATA NAMA SISWA SMP NEGERI 1 BAWEN KELAS

No Gambar Nama bangun Banyaknya simetri lipat

DATA OBSERVASI SEBELUM TINDAKAN

LAMPIRAN 1 66

CATATAN LAPANGAN OPTIMALISASI PENGGUNAAN STRATEGI TWO STAY TWO STRAY UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN KEBERANIAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA

Lampiran 1. Uji Validitas dan Realibilitas Soal Pretest Tahap 1

A. Standar Kompetensi : 8. Memahami sifat bangun ruang sederhana dan hubungan antar bangun datar

LAMPIRAN 1 Soal Posttest dan Pretest Nama kelas No absen

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Siklus I

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

ANGKET KEPERCAYAAN DIRI

LAMPIRAN 1. RPP Siklus I Soal Evaluasi Siklus I Lembar Kerja Kelompok Kunci Jawaban Siklus I Hasil Jawaban Siswa

Lampiran 1 80

Lampiran 1 Surat Izin Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian SD Negeri kalikayen 02.

Lampiran 1. Daftar Kelompok Siswa Penelitian. Daftar Siswa Uji Coba Instrumen Pretest. Kelas VIII-A SMP 1 Susukan. Kelas VIII-A SMP 2 Susukan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Lampiran 1 DATA AKTIVITAS SISWA SIKLUS I. no Nama siswa Media Tidak

Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) PERTEMUAN 1-3 SIKLUS I

BAB III METODE PENELITIAN

Lampiran 1. Daftar Siswa Penelitian

Skor Ketuntasan Jumlah Siswa Presentase (%) < 90 Tidak Tuntas 22 88% 90 Tuntas 3 12% Jumlah %

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP 1 )

LAMPIRAN 1 INSTRUMEN PENELITIAN

SURAT KETERANGAN PENELITIAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) B. Kompetensi Dasar 5.1 Mengubah pecahan kebentuk persen dan desimal serta sebaliknya

Lampiran 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran dengan Pendekatan Matematika Realistik

SURAT TUGAS Nomor : / / IV/ 2012

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP van Hiele) dimensi tiga. : 6.1. Menentukan kedudukan titik, garis dan bidang dalam. ruang dimensi tiga.

SILABUS PEMELAJARAN Sekolah : SMP Negeri 1 Poncol Kelas : VII (Tujuh) Mata Pelajaran : Matematika Semester : II (dua) GEOMETRI

STANDAR KOMPETENSI IPS

Lampiran I. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Lampiran 1. Surat Ijin Penelitian

BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Beberapa Benda Ruang Yang Beraturan

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( R P P )

Oleh: Dyah Padmi NIM

SILABUS KELAS EKSPERIMEN

MODUL PENDALAMAN MATERI ESENSIAL DAN SULIT MATA PELAJARAN : MATEMATIKA ASPEK : GEOMETRI

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P )

ANGKET SEBELUM VALIDITAS ANGKET AKTIVITAS BELAJAR

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu upaya guru menciptakan suasana belajar yang menyenangkan

LAMPIRAN I RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SILABUS PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) A. Standar Kompetensi: Geometri 2. Memahami sifat-sifat tabung, kerucut dan bola, serta menentukan ukurannya

Lampiran 1. Surat Ijin Penelitian

Lampiran 1.Surat Izin Uji Coba Instrumen Dan Penelitian

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

(KD) Item Soal 6. Memahami sifat- 6.2 Mengidentifikasi. 1, 7, 12, 20 sifat bangun dan. sifat-sifat bangun. menyebutkan hubungan antar. ruang.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Jamidar Kepala SMP Negeri 2 Sirenja Kab. Donggala Sulawesi Tengah ABSTRAK

109

bangun prisma tegak dengan benar. bangun tabung dengan benar. bangun limas dengan benar.

LAMPIRAN 1. Surat Izin Observasi dan Penelitian di SDN Cebongan 01

Jadwal Pelaksanaan Penelitian Kelas Eksperimen (X-5) dan Kelas Kontrol (X-4) SMA Negeri 2 Purworejo. No Hari, Tanggal Jam ke- Kelas Materi

LAMPIRAN 1. Surat Ijin Uji Coba Instrumen

AlokasiWaktu : 2 x 40 menit

Lampiran 1 SURAT IZIN PENELITIAN

LAMPIRAN 1 SURAT IZIN OBSERVASI DAN PENELITIAN

Transkripsi:

LAMPIRAN 1 56

LAMPIRAN 2 57

58 LAMPIRAN 3 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I Nama Sekolah : SD Negeri 2 Jatiharjo Mata Pelajaran : Matematika Kelas/ Semester : IV/ II Alokasi Waktu : 4 x 35 Menit (2x pertemuan) A. Standar Kompetensi 8. Memahami sifat bangun ruang sederhana dan hubungan antar bangun datar B. Kompetensi Dasar 8.2 Menentukan jaring-jaring balok dan kubus C. Indikator 8.1.1 Menyebutkan macam-macam bangun ruang 8.1.2 Menjelaskan sisi, rusuk, dan titik sudut 8.1.3 Meyebutkan sifat-sifat kubus 8.1.4 Menyebutkan sifat-sifat balok 8.1.5 Menyebutkan sifat-sifat tabung, kerucut, dan bola D. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui pengamatan, siswa dapat menyebutkan benda-benda di sekitar yang berbentuk kubus, balok, tabung, kerucut, bola. 2. Melalui penjelasan dari guru, siswa dapat menyebutkan macam-macam bangun ruang 3. Melalui penjelasan dari guru, siswa dapat menjelaskan sisi, rusuk, dan titik sudut. 4. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menyebutkan sifat-sifat kubus.

59 5. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menyebutkan sifat-sifat balok. 6. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menyebutkan sifat-sifat tabung, kerucut, dan bola Karakter Siswa yang diharapkan Dapat dipercaya ( Trustworthines) Kerjasama Rasa hormat dan perhatian ( respect ) Tekun ( diligence ) Tanggung jawab ( responsibility ) Berani ( courage ) Peduli ( caring ) Jujur ( fairnes ) E. Materi Pokok Sifat-sifat Kubus dan Balok

60

61

62 F. Pendekatan dan Metode Pembelajaran Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan Kontekstual Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi kelompok, penugasan

63 G. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan I Kegiatan Awal (10menit) 1. Guru Melihat kesiapan siswa untuk mengikuti proses pembelajaran. 2. Mengucapkan salam, berdoa, dan melakukan presensi. 3. Apersepsi : Guru mengingatkan kembali tentang bangun ruang dan bertanya Apa saja macam-macam bangun ruang yang kalian ketahui? 4. Guru menggali jawaban dari siswa. 5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. Kegiatan Inti (45menit) 1. Siswa diminta untuk mengontruksi sendiri pengetahuannya dengan mengamati benda-benda yang termasuk bangun ruang disekitarnya.(misalnya ; lemari,meja,penghapus dll) (kontruktivisme) 2. Guru memberikan contoh bangun ruang yang berbentuk kubus dan balok kemudian siswa diminta untuk menentukan sisi, rusuk dan titik sudut.(inquiri) 3. Guru memberi kesempatan pada siswa bertanya tentang materi pelajaran yang disampaikan.(bertanya) 4. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok dan dibagikan LKS untuk menyebutkan sifat-sifat kubus dan balok yang diselesaikan bersama kelompoknya masing-masing.(masyarakat belajar) 5. Siswa diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya masing-masing.(pemodelan) Kegiatan Akhir (15menit) 1. Siswa bersama guru menyimpulkan materi yang telah dipelajari (refleksi). 2. Guru mengajukan pertanyaan kepada siswa untuk mengetahui apakah siswa sudah memahami materi yang telah dipelajari.(penilaian sebenarnya)

64 Pertemuan II Kegiatan Awal (10menit) 1. Guru Melihat kesiapan siswa untuk mengikuti proses pembelajaran. 2. Mengucapkan salam, berdoa, dan melakukan presensi. 3. Apersepsi : Guru bertanya kepada siswa Apa saja yang termasuk bangun ruang sisi lengkung? 4. Guru menggali jawaban dari siswa. 5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. Kegiatan Inti (45menit) 1. Siswa diminta untuk mengontruksi sendiri pengetahuannya dengan mengamati benda-benda yang termasuk bangun ruang sisi lengkung(tabung, kerucut,bola) disekitarnya. 2. Guru memberikan contoh bangun ruang tabung, kerucut, bola, kemudian siswa diminta untuk menentukan sisi, rusuk dan titik sudut. 3. Guru memberi kesempatan pada siswa bertanya tentang materi pelajaran yang disampaikan. 4. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok dan dibagikan LKS untuk melengkapi tabel banyak sisi, rusuk, titik sudut dari tabung, kerucut dan bola yang diselesaikan bersama kelompoknya masing-masing. 5. Siswa diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya masing-masing. Kegiatan Akhir (15menit) 1. Siswa bersama guru menyimpulkan materi yang telah dipelajari (refleksi). 2. Guru mengajukan pertanyaan kepada siswa untuk mengetahui apakah siswa sudah memahami materi yang telah dipelajari. 3. Guru memberikan soal evaluasi siklus I. H. Alat/Media dan Sumber Belajar 1. Alat/Media Kubus

65 Balok Tabung Kerucut Bola 2. Sumber Pembelajaran Mustaqim, Burhan. 2008. Ayo Belajar Matematika untuk SD dan MI Kelas IV. Jakarta : Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional I. Evaluasi dan Penilaian a. Penilain proses dilakukan pada saat siswa melakukan diskusi dan presentasi, yaitu keterlibatan dan aktivitas siswa dalam kelompok serta partisipasi siswa selama proses pembelajaran. b. Penilaian hasil didasarkan pada hasil post test siswa Teknik penilaian : Tes tertulis Bentuk Instrumen : Soal pilihan ganda c. Soal Evaluasi (terlampir)

66 LEMBAR KERJA SISWA (LKS) SIKLUS I (PERTEMUAN I) KELOMPOK :... 1.... 2.... 3.... 4.... 5.... Perhatikan gambar dibawah ini! Amati dan identifikasi bangun ruang di bawah ini dan berilah keterangan bersama teman sekelompokmu,kemudian presentasikan hasil identifikasimu di depan kelas! 1. Gambar bangun ruang di atas dinamakan.. No Pertanyaan Jawaban 1. Sebutkan sisi-sisinya 2. Sebutkan rusuk-rusuknya 3. Sebutkan ttitik sudutnya 4. Berapa jumlah sisinya 5. Berapa jumlah rusuknya 6. Berapa jumlah titik sudutnya Kesimpulan :

67 2. Gambar bangun ruang di atas dinamakan... No Pertanyaan Jawaban 1. Sebutkan sisi-sisinya 2. Sebutkan rusuk-rusuknya 3. Sebutkan ttitik sudutnya 4. Berapa jumlah sisinya 5. Berapa jumlah rusuknya 6. Berapa jumlah titik sudutnya Kesimpulan :

Materi 68

69

70 LEMBAR KERJA SISWA (LKS) SIKLUS I (PERTEMUAN II) KELOMPOK :... 1.... 2.... 3.... 4.... 5.... Lengkapi Tabel Berikut ini! Tabung Kerucut Bola Kesimpulan :

Materi 71

72 LAMPIRAN 4 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS II Nama Sekolah : SD Negeri 2 Jatiharjo Mata Pelajaran : Matematika Kelas/ Semester : IV/ II Alokasi Waktu : 4 x 35 Menit (2x pertemuan) J. Standar Kompetensi 8. Memahami sifat bangun ruang sederhana dan hubungan antar bangun datar K. Kompetensi Dasar 8.1 Menentukan sifat-sifat bangun ruang sederhana L. Indikator 8.1.1 Menjelaskan pengertian jaring-jaring balok dan kubus 8.1.2 Menyebutkan bangun datar yang dibentuk oleh jaring-jaring balok 8.1.3 Menyebutkan bangun datar yang dibentuk oleh jaring-jaring kubus 8.1.4 Menentukan alas dan tutup dari jaring-jaring balok dan kubus 8.1.5 Menentukan dan menggambar jaring-jaring balok 8.1.6 Menentukan dan menggambar jaring-jaring kubus M. Tujuan Pembelajaran 7. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan pengertian jaring-jaring balok dan kubus. 8. Melalui pengamatan, siswa dapat menyebutkan bangun datar yang dibentuk oleh jaring-jaring balok. 9. Melalui pengamatan, siswa dapat menyebutkan bangun datar yang dibentuk oleh jaring-jaring kubus.

73 10. Melalui diskuski kelompok, siswa dapat Menentukan alas dan tutup dari jaring-jaring balok dan kubus 11. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menentukan dan menggambar jaring-jaring balok. 12. Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menentukan dan menggambar jaring-jaring kubus. Karakter Siswa yang diharapkan Dapat dipercaya ( Trustworthines) Teliti Kerjasama Rasa hormat dan perhatian ( respect ) Tekun ( diligence ) Tanggung jawab ( responsibility ) Berani ( courage ) N. Materi Pokok Jaring-jaring Balok dan Kubus Bangun ruang kubus dan balok terbentuk dari bangun datar persegi dan persegi panjang. Gabungan dari beberapa persegi yang membentuk kubus disebut jaring-jaring kubus. Sedangkan jaring-jaring balok adalah gabungan dari beberapa persegi panjang yang membentuk balok.

74 O. Pendekatan dan Metode Pembelajaran Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan Kontekstual Metode Pembelajaran : Ceramah, diskusi kelompok, penugasan P. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan I Kegiatan Awal (10menit) 6. Guru Melihat kesiapan siswa untuk mengikuti proses pembelajaran. 7. Mengucapkan salam, berdoa, dan melakukan presensi. 8. Apersepsi : Guru mengingatkan kembali tentang bangun ruang dengan bertanya Bangun ruang apa saja yang kalian ketahui? 9. Guru menggali jawaban dari siswa. 10. Guru harus menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan di capai tentang jaring-jaring balok. Kegiatan Inti (45menit) 6. Siswa diminta untuk mengontruksi sendiri pengetahuannya dengan mengamati benda-benda yang ditunjukan oleh guru yang berbentuk balok. (kontruktivisme)

75 7. Guru memberikan contoh bangun ruang yang berbentuk balok kemudian siswa diminta untuk menentukan bangun datar apa yang dibentuk bangun balok bila dibelah.(inquiri) 8. Guru harus lebih banyak memberikan kesempatan bertanya tentang materi pelajaran yang di sampaikan mengenai jaring-jaring balok.(bertanya) 9. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok kemudian dibagikan LKS untuk menentukan dan menggambar jaring-jaring balok dan guru membimbing siswa agar seluruh siswa aktif dalam berdiskusi..(masyarakat belajar) 10. Siswa diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya masing-masing menentukan dan menggambar jaring-jaring balok dan guru mendorong siswa agar percaya diri untuk melaporkan hasil diskusi.(pemodelan) 11. Kelompok lain menanggapi. Kegiatan Akhir (15menit) 3. Siswa bersama guru menyimpulkan materi yang telah dipelajari (refleksi). 4. Guru mengajukan pertanyaan kepada siswa untuk mengetahui apakah siswa sudah memahami materi yang telah dipelajari.(penilaian sebenarnya) Pertemuan II Kegiatan Awal (10menit) 6. Guru Melihat kesiapan siswa untuk mengikuti proses pembelajaran. 7. Mengucapkan salam, berdoa, dan melakukan presensi. 8. Apersepsi : Guru mengingatkan kembali tentang materi yang telah dipelajari dengan bertanya kepada siswa Bangun ruang apa saja yang kalian ketahui? Bangun ruang apa yang termasuk bangun ruang sisi tegak? 9. Guru menggali jawaban dari siswa.

76 10. Guru harus menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai tentang materi jaring-jaring kubus. Kegiatan Inti (45menit) 1. Siswa diminta untuk mengontruksi sendiri pengetahuannya dengan mengamati benda-benda yang ditunjukan oleh guru yang berbentuk kubus. (kontruktivisme) 2. Guru memberikan contoh bangun ruang yang berbentuk kubus kemudian siswa diminta untuk menentukan bangun datar apa yang dibentuk bangun kubus bila dibelah.(inquiri) 3. Guru harus lebih banyak memberi kesempatan pada siswa untuk bertanya tentang materi pelajaran yang disampaikan mengenai jaringjaring kubus.(bertanya) 4. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok kemudian dibagikan LKS untuk menentukan dan menggambar jaring-jaring kubus dan guru membimbing siswa agar seluruh siswa aktif dalam berdiskusi.(masyarakat belajar) 5. Siswa diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya masing-masing menentukan dan menggambar jaring-jaring kubus dan guru mendorong siswa agar percaya diri untuk melaporkan hasil diskusi.(pemodelan) 6. Kelompok lain menanggapi. Kegiatan Akhir (15menit) 4. Siswa bersama guru menyimpulkan materi yang telah dipelajari (refleksi). 5. Guru mengajukan pertanyaan kepada siswa untuk mengetahui apakah siswa sudah memahami materi yang telah dipelajari. 6. Guru memberikan soal evaluasi siklus II. Q. Alat/Media dan Sumber Belajar 3. Alat/Media Kubus

77 Balok 4. Sumber Pembelajaran Mustaqim, Burhan. 2008. Ayo Belajar Matematika untuk SD dan MI Kelas IV. Jakarta : Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional R. Evaluasi dan Penilaian d. Penilain proses dilakukan pada saat siswa melakukan diskusi dan presentasi, yaitu keterlibatan dan aktivitas siswa dalam kelompok serta partisipasi siswa selama proses pembelajaran. e. Penilaian hasil didasarkan pada hasil post test siswa Teknik penilaian : Tes tertulis Bentuk Instrumen : Soal pilihan ganda f. Soal Evaluasi (terlampir)

78 LEMBAR KERJA SISWA (LKS) SIKLUS II (PERTEMUAN I) KELOMPOK : 6.... 7.... 8.... 9.... 10.... Amatilah benda bangun ruang balok yang sudah disediakan oleh guru kemudian lakukan langkah-langkah berikut! 1. Guntinglah dengan gunting beberapa rusuk balok tersebut seperti yang ditunjukkan dengan gambar gunting pada gambar di bawah ini. 2. Bukalah hasil guntingan terhadap balok tersebut, kemudian ratakan. 3. Kemudian diskusikan dengan teman sekelompokmu pertanyaan di bawah ini! a. Setelah balok digunting dan diratakan akan terbentuk..... b. Apabila balok digunting akan terlihat dan terbentuk dari gabungan bangun datar..... c. Ada berapa banyak bangun datar yang dibentuk? d. Gambarlah balok yang sudah digunting dan diratakan.... e. Manakah gambar di bawah ini yang termasuk jaring-jaring balok? Setelah itu tentukan tutup balok jika no 1 sebagai alas balok!

79 1) 2) 1 1 2 3 4 2 3 4 Jawab :

80 LEMBAR KERJA SISWA (LKS) SIKLUS II (PERTEMUAN II) KELOMPOK :... 6.... 7.... 8.... 9.... 10.... Amatilah benda bangun ruang kubus yang sudah disediakan oleh guru kemudian lakukan langkah-langkah berikut! 1. Guntinglah dengan gunting beberapa rusuk kubus tersebut seperti yang ditunjukkan dengan gambar gunting pada gambar di bawah ini. 2. Bukalah hasil guntingan terhadap kubus tersebut, kemudian ratakan. 3. Kemudian diskusikan dengan teman sekelompokmu pertanyaan di bawah ini! a. Setelah kubus digunting dan diratakan akan terbentuk..... b. Benda datar apa yang dibentuk ketika kubus digunting? c. Apabila balok digunting akan terlihat dan terbentuk dari gabungan bangun datar..... d. Gambarlah kubus yang sudah digunting dan diratakan.....

81 e. Manakah gambar di bawah ini yang termasuk jaring-jaring kubus? Setelah itu tentukan tutup kubus jika A sebagai alas kubus! 1). 2). A A B B C C D E D E F F Jawab :

82 LAMPIRAN 5 Uji Validitas Soal Siklus I Nama : No. Absen : A. Berilah tanda silang (X) huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar! 1. Gambar bangun di samping merupakan bentuk bangun.. a. Balok b. Kubus c. Tabung d. Bola 2. Kardus di samping merupakan bentuk bangun.. a. Balok b. Kubus c. Tabung d. Bola 3. Sebuah benda ruang yang dibatasi oleh tiga pasang (enam buah) persegi panjang dimana setiap pasang persegi panjang saling sejajar (berhadapan) dan berukuran sama disebut dengan... a. Balok c. Tabung b. Kubus d. Bola 4. Sebuah benda ruang yang dibatasi oleh enam buah persegi yang berukuran sama disebut dengan... a. Balok c. Tabung

83 b. Kubus d. Bola 5. Di bawah ini yang termasuk bangun ruang, kecuali... a. Balok c. Tabung b. Layang-layang d. Bola 6. Balok dan kubus merupakan bangun ruang... a. Sisi lurus c. Sisi tegak b. Sisi lengkung d. Sisi datar 7. Titik pertemuan dari tiga buah rusuk pada bangun ruang disebut... a. Titik potong c. Rusuk b. Titik sudut d. Sisi 8. Bidang atau permukaan yang membatasi bangun ruang disebut dengan... a. Titik potong c. Rusuk b. Titik sudut d. Sisi 9. Garis yang merupakan pertemuan dari dua sisi bangun ruang disebut... a. Garis c. Rusuk b. Titik sudut d. Sisi 10. Benda di atas merupakan bentuk bangun ruang... a. Balok c. Tabung b. Kerucut d. Bola 11. Balok mempunyai titik sudut sebanyak... a. 10 b. 8 c. 6 d. 4 12. Kubus mempunyai titik sudut sebanyak... a. 8 b. 6 c. 4 d. 2 13. Balok mempunyai rusuk sebanyak... a. 11 b. 12 c. 13 d. 14

84 14. Kubus mempunyai rusuk sebanyak... a. 12 b. 13 c. 14 d. 15 15. Balok mempunyai sisi sebanyak... a. 5 b. 6 c. 7 d. 8 16. Kubus mempunyai sisi sebanyak... a. 4 b. 5 c. 6 d. 7 17. Bangun ruang tabung mempunyai... sisi, yaitu sisi..., sisi..., dan sisi... a. 5 sisi, yaitu sisi lengkung, sisi atas, dan sisi bawah b. 3 sisi, yaitu sisi lengkung, sisi atas, dan sisi bawah c. 5 sisi, yaitu sisi tegak, sisi atas, dan sisi bawah d. 3 sisi, yaitu sisi tegak, sisi atas, dan sisi bawah 18. Kerucut hanya mempunyai sebuah rusuk dan sebuah titik sudut yang disebut... a. Titik potong c. Titik ujung b. Titik pojok d. Titik puncak 19. Bangun ruang yang hanya memiliki sebuah sisi lengkung yang menutupi selutuh bangun ruangnya disebut... a. Tabung c. Kerucut b. Bola d. Layang-layang 20. Perhatikan gambar berikut! CG adalah... Rusuk yang sama panjang dengan c. AB c. AE d. BC d. AD 21. Dari gambar soal no. 20, bidang sisi yang sama besar dengan ABFE adalah...

85 a. BCGF c. CDHG b. ADHE d. GCBF 22. Berikut ini merupakan sifat dari bangun ruang balok adalah.... a. Mempunyai 6 titik sudut, 8 rusuk, dan 12 sisi b. Mempunyai 6 sisi, 8 titik sudut, dan 12 rusuk c. Mempunyai 6 titik sudut, 8 sisi, dan 12 rusuk d. Mempunyai 6 rusuk, 8 titik sudut, dan 12 sisi 23. Unsur pada bangun ruang kubus yang berjumlah 6 adalah.... a. Titik Sudut c. Rusuk b. Sisi d. Diameter 24. Benda-benda berikut yang tidak berbentuk balok, kecuali.... a. Almari c. Kardus sepatu b. Bantal d. Kulkas 25. Titik sudut yang tidak terletak pada sisi ADHE adalah... a. D c. E b. B d. H

86 Kunci Jawaban Uji Validitas Soal Siklus I 1. B 11. B 21. C 2. A 12. A 22. B 3. A 13. B 23. B 4. B 14. A 24. B 5. B 15. B 25. C 6. C 16. C 7. B 17. B 8. D 18. D 9. C 19. B 10. C 20. C

87 LAMPIRAN 6 Uji Validitas Soal Siklus II Berilah tanda silang (X) huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar! 1. Gabungan dari beberapa persegi yang membentuk kubus disebut..... a. Bangun ruang balok c. Bangun ruang kubus b. Jaring-jaring balok d. Jaring-jaring kubus 2. Gabungan dari beberapa persegi panjang yang membentuk balok..... a. Bangun ruang balok c. Bangun ruang kubus b. Jaring-jaring balok d. Jaring-jaring kubus 3. Dari gambar di bawah ini jika 2 adalah alas balok, maka tutup balok adalah angka... 1 2 3 4 a. 1 c. 3 b. 2 d. 4 4. Bedasarkan soal no. 3 jika angka 3 adalah tutup dari jaring-jaring balok, maka alasnya adalah... a. 2 c. 1 b. 3 d. 4 5. Perhatikan gambar dibawah ini, jika R alas balok maka tutup balok adalah.....

88 S R Q P a. P c. R b. Q d. S 6. Berdasarkan soal no 5 jika Q merupakan alas jaring-jaring balok maka tutupnya... a. Q C. R b. S D. P 7. Dari gambar jaring-jaring di bawah ini jika C merupakan alas balok, maka tutupnya adalah..... A B C D a. D c. A b. C d. B 8. Berdasarkan keterangan soal no.7 jika A merupakan alas balok, maka tutupnya adalah.... a. A c. D b. B d. C 9. Jaring-jaring balok terbentuk dari gabungan bangun datar.....

89 a. Persegi panjang c. Segitiga b. Persegi d. Belah ketupat 10. Berapa jumlah bangun datar yang dibentuk oleh jaring-jaring balok..... a. 2 c. 6 b. 4 d. 8 11. Jaring-jaring kubus terbentuk dari gabungan bangun datar..... a. Persegi panjang c. Segitiga b. Persegi d. Belah ketupat 12. Dari gambar di bawah ini jika angka 4 merupakan alas maka tutup kubus ditunjukan oleh 1 2 3 angka..... 4 5 6 a. 2 c. 5 b. 3 d. 6 13. Berdasarkan keterangan soal no. 12 jika angka 1 merupakan tutup kubus maka alas kubus ditunjukkan oleh angka.... a. 2 c. 4 b. 3 d. 5 14. Manakah gambar di bawah ini yang termasuk jaring-jaring balok.....

90 a. 1 c. 3 b. 2 d. 4 15. Manakah gambar dibawah ini yang termasuk jaring-jaring kubus.... a. c. b. d. 16. Gambar dibawah ini merupakan gambar jaring-jaring.... a. Balok c. Layang-layang b. Kubus d. Bola 17. Gambar dibawah ini merupakan gambar jaring-jaring....

91 a. Balok c. Layang-layang b. Kubus d. Bola 18. Gambar di bawah ini yang merupakan jaring-jaring balok,kecuali.... a b c d 19. Yang termasuk jaring-jaring kubus adalah..... a c b d 20. Bangun ruang balok dan kubus dibentuk dari gabungan bangun datar.... a. Segitiga dan Persegi c.belah Ketupat dan Persegi panjang b. Segiempat dan Persegi d. Persegi dan persegi panjang

92 21. Gambar di bawah ini yang merupakan jaring-jaring balok,kecuali.... a b c d 22. atas/ tutupnya adalah... a. I b. II c. III d. VI Jaring-jaring kubus di atas jika alasnya IV, maka 23. Bangun ruang kubus terbentuk dari gabungan bangun datar..... a. persegi c. Belah ketupat b. Segitiga d. Persegi persegi panjang 24. Manakah pernyataan di bawah ini yang merupakan pengertian dari jaring-jaring balok..... a. Terbentuk dari 6 gabungan bangun datar persegi b. Terbentuk dari 4gabungan bangun datar persegi panjang c. Terbentuk dari 4 gabungan bangun datar persegi

93 d. Terbentuk dari 6 gabungan bangun datar persegi panjang 25. Manakah pernyataan di bawah ini yang merupakan pengertian dari jaring-jaring kubus..... a. Terbentuk dari 6 gabungan bangun datar persegi b. Terbentuk dari 4gabungan bangun datar persegi panjang c. Terbentuk dari 4 gabungan bangun datar persegi d. Terbentuk dari 6 gabungan bangun datar persegi panjang

94 Kunci Jawaban Uji Validitas Soal Siklus II 1. D 11. B 21. C 2. B 12. D 22. B 3. D 13. B 23. A 4. C 14. D 24. D 5. A 15. 25. A 6. B 16. B 7. C 17. A 8. D 18. C 9. A 19. D 10. C 20. D

95 Nama : No. Absen : LAMPIRAN 7 Berilah tanda silang (X) huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar! 1 Gambar bangun di samping merupakan bentuk bangun.. e. Balok f. Kubus g. Tabung h. Bola 2. g. Bola Kardus di samping merupakan bentuk bangun.. e. Balok f. Kubus Tabung 3. Sebuah benda ruang yang dibatasi oleh tiga pasang (enam buah) persegi panjang dimana setiap pasang persegi panjang saling sejajar (berhadapan) dan berukuran sama disebut dengan... c. Balok c. Tabung d. Kubus d. Bola 4. Sebuah benda ruang yang dibatasi oleh enam buah persegi yang berukuran sama disebut dengan... c. Balok c. Tabung d. Kubus d. Bola 5. Di bawah ini yang termasuk bangun ruang, kecuali... c. Balok c. Tabung

96 d. Layang-layang d. Bola 6. Balok dan kubus merupakan bangun ruang... c. Sisi lurus c. Sisi tegak d. Sisi lengkung d. Sisi datar 7. Titik pertemuan dari tiga buah rusuk pada bangun ruang disebut... c. Titik potong c. Rusuk d. Titik sudut d. Sisi 8. Bidang atau permukaan yang membatasi bangun ruang disebut dengan... c. Titik potong c. Rusuk d. Titik sudut d. Sisi 9. Garis yang merupakan pertemuan dari dua sisi bangun ruang disebut... c. Garis c. Rusuk d. Titik sudut d. Sisi 10. Benda di atas merupakan bentuk bangun ruang... c. Balok c. Tabung d. Kerucut d. Bola 11. Balok mempunyai titik sudut sebanyak... b. 10 b. 8 c. 6 d. 4 12. Kubus mempunyai titik sudut sebanyak... b. 8 b. 6 c. 4 d. 2 13. Kubus mempunyai rusuk sebanyak... a. 12 b. 13 c. 14 d. 15 14. Balok mempunyai sisi sebanyak... b. 5 b. 6 c. 7 d. 8

97 15. Bangun ruang tabung mempunyai... sisi, yaitu sisi..., sisi..., dan sisi... e. 5 sisi, yaitu sisi lengkung, sisi atas, dan sisi bawah f. 3 sisi, yaitu sisi lengkung, sisi atas, dan sisi bawah g. 5 sisi, yaitu sisi tegak, sisi atas, dan sisi bawah h. 3 sisi, yaitu sisi tegak, sisi atas, dan sisi bawah 16. Kerucut hanya mempunyai sebuah rusuk dan sebuah titik sudut yang disebut... c. Titik potong c. Titik ujung d. Titik pojok d. Titik puncak 17. Perhatikan gambar berikut! CG adalah... Rusuk yang sama panjang dengan e. AB c. AE f. BC d. AD 18. Dari gambar soal no. 20, bidang sisi yang sama besar dengan ABFE adalah... c. BCGF c. CDHG d. ADHE d. GCBF 19. Berikut ini merupakan sifat dari bangun ruang balok adalah.... e. Mempunyai 6 titik sudut, 8 rusuk, dan 12 sisi f. Mempunyai 6 sisi, 8 titik sudut, dan 12 rusuk g. Mempunyai 6 titik sudut, 8 sisi, dan 12 rusuk h. Mempunyai 6 rusuk, 8 titik sudut, dan 12 sisi 20. Unsur pada bangun ruang kubus yang berjumlah 6 adalah.... c. Titik Sudut c. Rusuk d. Sisi d. Diameter

98 Kunci Jawaban Soal Evaluasi Siklus I 1. B 11. B 2. A 12. A 3. A 13. A 4. B 14. C 5. B 15. B 6. C 16. D 7. B 17. C 8. D 18. C 9. C 19. B 10. C 20. B

99 LAMPIRAN 8 Soal Evaluasi Siklus II Berilah tanda silang (X) huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar! 26. Gabungan dari beberapa persegi yang membentuk kubus disebut..... c. Bangun ruang balok c. Bangun ruang kubus d. Jaring-jaring balok d. Jaring-jaring kubus 27. Gabungan dari beberapa persegi panjang yang membentuk balok..... c. Bangun ruang balok c. Bangun ruang kubus d. Jaring-jaring balok d. Jaring-jaring kubus 28. Dari gambar di bawah ini jika 2 adalah alas balok, maka tutup balok adalah angka... 1 2 3 4 c. 1 c. 3 d. 2 d. 4 29. Bedasarkan soal no. 3 jika angka 3 adalah tutup dari jaring-jaring balok, maka alasnya adalah... c. 2 c. 1 d. 3 d. 4 30. Perhatikan gambar dibawah ini, jika R alas balok maka tutup balok adalah.....

100 S R Q P c. P c. R d. Q d. S 31. Dari gambar jaring-jaring di bawah ini jika C merupakan alas balok, maka tutupnya adalah..... A B C D c. D c. A d. C d. B 32. Berdasarkan keterangan soal no.7 jika A merupakan alas balok, maka tutupnya adalah.... c. A c. D d. B d. C 33. Jaring-jaring balok terbentuk dari gabungan bangun datar..... c. Persegi panjang c. Segitiga d. Persegi d. Belah ketupat

101 34. Berapa jumlah bangun datar yang dibentuk oleh jaring-jaring balok..... c. 2 c. 6 d. 4 d. 8 35. Jaring-jaring kubus terbentuk dari gabungan bangun datar..... c. Persegi panjang c. Segitiga d. Persegi d. Belah ketupat 11. Dari gambar di bawah ini jika angka 4 merupakan alas maka tutup kubus ditunjukan oleh 1 2 3 angka..... 4 5 6 c. 2 c. 5 d. 3 d. 6 12. Berdasarkan keterangan soal no. 12 jika angka 1 merupakan tutup kubus maka alas kubus ditunjukkan oleh angka.... c. 2 c. 4 d. 3 d. 5 13. Manakah gambar di bawah ini yang termasuk jaring-jaring balok..... a. 1 c. 3 c. 2 d. 4 14. Yang termasuk jaring-jaring balok adalah.... a c

102 b d 15. Yang termasuk jaring-jaring kubus adalah..... a c b d 16. Gambar di bawah ini yang merupakan jaring-jaring balok,kecuali.... a b c d 17. atas/ tutupnya adalah... e. I f. II g. III h. VI Jaring-jaring kubus di atas jika alasnya IV, maka

103 18. Bangun ruang kubus terbentuk dari gabungan bangun datar..... a. persegi c. Belah ketupat b. Segitiga d. Persegi persegi panjang 19. Manakah pernyataan di bawah ini yang merupakan pengertian dari jaring-jaring balok..... a. Terbentuk dari 6 gabungan bangun datar persegi b. Terbentuk dari 4gabungan bangun datar persegi panjang c. Terbentuk dari 4 gabungan bangun datar persegi d. Terbentuk dari 6 gabungan bangun datar persegi panjang 20. Manakah pernyataan di bawah ini yang merupakan pengertian dari jaring-jaring kubus..... a. Terbentuk dari 6 gabungan bangun datar persegi b. Terbentuk dari 4gabungan bangun datar persegi panjang c. Terbentuk dari 4 gabungan bangun datar persegi d. Terbentuk dari 6 gabungan bangun datar persegi panjang

104 Kunci Jawaban Soal Evaluasi Siklus II 11. D 11. B 12. B 12. D 13. D 13. B 14. C 14. D 15. A 15. A 16. B 16. B 17. C 17. A 18. D 18. C 19. A 19. D 20. C 20. D

LAMPIRAN 9 105

106

107

108

LAMPIRAN 10 109

110

111

112 LAMPIRAN 11 Pra Siklus No Nama Nilai Keterangan 1 Adam Malik 55 Tidak Tuntas 2 Adek Dwi Prayitno 75 Tuntas 3 Amanda Awwlina 52 Tidak Tuntas 4 Ananta Bintang W. 55 Tidak Tuntas 5 Cristian Kusuma 52 Tidak Tuntas 6 Dwi Bagus Saputra 56 Tidak Tuntas 7 Eli Setyaningrum Astuti 76 Tuntas 8 Fitri Munawaroh 78 Tuntas 9 Heru Prasetyo 58 Tidak Tuntas 10 Irda Putra Wardani 86 Tuntas 11 M. Febri Nur Solikin 56 Tidak Tuntas 12 N. Dewi Oktavia 72 Tidak Tuntas 13 Nila Khasanah 52 Tidak Tuntas 14 Nur Laelasari 62 Tuntas 15 Rama Adi Putra 58 Tidak Tuntas 16 Risky Khoirul 52 Tidak Tuntas 17 Resty Nurhali 56 Tidak Tuntas 18 Ruli Tri Anjarsari 57 Tidak Tuntas 19 Sendi Dwi Santoso 58 Tidak Tuntas 20 Serli Selviana 55 Tidak Tuntas 21 Achmad misbachul A. 78 Tuntas 22 Jinan Khoirinisa 80 Tuntas 23 Marcel Abi N. 82 Tuntas Rata-Rata 64 Tuntas 35% Tidak Tuntas 65%

113 DAFTAR NILAI SIKLUS I No Nama Nilai Keterangan 1 Adam Malik 70 Tuntas 2 Adek Dwi Prayitno 75 Tuntas 3 Amanda Awwlina 75 Tuntas 4 Ananta Bintang W. 35 Tidak Tuntas 5 Cristian Kusuma 60 Tuntas 6 Dwi Bagus Saputra 70 Tuntas 7 Eli Setyaningrum Astuti 90 Tuntas 8 Fitri Munawaroh 95 Tuntas 9 Heru Prasetyo 80 Tuntas 10 Irda Putra Wardani 80 Tuntas 11 M. Febri Nur Solikin 40 Tidak Tuntas 12 N. Dewi Oktavia 35 Tidak Tuntas 13 Nila Khasanah 75 Tuntas 14 Nur Laelasari 90 Tuntas 15 Rama Adi Putra 85 Tuntas 16 Risky Khoirul 65 Tuntas 17 Resty Nurhali 85 Tuntas 18 Ruli Tri Anjarsari 90 Tuntas 19 Sendi Dwi Santoso 55 Tidak Tuntas 20 Serli Selviana 40 Tidak Tuntas 21 Achmad misbachul A. 95 Tuntas 22 Jinan Khoirinisa 90 Tuntas 23 Marcel Abi N. 100 Tuntas Rata-Rata 73 Tuntas 78% Tidak Tuntas 22%

114 DAFTAR NILAI SIKLUS II N o Nama Nilai Keterangan 1 Adam Malik 95 Tuntas 2 Adek Dwi Prayitno 80 Tuntas 3 Amanda Awwlina 85 Tuntas 4 Ananta Bintang W. 65 Tuntas 5 Cristian Kusuma 80 Tuntas 6 Dwi Bagus Saputra 85 Tuntas 7 Eli Setyaningrum Astuti 100 Tuntas 8 Fitri Munawaroh 80 Tuntas 9 Heru Prasetyo 75 Tuntas 10 Irda Putra Wardani 65 Tuntas 11 M. Febri Nur Solikin 80 Tuntas 12 N. Dewi Oktavia 85 Tuntas 13 Nila Khasanah 65 Tuntas 14 Nur Laelasari 65 Tuntas 15 Rama Adi Putra 85 Tuntas 16 Risky Khoirul 90 Tuntas 17 Resty Nurhali 85 Tuntas 18 Ruli Tri Anjarsari 75 Tuntas 19 Sendi Dwi Santoso 80 Tuntas 20 Serli Selviana 90 Tuntas 21 Achmad misbachul A. 95 Tuntas 22 Jinan Khoirinisa 100 Tuntas 23 Marcel Abi N. 95 Tuntas Rata-Rata 81 Tuntas 100% Tidak Tuntas 0%

115 LAMPIRAN 12 Data Mentah Hasil Uji Coba Soal Siklus I No S1 S2 S3 S4 S5 S6 S7 S8 S9 S10 S11 S12 S13 S14 S15 S16 S17 S18 S19 S20 S21 S22 S23 S24 S25 SkorTotal 1 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 0 1 1 1 1 14 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 3 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 4 1 0 1 0 1 0 0 1 1 0 1 0 0 0 1 1 1 0 0 0 1 0 1 1 1 13 5 1 1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 1 1 1 0 1 0 1 0 1 1 1 1 0 1 13 6 1 1 1 1 1 0 0 1 1 0 1 1 0 0 1 1 0 0 1 0 1 0 1 0 1 15 7 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 24 8 0 1 0 1 0 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 0 0 0 1 0 1 14 9 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 10 0 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 0 1 0 0 0 1 0 0 1 1 0 1 0 1 15 11 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 12 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 13 1 1 1 1 0 0 1 0 1 0 1 1 1 1 0 0 0 0 0 0 1 1 1 0 1 14 14 0 1 0 0 0 0 1 1 1 0 1 0 1 1 1 1 1 0 0 0 1 0 1 0 1 13 15 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 23 16 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 23 17 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 18 1 1 1 1 0 0 0 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 0 0 0 1 1 1 0 1 16 19 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 23 20 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 22 21 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 23 22 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 0 23 23 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 0 21 24 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 25 1 1 0 0 1 0 1 0 0 0 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 1 1 1 0 1 13 26 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 27 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 28 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 0 1 16 29 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 24 30 0 1 0 1 0 0 0 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 0 1 15 31 1 1 0 0 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 1 1 0 1 1 18

116 LAMPIRAN 13 Data Mentah Hasil Uji Coba Soal Siklus II No S1 S2 S3 S4 S5 S6 S7 S8 S9 S10 S11 S12 S13 S14 S15 S16 S17 S18 S19 S20 S21 S22 S23 S24 S25 SkorTotal 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 1 1 1 0 1 1 0 0 1 1 0 0 0 1 12 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 24 3 0 0 1 0 0 1 1 1 1 0 0 0 0 1 0 1 0 0 0 1 0 1 1 1 1 12 4 1 0 0 0 0 0 0 0 1 1 0 1 1 1 1 1 1 0 0 1 0 1 1 1 0 13 5 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 25 6 0 1 0 0 0 0 0 0 1 1 0 0 1 0 0 0 1 1 1 0 0 0 1 1 1 10 7 1 0 0 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 0 0 0 0 15 8 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 0 1 1 1 0 1 1 1 0 1 1 0 0 0 0 14 9 1 0 1 0 0 1 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 1 1 0 1 1 1 1 11 10 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 25 11 1 0 1 1 0 0 1 1 1 0 0 0 1 1 0 1 1 0 0 1 1 0 0 0 0 12 12 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 25 13 1 1 1 1 1 0 0 0 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 20 14 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 25 15 1 1 1 1 1 0 0 1 1 0 0 0 0 1 0 1 1 0 0 1 0 1 1 0 0 13 16 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 23 17 1 1 1 0 1 1 0 1 1 0 0 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 0 0 0 1 16 18 1 0 1 1 1 1 0 1 0 0 1 1 1 0 0 1 1 1 0 1 0 1 0 0 0 14 19 1 0 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 1 1 0 1 1 0 0 1 0 0 0 0 0 13 20 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 22

117 LAMPIRAN 14 Kegiatan Awal Dokumen Siklus I Pertemuan I Kegiatan Inti Kontruktivisme Inquiri Bertanya Masyarakat Belajar

118 Pemodelan Kegiatan Akhir

119 Kegiatan Awal Pertemuan II Kegiatan Inti Kontruktivisme Inquiri

120 Bertanya Masyarakat Belajar Pemodelan

Kegiatan Akhir 121

122 LAMPIRAN 15 Dokumentasi siklus II Kegiatan Awal Siklus II Pertemuan I Kegiatan Inti Kontrukstivisme Inquiri Bertanya Masyarakat Belajar

123 Pemodelan Kegiatan Penutup

124 Kegiatan Awal Siklus II Pertemuan II Kegiatan Inti Kontrukstivisme Inquiri Bertanya Masyarakat Belajar

125 \Pemodelan Kegiatan Penutup