RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

dokumen-dokumen yang mirip
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

A. IDENTITAS MATA KULIAH. Kode Mata Kuliah Semester Genap/

I. IDENTITAS MATA KULIAH

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA SEMESTER GENAP 2016/2017

Silabus Psikologi Umum Budi Astuti, M.Si (NIP )

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) Metode Pembelajaran. - Ceramah - Diskusi - Presentasi Tugas. - Diskusi. - Presentasi Tugas.

SILABUS MATA KULIAH PSIKOLOGI PENDIDIKAN (2 SKS) (Tim Dosen Pengampu Mata Kuliah Psikologi Pendidikan)

DESKRIPSI DAN SILABI MATA KULIAH

RENCANA PELAKSANAAN PERKULIAHAN ( RPP ) Mata Kuliah. Psikologi Perkembangan Anak

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH PSIKOLOGI PERKEMBANGAN II

Jadwal Perkuliahan Psikologi Perkembangan KKNI. Pertemuan ke- Materi Kegiatan A 16/02 B 15/02 C 17/02 D 16/02 E 16/02

STKIP KUSUMA NEGARA JAKARTA SILABUS PENGEMBANGAN KOGNITIF AUD SEMESTER 2 Pengembangan Kognitif AUD Jam 3 x 50

SILABUS

RENCANA PROGRAM SEMESTER (RPS) : Keguruan dan Ilmu Pendidikan

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SIL PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK SILABI MATA KULIAH

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. : Pengembangan Pendidikan IPS SD. No. Dokumen Revisi: Tgl. Berlaku Hal.

Program Studi Pendidikan Ilmu Komputer Universitas Ubudiyah Indonesia. perkembangan peserta didik 1.3 Pengertian PPD

S I L A B I. Kompetensi Indikator Pokok Materi/Sub Pokok Materi Pengalaman Belajar Pertemuan

KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

SILABUS. I. IDENTITAS MATA KULIAH Nama Mata Kuliah : Psikologi Pendidikan Kode Mata Kuliah : UNK 217 SKS : 2 sks II. DESKRIPSI MATA KULIAH

Satuan Acara Pembelajaran (SAP)

TINJAUAN MATA KULIAH...

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN (GBPP) Mata Kuliah : Psikologi Lintas Budaya

: 2 (Dua)/GENAP Bobot SKS. : 3 SKS Mata Kuliah Prasyarat : - Deskripsi Mata Kuliah

SELF REGULATED LEARNING SISWA DILIHAT DARI HASIL BELAJAR

Belajar dan Pembelajaran Fisika

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

RENCANA PELAKSANAAN PERKULIAHAN (RPP) Mata Kuliah ANALISIS KEBUTUHAN AUD I

RENCANA PERKULIAHAN SEMESTER

Dr. Suranto, M.Pd. TEORI BELAJAR PEMBELAJARAN KONTEMPORER

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

SILABUS. I. IDENTITAS MATA KULIAH Nama Mata Kuliah : Psikologi Pendidikan Kode Mata Kuliah : UNK 217 SKS : 2 sks DESKRIPSI MATA KULIAH

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SIL (Psikologi Pendidikan) Silabus

PENGANTAR PSIKOLOGI PERKEMBANGAN 1. Fakultas psikologi Universitas pancasila 2016

BAB I PENDAHULUAN. Latar Belakang Masalah

KURIKULUM PROGRAM STUDI PSIKOLOGI PENDIDIKAN JENJANG MAGISTER (S2) SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH PSIKOLOGI PERKEMBANGAN DUA Kode Mata Kuliah/SKS : UD 104 / III

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

TEORI BELAJAR. Abdur Rohim/

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SIL. MANAJEMEN PENDIDIKAN FORMAL

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, Suharsimi, Prosedur Penelitian (Suatu Pendekatan Praktik), edisi revisi VI, PT. Rineka Cipta, Jakarta, 2006.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) : Keguruan dan Ilmu Pendidikan

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

BAB IV HASIL PENELITIAN

RENCANA PELAKSANAAN PERKULIAHAN (RPP) Mata Kuliah PSIKOLOGI PERKEMBANGAN

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SIL (Pengembangan Afeksi) Silabus. Yulia Ayriza, Ph.D

BAB I PENDAHULUAN. bawaan dari lahir tetapi berkembang dari beribu-ribu pengalaman secara

SILABUS MATA KULIAH Deskripsi Mata Kuliah

SILABUS BELAJAR DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA IN 500. Dr. H. ANDOYO SASTROMIHARJO, M.Pd.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN PSIKOLOGI PERKEMBANGAN III

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MAHASISWA MELALUI DIRECT INSTRUCTIONAL PADA MATAKULIAH PENGANTAR AKUNTANSI

Program S1 Pendidikan Guru Anak Usia Dini Kampus Cibiru Universitas Pendidikan Indonesia

: 2 (Dua)/GENAP Bobot SKS. : 3 SKS Mata Kuliah Prasyarat : - Deskripsi Mata Kuliah

: Perkembangan dan Belajar Peserta Didik

1 RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) TAHUN AKADEMIK 2017 Fakultas : ILMU PENDIDIKAN Program Studi : PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA Matakuliah & Kode : P

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MK PSIKOLOGI LINTAS BUDAYA

: 5 (Lima)/GASAL Bobot SKS Mata Kuliah Prasyarat : - Deskripsi Mata Kuliah

RENCANA KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RKPS) PROGRAM STUDI GURU SEKOLAH DASAR FKIP UNSWAGATI CIREBON 2017

BAB VI PENUTUP. semester 1 di MTsN 1 Model Palangka Raya di peroleh nilai rata-rata 3,12

Deskripsi Hasil Perkuliahan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi S1 Universitas Muhammadiyah Metro

PETUNJUK TEKNIS. Prasyarat : - Program Studi : Pendidikan Teknologi Agroindustri

STUDY GUIDE MATA KULIAH PSIKOLOGI PENDIDIKAN. Oleh: TIM PENGAJAR MATA KULIAH PSIKOLOGI PENDIDIKAN

SILABUS MATA KULIAH. Jurusan/ Program Studi : S1 Pendidikan Sosiologi Kode Mata Kuliah : Nama Mata Kuliah : Penelitian Pendidikan Sosialogi

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

PSIKOLOGI KOGNITIF DALAM PENDIDIKAN (SP713)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI PSIKOLOGI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

BAB I PENDAHULUAN. Muhibbin Syah, Psikologi Belajar (Jakarta: Logos Wacana Ilmu, 2001), 64. 2

KONTRIBUSI SELF CONCEPT MATEMATIS TERHADAP KEMAMPUAN AKADEMIK MAHASISWA PADA PEMBELAJARAN KALKULUS

BAB V PENUTUP. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan karakteristik soal try out

KOMPARASI HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PEMELIHARAAN KELISTRIKAN KENDARAAN RINGAN BERDASARKAN HASIL BELAJAR TEKNIK LISTRIK DASAR OTOMOTIF

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

LAPORAN PENGENDALIAN MUTU PROSES PEMBELAJARAN. Semester Ganjil 2016/ 2017

RENCANA PELAKSANAAN PERKULIAHAN (RPP) Mata Kuliah. Pengembangan Alat Peraga Edukatif

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SIL. PENGEMBANGAN MEDIA DALAM BIMBINGAN DAN KONSELING

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI-UNIVERSITAS GUNADARMA MATA KULIAH : PSIKOLOGI UMUM 1 KODE MATA KULIAH / SKS = MKK / 3 SKS

SILABUS EVALUASI PENDIDIKAN ILMU KOMPUTER (IK 501)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR STKIP PGRI PACITAN MATA KULIAH KODE Rumpun

Kode/Mata Kuliah : KBI-039 Metode Penelitian Pendidikan Bahasa dan Sastra Jumlah SKS : 4 Pengajar

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) : Keguruan dan Ilmu Pendidikan. : Assesmen Pembelajaran Matematika / MTK-30652

Perkembangan Sepanjang Hayat

KORELASI TINGKAT INTELIGENSI SISWA DENGAN HASIL PEMBELAJARAN TEMATIK INTEGRATIF SISWA KELAS I SD NEGERI JABUNGAN SEMARANG

SATUAN ACARA PERKULIAHAN. 3 Aspek-aspek Mengkaji konsep Kegiatan awal: 20 menit a. Tugas Individual: OHP dan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. ahli (expert judgment), inventori dinyatakan layak digunakan dan dapat diuji

: Bimbingan dan Konseling Anak Berkebutuhan Khusus

Siti Zahara Nasution, S.Kp, MNS 22/04/09

Eko Suryani, Pendidikan Kesehatan bagian dari

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI S1 SISTIM INFORMASI STMIK PRABUMULIH

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TWO STAY-TWO STRAY PADA MATERI KOMPOSISI TRANSFORMASI GEOMETRI DI KELAS XII IPA 2 SMA NEGERI 3 NGANJUK

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) : Ekonomi dan Bisnis / Ilmu Ekonomi Keuangan Islam S1 : Manajemen Pembiayaan Lembaga Keuangan Islam

KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS ILMU SOSIAL

Universitas Pendidikan Indonesia Program Studi Pendidikan IPA Sekolah Pascasarjana

SILABUS. Setelah perkuliahan selesai diharapkan mahasiswa mampu memahami secara komprehensif konsepkonsep

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM (FEBI) UIN AR RANIRY SILABUS BERBASIS KKNI

Mampu menyusun, mengolah, dan mengadministrasikan instrumen Asesmen Non Tes dalam pelayanan Bimbingan dan Bimbingan

DAFTAR PUSTAKA. Azwar, S. (2007). Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Chaplin, J.P. (2006). Kamus Lengkap Psikologi: Rajawali Pers.

Mahasiswa mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip pekembangan pada penyelenggaraan proses pembelajaran di SD

Transkripsi:

KURIKULUM TANGGAL REVISI : 05 FEBRUARI 2015 RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) Program Studi : Pendidikan Mesin/ Pendidikan Tata Rias Matakuliah : Psikologi Pendidikan Kode Matakuliah : 90420302 Semester : 2 SKS : 3/2 Matakuliah Prasyarat : - Dosen Pengampu : Bambang Dibyo Wiyono, S.Pd., M.Pd. (Tim) Capaian : Mahasiswa dapat menggunakan pengetahuan tentang perkembangan peserta didik, teori belajar, dan aspekaspek psikologis yang berpengaruh terhadap belajar untuk mengelola yang efektif. Buku Sumber/Rujukan : a. Buku Rujukan Utama : 1. Nursalim, M. dkk. 2007. Psikologi Pendidikan. Surabaya: Unesa University Press. 2. Slavin, R. E. 2006. Psikologi Pendidikan: Teori dan Praktik (Edisi ke-8: Jilid 1). Terjemahan Marianto Samosir. 2008. Jakarta: PT Indeks. 3. Slavin, R. E. 2006. Psikologi Pendidikan: Teori dan Praktik (Edisi ke-8: Jilid 2). Terjemahan Marianto Samosir. 2009. Jakarta: PT Indeks. 4. Suryabrata, S. 2011. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. 5. Syah, M. 2010. Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. b. Buku Rujukan Penunjang : 1. Cowley, S. 2010. Panduan Manajemen Perilaku Siswa. Terjemahan Gina Gania. 2011. Jakarta: Esensi Erlangga. 2. Ormrod, J. E. 2008. Psikologi Pendidikan: Membantu Siswa Tumbuh dan Berkembang (Edisi ke-6: Jilid 1 & 2). Terjemahan Amitya Kumara. 2009. Jakarta: Erlangga. 3. Santrock, J. W. 2004. Psikologi Pendidikan (Edisi ke-2: Jilid 1 & 2). Terjemahan Tri Wibowo B. S. 2007. Jakarta: Kencana.

1 Memahami konsep dasar pendidikan dan peran psikologi pendidikan dalam mengefektifkan program pendidikan/ 2 Memahami hubungan antara pendidikan dan perkembangan peserta didik 3 Memahami teori perkembangan kognitif Jean Piaget 4 Memahami teori perkembangan psikososial Erikson dan perkembangan Moral Kohlberg 5 Memahami karakteristik perkembangan anak dan remaja dan penerapannnya dalam pendidikan - Mampu menjelaskan konsep dasar psikologi pendidikan (pengertian dan aspek-aspek yang dikaji di dalamnya) - Dapat menjelaskan peran pengetahuan psikologi pendidikan dalam membantu Dapat menjelaskan konsep dasar perkembangan rentang hidup (pengertian, prinsip, periodisasi, tugas-tugas perkembangan) Mampu menjelaskan teori perkembangan kognitif dari Piaget dan dalam praktik - Mampu menjelaskan teori perkembangan kepribadian dan sosial dari Erikson dan dalam - Mampu menjelaskan teori perkembangan moral dari Kohlberg dan dalam Mampu menjelaskan karakteristik perkembangan anak dan remaja dan dalam praktik di sekolah - Konsep dasar psikologi pendidikan (pengertian, penelitian, aspek-aspek yang dikaji) - Peran psikologi pendidikan dalam membantu mengefektifkan program pendidikan/ Konsep dasar perkembangan peserta didik menurut perspektif rentang hidup Teori perkembangan kognitif Piaget (konsep, tahap perkembangan & penerapan) - Teori perkembangan sosial & kepribadian dari Erikson (konsep, tahap perkembangan, kritik & revisi, & penerapan) - Teori perkembangan moral dari Kohlberg (konsep, tahap perkembangan, kritik & revisi, & penerapan) Perkembangan anak usia pra sekolah, usia sekolah asar, dan usia sekolah menengah (fisik, kognitif, sosial, kepribadian) dan praktik yang relevan 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 1-7) BRU 2 (hlm. 1-33) BRU 3 (hlm. 1-4) BRU 4 (hlm. 7-38) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 10-21) BRU 3 (hlm. 169-224) BRU 4 (hlm. 40-58) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 25-31) BRU 2 (hlm. 42-58) BRU 4 (hlm. 65-74) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 43-44) BRU 2 (hlm. 64-77) BRU 4 (hlm. 74-80) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 23-38) BRU 2 (hlm. 90-122) BRU 4 (hlm. 59-80)

6 Menguasai teori belajar perilaku (behaviorisme) dan teori Bandura dan dalam praktik 7 Menguasai teori belajar kognitif dan konstruktivisme dan dalam 8 Menguasai teori belajar humanistik dan dalam Mampu menjelaskan proses belajar & menurut perspektif perilaku dan observational learning Bandura serta menerapkan dalam praktik Mampu menjelaskan proses belajar & menurut perspektif teori kognitif dan model konstruktivisme dan dalam praktik Teori belajar dari perspektif humanistik/pendekatan berpusat pada siswa Teori-teori belajar dari pendekatan perilaku dan observational learning Bandura (pengertian, prinsip, bentuk, metode, dan aplikasi dari teori belajar Pavlov, Skinner, dan Bandura) Teori-teori belajar dari pendekatan kognitif (teori Piaget & pengolahan informasi) & teori belajar dari pendekatan konstruktivisme Teori belajar person-centered Rogers (pengertian, prinsip, bentuk, metode dan aplikasinya) 9 UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) 2 x 50 Tes Tulis 10 Memahami peran inteligensi dan emosi dalam mempengaruhi belajar Dapat menjelaskan peran inteligensi dan emosi dalam mempengaruhi hasil belajar Hubungan antara inteligensi dan emosi dengan belajar (pengertian inteligensi, tingkatan, dan dampaknya pada belajar) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 48-58) BRU 2 (hlm. 180-194) BRU 3 (hlm. 247-273) BRU 4 (hlm. 102-108) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 59-82) BRU 2 (hlm. 219-263) BRU 4 (hlm. 108-110) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 83-87) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 97-113) BRU 3 (hlm. 121-146)

11 Memahami peran motivasi dan konsep diri dalam mempengaruhi belajar 12 Memahami konsep keberbakatan, anak berbakat dan pendidikannya 13 Mengenal bentukbentuk kesulitan belajar dan menguasai prosedur asesmennya 14 Mengenal bentukbentuk kesulitan belajar dan menguasai prosedur asesmennya Dapat menjelaskan peran motivasi dan konsep diri dalam proses Dapat menjelaskan mengenai anak berbakat (pengertian, ciriciri, dan implikasi pendidikan) Dapat mengemukakan dan menjelaskan konsep dasar tentang (pengertian, gejala, dan efek sosio-psikologis yang ditimbulkan) Dapat mengemukakan teknikteknik pengumpulan data dan analisis dalam asesmen kesulitan belajar Hubungan antara konsep diri dan motivasi dengan belajar (pengertian motif, jenis, dan dampaknya pada hasil belajar) Pengertian keberbakatan, ciricirinya, dan pendidikan khusus anak berbakat Kesulitan belajar: konsep dasar, gejala dan efek sosiopsikologisnya (contoh: autisme, hiperaktif, dislexia dll). Asesmen : teknik pengumpulan data dan analisisnya 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 114-124) BRU 2 (hlm. 105-144) BRU 3 (hlm. 70-76) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 144-154) BRU 3 (hlm. 159-168) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 155-157) BRU 4 (hlm. 169-170) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 158-168) BRU 4 (hlm. 171-170)

15 Memahami dan menjelaskan manajemen pengelolaan kelas 16 Mengenal program layanan bimbingan dan konseling sekolah dan dapat memanfaatkannya untuk Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan tentang manajemen mengelola kelas Dapat menjelaskan hakekat bimbingan dan konseling sekolah (pengertian, konsep dasar, tujuan, fungsi dan peran, bentuk-bentuk layanannya Mendesain lingkungan fisik kelas, menciptakan lingkungan yang positif untuk, menjadi komunikator yang baik, dan menghadapi perilaku bermasalah siswa Bimbingan dan konseling sekolah: pengertian, tujuan, peran dan fungsi, dan bentuk layanannya UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) 2 x 50 Tes Tulis 2 x 50 Tes Lisan BRU 2 (hlm. 154-197) 2 x 50 Tes Lisan BRU 1 (hlm. 169-182) Surabaya, 05 Februari 2015 Dosen Pengampu Matakuliah, Bambang Dibyo Wiyono, S.Pd., M.Pd.