LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014"

Transkripsi

1 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014 LIPI PUSAT PENELITIAN ELEKTRONIKA DAN TELEKOMUNIKASI LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA

2 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014 TIM PENYUSUN DR. GOIB WIRANTO LIA MULIANI PRANOTO, ST., MT Ir. MASHURY WAHAB, M.Eng DR. HISKIA DR.IR. YUYU WAHYU, MT DR NASRULLAH ARMI SJAMSU ISMAIL, ST PUSAT PENELITIAN ELEKTRONIKA DAN TELEKOMUNIKASI LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014

3 KATA PENGANTAR Laporan Kinerja Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi LIPI Tahun 2014 ini disusun sebagai pertanggungjawaban organisasi keilmuan, memenuhi Perpres No. 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. Penyusunan Laporan Kinerja (LKj) merupakan suatu kewajiban bagi P2ET LIPI dalam meningkatkan akuntabilitas, transparansi, dan penganggaran berbasis kinerja. LKj ini mengkomunikasikan pencapaian kinerja P2ET LIPI selama kurun waktu Tahun 2014 dan sebagai bentuk pertanggungjawaban kinerja kepada stakeholder dan evaluasi atas pencapaian dalam melaksanakan tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis (Renstra) Implementatif serta sebagai upaya untuk memperbaiki kinerja dimasa datang. Kepada semua pihak yang telah berperan dalam proses penyusunan ini kami ucapkan terima kasih. Semoga laporan ini bermanfaat bagi semua pihak. Bandung, Januari 2015 Kepala Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi LIPI, Dr. Purwoko. Adhi, Dipl.Ing, D.E.A NIP LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014 i

4 RINGKASAN EKSEKUTIF Berdasarkan Peraturan Kepala LIPI Nomor 1 tanggal 9 Mei tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia telah dijabarkan tentang Tugas Pokok dan Fungsi Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) LIPI, bahwa Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) mempunyai tugas mempunyai tugas melaksanakan penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi. Dalam melaksanakan tugasnya Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) menyelenggarakan fungsi : a. Penyusunan kebijakan teknis, rencana, dan program penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi; b. Penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi; c. Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi; dan d. Pelaksanaan urusan tata usaha. Anggaran yang digunakan untuk membiayai kegiatan-kegiatan P2ET LIPI tahun 2014 berjumlah Rp , terdiri atas Anggaran DIPA P2ET sebesar Rp ,-; Insentif Sinas Ristek KRT sebesar Rp ,-; Iptekda LIPI sebesar Rp ,-; dan Kompetitif LIPI sebesar Rp ,-. Total Anggaran DIPA PPET tahun 2014 mengalami kenaikan sebesar 244,23% dibandingkan tahun 2013, yaitu dari Rp ,- menjadi Rp ,-. Anggaran DIPA P2ET ini merupakan anggaran kegiatan Tematik, Kelembagaan, Kegiatan Layanan Perkantoran dan Belanja Modal, Gaji dan Tunjangan Kinerja. Belanja Tunjangan Kinerja mencakup tunjangan kinerja P2ET dan tunjangan kinerja seluruh Satuan Kerja di lingkungan Kedeputian IPT LIPI. Anggaran tersebut didukung oleh SDM P2ET LIPI yang berjumlah 113 orang dengan komposisi 49 orang fungsional peneliti, 9 orang teknisi elelektronika dan telekomunikasi (kandidat peneliti), 16 orang fungsional non peneliti, 26 orang teknisi laboratorium, dan 13 orang fungsional umum. Penambahan kandidat peneliti pada pengadaan CPNS tahun 2014 sebanyak 6 orang. Laporan Kinerja P2ET LIPI Tahun 2014 ini menyajikan berbagai keberhasilan maupun kegagalan capaian strategis yang ditunjukkan oleh P2ET LIPI pada tahun anggaran Berbagai capaian strategis tersebut tercermin dalam capaian Indikator Kinerja Utama (IKU), LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014 ii

5 maupun analisis kinerja berdasarkan tujuan dan sasaran. Adapun beberapa simpulan yang dapat diuraikan, sebagai berikut : Pencapaian Indikator Kinerja Utama (IKU) P2ET LIPI Tahun 2014 menggambarkan bahwa secara umum indikator kinerja P2ET LIPI telah mencapai bahkan melebihi target yang ditetapkan pada awal tahun. Ada 3 indikator yang tidak mencapai target yaitu peningkatan SDM dalam hal kuantitas dan kualitas yang diukur dari jenjang pendidikan, jumlah publikasi nasional dan penyelenggaraan seminar. Terjadi peningkatan SDM yang diukur dari jenjang jabatan fungsional; peningkatan hasil dan kapasitas dan kreativitas penelitian yang diukur jumlah publikasi, HKI dan prototipe; peningkatan jaringan kerjasama dengan industri dan pihak terkait lainnya; terdisemiminasinya informasi hasil litbang ke masyarakat/industri melalui keikutsertaan pameran; peningkatan jumlah keikutsertaan dalam kegiatan iptek/seminar/workshop dan organisasi ilmiah baik nasional, regional dan internasional. Ditinjau dari aspek keuangan, rata-rata realisasi anggaran terserap 98.78% sedangkan total Realisasi Anggaran DIPA P2ET LIPI tahun 2014 sebesar 98,77% Berdasarkan evaluasi capaian indikator kinerja 5 (lima) tahun terhadap sasaran strategis Renstra Implementatif P2ET LIPI , secara umum indikator capaian kinerja sudah mencapai target. Ada 2 indikator capaian kinerja yang belum mencapai target sasaran, yaitu target peningkatan SDM berdasarkan jenjang pendidikan dan target peran P2ET LIPI dalam pergaulan dunia kerjasama internasional. Capaian Indikator Kinerja P2ET LIPI tahun 2014 adalah sebesar 141,4`%, dan capaian indikator kinerja berdasarkan Renstra Implementatif P2ET LIPI sebesar 301,81%. Capaian ini menunjukkan bahwa secara Kuantitatif, Kinerja Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi LIPI pada Tahun 2014 berhasil. Fungsi koordinasi yang lebih efektif perlu ditingkatkan agar pelaksanaan kegiatan di P2ET LIPI dapat berjalan lebih baik, efisien, terintegrasi, terkontrol dan akuntabel, sehingga tujuan dan sasaran stategis P2ET dapat dicapai. Sebagai institusi penelitian P2ET LIPI juga diharapkan dapat berperan aktif dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi, sehingga dapat diaplikasikan dalam penyelenggaran sistem pemerintahan yang berorientasi pada hasil dan berbasis kinerja. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014 iii

6 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR RINGKASAN EKSEKUTIF DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR i ii iv v vi BAB I PENDAHULUAN Kondisi Umum Organisasi Permasalahan Utama / Strategic Issue 8 BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA Umum Rencana Strategis Implementatif P2ET LIPI Kebijakan Strategi Program dan Kegiatan Penetapan Kinerja (PK) BAB III AKUNTABILITAS KINERJA Akuntabilitas Kinerja Analisis dan Evaluasi Capaian Kinerja Evaluasi Capaian Renstra Implementatif P2ET LIPI Akuntabilitas Keuangan 40 BAB IV PENUTUP Kesimpulan Langkah Perbaikan 51 LAMPIRAN-LAMPIRAN L1 RENCANA STRATEGIS IMPLEMENTATIF P2ET LIPI L2 RENCANA KINERJA TAHUNAN (RKT) 2014 L3 PENETAPAN KINERJA (PK) 2014 L4 PENGUKURAN KINERJA KEGIATAN (PuK) 2014 L5 EVALUASI CAPAIAN KINERJA TAHUNAN LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014 iv

7 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Program, Kegiatan, dan Sumber Dana 15 Tabel 2.2 Penetapan Kinerja (PK) Tabel 3.1 Indikator Kinerja utama (IKU), Target, Realisasi, dan Capaian P2ET LIPI Tabel 3.2 Realisasi Capaian Jumlah Peningkatan Pendidikan dan Jenjang pada Jabatan Fungsional Tabel 3.3 Jumlah SDM yang Naik Jabatan Fungsional 23 Tabel 3.4 Komposisi SDM P2ET LIPI Berdasarkan Tingkat Pendidikan Tabel 3.5 Komposisi SDM P2ET LIPI Berdasarkan Jenjang Fungsional Tabel 3.6 Realisasi Capaian Jumlah Publikasi Ilmiah dan HKI 25 Tabel 3.7 HKI P2ET LIPI Tahun Tabel 3.8 Realisasi Capaian Jumlah Contoh Produk yang dipakai masyarakat 27 Tabel 3.9 Realisasi Capaian Jumlah Kerjasama 28 Tabel 3.10 Kerjasama Tahun Tabel 3.11 Realisasi Capaian Jumlah Dokumen Rekomendasi/Kebijakan 30 Tabel 3.12 Dokumen Rekomendasi/Kebijakan P2ET LIPI Tahun Tabel 3.13 Realisasi Capaian Jumlah Keikutsertaan Pameran 31 Tabel 3.14 Daftar Pameran yang Diikuti PPET LIPI tahun Tabel 3.15 Realisasi Capaian Jumlah Keikutsertaan kegiatan pemasyaran iptek 32 Tabel 3.16 Keikutsertaan P2ET LIPI dalam Seminar/Workshop Tahun Tabel 3.17 P2ET LIPI sebagai Penyelenggara Kegiatan Pemasyarakatan Iptek 34 Tahun 2014 Tabel 3.18 Realisasi Capaian Jumlah Keikutsertaan dalam Organisasi 35 Tabel 3.19 Realisasi Capaian Jumlah Tersedianya Sarana dan Prasarana P2ET 36 LIPI Tabel 3.20 Realisasi Capaian Jumlah Laporan Administrasi 36 Tabel 3.21 Realisasi Capaian Jumlah SDM 38 Tabel 3.22 Jumlah SDM P2ET LIPI yang Mengikuti Diklat Tahun Tabel 3.23 Jumlah SDM P2ET LIPI yang Melanjutkan Pendidikan 38 Tabel 3.24 Evaluasi Capaian Renstra Implementatif P2ET LIPI LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014 v

8 Tabel 3.25 Rata-rata Capaian Sasaran 41 Tabel 3.26 Ukuran Kinerja Kuantitatif 42 Tabel 3.27 Anggaran/Rencana Penerimaan dan Realisasi Kegiatan DIPA PPET, Kompetitif Iptekda, Insentif Riset SiNAS, Tahun LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014 vi

9 DAFTAR GAMBAR Gambar 1 Struktur Organisasi P2ET LIPI berdasarkan SK Kepala LIPI No. 1151/M/2001 Gambar 2 Struktur Organisasi P2ET LIPI berdasarkan PerKa LIPI Nomor 1 tahun 2014 Gambar 3 Komposisi SDM P2ET LIPI Tahun 2014 Berdasarkan Jenjang Fungsional Gambar 4 Komposisi SDM PPET LIPI Tahun 2014 berdasarkan jenjang pendidikan Gambar 5 Grafik SDM PPET LIPI Tahun 2014 berdasarkan Tingkat Pendidikan Gambar 6 Grafik SDM PPET LIPI Tahun 2014 berdasarkan Jenjang Fungsional Gambar 7 Capaian publikasi dan HKI P2ET LIPI tahun Gambar 8 Penandatanganan MoU 30 Gambar 9 Keikutsertaan P2ET LIPI dalam Pameran 32 Gambar 10 Penyelenggaraan Seminar ICRAMET Gambar 11 Prototipe kegiatan penelitian Tematik P2ET LIPI 45 Gambar 12 Prototipe kegiatan penelitian dari pendanaan non DIPA P2ET LIPI 45 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014 vii

10 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Kondisi Umum Organisasi Latar Belakang Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) merupakan salah satu pusat penelitian di lingkungan Kedeputian Bidang Ilmu Pengetahuan Teknik (IPT) Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), dan sebagai institusi pemerintah di bawah Lembaga Pemerintah Non Kementerian. Sesuai dengan Ketetapan Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Nomor: XI/MPR/1998 tentang Penyelenggaraan Negara Yang Bersih dan Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme serta Undang undang (UU) Nomor 28 Tahun 1999 tentang hal yang sama telah diterbitkan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi pemerintah (AKIP). Ketetapan ini mewajibkan setiap instansi pemerintah negara untuk mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugas pokok dan fungsinya serta kewenangan pengelolaan sumber daya dengan didasarkan suatu perencanaan strategis yang telah ditetapkan oleh masing-masing instansi. Mengacu pada Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah dan Perpres No. 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Laporan Kinerja P2ET LIPI 2014 ini disusun sesuai format yang ditetapkan dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi No. 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah. Lapoan ini mengkomunikasikan pencapaian kinerja P2ET LIPI di akhir tahun 2014 sebagai bentuk pertanggungjawaban P2ET LIPI dalam melaksanakan misinya, untuk mencapai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis (Renstra) Implementatif Capaian kinerja 2014 dibandingkan dengan perjanjian kinerja 2014 sebagai tolok ukur keberhasilan tahunan organisasi. Analisis atas capaian kinerja terhadap rencana kinerja ini memungkinkan identifikasi kinerja sebagai bahan evaluasi untuk perbaikan kinerja di masa datang. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

11 1.1.2 Kedudukan, Tugas, dan Fungsi Berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 43 Tahun 2001, telah ditetapkan Organisasi Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia dan telah dijabarkan dengan Keputusan Kepala LIPI Nomor 1151/M/2001, tanggal 5 Juni 2001 dalam Pasal 221 tentang Tugas Pokok dan Fungsi Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) LIPI. Sejak dikeluarkannya Peraturan Kepala LIPI Nomor 1 tanggal 9 Mei tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, maka susunan organisasi P2ET LIPI mengalami perubahan Struktur Organisasi baru dengan perampingan jabatan struktural dan memiliki Tugas Pokok dan Fungsi sebagai berikut : Tugas Pokok Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) mempunyai tugas melaksanakan penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi. Fungsi Dalam melaksanakan tugasnya Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) menyelenggarakan fungsi: 1. Penyusunan kebijakan teknis, rencana, dan program penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi; 2. Penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi; 3. Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi; dan 4. Pelaksanaan urusan tata usaha Struktur Organisasi dan Sumber Daya Berdasarkan Keputusan Kepala LIPI No. 1151/M/2001, tanggal 5 Juni 2001, Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) mempunyai struktur organisasi sebagai berikut: LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

12 PUSAT PENELITIAN ELEKTRONIKA DAN TELEKOMUNIKASI BAGIAN TATA USAHA SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN SUB BAGIAN UMUM SUB BAGIAN JASA DAN INFORMASI BIDANG TELEKOMUNIKASI BIDANG ELEKTRONIKA BIDANG BAHAN DAN KOMPONEN MIKROELEKTRONIKA BIDANG SARANA PENELITIAN KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL SUB BIDANG SARANA TELEKOMUNIKASI SUB BIDANG SARANA ELEKTRONIKA SUB BIDANG SARANA BAHAN DAN KOMPONEN MIKROELEKTRONIKA Gambar 1: Struktur Organisasi P2ET LIPI berdasarkan SK Kepala LIPI No. 1151/M/2001 Sejak dikeluarkannya Peraturan Kepala LIPI Nomor 1 tanggal 9 Mei tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, maka susunan organisasi P2ET LIPI berubah menjadi sebagai berikut: LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

13 Gambar 2: Struktur Organisasi P2ET LIPI berdasarkan PerKa LIPI Nomor 1 tahun 2014 Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi terdiri atas: 1. Bidang Pengelolaan dan Diseminasi Hasil Penelitian; 2. Bidang Sarana Penelitian; dan 3. Bagian Tata Usaha Bidang Pengeloan dan Diseminasi Hasil Penelitian, mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan dokumentasi, data dan hasil-hasil penelitian, hak kekayaan intelektual, dan sistem informasi, serta penyiapan penyusunan rencana strategis diseminasi, pelayanan jasa, implementasi, komersialisasi, dan promosi hasil penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi. Bidang Pengelolaan dan Diseminasi Hasil Penelitian terdiri atas: a) Subbidang Pengelolaan Hasil Penelitian, mempunyai tugas melakukan pengelolaan dokumentasi, data dan hasil-hasil penelitian, hak kekayaan intelektual, dan sistem informasi penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi. b) Subbidang Diseminasi dan Kerja Sama, mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan penyusunan rencana strategis diseminasi, pelayanan jasa, implementasi, LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

14 komersialisasi, dan promosi hasil penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi. Bidang Sarana Penelitian, mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan dan pemanfaatan, pemantauan dan evaluasi, serta penyusunan laporan sarana penelitian elektronika dan telekomunikasi khusus dan umum. Bidang Sarana Penelitian terdiri atas: a) Subbidang Sarana Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi Khusus, mempunyai tugas melakukan pengelolaan dan pemanfaatan, pemantauan dan evaluasi, serta penyusunan laporan sarana penelitian elektronika dan telekomunikasi khusus. b) Subbidang Sarana Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi Umum, mempunyai tugas melakukan pengelolaan dan pemanfaatan, pemantauan dan evaluasi, serta penyusunan laporan sarana penelitian elektronika dan telekomunikasi umum. Bagian Tata Usaha, mempunyai tugas melaksanakan urusan melaksanakan urusan tata usaha, berupa pelaksanaan urusan kepegawaian, urusan keuangan dan urusan umum. Bagian Tata Usaha terdiri atas: a) Subbagian Keuangan, mempunyai tugas melakukan urusan keuangan. b) Subbagian Kepegawaian, mempunyai tugas melakukan urusan kepegawaian. c) Subbagian Umum, mempunyai tugas melakukan urusan persuratan, kearsipan, pengelolaan perlengkapan, inventarisasi barang milik negara, dan rumah tangga. Kelompok Jabatan Fungsional merupakan Kelompok Penelitian (Keltian) mempunyai tugas melakukan kegiatan penelitian sesuai jabatan fungsional masing-masing berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Kelompok Penelitian di Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi terdiri atas: 1. Antena dan Propagasi 2. RF, Gelombang Mikro, Akustik dan Fotonik 3. Elektronika Digital dan Pengolahan Sinyal 4. Smart Sensor 5. Material dan Divais Sel Surya 6. Fisika Bahan dan Magnet LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

15 Ada tiga faktor utama yang mendukung terlaksananya tugas pokok dan fungsi Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi LIPI, yaitu: Sumber Daya Manusia Tahun 2014 P2ET LIPI menerima tambahan pegawai CPNS untuk fungsional peneliti sebanyak 6 orang. Pengadaan CPNS ini dilakukan pada tahun 2014 akan tetapi SK CPNS akan ditetapkan dengan TMT tahun Adanya penambahan CPNS maka jumlah SDM P2ET LIPI per Desember 2014 berjumlah 119 orang, dengan komposisi 49 orang fungsional peneliti, 15 orang teknisi elelektronika dan telekomunikasi (kandidat peneliti), 16 orang fungsional non peneliti, 26 orang teknisi laboratorium, dan 13 orang fungsional umum. Berdasarkan jenjang pendidikan, jumlah SDM S1 masih merupakan komposisi terbanyak yang dimiliki P2ET LIPI. Gambar 3 dan Gambar 4 menunjukkan komposisi SDM P2ET LIPI tahun 2014 berdasarkan Jenjang Fungsional dan Jenjang Pendidikan. Gambar 3. Komposisi SDM P2ET LIPI Tahun 2014 Berdasarkan Jenjang Fungsional LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

16 Gambar 4. Komposisi SDM PPET LIPI Tahun 2014 berdasarkan jenjang pendidikan Anggaran Tahun 2014 anggaran P2ET LIPI diperoleh dari kegiatan DIPA LIPI dengan pagu awal sebesar Rp. 50,032,211,000,- Pagu anggaran ini mengalami beberapa kali revisi berupa pergeseran MAK dalam satu keluaran dan satu kegiatan. Pada bulan Mei 2014 mengalami penghematan dan pemotongan anggaran untuk dialihkan pemanfaatannya menjadi belanja modal sebesar 10% dari total pagu menjadi Rp. 49,682,037,000. Pada bulan Desember kembali dilakukan revisi DIPA karena terjadi pagu minus pada belanja pegawai. Revisi ini dilakukan antar satuan kerja LIPI yaitu P2 Geoteknologi sebesar Rp. 1,120,057,000 sehingga total pagu DIPA menjadi Rp. 48,561,980,000,-, Anggaran kegiatan P2ET LIPI juga diperoleh dari luar DIPA P2ET, yaitu 2 (dua) kegiatan Kompetitif LIPI sebesar Rp ,- ; 5 (lima) kegiatan Insentif Sinas KTR sebesar Rp ,- ; dan 1 (satu) kegiatan Iptekda LIPI sebesar Rp Sarana dan Prasarana Fisik Sarana dan prasarana fisik yang dimiliki oleh P2ET LIPI didukung oleh: - Peralatan litbang berupa peralatan proses dan peralatan pengujuran yang sudah tua dan sebagian sudah tidak memadai - Gedung dengan luas lantai terbatas - Pola pemeliharaan tidak kontinyu Namun demikian, walaupun kondisi sarana dan prasarana fisik belum memadai, kami selalu berusaha untuk melaksanakan kegiatan dengan memanfaatkan fasilitas yang ada untuk menghasilkan keluaran semaksimal mungkin. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

17 1.2 Permasalahan Utama / Strategic Issue Permasalahan utama dalam menjalankan tujuan dan sasaran stategis P2ET LIPI tahun 2014 adalah SDM dan sarana prasarana penelitian. SDM dan Saran Prasana merupakan sumber daya yang penting dalam keberhasilan organisasi dalam mencapai tujuan dan sasaran strategisnya. Jumlah fungsional peneliti masih dibawah 50% dengan pendidikan S3 kurang dari 10%. LIPI memiliki target komposisi SDM sebesar (S3:S2:S1 = 1:2:4). Hal ini menjadi tantangan P2ET untuk mencapai target tersebut. Peningkatan pendidikan dan kompetensi SDM menjadi sasaran dan target P2ET LIPI dalam rencana strategis kinerja setiap tahunnya. Keterbatasan sarana dan prasana penelitian juga mejadi masalah utama P2ET dalam melaksanakan kegiatan penelitian. Peralatan penelitian yang dimiliki dapat dikatakan sudah ketinggalan jaman (out off date). Prasarana berupa ruangan pegawai dan laboratorium serta infrastrukturnya yang dimilik juga sangat terbatas. Ketersediaan sarana dan prasarana yang memenuhi kebutuhan penelitian sangat signifikan pengaruhnya bagi kualitas hasil penelitian. Oleh karena itu, hal ini menjadi permasalaha utama yang perlu mendapat perhatian dan penanganan serius dalam kegiatan P2ET LIPI. Pebaikan, pemeliharaan peralatan dan infastruktur serta pengadaan peralatan baru juga menjadi sasaran dan target P2ET LIPI dalam rencana strategis kinerja setiap tahun. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

18 BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA 2.1 Umum Di antara tujuan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) II ( ) adalah: Memantapkan kembali Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI); Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia (SDM), Membangun Kemampuan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK); Memperkuat daya saing ekonomi. Salah satu faktor daya saing ekonomi adalah penguasaan dan pemanfaatan IPTEK. Elektronika dan Telekomunikasi adalah satu cabang IPTEK yang mengalami perkembangan pesat dan berpengaruh besar terhadap semua aspek kehidupan. Beranjak dari pesan yang terkandung dalam RPJMN II itu pula Renstra Implementatif P2ET LIPI yang mengacu pada Renstra Koordinatif IPT LIPI , tidak melepaskan perhatian dari berbagai isu nasional dan RPJMN II dalam upayanya membangun Elektronika dan Telekomunikasi yang menjadi tugasnya. 2.2 Rencana Strategis Implementatif P2ET LIPI Rencana Strategis (Renstra) Implementatif Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) LIPI Tahun mengacu pada Renstra LIPI dan Renstra Koordinatif Kedeputian Bidang IPT LIPI Tahun , sebagai arahan kegiatan yang layak untuk dikerjakan dalam usaha pencapaian visi, misi, sasaran dan tujuan LIPI pada umumnya, seperti tercantum dalam Lampiran Visi dan Misi VISI LIPI Menjadi lembaga ilmu pengetahuan nasional berkelas dunia yang dapat mendorong terwujudnya kehidupan bangsa yang adil, cerdas, kreatif, integratif dan dinamis yang didukung oleh ilmu pengetahuan dan teknologi yang humanis LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

19 VISI LIPI 2014 Menjadi lembaga ilmu pengetahuan yang berada dalam peringkat kelompok terbaik dunia dalam menghasilkan IPTEK guna peningkatan kualitas SDM dan memperkuat daya saing perekonomian nasional didukung oleh ilmu pengetahuan dan teknologi yang humanis MISI LIPI 1. Menciptakan "great science" (ilmu pengetahuan berdampak penting) dan invensi yang dapat mendorong inovasi dalam rangka meningkatkan daya saing perekonomian nasional; 2. Mendorong peningkatan pemanfaatan pengetahuan dalam proses penciptaan good governance dalam rangka memantapkan NKRI; 3. Turut serta dalam proses pencerahan kehidupan masyarakat dan kebudayaan berdasarkan prinsip-prinsip ilmu pengetahuan dan kaidah etika keilmuan; 4. Memperkuat peran Indonesia (yang didukung ilmu pengetahuan) dalam pergaulan internasional; 5. Memperkuat infrastruktur kelembagaan (penguatan manajemen dan sistem) Sasaran Strategis P2ET LIPI Dalam menterjemahkan berbagai misi LIPI, maka P2ET LIPI menyusun sasaran sebagai berikut yang dikaitkan langsung dengan sasaran LIPI. Misi 1 LIPI: Menciptakan "great science" (ilmu pengetahuan berdampak penting) dan invensi yang dapat mendorong inovasi dalam rangka meningkatkan daya saing perekonomian nasional Diterjemahkan sebagai Sasaran P2ET LIPI sebagai berikut: 1. Meningkatnya kualitas pengetahuan para peneliti yang diukur dari peningkatan pendidikan dan jenjang pada jabatan fungsional. 2. Meningkatnya hasil dan kapasitas penelitian yang diukur dari peningkatan jumlah publikasi dan HKI. 3. Meningkatnya kreativitas dalam menciptakan IPTEK yang bernilai ekonomis yang diukur dari jumlah hasil yang dipakai. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

20 4. Memperkuat jaringan antara LIPI dengan industri dan pihak terkait lainnya dalam meningkatkan adopsi inovasi yang diukur dari jumlah kerja sama. Misi 2 LIPI: Mendorong peningkatan pemanfaatan pengetahuan dalam proses penciptaan good governance dalam rangka memantapkan NKRI Diterjemahkan sebagai Sasaran P2ET LIPI sebagai berikut: Tersedianya timbangan ilmiah dan rekomendasi untuk menjawab isu nasional, yang diukur dari jumlah saran kebijakan dan timbangan ilmiah dari LIPI. Misi 3 LIPI: Turut serta dalam proses pencerahan kehidupan masyarakat dan kebudayaan berdasarkan prinsip-prinsip ilmu pengetahuan dan kaidah etika keilmuan Diterjemahkan sebagai Sasaran P2ET LIPI sebagai berikut: 1. Meningkatnya akses terhadap pengetahuan yang diukur dari frekuensi interaksi dan jumlah keikutsertaan dalam aktivitas ilmiah nasional, regional dan internasional. 2. Meningkatnya perilaku rasional dalam masyarakat, yang diukur dari jumlah kegiatan dan peserta berbagai aktivitas pemasyarakatan IPTEK LIPI. Misi 4 LIPI: Memperkuat peran Indonesia (yang didukung ilmu pengetahuan) dalam pergaulan internasional Diterjemahkan sebagai Sasaran P2ET LIPI sebagai berikut: Meningkatnya peran LIPI dalam pergaulan dunia internasional, yang diukur dari jumlah keikutsertaan dalam organisasi dan berbagai pertemuan ilmiah regional dan internasional. Misi 5 LIPI: Memperkuat infrastruktur kelembagaan (penguatan manajemen dan sistem) LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

21 Diterjemahkan sebagai Sasaran P2ET LIPI sebagai berikut: 1. Tersedianya sarana dan prasarana penelitian yang memenuhi kebutuhan, yang diukur dari jumlah sarana dan prasarana penelitian yang baik yang dipakai untuk kegiatan. 2. Terwujudnya Tata Kelola Organisasi yang Baik (Good Corporate Governance) yang dapat diukur dengan terlaksananya perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan yang berkualitas dan akuntabel serta peningkatan status pengelolaan administrasi keuangan dan inventaris LIPI yang tertib dan taat azas sehingga tercapai penilaian Wajar Tanpa Pengecualian. 3. Terbinanya SDM yang diukur dari terpenuhinya kebutuhan kompetensi satuan kerja. 2.3 Kebijakan Selaras dengan kebijakan yang telah ditetapkan dalam Renstra Koordinatif Kedeputian Bidang IPT LIPI, maka kebijakan P2ET LIPI dalam meningkatan SDM dan menentukan arah kegiatan penelitian adalah sebagai berikut: A. SDM Peningkatan jumlah pejabat fungsional, terutama fungsional peneliti, ditujukan untuk membentuk tim diberbagai bidang yang akan meneruskan program dan kegiatan yang telah ditetapkan. Sedangkan peningkatan kuantitas dan kualitas SDM untuk bidang administrasi dan SDM pendukung dilakukan secara sangat terbatas, mengingat perbandingan jumlahnya belum mencapai kondisi ideal yang direncanakan LIPI. B. Program Program teknis penelitian dan pengembangan disusun mengikuti pola program yang telah ditetapkan dalam Renstra LIPI dimana kegiatan-kegiatan dikelompokkan ke dalam advanced research, interdisciplinary science research, divisional cutting egde, tematik, dan penelitian mendasar. P2ET LIPI akan melaksanakan kegiatan-kegiatan dalam beberapa kelompok tersebut. Kegiatan di P2ET LIPI juga diarahkan sedemikian rupa sehingga terjadi sinergi kegiatan, baik antar bidang di P2ET LIPI, maupun antara P2ET LIPI dan satuan kerja lain di Kedeputian Bidang IPT LIPI ataupun Satuan Kerja lainnya sehingga diharapkan akan menghasilkan sesuatu yang besar, signifikan dan nyata bagi pembangunan nasional. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

22 C. Topik Kegiatan dalam Program P2ET LIPI mengupayakan agar kegiatan-kegiatan penelitian dan pengembangan di P2ET LIPI sedapat mungkin menginduk pada kelompok kegiatan yang telah dibentuk oleh Kedeputian Bidang IPT LIPI dalam rangka mensinergikan kegiatan-kegiatan penelitian dan pengembangan di lingkungan Kedeputian Bidang IPT LIPI. Topik Kegiatan yang dilaksanakan dalam kelompok program LIPI diarahkan untuk menuju kearah yang disepakati oleh Kelompok Kegiatan. Berbagai kegiatan yang bersifat membangun kemampuan peneliti tetap difasilitasi melalui kegiatan tematik dan sumber anggaran lain baik dari dalam maupun dari luar LIPI sejauh selaras dengan tugas pokok dan fungsi P2ET LIPI. D. Monitoring dan Evaluasi (Monev) Pelaksanaan monev yang dilakukan secara rutin dan terencana oleh Tim PME P2ET LIPI. Dokumen yang digunakan sebagai dasar kegiatan Monev adalah Rencana Kegiatan/Proposal, Pengukuran Kinerja, Rencana Kinerja Tahunan dan Indikator Kinerja Utama. Hasil monev digunakan untuk memberikan arahan dan penentuan kelanjutan/pemberhentian dari kegiatan yang terkait. Bila sebuah kegiatan ditetapkan untuk tidak dilanjutkan pada tahun berikutnya, maka alokasi anggaran untuk tahun berikutnya diarahkan pada kegiatan yang lebih prospektif. E. Anggaran Meskipun total anggaran yang diterima oleh P2ET LIPI dari tahun ke tahun semakin besar, sebenarnya alokasi anggaran untuk melaksanakan kegiatan penelitian dan pengembangan semakin kecil. Hal ini diakibatkan oleh kenaikan alokasi anggaran untuk upah dan gaji. Untuk mengatasi masalah ini P2ET LIPI perlu mencari sumber anggaran lain, selain anggaran yang berasal dari rupiah murni dari APBN. Upaya tersebut lebih diarahkan untuk mendapatkan grant/hibah dari berbagai bentuk kerjasama dari dalam dan luar negeri. 2.4 Strategi Strategi yang dilakukan untuk melaksanakan program utama tersebut adalah dengan cara: Memanfaatkan berbagai pengalaman, kemampuan dan jejaring yang telah dibangun selama ini serta memperkuat kompetensi inti dan SDM. Mengupayakan pembaharuan sarana penelitian terutama sarana laboratorium yang sudah sangat tidak memadai. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

23 Mengikuti arahan dan koordinasi kegiatan-kegiatan penelitian dan pengembangan di Kedeputian Bidang IPT LIPI. Meningkatkan kerjasama dengan pihak lain untuk dapat menghasilkan produk yang dapat dimanfaatkan oleh industri ataupun masyarakat luas, atau menghasilkan penemuan bernilai yang dapat berkontribusi dalam pengembangan ilmu pengetahuan. Mengalokasikan sejumlah anggaran untuk perbaikan sarana/prasarana. 2.5 Program dan Kegiatan Program Program P2ET LIPI tahun mengacu pada program utama LIPI, yaitu Program Peningkatan Penelitian, Pengembangan, dan Penerapan IPTEK (P3 IPTEK) yang dilaksanakan sesuai dengan arah yang digariskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) dan RPJMN II Kegiatan Berdasarkan sumber pembiayaannya, kegiatan P2ET LIPI tahun 2014 dikelompokkan menjadi kegiatan-kegiatan yang dibiayai Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) LIPI dan Non DIPA LIPI, sebagai berikut: 1. DIPA LIPI a. Kegiatan Tematik (DIPA P2ET LIPI) b. Kegiatan Kompetitif (DIPA P2 Metalurgi LIPI dan DIPA P2 Ekonomi LIPI) c. Kegiatan IPEKDA (DIPA Pusbang TTG LIPI) 2. Non DIPA LIPI Kegiatan Insentif Sistem Inovasi Nasional / InSINAS (DIPA KRT) Mengacu pada Program LIPI dan Program Prioritas Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (BAPPENAS), kegiatan Tematik P2ET LIPI dapat diklasifikasikan ke dalam bidang fokus: a. Teknologi Informasi dan Komunikasi b. Material Maju c. Energi Baru dan Terbarukan LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

24 Sedangkan untuk kegiatan Non DIPA LIPI dapat diklasifikasikan ke dalam bidang fokus: a. Teknologi Informasi dan Komunikasi b. Ketahanan dan Daya Saing Wilayah dan Masyarakat Pesisir c. Kebencanaan dan Lingkungan d. Teknologi Pertahanan dan Keamanan e. Sumber Energi Baru dan Terbarukan f. Ketahanan Pangan g. Advanced Material Sebagai pelaksanaan dari program tersebut di atas, maka P2ET LIPI melaksanakan kegiatankegiatan seperti pada Tabel 2.1. Tabel 2.1 Program, Kegiatan, dan Sumber Dana PROGRAM Peningkatan Penelitian, Pengembangan, dan Penerapan IPTEK (P3 IPTEK) KEGIATAN PNBP dan Kelembagaan TEMATIK Teknologi Informasi dan Komunikasi 1. Pemanfaatan dan Pemasangan Radar Pengawas Pantai (Surveillance Radar) 2. Pengembangan Radar Ultra Wideband Pulsa untuk Life Detector 3. Perancangan dan Realisasi Antena Phase Array dengan Pengaturan Beamforming digunakan untuk Radar 4. Rancang Bangun Real Time Radar Baseband Processor menggunakan Teknologi FPGA 5. Pengembangan Modul Sub-sistem Radar FMCW 6. Rancang Bangun Penguat Nonlinier pada Modul Transduser Array untuk Meningkatkan Daya Pancar Sistem Sonar 7. Pembuatan Sensor berbasis Teknologi Thick Film untuk Monitoring Kualitas Air Secara ON- Site dgn Sistem Automatic Sampling Material Maju 8. Pembuatan Magnet Barium Ferit Bonded Hybrid untuk Aplikasi Circulator Energi Baru dan Terbarukan 9. Pembuatan Sel Surya Berbasis Polimer SUMBER DANA DIPA P2ET LIPI DIPA P2ET LIPI LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

25 PROGRAM KEGIATAN 10. Rancang Bangun Modul Surya Berbasis Dye Sensitized Solar Cell SUMBER DANA KOMPETITIF DIPA P2 Teknologi Informasi dan Komunikasi Metalurgi LIPI dan DIPA P2 1. Sistem Pengawasan Perbatasan Wilayah Ekonomi LIPI Propinsi Kalimantan Timur Dan Malaysia Timur 2. Rancang Bangun Komponen-Komponen Radar Menggunakan Teknologi Thick Film Berbasis Substrat Alumina IPTEKDA (DIPA Pusbang 1. Online Monitoring Kualitas Air dan Otomatisasi Sistem Pengolahan Tambak Udang di Bali TTG LIPI) INSENTIF SINAS DIPA KRT Teknologi Informasi dan Komunikasi 1. Rancang Bangun Radar Pengawas Udara (Air Surveillance Radar) 2. Rancang Bangun Sistem Sonar Pendeteksi Kapal Selam (Subsistem Penerima) 3. Pembuatan Prototipe Set Top Box (STB) Murah Untuk Televisi Standar DVB-T2 4. Pengembangan IP Suveillance dalam mendukung efektivitas pengawasan perairan kawasan Taman Nasional Komodo Teknologi Energi 1. Pengembangan sel surya Dye-Sensitized menggunakan Subtrat Fleksibel untuk Aplikasi Mobile Carging 2.6 Penetapan Kinerja (PK) Tahun 2014 Penetapan kinerja pada dasarnya adalah pernyataan komitmen yang merepresentasikan tekad dan janji untuk mencapai kinerja yang jelas dan terukur dalam rentang waktu satu tahun tertentu dengan mempertimbangkan sumberdaya yang dikelolanya. Tujuan khusus penetapan kinerja antara lain adalah untuk: meningkatkan akuntabilitas, transparansi, dan kinerja aparatur; sebagai wujud nyata komitmen antara penerima amanah dengan pemberi amanah; sebagai dasar penilaian keberhasilan/kegagalan pencapaian tujuan dan sasaran organisasi; menciptakan tolok ukur kinerja sebagai dasar evaluasi kinerja aparatur; dan sebagai dasar pemberian reward atau penghargaan dan sanksi. P2ET LIPI telah membuat penetapan kinerja tahun 2014 secara berjenjang sesuai dengan kedudukan, tugas, dan fungsi yang ada. Penetapan kinerja ini merupakan tolok ukur evaluasi LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

26 akuntabilitas kinerja pada akhir tahun Penetapan kinerja P2ET LIPI tahun 2014 disusun berdasarkan pada Rencana Kinerja Tahun 2014, seperti terlihat pada Tabel 2.2 Tabel 2.2 Penetapan Kinerja Tahun 2014 No. Sasaran Indikator Kinerja Satuan Target 1. Meningkatnya kualitas pengetahuan para peneliti yang diukur dari peningkatan pendidikan dan jenjang pada jabatan fungsional PETA JABATAN SDM a. Jumlah SDM yang menyelesaikan pendidikan b. Jumlah SDM yang naik Jabatan Fungsional Orang 7 Orang Meningkatnya hasil dan penelitian yang diukur dari peningkatan jumlah publikasi dan HKI JUMLAH PUBLIKASI 64 a. Jumlah publikasi Jurnal Publikasi 5 ilmiah Nasional b. Jumlah publikasi Jurnal ilmiah Internasional Publikasi 2 c. Jumlah publikasi Prosiding ilmiah Nasional Publikasi 25 d. Jumlah publikasi Prosiding ilmiah Internasional Publikasi 15 e. Jumlah contoh produk prototipe 17 JUMLAH HKI 2 a. Jumlah Paten Paten 2 b. Jumlah Desain Industri Desain 0 3. Meningkatnya kreativitas dalam menciptakan iptek yang bernilai ekonomis yang diukur dari jumlah hasil yang dipakai c. Jumlah Merk/Nama Buah 0 Dagang d. Jumlah Hak Cipta Buah 0 a. Jumlah Contoh Produk Contoh 1 Yang Digunakan Produk Masyarakat b. Jumlah HKI Yang Digunakan Masyarakat HKI 0 4. Memperkuat jaringan antara Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi dengan industri dan pihak terkait lainnya dalam meningkatkan adopsi inovasi yang diukur dari jumlah kerja sama 5. Tersedianya timbangan ilmiah dan Rekomendasii untuk menjawab isu nasional 6. Meningkatnya perilaku rasional dalam masyarakat melalui terdiseminasinya informasi teknologi hasil litbang ke masyarakat / industri 7. Meningkatnya akses terhadap pengetahuan yang diukur dari frekuensi interaksi dan jumlah keikutsertaan dalam aktivitas ilmiah nasional, regional dan internasional. a. Jumlah MoU Dokumen 3 b. Jumlah Kontrak Kerjasama Jumlah Dokumen Rekomendasi/Kebijakan Jumlah Keikutsertaan pameran a. Jumlah keikut sertaan dalam kegiatan pemasyaran iptek / seminar Mitra 1 Dokumen 1 Kali 4 Kali 15 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

27 No. Sasaran Indikator Kinerja Satuan Target b. Jumlah Penyelenggaraan seminar Kali 3 8. Meningkatnya peran LIPI dalam pergaulan dunia internasional melalui peningkatan kerjasama Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi dengan lembaga litbang dan perguruan tinggi dari Negara lain, dan ikut serta dalam organisasi dan berbagai pertemuan ilmiah regional dan internasional 9. Tersedianya Sarana dan Prasarana kegiatan penelitian yang memenuhi kebutuhan 10. Terwujudnya Tata Kelola Organisasi yang Baik (Good Corporate Governance) yang dapat diukur dengan terlaksananya perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan yang berkualitas dan akuntabel yang tertib dan taat azas Jumlah keikutsertaan dalam organisasi Kali 1 Jumlah sarana dan prasarana Paket 1 Jumlah Laporan Administrasi Paket Terbinanya SDM yang diukur dari terpenuhinya kebutuhan guna melaksananakan tugas sesuai kompetensi satuan kerja a. Jumlah penerimaan CPNS Orang 6 b. Jumlah pegawai yg Orang 25 mengikuti diklat/training c. Jumlah pegawai yang sedang mengikuti pendidikan Orang 9 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

28 BAB III AKUNTABILITAS KINERJA Capaian Kinerja Organisasi Akuntabilitas Kinerja Akuntabilitas kinerja P2ET LIPI merupakan tolok ukur keberhasilan lembaga dalam menjalankan tugas dan fungsi serta program kerja, sebagaimana telah dirumuskan dalam Renstra Implementatif P2ET LIPI Hal ini tergambar pada kinerja 1 (satu) kegiatan penelitian dan pengembangan, 1 (satu) program yang berperan sebagai pendukung dalam pengelolaan sumber daya serta fasilitator dalam pengembangan kerjasama dengan stakeholder. Penilaian kinerja dilakukan terhadap seluruh kegiatan yang telah dilaksanakan selama tahun anggaran 2014, baik untuk kegiatan teknis maupun administratif. Pada tahun 2014 telah dilaksanakan sebanyak 10 (sepuluh) kegiatan tematik, 2 (dua) kegiatan kompetitif, 1 (satu) kegiatan iptekda dan 5 (lima) kegiatan Insentif SiNAS. P2ET LIPI mempunyai beberapa tujuan dalam mencapai misinya melalui sasaran sasaran yang dilaksanakan sebagai berikut; 1. Meningkatnya kualitas pengetahuan para peneliti yang diukur dari peningkatan pendidikan dan jenjang pada jabatan fungsional. 2. Meningkatnya hasil dan kapasitas penelitian yang diukur dari peningkatan jumlah publikasi dan HKI. 3. Meningkatnya kreativitas dalam menciptakan IPTEK yang bernilai ekonomis yang diukur dari jumlah hasil yang dipakai. 4. Memperkuat jaringan antara LIPI dengan industri dan pihak terkait lainnya dalam meningkatkan adopsi inovasi yang diukur dari jumlah kerja sama. 5. Tersedianya timbangan ilmiah dan rekomendasi untuk menjawab isu nasional, yang diukur dari jumlah saran kebijakan dan timbangan ilmiah dari LIPI. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

29 6. Meningkatnya akses terhadap pengetahuan yang diukur dari frekuensi interaksi dan jumlah keikutsertaan dalam aktivitas ilmiah nasional, regional dan internasional. 7. Meningkatnya perilaku rasional dalam masyarakat, yang diukur dari jumlah kegiatan dan peserta berbagai aktivitas pemasyarakatan IPTEK LIPI. 8. Meningkatnya peran LIPI dalam pergaulan dunia internasional, yang diukur dari jumlah keikutsertaan dalam organisasi dan berbagai pertemuan ilmiah regional dan internasional. 9. Tersedianya sarana dan prasarana penelitian yang memenuhi kebutuhan, yang diukur dari jumlah sarana dan prasarana penelitian yang baik yang dipakai untuk kegiatan. 10. Terwujudnya Tata Kelola Organisasi yang Baik (Good Corporate Governance) yang dapat diukur dengan terlaksananya perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan yang berkualitas dan akuntabel serta peningkatan status pengelolaan administrasi keuangan dan inventaris LIPI yang tertib dan taat azas sehingga tercapai penilaian Wajar Tanpa Pengecualian. 11. Terbinanya SDM yang diukur dari terpenuhinya kebutuhan kompetensi satuan kerja. Pengukuran tingkat capaian kinerja dilakukan dengan cara membandingkan antara realisasi dengan target pada indikator sasaran. Untuk memperoleh presentase pencapaian rencana tingkatcapaian (target) dari masing masing indikator, digunakan rumus sebagai berikut: Presentase pencapaian rencana tingkat capaian = [Realisasi/Target] x 100% Target, realisasi dan capaian tahun 2014 berdasarkan sebelas sasaran yang telah ditetapkan P2ET LIPI dapat dilihat pada Tabel 3.1. di bawah ini. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

30 Tabel 3.1 Indikator Kinerja utama (IKU), Target, Realisasi, dan Capaian P2ET LIPI No. Sasaran Indikator Kinerja Satuan Target Realisasi Capaian % 1. Meningkatnya kualitas a. Jumlah SDM yang Orang ,86 pengetahuan para peneliti yang menyelesaikan diukur dari peningkatan pendidikan pendidikan dan jenjang pada b. Jumlah SDM yang naik Orang jabatan fungsional Jabatan Fungsional 2. Meningkatnya hasil dan a. Jumlah publikasi Jurnal Publikasi penelitian yang diukur dari ilmiah Nasional peningkatan jumlah publikasi dan b. Jumlah publikasi Jurnal Publikasi HKI ilmiah Internasional c. Jumlah publikasi Publikasi Prosiding ilmiah Nasional d. Jumlah publikasi Publikasi ,7 Prosiding ilmiah Internasional e. Jumlah contoh produk prototipe Meningkatnya kreativitas dalam menciptakan iptek yang bernilai ekonomis yang diukur dari jumlah hasil yang dipakai 4. Memperkuat jaringan antara Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi dengan industri dan pihak terkait lainnya dalam meningkatkan adopsi inovasi yang diukur dari jumlah kerja sama 5. Tersedianya timbangan ilmiah dan Rekomendasii untuk menjawab isu nasional 6. Meningkatnya perilaku rasional dalam masyarakat melalui terdiseminasinya informasi teknologi hasil litbang ke masyarakat / industri 7. Meningkatnya akses terhadap pengetahuan yang diukur dari frekuensi interaksi dan jumlah keikutsertaan dalam aktivitas ilmiah nasional, regional dan internasional. 8. Meningkatnya peran LIPI dalam pergaulan dunia internasional melalui peningkatan kerjasama Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi dengan lembaga litbang dan perguruan tinggi dari Negara lain, dan ikut serta dalam organisasi dan berbagai pertemuan ilmiah regional dan internasional f. Jumlah HKI / paten Paten a. Jumlah Contoh Produk Yang Digunakan Masyarakat b. Jumlah HKI Yang Digunakan Masyarakat Contoh Produk Buah a. Jumlah MoU Kerjasama b. Jumlah Kontrak Kerjasama Jumlah Dokumen Rekomendasi/Kebijakan Jumlah Keikutsertaan pameran a. Jumlah keikut sertaan dalam kegiatan pemasyaran iptek / seminar b. Jumlah Penyelenggaraan seminar Jumlah keikutsertaan dalam organisasi Mitra Dokumen Kali Kali ,3 Kali ,3 Kali LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

31 No. Sasaran Indikator Kinerja Satuan Target Realisasi Capaian % 9. Tersedianya Sarana dan Jumlah sarana dan Paket Prasarana kegiatan penelitian prasarana yang memenuhi kebutuhan 10. Terwujudnya Tata Kelola Organisasi yang Baik (Good Corporate Governance) yang dapat diukur dengan terlaksananya perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan yang berkualitas dan akuntabel yang tertib dan taat azas 11. Terbinanya SDM yang diukur dari terpenuhinya kebutuhan guna melaksananakan tugas sesuai kompetensi satuan kerja Jumlah Laporan Administrasi d. Jumlah penerimaan CPNS e. Jumlah pegawai yg mengikuti diklat/training f. Jumlah pegawai yang sedang mengikuti pendidikan Paket Orang Orang Orang Akumulasi Capaian Kinerja (%) 141, Analisis dan Evaluasi Capaian Kinerja Pada bagian ini dibahas tentang capaian indikator kinerja P2ET LIPI pada tahun 2014, untuk mencapai sasaran yang sudah sudah ditetapkan sebelumnya dengan rincian sebagai berikut : SASARAN 1: Meningkatnya kualitas pengetahuan para peneliti yang diukur dari peningkatan pendidikan dan jenjang pada jabatan fungsional P2ET LIPI senantiasa meningkatkan kualitas SDM dengan memberikan kesempatan untuk melanjutkan pendidikan yang lebih tinggi dan meningkatkan jenjang fungsional, baik fungsional peneliti maupun non fungsional peneliti. Peningkatan kualitas peneliti merupakan salah satu sasaran pada rencana peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) penelitian. Renstra Implementatif P2ET LIPI menyebutkan bahwa peningkatan SDM penelitian, baik kuantitas maupun tingkat kompetensinya, merupakan salah satu langkah yang ditempuh untuk meningkatkan kapasitas P2ET LIPI dalam menjalankan misi untuk mencapai visi yang telah ditetapkan. Dengan memperhatikan perkembangan tuntutan dan lingkungan strategis dari berbagai aspek, maka dilakukan upaya peningkatan tingkat pendidikan pasca sarjana dan pasca LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

32 doktoral serta memperkuat kompetensi inti para peneliti diimbangi dengan ketersediaan infrastruktur dan sarana penelitian sesuai kebutuhan. Peningkatan kualitas pengetahuan peneliti, diukur dari jumlah peneliti yang meningkat jenjang pendidikan dan jabatan fungsionalnya. Pendekatan pengukuran berdasarkan indikator keluaran kegiatan ini diharapkan menghasilkan dampak terhadap meningkatnya produktifitas, kualitas, dan efektifitas pada penelitian yang dilakukan oleh P2ET LIPI. Tabel 3.2 Realisasi Capaian Jumlah Peningkatan Pendidikan dan Jenjang pada Jabatan Fungsional Indikator Kinerja Satuan Realisasi 2013 Target 2014 Realisasi 2014 Capaian % Jumlah SDM yang menyelesaikan pendidikan Orang ,9 S0 S1 : S1 S2 : ,7 S2 S3 : Jumlah SDM yang naik Orang Jabatan Fungsional - Peneliti ,3 - Non Peneliti SDM P2ET LIPI tahun 2014 yang lulus menempuh pendidikan yang lebih tinggi berjumlah 3 orang dari 7 orang yang direncanakan, dengan tingkat pendidikan lulus S1, S2 dan S3 masing-masing 1 orang. Ketidaksesuaian realisasi jumlah SDM yang lulus dengan perencanaan disebabkan karena 4 orang yang diperkirakan lulus di tahun 2014 ternyata mengajukan perpanjangan masa studi. Sedangkan SDM yang naik jenjang jabatan fungsional di tahun 2014 berjumlah 15 orang dari 10 orang yang direncanakan. Kenaikkan jenjang fungsional terjadi pada fungsional peneliti berjumlah 12 orang, dan non peneliti 3 orang. Tabel 3.3 Jumlah SDM yang Naik Jabatan Fungsional No Jabatan Fungsional Awal Jabatan Fungsional Baru Jumlah (orang) 1. PENELITI P III/a P III/b Peneliti Pertama III/b 3 Pertama Muda : Peneliti Muda - III/c 4 Muda III/c Muda III/d Peneliti Muda - III/d 3 Madya IV/a Madya IV/b Peneliti Madya - IV/b 1 Madya IV/b Madya IV/c Peneliti Madya - IV/c 1 2. NON PENELITI 3 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

33 Data perkembangan komposisi SDM P2ET LIPI berdasarkan tingkat pendidikan dan jenjang fungsional ditunjukkan pada Tabel 3.4 dan Tabel 3.5 Tabel 3.4 Komposisi SDM P2ET LIPI Berdasarkan Tingkat Pendidikan NO TINGKAT TAHUN PENDIDIKAN S S S S0/D SLTA SLTP SD TOTAL SDM Gambar 5. Grafik SDM PPET LIPI Tahun 2014 berdasarkan Tingkat Pendidikan Tabel 3.5 Komposisi SDM P2ET LIPI Berdasarkan Jenjang Fungsional NO FUNGSIONAL TAHUN Peneliti Teknisi Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi 3 Perekayasa Perencana Arsiparis Pranata Humas Analis Kepegawaian LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

34 8 Pranata Komputer Teknisi Laboratorium Administrasi (fungsional umum) TOTAL SDM Gambar 6. Grafik SDM P2ET LIPI Tahun 2014 berdasarkan Jenjang Fungsional SASARAN 2: Meningkatnya hasil dan kapasitas penelitian yang diukur dari peningkatan jumlah publikasi dan HKI Sebagai lembaga penelitian P2ET memiliki kompetensi untuk menciptakan dan menemukan ilmu dan teknologi baru di bidang elektronika dan telekomunikasi yang berdampak pada masyarakat dan industri. Keberhasilan kapasitas penelitian yang dilakukan diukur dari meningkatnya jumlah publikasi dan HKI berupa paten, prototype, merk dagang dan hasil penelitian lainnya. Capaian dari indikator kinerja pada tahun 2014 ditunjukkan pada Tabel 3.6 dan Tabel 3.7 Tabel 3.6 Realisasi Capaian Jumlah Publikasi Ilmiah dan HKI Indikator Kinerja Satuan Realisasi 2013 Target 2014 Realisasi 2014 Capaian % JUMLAH PUBLIKASI ,3 a. Jumlah publikasi Jurnal ilmiah Nasional Publikasi LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

35 b. Jumlah publikasi Jurnal ilmiah Internasional c. Jumlah publikasi Prosiding ilmiah Nasional Publikasi Publikasi d. Jumlah publikasi Publikasi ,7 Prosiding ilmiah Internasional e. Jumlah contoh produk prototipe JUMLAH HKI a. Jumlah Paten Paten b. Jumlah Desain Industri Desain c. Jumlah Merk/Nama Buah Dagang d. Jumlah Hak Cipta Buah Jumlah publikasi dan HKI P2ET LIPI yang dihasilkan pada tahun 2014 sudah sesuai dengan sasaran yang ditargetkan, bahkan realisasinya melampaui jumlah yang ditargetkan. Hanya saja jumlah publikasi prosiding ilmiah Nasional tidak sesuai target, karena Seminar Nasioanal Pemaparan IPTEK LIPI yang menjadi target utama penerbitan tidak jadi dilaksanakan. Tabel 3.7 HKI P2ET LIPI Tahun 2014 Judul HKI 1. Material Peredam Noise Frekuensi Radio dan Metode Pembuatannya, Dr. Maria Margaretha Suliyanti, M T., Dr.Ir.Nanik Indayaningsih, M.Eng., Affi Nur Hidayah,S.Si, Nurfina Yudasari, S. Si, Asep Yudi Hercuadi, S.T.El., Resetiani Dwi Desiati, S.T, Suryadi, A. Md. Nomor Pendaftaran : P Nov Alat untuk Menguji Release Time dan Operate Time pada Relay Kontrol, Kristian Ismail, Sjamsu Ismail Nomor Pendaftaran : P Alat Penguat Derau Rendag Multi Tala pada Sistem Komunikasi Menggunakan Ultrasonik, Syamsu Ismail, Deni Permana, Eko Joni Pristianto, Hana Arisesa, Octa Heriana, Ratna Indra Wijaya, Taufiqqurrachman Nomor Pendaftaran : P Gambar 7 menunjukkan capaian publikasi dan HKI selama 5 tahun dan P2ET LIPI berhasil mempublikasikan sebanyak 227 buah publikasi ilmiah, lebih tinggi dari target LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

36 107 buah. Publikasi ilmiah Internasional mengalami peningkatan sejak tahun Hal ini menunjukkan peneliti P2ET sudah mampu menghasilkan publikasi ilmiah internasional yang dipicu oleh banyaknya kerjasama dan konferensi ilmiah internasional yang diselenggarakan di Indonesia. Gambar 7. Capaian publikasi dan HKI P2ET LIPI tahun SASARAN 3: Meningkatnya kreativitas dalam menciptakan iptek yang bernilai ekonomis yang diukur dari jumlah hasil yang dipakai Tabel 3.8 Realisasi Capaian Jumlah Contoh Produk yang dipakai masyarakat Indikator Kinerja Satuan Realisasi 2013 Target 2014 Realisasi 2014 Capaian % Jumlah Contoh Produk Buah yang dipakai masyarakat Jumlah HKI yang dipakai masyarakat Buah Hasil litbang P2ET LIPI tahun 2014 berupa contoh produk yang dipakai masyarakat, terealisasi sesuai target yang direncanakan. Contoh produk dihasilkan dari kegiatan IPTEKDA bottom-up, yaitu Online Monitoring Kualitas Air dan Otomatisasi Sistem Pengolahan Tambak Udang di Bali. Sistem ini mengukur dua parameter kualitas air secara sekaligus, yaitu oksigen terlarut (DO) dan derajat keasaman (ph). LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

37 SASARAN 4: Memperkuat jaringan antara LIPI dengan industri dan pihak terkait lainnya dalam meningkatkan adopsi inovasi yang diukur dari jumlah kerja sama Tabel 3.9 Realisasi Capaian Jumlah Kerjasama Indikator Kinerja Satuan Realisasi Target Realisasi Capaian % a. Jumlah MoU Kerjasama b. Jumlah Kontrak Kerjasama Mitra Dalam tahun 2014 realisasi kerjasama yang ditargetkan P2ET LIPI meningkat 6 buah dibandingkan target yaitu menjadi 9 buah kerjasama seperti pada Tabel Akan tetapi MoU dengan Pusat Inovasi dengan Nomer kerjasama 106/JI.4/KS/II/2014, 198/IPT.5/KS/II/2014 dan 104/JI.4/KS/II/2014, 197/IPT.5/KS/II/2014 tidak dapat direalisasikan (gagal), dikarenakan keterbatasan dana dari Pusat Inovasi. Tabel 3.10 Kerjasama Tahun 2014 No. Ruang Lingkup Institusi Jenis Kerjasama Nomor dan Tanggal Kerja Sama A NASIONAL 1. Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Adhitama, Surabaya 2. PT. Dirgantara Aviation Engineering (DAE) Penelitian dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Penelitian dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 3. Pusat INOVASI LIPI Pra Inkubasi RFID TAG sebagai Komponen Sistem IT untuk Monitoring Kendaraan Bermotor dalam Rangka Pengembangan Inkubasi Teknologi Implementasi Teknopolis LIPI 4. Pusat INOVASI LIPI Inkubasi Produk Latching Relay untuk KWH Meter Prabayar dalam Rangka Pengembangan Inkubasi Teknologi Implementasi Teknopolis LIPI 6 Januari /IPT.5/KS/I/ /FTI/ITATS/I/ Januari /DAE/DU/MOU/IPT EK/I/ /IPT.5/KS/I/ Februari /JI.4/KS/II/ /IPT.5/KS/II/ FEBRUARI /JI.4/KS/II/ /IPT.5/KS/II/2014 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

38 No. Ruang Lingkup Institusi Jenis Kerjasama Nomor dan Tanggal Kerja Sama 5. Pusat INOVASI LIPI Inkubasi UKM Inovatif Hasil Riset Antena Penerima TV Digital Fitur Stylish dalam Rangka Pengembangan Inkubasu Teknologi Implementasi Teknologi Teknopolis LIPI 24 FEBRUARI /JI.4/KS/II/ /IPT.5/KS/II/ Pusat INOVASI LIPI Inkubasi UKM Inovatif Hasil Riset Antena Penguat Sinyal Smartphone dan 4G LTE dalam rangka Rangka Pengembangan Inkubasi Teknologi Implementasi Teknopolis LIPI Penelitian dan 7. PT. Avioelecraft Pengembangan Bidang Elektronika dan Telekomunikasi 24 FEBRUARI /JI.4/KS/II/ /IPT.5/KS/II/ Mei /IPT.5/KS/V/ /AEC- I/MoU/V/ Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura 9. Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada 10. PT. Infra RCS Indonesia Penelitian dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Penelitian dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Pelaksanaan Pekerjaan Optimasi RADAR LPI Produk PT. Infra RCS Indonesia TA /7/ /IPT.5/KS/VII/ /UN22.4/DT/ Juli /IPT.5/KS/VII/ /Dir/KS/SV/ Februari 2014 PKS/IRCS-04/II/ /IPT.5/KS/II/2014 Gambar 8. Penandatanganan MoU LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

39 SASARAN 5: Tersedianya timbangan ilmiah dan rekomendasi untuk menjawab isu nasional, yang diukur dari jumlah saran kebijakan dan timbangan ilmiah dari LIPI Tabel 3.11 Realisasi Capaian Jumlah Dokumen Rekomendasi/Kebijakan Indikator Kinerja Satuan Realisasi 2013 Target 2014 Realisasi 2014 Capaian % Jumlah Dokumen Rekomendasi/Kebijakan Dokumen Pada tahun 2014, Dokumen Rekomendasi/Kebijakan P2ET LIPI dapat direalisasikan sebanyak 3 buah buku yang ditunjukkan pada Tabel 3.12 Tabel 3.12 Dokumen Rekomendasi/Kebijakan P2ET LIPI Tahun 2014 No. Judul Buku Uraian Penyusun 1 Pemanfaatan Radar Untuk Mendukung Penegakan Kedaulatan Wilayah Maritim NKRI 2 Buku Teknis Referensi Untuk FM-CW ISRA Radar 3 Pengembangan Teknologi Elektronika Strategis Radar Untuk Kemandirian Dan Keamanan NKRI Menggambarkan pentingnya peranan Radar sebagai teknologi strategis dalam meningkatkan keamanan, keselamatan pelayaran dan penanggulangan kegiatan illegal di wilayah perairan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) Berbagai tipe radar dan aplikasi Radar pengawas pantai (coastal surveillance) dipaparkan dalam buku ini. memaparkan pengetahuan teori dan praktek dari Radar berbasis FM-CW yang telah dikembangkan oleh PPET-LIPI sejak tahun 2006 Menguraikan pencapaian yang telah dilakukan tim Radar ISRA (Indonesian Surveillance Radar) dalam kegiatan penelitian dan pengembangan Radar sebagai salah satu produk strategis Mashury Wahab, Asosiasi Radar Indonesia dan Tim Radar ISRA Mashury Wahab dan Tim Radar ISRA Mashury Wahab, Taufiqqurrahman, dan Tim Radar ISRA LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

40 SASARAN 6: Meningkatnya akses terhadap pengetahuan yang diukur dari frekuensi interaksi dan jumlah keikutsertaan dalam aktivitas ilmiah nasional, regional dan internasional Tabel 3.13 Realisasi Capaian Jumlah Keikutsertaan Pameran Indikator Kinerja Satuan Realisasi 2013 Target 2014 Realisasi 2014 Capaian % Jumlah keikutsertaan pameran Kali Tabel 3.14 menggambarkan beberapa jenis pameran yang pernah diikuti P2ET LIPI selama tahun Tabel 3.14 Daftar Pameran yang diikuti P2ET LIPI Tahun 2014 No. Ruang Lingkup Judul Pameran Waktu Pelaksanaan Tempat A NASIONAL 1. Pameran ALPALHAN 8-10 Januari 2014 Cilangkap - Jakarta 2. Pameran Asia Pacific Security and Maret 2014 Jakarta Defense Expo (APSDEX) 2014, 3. Pameran Indonesia Climate Change 1-4 Mei 2014 JCC, Jakarta Education Forum & Expo (ICCEFE). 4. Pameran HARTEKNAS Agustus 2014 Gedung Riset dan Teknologi LIPI, Puspitek Serpong 5. LIPI EXPO September 2014 LIPI Cibinong, LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

41 Gambar 9. Keikutsertaan P2ET LIPI dalam Pameran SASARAN 7: Meningkatnya perilaku rasional dalam masyarakat, yang diukur dari jumlah kegiatan dan peserta berbagai aktivitas pemasyarakatan iptek LIPI Tabel 3.15 Realisasi Capaian Jumlah Keikutsertaan kegiatan pemasyaran iptek Indikator Kinerja Satuan Realisasi Target Realisasi Capaian % a. Jumlah keikut sertaan dalam kegiatan pemasyaran iptek / seminar Kali ,3 b. Jumlah Penyelenggaraan seminar Kali ,3 Keikutsertaan P2ET LIPI dalam seminar di tahun 2014, telah melampaui apa yang telah ditargetkan pada awal tahun. Hal ini menunjukkan besarnya perhatian P2ET LIPI dalam memperluas jejaring, mencari dan berbagi pengetahuan (knowledge sharing) untuk LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

42 meningkatkan ilmu pengetahuan dan kompetensi yang dimiliki setiap SDM P2ET LIPI. Adapun jenis seminar yang pernah diikuti oleh P2ET LIPI dapat dilihat pada tabel Sedangkan jumlah penyelenggaraan Seminar tidak sesuai dengan target, karena ada kebijakan dari pimpinan maka P2ET LIPI hanya menyelenggarakan satu kali seminar yang menjadi agenda tahunan P2ET LIPI untuk menyelenggarakan kegiatan pemasyarakatan iptek seperti terlihat pada Tabel 3.17 Tabel 3.16 Keikutsertaan P2ET LIPI dalam Seminar/Workshop Tahun 2014 No Judul Seminar/Workshop Waktu Pelaksana Tempat 1. Seminar Arsiparis 23 April 2014 BUP LIPI Jakarta 2. Workshop Pengelolaan Informasi dan 28 April 2014 BKPI LIPI Jakarta Dokumentasi 3. The 3 rd International Conference 6 s.d 9 Mei 2014 P2ET LIPI Batam on Radar, Antenna, Microwave, Electronics and Telecommunications (ICRAMET) Seminar SITIA 2014 (Seminar on Intelligent Technology and Its Applications) 21 s.d 23 Mei 2014 ITS Surabaya Surabaya 5. Workshop Perencanaan Kebutuhan SDM LIPI 9 sd 11 September 2014 BOSDM LIPI Bali 6. Seminar ICAMST dan 7th International Conference on Physics and Its Application (ICOPIA), Seminar Nasional Microwave Antena dan Propagasi 2014 (SMAP 2014) 15 sd 18 September s.d 25 September 2015 Fakultas MIPA UNS Universitas Mercu Buana, Jakarta Solo Jakarta 8. Defence and Wireless Seminar 29 September Jakarta Seminar Ilmiah INSINAS s.d 2 Oktober 2014 Ristek Bandung 10. Seminar/Workshop - Konferensi 11 s.d 13 Oktober Telsatech Bali Internasional International Conference on 12 s.d 17 October Serpong Materials Science and Technology 2014 (ICMST 2014) Seminar Nasional Teknologi Dan 14 Oktober 2014 Batan Yogyakarta Yogyakarta Aplikasi Akselerator 13. Workshop Photovoltaic 15 sd 17 Oktober 2014 F MIPA, UNS Solo 14. Seminar/Workshop - TSSA Conference (The 8 th International Conference on Telecommunication System, Services and Application) 15. Seminar SSTI 2014 (Seminar Sistem Telekomunikasi dan Informasi) 22 sd 24 Oktober sd 28 Oktober 2014 STEI ITB Universitas Atmajaya Bali Jakarta LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

43 No Judul Seminar/Workshop Waktu Pelaksana Tempat 16. Seminar Nasional Fisika November 2014 P2F LIPI Serpong, 17. Workshop Indonesia-France 4 sd 6 Nopember ITS Surabaya, The 8 th Joint Seminar LIPI - IMEN UKM 11 sd 14 Nopember 2014 IMEN UKM, Malaysia UKM Malaysia, 19. Seminar Nasional Aplikasi Sains & 14 sd 16 Akprind Yogyakarta Teknologi (SNAST) 2014 November 2014 Yogyakarta 20. Seminar Nasional Kimia dalam 15 November Jaringan Yogyakarta Industri dan Lingkungan Kerjasama Kimia Indonesia 21. Seminar Teknoin UI sd 23 November 2014 UII Yogyakarta Yogyakarta 22. Workshop Aspek Hukum Perjanjian Kerahasiaan dan Pemanfaatan Aset dalam Lingkup Kerjasa ma 24 Nopember Seminar/Workshop Lecture 24 Nopember Workshop Penguatan Media 24 Nopember Relations dalam Mendukung 2014 Diseminasi Iptek LIPI 25. Seminar Nasional Smart Grid 25 Nopember Seminar Mikrotik User Meeting 5 s.d 6 Desember (MUM) Seminar EDC 2004 & IEEE SSCS Distinguished Lecture 28. Seminar SNTE Desember 2014 BKHH LIPI Universitas Indonesia BKHH LIPI KemESDM Cibinong Depok Jakarta Jakarta Mikrotik User Yogyakarta Meeting (MUM) 9 Desember 2014 ITB Bandung Universitas Indonesia Depok Tabel 3.17 P2ET LIPI sebagai Penyelenggara Kegiatan Pemasyarakatan Iptek Tahun 2014 No Judul Kegiatan Waktu Tempat 1. The 3 rd International Conference on Radar, Antenna, Microwave, Electronics and Telecommunications (ICRAMET) s.d 9 Mei 2014 Batam LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

44 Gambar 10. Penyelenggaraan Seminar ICRAMET 2014 SASARAN 8: Meningkatnya peran LIPI dalam pergaulan dunia internasional, yang diukur dari jumlah keikutsertaan dalam organisasi dan berbagai pertemuan ilmiah regional dan internasional Tabel 3.18 Realisasi Capaian Jumlah Keikutsertaan dalam Organisasi Indikator Kinerja Satuan Realisasi Target Realisasi Capaian % Jumlah keikutsertaan dalam organisasi Kali Tahun sebelumnya P2ET LIPI mengikutsertakan SDM nya dalam organisasi internasional, diantaranya sebagai peserta IEEE. Tahun 2014 jumlah keiikutsertaan organisasi berjumlah 2 kali dan inipun hanya organisasi nasional, yaitu Masyarakat Nano Indonesia (MNI) dan Masyarakat Energi Terbarukan Indonesia (METI). Keikutsertaan dalam organisasi internasional belum dapat meningkat dan terealisasi karena tidak adanya dukungan dana dari LIPI untuk mengikuti pertemuan ilmiah ke luar negeri. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

45 SASARAN 9: Tersedianya sarana dan prasarana penelitian yang memenuhi kebutuhan, yang diukur dari jumlah sarana dan prasarana penelitian yang baik yang dipakai untuk kegiatan Tabel 3.19 Realisasi Capaian Jumlah Tersedianya Sarana dan Prasarana P2ET LIPI Indikator Kinerja Satuan Realisasi 2013 Target 2014 Realisasi 2014 Capaian % Tersedianya Sarana dan Prasarana di Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi Paket Seperti pada tahun-tahun sebelumnya, P2ET LIPI selalu melakukan pemeliharaan terhadap sarana prasarana secara berkala. Kondisi peralatan yang ada perlu peremajaan dan penambahan sesuai dengan perkembangan teknologi, karena tahun perolehannya pada tahun 1990-an. Tahun 2014 dilakukan pembelian peralatan penunjang untuk penelitian Radar, serta sarana prasarana laboratorium dan perkantoran. SASARAN 10: Terwujudnya Tata Kelola Organisasi yang Baik (Good Corporate Governance) yang dapat diukur dengan terlaksananya perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan yang berkualitas dan akuntabel serta peningkatan status pengelolaan administrasi keuangan dan inventaris LIPI yang tertib dan taat azas sehingga tercapai penilaian Wajar Tanpa Pengecualian Tabel 3.20 Realisasi Capaian Jumlah Laporan Administrasi Indikator Kinerja Satuan Realisasi Target Realisasi Capaian % Semakin kecilnya tingkat kesalahan dalam pengelolaan administrasi keuangan dan inventaris, dari tahun-tahun sebelumnya, yang tercermin dalam hasil pemeriksaan dari pihak internal maupun dari dari luar LIPI. Paket LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

46 Sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan kinerja organisasi pada DIPA TA 2014, P2ET LIPI membuat laporan administrasi berupa : 1. Laporan Monev, laporan mengenai uraian dan hasil monitoring, evaluasi kegiatan P2ET LIPI yang berjalan dalam kurun waktu 1 tahun. 2. Laporan Keuangan dan Laporan Barang Milik Negara (BMN) dilakukan oleh Tim Sistem Akuntansi Instansi (SAI) setiap semester. 3. Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) 2014 yang disusun dengan mengacu pada Renstra Implementatif P2ET LIPI , Rencana Kinerja Tahun 2014, dan Penetapan Kinerja Tahun Laporan Tahunan menghasilkan 1 dokumen yang berisi tentang dokumentasi laporan seluruh kegiatan yang ada di P2ET LIPI pada tahun 2014 berupa aspek penelitian, anggaran, perkembangan SDM, sarana prasarana, ataupun kerjasama yang telah dilakukan dengan pihak lain. 5. Laporan Teknis menghasilkan 1 buah dokumen, memuat seluruh Kegiatan Tematik di P2ET LIPI dari semua peneliti utama, tentang hasil yang telah dicapai dalam tahun Analisis Jabatan menghasilkan 1 buah dokumen, memuat uraian tugas seluruh pegawai P2ET LIPI. Updating dokumen selalu dilakukan bila terjadi rotasi. Hal ini dilakukan agar data selalu dalam keadaan valid. 7. Formasi Pegawai menghasilkan 1 buah dokumen, memuat komposisi dan kebutuhan pegawai setiap tahun dan hal-hal yang menyangkut perencanaan pegawai untuk tahun 2014 dan menjadi acuan P2ET LIPI untuk mempersiapkan SDM yang handal sesuai kompetensi yang dimiliki. 8. Laporan PMPRB. 9. Mengingat LIPI sudah melaksanakan Reformasi Birokrasi sejak tahun 2012, maka di tahun 2014 dilakukan Penilaian Mandiri Pelaksanaan Reformasi Birokrasi (PMPRB) di P2ET LIPI dalam bentuk pengumpulan dokumen bukti dan dokumen tindak lanjut. SASARAN 11: Terbinanya SDM yang diukur dari terpenuhinya kebutuhan kompetensi satuan kerja LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

47 Tabel 3.21 Realisasi Capaian Jumlah SDM Indikator Kinerja Satuan Realisasi Target Realisasi Capaian % Jumlah penerimaan CPNS Orang Jumlah pegawai yg mengikuti diklat/training Jumlah pegawai yang sedang mengikuti pendidikan Orang Orang Berdasarkan perencanaan kebutuhan pegawai yang telah disusun, tahun 2014 P2ET LIPI menerima 6 orang CPNS untuk formasi Peneliti. Walaupun TMT CPNS akan diberlakukan tahun 2015 akan tetapi pengadaan CPNS dilakukan tahun 2014 sehingga realisasi pengadaan CPNS ini diklaim sebagai capaian tahun P2ET LIPI melakukan pembinaan SDM melalui diklat-diklat baik teknis dan fungsional seperti ditunjukkan pada Tabel 3.22 Peningkatan pendidikan forma juga dilakukan dengan memberikan tugas dan izin belajar kepada pegawai. Jumlah SDM yang sedang mengikuti pendidikan pada tahun 2014 sebanyak 10 orang dengan uraian yang dapat dilihat pada Tabel Tabel 3.22 Jumlah SDM P2ET LIPI yang Mengikuti Diklat Tahun 2014 No Jenis Diklat Jumlah Peserta (Orang) 1. Diklat Teknis (Bimtek Aplikasi SIRUP, Training Radar 15 Systems, Diklat Drafting Paten, Training Writing Research Paper menembus Jurnal Internasional Terindeks SCI/E dan Scopus, Bimtek SAPK BKN), dantraining Peningkatan Kapasitas Science Diplomacy) 2. Diklat Fungsional (Diklat Peneliti Tk. Pertama, Diklat 12 Peneliti Tk. Lanjutan, dan Diklat Prajab Gol III) Jumlah 27 Tabel 3.23 Jumlah SDM P2ET LIPI yang Melanjutkan Pendidikan No Jenis Pendidikan Jumlah Peserta (Orang) 1. S S S1 1 Jumlah 10 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

48 Evaluasi Capaian Renstra Evaluasi capaian Renstra dilakukan dengan membandingkan capaian indikator kinerja 5 (lima) tahun dengan target kinerja berdasarkan Renstra Implementatif P2ET LIPI Secara umum sasaran strategis P2ET LIPI selama 5 (lima) tahun telah dicapai, hal ini terlihat dari indikator kinerja yang mengalami peningkatan dan melebihi dari target 5 tahun. Uraian evaluasi capaian renstrat ditunjukkan pada Tabel 3.24 dengan akumulasi rata-rata capaian kinerja sebesar 301,81%. Ada 2 indikator capaian kinerja yang belum mencapai target sasaran, yaitu Meningkatnya kualitas pengetahuan para peneliti yang diukur dari peningkatan pendidikan dan jenjang pada jabatan fungsional dengan indikator jumlah SDM yang menyelesaikan pendidikan hanya 63,33% dan Meningkatnya peran LIPI dalam pergaulan dunia internasional melalui peningkatan kerjasama Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi dengan lembaga litbang dan perguruan tinggi dari Negara lain, dan ikut serta dalam organisasi dan berbagai pertemuan ilmiah regional dan internasional. Indikator kinerja berupa Jumlah keikutsertaan P2ET LIPI dalam organisasi ilmiah masih rendah hanya sekitar 66,67%. Diharapkan kedepan P2ET LIPI dapat meningkatkan perannya dalam organisasi dan berbagai pertemuan ilmiah regional dan internasional, sehingga dapat memperluas jejaring kerjasama secara global. Capaian rata-rata sasaran strategis P2ET tiap tahun dari ditunjukkan pada Tabel 3.25 Tabel 3.24 Evaluasi Capaian Renstra Implementatif P2ET LIPI Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Capaian s.d Meningkatnya kualitas pengetahuan para peneliti yang diukur dari peningkatan pendidikan dan jenjang pada jabatan fungsional 2. Meningkatnya hasil dan penelitian yang diukur dari peningkatan jumlah publikasi dan HKI 3. Meningkatnya kreativitas dalam menciptakan iptek yang bernilai ekonomis yang diukur dari jumlah hasil yang dipakai a. Jumlah SDM yang menyelesaikan pendidikan b. Jumlah SDM yang naik Jabatan Fungsional 30 Orang 19 63,33 39 Orang ,61 a. Jumlah publikasi ilmiah 103 Publikasi ,83 Nasional b. Jumlah publikasi ilmiah 4 Publikasi Internasional c. Jumlah HKI 1 Buah ,00 a. Jumlah Contoh Produk 6 Contoh ,67 Yang Digunakan Produk Masyarakat b. Jumlah HKI Yang 1 Buah 1 100,00 Digunakan Masyarakat % 4. Memperkuat jaringan antara Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi dengan Jumlah Kerjasama 24 Kerjasama ,67 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

49 industri dan pihak terkait lainnya dalam meningkatkan adopsi inovasi yang diukur dari jumlah kerja sama 5. Tersedianya timbangan ilmiah dan Rekomendasii untuk menjawab isu nasional 6 Meningkatnya perilaku rasional dalam masyarakat melalui terdiseminasinya informasi teknologi hasil litbang ke masyarakat / industri 7 Meningkatnya akses terhadap pengetahuan yang diukur dari frekuensi interaksi dan jumlah keikutsertaan dalam aktivitas ilmiah nasional, regional dan internasional. 8 Meningkatnya peran LIPI dalam pergaulan dunia internasional melalui peningkatan kerjasama Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi dengan lembaga litbang dan perguruan tinggi dari Negara lain, dan ikut serta dalam organisasi dan berbagai pertemuan ilmiah regional dan internasional 9 Tersedianya Sarana dan Prasarana kegiatan penelitian yang memenuhi kebutuhan 10 Terwujudnya Tata Kelola Organisasi yang Baik (Good Corporate Governance) yang dapat diukur dengan terlaksananya perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan yang berkualitas dan akuntabel yang tertib dan taat azas 11 Terbinanya SDM yang diukur dari terpenuhinya kebutuhan guna melaksananakan tugas sesuai kompetensi satuan kerja Jumlah Dokumen Rekomendasi/Kebijakan Jumlah Keikutsertaan pameran a. Jumlah keikut sertaan dalam kegiatan pemasyaran iptek / seminar b. Jumlah Penyelenggaraan seminar Jumlah keikutsertaan dalam organisasi Jumlah sarana dan prasarana Jumlah Laporan Administrasi a. Jumlah penerimaan CPNS b. Jumlah pegawai yg mengikuti diklat/training c. Jumlah pegawai yang sedang mengikuti pendidikan - Dokumen Kali Kali ,15 10 Kali Kali 10 66,67 5 Paket 6 120,00 5 Paket 5 100,00 26 Orang 17 65, Orang ,70 34 Orang ,65 Akumulasi Rata-rata capaian Renstra ,81 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

50 Tabel 3.25 Rata-rata Capaian Sasaran No Sasaran Capaian Target % Meningkatnya kualitas pengetahuan para peneliti yang diukur dari peningkatan pendidikan dan jenjang pada jabatan fungsional 86,16 21,05 128,75 99,32 96,43 2. Meningkatnya hasil dan penelitian yang diukur dari peningkatan jumlah publikasi dan HKI 150, , ,11 3. Meningkatnya kreativitas dalam menciptakan iptek yang bernilai ekonomis yang diukur dari jumlah hasil yang dipakai 13, Memperkuat jaringan antara Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi LIPI dengan industri dan pihak terkait lainnya dalam meningkatkan adopsi inovasi yang diukur dari jumlah kerja sama Tersedianya timbangan ilmiah dan rekomendasi untuk menjawab isu nasional Meningkatnya perilaku rasional dalam masyarakat melalui terdiseminasinya informasi teknologi hasil litbang ke masyarakat industry Meningkatnya akses terhadap pengetahuan yang diukur dari frekuensi interaksi dan jumlah keikutsertaan dalam aktivitas ilmiah nasional, regional dan internasional. 129,41 471,43 158,33 176,67 113,3 8. Meningkatnya peran LIPI dalam pergaulan dunia internasional melalui peningkatan kerjasama Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi LIPI dengan lembaga litbang dan perguruan tinggi dari Negara lain, dan ikut serta dalam organisasi dan berbagai , LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

51 pertemuan ilmiah regional dan internasional 9. Tersedianya Sarana dan Prasarana kegiatan penelitian yang memenuhi kebutuhan 10. Terwujudnya Tata Kelola Organisasi yang Baik (Good Corporate Governance) yang dapat diukur dengan terlaksananya perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan kegiatan yang berkualitas dan akuntabel yang tertib dan taat azas. 11. Terbinanya SDM yang diukur dari terpenuhinya kebutuhan guna melaksananakan tugas sesuai kompetensi satuan kerja ,43 157,14 111, Rata-rata capaian Sasaran 107, ,33 133,20 141,4 Apabila Ukuran kinerja kuantitatif yang digunakan untuk mengukur kinerja P2ET LIPI berdasarkan pada ukuran kinerja yang telah ditetapkan oleh LIPI beberapa tahun yang lalu maka dapat dilihat pada Tabel 3.27 berikut ini. Tabel 3.26 Ukuran Kinerja Kuantitatif Capaian Indikator Kinerja Keluaran Capaian Indikator Kinerja Hasil persen = Berhasil persen = Berhasil persen = Cukup berhasil persen = Cukup berhasil persen = Kurang berhasil persen = Kurang berhasil < 41 persen = Gagal < 45 persen = Gagal Untuk tahun 2014, capaian Indikator Kinerja Hasil rata-rata adalah sebesar 141,4%, dan ada satu indikator yang tidak mencapai 100%. Capaian ini naik sebesar 6% bila dibandingkan pada tahun Secara ukuran kuantitatif (Tabel.3.27) dapat disimpulkan bahwa Kinerja Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi LIPI pada Tahun 2014 berhasil. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

52 Analisis Efisiensi Penggunaan Sumber Daya PPET LIPI memiliki sumber daya berupa sumber daya manusia dan sumber daya sarana prasarana. Sumber daya manusia yang dimiliki P2ET LIPI sampai tahun 2014 sebanyak 113 orang ditambah dengan 6 orang masih status CPNS (TMT 1 Febriari 2015) menjadi 119 orang. Perbandingan komposisi jumlah peneliti (peneliti dan kandidat peneliti) dan jumlah non peneliti (pendukung) adalah 64 : 55 atau 1,16 : 1. Hal ini menunjukkan masih jauh untuk mencapai target LIPI 3 : 1. Demikian juga dengan perbandingan komposisi SDM berdasarkan pendidikan S3:S2:S1 adalah 8 : 26 : 49 atau sebanding dengan 1 : 3 : 6, kurang dari yang target LIPI (S3:S2:S1 = 1:2:4). Dengan adanya peneliti yang sedang melakukan Tugas belajar S3 di luar negeri, diharapkan dua tahun mendatang komposisi pendidikan SDM P2ET dapat mencapai sesuai target LIPI. Ketersediaan sarana dan prasarana P2ET yang merupakan asset barang milik negara (BMN) sangat terbatas. Gedung, ruang staf dan ruang laboratorium dengan luas lantai 3.330m sebetulnya kurang memadai untuk pelaksanaan kegiatan penelitian yang ideal di PPET LIPI. Perkembangan sarana dan prasarana P2ET tidak sejalan dengan perkembangan SDM yang terjadi. Luas lantai ini kurang memadai untuk ruang staf dengan jumlah pegawai 119 orang. Jumlah ruang laboratorium yang terbatas menyulitkan penataan peralatan berdasarkan spesifikasinya seperti peralatan proses dan peralatan pengujian dan pengukuran. Peralatan laboratorium yang dimiliki secara umum sudah cukup memadai, meskipun beberapa peralatan memerlukan peremajaan. Pemeliharan dan perbaikan peralatan terus dilakukan agar peralatan dapat berfungsi dengan baik sesuai dengan kinerja alat tersebut. Peralatan yang sudah tidak berfungsi dipisahkan dan akan dilakukan proses penghapusan. Untuk menunjang peningkatan kegiatan penelitian P2ET juga mengusulkan pengadaan peralatan baru secara bertahap sesuai dengan anggaran modal yang dialokasikan Analisis Program / Kegiatan Program P2ET LIPI tahun mengacu pada program utama LIPI, yaitu Program Peningkatan Penelitian, Pengembangan, dan Penerapan IPTEK (P3 IPTEK) yang dilaksanakan sesuai dengan arah yang digariskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) dan RPJMN II Kegiatan penelitian yang dilakukan di P2ET LIPI tahun 2014 sesuai bidang fokus Teknologi Informasi dan Komunikasi, LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

53 Material Maju, Energi Baru dan Terbarukan, Teknologi Pertahanan dan Keamanan, Ketahanan dan Daya Saing Wilayah dan Masyarakat Pesisir dan Ketahanan Pangan dengan judul-judul kegiatan yang tertera pada Tabel. Pembiayaan kegiatan-kegiatan bersumber dari Program Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) LIPI dan Non DIPA LIPI seperti Kegiatan Insentif Sinas Kementrian Riset dan Teknologi. Kegiatan penelitian pada bidang focus Teknologi dan Komunikasi, Teknologi Pertahanan dan Keamanan serta Ketahanan dan Daya Saing Wilayah dan Masyarakat Pesisir telah menghasilkan prototipe berupa sistem radar dan komponen-komponen radar (antenna, filter dll), sistem sonar, wireless surveillance system. Komponen-komponen radar yang dibuat nantinya diaplikasikan langsung pada system radar. Sedangkan kegiatan penelitian pada bidang focus Material Maju, Energi Baru dan Terbarukan serta Ketahanan Pangan, telah menghasilkan prototipe berupa sel surya polimer, modul surya berbasis dye-sensitized dengan substrat kaca dan plastik (fleksibel) untuk aplikasi mobile charging, Sensor Monitoring Kualitas Air, dan magnet untuk sirkulator. Online Monitoring Kualitas Air dan Otomatisasi Sistem Pengolahan Tambak Udang merupakan penelitian IPTEKDA telah diaplikasikan langsung dan digunakan oleh masyarakat di Bali yang bergerak dalam budi daya udang. Secara umum kegiatan penelitian P2ET LIPI dapat dilakukan dengan baik, sesuai dengan tujuan dan sasaran kegiatan yang direncanakan, walaupun spesifikasi prototipe masih belum optimal sehingga penelitian lebih lanjut masih diperlukan untuk meningkatkan hasil penelitian. Gambar 11 menunjukkan prototipe yang dihasilkan dari kegiatan penelitian Tematik yang bersumber dari DIPA P2ET LIPI dan Gambar 12 menunjukkan prototipe yang dihasilkan dari kegiatan penelitian yang bersumber dari non DIPA P2ET LIPI. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

54 Gambar 11. Prototipe kegiatan penelitian Tematik P2ET LIPI Gambar 12. Prototipe kegiatan penelitian dari pendanaan non DIPA P2ET LIPI LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

55 3.2. Realisasi Anggaran Ada empat macam sumber dana yang digunakan untuk membiayai kegiatan-kegiatan Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) LIPI, yaitu: 1. Anggaran DIPA P2ET LIPI, (kegiatan Tata Kelola Tematik, dan PNBP) 2. Anggaran Kompetitif LIPI (DIPA P2 Metalurgi dan P2 Ekonomi) 3. Anggaran Iptekda (DIPA Pusbang TTG LIPI) 4. Anggaran Insentif Riset Sistem Inovasi Nasional (InSINAS KRT) Pagu anggaran dan realisasi masing-masing program kegiatan untuk tahun anggaran 2014, dapat dilihat pada Tabel LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

56 Tabel 3.27 Anggaran/Rencana Penerimaan dan Realisasi Kegiatan DIPA PPET, Kompetitif Iptekda, Insentif Riset SiNAS, Tahun 2014 Pagu Anggaran Penerimaan Realisasi No Sumber Dana (Rp.) (Rp.) (Rp.) % (Rp.) % (Rp.) % (Rp.) % (Rp.) % DIPA ,596,004,391 92, , , ,77 - Tata Kelola (Rutin dan Belanja Pegawai, modal) , , , , PNBP , , , ,37 - Kelembagaan (ada dalam DIPA) , , , ,33 - Tematik , , , ,14 2 Iptekda , , Kompetitif , , ,52 4 Insentif SiNAS (Riset Terapan) , , , ,76 Insentif PKPP , , Insentif Riset Strategis , Jumlah , , , , , 78 LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN 2014

57 Anggaran P2ET LIPI tahun 2014 jika dibandingkan anggaran tahun 2013, adalah sebagai berikut: Total Anggaran DIPA P2ET tahun 2014 mengalami kenaikan sebesar 244,23% dibandingkan tahun 2013, yaitu dari Rp ,- menjadi Rp ,- Kenaikan ini terjadi karena adanya anggaran kelembagaan dan biaya pegawai berupa tunjangan kinerja semua Satuan Kerja yang berada di bawah Kedeputian Bidang Ilmu Pengetahuan yang dialokasikan di DIPA P2ET LIPI Tahun Anggaran Total Anggaran Tematik DIPA P2ET LIPI mengalami penurunan sebesar 4% dibandingkan tahun 2013, yaitu dari Rp ,- menjadi Rp ,- Kegiatan Insentif Sinas P2ET LIPI tahun 2014 mendapatkan pendanaan untuk 5 (lima) kegiatan penelitian, yaitu 4 (empat) kegiatan lanjutan dari tahun 2013 dan 1 (satu) kegiatan baru. Hal ini mengalami kenaikan dalam jumlah kegiatan akan tetapi mengalami penurunan dari aspek anggaran dana dibandingan tahun 2013 sebesar 20%, yaitu dari Rp ,- menjadi Rp ,-. Tahun 2014 P2ET LIPI mendapatkan pendanaan untuk Kegiatan Iptekda dan Kompetitif LIPI sebesar Rp ,- dan Rp ,- Akan tetapi pengelolaan anggarannya tidak menjadi tanggung jawab P2ET LIPI. Pengelolaan anggaran Kegiatan Iptekda menjadi tanggung jawab Pusbang TTG LIPI Subang dan Kegiatan Kompetitif menjadi tanggung jawab P2 Metalurgi dan P2 Ekonomi. Tabel 3.27 menunjukkan bahwa rata-rata anggaran P2ET LIPI tahun 2014 terealisasi 98.78%. Sedangkan total Realisasi Anggaran DIPA P2ET sebesar 98,77% yang dapat dijelaskan lebih lanjut sebagai berikut: 1. Realisasi anggaran kegiatan Tata Kelola yang terdiri atas kegiatan rutin, belanja pegawai dan belanja modal adalah sebesar 98,4% dengan uraian sebagai berikut : - Belanja pegawai berupa belanja gaji dan tunjangan dapat terserap 98.32%. Sisa pagu merupakan belanja pegawa tunjangan fungsional dan tunjangan khusus. - Belanja modal lainnya dapat terserap 100% - Belanja penyelengaraan dan pemeliharaan perkantoran (Rutin) hanya terserap 95,061%. Hal ini disebabkan oleh adanya efisiensi dalam belanja keperluan perkantoran, pengiriman surat dinas pos, penggunaan telepon, dan belanja jasa LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

58 profesi. Secara berurutan pagu yang terserap adalah 86,77% ; 40,14% ; 44,74% dan 36,55%. 2. Realisasi anggaran PNBP P2ET LIPI yang terserap sebesar 89,37%. Realisasi penerimaan PNBP hanya sebesar Rp ,- dari PT.INTRA RCS untuk Jasa Pekerjaan Optimasi Radar dan jasa pengujian bahan magnet dari PT. Ultra Jaya dan PT. Gunanusa Eramandiri sebesar Rp ,- 3. Realisasi anggaran Kelembagaan yang merupakan anggaran untuk kegiatan Kedeputian IPT hanya terserap 87,34%, karena adanya penghematan dalam pelaksanaan rapat kegiatan/koordinasi menggunakan pagu Fullboard Meeting Luar Kota. 4. Realisasi anggaran Kegiatan Penelitian Tematik hanya terserap 96,14% karena adanya penghematan dalam penggunaan perjalanan dan belanja barang non operasional Lainnya. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

59 BABIV PENUTUP 4.1 Kesimpulan Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi (P2ET) merupakan salah satu dari lima pusat penelitian di lingkungan Kedeputian Bidang IPT LIPI, dan sebagai institusi pemerintah di bawah Lembaga Pemerintah Non Kementerian. Berdasarkan Peraturan Kepala LIPI Nomor 1 tanggal 9 Mei tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, P2ET LIPI mempunyai tugas melaksanakan penelitian di bidang elektronika dan telekomunikasi. Laporan Kinerja P2ET LIPI Tahun 2014 ini menyajikan capaian strategis yang ditunjukkan oleh P2ET LIPI pada tahun anggaran Berbagai capaian strategis tersebut tercermin dalam capaian Indikator Kinerja Utama (IKU), maupun analisis kinerja berdasarkan tujuan dan sasaran. Adapun beberapa simpulan yang dapat diuraikan, sebagai berikut : Pencapaian Indikator Kinerja Utama (IKU) P2ET LIPI Tahun 2014 menggambarkan bahwa secara umum indikator kinerja P2ET LIPI telah mencapai bahkan melebihi target yang ditetapkan pada awal tahun. Ada 3 indikator yang tidak mencapai target yaitu peningkatan SDM dalam hal kuantitas dan kualitas yang diukur dari jenjang pendidikan, jumlah publikasi nasional dan penyelenggaraan seminar. Terjadi peningkatan SDM yang diukur dari jenjang jabatan fungsional; peningkatan hasil dan kapasitas dan kreativitas penelitian yang diukur jumlah publikasi, HKI dan prototipe; peningkatan jaringan kerjasama dengan industri dan pihak terkait lainnya; terdisemiminasinya informasi hasil litbang ke masyarakat/industri melalui keikutsertaan pameran; peningkatan jumlah keikutsertaan dalam kegiatan iptek/seminar/workshop dan organisasi ilmiah baik nasional, regional dan internasional. Ditinjau dari aspek keuangan, rata-rata realisasi anggaran terserap 98.78% sedangkan total Realisasi Anggaran DIPA P2ET LIPI tahun 2014 sebesar 98,77% Berdasarkan evaluasi capaian indikator kinerja 5 (lima) tahun terhadap sasaran strategis Renstra Implementatif P2ET LIPI , secara umum indikator LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

60 capaian kinerja sudah mencapai target. Ada 2 indikator capaian kinerja yang belum mencapai target sasaran, yaitu target peningkatan SDM berdasarkan jenjang pendidikan dan target peran P2ET LIPI dalam pergaulan dunia kerjasama internasional. Capaian Indikator Kinerja P2ET LIPI tahun 2014 adalah sebesar 141,4`%, dan capaian indikator kinerja berdasarkan Renstra Implementatif P2ET LIPI sebesar 301,81%. Capaian ini menunjukkan bahwa secara Kuantitatif, Kinerja Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi LIPI pada Tahun 2014 berhasil. 4.2 Langkah Perbaikan Bila dilihat secara keseluruhan, tingkat capaian indikator kinerja utama sudah mencapai lebih dari 100%, namun masih ada hal-hal lainnya yang harus diperhatikan demi memperbaiki kinerja P2ET LIPI lebih baik lagi, yaitu sebagai berikut: 1. Koordinasi diantara berbagai macam kegiatan yang begitu banyak di P2ET LIPI harus lebih ditingkatkan kembali, terutama koordinasi tentang kegiatan penelitian yang kewenangannya ada pada kelompok penelitian (Keltian). 2. Pembinaan SDM harus terus ditingkatkan dengan memberikan dukungan dan motivasi kepada pegawai untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi dan dapat menyelesaikan dengan tepat waktu serta memfasilitasi pegawai untuk meningkatkan kompetensi melalui diklat/workshop. 3. Perencanaan dan penentuan kebijakan harus lebih baik, cermat dan terukur. LAPORAN KINERJA P2ET LIPI TAHUN

61

LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH TAHUN 2013

LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH TAHUN 2013 LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH TAHUN 2013 TIM PENYUSUN DR. PURWOKO ADHI Rr. WIDHYA YUSI SAMIRAHAYU, SE.,MT DR. GOIB WIRANTO IR. MASHURY WAHAB, M.Eng DR.IR. YUYU WAHYU, MT SUHANA HERMANA,
