PELAKSANAAN PEMBELAJARAN IPS PADA ANAK-ANAK HOMESCHOOLING TINGKAT SMP (Studi Kasus Di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo) TESIS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PELAKSANAAN PEMBELAJARAN IPS PADA ANAK-ANAK HOMESCHOOLING TINGKAT SMP (Studi Kasus Di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo) TESIS"

Transkripsi

1 1 PELAKSANAAN PEMBELAJARAN IPS PADA ANAK-ANAK HOMESCHOOLING TINGKAT SMP (Studi Kasus Di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo) TESIS Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Pendidikan Sejarah Disusun Oleh: Nur Agustiningsih NIM. S PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013 i

2 2 ii

3 3 iii

4 4 iv

5 5 MOTO Jadilah seperti karang di lautan yang kuat dihempas ombak dan kerjakanlah hal yang bermanfaat untuk diri sendiri dan orang lain, karena hidup hanyalah sekali. Ingat hanya pada Allah apapun dan di manapun kita berada kepada Dia-lah tempat meminta dan memohon Berangkat dengan penuh keyakinan, Berjalan dengan penuh keikhlasan, Istiqomah dalam menghadapi cobaan (Muhammad Zainuddin Abdul Madjid) v

6 6 PERSEMBAHAN Dengan segenap cinta dan do a Karya sederhana ini penulis persembahkan untuk : Bapak dan ibunda tercinta yang selalu memberikan do a, dukungan dan kasih sayangnya kepada penulis yang tiada hentinya. Adikku Luciana Dita Anjani, Ryan Ganang Kurnia dan Hendara Hermawan yang telah banyak memberi bantuan dan memberi semangat kepada penulis vi

7 7 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, taufiq serta hidayah-nya kepada kita semua sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis tesis ini. Dalam menyelesaikan tesis tesis ini penulis mengaku banyak medapatkan bantuan, motivasi dan dukungan dari berbagai pihak, maka dengan penuh hormat dan kerendahan hati yang mendalam penulis sampaikan terima kasih kepada: 1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, MS, selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang memberikan kemudahan kepada penulis dalam melaksanakan pendidikan Pascasarjana di Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, MS, selaku Direktur Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah berkenan memberikan kesempatan untuk melakukan studi di Program Magister Pendidikan Sejarah. 3. Prof. Dr. Hermanu Joebagio, M.Pd, sebagai Ketua Program Studi Pendidikan Sejarah PPS UNS sekaligus sebagai pembimbing kedua yang telah membimbing dan mengarahkan penulis dalam proses penyusunan tesis. 4. Dr. Sariyatun, M.Pd, M.Hum, sebagai Sekretaris Program Studi Pendidikan Sejarah PPS UNS yang juga telah memberikan motivasi dan bimbingan dalam penyusunan tesis 5. Prof. Dr. Budiyono, M.Sc. selaku dosen pembimbing pertama yang telah membimbing dan mengarahkan penulis dalam proses penyusunan tesis. 6. Keluarga tercinta yang telah mendukung dan memotivasi 7. Teman-teman seperjuangan yang telah membantu dan medukung dalam proses penyusunan tesis. Dalam penulisan tesis ini penulis menyadari bahwa karya ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena commit itu penulis to user mengharap saran dan kritik yang

8 8 bersifat membangun dari berbagai pihak untuk menyempurnakan tesis yang sederhana ini. Akhir kata, penulis mohon maaf apabila ada kesalahan dan kekhilafan. Semoga laporan ini dapat menambah khasanah atau cakrawala pemikiran penulis khususnya dan pembaca pada umumnya. Amin. Surakarta, Agustus 2013 Penulis viii

9 9 ABSTRAK Nur Agustiningsih. NIM S Pelaksanaan Pembelajaran IPS Pada Anak-anak Homesschooling Tingkat SMP (Studi Kasus Di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo). Tesis. Pembimbing I: Prod. Dr. Budiyono, M.Sc, Pembimbing II: Prod. Dr. Hermanu Joebagyo, M.Pd. Program Studi Pendidikan Sejarah Pascasarjana Universitas Sebelas Maret. Homeschooling merupakan salah satu lembaga pendidikan non formal yang keberadaannya telah mendapatkan legalitas secara hukum. Melalui metode pembelajarannya yang khas Homeschooling mampu menjadi alternatif pendidikan bagi orang tua dan anak yang enggan mengikuti pendidikan pada jalur formal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perencanaan pembelajaran IPS di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo, mengetahui pelaksanaan pembelajaran IPS di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo, mengetahui penilaian pembelajaran IPS di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo, dan mengetahui kendala pembelajaran IPS di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kualitatif dengan strategi penelitian studi kasus. Teknik pengambilan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan analisis dokumen. Teknik pengambilan sampel dengan cara purposive sampling. Validasi data dilakukan dengan triangulasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah model analisis interaktif yaitu pengumpulan data, reduksi data, sajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa 1) Tutor melaksanaan perencanaan pembelajaran dengan membuat silabus dan RPP. 2) Pembelajaran IPS dilaksanakan secara komunitas dan distance learning, langkah-langkah pembelajaran dilaksanakan melalui tiga tahap yaitu kegiatan pendahuluan, kegiatan inti dan penutup, namun tutor belum melaksanakan masing-masing tahapan secara lengkap, metode yang digunakan bervariasi namun tutor masih mendominasi jalannya pembelajaran. 3) Dalam proses penilaian tutor menggunakan penilaian formatif, penilaian sumatif dan portofolio; 4) Kendala yang ditemukan selama proses pembelajaran yaitu tutor mengalami kesulitan pada saat mengajar materi yang bukan merupakan bidang ilmunya, tutor kesulitan menemukan metode yang tepat untuk dapat menarik minat dan motivasi siswa, kurangnya efektivitas waktu dalam pembelajaran. Kata Kunci: Homeschooling, Pembelajaran IPS ix

10 10 ABSTRACT Nur Agustiningsih. NIM S The Implementation of Learning Social Science in Homeschooling Student at Junior High School Level (A Case Study on Kak Seto Homeschooling (HSKS) of Solo). Thesis. First Counselor: Prof. Dr. Budiyono, M.Sc, Second Counselor: Prof. Dr. Hermanu Joebagyo, M.Pd. History Education Study Program of Postgraduate Program of Sebelas Maret University. Homeschooling is one of informal education institutions the existence of which had gotten legality. Through typical learning method, Homeschooling could be an education alternative for parents and children reluctantly attending formal education. The objectives of research were to find out the Social Science learning plan in Kak Seto Homeschooling (HSKS) of Solo, to find out the assessment of Social Science learning in Kak Seto Homeschooling (HSKS) of Solo, and to find out the constraints of Social Science in Kak Seto Homeschooling (HSKS) of Solo. This study was a descriptive qualitative research with case study strategy. Techniques of collecting data employed were interview, observation, and document analysis. The sampling technique used was purposive sampling. The data validation was conducted using triangulation. Technique of analyzing data used was an interactive model of analysis encompassing data collection, data display and conclusion drawing. From the result of research, it could be concluded that 1) tutor implemented the learning plan by developing syllabus and RPP, 2) Social Science learning was conducted in community and distance learning methods; the procedure of learning was carried out in three stages: introduction, main activity and closing, but the tutor had not implemented each stage completely yet; the method used was varied but the tutor still dominated the learning course. 3) In the assessment process, tutor used formative assessment, summative assessment and portfolio; 4) The constraints found during learning process included tutor encountered difficulty during teaching the material beyond his/her discipline, tutor found difficultly the appropriate method to attract the student interest and motivation, the lack of time effectiveness in learning. Keywords: Homeschooling, Social Science Learning. x

11 11 DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PERNYATAAN... iv HALAMAN MOTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii ABSTRAK... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR BAGAN... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 BAB II LANDASAN TEORI... 9 A. Kajian Teori Homeschooling... 9 a. Pengertian Homeschooling... 9 b. Metode-metode Homeschooling c. Jenis-jenis Homeschooling d. Kurikulum dan Materi ajar Homeschooling Pembelajaran IPS a. Pengertian Pembelajaran b. Pengertian IPS c. Pembelajaran IPS B. Penelitian Yang Relevan C. Kerangka Berpikir BAB III METODOLOGI PENELITIAN commit... to user 40

12 12 A. Waktu dan Tempat Penelitian B. Bentuk Strategi Penelitian C. Data dan Sumber Data D. Teknik Pengumulan Data E. Teknik Cuplikan (Sampling) F. Validitas Data G. Teknik Analisis Data BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian Deskripsi Tempat Penelitian Sajian Data a. Perencanaan Pembelajaran IPS Di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo b. Pelaksanaan Pembelajaran IPS Di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo c. Penilaian Pembelajaran IPS Di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo d. Kendala-Kendala Pembelajaran IPS Di Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo Pokok Temuan B. Pembahasan BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Kesimpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

13 13 DAFTAR TABEL Tabel: Tabel 1. Pedoman Jam Belajar Paket A, B dan C Tabel 2. Mata Pelajaran yang Diujikan Dalam Ujian Kesetaraan...19 Tabel 3. Rancangan Jadwal Penelitian Tabel 4. Mata Pelajaran yang diajarkan di homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo Tabel 5. Daftar Karyawan dan Tutor Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo Tabel 5. Jumlah Seluruh Siswa Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo Tabel 6. Jumlah siswa Tingkat SMP Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo. 56 xiii

14 14 DAFTAR BAGAN Bagan 1. Kerangka Berpikir Bagan 2 Model Analisis Interaktif Bagan 3. Srtuktur Organisasi Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo xiv

15 15 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Pedoman Wawancara Lampiran 2. Pedoman Observasi Lampiran 3. Transkrip Wawancara Kepala Sekolah Lampiran 4. Hasil Wawancara Kepala Sekolah Lampiran 5. Transkrip Wawancara Tutor IPS Lampiran 6. Hasil Wawancara Tutor IPS Lampiran 7. Transkrip Wawancara Bagian Kurikulum dan Silabus Lampiran 8. Hasil Wawancara Bagian Kurikulum dan Silabus Lampiran 9. Transkrip Wawancara Siswa Lampiran 10. Hasil Wawancara dengan Siswa Lampiran 11. Transkrip Hasil Observasi Lampiran 12. Catatan Lapangan Lampiran 13 RPP Mata Pelajaran IPS Lampiran 14 Silabus Mata Pelajaran IPS Lampiran 15. Foto-foto Lampiran 16. Kalender Akademik Lampiran 17. Daftar Siswa Lampiran 18. Laporan Hasil Belajar Siswa xv

ANALISIS PEMBELAJARAN SEJARAH DI PONDOK PESANTREN AL-MUAYYAD SURAKARTA. (Studi Kasus Kelas X SMA Al-Muayyad Surakarta) TESIS

ANALISIS PEMBELAJARAN SEJARAH DI PONDOK PESANTREN AL-MUAYYAD SURAKARTA. (Studi Kasus Kelas X SMA Al-Muayyad Surakarta) TESIS ANALISIS PEMBELAJARAN SEJARAH DI PONDOK PESANTREN AL-MUAYYAD SURAKARTA (Studi Kasus Kelas X SMA Al-Muayyad Surakarta) TESIS Untuk memenuhi sebagian Persyaratan Mencapai Gelar Magister Program Studi Pendidikan
