E-Commerce/E-Business ebay Inc.-2009

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "E-Commerce/E-Business ebay Inc.-2009"

Transkripsi

1 E-Commerce/E-Business ebay Inc (Source: Strategic Management Concept &Cases-Fred R David-13 th Edition) Boedijono Kartolo (NIM: ) Program MM-Jurusan Business Strategy Universitas Kristen Krida Wacana (UKRIDA) Kampus 3, Kelapa gading Jakarta Utara E-Commerce/E-Business adalah merupakan bisnis masa depan yang diharapkan dapat memimpin cara berbinis baik individu maupun kelompok. Dengan adanya perkembangan dan inovasi di dalam teknologi informasi telah membawa pebisnis untuk melakukan transaksi bisnis lebih efisien dan efektif. Cara pandang ini telah melahirkan banyak perusahaan e-commerce/ebusiness pada akhir abad 20 yang menjadi gelombang pertama (the first wave) dan pada masa itu terjadi keruntuhan atas jenis bisnis ini. Namun demikan beberapa tahun sesudah keruntuhannya maka dengan berbagai macam perbaikan munculah gelombang kedua (the second wave) yang sampai sekarang masih bertahan dan terus berkibar. A. Sedikit mengenai sejarah ebay Inc Perusahaan ini diciptakan oleh Pierre Omidyar pada bulan September 1995 secara iseng dan diresmikan menjadi perusahaan pada bulan Mei 1996 di California, Amerika Serikat dan menjadi perusahaan publikpada 24 September Sepuluh tahun sejak go public ebay menguasai 14% dari perdaganan elektronik (e-commerce) dengan pengguna aktif (active users) sebanyak 86.3 juta orang. B. Struktur Bisnis ebay Inc Perusahaan ini menyediakan suatu tempat virtual untuk banyak pihak yang ingin melakukan transaksi bisnis secara online (virtual transaction) baik secara B2B,B2C maupun C2C. Di dalam menyelenggarakan bisnis tersebut perusahaan membaginya di dalam 3(tiga) segmen utama yaitu: 1

2 1. Marketplaces, merupakan tempat yang disediakan di mana penjual dan pembeli baik itu perusahaan maupun perorangan saling melakukan transaksi bisnis dengan jenis produk yang bermacam-macam dari produk elektronik sampai tiket pesawat terbang. Untuk mendukung kelancaran situs tersebut perusahaan memanfaatkan penggunaan user support seperti announcements, bulletin boards, customer support, and personal pages. Platform perusahaan mengantarkan penjual dan pembeli untuk dapat bertransaksi secara otomatis selama 24 jam sehari. Di segmen ini selain harga pasti (fixed price) penjual dan pembeli juga bisa melakukan transaksi dengan cara traditional auction. Hal yang sangat menarik bahwa ebay memposisikan dirinya sebagai a trusted online company dimana untuk memfasilitasi pihak-pihak yang bertransaksi yang sebenarnya tidak saling kenal dan tidak pernah saling bertemu muka maka berikut adalah layanan yang dilakukan oleh perusahaan agar mereka percaya dan mau melakukan transaksi pada ruang-ruang yang sudah disediakan oleh perusahaan, sebagai berikut: Feedback forum, pada forum ini umpan balik, komentar-komentar dan peringkat dari pengguna dapat dilihat oleh pengguna lain ketika mempertimbangkan untuk melakukan transaksi. Sedangkan informasi tersebut akan disimpan selama jangka waktu 12 bulan. SafeHarbor Program, merupakan layanan tentang arahan untuk memecahkan masalah di antara sesama anggota. Keluhan akan diselidiki dan pihak yang bersalah akan diberikan peringatkan dan dapat dilarang untuk melakukan listing maupun bidding untuk dijual. Verified Rights Owner Program, layanan perlindungan hak cipta di mana pihak pemilik dapat meminta untuk menghapus listing yang dilakukan oleh pelanggar hak cipta. Value Added Tools and Services, layanan yang digunakan untuk mempercepat transaksi bisnis dan penagihan, seperti kalkulator, label UPS untuk pengiriman barang, PayPal untuk transaksi keuangan. Loyalty Program, layanan kupon cash back buyer rewards yang ditujukan untuk para pembeli-pembeli besar untuk mempertahankan kesetiaan mereka untuk tetap menggunakan layanan ebay. Untuk pihak ebay penghasilan yang didapat adalah dari listings dan fees yang dibayar oleh pihak penjual. 2. Payments, merupakan fasilitas yang disediakan oleh perusahaan untuk mempermudah penjual dan pembeli melakukan transaksi keuangannya baik melalui PayPal maupun Bill 2

3 Me Later, Untuk memperkuat posisi perusahaan di dalam mendapatkan kepercayaan para users, maka pada tahun 2002 perusahaan membeli PayPal yang dapat memberikan solusi di dalam pembayaran tunai online dan untuk melengkapinya maka pada tahun 2008 dibelilah Bill Me Later yang dapat memberikan instant credit kepada konsumen. Jaringan yang dimiliki Bill Me Later sebanyak lebih dari 1000 pebisnis online di Amerika Serikat seperti Walmart.com, Toys R Us, Fujitsu dan lain-lain. Perusahaan memperoleh pendapatannya dari fees yang dibayarkan oleh para merchants. 3. Communications, fasilitas ini disediakan untuk mereka yang ingin berkomunikasi secara langsung dengan menggunakan saluran Skype yaitu perusahaan dengan pertumbuhan usaha yang sangat pesat di bidang internet communication software platform. ebay membeli Skype pada tahun Perusahaan menerima pendapatan dari penggunaan jasa layanan tersebut baik secara berlangganan maupun dengan cara menghitung pulsa yang digunakan. Sedangkan pendapatan lain yang bisa direngkuh oleh ebay adalah dari sektor iklan dan kontrak bagi hasil dengan pihak ketiga. C. Posisi ebay dari sudut pandang SWOT Analysis 1. Strength (Kekuatan) Dengan mengembangkan tiga segmen utama dan memposisikan dirinya sebagai a trusted online company tersebut terlihat ebay mempunyai segalanya bahwa pelanggan ebay merasa aman dan nyaman di dalam melakukan transaksi dengan menggunakan fasilitas yang ada. Transaksi pembayaran antar anggotapun terlihat aman karena kedua perusahaan yang memfasilitasinya yaitu PayPal dan Bill Me Later merupakan perusahaan di dalam kendali ebay. Kekuatan lain yang mendukung adalah kerjasama dengan UPS yang merupakan jasa pelayanan paket yang terpercaya berkelas dunia sehingga dapat memberikan rasa aman bagi mereka yang bertransaksi. 2. Weakness (Kelemahan) Dengan membeli perusahaan Bill Me Later untuk mengembangkan bisnis ebay perusahaan memasuki bisnis jasa keuangan yaitu dengan memberikan kredit kepada mereka yang membutuhkan jasa tersebut di dalam bertransaksi di situs ebay. Menilik pendiri ebay adalah seorang ahli komputer dan secara struktur bisnis ebay bukanlah perusahaan yang mempunyai pengalaman di bidang keuangan maka terlihat ada potensi kelemahan yang mungkin akan timbul bilamana kondisi ekonomi tidak favorable 3

4 seperti yang terjadi pada tahun 2007 atau 2008, yang dapat memberikan dampak negatif yang dapat mempengaruhi bisnis ebay secara keseluruhan. 3. Opportunity (Kesempatan) Bahwa sektor e-commerce sepertinya akan menjadi besar mengingat setiap bisnis akan terus mengembangkan baik inovasi maupun efisiensi maka untuk perusahaan dapat terus berkembang untuk menerobos wilayah-wilayah yang belum terjangkau. Bilamana memungkinkan maka perusahaan dapat mengembangkan retail shop berbasis online dengan menyediakan barang-barang kebutuhan masyarakat. 4. Threat (Ancaman) Seperti yang diketahui bersama bahwa terbentuknya ebay adalah secara iseng-iseng dan membentuk perusahaan sejenis ini tidak memerlukan modal yang relative besar. Oleh karena itu potential new entrants akan semakin banyak di dalam mengembangkan bisnis sejenis. Tentunya semakin lama sebuah perusahaan seperti ebay yang berkembang terus akan menanggung biaya operasional yang semakin besar dan untuk mengimbanginya membutuhkan penghasilan yang besar pula, sehingga hal ini dapat dimanfaatkan oleh kompetitor baru yang relatif lebih kecil di dalam pengeluaran biaya operasionalnya untuk melakukan persaingan bisnis dan yang bisa menjadi suatu ancaman serius bagi ebay. D. Posisi ebay dari sudut pandang Porter s Five Forces Analysis 1. Rivalry among the industry ebay tidak sendirian di dalam menekuni bisnis ini, perusahaan seperti Amazon.com, Yahoo!Shopping, Google Base, Microsoft Live Expo juga meramaikan bisnis ini. Disamping itu banyak juga online business lokal lain yang tersebar di banyak negara yang merupakan pesaing ebay. Sebenarnya tidak hanya perusahaan sejenis ini saja yang menjadi pesaing ebay akan tetapi perusahaan non online seperti Wal-Mart, J.C. Penny, Office Depot yang juga merupakan pesaing yang kuat bagi ebay. Untuk itu dibutuhkan kewaspadaan ebay untuk menghadapi mereka dan langkah strategis yang sudah diambil adalah competitive price, product selection and services. 4

5 2. Threat of substitute products Sebenarnya kegiatan bisnis yang dilakukan oleh ebay adalah sebagai bentuk substitusi terhadap non-online business yang sudah dilakukan oleh Wal-Mart maupun J.C.Penny. Namun demikian kekuatan mereka juga bisa menjadi ancaman bagi ebay yang mana konsumen bisa beralih lagi untuk mengunjungi Wal-Mart ataupun J.C. Penny dalam hal mereka tidak dapat mendapatkan produk yang diinginkan di ebay maupun mereka membutuhkan feel & touch di dalam berbelanja. 3. Bargaining power of suppliers ebay sangat berkepentingan dengan perusahaan search engine seperti Google, FireFox atau Mozilla yang akan menampilkan situs perusahaan. Ketergantungan ebay kepada mereka memberikan suatu potensi ancaman yang bisa merugikan perusahaan. Ini merupakan suatu hal yang serius yang harus disikapi, bilamana perusahaan search engine tersebut tidak mau menayangkan situs ebay maka habislah bisnis tersebut. Untuk itu perusahaan harus mempunyai persiapan agar hal tersebut tidak terjadi. 4. Bargaining power of consumers Dengan munculnya perusahaan sejenis akan memperlemah posisi tawar ebay terhadap para konsumennya. Bilamana perusahaan tidak dapat menjaga harga yang kompetitif berikut pelayanan yang prima maka pindahnya konsumen ke perusahaan lain bukanlah suatu yang mustahil. 5. Threat of new entrants Bilamana suatu bisnis baru memberikan keuntungan yang baik maka akan menimbulkan pebisnis-pebisnis lain untuk ikut terjun ke dalam bisnis tersebut. Namun demikian bilamana nilai modal dan teknologi yang dinvestasikan di dalam bisnis tersebut relatif besar maka kecenderungan untuk mereka ikut tidak besar. Dalam hal jenis bisnis ebay, untuk mendirikannya tidak membutuhkan modal besar (low entry barrier) maka akan banyak pendatang baru di dalam bisnis ini yang dapat mengancam keberadaan ebay dan dapat membuat penerimaan bisnis akan menurun. 5

6 Hal lain yang perlu diperhatikan adalah kondisi ekonomi di suatu negara mengingat jangkauan bisnis ebay sudah merambah ke beberapa negara seperti wilayah Asia Pasifik, Eropa, Amerika Utara dan juga Amerika Latin. Karena sistem pembayaran menggunakan PayPal maupun Bill Me Later, maka currency exchange rate harus diwaspadai karena selain dapat memberikan keuntungan perusahaan selisih exchange rate dapat pula memberikan kerugian bagi perusahaan. E. Penutup Demikian analisa mengenai suatu bisnis e-commerce yang sudah berkembang menjadi suatu perusahaan dengan jangkauan global. 6

STRATEGIC MANAGEMENT GENERAL MOTORS: FROM BIRTH TO BANKRUPTCY 2009

STRATEGIC MANAGEMENT GENERAL MOTORS: FROM BIRTH TO BANKRUPTCY 2009 STRATEGIC MANAGEMENT GENERAL MOTORS: FROM BIRTH TO BANKRUPTCY 2009 (Source: Essentials of Strategic Management-Hill & Jones, 3 rd edition, 2012, page C78-C89) Boedijono Kartolo (NIM: 01201369) Program
