BAB 1 PENDAHULUAN. memungkinkan sebuah bisnis tidak lagi dibatasi oleh tempat dan waktu lagi.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. memungkinkan sebuah bisnis tidak lagi dibatasi oleh tempat dan waktu lagi."

Transkripsi

1 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dinamika dan persaingan dalam dunia bisnis yang semakin pesat dan ketat telah mendorong masing-masing perusahaan untuk selalu berkembang mengikuti perubahan yang terjadi. Selain itu perkembangan teknologi informasi yang cukup pesat dalam dasawarsa terakhir ini telah banyak merubah kegiatan bisnis mulai dari bisnis skala besar hingga kecil. Penggunaan teknologi informasi memungkinkan sebuah bisnis tidak lagi dibatasi oleh tempat dan waktu lagi. Berbagai bentuk teknologi informasi dapat digunakan dalam menunjang proses bisnis sebuah perusahaan. Salah satu teknologi informasi yang sedang naik daun pada saat ini adalah internet. Berbagai macam fasilitas yang dimilikinya, seperti , website, chat, telah membuat internet cepat sekali berkembang sejak tahun 90-an. Sekarang ini di berbagai negara maju dan berkembang, penggunaan internet oleh perusahaan dalam pelaksanaan bisnisnya sudah menjadi hal yang umum. Perkiraan resmi dari Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) terhadap jumlah pelanggan dan pemakai internet selama ini dan perkiraan sampai akhir tahun 2005 adalah sesuai dengan tabel berikut :

2 2 Tabel 1.1 Perkembangan Jumlah Pelanggan & Pemakai Internet (kumalatif) (Sumber : APJII (Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia)) Tahun Pelanggan Pemakai * * perkiraan s/d akhir 2005 Penggunaan internet yang paling sering digunakan oleh perusahaan dalam melakukan bisnisnya adalah melalui situs e-commerce. E-commerce sendiri secara umum dapat dikatakan sebagai penjualan secara online, tanpa melalui toko fisik (konvensional) seperti yang ada saat ini, melainkan melalui media teknologi informasi, umumnya adalah internet. Berbagai kemudahan dan keuntungan yang diperoleh melalui penerapan e-commerce membuat banyak perusahaan saat ini mulai memasuki cara bisnis tersebut. Pariwisata adalah salah satu bidang bisnis yang sedang berkembang dengan pesat saat ini. Kita bisa melihat di berbagai media elektronik, bagaimana Malaysia berusaha untuk mengenalkan pariwisata dalam negerinya kepada dunia dengan slogan Malaysia Truly Asia. Akibat dari berkembangnya pariwisata, maka bisnis tour dan travel juga tumbuh dengan pesat sebagai penyedia jasa

3 3 pariwisata. Banyak perusahaan tour dan travel baru didirikan, sehingga persaingan bisnis didalamnya semakin ketat. Hal Rosenbluth, presiden dan CEO Rosenbluth Internasional, agen travel di Philadelphia, punya visi untuk travel di masa mendatang, yang disebut The Vacation Chamber. Visi ini ditujukan untuk dua pasar. Pertama, pelanggan yang punya uang tapi tidak punya waktu. Kedua, pelanggan yang punya waktu tapi tidak punya uang. Menurut Rosenbluth, di masa mendatang, kedua kategori pelanggan itu masuk ke dalam suatu ruangan dan menikmati pemandangan, suara, dan suasana liburan di tujuan wisata, tanpa perlu uang dan waktu untuk pergi ke sana. Cukup dilakukan di depan komputer. Berdasarkan data Forester Research, sektor travel memang memiliki kepentingan paling tinggi terhadap eksistensi Internet. Hal ini disebabkan karena selain lebih mudah, wisatawan juga lebih banyak memberikan pilihan peluang. Forester Research menghitung tak kurang dari 25 juta orang kini mencari informasi wisata melalui Internet. Sementara transaksi travel online sendiri pada 1999 mencapai US$ 3,5 miliar, jauh lebih besar ketimbang segmen peritel buku online, seperti amazon.com dan Barnes & Noble yang hanya senilai US$ 216 juta. PT. Target Wisata Nusantara atau Target Tours merupakan salah satu tour yang sedang tumbuh dan berkembang ditengah persaingan bisnis tour dan travel di Indonesia. Saat ini Target Tours memiliki beberapa kantor cabang yang ada di beberapa kota di Indonesia. Selama ini Target Tours menjalankan bisnisnya dengan cara konvensional yakni konsumen harus datang ke cabang

4 4 Target Tours, untuk mencari informasi, memesan, dan membeli produk-produk yang ditawarkan oleh Target Tours. Dalam skripsi ini, penulis ingin membuat sebuah sistem dan situs e- commerce yang dapat digunakan oleh Target Tours untuk membantu melakukan aktifitas bisnisnya. Dengan begitu diharapkan Target Tours dapat melayani pangsa pasar yang lebih luas dan mampu memberikan pelayanan yang lebih bervariasi dan bermanfaat bagi para pelanggannya. 1.2 Identifkasi Masalah Adapun beberapa masalah yang dapat diidentifikasikan pada Target Tours dalam analisa dan perancangan e-commerce, yaitu ; 1. Bagaimana sistem penjualan yang sedang berjalan pada Target Tours? 2. Sistem e-commerce apakah yang dapat diterapkan pada Target Tours untuk meningkatkan sistem penjualan yang sedang berjalan? 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuan dari penelitian dan penulisan skripsi ini adalah : 1. Menganalisa sistem penjualan yang sedang berjalan pada Target Tours. 2. Merancang sistem e-commerce yang sesuai sehingga dapat meningkatkan sistem penjualan yang sedang berjalan pada Target Tours.

5 5 Manfaat yang diharapkan dapat diperoleh dari penelitian dan penulisan skripsi ini adalah : Bagi Perusahaan 1. Perusahaan dapat mempertimbangkan peluang bisnis yang dapat diperoleh dengan menerapkan e-commerce pada sistem penjualannya. 2. Perusahaan dapat melayani konsumennya dengan lebih baik berkat penerapan e-commerce. Bagi Penulis 1. Penulis semakin mengerti akan pentingnya teknologi informasi dalam aktivitas bisnis sebuah perusahaan. 2. Penulis memperoleh wawasan baru dan pemahaman yang lebih mendalam akan penerapan e-commerce dalam perusahaan. 1.4 Ruang Lingkup Agar penelitian terhadap skripsi ini lebih fokus, maka ruang lingkup pembahasan adalah : 1. Pembahasan mengenai sistem yang dirancang meliputi sistem pemesanan dan transaksinya. Pembahasan mengenai masalah keamanan terutama pada transaksi tidak dibahas, karena untuk masalah keamanan akan diserahkan kepada pihak ketiga. 2. Sistem yang dirancang merupakan sistem pemesanan dan penjualan untuk produk perusahaan, yaitu pemesanan dan penjualan tiket pesawat, hotel serta pemesanan paket tour.

6 6 3. Sistem e-commerce dalam pemesanan tiket pesawat yang dibuat, tidak diintegrasikan dengan sistem pihak ketiga (seperti : ABACUS), karena perusahaan akan melakukannya sendiri. Namun, sistem akan memenuhi kriteria tampilan antarmuka (interface) yang diusahakan mendekati sesuai dengan ABACUS. 1.5 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut : Bab 1 Pendahuluan Bab ini berisi latar belakang, identifikasi masalah, tujuan dan manfaat, ruang lingkup, dan sistematika penulisan. Bab 2 Landasan Teori Bab ini berisi kerangka teori dalam bentuk teori yang digunakan sebagai landasan teori pendukung penulisan skripsi ini. Seperti teori Porter yaitu lima kekuatan bersaing perusahaan, dan analisis SWOT. Serta berbagai teori pendukung lainnya. Bab 3 Gambaran Umum Perusahaan Bab ini berisi sejarah dan perkembangan perusahaan serta struktur perusahaan. Dalam bab ini juga dianalisis kondisi lingkungan perusahaan dengan menggunakan model lima kekuatan bersaing Porter.

7 7 Bab 4 Hasil dan Analisis Penelitian Bab ini berisi uraian hasil penelitian terhadap kondisi internal dan eksternal perusahaan. Kemudian dilanjutkan dengan mencari alternatif sistem penjualan yang sesuai untuk dilakukan oleh perusahaan dengan menggunakan matriks SWOT. Bab 5 Hasil dan Analisis Perancangan Bab ini berisi hasil analisis sistem yang lalu ditampilkan hasil rancangan sistem yang diusulkan untuk perusahaan. Agar dapat menjalankan sistem penjualan yang telah diidentifikasi pada bab sebelumnya. Bab 6 Simpulan dan Saran Bab ini berisi simpulan yang didapat dari penelitian skripsi yang dibuat dan disertai saran untuk pengembangan sistem yang dirancang dalam skripsi ini.

BAB 1 PENDAHULUAN. seperti sekolah, perkantoran, perbankan, penyedia jasa, dan lain sebagainya.

BAB 1 PENDAHULUAN. seperti sekolah, perkantoran, perbankan, penyedia jasa, dan lain sebagainya. BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Dewasa ini perkembangan teknologi semakin pesat, terutama dalam bidang komputer. Hampir dapat dipastikan semua kegiatan manusia melibatkan komputer, seperti sekolah,
