IDRIS RITONGA /PWD

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IDRIS RITONGA /PWD"

Transkripsi

1 PENGARUH ALOKASI DANA KELURAHAN TERHADAP PERKEMBANGAN KELURAHAN DI KECAMATAN LUBUK PAKAM (STUDI KASUS TENTANG PERSEPSI MASYARAKAT KELURAHAN PALUH KEMIRI) TESIS Oleh MUHAMMAD IDRIS RITONGA /PWD S E K O L A H PA S C A S A R J A N A SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

2 PENGARUH ALOKASI DANA KELURAHAN TERHADAP PERKEMBANGAN KELURAHAN DI KECAMATAN LUBUK PAKAM (STUDI KASUS TENTANG PERSEPSI MASYARAKAT KELURAHAN PALUH KEMIRI) TESIS Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Sains dalam Program Studi Perencanaan Pembangunan Wilayah dan Pedesaan pada Sekolah Pascasarjana Oleh MUHAMMAD IDRIS RITONGA /PWD SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

3 Judul Tesis : PENGARUH ALOKASI DANA KELURAHAN TERHADAP PERKEMBANGAN KELURAHAN DI KECAMATAN LUBUK PAKAM (STUDI KASUS TENTANG PERSEPSI MASYARAKAT KELURAHAN PALUH KEMIRI) Nama Mahasiswa : Muhammad Idris Ritonga Nomor Pokok : Program Studi : Perencanaan Pembangunan Wilayah dan Pedesaan Menyetujui Komisi Pembimbing (Prof. Bachtiar Hasan Miraza, SE) Ketua (Wahyu Ario Pratomo, SE. M. Ec) Anggota (Drs. Rujiman, MA) Anggota Ketua Program Studi Direktur (Prof. Dr. lic.rer.reg. Sirojuzilam, SE) (Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang, MSIE) Tanggal lulus:

4 Telah diuji pada Tanggal : PANITIA PENGUJI TESIS Ketua : Prof. Bachtiar Hassan Miraza, SE Anggota : 1. Wahyu Ario Pratomo, SE, M.Ec 2. Drs. Rujiman, MA 3. Prof. Erlina, M.Si, Ph.D, Ak 4. Dr. Drs. H.B. Tarmizi, SU

5 PENGARUH ALOKASI DANA KELURAHAN TERHADAP PERKEMBANGAN KELURAHAN DI KECAMATAN LUBUK PAKAM (STUDI KASUS TENTANG PERSEPSI MASYARAKAT KELURAHAN PALUH KEMIRI) ABSTRAK Muhammad Idris Ritonga, Pengaruh Alokasi Dana Kelurahan terhadap Perkembangan Kelurahan di Kecamatan Lubuk Pakam (Studi Kasus tentang Persepsi Masyarakat Kelurahan Paluh Kemiri) di bawah bimbingan Bapak Prof. Bachtiar Hasan Miraza, Wahyu Ario Pratomo, SE. M.Ec dan Bapak Drs. Rujiman, MA. Sejak tahun 2004 Kabupaten Deli Serdang telah menjalankan Alokasi dana kelurahan yang berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Deli Serdang dimaksudkan untuk membiayai program Pemerintah Kelurahan dalam melaksanakan pemerintahan dan pemberdayaan masyarakat. Populasi penelitian ini meliputi seluruh masyarakat Kelurahan Paluh Kemiri yaitu sebanyak orang dengan 793 kepala keluarga. Besar sampel yang diambil sebanyak 93 responden. Tujuan penelitian ini adalah 1). Untuk menganalisis persepsi pimpinan kelurahan dan masyarakat Kelurahan Paluh Kemiri Kecamatan Lubuk Pakam terhadap manfaat Alokasi Dana Kelurahan, 2). Untuk mengetahui peran Alokasi Dana Kelurahan dalam pembiayaan pengeluaran di Kecamatan Lubuk Pakam, 3). Untuk menganalisis bagaimana kondisi kelurahan dan masyarakat di Kelurahan Paluh Kemiri Kecamatan Lubuk Pakam setelah dilaksanakan Alokasi Dana Kelurahan. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa manfaat alokasi dana kelurahan bagi kegiatan operasional LKMD/PPMK, peningkatan pendidikan dan peningkatan kesehatan serta pembangunan infrastruktur kelurahan dan perekonomian masyarakat ialah bermanfaat di dalam pengembangan kelurahan baik bagi masyarakat kelurahan dan pimpinan kelurahan, akan tetapi bagi kegiatan bantuan operasional TP. PKK terdapat perbedaan manfaat. Pembiayaan pengeluaran kelurahan melalui alokasi dana kelurahan yaitu untuk penghasilan tetap Kepala Lingkungan, biaya operasional Pemerintah Kelurahan, bantuan operasional LKMD/LPMK, bantuan operasional TP. PKK, peningkatan pendidikan, peningkatan derajat kesehatan dan terkhir untuk pembangunan infrastruktur kelurahan dan perekonomian masyarakat. Kondisi kelurahan setelah adanya Alokasi Dana Kelurahan di Kelurahan Paluh Kemiri berdasarkan rata-rata skor nilai jawaban responden adalah berada pada kriteria baik, sedangkan untuk rata-rata skor nilai jawaban responden terhadap kondisi masyarakat kelurahan setelah adanya Alokasi Dana Kelurahan di Kelurahan Paluh Kemiri adalah berada pada kriteria cukup baik. Jumlah alokasi dana kelurahan di Kelurahan Paluh Kemiri Kecamatan Lubuk Pakam setiap tahunnya tetap (stagna) sejak dijalankannya alokasi dana kelurahan ini, kepada Pemerintah Kabupaten diharapkan untuk meningkatkan jumlah alokasi dana kelurahan mengingat jumlah dan kepadatan penduduk yang semakin bertambah setiap tahunnya. Kata Kunci : APBD, Alokasi Dana Kelurahan, Manfaat Alokasi Dana Kelurahan, Kondisi Kelurahan.

6 THE INFLUENCE OF URBAN VILLAGE FUND ALLOCATION TO THE DEVELOPMENT OF URBAN VILLAGE AT SUB-DISTRICT OF LUBUK PAKAM (CASE STUDY ON THE PERCEPTION OF LOCAL PEOPLE AT URBAN VILLAGE OF PALUH KEMIRI) ABSTRACT Muhammad Idris Ritonga, The Influence of Urban Village Fund Allocation to the Development of Urban village at sub-district of Lubuk Pakam (Case Study on the Perception of local people at Urban village of Paluh Kemiri) under supervision of Prof. Bachtiar Hasan Miraza, Wahyu Ario Pratomo, SE.M.Ec and Drs. Rujiman, MA Since 2004, regency of Deli Serdang distribute the urban village fund allocation from the Local Budget of regency of Deli Serdang to support the government program in urban village level either in government administration or to the strengthening of the society. The population in this research is all of local people at Urban Village of Paluh Kemiri for persons and 793 household heads, while the sample is 93 respondents. This objective of this research are 1). To analyze the perception of urban village leadership and the local people of urban village of Paluh Kemiri sub-district of Lubuk Pakam to the benefit of the allocation of urban village fund. 2) To study the role of urban village fund allocation in expenditure at sub district of Lubuk Pakam, 3). To analyze the condition of urban village and the local people at the urban village of Paluh Kemiri, sub district of Lubuk Pakam post-allocation of urban village fund. The results of research indicates that the benefit of the urban village fund allocation to the operational activity of LKMD/PPMK, the increasing of educational and health level and development of urban village infrastructure and society economic are useful for the development of urban village either for the local people or for the urban village leadership, but there is a different useful for the operational fund assistance for TP. PKK. The role of urban village fund allocation in support the urban village expenditure is the income for the Head of sub-urban village, urban village government operational cost, assistance fund for operational of LKMD/LPMK, TP.PKK, the assistance fund for educational and health operational and to for the development of urban village infrastructure and local people economic. The condition of urban village in post allocation of urban village fund at the urban village of Paluh Kemiri based on the average score of respond of respondent is in a good criteria while for average score of respond of the respondent to the condition of local people of urban village post allocation of urban village fund at urban village of Paluh Kemiri is in enough condition. The amount of urban village fund allocation at the urban village of Paluh Kemiri, sub-district of Lubuk Pakam is stagnant in each year since the implementation of this program, and it is suggested to the local government to increase the amount of fund allocation based on the growth rate of the population in each year. Keywords : Budget, Urban Village Fund Allocation, Benefit of The Allocation of Urban Village Fund, Condition of Urban Village.

7 KATA PENGANTAR Alhamdulillah, segala puji dan syukur penulis sanjungkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini yang berjudul Pengaruh Alokasi Dana Kelurahan terhadap Perkembangan Kelurahan di Kecamatan Lubuk Pakam (Studi Kasus tentang Persepsi Masyarakat Kelurahan Paluh Kemiri). Tesis ini dibuat sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar Magister Sains pada Program Studi Perencanaan Pembangunan Wilayah dan Pedesaan (PWD) Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara (USU) Medan. Dengan segala kekurangan dan kelebihannya, penulisan tesis ini tidak terlepas dari bimbingan, bantuan serta dukungan dari berbagai pihak, baik dukungan moril maupun materil. Ucapan terima kasih secara khusus penulis haturkan kepada Ibunda Afridah Nasution, S.Pd dan Ayahanda Drs. Suhatta Ritonga, SH tercinta, sumber mata air semangat yang tak pernah kering, kasih sayang yang telah merawat, kucuran materi dalam membesarkan dan mendidik penulis dengan penuh ikhlas dan tawakkal serta doa yang selalu menyertai penulis, demi paripurnanya perjuangan penulis yang tidak akan pernah penulis dapat lunasi sampai kapanpun. Adik-adik penulis (Asmiyah Sari Ritonga dan Amysha Tri Rejeki Ritonga) yang selalu memberikan dukungan kepada penulis kepada penulis dalam menempuh pendidikan dan meniti karir serta Dinda Riszianti yang begitu spesial di hati penulis yang senantiasa memberikan warna dan semangat kepada penulis hingga tesis ini dapat terselesaikan. Selain itu di dalam penulisan tesis ini, penulis banyak mendapat bantuan dan bimbingan dari semua pihak, maka dengan segala kerendahan dan ketulusan hati penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang, MSIE selaku Direktur Sekolah Pascasarjana USU yang banyak memberikan kemudahan dalam proses pendidikan di USU.

8 2. Bapak Prof. Dr. lic.rer.reg. Sirojuzilam, SE selaku Ketua Program Studi Perencanaan Pembangunan Wilayah dan Pedesaan (PWD) Universitas Sumatera Utara dan pengajar yang banyak memberikan wawasan tentang pembangunan wilayah dan pedesaan. 3. Bapak Prof. Bachtiar Hasan Miraza, SE selaku Ketua Komisi Pembimbing yang banyak meluangkan waktu memberikan bimbingan dan arahan dalam proses penyusunan tesis ini. 4. Bapak Wahyu Ario Pratomo, SE. M.Ec dan Bapak Drs. Rujiman, MA selaku Anggota Komisi Pembimbing yang yang tanpa rasa bosan dengan tulus, kearifan dan kesabaran telah meluangkan waktu, tenaga dan pikiran dalam membimbing penulis pada saat penyusunan tesis. 5. Ibu Prof. Erlina, SE. M.Si, Ph.D, Ak dan Bapak Dr. Drs. H.B. Tarmizi, SU selaku Pembanding dan Penguji yang telah mendukung dan menyampaikan berbagai masukan untuk perbaikan tesis ini hingga selesai. 6. Seluruh Dosen Program Studi Perencanaan Pembangunan Wilayah dan Pedesaan (PWD) yang telah banyak memberikan pengetahuannya kepada penulis selama penulis masih dalam bangku perkuliahan pada Sekolah Pascasarjana PWD. 7. Civitas Akademika Pascasarjana PWD yang telah banyak membantu proses administrasi dan kelancaran kegiatan akademik. 8. Rekan-rekan seangkatan PWD 09, terima kasih atas kesempatan yang diberikan kepada saya untuk menjadi ketua kelas dan terimakasih juga atas kebersamaan yang telah terbina dengan baik selama ini semoga terus berlanjut untuk kedepannya. 9. Pemerintah Kabupaten Deli Serdang dimana penulis bertugas dan mengabdi sebagai PNS yang telah memberikan kesempatan dan izin belajar kepada penulis untuk dapat melanjutkan pendidikan S2 di. 10. Bapak Khairil, ST selaku pimpinan di kantor Kelurahan Paluh Kemiri tempat penulis bertugas, dimana banyak memberikan masukan dan kelonggaran kepada penulis untuk menyelesaikan tesis ini.

9 11. Bapak Safoan dan Bunda Rosmawati Purba serta Alfian Teguh Rianto yang sudah seperti keluarga bagi penulis, yang selalu mengingatkan dan memberi semangat kepada penulis dalam penyelesaian tesis ini hingga gelar Magister Sians ini dapat penulis peroleh. Penulis menyadari bahwa tesis ini masih jauh dari kesempurnaan, baik dari segi bahasa maupun isi, oleh karena itu penulis dengan senang hati akan menerima kritikan sehat, saran dan masukan dari semua pihak. Kepada pihak yang telah banyak membantu namun tidak tercantum dalam tulisan ini, semoga segala bentuk kebaikan yang telah diberikan mendapat ganjaran yang berlipat ganda dari Allah SWT. Akhir kata penulis berharap semoga hasil penelitian ini dapat bermanfaat bagi pihak yang memerlukannya. Medan, 28 Juli 2011 Penulis, Muhammad Idris Ritonga NIM

10 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii RIWAYAT HIDUP... vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pembangunan Keswadayaan Masyarakat Pemberdayaan Masyarakat Pembangunan Daerah Perencanaan Pembangunan Daerah Tujuan Pembangunan Daerah Kab. Deli Serdang Sasaran Pembangunan Daerah Kab. Deli Serdang Alokasi Dana Kelurahan Pengertian Alokasi Dana Kelurahan Tujuan Alokasi Dana Kelurahan Sasaran Alokasi Dana Kelurahan Pengelolaan Alokasi Dana Kelurahan Persepsi Masyarakat... 25

11 2.7. Penelitian Terdahulu Kerangka Berfikir Hipotesis Penelitian BAB III METODOLOGI PENELITIAN Ruang Lingkup Penelitian Jenis dan Sumber Data Pengambilan Sampel Teknik Pengumpulan Data Metode Analisis Data Defenisi Variabel Operasional Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Gambaran Umum Kelurahan Paluh Kemiri Kondisi Geografis Kondisi Demografi Keadaan Sosial Ekonomi Sarana dan Prasarana Kelembagaan dan Hubungan Sosial Kemasyarakatan Deskripsi Alokasi Dana Kelurahan Persepsi Terhadap Manfaat Alokasi Dana Kelurahan Manfaat Alokasi Dana Kelurahan bagi bantuan operasional terahadap LKMD/LPMK Manfaat Alokasi Dana Kelurahan bagi Peningkatan Pendidikan Manfaat Alokasi Dana Kelurahan bagi Peningkatan Kesehatan kan Manfaat Alokasi Dana Kelurahan bagi Pembangunan Infrastruktur Kelurahan dan Perekonomian Masyarakat Peran Alokasi Dana Kelurahan dalam pembiayaan pengeluran Kondisi Kelurahan dan Masyarakat di Kelurahan Paluh Kemiri setelah dilaksanakan Alokasi Dana Kelurahan... 67

12 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran...71 DAFTAR PUSTAKA... 73

13 DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 3.1 Jumlah Rumah Tangga dan Penduduk di Kelurahan Paluh Kemiri Kecamatan Lubuk Pakam Tahun Jumlah Populasi dan Sampel Kriteria Hasil Skor Jawaban Responden Penggunaan Tanah di Kelurahan Paluh Kemiri Orbitasi/Jarak Kelurahan Paluh Kemiri dengan Pusat Pemerintahan Tahun Klasifikasi Penduduk Berdasarkan Kelompok Umur di Kelurahan Paluh Kemiri Keadaan Penduduk Berdasarkan Suku Bangsa di Kelurahan Paluh Kemiri Keadaan Penduduk Berdasarkan Agama di Kelurahan Paluh Kemiri Keadaan Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian Rekapitulasi Alokasi Dana Kelurahan Paluh Kemiri dari Tahun Manfaat Alokasi Dana Kelurahan ditinjau dari kegiatan bantuan operasional terahadap LKMD/LPMK Manfaat Alokasi Dana Kelurahan bagi Kegiatan Peningkatan Pendidikan Manfaat Alokasi Dana Kelurahan bagi Kegiatan Peningkatan Kesehatan Manfaat Alokasi Dana Kelurahan bagi Pembangunan Infrastruktur Kelurahan dan Perekonomian Masyarakat Rekapitulasi Perbedaan Tanggapan antara Masyarakat Kelurahan dengan Pimpinan Kelurahan tentang Manfaat Alokasi Dana Kelurahan Rincian Pembiayaan Pengeluaran Kelurahan Paluh Kemiri Rincian Alokasi Dana Kelurahan Kabupaten Deli Serdang Tahun

14 4.15 Tanggapan Masyarakat terhadap Kondisi Kelurahan setelah adanya Alokasi Dana Kelurahan Tanggapan Masyarakat terhadap Kondisi Masyarakat di Kelurahan setelah adanya Alokasi Dana Kelurahan... 68

15 DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman 2.1 Kerangka Pemikiran Penelitian... 29

16 DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Halaman 1. Kuisioner Penelitian Perhitungan Chi-Square Bagi Bantuan Operasional LKMD/LPMK Perhitungan Chi-Square Bagi Peningkatan Pendidikan Perhitungan Chi-Square Bagi Peningkatan Kesehatan Perhitungan Chi-Square Bagi Pembangunan Infrastruktur Kelurahan dan Perekonomian Masyarakat Foto Penelitian... 82

INTERAKSI DESA KOTA TERHADAP TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KABUPATEN DELI SERDANG (STUDI KASUS DI DESA PERBATASAN) TESIS.

INTERAKSI DESA KOTA TERHADAP TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KABUPATEN DELI SERDANG (STUDI KASUS DI DESA PERBATASAN) TESIS. INTERAKSI DESA KOTA TERHADAP TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KABUPATEN DELI SERDANG (STUDI KASUS DI DESA PERBATASAN) TESIS Oleh FAHMI LANNIARI LUBIS 097003032/PWD S E K O L A H PA S C A S A R JA N
