GITA ALFIANI FATRIA /EP

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GITA ALFIANI FATRIA /EP"

Transkripsi

1 ANALISIS PENGARUH PEMBIAYAAN PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PEDESAAN TERHADAP PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KECAMATAN STABAT TESIS Oleh GITA ALFIANI FATRIA /EP S E K O L A H PA S C A S A R J A N A SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N 2010

2 ANALISIS PENGARUH PEMBIAYAAN PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PEDESAAN TERHADAP PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KECAMATAN STABAT TESIS Diajukan Sebagai Salah Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Sains dalam Program Studi Ekonomi Pembangunan pada Sekolah Pascasarjana Oleh GITA ALFIANI FATRIA /EP SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N 2010

3 Judul Tesis : ANALISIS PENGARUH PEMBIAYAAN PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PEDESAAN TERHADAP PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KECAMATAN STABAT Nama Mahasiswa : Gita Alfiani Fatria Nomor Pokok : Program Studi : Ekonomi Pembangunan Menyetujui Komisi Pembimbing: (Dr. Murni Daulay, M.Si) Ketua (Drs. Iskandar Syarief, M.A) Anggota Ketua Program Studi Direktur, (Dr. Murni Daulay, M.Si) (Prof. Dr. Ir. T. Chairun Nisa B., M.Sc) Tanggal lulus : 16 Juli 2010

4 Telah diuji pada Tanggal : 16 Juli 2010 PANITIA PENGUJI TESIS Ketua Anggota : Dr. Murni Daulay, M.Si : 1. Drs. Iskandar Syarief, M.A 2. Dr. Rahmanta, M.Si 3. Drs. Rujiman, M.A 4. Kasyful Mahali, SE. M.Si

5 PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa Tesis yang berjudul : ANALISIS PENGARUH PEMBIAYAAN PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PEDESAAN TERHADAP PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KECAMATAN STABAT Adalah benar hasil kerja saya sendiri dan belum dipublikasikan oleh siapapun sebelumnya. Sumber-sumber data dan informasi yang digunakan telah dinyatakan secara benar dan jelas. Medan, 3 September 2010 Gita Alfiani Fatria

6 ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pembiayaan infrastruktur, pembiayaan bantuan kredit (ekonomi bergulir), dan bantuan beasiswa pendidikan perorangan dari program nasional pemberdayaan masyarakat (PNPM) mandiri pedesaan terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat. Pada pembahasan pengaruh pembiayaan terhadap peningkatan kesejahteraan cara pengambilan sampel dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan metode sampel acak sederhana (simple random sampling) dengan jumlah sampel 100, sedangkan model analisis yang digunakan adalah binary response regression dengan logit model, dengan probabilitas masyarakat yang mendapatkan manfaat dengan adanya pembiayaan infrastruktur, pembiayaan ekonomi bergulir (bantuan kredit), dan bantuan beasiswa perorangan diberi nilai satu (1), jika tidak adanya manfaat diberi nilai nol (0). Pengujian dilakukan dengan tingkat keyakinan 95 %, dari pengujian ketiga variabel diperoleh hasil koefisien variabel bernilai positif dan signifikan. Maka hasil yang didapat adalah adanya peningkatan kesejahteraan dengan adanya pembiayaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) mandiri pedesaan di kecamatan Stabat. Kata kunci : Bantuan Infrastruktur, Bantuan Kredit (Ekonomi Bergulir), Bantuan Beasiswa Pendidikan Perorangan, dan Kesejahteraan Masyarakat.

7 ABSTRACT This study aims to analyze the effect of infrastructure financing, financing loans (economy rolling), and individual scholarship from the national community empowerment program (PNPM) for enchancing the welfare of rural independent society. In discussing the effect of financing to increase the welfare way of sampling in this research is by using simple random sampling method with a total sample of 100, while the analytical model used is a binary response with a logit regression model, with the probability of benefiting society with financing of infrastructure, economy revolving financing (loans), and individual scholarship aid given a value of one (1), otherwise the benefit is zero rated (0). Tests carried out with 95% confidence level, from the third test result variable coefficients are positive and significant. So the result obtained is an increase in welfare with the financing of the National Program for Community Empowerment (PNPM) Stabat independent rural districts. Keywords : Infrastructure Aid, Assistance Credit (Revolving Economic), Individual Education Scholarship Assistance, and Social Welfare.

8 KATA PENGANTAR Segala Puji dan Ucapan Syukur Kehadirat Allah SWT atas segala Rahmat dan KaruniaNya kepada penulis dalam meyelesaikan tesis yang berjudul Analisis Pengaruh Pembiayaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Di Kecamatan Stabat sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Sains pada Program Studi Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana. Penulis menyadari dalam penulisan tesis ini masih terdapat kekurangankekurangan karena keterbatasan pengetahuan, pengalaman, segi penulisan, tata bahasa dan bentuk ilmiahnya. Oleh karena itu, penulis mengharapkan adanya sumbangan saran dan kritik yang membangun dari pembaca guna penyempurnaan penulisan tesis ini. Penulis berharap semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi pembaca sekalian. Selama mengerjakan tesis ini, penulis banyak mendapat bantuan dari berbagai pihak berupa bimbingan, saran, pemikiran, semangat dan doa. Atas segala bantuan dari pihak-pihak yang telah membantu proses penyelesaian tesis ini, dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terimakasih kepada: 1. Bapak Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, M.Sc (CTM), Sp.A(K) selaku Rektor. 2. Ibu Prof. Dr. Ir. T. Chairun Nisa, B. MSc selaku Direktur Sekolah Pascasarjana, Bapak Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang, MSIE selaku Wakil Direktur I Sekolah Pascasarjana, dan Bapak Dr. Pandapotan Nasution, MS selaku Wakil Direktur II Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara. 3. Ibu Dr. Murni Daulay, MSi selaku pembimbing I dan Bapak Drs. Iskandar Syarief, MA selaku pembimbing II yang telah banyak memberikan pengarahan dan bimbingan kepada penulis dalam menyelesaikan tesis ini.

9 4. Seluruh Dosen pada Program Studi Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana yang telah mendidik dan membimbing penulis selama perkuliahan. 5. Bapak Camat, Lurah, Kepala Desa, dan masyarakat di Kecamatan Stabat yang telah membantu memberikan data dan informasi yang penulis butuhkan dalam penyusunan tesis ini. 6. Kedua Orang tua penulis yang sangat penulis sayangi dan banggakan ayahanda H.Muhammad Nur, Ssos dan Ibunda Hj.Deslidel, Sst,dan seluruh keluarga besar penulis yang senantiasa memberikan dukungan, motivasi, dana, terlebih doa yang tulus untuk penulis. Terimakasih untuk segala hal yang dilakukan untuk penulis. Akhirnya penulis mengucapkan terimakasih yang tak terhingga kepada semua pihak, semoga segala bantuan dan segala dukungan yang telah diberikan, mendapatkan Rahmat dari Allah SWT. Medan, Juli 2010 Gita Alfiani Fatria

10 RIWAYAT HIDUP Nama : Gita Alfiani Fatria Tempat dan Tanggal Lahir : Pekanbaru / 29 Agustus 1986 Jenis Kelamin : Perempuan Agama : Islam Nama Orang Tua Ayah : H. Muhammad Nur S.Sos Ibu : Hj. Deslidel S.St Alamat Rumah : Jl. Sembilang No.1, Pekanbaru Pendidikan 1. Tahun : SDN 029 Tanjung Pinang 2. Tahun : SLTP N 13 Pekanbaru 3. Tahun : SMU N 8 Pekanbaru 4. Tahun : Universitas Riau 6. Tahun : Program Studi Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana USU-Medan.

11 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii RIWAYAT HIDUP... v DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR LAMPIRAN... x BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian BAB II TINJAUAN PUSTAKA Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Pembiayaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Pembiayaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Bagi Usaha Mikro Dan Kecil Sasaran Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Konsep Partisipasi Masyarakat Studi Empiris Penelitian terdahulu Kerangka Berpikir Hipotesis

12 BAB III METODE PENELITIAN Ruang Lingkup Penelitian Lokasi Penelitian Jenis dan Sumber Data Populasi dan Sampel Metode Analisis Data Definisi Operasional Uji Kesesuaian (Test Goodness of Fit) BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Kabupaten Langkat Kondisi Wilayah Kecamatan Stabat Program Nasional Pemberdayaan Mandiri Pedesaan di Kecamatan Stabat Karakteristik Masyarakat Di Kecamatan Stabat Pengujian Empiris dan Hipotesis BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA

13 DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 3.1. Data Masyarakat penerima PNPM di Kecamatan Stabat Tahun Data Penduduk Kecamatan Stabat Tahun Tingkat Umur Masyarakat Yang Memperoleh Pembiayaan Dari Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Tingkat Pendidikan Masyarakat Yang Memperoleh Pembiayaan Dari Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Realisasi Pembiayaan PNPM Mandiri di Kecamatan Stabat Jenis Program Yang Dikelola Masyarakat Dependent Variable Frequencies Binary Estimation Method Logit... 95

14 DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman 1.1 Alur Tahapan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Pedesaan Mekanisme Penyaluran Dana Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri (PNPM) Mandiri Pedesaan Kerangka Berpikir Analisis Pengaruh Pembiayaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Di Kecamatan Stabat... 32

15 DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Halaman 1. Kuesioner Data Lapangan Hasil Uji Logit Regresi 108

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN KELUARGA MISKIN DI KOTA MEDAN TESIS. Oleh FAUZIAH AMINI /EP

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN KELUARGA MISKIN DI KOTA MEDAN TESIS. Oleh FAUZIAH AMINI /EP ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN KELUARGA MISKIN DI KOTA MEDAN TESIS Oleh FAUZIAH AMINI 087018023/EP S E K O L A H PA S C A S A R J A N A SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
