PERBEDAAN LONELINESS INDIVIDU YANG MELAJANG DITINJAU DARI LOCUS OF CONTROL. Oleh: Astry Evana Putri Yuni Haloho

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERBEDAAN LONELINESS INDIVIDU YANG MELAJANG DITINJAU DARI LOCUS OF CONTROL. Oleh: Astry Evana Putri Yuni Haloho"

Transkripsi

1 PERBEDAAN LONELINESS INDIVIDU YANG MELAJANG DITINJAU DARI LOCUS OF CONTROL SKRIPSI Guna Memenuhi Persyaratan Ujian Sarjana Psikologi Oleh: Astry Evana Putri Yuni Haloho ( ) PROGRAM STUDI PSIKOLOGI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN NOVEMBER, 2007

2 KATA PENGANTAR Puji dan Syukur peneliti ucapkan kepada Allah Tritunggal yang dengan senantiasa menganugerahkan kesehatan dan terus memelihara peneliti sehingga peneliti merasa yakin bahwa tidak ada pekerjaan yang sia-sia untuk setiap kerja keras yang dilakukan demi menyelesaikan penelitian skripsi ini. Terima kasih ya Bapa atas kasih dan anugerah-mu yang telah Engkau berikan bagiku. Penelitian ini berjudul Perbedaan Loneliness Pada Individu yang Melajang ditinjau dari locus of control yang disusun sebagai skripsi psikologi klinis. Selama menyusun skripsi ini, peneliti banyak mendapat dukungan, bantuan, bimbingan, serta saran dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini saya ingin mengucapkan terima kasih yang setulus-tulusnya kepada: 1. Dekan Fakultas Kedokteran, Bapak Prof. Dr. Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD (K.GEH). 2. Ketua Program Studi Psikologi, Bapak dr. Chairul Yoel, Sp.A(K). 3. Ibu Arliza J. Lubis, M.Si, selaku dosen pembimbing skripsi yang telah banyak memberikan bimbingan, masukan, arahan, serta selalu meluangkan waktunya untuk membantu saya selama menyelesaikan skripsi ini. Terima kasih ya bu buat ilmu-ilmu barunya, mungkin kalau tidak ada ibu pengetahuan tersebut tidak akan saya cari dan saya dapatkan, dan juga dorongan yang terus ibu berikan untuk lebih memacu semangat saya dalam menyelesaikan skripsi ini. Sekali lagi makasih banyak ya bu. 4. Bapak Ferry Novliadi, M.Si, selaku dosen pembimbing akademik. Terima kasih atas dukungan dan bimbingannya saat menyusun KRS. i

3 5. Ibu Josetta M.R.T., M.Si dan Ibu Rodiatul H.S., M.Si sebagai dosen penguji seminar saya. Terima kasih buat saran dan masukan yang ibu berikan bagi kelanjutan skripsi saya. 6. Ibu Hasnida M.Si dan Ibu Lili Garliah M.Si atas kesediaan waktunya untuk meluangkan waktu menjadi dosen penguji bagi sidang skripsi saya. 7. Segenap dosen dan pegawai di lingkungan Program Studi Psikologi USU yang telah banyak membantu kelancaran penyelesaian skripsi ini. 8. Bapak dan mamaku tersayang (R.Haloho dan H.Girsang), terimakasih yang tak terhingga buat kalian, tak ada kata yang cukup untukku mengukir ataupun menggambarkan rasa terima kasihku buat bapak dan mama. Terima kasih buat doa, dukungan, semangat, dan motivasi yang telah bapak dan mama berikan buatku. Aku tahu bagaimana perjuangan bapak dan mama hingga membuat kami seluruh anakmu seperti sekarang ini, doakan kami selalu agar kami dapat menjadi orang yang berguna dan dapat membanggakan bapak dan mama. 9. Keluarga yang sangat kukasihi, adik-adikku yang tersayang. Buat Wawan dan Anna, makasih ya dek buat doa-doa dan dukungan kalian, walaupun kita jauh bukan berarti itu menjadi penghalang buat kita untuk tetap saling mengingatkan satu sama lain. Buat adikku Annie (my lovely sister), yang selalu ada dan terus bersamaku. Kalau dipikir, kita selalu berdua, selalu bersama-sama dan kita selalu tinggal berdua dalam satu kamar, sehingga kau cukup mengenal bagaimana sifatku. Terima kasih ya buat segala pengertian yang sudah kau berikan atas kecerewetan dan keegoisanku, buat dorongandorongannya, doa, kerajinanmu dalam membantuku, pokoknya buat ii

4 segalanya. Aku bangga denganmu dan teruslah berusaha buat skripsimu, jangan takut untuk mencoba karena kita nantinya tidak tahu akan apakah kita akan berhasil atau tidak bila kita tidak mau berusaha. Kita sama-sama berdoa buat itu, semangat ya ni! 10. Teman-teman di kos Pak Batu, Kak Minar makasih ya kak buat tumpangan nonton televisinya, kalau nggak ada kakak, kos terasa kosong habisnya nggak ada hiburan. Buat Tante Elvi, makasih ya tan buat dukungannya, cerewetannya, nasi gorengnya, kalau nanti nikah jangan lupa ngundang aku ya. Buat Sastra dan Nila, makasih buat dukungan dan doa kalian juga, dorongan kalian berarti buatku. Buat adik-adikku Eme, Ana, Melati, dan Herna, makasih ya dek buat dukungannya juga cerita-ceritanya. Dengan adanya kalian, kos terasa lebih ramai dan hidup, semangat ya buat kuliahnya! 11. Teman kosku yang lama, Sandy, Leli, Dian, Kak Nita, Kak Rini (alias si Rini) makasih ya buat dukungan dan kebersamaan kita selama ini. Jangan lupakan aku kalau kalian sudah sukses. 12. Sahabat-sahabatku, Sari, Rosa, dan Ami. Terima kasih ya buat persahabatan kita yang sudah hampir 10 tahun, kebersamaan kita selama ini membuatku lebih mengerti arti sebuah persahabatan. Makasih buat conference callnya, enak juga ya ngomong berempat itu, walaupun bicaranya jadi ribut dan ngawur. Makasih buat dukungan, perhatian, dan doa kalian, maaf kalau aku agak telat nyusul kalian. Thanks for everytime that we share togother, seperti pepatah berkata seorang sahabat adalah orang yang membantu engkau saat engkau lupa untuk mengepakkan sayapmu dan aku bersyukur karena iii

5 menemukan hal tersebut didalam persahabatan kita. You all my true friend and hope it will be forever. 13. KK Elisyeva (Kak Juni, Yanti, Tina, dan Nova), makasih ya buat sharing kita selama ini, perhatian, dukungan, dan doa kalian. Terima kasih buat pertumbuhan rohani yang selama ini boleh kurasakan bersama kalian. Kalian adalah penghibur bagi jiwaku, bersama kalian aku bisa berbagi keluh kesah dan kebahagiaan. 14. Teman-teman terdekatku di kampus, Sondang, Wina, Erna, Corry, Fitri, Mei, dan Yanti. Terimakasih buat pertemanan kita selama ini di Psikologi, ceritacerita kita, acara jalan-jalannya membuatku lebih mengenal karakter satu dengan yang lain. Biarlah pertemanan kita tidak berhenti sampai disaat kita sudah menjadi alumni, tetapi pertemanan kita boleh tetap berlanjut selamanya walau nantinya kita akan terpisah jauh. Tetap saling berhubungan ya teman. 15. Teman seperjuanganku di Klinis Sondang, Yanti, Jayanti, Devi, tetap semangat ya ngerjain skripsinya. Buat Vivi, thanks buat waktu berbaginya dan selamat atas wisudanya ya, jangan lupa dengan janjimu hehehe. Buat nanda, makasih buat dukunganmu selama ini. 16. Teman-teman angkatan 2003, yang selama ini telah sama-sama berjuang, naomi, tari, risma, yang senantiasa menyemangatiku. Teman-teman lainnya yang tidak dapat kusebutkan satu persatu, terimakasih buat dukungan kalian kepadaku. iv

6 17. Kak Ade Psycholib, terimakasih ya kak buat kesabaranya dalam melayani diperpustakaan. Kak Ari dan Kak Devi yang telah membantu dalam pengurusan sidang, makasih ya kak. 18. Semua pihak yang telah membantu tapi tidak dapat disebutkan satu persatu. Akhir kata peneliti menyadari bahwa penelitian skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Segala kritik dan saran akan menjadi bahan masukan yang berartui bagi peneliti. Semoga penulisan penelitian ini pada akhirnya akan memberikan manfaat bagi semua pihak. Medan, Juni 2007 Astry Evana Putri Yuni Haloho v

7 DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... ii DAFTAR TABEL... x DAFTAR DIAGRAM... xii BAB I PENDAHULUAN... 1 I.A. Latar Belakang Masalah... 1 I.B. Tujuan Penelitian... 7 I.C. Manfaat Penelitian... 8 I.D. Sistematika Penulisan... 9 BAB II LANDASAN TEORI II.A. Loneliness pada Individu yang Melajang II.A.1. Pengertian Loneliness II.A.2. Tipe-tipe Loneliness II.A.3. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Loneliness II.A.4. Perasaan Loneliness II.A.5. Penyebab Loneliness pada Individu yang Melajang II.B. Locus of Control II.B.1. Pengertian Locus of Control II.B.2. Jenis Locus of Control II.B.3. Aspek-Aspek Locus of Control vi

8 II.C. Dinamika Loneliness pada Individu yang Melajang ditinjau dari Locus of Control II.D. Hipotesis Penelitian BAB III METODE PENELITIAN III.A. Identifikasi Variabel Penelitian III.B. Definisi Operasional Variabel III.B.1. Loneliness III.B.2. Locus of Control III.C. Subjek Penelitian dan Teknik Pengambilan Sampling III.C.1. Karakteristik Subjek Penelitian III.C.2. Teknik Pengambilan Sampel III.D. Metode Pengumpulan Data III.D.1. Skala Loneliness III.D.2. Skala Locus of Control III.E. Validitas dan Reliabilitas Alat Ukur III.E.1. Validitas Alat Ukur III.E.2. Reliabilitas Alat Ukur III.E.3. Hasil Uji Coba Alat Ukur III.E.3.a. Hasil Uji Coba Skala Loneliness III.E.3.b. Hasil Uji Coba Skala Locus of Control III.F. Prosedur Pelaksanaan Penelitian III.F.1. Persiapan Penelitian III.F.2. Pelaksanaan Penelitian vii

9 III.F.3. Pengolahan Hasil Penelitian III.G. Metode Analisis Data BAB IV ANALISA DAN INTERPRETASI DATA IV.A. Gambaran Subjek Penelitian IV.A.1. Pengelompokan Subjek Berdasarkan Locus of Control IV.A.2. Gambaran Subjek Penelitian Berdasarkan Usia IV.A.3. Gambaran Subjek Penelitian Berdasarkan Jenis Kelamin. 62 IV.A.4. Gambaran Subjek Penelitian Berdasarkan Tingkat Pendidikan IV.A.5. Gambaran Subjek Penelitian Berdasarkan Status Pekerjaan IV.A.6. Gambaran Subjek Penelitian Berdasarkan Tingkat Pendidikan IV.B. Hasil Penelitian Utama IV.B.1. Hasil Uji Asumsi Penelitian IV.B.1.a. Uji Normalitas IV.B.1.b. Uji Homogenitas IV.B.2. Uji Hipotesa IV.C. Analisa Tambahan IV.C.1. Gambaran Mean Hipotetik dan Mean Empirik Loneliness 69 IV.C.2. Pengkategorisasian Subjek Penelitian Berdasarkan Loneliness IV.D. Hasil Tambahan Penelitian viii

10 IV.D.1. Gambaran Aspek-aspek Loneliness Berdasarkan Locus of Control IV.D.2. Gambaran Aspek-aspek Locus of Control Berdasarkan Loneliness IV.D.3. Gambaran Loneliness berdasarkan Usia IV.D.4. Gambaran Loneliness berdasarkan Jenis Kelamin IV.D.5. Gambaran Loneliness berdasarkan Tingkat Pendidikan IV.D.6. Gambaran Loneliness berdasarkan Status Pekerjaan IV.D.7. Gambaran Loneliness berdasarkan Tingkat Pendapatan BAB V KESIMPULAN, DISKUSI, DAN SARAN V.A. Kesimpulan V.B. Diskusi V.C. Saran DAFTAR PUSTAKA ix

11 DAFTAR TABEL Tabel 1 Pengkategorisasian Loneliness Tabel 2 Blue Print Skala Loneliness Sebelum Uji Coba Tabel 3 Blue Print Skala Locus of Control Sebelum Uji Coba Tabel 4 Hasil Uji Coba dan Distribusi Aitem Pada Skala Loneliness Tabel 5 Hasil Uji coba dan Distribusi Aitem Pada Skala Locus of Control Tabel 6 Gambaran Skor Locus of Control Tabel 7 Pengkategorisasian Locus of Control Tabel 8 Pengelompokan Subjek Penelitian Berdasarkan Locus of Control Tabel 9 Penyebaran Subjek Berdasarkan Usia Tabel 10 Penyebaran Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 11 Penyebaran Subjek Berdasarkan Tingkat Pendidikan Tabel 12 Penyebaran Subjek Berdasarkan Status Pekerjaan Tabel 13 Penyebaran Subjek Berdasarkan Tingkat Pendapatan Tabel 14 Hasil Uji Normalitas dengan One Sample Kolmogorof-Smirnov Test Tabel 15 Hasil Uji Homogenitas Pada Variabel Loneliness Tabel 16 Analisa t-test Loneliness Ditinjau dari Locus of Control Tabel 17 Deskripsi Skor Loneliness Berdasarkan Locus of Control Tabel 18 Perbandingan Mean Empirik dan Mean Hipotetik Pada Variabel Loneliness Tabel 19 Kategorisasi Loneliness Berdasarkan Skor Tabel 20 Kategorisasi Subjek Penelitian Berdasarkan Skor Loneliness Tabel 21 Gambaran Aspek-aspek Loneliness Berdasarkan Locus of Control x

12 Tabel 22 Gambaran Aspek-aspek Locus of Control Berdasarkan Loneliness Tabel 23 Hasil Perhitungan Anova Loneliness Berdasarkan Usia Tabel 24 Gambaran Skor Loneliness Berdasarkan Usia Tabel 25 Hasil Perhitungan t-test Loneliness Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 26 Gambaran Skor Loneliness Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 27 Hasil Perhitungan Anova Loneliness Berdasarkan Tingkat Pendidikan 75 Tabel 28 Gambaran Skor Loneliness Berdasarkan Tingkat Pendidikan Tabel 29 Hasil Perhitungann t-test Loneliness Berdasarkan Status Pekerjaan Tabel 30 Gambaran Skor Loneliness Berdasarkan Status Pekerjaan Tabel 31 Hasil Perhitungan Anova Loneliness Berdasarkan Tingkat Pendapatan 77 Tabel 32 Gambaran Skor Loneliness Berdasarkan Tingkat Pendapatan xi

13 DAFTAR DIAGRAM Diagram 1 Penyebaran Subjek Berdasarkan Usia Diagram 2 Penyebaran Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin Diagram 3 Penyebaran Subjek Berdasarkan Tingkat Pendidikan Diagram 4 Penyebaran Subjek Berdasarkan Status Pekerjaan Diagram 5 Penyebaran Subjek Berdasarkan tingkat Pendapatan Diagram 6 Penyebaran Subjek Berdasarkan Skor Loneliness xii

HUBUNGAN ANTARA PENGUNGKAPAN DIRI TERHADAP PASANGAN DENGAN KESEPIAN PADA INDIVIDU YANG MENIKAH SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA PENGUNGKAPAN DIRI TERHADAP PASANGAN DENGAN KESEPIAN PADA INDIVIDU YANG MENIKAH SKRIPSI HUBUNGAN ANTARA PENGUNGKAPAN DIRI TERHADAP PASANGAN DENGAN KESEPIAN PADA INDIVIDU YANG MENIKAH SKRIPSI Guna Memenuhi Persyaratan Ujian Sarjana Psikologi Oleh: Sondang R. P. Hutajulu 031301007 FAKULTAS
