PENDEKATAN NEAR MINIMAKS SEBAGAI PENDEKATAN FUNGSI. Lilik Prasetiyo Pratama

dokumen-dokumen yang mirip
PERBANDINGAN METODE RUNGE-KUTTA ORDE EMPAT DAN METODE ADAMS-BASHFORTH ORDE EMPAT DALAM PENYELESAIAN MASALAH NILAI AWAL ORDE SATU

MODIFIKASI APROKSIMASI TAYLOR DAN PENERAPANNYA

INTERPOLASI CHEBYSHEV MAKALAH. Disusun untuk memenuhi tugas Mata Kuliah Metode Numerik yang dibimbing oleh. Dr. Trisilowati, S.Si., M.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

METODE PSEUDOSPEKTRAL CHEBYSHEV PADA APROKSIMASI TURUNAN FUNGSI

INTEGRASI NUMERIK DENGAN METODE KUADRATUR GAUSS-LEGENDRE MENGGUNAKAN PENDEKATAN INTERPOLASI HERMITE DAN POLINOMIAL LEGENDRE

Fungsi F disebut anti turunan (integral tak tentu) dari fungsi f pada himpunan D jika. F (x) = f(x) dx dan f (x) dinamakan integran.

MODIFIKASI METODE CAUCHY DENGAN ORDE KONVERGENSI EMPAT. Masnida Esra Elisabet ABSTRACT

MATEMATIKA TEKNIK II BILANGAN KOMPLEKS

PENENTUAN FAKTOR KUADRAT DENGAN METODE BAIRSTOW

MODIFIKASI FAMILI METODE ITERASI MULTI-POINT UNTUK MENYELESAIKAN PERSAMAAN NONLINEAR. Yolla Sarwenda 1, Zulkarnain 2 ABSTRACT

PAM 252 Metode Numerik Bab 4 Pencocokan Kurva

Bab 16. LIMIT dan TURUNAN. Motivasi. Limit Fungsi. Fungsi Turunan. Matematika SMK, Bab 16: Limit dan Turunan 1/35

METODE ITERASI BARU BERTIPE SECANT DENGAN KEKONVERGENAN SUPER-LINEAR. Rino Martino 1 ABSTRACT

SEBUAH VARIASI BARU METODE NEWTON BERDASARKAN TRAPESIUM KOMPOSIT ABSTRACT

FUNGSI DAN GRAFIK FUNGSI

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Riau Kampus Binawidya Pekanbaru (28293), Indonesia.

PEMILIHAN KOEFISIEN TERBAIK KUADRATUR KUADRAT TERKECIL DUA TITIK DAN TIGA TITIK. Nurul Ain Farhana 1, Imran M. 2 ABSTRACT

untuk i = 0, 1, 2,..., n

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Riau Kampus Binawidya Pekanbaru (28293), Indonesia.

III. FUNGSI POLINOMIAL

11. FUNGSI MONOTON (DAN FUNGSI KONVEKS)

2.1 Soal Matematika Dasar UM UGM c. 1 d d. 3a + b. e. 3a + b. e. b + a b a

Pengantar Metode Numerik

TERAPAN TURUNAN. Bogor, Departemen Matematika FMIPA IPB. (Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus I Bogor, / 61

SEMINAR NASIONAL BASIC SCIENCE II

METODE GENERALISASI SIMPSON-NEWTON UNTUK MENYELESAIKAN PERSAMAAN NONLINEAR DENGAN KONVERGENSI KUBIK. Resdianti Marny 1 ABSTRACT

Teknik Pengintegralan

Kurikulum 2013 Antiremed Kelas 11 Matematika

METODE ITERASI BARU BEBAS DERIVATIF UNTUK MENEMUKAN SOLUSI PERSAMAAN NONLINEAR ABSTRACT

TUGAS MANDIRI KULIAH PERSAMAAN DIFERENSIAL BIASA Tahun Ajaran 2016/2017

LIMIT DAN KEKONTINUAN

PENURUNAN METODE NICKALLS DAN PENERAPANNYA PADA PENYELESAIAN PERSAMAAN KUBIK

METODE ITERASI BEBAS TURUNAN BERDASARKAN KOMBINASI KOEFISIEN TAK TENTU DAN FORWARD DIFFERENCE UNTUK MENYELESAIKAN PERSAMAAN NONLINEAR ABSTRACT

MODIFIKASI METODE NEWTON DENGAN KEKONVERGENAN ORDE EMPAT. Yenni May Sovia 1, Agusni 2 ABSTRACT

METODE NEWTON-COTES TERBUKA BERDASARKAN TURUNAN ABSTRACT

LIMIT FUNGSI. A. Menentukan Limit Fungsi Aljabar A.1. Limit x a Contoh A.1: Contoh A.2 : 2 4)

METODE CHEBYSHEV-HALLEY DENGAN KEKONVERGENAN ORDE DELAPAN UNTUK MENYELESAIKAN PERSAMAAN NONLINEAR. Anisa Rizky Apriliana 1 ABSTRACT ABSTRAK

Analisis Riil II: Diferensiasi

MAKALAH MATEMATIKA DASAR TURUNAN (DIFERENSIAL)

METODE ITERASI DUA LANGKAH BEBAS TURUNAN BERDASARKAN INTERPOLASI POLINOMIAL ABSTRACT

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER(RPS) PROGRAM STUDI STATISTIKA

METODE ITERASI OPTIMAL TANPA TURUNAN BERDASARKAN BEDA TERBAGI ABSTRACT

FAMILI METODE ITERASI BEBAS TURUNAN DENGAN ORDE KONVERGENSI ENAM. Oktario Anjar Pratama ABSTRACT

Definisi 4.1 Fungsi f dikatakan kontinu di titik a (continuous at a) jika dan hanya jika ketiga syarat berikut dipenuhi: (1) f(a) ada,

Menurut jenisnya, fungsi dapat dibedakan menjadi (1) Fungsi aljabar (2) Fungsi transenden

FUNGSI DAN MODEL. Bogor, Departemen Matematika FMIPA IPB. (Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus I Bogor, / 63

K13 Revisi Antiremed Kelas 11 Matematika

4. Deret Fourier pada Interval Sebarang dan Aplikasi

1. Jika f ( x ) = sin² ( 2x + ), maka nilai f ( 0 ) =. a. 2 b. 2 c. 2. Diketahui f(x) = sin³ (3 2x). Turunan pertama fungsi f adalah f (x) =.

Materi UTS. Kalkulus 1. Semester Gasal Pengajar: Hazrul Iswadi

MODIFIKASI METODE NEWTON-RAPHSON UNTUK MENCARI SOLUSI PERSAMAAN LINEAR DAN NONLINEAR

KONSTRUKSI PERSAMAAN GARIS LURUS MELALUI ANALISIS VEKTORIS DALAM RUANG BERDIMENSI DUA

METODE BERTIPE NEWTON UNTUK AKAR GANDA DENGAN KONVERGENSI KUBIK ABSTRACT

Matematika SMA/MA IPA. : Ximple Education. No. Peserta : Nilai dari. A. x 4 B. x 3 C. 3 4 D. 3 3 E Bentuk sederhana 5 2 3

KONVOLUSI DISTRIBUSI EKSPONENSIAL DENGAN PARAMETER BERBEDA

Interpolasi Polinom dan Applikasi pada Model Autoregresif

G. Minimum Lokal dan Global Berikut diberikan definisi minimum local (relatif) dan minimum global (mutlak) dari fungsi dua variabel.

Bab II LANDASAN TEORI

MA3231 Analisis Real

BAB IV DERET FOURIER

BAB 3. LIMIT DAN KEKONTINUAN FUNGSI

UN SMA IPA 2008 Matematika

FUNGSI. Berdasarkan hubungan antara variabel bebas dan terikat, fungsi dibedakan dua: fungsi eksplisit dan fungsi implisit.

BILANGAN KOMPLEKS. Muhammad Hajarul Aswad Pendidikan Matematika Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palopo. Aswad

METODE BENTUK NORMAL PADA PENYELESAIAN PERSAMAAN DUFFING

(A) 3 (B) 5 (B) 1 (C) 8

TEKNIK ITERASI VARIASIONAL DAN BERBAGAI METODE UNTUK PENDEKATAN SOLUSI PERSAMAAN NONLINEAR. Yeni Cahyati 1, Agusni 2 ABSTRACT

Fungsi F disebut anti turunan (integral tak tentu) dari fungsi f pada himpunan D jika. F (x) = f(x) dx dan f (x) dinamakan integran.

LOMBA MATEMATIKA NASIONAL KE-26

Deret Fourier. (Pertemuan XI) Dr. AZ Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Brawijaya. Fungsi Genap dan Fungsi Ganjil

PENGARUH PERUBAHAN NILAI PARAMETER TERHADAP NILAI ERROR PADA METODE RUNGE-KUTTA ORDE 3

FUNGSI RASIONAL CHEBYSHEV DAN APLIKASINYA PADA APROKSIMASI FUNGSI

METODE ITERASI ORDE EMPAT DAN ORDE LIMA UNTUK MENYELESAIKAN PERSAMAAN NONLINEAR. Imaddudin ABSTRACT

BAB 2. FUNGSI & GRAFIKNYA

METODE ORDE-TINGGI UNTUK MENENTUKAN AKAR DARI PERSAMAAN NONLINEAR ABSTRACT

Course Note Numerical Method : Interpolation

FORMULA PENGGANTI METODE KOEFISIEN TAK TENTU ABSTRACT

PEMBENTUKAN POLINOMIAL ORTOGONAL MENGGUNAKAN PERSAMAAN INTEGRAL NONLINEAR. Susilawati 1 ABSTRACT

ISBN: Cetakan Pertama, tahun Semua informasi tentang buku ini, silahkan scan QR Code di cover belakang buku ini

Daimah 1. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Riau Kampus Binawidya Pekanbaru (28293), Indonesia.

Perbandingan Skema Numerik Metode Finite Difference dan Spectral

digunakan untuk menyelesaikan integral seperti 3

SOLUSI NUMERIK PERSAMAAN INTEGRAL VOLTERRA-FREDHOLM NONLINEAR MENGGUNAKAN FUNGSI BASIS BARU ABSTRACT

3 LIMIT DAN KEKONTINUAN

SOAL-SOAL dan PEMBAHASAN UN MATEMATIKA SMA/MA IPA TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Prestasi itu diraih bukan didapat!!! SOLUSI SOAL

Bab 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Pengantar Proses Stokastik

BAB II AKAR-AKAR PERSAMAAN

Matematika SMA (Program Studi IPA)

TERAPAN INTEGRAL. Bogor, Departemen Matematika FMIPA IPB. (Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus I Bogor, / 22

V. FUNGSI TRIGONOMETRI DAN FUNGSI INVERS TRIGONOMETRI

Muhafzan TURUNAN. Muhafzan, Ph.D

TEKNIK ITERASI VARIASIONAL UNTUK MENYELESAIKAN PERSAMAAN NONLINEAR ABSTRACT

BAB III PEMBAHASAN. Bab III terbagi menjadi tiga sub-bab, yaitu sub-bab A, sub-bab B, dan subbab

Materi W8e TRIGONOMETRI 1. Kelas X, Semester 2. E. Grafik Fungsi Trigonometri.

PERHITUNGAN NILAI PENDEKATAN TRIGONOMETRI DAN TRIGONOMETRI INVERS SECARA MANUAL

KELUARGA BARU METODE ITERASI BERORDE LIMA UNTUK MENENTUKAN AKAR SEDERHANA PERSAMAAN NONLINEAR. Rio Kurniawan ABSTRACT

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Matematika Ebtanas IPS Tahun 1997

Transkripsi:

PENDEKATAN NEAR MINIMAKS SEBAGAI PENDEKATAN FUNGSI Lilik Prasetiyo Pratama Jurusan Matematika, FMIPA UNS. LATAR BELAKANG Tidak semua fungsi mudah dievaluasi, terlebih fungsi yang rumit. Pendekatan dengan polinomial merupakan pendekatan sederhana fungsi. Pendekatan minimaks adalah pendekatan polinomial terbaik sebab pendekatan tersebut dapat meminimumkan eror maksimum polinomial pendekatan fungsi pada seluruh interval dan eror pendekatan bersifat equal ripple. Namun, pendekatan minimaks sulit dikonstruksi sehingga perlu pendekatan lain dengan eror yang bersifat near equal ripple. Pendekatan yang mendekati pendekatan minimaks tersebut dikenal sebagai pendekatan near minimaks. 2. PERUMUSAN MASALAH Dari latar belakang dapat dirumuskan tiga masalah, yaitu () bagaimana menurunkan ulang algoritma near minimaks, (2) bagaimana menerapkan algoritma pendekatan near minimaks pada suatu kasus, dan (3) bagaimana menganalisis eror hasil penerapan kasus tersebut. 3. TUJUAN Tujuan penulisan artikel ini adalah () dapat menurunkan ulang algoritma near minimaks, (2) dapat menerapkan algoritma pendekatan near minimaks pada suatu kasus, dan (3) dapat menganalisis eror hasil penerapan kasus.

4. PEMBAHASAN 4.. Pendekatan Minimaks. Menurut May [3], jika φ(x; a 0, a,..., a n ) pendekatan f(x) pada interval [a, b], maka maksimum eror pendekatan sebesar E = maks a x b f(x) φ(x; a 0, a,..., a n ). Pendekatan minimaks (pendekatan terbaik) f(x) dihasilkan dari pemilihan parameter a 0, a,..., a n sedemikian sehingga nilai E yang dihasilkan minimum. Jika maks f(x) a x b p n(x) maks f(x) p n(x) a x b untuk semua polinomial p n (x) berderajat n, maka polinomial p n(x) merupakan pendekatan minimaks dari f(x). Eror pendekatan minimaks memiliki sifat equal ripple yaitu f(x) p n(x) memiliki n + 2 nilai ekstrim dengan tanda yang saling berganti dan n + akar (May [3]). 4.2. Polinomial Chebyshev. Akan ditunjukkan polinomial Chebyshev memiliki sifat equal ripple pada interval [-,]. Untuk x [, ], polinomial Chebyshev didefinisikan dengan sehingga T n (x) = cos(n arccos x), untuk setiap n 0, (4.) T 0 (x) = dan T (x) = x. Untuk n >, jika diambil subsitusi θ = arccos x, persamaan (4.) menjadi Dengan hubungan rekursi diperoleh T n (θ(x)) T n (θ) = cos(nθ), dengan θ [0, π]. 2xT n (x) T n (x) = cos nθ cos θ sin nθ sin θ = cos(n + )θ = T n+ (x). Karena T n (x) = cos nθ, maka polinomial Chebyshev memiliki sifat equal ripple pada interval [-,]. Dengan demikian, dikonstruksi pendekatan dengan eror yang bersifat equal ripple dari polinomial Chebyshev. 4.3. Konstruksi Pendekatan Near Minimaks. Polinomial Chebyshev T n (x) berderajat n memiliki n akar sederhana pada ( ) 2k + x k = cos π, k =, 2,..., n. 2n Lebih lanjut, T n (x) memiliki nilai ekstrim, x, pada ( ) kπ x k = cos, dengan T n ( x n k) = ( ) k, k = 0,, 2,..., n.

Polinomial monik (polinomial dengan koefisien pangkat tertinggi sama dengan satu) Chebyshev T n (x) diturunkan dari polinomial Chebyshev T n (x) dengan dikalikan 2 n dan diperoleh T 0 (x) = dan T n (x) = 2 n T n(x), n 2. Karena T n (x) merupakan kelipatan T n (x), akar-akar T n (x) juga terletak pada ( ) 2k + x k = cos π, k =, 2,..., n 2n dan nilai ekstrim T n (x), untuk n, terletak pada ( ) kπ x k = cos, dengan T n ( x n k) = ( )k, k = 0,, 2,..., n. 2n Misal n menotasikan himpunan semua polinomial monik berderajat n. Burden dan Faires [2] menyatakan bahwa polinomial T n (x) memiliki sifat = maks 2n x [,] T n (x) maks P n(x), untuk semua P n (x) n. (4.2) x [,] Jika x 0,..., x n [, ] dan f fungsi pada interval [-,], maka untuk setiap x [, ] terdapat ξ x [, ] sedemikian sehingga f(x) P (x) = f n+ (ξ x ) (n + )! (x x 0)(x x )... (x x n ), dengan P (x) polinomial interpolasi. Karena ξ x tertentu, maka untuk meminimumkan eror di sekitar titik-titik x 0,..., x n, akan dicari x 0,..., x n yang meminimumkan pada interval [-,]. (x x 0 )(x x )... (x x n ) Karena (x x 0 )(x x )... (x x n ) polinomial monik berderajat n +, dari (4.2) minimum diperoleh jika (x x 0 )(x x )... (x x n ) = T n (x). Nilai maksimum (x x 0 )(x x )... (x x n ) akan minimum jika x k merupakan n + akar pertama T n (x) atau dengan kata lain, Karena maks x [,] T n (x) = 2, maka n x k = x k = cos 2k + π, k = 0,, n. 2n + 2 2 n = maks x [,] (x x 0)(x x )... (x x n ) maks x [,] (x x 0)(x x )... (x x n ), untuk sembarang x 0, x,..., x n pada interval [-,]. Akibatnya P (x) (polinomial interpolasi berderajat sekurang-kurangnya n dengan titik-titik interpolasi pada akar-akar T n+ (x)) merupakan pendekatan near minimaks (Burden dan Faires [2]).

Untuk titik-titik pada interval [a, b] digunakan transformasi xk = 2 ((b a) x k + a + b), k = 0,,..., n (4.3) yang mentransformasikan x k pada interval [-,] ke x k pada interval [a, b] yang bersesuaian. Titik-titik (4.3) disebut titik Chebyshev. Jadi, untuk menurunkan pendekatan minimaks (pendekatan near minimaks), dicari polinomial interpolasi pada titik-titik Chebyshev. 5. PENERAPAN KASUS Diberikan dua kasus pendekatan near minimaks. Kasus pertama adalah pendekatan near minimaks pada fungsi eksponensial dan kasus kedua adalah pendekatan near minimaks pada fungsi invers tangen. Proses perhitungan menggunakan software Mathematica 7.0 Kasus 5.. Kasus diambil dari Burden dan Faires [2] halaman 57. Akan dicari pendekatan near minimaks fungsi f(x) = e x, x [, ] berderajat dua, tiga, dan empat. Berdasarkan soal diketahui a =, b =, dan n = 2, 3, dan 4. Untuk pendekatan berderajat dua, fungsi f(x) = e x diinterpolasi pada titik-titik ( ) 2k + xk = cos π, k = 0,, 2. 6 Tabel selisih terbagi Newton untuk titik-titik Chebyshev tersebut terlihat pada Tabel. Tabel. Tiga titik Chebyshev, fungsi e x pada titik-titik Chebyshev, dan formula selisih terbagi Newton. xk f( x k ) Df[ x k ] D 2 f[ x k ] 0.866025 0.42062-0.6690 0 0.532042 -.59053-0.866025 2.37744 Jadi, pendekatan f(x) = e x berderajat dua adalah p 2 (x) = 0.42062 + (x 0.866025) ( 0.6690 + (x) (0.532042)). (5.) Untuk pendekatan berderajat tiga, fungsi f(x) = e x diinterpolasi pada titik-titik ( ) 2k + xk = cos π, k = 0,, 2, 3. 8 Tabel selisih terbagi Newton untuk titik-titik Chebyshev tersebut terlihat pada Tabel 2.

Tabel 2. Empat titik Chebyshev, fungsi e x pada titik-titik Chebyshev, dan formula selisih terbagi Newton. xk f( x k ) Df[ x k ] D 2 f[ x k ] D 3 f[ x k ] 0.92388 0.396976-0.526709 0.382683 0.682029 0.38059 -.02459-0.7576-0.382683.4662 0.704742 -.94538-0.92388 2.5904 Jadi, pendekatan f(x) = e x berderajat tiga adalah p 3 (x) =0.396976 + (x 0.92388)( 0.526709 + (x 0.382683) (0.38059 + (x + 0.382683)( 0.7576))) (5.2) Dengan cara yang sama diperoleh pendekatan f(x) = e x berderajat empat, yaitu p 4 (x) =0.386333 + (x 0.95057)( 0.465833 + (x 0.587785)(0.305239 + (x)( 0.36026 + (x + 0.587785)(0.043434)))) (5.3) Akan dibandingkan eror masing-masing pendekatan. Eror pendekatan berderajat dua (5.) berupa garis putus-putus, berderajat tiga (5.2) berupa garis tebal, dan berderajat empat (5.3) berupa garis tipis. 0.045 0.006 0.0 0.75 0.5 0.25 0.5 0.0 0.00 x 0.75 0.5 0.00 0.25 0.5 x 0.045 0.004 0.006 Gambar. Eror pendekatan berderajat dua dan berderajat tiga dari f(x) = e x (kiri) serta berderajat tiga dan berderajat empat dari f(x) = e x (kanan). Dari Gambar terlihat bahwa eror pendekatan berderajat dua, tiga, dan empat bersifat ripple dan harga mutlak ekstrimnya berkisar di 0.045 (berderajat dua), 0.006 (berderajat tiga) dan 0.00 (berderajat empat). Karena harga mutlak ekstrimnya berkisar pada suatu nilai

tertentu, maka eror pendekatan berderajat dua, tiga, dan empat bersifat near equal ripple. Karena eror pendekatan bersifat near equal ripple maka pendekatan berderajat dua, tiga, dan empat adalah pendekatan near minimaks. Pendekatan dengan polinomial berderajat empat adalah pendekatan terbaik sebab memiliki eror maksimum yang lebih kecil daripada polinomial berderajat dua dan tiga. Kasus 5.2. Kasus diambil dari Atkinson [] halaman 244. Akan dicari pendekatan near minimaks fungsi f(x) = tan x, x [0, ] berderajat dua, tiga, empat, dan lima. Berdasarkan soal diketahui a = 0, b =, dan n = 2, 3, 4 dan 5. Untuk pendekatan berderajat dua, fungsi f(x) = tan x diinterpolasi pada titik-titik xj = 2 ( ( ) ) 2j + cos π +, j = 0,, 2. 6 Tabel selisih terbagi Newton untuk titik-titik Chebyshev tersebut terlihat pada Tabel 3 Tabel 3. Tiga titik Chebyshev, fungsi tan x pada titik-titik Chebyshev, dan formula selisih terbagi Newton. xj f( x j ) Df[ x j ] D 2 f[ x j ] 0.93303 0.750758 0.663052 0.5 0.463648-0.2924 0.96279 0.0669873 0.0668874 Jadi, pendekatan f(x) = tan x berderajat dua adalah p 2 (x) = 0.750758 + (x 0.93303)(0.663052 + (x 0.5)( 0.2924)). (5.4) Dengan cara yang sama diperoleh pendekatan f(x) = tan x berderajat tiga, empat, dan lima, yaitu p 3 (x) =0.76600 + (x 0.9694)(0.595385 + (x 0.69342) ( 0.30666 + (x 0.308658)( 0.0588263))), (5.5) p 4 (x) =0.7730 + (x 0.975528)(0.56594 + (x 0.793893)( 0.302744 + (x 0.5)(0.00549626 + (x 0.20607)(0.426)))), (5.6)

dan p 5 (x) =0.776807 + (x 0.982963)(0.542876 + (x 0.853553)( 0.29586 + (x 0.6294) (0.04275 + (x 0.37059)(0.3265 + (x 0.46447)( 0.0558006))))). (5.7) Akan dibandingkan eror masing-masing pendejatan. Eror pendekatan near minimaks berderajat dua (5.4) berupa garis putus-putus, berderajat tiga (5.5) berupa garis tebal, berderajat empat (5.6) berupa garis tipis, dan berderajat lima (5.7) berupa garis putus-putus tebal. 0.003 0.000085 0.00 2 6 4 0.000025 0.000025 2 6 4 x 0.00 0.000085 0.003 Gambar 2. Eror pendekatan berderajat dua dan berderajat tiga dari f(x) = tan x (kiri) serta berderajat empat dan lima dari f(x) = tan x (kanan). Dari Gambar 2 dan Gambar 3, eror pendekatan berderajat dua, tiga, empat, dan lima bersifat ripple. Harga mutlak ekstrim pada eror pendekatan berderajat dua tidak berkisar pada nilai tertentu yang hampir sama dan eror pada x = 0 cukup besar sehingga eror pendekatan berderajat dua tidak near equal ripple. Dengan demikian pendekatan berderajat dua bukan pendekatan near minimaks. Harga mutlak ekstrim pendekatan berderajat tiga, empat, dan lima berkisar di nilai 0.00005. Karena harga mutlak ekstrimnya berkisar pada suatu nilai tertentu, maka eror pendekatan berderajat tiga, empat, dan lima bersifat near equal ripple. Dengan demikian pendekatan berderajat tiga, empat, dan lima merupakan pendekatan near minimaks. Pendekatan dengan polinomial berderajat lima adalah pendekatan terbaik sebab memiliki eror maksimum yang lebih kecil daripada polinomial berderajat empat. 6. KESIMPULAN Dari pembahasan dan penerapan kasus, diperoleh kesimpulan () pendekatan near minimaks fungsi diperoleh dari polinomial interpolasi pada titik-titik Chebyshev, (2) eror pendekatan near minimaks bersifat near equal ripple,

(3) dari Kasus pendekatan near minimaks adalah pendekatan berderajat empat bila dibandingkan dengan derajat dua dan tiga dan dari Kasus 2 pendekatan near minimaks adalah pendekatan berderajat lima bila dibandingkan dengan derajat dua, tiga, dan empat. Pustaka [] Atkinson, K. E., An Introduction to Numerical Analysis, John Wiley and Sons, New York, 987. [2] Burden, R. L. and Faires, J. D., Numerical Analysis, Brooks/Cole, California, 200. [3] May, R. L., Approximation and Quadrature, Royal Melbourne Institute of Technology Ltd, Melbourne, 99. Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, UNS, Jl. Ir. Sutami 36A, Kentingan, Surakarta, 5726