SKRIPSI. Disusun Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh ELLA FITRIANA

dokumen-dokumen yang mirip
HALAMAN JUDUL PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE

PENGARUH PENGGUNAAN METODE DISCOVERY

ARDIANI WIDYA ANGGRAENI

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI)

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN PEMECAHAN MASALAH DAN INQUIRY

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Vita Permata Sari

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Setyarto Ariyadi

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar sarjana pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Lia Luthfi Marwandari NIM

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Yuli Astutik

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN METODE EKSPERIMEN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI SALATIGA 09

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Miftah Rosyadi NIM

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Dita Ariyanti

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN SAVI

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Tri Wahyu Marisa

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Raygartheus Adityas Basuki

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Endriyani Esti Fatimah NIM:

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PENEMUAN TERBIMBING (GUIDED DISCOVERY)

Oleh SHOFIYUL ANNISA

SKRIPSI. Oleh: Ayi Pinta Hastuti NIM :

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF THINK PAIR SHARE

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh PURJI

PENGARUH PENGGUNAAN METODE PBL (PROBLEM

SKRIPSI Disusun Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh MUNTIANA

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN VAN HIELE DENGAN MODEL PEMBELAJARAN MEKANISTIK

SKRIPSI Untuk memenuhi salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Joko Utoro

PENGARUH PENERAPAN PEMBELAJARAN OUTDOOR ACTIVITIES PADA MATA PELAJARAN IPA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR SKRIPSI. Oleh Suriana

SKRIPSI. Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI Disusun untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh. Pujik Wijayanti

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE

EFEKTIFITAS METODE PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUIZ TEAM

FHALAMAN JUDUL. Skripsi untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Rutinah

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh. Ika Febriyani

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Elisabet

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM MELALUI MODEL PEMBELAJARAN SCRAMBLE

PENGARUH PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN MIND MAPPING

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM MELALUI MODEL PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING BAGI SISWA KELAS V SD NEGERI BLOTONGAN 01

PENGARUH PENERAPAN METODE TEAMS GAMES TOURNAMENT BERBANTUAN PERMAINAN DADU TERHADAP HASIL BELAJAR IPA KELAS 3 SDN LEMAHIRENG 02 BAWEN

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan penulisan skripsi pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh ELOK PUJI ESTIKASARI

SKRIPSI. untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada. Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Yulia Rahmi Astutik

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR FLASHCARD DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN VOCABULARY BAHASA INGGRIS SISWA KELAS II SDN SALATIGA 06 KOTA SALATIGA

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Wahyu Tri Jadmoko NIM :

PENGARUH PENGGUNAAN METODE SCRAMBLE

oleh: Herodin Andas

SKRIPSI. Disusun untuk memperoleh gelar sarjana pendidkan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh : AGUS RIYANTO

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana.

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada. Universitas Kristen Satya Wacana. Salatiga. Oleh ANDRIYANTO

Pengaruh Media Kartu Bilangan ARIF Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas 1 SD Negeri 3 Tuntang Tahun Ajaran 2012/2013

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Defri Haryono

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh : Dina Maharani Arumsari NIM.

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DALAM PEMBELAJARAN DENGAN UMPAN BALIK DAN TANPA UMPAN BALIK SISWA KELAS VII SMP NEGERI 7 SALATIGA

PENGARUH METODE COLLABORATIVE LEARNING TERHADAP MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V SD NEGERI 4 MULYOHARJO JEPARA SEMESTER II TAHUN AJARAN

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI (INQUIRY) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA BAGI SISWA KELAS V SEMESTER II SDN MANGGIHAN KECAMATAN GETASAN

UPAYA MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

oleh Pradini Putri Panilih NIM :

PEMBELAJARAN DI LUAR KELAS DENGAN MENGUNAKAN METODE DISCOVERY LEARNING

SKRIPSI. Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Magdalena Wetti

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Fadli Arizal NIM :

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Salatiga. oleh Armi Maulani Aries

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN SAINTIFIK TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS 3 SDN BLOTONGAN 01 SALATIGA SEMESTER II TAHUN PELAJARAN 2015/2016

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh YUDHA PRATIWI

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE EVERYONE IS TEACHER HERE

SKRIPSI DIAJUKAN UNTUK MEMPEROLEH GELAR SARJANA PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR PADA UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

SKRIPSI. Disusun Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Prisky Chitika

PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V MENGGUNAKAN TEORI DIENES DALAM MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE JIGSAW DENGAN MODEL MEKANISTIK

PERBEDAAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS 4 SD MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PBL DAN PjBL DI GUGUS JOKO TINGKIR SALATIGA SKRIPSI

PROGRAM STUDI SI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Bingah Ariyanti

SKRIPSI. Untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh IDA AGUSTINA

SKRIPSI. Disusun untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Pahala Alalam Kayana

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA SEKOLAH DASAR

SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu persyaratan guna Memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

DESNARYATIN TAKYA ULLY SIBORO

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT

Oleh Edwin Nugroho

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Pangestuti NIM:

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh Ratna Fitriyani

SKRIPSI. Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Sekolah Dasar pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh. Ian Adriansyah

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Widi Antoro NIM :

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG SUMBER DAYA ALAM MELALUI PENGGUNAAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

skripsi untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana oleh Emi Winangsih

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA KELAS IV

SKRIPSI untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Christiana

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA VCD PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD NEGERI SIDOREJO LOR 07 SEMESTER II TAHUN PELAJARAN 2011/ 2012

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Esa Dhuhur Putra Akbar

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING

HALAMAN JUDUL. Skripsi

Transkripsi:

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SAVI (SOMATIC, AUDITORY, VISUALIZATION AND INTELLECTUAL) PADA MATERI CAHAYA TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS 5 SDN BLOTONGAN 03 KECAMATAN SIDOREJO KOTA SALATIGA TAHUN PELAJARAN 2012/2013 SKRIPSI Disusun Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Oleh ELLA FITRIANA 292009011 PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2013 i

ABSTRAK Fitriana, Ella. 2013 ; Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran SAVI (Somatic, Auditory, Visualization and Intellectual) Pada Materi Cahaya Terhadap Aktivitas dan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas 5 SDN Blotongan 03 Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga Tahun Pelajaran 2012/2013. Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembimbing: Dra. Sulistyowati, M.Sc. Kata Kunci : Aktivitas Belajar, Hasil Belajar, Model Pembelajaran SAVI, Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Penerapan model pembelajaran yang tepat menjadi salah satu aspek yang sangat penting bagi guru guna menciptakan suasana belajar siswa yang aktif. Namun faktanya proses pembelajaran yang sering dijumpai adalah pembelajaran teacher-centered, dimana pembelajaran hanya berpusat pada guru saja. Pembelajaran aktif dapat dilaksanakan dengan melakukan aktivitas-aktivitas yang melibatkan semua indera yang dikenal dengan model pembelajaran SAVI. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu. Desain penelitian adalah dengan menggunakan desain One Group Pretest-Posttest Design. Dari hasil penelitian dan pengolahan data didapatkan hasil bahwa terdapat perbedaan nilai rata-rata pada aktivitas dan hasil belajar antara siswa kelas eksperimen yaitu kelas V B SD N Blotongan 03 dan siswa kelas kontrol yaitu kelas V A SDN Blotongan 03. Dari hasil uji hipotesis pada aktivitas siswa diperoleh nilai Nilai sig. (2-tailed) adalah 0,000. Jadi berdasarkan signifikansi t-test for Equality of Means yaitu 0,000 < 0,05 maka H0 ditolak dan H1 diterima yang berarti bahwa penggunaan model pembelajaran SAVI berpengaruh positif dan signifikan terhadap aktivitas siswa materi sifat-sifat cahaya pada siswa kelas 5 SD N Blotongan 03 Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga tahun pelajaran 2012/2013. Dari hasil uji hipotesis pada hasil belajar siswa diperoleh nilai Nilai sig. (2-tailed) adalah 0,000. Jadi berdasarkan signifikansi t-test for Equality of Means yaitu 0,000 < 0,05 maka H0 ditolak dan H1 diterima yang berarti bahwa penggunaan model pembelajaran SAVI berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar IPA materi cahaya pada siswa kelas 5 SDN Blotongan 03 Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga tahun pelajaran 2012/2013. Jadi berdasarkan penjelasan diatas maka dapat disimpulkan bahwa penggunaan model pembelajaran SAVI berpengaruh positif dan signifikan terhadap aktivitas dan hasil belajar IPA materi cahaya pada siswa kelas 5 SDN Blotongan 03 Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga tahun pelajaran 2012/2013. ii

iii

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN MOTTO Jangan berputus asa dan jangan bersedih, sesungguhnya Allah bersamamu. Barang siapa bersungguh-sungguh, pasti akan berhasil. Maka sesungguhnya setiap kesulitan pasti ada kemudahan (QS : Al-Insyirah 5) Sebaik-baik manusia, yang bermanfaat bagi manusia lainnya. PERSEMBAHAN Skripsi ini kupersembahkan untuk: 1. Allah SWT yang telah memberikan berkah dan nikmat-nya karena sesungguhnya terselesaikannya segala urusan adalah atas kehendak dan ridhomu. 2. Kedua orang tuaku umi dan abi tercinta yang selalu memberikan kasih sayang yang tercurah tanpa pamrih. 3. Adikku tersayang, Yusuf dan Jesika yang selalu memberikan semangat dan keceriaan. 4. Muhammad Faizin yang selalu memberikan motivasi, dukungan, doa dan semangat. 5. Sahabat-sahabatku tersayang yang berjuang bersamaku Hana, Dina, Lia, Riska, Petra, kebersamaan kita menjadi cerita dalam hidupku. v

KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, serta karunia-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran SAVI (Somatic, Auditory, Visualization and Intellectual) Pada Materi Cahaya Terhadap Aktivitas dan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas 5 SDN Blotongan 03 Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga Tahun Pelajaran 2012/2013. Penulis menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak lepas dari bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh sebab itu penulis mengucapkan terima kasih yang mendalam kepada: 1. Dra. Yari Dwikurnaningsih, M.Pd. selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana. 2. Herry Sanoto, S.Si, M.Pd. selaku kepala Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP UKSW. 3. Dra. Sulistyowati, M.Sc. selaku dosen pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan membantu penulis. 4. Adi Winanto, S.Pd, M.Pd. selaku dosen penguji I dalam ujian skripsi. 5. Kepala Sekolah dan guru-guru SDN Blotongan 03 Salatiga yang telah memberikan ijin untuk melakukan penelitian skripsi. 6. Kepala Sekolah dan guru-guru SDN Sidorejo Lor 04 Salatiga yang memberikan ijin untuk melakukan penelitian skripsi. 7. Siswa-siswi SDN Blotongan 03 dan SDN Sidorejo Lor 04 Salatiga. 8. Keluarga yang selalu memberikan motivasi, doa dan semangat. 9. Teman-teman PGSD RS09A yang tercinta 10. Serta pihak-pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan berkat dan perlindungan-nya kepada semua pihak yang telah mendukung penulis. vi Salatiga, 19 April 2013 Penulis

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...i ABSTRAK... ii SURAT PERNYATAAN... iii LEMBAR PENGESAHAN...iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v KATA PENGANTAR...vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR...xi DAFTAR TABEL... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1.Latar Belakang Masalah... 1 1.2.Rumusan Masalah... 3 1.3.Tujuan Penelitian... 4 1.4.Manfaat Penelitian... 4 Bab II KAJIAN PUSTAKA... 6 2.1 Kajian Teori... 6 2.1.1 Aktivitas Belajar... 6 2.1.2 Hasil Belajar... 7 2.1.3 Model Pembelajaran SAVI... 9 2.1.3.1 Pengertian Model Pembelajaran SAVI... 9 2.1.3.2 Tujuan Model Pembelajaran SAVI...10 2.1.3.3 Prinsip Model Pembelajaran SAVI...10 2.1.3.4 Karakteristik Model Pembelajaran SAVI...11 2.1.3.5 Langkah-langkah Model Pembelajaran SAVI...12 2.1.3.6 Kelebihan dan Kelemahan Model Pembelajaran SAVI...17 2.1.4 Pembelajaran IPA di SD... 17 2.1.4.1 Tujuan IPA...18 2.1.4.2 Ruang Lingkup IPA...19 vii

2.1.4.3 Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar IPA...19 2.2 Kajian Hasil Penelitian yang Relevan... 20 2.3 Kerangka Pikir... 22 2.4 Hipotesis Penelitian... 24 BAB III METODE PENELITIAN... 25 3.1 Jenis dan Lokasi Penelitian... 25 3.1.1 Jenis Penelitian... 25 3.1.2 Tempat dan Waktu Penelitian... 25 3.1.3 Subjek Penelitian dan Karakteristik Siswa... 26 3.2 Variabel Penelitian... 26 3.2.1 Variabel Bebas atau Independent Variable... 26 3.2.2 Variabel Terikat atau Dependent Variable... 27 3.3 Metode Penelitian...27 3.4 Populasi dan Sampel Penelitian... 29 3.5 Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data... 29 3.5.1 Teknik Pengumpulan Data... 29 3.5.2 Instrumen Pengumpulan Data... 31 3.6 Definisi Operasional... 34 3.6.1 Model Pembelajaran SAVI... 34 3.6.2 Aktivitas Siswa... 34 3.6.3 Hasil Belajar... 35 3.7 Indikator Kinerja... 36 3.8 Teknik Analisis Data... 36 3.8.1 Uji Prasyarat... 36 3.8.2 Uji Validitas... 36 3.8.3 Uji Reliabilitas... 38 3.8.4 Uji Homogenitas Varian... 39 3.8.5 Uji Normalitas Data... 39 3.8.6 Uji Hipotesis... 42 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 45 4.1 Deskripsi Umum Subjek Penelitian... 45 viii

4.2 Pelaksanaan Penelitian... 45 4.3 Analisis Deskriptif Setiap Variabel... 45 4.3.1 Analisis Deskriptif Penggunaan Model Pembelajaran SAVI... 45 4.3.2 Analisis Deskriptif Angket Aktivitas Siswa... 48 4.4.3 Analisis Deskriptif Hasil Belajar Siswa... 48 4.5 Uji Hipotesis... 49 4.6 Pembahasan Hasil Penelitian... 51 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 56 5.1 Simpulan... 56 5.2 Saran... 57 DAFTAR PUSTAKA... 58 LAMPIRAN... 60 ix

DAFTAR GAMBAR Gambar 1 Kerangka Pikir... 23 Gambar 2 Control Group Pretest and Posttest Design... 28 x

DAFTAR TABEL Tabel 1 Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar IPA... 20 Tabel 2 Jadwal Pelaksanaan Penelitian... 25 Tabel 3 Kisi-kisi Lembar Observasi Guru Mengajar... 32 Tabel 4 Kisi-kisi Lembar Observasi Siswa... 33 Tabel 5 Kisi-kisi Angket Aktivitas Belajar Siswa... 34 Tabel 6 Kisi-kisi Hasil Belajar... 35 Tabel 7 Hasil Validitas Instrumen Angket Aktivitas Siswa... 37 Tabel 8 Hasil Validitas Instrumen Soal... 37 Tabel 9 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Angket Aktivitas Siswa... 38 Tabel 10 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Soal... 38 Tabel 11 Hasil Uji Homogenitas... 39 Tabel 12 Hasil Uji Normalitas Pretest Angket Aktivitas Siswa... 40 Tabel 13 Hasil Uji Normalitas Data Pretest... 41 Tabel 14 Hasil Uji Normalitas Data Posttest Angket Aktivitas Siswa... 41 Tabel 15 Hasil Uji Normalitas Data Posttest... 42 Tabel 16 Uji T Hipotesis Skor Posttest Angket Aktivitas Siswa... 50 Tabel 17 Uji T Hipotesis Nilai Posttest... 51 xi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Soal Evaluasi Sebelum Validitas... 60 Lampiran 2 Validitas Soal... 65 Lampiran 3 Reliabilitas Soal... 68 Lampiran 4 Soal Evaluasi Setelah Validitas... 69 Lampiran 5 Angket Aktivitas Sebelum Validitas... 77 Lampiran 6 Validitas Angket Aktivitas... 80 Lampiran 7 Reliabilitas Angket Aktivitas... 81 Lampiran 8 Angket Aktivitas Setelah Validitas... 82 Lampiran 9 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kelas Ekperimen... 85 Lampiran 10 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kelas Kontrol... 112 Lampiran 11 Lembar Observasi Pelaksanaan Pembelajaran Konvensional... 121 Lampiran 12 Lembar Observasi Pelaksanaan Pembelajaran SAVI... 125 Lampiran 13 Lembar Observasi Siswa Pembelajaran Konvensional... 131 Lampiran 14 Lembar Observasi Siswa Model Pembelajaran SAVI... 135 Lampiran 15 Lembar Kerja Praktikum... 141 Lampiran 16 Hasil Posttest Siswa... 150 Lampiran 17 Hasil Angket Aktivitas Siswa... 153 Lampiran 18 Hasil Uji Homogenitas... 155 Lampiran 19 Daftar Nilai Kelompok Kontrol... 156 Lampiran 20 Daftar Nilai Kelompok Eksperimen... 157 Lampiran 21 Daftar Skor Angket Aktivitas Kelompok Kontrol... 158 Lampiran 22 Daftar Skor Angket Aktivitas Kelompok Eksperimen... 159 Lampiran 23 Jadwal Penelitian... 160 Lampiran 24 Surat Ijin Uji Validitas... 161 Lampiran 25 Surat Ijin Penelitian... 162 Lampiran 26 Surat Keterangan Uji Validitas... 163 Lampiran 27 Surat Keterangan Penelitian... 164 Lampiran 28 Dokumentasi Pelaksanaan Pembelajaran Kelompok Kontrol... 165 Lampiran 29 Dokumentasi Pelaksanaan Pembelajaran Kelompok Eksperimen. 166 xii