SKRIPSI. Yustinus Ade Wahyudha K

dokumen-dokumen yang mirip
: FAHMI RIZAL K

APLIKASI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) UNTUK MENINGKATKAN

PENGUNAAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BERMAIN BOLAVOLI PADA SISWA KELAS XI PM SMK MURNI 2 SURAKARTA

Oleh : ADITYA WEGA PRIMANDIKA NIM. K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MERODA

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LONCAT HARIMAU DALAM SENAM LANTAI MELALUI ALAT BANTU PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS X MESIN 1 SMK PGRI 1 SURAKARTA

SKRIPSI. Oleh : AZIDZAT RODHI ARDHANA K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA November 2012

: DADANG ISWARA HERDIANTO K

PENERAPAN PENDEKATAN TAKTIS UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR PERMAINAN SEPAKBOLA

PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO-VISUAL

SKRIPSI. Oleh: DWIHARSO LISTIAWAN K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SENAM IRAMA TANPA ALAT

Skripsi. Oleh : Nur Oktavia K

Oleh : AYUB RIDWAN SYAH K

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LEMPAR TURBO MENGGUNAKAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN

SKRIPSI. Oleh : GIRI WIARTO K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Juni 2013.

: RAMADHAN FUAD SAE PRATAMA K

SINGGIH YOGA PUTRANTO K

: APRIYAN AULIDUL AHDI K

PENGGUNAAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GULING DEPAN PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 03 KORIPAN

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PUKULAN SOFTBALL DENGAN MENGGUNAKAN ALAT MODIFIKASI PADA SISWA KELAS XI TKR E SMK NEGERI 2 SUKOHARJO TAHUN AJARAN

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO VISUAL

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SERVIS BAWAH

SKRIPSI. Oleh : BAYU DWI CAHYO K PENJASKESREK

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BERMAIN KASTI

PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH DENGAN PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING

PENERAPAN MEDIA BANTU PEMBELAJARAN AUDIO VISUAL

: APRIARTDO YONATA K

PENERAPAN READING WORKSHOP

: AYU PERDANASARI K

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PUKULAN DEPAN PENCAK SILAT

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

UPAYA PENINGKATAN PENGENALAN LAMBANG BILANGAN MELALUI FINGER PAINTING PADA ANAK KELOMPOK A TKIT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/ 2015

PENERAPAN KOMBINASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TWO STAY TWO STRAY

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG STRUKTUR BUMI PADA SISWA

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GULING BELAKANG TUNGKAI

PENGGUNAAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN BASA KRAMA ALUS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI I PURWOSARI WONOGIRI

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMECAHKAN MASALAH PERBANDINGAN DAN SKALA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION

ARUM MAWAR SARI K

PENERAPAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PASSING BAWAH BOLAVOLI PADA SISWA KELAS VIII SMP ISLAM DIPONEGORO SURAKARTA

PENGGUNAAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MERODA PADA SISWA KELAS VIIIA SMP NEGERI 2 SIDOHARJO SRAGEN TAHUN AJARAN 2015/2016

PENERAPAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN GERAK DASAR LEMPAR TANGKAP BOLA KECIL PADA SISWA KELAS IV SDN 4 MONGGOT KEC.

IMANUEL DALAPANG K

PENERAPAN PENDEKATAN BERMAIN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GERAK DASAR LOMPAT

REMEDIASI DENGAN METODE PEER TUTORING

PENERAPAN MODEL PBL MELALUI METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA PADA SUHU DAN KALOR KELAS X-5 SMAN GONDANGREJO

APLIKASI COOPERATIVE LEARNING TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION

PENERAPAN GAYA MENGAJAR INKLUSI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR TENIS MEJA

PENGGUNAAN MEDIA FILM ANIMASI UNTUK MENINGKATKAN

SKRIPSI. Oleh : FEBRI YOGA HENDIARTO NIM. K

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KOGNITIF SISWA KELAS X SMAN 1 NGEMPLAK DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR PASSING

PENERAPAN PEMBELAJARAN EXPLICIT INSTRUCTION

SKRIPSI. Oleh: TIARA OBRILIAN CAHYANTI K

PENERAPAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

PENINGKATAN PEMAHAMAN KOSAKATA BAHASA JAWA MELALUI MEDIA WORD WALL PADA SISWA KELAS VB SD NEGERI MADEGONDO 01 GROGOL SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DISERTAI HANDOUT

SKRIPSI. Oleh: Rian Ari Utomo K

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH GAYA

PENINGKATAN PENGENALAN HURUF MELALUI MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM PADA ANAK KELOMPOK A TK AL ISLAM 4 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015 / 2016

MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS V SD MUHAMMADIYAH 11 MANGKUYUDAN SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENINGKATAN KETERAMPILAN BEREKSPERIMEN MELALUI PENERAPAN MODEL PROJECT BASED LEARNING (PJBL) DALAM PEMBELAJARAN IPA

: IRVANA FAHMI K

PENGGUNAAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GULING DEPAN PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 03 KORIPAN

Skripsi. Disusun Oleh Thomas Aldi Suwarno K

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR TOLAK PELURU GAYA

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MEKANIKA TEKNIK MELALUI PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK

PEMANFAATAN MODIFIKASI DALAM PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GERAK DASAR BOLAVOLI MINI PADA SISWA KELAS IV SDN TEGALREJO NO

PENERAPAN METODE MIND MAPPING

: RIZKA OCTAVIANA K

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMPULKAN MELALUI

IMPLEMENTASI METODE MIND MAP

SKRIPSI. Oleh: KUKUH FAJAR TRAWOCO (K ) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 commit to user

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PASSING

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MERODA MELALUI

SKRIPSI. Oleh: RIAS ANJANI K

SKRIPSI. Oleh: VIA ARIZONA K

Disusun Oleh: ENDANG HARIYANTI X

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN BERCERITA MELALUI MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS III SD NEGERI BALEHARJO 3, SUKODONO, SRAGEN TAHUN AJARAN 2012/2013

Skripsi. Disusun Oleh: Ybnu Prasetyo K

PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA MENULIS PERMULAAN MELALUI MEDIA REALIA SISWA KELAS II SD NEGERI KARANGWARU 1, PLUPUH, SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GUIDED DISCOVERY-INQUIRY UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIVAN DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN IPS

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP ENERGI BUNYI

: BERNADETA BEKA FITRI APRIANTI K

ARIF DEBY WIBOWO K

Skripsi Oleh: TORIQ MUZAQI NIM K

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR GERAK DASAR LOMPAT JAUH MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS IV SDN KARANGASEM 03 KABUPATEN SUKOHARJO

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SIFAT-SIFAT CAHAYA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MODEL

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MERODA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA JULI

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI

PENGGUNAAN RAGAM ALAT PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GERAK DASAR LOKOMOTOR BERJALAN DAN MELOMPAT

PENINGKATAN KETERAMPILAN BEREKSPERIMEN MENGGUNAKAN MODEL PROJECT BASED LEARNING (PjBL) PADA SISWA KELAS IV SDIT NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN 2015/2016

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SIFAT-SIFAT BANGUN RUANG MELALUI METODE EXAMPLES NON EXAMPLES PADA SISWA KELAS V SDN TAWANG 02 TAHUN 2013 SKRIPSI

RAIS TRIA PAMUNGKAS NIM. K

RATIH RAHMAWATI K

Transkripsi:

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LEMPAR LEMBING GAYA LANGKAH JINGKAT DENGAN MODIFIKASI ALAT PEMBELAJARAN PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII D SMP N 3 KEBAKKRAMAT TAHUN AJARAN 2016/2017 SKRIPSI Yustinus Ade Wahyudha K4613157 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2017 i

ii

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LEMPAR LEMBING GAYA LANGKAH JINGKAT DENGAN MODIFIKASI ALAT PEMBELAJARAN PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII D SMP N 3 KEBAKKRAMAT TAHUN AJARAN 2016/2017 Yustinus Ade Wahyudha K4613157 SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi persyaratan mendapat gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2017 iii

iv

v

ABSTRAK Yustinus Ade Wahyudha. UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LEMPAR LEMBING GAYA LANGKAH JINGKAT DENGAN MODIFIKASI ALAT PEMBELAJARAN PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII D SMP N 3 KEBAKKRAMAT TAHUN AJARAN 2016/2017. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta, Juli 2017. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar lempar lembing gaya langkah jingkat dengan modifikasi alat pembelajaran pada peserta didik kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat Tahun Ajaran 2016/ 2017. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat Tahun Ajaran 2016/2017 yang berjumlah 34 orang, terdiri dari 20 putera dan 14 puteri. Teknik pengumpulan data dengan observasi dan penilaian hasil belajar peserta didik serta keterampilan lempar lembing. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah secara deskriptif yang didasarkan pada analisis kuantitatif dengan persentase. Hasil analisis menunjukkan terjadi peningkatan hasil belajar pada siklus I dan siklus II. Data ketuntasan hasil belajar pada pra siklus sebesar 38.23% (13 peserta didik). Ketuntasan hasil belajar lempar lembing pada siklus I meningkat menjadi 64.70% (22 peserta didik). Pada siklus II ketuntasan hasil belajar lempar lembing meningkat menjadi 82.35% (28 peserta didik). Berdasarkan hasil penelitian diperoleh simpulan bahwa : penggunaan modifikasi alat pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar lempar lembing gaya langkah jingkat pada peserta didik kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat Tahun Ajaran 2016/2017. Kata Kunci : Hasil belajar, lempar lembing, modifikasi alat pembelajaran vi

ABSTRACT Yustinus Ade Wahyudha. EFFORT TO INCREASE LEARNING RESULTS OF HOP STEP STYLE JAVELIN THROW WITH MODIFICATION OF LEARNING TOOLS AT PARTICIPANTS CLASS CLASS VIII D SMP N 3 KEBAKKRAMAT YEARS OF TEACHING 2016/2017. Thesis, Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University, Surakarta, July 2017. The purpose of this study is to improve the results of learning hop step style javelin throwing with the modification of learning tools on students of class VIII D SMP N 3 Kebakkramat Academic Year 2016/2017. This research uses Classroom Action Research Method. The subjects of this study were students of class VIII D SMP N 3 Kebakkramat Academic Year 2016/2017 which amounted to 34 people, consisting of 20 sons and 14 daughters. Technique of collecting data with observation and assessment of learners learn result and skill of javelin. Data analysis technique used in this research is descriptive based on quantitative analysis with percentage. The results showed that there was an increase in learning outcomes in cycle I and cycle II. Data completeness of learning outcomes in the pre cycle of 38.23% (13 students). The completeness of the results of learning javelin in cycle I increased to 64.70% (22 students). In cycle II the completeness of javelin learning results increased to 82.35% (28 students). Based on the result of the research, it can be concluded that: the use of modification of learning tool can improve the learning result of hop step style javelin throw in class VIII D SMP N 3 Kebakkramat of academic year 2016/2017. Keywords: Learning outcomes, javelin throws, modification of learning tools vii

MOTTO Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku.(filipi 4:13) Bersukacitalah dalam pengharapan, sabarlah dalam kesesakan, dan bertekunlah dalam doa. (Roma 12:12) Untuk segala sesuatu ada masanya, untuk apapun dibawah langit ada waktunya (Pengkhotbah 3:1) Tidak ada yang sia-sia, karena Tuhan bekerja dalam hidupku. (Penulis) viii

PERSEMBAHAN Syukur atas Kasih-Mu ya Allah Bapa. Terimakasih dan kupersembahkan karya ini untuk : Bapak dan Ibu Terkasih Terimakasih selalu setia mendampingi perjalanan hidupku. Almamater Universitas Sebelas Maret Surakarta Bapak Suwatno, S.Pd selaku guru Penjasorkes SMP N 3 Kebakkramat yang mendukung penyusunan tugas akhir ini ix

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas limpahan KasihNya, penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Lempar Lembing Gaya Langkah Jingkat Dengan Modifikasi Alat Pembelajaran Pada Peserta Didik Kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat Tahun Ajaran 2016/2017. Skripsi ini disusun untuk memenuhi persyaratan mendapatkan gelar sarjana pendidikan Fakultas Keguruan dan Ilmu pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari selesainya penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis mengucapkan terimakasih pada : 1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Drs. Sunardi, M.Kes, selaku Kepala Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Drs. Waluyo, M.Or, selaku dosen pembimbing 1 yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan dalam pengerjaan skripsi. 4. Sri Santoso Sabarini, S.Pd, M.Or, selaku dosen pembimbing 2 yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan dalam pengerjaan skripsi ini. 5. Drs. Heru Nugroho, M.Pd, selaku Kepala Sekolah SMP N 3 Kebakkramat yang telah memberi kesempatan saya mengadakan penelitian di sekolah. 6. Suwatno, S.Pd, selaku guru penjasorkes SMP N 3 Kebakkramat, yang telah membantu dalam proses penelitian skripsi saya. 7. Bapak dan Ibu terkasih, Adik-adikku Siwi &Tyas yang selalu memberi dukungan setiap saat. 8. Neria, yang terkasih, terimakasih selalu memberi dukungan setiap saat. 9. Peserta didik kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat, yang selalu semangat mendukung proses penelitian skripsi ini. 10. Getta, Rendy, sahabat yang selalu mau direpotkan, terimakasih banyak. 11. Semua pihak yang telah membantu dalam penyususnan skripsi ini. x

Semoga segala bentuk kebaikan memberikan kelegaan dalam hidup kita. Akhirnya, semoga hasil penelitian ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Penulis xi

DAFTAR ISI Halaman JUDUL.... i PERNYATAAN... ii PENGAJUAN.. iii PERSETUJUAN.. iv ABSTRAK..... vi ABSTRACT. vii MOTTO... viii PERSEMBAHAN ix KATA PENGANTAR.. x DAFTAR ISI xii DAFTAR TABEL xv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN xvii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah. 1 B. Rumusan Masalah. 4 C. Tujuan Penelitian.. 4 D. Manfaat Penelitian... 4 BAB II KAJIAN TEORI, KERANGKA BERPIKIR DAN HIPOTESIS A. Kajian Teori 6 1. Lempar Lembing... 6 a. Pengertian Lempar Lembing... 6 b. Alat dan Lapangan Lempar Lembing.. 6 c. Peraturan Lempar Lembing.. 7 d. Teknik Dasar Lempar Lembing Gaya Jingkat. 9 2. Belajar dan Pembelajaran.. 13 a. Pengertian Belajar. 13 xii

Halaman b. Pengertian Pembelajaran.. 14 c. Ciri-Ciri Belajar... 15 d. Prinsip Belajar dan Pembelajaran 16 e. Tujuan Pembelajaran 20 f. Hasil Belajar. 21 3. Modifikasi Pembelajaran.. 23 a. Pengertian Modifikasi. 23 b. Tujuan Modifikasi dalam Pendidikan Jasmani... 23 c. Prinsip Modifikasi Pembelajaran.. 25 4. Pembelajaran Lempar Lembing dengan Modifikasi Alat Pembelajaran... 26 5. Modifikasi Alat Pembelajaran..... 26 a. Bakal Buah Kelapa Berekor 27 b. Lembing Paralon. 27 c. Penggunaan Modifikasi Alat Pembelajaran... 28 6. Karakteristik Peserta Didik... 29 B. Kerangka Berfikir. 33 BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian. 36 1. Tempat Penelitian.. 36 2. Waktu Penelitian 36 B. Subjek Penelitian... 36 C. Data dan Sumber Data 36 D. Teknik Pengumpulan Data... 36 E. Teknik Uji Validitas Data... 37 F. Teknik Analisis Data... 37 G. Indikator Kinerja Penelitian... 39 H. Prosedur Penelitian... 40 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Prasiklus... 40 B. Deskripsi Hasil Tindakan Tiap Siklus... 42 xiii

C. Perbandingan Hasil Tindakan Antar Siklus... 64 D. Pembahasan... 65 BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Simpulan... 66 B. Implikasi... 66 C. Saran 67 DAFTAR PUSTAKA... 78 LAMPIRAN... 73 xiv

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Rincian Waktu dan Jenis Kegiatan Penelitian... 37 Tabel 2. Teknik Pengumpulan Data Penelitian..... 38 Tabel 3. Indikator Pencapaian Hasil Belajar Peserta Didik... 41 Tabel 4. Deskripsi Data Hasil Belajar Pratindakan Lempar Lembing Gaya Langkah Jingkat.... 46 Tabel 5. Ketuntasan Hasil Belajar Lempar Lembing Gaya Langkah Jingkat Kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat Tindakan I.. 55 Table 6. Deskripsi Data Hasil Belajar Lempar Lembing Gaya Langkah Jingkat Kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat Tahun Ajaran 2016/2017 Tindakan I.. 56 Tabel 7. Ketuntasan Hasil Belajar Lempar Lembing Gaya Langkah Jingkat Kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat Tindakan II.. 64 Table 8. Deskripsi Data Hasil Belajar Lempar Lembing Gaya Langkah Jingkat Kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat Tahun Ajaran 2016/2017 Tindakan II... 64 Tabel 9. Peningkatan Hasil Belajar Lempar Lembing Gaya Langkah Jingkat Kelas VIII D SMP N 3 Kebakkramat Tahun Ajaran 2016/2017 64 xv

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1. Lembing... 7 Gambar 2. Lapangan Lempar Lembing... 7 Gambar 3. Pegangan Lembing Amerika..... 10 Gambar 4. Pegangan Lembing Finlandia..... 10 Gambar 5. Pegangan Lembing Tang... 10 Gambar 6. Membawa Lembing Mengarah Serong Bawah... 11 Gambar 7. Membawa Lembing Mengarah Ke Atas.. 11 Gambar 8. Gerak Lempar Lembing Gaya Jingkat.. 13 Gambar 9. Bakal Buah Kelapa Berekor. 27 Gambar 10. Lembing Paralon. 27 Gambar 12. Pegangan dengan Lembing Paralon. 28 Gambar 13. Pegangan dengan Bakal Buah Kelapa Berekor 28 Gambar 14. Teknik Membawa dengan Lembing Paralon.. 29 Gambar 15. Teknik Lemparan dengan Lembing Paralon.. 29 Gambar 16. Alur Kerangka Berpikir.. 35 Gambar 17. Prosedur Penelitian Tindakan Kelas 41 Gambar 18. Perbandingan Hasil Belajar Lempar Lembing Tiap Siklus.. 64 xvi

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Silabus Pembelajaran Kelas VIII. 74 Lampiran 2. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I.. 76 Lampiran 3. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II.. 97 Lampiran 4. Data Awal Nilai Psikomotor Lempar Lembing.. 117 Lampiran 5. Data Awal Nilai Kognitif Lempar Lembing 119 Lampiran 6. Data Awal Nilai Afektif Lempar Lembing. 121 Lampiran 7. Rekapitulasi Data Awal Nilai Lempar Lembing.. 123 Lampiran 8. Triangulasi Nilai Psikomotor Lempar Lembing Siklus I. 125 Lampiran 9. Rekapitulasi Triangulasi Nilai Psikomotor Siklus I. 131 Lampiran 10.Triangulasi Nilai Afektif lempar Lembing Siklus I.. 133 Lampiran 11. Rekapitulasi Triangulasi Nilai Afektif Siklus I.. 139 Lampiran 12. Rekapitulasi Nilai Kognitif Siklus I.. 141 Lampiran 13. Rekapitulasi Nilai Akhir Lempar Lembing Siklus I.. 143 Lampiran 14. Triangulasi Nilai Psikomotor Lempar Lembing Siklus II.. 145 Lampiran 15. Rekapitulasi Triangulasi Nilai Psikomotor Siklus II.. 151 Lampiran 16.Triangulasi Nilai Afektif lempar Lembing Siklus II.. 153 Lampiran 17. Rekapitulasi Triangulasi Nilai Afektif Siklus II..159 Lampiran 18. Rekapitulasi Nilai Kognitif Siklus II. 161 Lampiran 19. Rekapitulasi Nilai Akhir Lempar Lembing Siklus II.. 163 Lampiran 20. Dokumentasi... 165 Lampiran 21. Validasi Proposal.. 168 Lampiran 22. Permohonan Ijin Penelitian Rektor... 169 Lampiran 23. Permohonan Ijin Penelitian ke Instansi. 170 Lampiran 24. Ijin Menyususn Skripsi.. 171 Lampiran 25. Surat Keterangan Penelitian 172 xvii

xviii