MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 47/PUU-XII/2014

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 47/PUU-XII/2014"

Transkripsi

1

2 MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 47/PUU-XII/2014 PERIHAL Pengujian Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2008 tentang Perubahan Keempat Atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1983 tentang Pajak Penghasilan [Pasal 23 ayat (2)] terhadap Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 PEMOHON 1. PT Cotrans Asia ACARA Mendengarkan Keterangan Presiden dan DPR (III) Selasa, 16 September 2014, Pukul WIB Ruang Sidang Gedung Mahkamah Konstitusi RI, Jl. Medan Merdeka Barat No. 6, Jakarta Pusat SUSUNAN PERSIDANGAN 1) Hamdan Zoelva (Ketua) 2) Aswanto (Anggota) 3) Arief Hidayat (Anggota) 4) Anwar Usman (anggota) 5) Maria Farida Indrati (Anggota) 6) Muhammad Alim (Anggota) 7) Patrialis Akbar (Anggota) 8) Wahiduddin Adams (Anggota) Sunardi Panitera Pengganti

3 Pihak yang Hadir: A. Kuasa Hukum Pemohon: 1. Marulam J. Hutauruk 2. Sabarudin Yasin 3. Heribertus 4. Filipus Arya Sembadastyo 5. Judiati Setyoningsih 6. Denny Kailimang B. Pemerintah: 1. Mualimin Abdi 2. Didik 3. Teguh 4. Darto 5. Awan Nurmawan 6. John Hutagaol 7. Nasrudin

4 SIDANG DIBUKA PUKUL WIB 1. KETUA: HAMDAN ZOELVA Sidang Mahkamah Konstitusi dalam Perkara Nomor 47/PUU- XII/2014 dibuka dan dinyatakan terbuka untuk umum. Ya Pemohon, silakan perkenalkan dulu siapa saja yang hadir? Coba dinyalakan itu, ya. 2. KUASA HUKUM PEMOHON: JUDIATI SETYONINGSIH Selamat pagi Yang Mulia Majelis Konstitusi, kami hadir di sini saya Judiati Setyoningsih. Kemudian, di sebelah kanan saya Bapak Sabarudin Yasin. Sebelah kanan berikutnya yang ketiga Rekan saya Marulam Bapak Marulam, J. Hutahuruk. Kemudian yang keempat, Bapak Denny Kailimang. Yang kelima Bapak Filipus Arya Sembadastyo, dan Heribertus. Demikian. 3. KETUA: HAMDAN ZOELVA Oke, ya, baik terima kasih ya. Dari Pemerintah yang mewakili presiden? 4. PEMERINTAH: MUALIMIN ABDI KETUK PALU 3X Terima kasih, Yang Mulia. Assalamualaikum wr. wb. Dari Pemerintah yang mewakili presiden, Yang Mulia cukup ramai, cukup lengkap, tapi yang di meja paling depan saya akan bacakan. Pertama, Pak Didik dari Kementerian Keuangan, dan Pak Teguh juga dari Kementerian Keuangan, kemudian ada Pak Darto dari Kementerian Keuangan, Pak Awan Nurmawan juga dari Kementerian Keuangan. Kemudian, Pak John Hutagaol dari Kementerian Keuangan, saya sendiri Mualimin Abdi dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, dan Pak Nasrudin dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia. Kemudian di belakang juga dan Penonton juga dari Kementerian Keuangan dan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia. Terima kasih, Yang Mulia.

5 5. KETUA: HAMDAN ZOELVA Ya, terima kasih. Ini biasanya kalau berkaitan dengan Menteri Keuangan, kita harus berikan apresiasi selalu full team. Kalau dulu pada Menterinya Ibu Sri Mulyani juga rajin hadir secara langsung. Tapi sekarang masih tetap full team, terima kasih ya. DPR memberikan menyampaikan surat tidak bisa hadir ya karena sedang sibuk sibuk apa ya masa-masa akhir biasanya begitu, urusan politik lagi agak keras. Baik, Pemohon dan Pemerintah hari ini agenda sidang kita adalah untuk mendengarkan keterangan dari presiden. Sudah siap? Baik, saya persilakan untuk Pemerintah untuk menyampaikan keterangan dari presiden. 6. PEMERINTAH: MUALIMIN ABDI Assalamualaikum wr.wb. Selamat siang, salam sejahtera untuk kita semua. Yang saya hormati, Ketua dan Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi, yang saya hormati Para Pemohon, yang saya hormati Rekan- Rekan dari Kementerian Keuangan dan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia. Ketua dan Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi, terkait dengan permohonan pengujian ketentuan Pasal 23 ayat (2) Undang -Undang Nomor 36 Tahun 2008 tentang Perubahan Keempat atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1983 tentang Pajak Penghasilan, yang untuk selanjutnya nanti akan disebut atau dibaca sebagai Undang-Undang Pajak Penghasilan. Terhadap Pasal 28D ayat (1) dan Pasal 28I ayat (2) Undang - Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang dimohonkan oleh PT Cotrans Asia, yang dalam hal ini memberikan Kuasa kepada Bapak Denny Kailimang dan Kawan-Kawan sebagaimana di dalam atau diregister di dalam Kepaniteraan Mahkamah Konstitusi Nomor 47/PUU-XII/2014, kemudian Pemerintah Presiden dalam hal ini memberikan Kuasa kepada pertama, Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Amir Syamsuddin, yang kemudian memberikan Kuasa kepada antara lain saya sendiri yang akan membacakan keterangan Presiden ini. Kemudian yang kedua, Presiden juga memberikan Kuasa kepada Menteri Keuangan, Bapak M. Hadi Bashori, yang kemudian Menteri Keuangan juga memberikan Kuasa kepada rekan-rekan dari Kementerian Keuangan yang sudah hadir di hadapan Yang Mulia dan Majelis Hakim Mahkamah Konstutusi. Yang Mulia Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi, dalam permohonannya bahwa Para Pemohon atau Pemohon sebetulnya menyatakan keberatan, intinya adalah terhadap frasa jenis jasa lain sebagaimana diatur di dalam ketentuan Pasal 23 ayat (2) Undang-Undang

6 Pajak Penghasilan yang selengkapnya berbunyi, Ketentuan lebih lanjut mengenai jenis jasa lain sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf c angka 2 diatur dengan atau berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan. Menurut Pemohon, frasa tersebut dianggap memiliki ruang lingkup yang terlalu luas, serta mengandung bermacam-macam pengertian atau yang biasa dikenal sebagai menimbulkan hal yang bersifat multitafsir, sehingga menyebabkan Menteri Keuangan dapat menafsirkan bahwa seluruh pengangkutan batubara di laut, termasuk dalam jenis jasa lain sehingga setiap imbalan yang diterima sehubungan dengan jasa pengangkutan batubara di laut menjadi objek pemotongan pajak penghasilan, yaitu sebagaimana diatur di dalam Pasal 23 tersebut yang tarifnya lebih tinggi dari tarif pemotongan PPh sebagaimana diatur di dalam Pasal 15 atau yang seringkali dikenal sebagai PPh final. Hal tersebut menurut Pemohon berpotensi merugikan hak konstitusionalnya sebagai perusahaan yang bergerak di bidang pelayaran karena dianggap menghilangkan jaminan kepastian dan perlindungan hukum yang adil dan kepastian persamaan kedudukan di hadapan hukum sebagaimana diamanatkan di dalam Pasal 28D ayat (1) dan Pasal 28I ayat (1) Undang - Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun Oleh karena itu, menurut Pemohon ketentuan a quo dianggap melanggar juga asas-asas pembentukan peraturan perundang-undangan dan melanggar asas hukum dan norma dasar negara. Kemudian, Yang Mulia. Bahwa Pemohon juga menganggap bahwa ketentuan tersebut dianggap telah memperlakukan secara diskriminatif karena dianggap diskriminatif dianggap pengkategorian yang diatur di dalam Pasal 23 ayat (2) Undang -Undang PPh tersebut dengan alasan adalah salah satu perusahaan di bidang pengangkutan, namun perlakukan pajaknya dibedakan dengan jenis dan angkutan yang lain. Yang Mulia Ketua Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi bahwa terhadap dalil Pemohon yang terkait dengan permohonan ketentuan Pasal 23 ayat (2) Undang -Undang PPh sebagaimana diatur, atau ditentukan, atau dianggapkan oleh Pemohon yang dianggap telah merugikan hak-hak konstitusionalnya, Pemerintah berpendapat bahwa atau Pemerintah dapat memberikan penjelasan bahwa ketentuan a quo pada dasarnya tidak mengatur norma pengkategorian sebagaimana dianggapkan atau dimaksudkan oleh Pemohon, melainkan ketentuan a quo mengatur halhal yang terkait dengan pendelegasian wewenang, yaitu pendelegasian sebagaimana diatur di dalam ketentuan Pasal 23 ayat (2), yaitu dengan atau berdasarkan peraturan menteri keuangan di dalam mengatur perpajakannya. Oleh karena itu, menurut Pemerintah pertanyaannya adalah apakah pengaturan tentang pendelegasian wewenang tersebut sesuai atau tidak dengan kaidah pembentukan peraturan perundang-undangan yang baik sebagaimana diatur di dalam Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan. Bahwa dalil

7 Pemohon yang menganggap adanya frasa jenis jasa lain dalam ketentuan a quo yang dianggap telah menimbulkan kerugian yang nyata dan langsung, baik secara aktual maupun potensial kepada Pemohon, pemerintah berpendapat bahwa pada dasarnya kedudukan Pemohon dalam hal ini hanyalah sebagai pemotong pajak dan bukan wajib pajak yang dikenakan pemotongan sesuai tarif sebagaimana diatur di dalam ketentuan Pasal 23 ayat (1) Undang -Undang PPh, sehingga menurut Pemerintah terhadap anggapan Pemohon tersebut di mana undangundang atau ketentuan tersebut dianggap melanggar mengurangi hakhak konstitusional Pemohon, maka menurut Pemerintah hal demikian adalah kurang tepat baik secara nyata baik secara langsung maupun baik secara aktual maupun secara potensial yang terlanggar adanya berlakunya ketentuan a quo. Sebagaimana Pemerintah dapat menyampaikan misalnya dalam kasus yang disampaikan oleh Pemohon dalam permohonannya, Pemohon mengatakan bahwa telah dirugikan hak-hak konstitusionalnya karena berlakunya ketentuan Pasal 23 ayat (2) Undang -Undang PPh, menurut hemat Pemerintah adalah tidak tepat. Karena dalam kasus yang dimaksud yang disampaikan di dalam permohonan Pemohon, yang dikenakan pajak kurang bayar berdasarkan ketentuan Pasal 23 ayat (1) huruf c angka (1), yaitu Pemohon sebagai wajib pajak telah melakukan kegiatan sewa dan penghasilan lain sehubungan dengan penggunaan harta. Sebagai contoh kasus, Yang Mulia, yang disampaikan oleh Pemohon tersebut sebenarnya telah diputus oleh pengadilan pajak dengan pertimbangan hukum yang menyatakan bahwa transaksi Pemohon dan yang ketiga Bentuk Usaha Tetap (BUT), yaitu BUT Samika Shipping, kemudian BUT Kidecrane Transportes, dan BUT Twinstar Shipping dikategorikan termasuk dalam Pasal 23 ayat (1) huruf c ayat (1), yaitu wajib pajak telah melakukan kegiatan sewa dan penghasilan lain sehubungan dengan penggunaan harta. Terhadap kerugian yang disampaikan Pemohon sebagaimana diuraikan dalam permohonannya yang menyatakan bahwa Pemohon dikenakan tarif pajak yang lebih tinggi berdasarkan ketentuan Pasal 23 ayat (2) Undang -Undang PPh, yaitu dengan diterbitkannya surat ketetapan pajak kurang bayar pajak penghasilan Pasal 23 atau SKPKB PPh Pasal 23, nanti singkatannya saya akan tanyakan kepada kawan-kawan Kementerian Keuangan... oh tapi sudah ada di depannya, Yang Mulia. Yaitu Surat Ketetapan Pajak Kurang Bayar Pajak Penghasilan merupakan penerapan atas norma yang terdapat di dalam Undang-Undang PPh atau dengan kata lain bahwa ini masalah yang terkait dengan implementasi dari norma yang dimohonkan untuk diuji tersebut yang apabila Pemohon merasa dirugikan, maka disedikan upaya penyelesaikan sengketanya dengan cara mengajukan permohonan keberatan, atau mengajukan banding, atau juga mengajukan gugatan ke pengadilan pajak, atau

8 mengajukan upaya hukum luar biasa yaitu dalam bentuk peninjauan kembali kepada Mahkamah Agung. Dan Pemerintah meyakini hal demikian sudah dilakukan oleh Pemohon. Oleh karena itu, menurut Pemerintah hal demikian merupakan sebuah atau satu implementasi dari penerapan norma yang ada di dalam Undang-Undang PPh tersebut. Yang Mulia Ketua Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi, selanjutnya terhadap dalil Pemohon yang terkait dengan materi permohonan Pemohon, maka akan Pemerintah menjelaskan terkait dengan Undang- Undang PPh secara filosofis sebagaimana diuraikan berikut ini. Bahwa Undang-Undang PPh dilandasi adanya falsafah Pancasila dan Undang-Undang Dasar Tahun Yang di dalamnya tertuang ketentuan yang menjunjung tinggi hak warga negara dan menempatkan kewajiban perpajakan sebagai kewajiban kenegaraan dan merupakan sarana peran serta masyarakat dalam pembiayaan negara dan pembangunan nasional. Dengan pesatnya perkembangan sosial ekonomi sebagai hasil pembangunan nasional, dan globalisasi, serta reformasi di bidang di berbagai bidang, dipandang perlu adanya Undang-Undang Pajak Penghasilan yang dapat meningkatkan fungsi dan peranannya dalam rangka mendukung kebijakan pembangunan nasional khususnya di bidang pembangunan ekonomi. Materi Undang-Undang Pajak Penghasilan dimaksud berpegang pada prinsip-prinsip perpajakan, yaitu dianut secara universal yaitu adanya nilai-nilai keadilan, kemudahan, efisiensi administrasi, serta peningkatan dan optimalisasi penerimaan negara dengan tetap mempertahankan sistem self assessment. Oleh karena itu, arah dan tujuan Undang-Undang Pajak Penghasilan antara lain adalah untuk lebih meningkatkan keadilan pengenaan pajak dan yang dan lebih memberikan kemudahan bagi wajib pajak. Undang-Undang Pajak Penghasilan mengatur materi pengenaan pajak yang pada dasarnya menyangkut siapa yang dikenakan atau yang sering dikenal sebagai subjek pajak. Kemudian, penyebab pengenaan pajak atau yang sering dikenal sebagai objek pajak atau bagaimana tata cara menghitungnya atau yang sering disebut sebagai tarif pajak, dengan pengenaan yang pajak yang merata serta pembebanan yang adil satu sama lain. Sedangkan tata cara dan pemungutannya diatur dalam peraturan dan ketentuan tersendiri yaitu dalam rangka mempermudah masyarakat untuk mempelajari, memahami, serta mematuhinya. Yang Mulia Ketua Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi, terkait dengan anggapan Pemohon yang menyatakan bahwa ketentuan aquo telah memperlakukan secara diskriminatif terhadap diri Pemohon karena mengkategorikan sebagaimana yang diatur dalam Pasal 23 ayat (2) Undang-Undang Pajak Penghasilan, antara lain dengan alasan Pemohon

9 yang mengatakan bahwa salah satu usaha di bidang pengangkutan, namun perlakuan pajaknya dibedakan dengan jenis angkutan yang lain, maka Pemerintah dapat menyampaikan penjelasan sebagai berikut. Secara spesifik, Undang-Undang Pajak Penghasilan mengatur materi pengenaan pajak yang pada dasarnya menyangkut subjek pajak, objek pajak, dan tarif pajak. Dengan pengenaan yang merata, serta pembebanan yang adil, dengan mengikuti dinamika dunia usaha, objek dari PPH atau Pajak Pengahasilan adalah penghasilan yaitu setiap tambahan kemampuan ekonomis yang diterima atau diperoleh wajib pajak, baik yang berasal dari Indonesia maupun dari luar Indonesia yang dapat dipakai untuk konsumsi atau untuk menambah kekayaan wajib pajak yang bersangkutan dengan nama dan dalam bentuk apa pun. Pengertian penghasilan dalam Undang-Undang PPH ini tidak memperhatikan adanya penghasilan dari bidang usaha tertentu, tetapi pada adanya tambahan kemampuan ekonomis sehingga dapat tercapai keadilan bagi para wajib pajak. Sedangkan pengaturan perpajakan juga didasarkan pada prinsipprinsip keadilan dalam sistem perpajakan yang dianut secara universal. Yaitu yang pertama, prinsip keadilan horizontal, yaitu di mana keadilan horizontal, dalam hal ini adalah dalam perspektif pajak mengandung makna. Untuk wajib pajak dengan kondisi kemampuan atau penghasilan yang sama, harus dikenakan jumlah pajak yang sama. Dalam perpajakan di Indonesia, konsep ini mendasari pengenaan pajak dnegan tarif tunggal. Yaitu misalnya terkait dengan PPN dengan tarif tunggal sebesar 10%. Yang kedua, prinsip keadilan vertikal. Prinsip keadilan vertikal diartikan semakin tinggi kemampuan ekonomis wajib pajak, semakin tinggi pula beban pajak yang dikenakan. Konsep ini yang mendasari pengenaan pajak penghasilan secara progresif seperti dianut rezim pajak penghasilan di Indonesia dengan tarif yang progresif sesuai dengan ketentuan Pasal 17 Undang-Undang Pajak Penghasilan. Selain itu, pengenaan tarif dan yang berbeda dalam mekanisme pemotongan dan pemungutan pajak penghasilan sesuai dengan jenis penghasilannya. Hal tersebut, Yang Mulia, bertujuan agar dapat tercapai keadilan bagi para wajib pajak di mana wajib pajak yang mendapatkan penghasilan tinggi akan menanggung beban pajak yang lebih tinggi dibandingkan dengan wajib pajak yang mendapatkan penghasilan rendah. Dengan demikian menurut Pemerintah, berdasarkan seluruh uraian di atas, maka pemajakan atas penghasilan tidak didasarkan pada bidang usahanya, tetapi pada jenis penghasilannya. Oleh karena itu, dimungkinkan atas penghasilan yang berasal dari satu bidang usaha yang sama dapat dilakukan pemotongan atau pemungutan dengan tarif yang berbeda tergantung dengan jenis penghasilan yang menjadi dasar pengenaan pajaknya. Sehingga menurut Pemerintah, hal demikian justru telah mewujudkan nilai-nilai adanya kepastian hukum dan nilai-nilai

10 keadilan dan tidak memberlakukan secara diskriminatif terhadap wajib pajak. Yang Mulia Ketua Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi. Terhadap dalil yang menyatakan bahwa ketentuan a quo telah melanggar asas-asas pembentukan peraturan perundang-undangan yang baik karena telah memberikan delegasi kepada menteri keuangan. Pemerintah dapat menjelaskan sebagai berikut. Yang pertama, Undang-Undang PPh mengatur mengenai subjek pajak, objek pajak, dan tarif pajak dengan pengenaan yang rata serta pembebanan yang adil bagi seluruh wajib pajak. Yang kedua, Ketentuan Pasal 23 ayat (2) Undang -Undang PPh yang selengkapnya berbunyi antara lain di apa frasa terakhir memberikan delegasi kepada menteri keuangan pada dasarnya telah sesuai dengan asas-asas pembentukan peraturan perundang-undangan yang baik sebagaimana tercantum di dalam lampiran Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang- Undangan, di sana di dalam bab 2, angka 198 sampai dengan angka 216. Oleh karena itu hemat Pemerintah, ketentuan tersebut telah sesuai dengan asas-asas umum pemerintahan asas-asas pembentukan peraturan perundang-undangan. Menurut hemat kami, permohonan Para Pemohon menurut hemat Pemerintah tidak terkait sama sekali dengan isuisu konstitusionalitas keberlakuan norma yang dimohonkan untuk diuji tersebut. Yang Mulia Ketua Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi. Berdasarkan seluruh uraian penjelasan tersebut di atas, Pemerintah memohon kepada Yang Mulia Ketua Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi untuk memeriksa, mengadili, dan memutus permohonan pengujian Pasal 23 ayat (2) Undang -Undang Nomor 36 Tahun 2008 tentang Perubahan Keempat Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1983 tentang Pajak Penghasilan dapat memberikan putusan sebagai berikut. Pertama, menolak permohonan pengujian Pemohon untuk seluruhnya atau setidak-tidaknya menyatakan permohonan pengujian tidak dapat diterima. Yang kedua, menerima keterangan presiden secara keseluruhan. Yang ketiga, menyatakan ketentuan Pasal 23 ayat (2) Undang - Undang Nomor 36 Tahun 2008 tentang Perubahan Keempat atas Undang- Undang Nomor 7 Tahun 1983 tentang Pajak Penghasilan tidak bertentangan dengan Ketentuan Pasal 28D ayat (1) dan Ketentuan Pasal 28I ayat (2) Undang -Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun Demikian, Yang Mulia keterangan presiden yang kami bacakan. Atas perhatian Yang Mulia Ketua dan Majelis Hakim Konstitusi diucapkan terima kasih. Jakarta, 16 September 2014, Kuasa Hukum Presiden Republik Indonesia, Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia, Amir Syamsuddin, Menteri Keuangan Republik Indonesia, Muhammad Chatib

11 Basri. Terima kasih, Yang Mulia. Wabillahi taufik wal hidayah wassalamualaikum wr. wb. 7. KETUA: HAMDAN ZOELVA Terima kasih, Pak Mualimin. Pemohon apakah ada yang mau diklarifikasi dari apa yang disampaikan oleh pemerintah atau cukup jelas? Cukup jelas perbedaan pandangannya, ya. Yalah, baik. Apakah Pemohon akan mengajukan ahli atau saksi? Akan ajukan. Berapa ahli? 8. KUASA HUKUM PEMOHON: JUDIATI SETYONINGSIH Tiga, Yang Mulia. 9. KETUA: HAMDAN ZOELVA Tiga ahli? 10. KUASA HUKUM PEMOHON: JUDIATI SETYONINGSIH Tiga ahli. 11. KETUA: HAMDAN ZOELVA saksi? Saksi tidak ada, ya? Baik. Pemerintah akan mengajukan ahli dan 12. PEMERINTAH: MUALIMIN ABDI Ya, pemerintah nanti akan berkoordinasi dulu, tapi rencananya kelihatannya dari kawan-kawan Kementerian Keuangan berkeinginan demikian. Terima kasih. 13. KETUA: HAMDAN ZOELVA Ya, baik, tidak apa-apa. Tapi untuk sidang yang akan datang kita dengarkan dulu ahli dari Pemohon, tiga orang, ya. Sidang selanjutnya akan dilaksanakan pada hari Senin, 6 Oktober 2014, pukul ya, untuk mendengarkan keterangan DPR, kemudian mendengarkan keterangan ahli dari Pemohon tiga orang, jelas ya.

12 Sidang hari ini selesai dan ditutup. KETUK PALU 3X SIDANG DITUTUP PUKUL WIB Jakarta, 16 September 2014 Kepala Sub Bagian Risalah, t.t.d Rudy Heryanto NIP Risalah persidangan ini adalah bentuk tertulis dari rekaman suara pada persidangan di Mahkamah Konstitusi, sehingga memungkinkan adanya kesalahan penulisan dari rekaman suara aslinya.

MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 67/PUU-XII/2014

MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 67/PUU-XII/2014 MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA -------------- RISALAH SIDANG PERKARA NOMOR 67/PUU-XII/2014 PERIHAL Pengujian Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana [Pasal 77 huruf a] terhadap
