RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)"

Transkripsi

1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Fakultas : Seni Rupa dan Desain Program Studi : Seni Rupa Murni Mata Kuliah : Sosiologi Seni Kode MK : MBB07101 BOBOT : 3 SKS Semester : III (tiga) PERTEMUAN : 1 (Pertama) Mampu menjelaskan definisi sosiologi seni ruang lingkup kajian sosiologi sebagai pendekatan kajian seni 1. Dapat menjelaskan definisi sosiologi seni dan ruang lingkup kajiannya. 2. Dapat menjelaskan hubungan seni dengan masyarakat. 3. Dapat menjelaskan kajian sosiologi sebagai pendekatan kajian seni. TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI PENDAHULUAN PENYAJIAN 1. Perkenalan 2. Motivasi kuliah 1. Kontrak Kuliah 2. Definisi sosiologi seni, ruang lingkup kajian Sosiologi. Papan tulis - 15 menit Tanya Jawab Power Point LCD Pojector Burke, Peter, Sejarah dan Teori Sosial. Jakarta: Yayasan Obor, 1

2 sebagai pendekatan kajian seni 3. Hubungan seni dengan masyarakat Ritzer,George, dan Doouglas J. Goodman, Teori Sosiologi Modern. Terj. Alimandan. Jakarta: Kencana, Ritzer,George Douglas J. Goodman. Teori Sosiologi dari Teori Sosiologi Klasik sampai perkembangan mutakhir Teori Sosial Posmodern, Terj. Alimandan. Yogyakarta : Kreasi Wacana, Rangkuman diskusi Zamroni. Pengantar Pengembangan Teori Sosial. Yogyakarta: Tiara Wacana, menit 2. Pertemuan 2 (Kedua) Mampu menjelaskan medan sosial seni dan aparatus penyangganya dalam ranah produksi, distribusi dan konsumsi. 1. Dapat menjelaskan medan sosial seni (art world). 2. Dapat menjelaskan posisi dan fungsi aparatus penyangga dalam medan sosial seni (art world). 2

3 TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI PENDAHULUAN PENYAJIAN 1. Mengulang materi pertemuan pertama 1. Medan Sosial seni (Art Word) 2. Posisi dan fungsi aparatus penyangga medan sosial seni dalam ranah produksi, distribusi dan konsumsi. Tanya jawab. Papan tulis 10 menit Tanya Jawab Papan tulis Power Point LCD Pojector Becker, Howard S, Art Worlds. Barkeley and Los Angeles: University of California, 1984 Hausser, Arnold, The Sosiologi of Art. Transl. Kenneth J Northcorth. London: University of Chicago, Zolberg, Veral, Constructing a Sosiology of the Arts. Cambridge : Cambridge University Press, Penegasan pentingnya memahami medan sosial seni sebagai dasar pemahaman fokus kajian sosiologi seni Tanya jawab Papan tulis 20 menit 3

4 3. Pertemuan : 3 & 4 (Ketiga dan Keempat) Mampu menjelaskan medan sosial seni dan aparatus penyangganya dalam ranah produksi, distribusi dan konsumsi. 1. Dapat menjelaskan medan sosial seni (art world). 2. Dapat menjelaskan posisi dan fungsi aparatus penyangga dalam medan sosial seni (art world). TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI PENDAHULUAN PENYAJIAN 1. Mengulang materi pertemuan pertama 1. Medan Sosial seni (Art Word) 2. Posisi dan fungsi aparatus penyangga medan sosial seni dalam ranah produksi, distribusi dan konsumsi. 3. Praktik dan relasi antar aparatus dalam medan sosial seni. 4. Beberapa contoh kasus. Tanya jawab. Papan tulis 10 menit Tanya Jawab Papan tulis Power Point LCD Pojector Becker, Howard S, Art Worlds. Barkeley and Los Angeles: University of California, 1984 Chanin, Eillen. Collecting Art. NSW: Craftman House, Hausser, Arnold, The Sosiologi of Art. Transl. Kenneth J Northcorth. London: University of Chicago, Hujatnikajennong, Agung.Kurasi dan Kuasa:Kekuratoran dalam Medan Seni Rupa Kontemporer di Indonesia, Marjin Kiri, 2015 Isnanta, Satriana Didiek, Booming 4

5 1. Penegasan pentingnya memahami medan sosial seni sebagai dasar pemahaman fokus kajian sosiologi seni Seni Lukis Indonesia, Siapa yang Diuntungkan?, Dewa Ruci, Jurnal Pengkajian dan Penciptaan Seni 5, No. 2 (Desember 2008), Zolberg, Veral, Constructing a Sosiology of the Arts. Cambridge : Cambridge University Press, Tanya jawab Papan tulis 20 menit 4. Pertemuan : 5 s/d 8 (Kelima s/d kedelapan) Mampu menjelaskan proses terjadinya stratifikasi seni dalam masyarakat (seni tinggi dan seni rendah) berlandaskan teori sosio kultural yang relevan; 1. Dapat menjelaskan Konsep seni (arts) dalam kontek sosiologis 2. Dapat menjelaskan Konsep kerajinan (craft) dalam kontek sosiologis 3. Dapat menjelaskan proses terjadinya stratifikasi seni dalam masyarakat (seni tinggi dan seni rendah) 4. Dapat menjelaskan teori hegemoni Gramsci 5. Dapat menjelaskan teori arena kultural Bourdieu. 6. Dapat menjelaskan teori Distingsi Boudieu. 5

6 TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI PENDAHULUAN Mengulang materi pertemuan Papan tulis 10 menit ke-empat. PENYAJIAN Papan tulis Bourdieu, Pierre, Distinction: A 1. Konsep seni (arts) dalam kontek sosiologis pendekatan Marxian Tanya Jawab Power Point LCD Pojector Social Critique of The Judgement of Taste. New York: Routledge and Kegan Paul Ltd, Konsep kerajinan (craft) dalam kontek sosiologis 3. Proses terjadinya stratifikasi seni dalam masyarakat (seni tinggi dan seni rendah) berdasarkan pada: - Praktik hegemonik - Relasi kuasa antar agen dalam medan sosial Jenkins, Richard, Membaca Pikiran Pierre Bourdieu. Terj. Nurhadi. Yogyakarta: Kreasi Wacana, Mac Donald, Juliette, Exploring Visual Culture: Definitions, contents, contexts, Edinburgh: Edinburgh University Press, Strinati, Dominic. Popular Culture: Pengantar Menuju Teori Budaya Populer. Yogyakarta, Bentang Pustaka, Selera estetik pembentuk kelas sosial. 1. Penegasan pentingnya memahami proses terjadinya stratifikasi seni dalam masyarakat Tanya jawab Papan tulis 20 menit 6

7 5. Pertemuan : 9 & 10 (Kesembilan dan kesepuluh) Mampu menjelaskan proses terjadinya pelembagaan seni sebagai otoritas penentu seni atau bukan seni dan seniman atau bukan seniman. 1. Dapat menjelaskan proses terjadinya pelembagaan seni. 2. Dapat menjelaskan relasi kuasa antar aparatus dan pemegang kuasa simbolik dalam medan sosial seni. TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI PENDAHULUAN Mengulang materi pertemuan Tanya jawab. Papan tulis 10 menit ke-enam PENYAJIAN 1. Proses terjadinya pelembagaan seni sebagai otoritas penentu seni atau bukan seni dan seniman atau bukan seniman. 2. Relasi kuasa antar aparatus dan pemegang kuasa simbolik dalam medan sosial seni. Tanya jawab Papan tulis. Becker, Howard S, Art Worlds. Barkeley and Los Angeles: University of California, 1984 Bouerdieu, Pierre, Structures, Habitus, Power: Basis for a Theory of Symbolic Power dalam Culture/ Power/ History. A Reader in Contemporary Social Theory. Nicolas B. Dirk. Geof Eley & Sherry B. Ortner (ed). Princeton Univercity Press, 1994 Fashri, Fauzi, Penyingkapan Kuasa Simbol: Apropriasi Reflektif Pemikiran Pierre Bourdieu. Yogyakarta: Juxtapose, Walker,John A, dan Sarah Chaplin, 7

8 Visual Culture an Introduction. Manchester: Manchester University Press, Penekanan pada pentingnya mengetahui relasi kuasa dan pemegang kuasa simbolik dalam medan sosial seni diskusi 20 menit 6. Pertemuan : 11 & 12 (Kesebelas dan keduabelas) Mampu menjelaskan fenomena seni di masyarakat dengan pendekatan sosiologi 1. Dapat menjelaskan hubungan seni dan politik dalam praktik di medan sosial seni rupa (Praktik seni rupa era Soekarno, Suharto dan reformasi) TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI PENDAHULUAN Mengulang materi pertemuan ke-sepuluh Tanya jawab. Papan tulis 10 menit PENYAJIAN - Kerakyatan dalam Seni Lukis Indonesia: Sejak PERSAGI hingga Kini. Tanya jawab Papan tulis. LCD Projector Yuliman, Sanento.Dua Seni Rupa: Sepilihan Tulisan. Jakarta, Kalam,

9 - Seni Rupa Penyadaran: Praksis dari Arus Pinggiran Susanto, Mikke, Membongkar Seni Rupa; Essensi Karya Seni Rupa, Yogyakarta, Penerbit Jendela, Penekanan pada pentingnya mengetahui kuasa pemerintah sebagai pemegang regulasi dalam medan sosial seni rupa. diskusi Wicaksono Adi Dkk. Politik dan gender: aspek-aspek seni visual Indonesia, Yogyakarta, Yauasan Seni Cemeti, menit 7. Pertemuan : 13 & 14 (Ketiga belas dan keempat belas) Mampu menjelaskan fenomena seni di masyarakat dengan pendekatan sosiologi 1. Dapat menjelaskan hubungan seni dan jender dalam praktik di medan sosial seni rupa. TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI PENDAHULUAN Mengulang materi pertemuan Tanya jawab. Papan tulis 10 menit ke-duabelas PENYAJIAN 1. Wacana Seni Rupa Papan tulis. Yuliman, Sanento.Dua Seni Rupa: 9

10 Perempuan: Antara Konsep dan Konteks Tanya jawab LCD Projector Sepilihan Tulisan. Jakarta, Kalam, Perihal Rekayasa dan Bias Gender Susanto, Mikke, Membongkar Seni Rupa; Essensi Karya Seni Rupa, Yogyakarta, Penerbit Jendela, Penekanan pada pentingnya mengetahui hubungan seni dan jender bagaimana posisi seniman perempuan dalam medan sosial seni rupa diskusi Wicaksono Adi Dkk. Politik dan gender: aspek-aspek seni visual Indonesia, Yogyakarta, Yauasan Seni Cemeti, menit 8. Pertemuan : 15 & 16 (Kelimabelas belas dan keenambelas) Mampu menjelaskan fenomena seni di masyarakat dengan pendekatan sosiologi 1. Dapat menjelaskan berbagai proses komodifikasi seni dalam praktik medan sosial seni. 10

11 TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI PENDAHULUAN Mengulang materi pertemuan ke-duabelas Tanya jawab. Papan tulis 10 menit PENYAJIAN 1. Proses komodifikasi seni dalam medan sosial seni rupa dan tumbuhnya industri seni. 2. Fenomena Booming seni lukis di Indonesia. Tanya jawab Papan tulis. LCD Projector Yuliman, Sanento.Dua Seni Rupa: Sepilihan Tulisan. Jakarta, Kalam, Isnanta, Satriana Didiek, Booming Seni Lukis Indonesia, Siapa yang Diuntungkan?, Dewa Ruci, Jurnal Pengkajian dan Penciptaan Seni 5, No. 2 (Desember 2008), Susanto, Mikke, Membongkar Seni Rupa; Essensi Karya Seni Rupa, Yogyakarta, Penerbit Jendela, Penekanan pada pentingnya mengetahui proses komodifikasi seni dalam medan sosial seni rupa 4. Tanya jawab diskusi Wicaksono Adi Dkk. Politik dan gender: aspek-aspek seni visual Indonesia, Yogyakarta, Yauasan Seni Cemeti, menit 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Fakultas : Seni Rupa dan Desain Program Studi : Keris dan Senjata Tradisional Mata Kuliah : Kuratorial Kode MK : MPB13105 BOBOT : 3 SKS Semester : VII PERTEMUAN :
