Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian tindakan kelas ini dilakukan terhadap siswa kelas IV Sekolah Dasar

PEMETAAN (ANALISIS) SK dan KD. Tk Ranah. Materi Pokok IPK C2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Siklus I

Nomor : /UN26/3/PL/2012 Mei 2013 Lampiran : satu berkas Perihal : Izin Penelitian

LEMBAR OBSERVASI PTK SIKLUS 1 Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : IV / 2 Dilaksanakan

PEMETAAN STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR

FORMAT KESEDIAAN SEBAGAI TEMAN SEJAWAT DALAM PENELITIAN TINDAKAN KELAS. Yang bertanda tangan di bawah ini menerangkan bahwa :

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Australia, dalam penelitian tindakan kelas oleh Prof. Dr. H. Muhammad Askari, M.Pd

BAB III METODE PENELITIAN. 10 siswa perempuan dan 19 siswa laki-laki. Penelitian ini dilakukan di SDN 1 Kaliawi Bandar Lampung.

LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS SISWA DALAM MENGGUNAKAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Lampiran 1 57

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS I

BAB III METODE PENELITIAN. mengajar dengan penekanan pada penyempurnaan atau peningkatan proses dan

BAB III PROSEDUR PENELITIAN. pembelajaran dan berdampak pada peningkatan hasil belajar peserta didik,

BAB III METODE PENELITIAN. dengan Classroom Action Research. PTK merupakan penelitian yang dilakukan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Lampiran 52. Daftar Siswa KelasIV SDN 3 WayGalih Kec Tanjung Bintang Kab.Lampung Selatan Tahun 2011/2012 Nomor

SILABUS PEMBELAJARAN. Indikator Pencapaian Kompetensi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) OLEH : ULFAH KHUMAYASARI

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I. I. Standar Kompetensi 5. Melakukan operasi hitung pecahan dalam pemecahan masalah.

LEMBAR WAWANCARA DENGAN GURU KELAS IV SEBELUM MELAKUKAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS DI SD 2 JURANG KUDUS TAHUN PELAJARAN 2013/2014

INSTRUMEN IMPLEMENTASI RPP DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELAS II DENGAN METODE KARTU BILANGAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Jadwal Penelitian Tindakan Kelas

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I

Petunjuk Lembar Observasi Keaktifan Siswa Dalam Kegiatan Belajar Mengajar

BAB III METODE PENELITIAN. yang terdiri dari 5 orang siswa perempuan dan 15 orang siswa laki-laki. Siswa

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Langkapura ini menggunakan model cooperative learning Tipe TSTS dengan

Lampiran 1 : Refleksi Pembelajaran Pra Siklus REFLEKSI PEMBELAJARAN PRA SIKLUS

REFLEKSI I. Mata Pelajaran : Matematika

SURAT PERNYATAAN. : Pernyataan Pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Kepada Yth. Kaprogdi PSKGJ-S1 PGSD UKSW Salatiga Di Salatiga

PEMERINTAH KOTA BANDAR LAMPUNG UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS PENDIDIKAN KEC. TANJUNGKARANG PUSAT SEKOLAH DASAR NEGERI 1 KALIAWI

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I

BAB III METODE PENELITIAN

SURAT PERNYATAAN. : PSKGJ S1 PGSD FKIP-UKSW Salatiga

BAB III METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di SMP Negeri 2 Taopa, Kecamatan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Prasiklus Jumlah siswa Presentase (%) , ,33 JUMLAH

SURAT IJIN PENELITIAN. NIP : Pangkat/Gol. Ruang : Pembina, IV/a

BAB III METODE PENELITIAN. informasi yang bermanfaat bagi peneliti maupun pihak lain yang berkepentingan dalam

PROGRAM TAHUNAN. Semester Standar Kompetensi Alokasi Waktu Bilangan 1. Melakukan operasi hitung bilangan sampai tiga angka.

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian Tindakan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research) adalah satu penelitian

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) (SIKLUS I) Satuan Pendidikan : SDN SIDOREJO LOR 06

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP siklus 1)

BAB III METODE PENELITIAN. pelajaran 2013/2014 selama 3 (tiga) bulan mulai dari bulan Juli sampai

Alokasi Waktu. Sumber/ Bahan/ Alat. Kompetensi Dasar Materi Pokok Pengalaman Belajar Indikator Penilaian

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN. Satuan Pendidikan : SD Negeri Baciro. Hari / Tanggal : Jum at, 29 Juli 2016

BAB III METODE PENELITIAN

SD kelas 4 - MATEMATIKA PECAHAN (K13 REVISI 2016)UJI KOMPETENSI PECAHAN (K13 REVISI 2016)

DAFTAR NAMA SISWA KELAS IV SD NEGERI MOJO 04 TAHUN AJARAN 2012/2013

BAB III METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan di SD Negeri 1 Tanjung Jaya Lampung

BAB III METODE PENELITIAN. oleh guru dan siswa untuk melakukan perbaikan dan berdampak pada peningkatan

BAB III METODE PENELITIAN. Lampung, selama 3 bulan mulai bulan Juli 2013 sampai dengan bulan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian tindakan kelas (classroom action

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( R P P )

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

SURAT KETERANGAN Nomor: 421/80/2011

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Disusun oleh: Nama : Devi Kusumaningrum NIM :

BAB III METODE PENELITIAN. yang difokuskan pada situasi kelas yang lazim dikenal sebagai clasroom action

LAMPIRAN-LAMPIRAN. Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS 1 : MIS Al Khairiyah Pengampelan

BAB III METODE PENELITIAN. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri 1 Rejosari

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yaitu suatu kejadian terhadap

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P )

LEMBAR OBSERVASI RPP AWAL

BAB I I PENELITIAN 3.1. Setting Penelitian 3.2. Karakteristik Subjek Penelitian

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pelaksanaan tindakan kelas yang menyajikan materi pemahaman konsep

SURAT PERNYATAAN. Yang bertanda tangan di bawah ini Kepala SD Negeri Purbo 03 menyatakan bahwa

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. dikenal dengan Classroom Action Research. Menurut Arikunto (2007: 58)

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian tindakan (action research) merupakan penelitian pada upaya

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Deskripsi Siklus 1

Pertemuan 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS I. : 2 x 35 menit. B. KOMPETENSI DASAR 6.1. Mengenal segitiga, segiempat dan lingkaran.

34 LAMPIRAN - LAMPIRAN

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. (RPP Kelas Kontrol Ke I) Tahun Pelajaran : 2015/2016

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pelaksanaan tindakan kelas ini dilakukan di kelas VIIIc SMP Negeri 7

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Perencanaan dilakukan setelah observasi ke SD Islam Al-Amanah,

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian Tindakan kelas ini dilaksanakan di SD Negeri 2 Jagabaya I Kecamatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan dengan mempergunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) atau disebut

III. METODE PENELITIAN. ganjil tahun pelajaran 2012/2013, yaitu sekitar bulan Juli sampai dengan bulan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan model Penelitian Tindakan Kelas (PTK)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Hasil penelitian ini di uraikan dalam tahapan yang berupa siklus-siklus

III. METODE PENELITIAN. Kabupaten Pringsewu. Adapun subjek penelitian adalah siswa kelas VIII.3

Transkripsi:

1

Lampiran 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS I Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas / Semester Alokasi Waktu : SD Negeri 7 Wonodadi : Matematika : IV ( Empat ) / I ( ganjil) : 2 x 35 Menit I. Standar Kompetensi 6. Menggunakan pecahan dalam pecahan masalah. II. Kompetensi Dasar 6.1. Menjelaskan arti pecahan dan urutannya. III. Indikator 1. Menjelaskan arti pecahan dan urutannya dari terkecil 2. Menuliskan letak pecahan pada garis bilangan. IV. Tujuan Pembalajaran 1. Siswa dapat menjelaskan arti pecahan dan urutannya dari terkecil. 2. Siswa dapat menuliskan letak pecahan pada garis bilangan. V. Materi Pembelajaran Operasi Hitung Pecahan. VI. Metode Pembelajaran - Ceramah

3 - Tanya jawab - Pemberian tugas - Latihan VII. Langkah-Langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal 1. Menyiapkan anak untuk masuk kelas. 2. Berdo a mengabsen siswa. 3. Mempersiapkan materi ajar dan alat peraga. 4. Memotivasi siswa untuk mengeluarkan pendapat. 5. Mengajukan beberapa pertanyaan untuk apersepsi. Soal paersepsi - Apa yang dimaksud dengan pecahan itu? B. Kegiatan Inti 1. Siswa memeprhatikan gambar dipajang oleh guru. 2. Siswa memperhatikan keterangan gambar untuk melengkapi keterangan dan menyatakan besarnya bagian daerah yang diarsir dari keseluruhan lingkaran.

Gambar Pecahan ½...... 3. Siswa dibimbing guru menunjukkan letas suatu pecahan pada garis bilangan. Contoh : 0 1 0 ½ 1 4. Siswa memperhatikan, mencatat contoh, bertanya sesuatu yang belum dimengerti. 5. Siswa menyimpulkan materi pembelajaran guru. C. Kegiatan Akhir 1. Memberi penguat pada siswa yang telah berhasil menyelesaikan tugasnya. 2. Memberi bimbingan pada siswa yang kurang aktif. 3. Siswa menyelesaikan soal sebagai umpan balik.

5 VIII. Alat da Sumber 1. Gambar Pecahan 2. Buku Matematika Kelas IV Semester 1 hal. 162-164 Burhan Mustaqim, Ari Astuti, Penerbit Departemen Pendidikan Nasional 2008. IX. Penilaian Teknis tes Bentuk tes : Tes tertulis : Isian Wonodadi, 5 September 2011 Guru Mitra, Guru Mata Pelajaran, JULIYANTO, S.Pd. SUSILOWATI NIP. 19661015 199301 1 011 NPM. 19630723 198303 2 005 Mengetahui Kepala SD Negeri 7 Wonodadi, S U M I N A H NIP. 19560810 197703 2 008

Lampiran 3 Soal Tes Isilah titik-titik di bawah ini! Lengkapilah pecahan-pecahan yang senilai 1. 1 2 = 2 4 = = 2. 1 3 = 2 6 = 3. 3 4 = Tulislah bilangan pencahan pada garis bilangan. 4. 0...... 1 5. 0 1......... 3 / 5 Kunci Jawaban 1. 2 6 = 4 8 2. 3 9 3. 6 8 4. 1 4, 1 2 5. 1 5, 2 5, 4 5 6. Skor Nilai = skor perolehan skor maksimal x 100

7 Lampiran 4 Lembar Kerja Siswa I Mengamati Operasi Hitung Pecahan A. Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : IV / I Materi Pembelajaran : Operasi Hitung Pecahan B. Petunjuk Belajar : Buka Buku Matematika hal 164 Baca dengan cermat dan lakukan kegiatan yang sesuai dengan petunjuk. C. Indikator : Amati gambar pecahan dan operasi hitung pecahan. D. Tugas Kelompok (Diskusi) 1. Gambar Berapa nilai pecahan yang diarsir? A. B. C. 2. 1 4 2 4 4 4 Tulis urutan pecahannya..,..,.. 3. 1 2 = 4 = 4 Lengkapilah pecahan yang senilai

Lampiran 5 Kelompok Diskusi Kelompok Diskusi Nama Peserta I 1. Ricki Irawan 2. Fendi Setiawan 3. M. Andalan 4. Ananda Nikola 5. Aga Triastata II 1. Rico Irawan 2. Refan Candra Saputra 3. Yuda Wibowo 4. Gani Handoko 5. Ardiansyah III 1. Marifatul Sofia 2. Atalarani 3. Sapera Usdanata 4. Riski Usdanata 5. Mega Kurniawan IV 1. Mugi Lestari 2. Jesica Fitria 3. Dianan Nela Tasya 4. Juwita Restiana 5. Daryeni V 1. Alfindo Gilang 2. Angga Pratama 3. Ilham Triansyah 4. Jeri Kurniawan 5. Rahmat Nurahim

9 Lampiran 6 NILAI PEROLEHAN SIKLUS I NILAI KKM : 65 No Nama Nilai Keterangan Ketuntasan 1 Ananda Nikola 60 Tidak Tuntas 2 Atalarani 66 Tuntas 3 Aga Triastata 65 Tuntas 4 Angga Pratama 66 Tuntas 5 Ardiansyah 67 Tuntas 6 Alfindo Gilang 58 Tidak Tuntas 7 Dianan Nela Tasya 70 Tuntas 8 Daryeni 50 Tidak Tuntas 9 Ilham Triansyah 45 Tidak Tuntas 10 Fendi Setiawan 70 Tuntas 11 Gani Handoko 47 Tidak Tuntas 12 Jesica Fitria 80 Tuntas 13 Juwita Restiana 65 Tuntas 14 Jeri Kurniawan 50 Tidak Tuntas 15 Yuda Wibowo 70 Tuntas 16 M. Andalan 48 Tidak Tuntas 17 Marifatul Sofia 66 Tuntas 18 Mugi Lestari 50 Tidak Tuntas 19 Mega Kurniawan 75 Tuntas 20 Ricki Irawan 64 Tidak Tuntas 21 Rico Irawan 65 Tuntas 22 Riski Usdanata 63 Tidak Tuntas 23 Rahmat Nurahim 63 Tidak Tuntas 24 Sapera Usdanata 80 Tuntas 25 Refan Candra Saputra 80 Tuntas Jumlah Rata-rata 1583 63,32

Lampiran 7 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SIKLUS II Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas / Semester Alokasi Waktu : SD Negeri 7 Wonodadi : Matematika : IV ( Empat ) / 1 (ganjil) : 2 x 35 Menit I. Standar Kompetensi 6. Menggunakan pecahan dalam pecahan masalah. II. Kompetensi Dasar 6.1 Menjelaskan arti pecahan dan urutannya. III. Indikator 1. Menentukan pecahan-pecahan yang senilai dari suatu pecahan. 2. Menyederhanakan pecahan. 3. Menyatakan pecahan sebagai pembagian. IV. Tujuan Pembalajaran 1. Siswa dapat menentukan pecahan-pecahan yang senilai dari suatu pecahan. 2. Siswa dapat menyederhanakan pecahan. 3. Siswa dapat menuliskan pecahan sebagai operasi pembagian. V. Materi Pembelajaran Operasi Hitung Pecahan.

11 VI. Metode Pembelajaran - Ceramah - Tanya jawab - Pemberian tugas - Latihan VII. Langkah-Langkah Pembelajaran A. Kegiatan Awal 1. Mempersiapkan materi ajar dan alat peraga. 2. Memotivasi siswa untuk mengeluarkan pendapat 3. Apersepsi untuk mengingat kembali konsep tentang nilai tempat pada suatu bilangan. B. Kegiatan Inti 1. Siswa memeprhatikan keterangan gambar tentang pecahan yang senilai. 2. Memberikan catatan dedukatif-deskriptif (meringkas uraian materi) tentang menyederhanakan pecahan. 3. Siswa di bawah bimbingan guru mencatat tentang pecahan senilai, penyederhanaan pecahan dan pecahan sebagai pembagi. 4. Siswa memperhatikan, mencatat contoh, bertanya sesuatu yang belum dimengerti. 5. Tanya jawab C. Kegiatan Akhir 1. Siswa menyimpulkan materi pelajarn dibimbing guru. 2. Memberikan penguat pada siswa yang berhasil. 3. Memberikan bimbingan pada siswa yang kurang aktif.

4. Memberikan latihan soal sebagai umpan balik. VIII. Alat da Sumber 1. Gambar Pecahan 2. Buku Matematika Kelas IV Semester 1 hal. 164-165 Burhan Mustaqim, Ari Astuti, Penerbit Departemen Pendidikan Nasional 2008. IX. Penilaian Teknis tes Bentuk tes : Tes tertulis : Isian Wonodadi, 14 September 2011 Guru Mitra, Guru Mata Pelajaran, JULIYANTO, S.Pd. SUSILOWATI NIP. 19661015 199301 1 011 NPM. 19630723 198303 2 005 Mengetahui Kepala SD Negeri 7 Wonodadi, S U M I N A H NIP. 19560810 197703 2 008

13 Lampiran 9 Soal Tes Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar! 1. Nilai pecahan dari gambar disamping adalah 2. Nilai pecahan yang tepat untuk mengisi 0 1 titik-titik pada garis bilangan di samping adalah 3. 3 7 4 7 berilah tanda < > atau = 4. Bila diurutkan dari yang terkecil 2 5, 1 5, 4 5, 2 5 menjadi 5. Ibu Ema membuat sebuah kue yang enak. Kue yang dimakan Ema dan Menik 1 4 bagian. Berapa bagian kue yang masih tersisa? Kunci Jawaban 1. 2. 1 2 2 5 3. < 4. 1 5, 2 5, 3 5, 4 5 5. Sisa kue 3 4 bagian Skor nilai = Skor perolehan Skor Maksimum x 100

Lampiran 10 Lembar Kerja Siswa II Mengamati Operasi Hitung Pecahan A. Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : IV / I Materi Pembelajaran : Operasi Hitung Pecahan B. Petunjuk Belajar : Buka Buku Matematika hal 166 Perhatikan, baca dan lakukan kegiatan sesuai dengan petunjuk C. Indikator : Menyelesaikan masalah pecahan Tugas Kelompok (Diskusi) 1. a. 2 3 1 2 = b. 4 5 2 5 = Tentukan hasil pengurangan pecahannya! a.. b.. 2. a. 4 9 1 6 = b. 6 7 1 6 = Tentukan hasil pengurangan pecahannya a.. b.. 3. Ibu membuat sebuah kue yang enak. Kue itu dipotong-potong menjadi 16 potong yang sama besar. Masing-masing makan 2 potong kue. a. Berapa bagian kue yang dimakan Ema dan Menik? b. Berapa bagian kue yang masih tersisa? Bagaimana menyelesaikan masalah pecahan berikut! a.. b..

15 Lampiran 11 HASIL PEROLEHAN NILAI AKHIR (FORMATIF) NILAI KKM : 65 No Nama Nilai Keterangan Ketuntasan 1 Ananda Nikola 85 Tuntas 2 Atalarani 80 Tuntas 3 Aga Triastata 75 Tuntas 4 Angga Pratama 82 Tuntas 5 Ardiansyah 82 Tuntas 6 Alfindo Gilang 65 Tuntas 7 Dianan Nela Tasya 80 Tuntas 8 Daryeni 65 Tuntas 9 Ilham Triansyah 48 Tidak Tuntas 10 Fendi Setiawan 75 Tuntas 11 Gani Handoko 65 Tuntas 12 Jesica Fitria 82 Tuntas 13 Juwita Restiana 80 Tuntas 14 Jeri Kurniawan 55 Tidak Tuntas 15 Yuda Wibowo 85 Tuntas 16 M. Andalan 60 Tidak Tuntas 17 Marifatul Sofia 78 Tuntas 18 Mugi Lestari 60 Tidak Tuntas 19 Mega Kurniawan 85 Tuntas 20 Ricki Irawan 78 Tuntas 21 Rico Irawan 80 Tuntas 22 Riski Usdanata 80 Tuntas 23 Rahmat Nurahim 78 Tuntas 24 Sapera Usdanata 85 Tuntas 25 Refan Candra Saputra 90 Tuntas Jumlah Rata-rata 1878 75,12

Lampiran 12 HASIL PENGAMATAN/OBSERVASI AKTIVITAS DALAM PEMBELAJARAN (DISKUSI) Siklus No Komponen yang diamati I II Jumlah % Jumlah % 1 Bertanya pada guru 10 40 19 76 2 Menjawab pertanyaan guru 12 48 14 56 3 Memberikan pendapat 13 52 15 60 4 Aktif dalam diskusi 20 80 22 88 5 Ketepatan mengumpulkan tugas 23 92 25 100 Presentase siswa yang mencapai ketuntasan belajar dan kriteria keberhasilan tindakan (hasil belajar/hasil tes tiap siklus) Siklus Nilai I II Jumlah % Jumlah % < 60,00 10 40 6 24 60 69 8 32 7 28 > 70,00 5 20 12 48

17 Lampiran 13 LAPORAN NILAI SIKLUS I (SATU) DAN II (DUA) NILAI KKM 65 No Nama Nilai Siklus I Nilai Siklus II Keterangan Ketuntasan 1 Ananda Nikola 60 85 Meningkat, Tuntas 2 Atalarani 66 80 Meningkat, Tuntas 3 Aga Triastata 65 75 Meningkat, Tuntas 4 Angga Pratama 66 82 Meningkat, Tuntas 5 Ardiansyah 67 82 Meningkat, Tuntas 6 Alfindo Gilang 58 65 Meningkat, Tuntas 7 Dianan Nela Tasya 70 80 Meningkat, Tuntas 8 Daryeni 50 65 Meningkat, Tuntas 9 Ilham Triansyah 45 48 Meningkat, Tidak Tuntas 10 Fendi Setiawan 70 75 Meningkat, Tuntas 11 Gani Handoko 47 65 Meningkat, Tuntas 12 Jesica Fitria 80 82 Meningkat, Tuntas 13 Juwita Restiana 65 80 Meningkat, Tuntas 14 Jeri Kurniawan 50 55 Meningkat, Tidak Tuntas 15 Yuda Wibowo 70 85 Meningkat, Tuntas 16 M. Andalan 48 60 Meningkat, Tidak Tuntas 17 Marifatul Sofia 66 78 Meningkat, Tuntas 18 Mugi Lestari 50 60 Meningkat, Tidak Tuntas 19 Mega Kurniawan 75 85 Meningkat, Tuntas 20 Ricki Irawan 64 78 Meningkat, Tuntas 21 Rico Irawan 65 80 Meningkat, Tuntas 22 Riski Usdanata 63 80 Meningkat, Tuntas 23 Rahmat Nurahim 63 78 Meningkat, Tuntas 24 Sapera Usdanata 80 85 Meningkat, Tuntas 25 Refan Candra Saputra 80 90 Meningkat, Tuntas Jumlah 1583 1878 Rata-rata 63,32 75,12 Lampiran 14

No I Hasil Observasi Aktivitas Guru di Kelas IV SD Negeri 7 Wonodadi dalam Proses Peningkatan Prestasi Belajar dan Motivasi Siswa pada Siklus I Skor Aspek 1 2 3 4 5 Persiapan Pembelajaran II Kegiatan Pendahuluan III Kegiatan Inti IV Kegiatan Penutup Jumlah Skor Skor maksimal 100 Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 100 adalah sebagai berikut : Kategori : 0 39 = Sangat Rendah 40 55 = Rendah 56 65 = Cukup 66 79 = Baik 80 100 = Sangat Baik Skor perolehan Nilai Akhir = x Skor ideal (100) = 85 x 100% = % Skor maksimal Guru Mitra/Kolaborator, Lampiran 15 Juliyanto, S.Pd. NIP 19661015 199301 1 011

19 No I Hasil Observasi Aktivitas Guru di Kelas V SD Negeri 7 Wonodadi dalam Proses Peningkatan Prestasi Belajar dan Motivasi Siswa pada Siklus II Skor Aspek 1 2 3 4 5 Persiapan Pembelajaran II Kegiatan Pendahuluan III Kegiatan Inti IV Kegiatan Penutup Jumlah Skor Skor maksimal 100 Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 100 adalah sebagai berikut : Kategori : 0 39 = Sangat Rendah 40 55 = Rendah 56 65 = Cukup 66 79 = Baik 80 100 = Sangat Baik Skor perolehan Nilai Akhir = x Skor ideal (100) = 85 x 100% = % Skor Maksimal Guru Mitra/Kolaborator, Juliyanto, S.Pd. NIP 19661015 199301 1 011

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS LAMPUNG FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN JURUSAN PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR KARTU USULAN DOSEN PEMBIMBING Nama : Susilowati NPM : 1013119090 Jurusan : PGSD Program Studi : S-1 PGSD Judul PTK : Peningkatan Prestasi Belajar dan Motivasi Siswa dengan Menggunakan Media Pembelajaran Kontekstual Kelas IV SD Negeri 7 Wonodadi Kecamatan Gadingrejo Tahun Pelajaran 2011/2012 Pembimbing : Dr. Supomo Kandar, M.S. Pembahas : Drs. Sumardi, M.Pd Usulan Dosen Pembimbing No Pendapat (Usulan) Keterangan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Dosen Pembimbing, Dr. Supomo Kandar, M.S. NIP 19540115 197903 1 001

21 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS LAMPUNG FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN JURUSAN PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR KARTU USULAN DOSEN PEMBAHAS Nama : Susilowati NPM : 1013119090 Jurusan : PGSD Program Studi : S-1 PGSD Judul PTK : Peningkatan Prestasi Belajar dan Motivasi Siswa dengan Menggunakan Media Pembelajaran Kontekstual Kelas IV SD Negeri 7 Wonodadi Kecamatan Gadingrejo Tahun Pelajaran 2011/2012 Pembimbing : Dr. Supomo Kandar, M.S. Pembahas : Drs. Sumardi, M.Pd Usulan Dosen Pembahas No Pendapat (Usulan) Keterangan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 Dosen Pembimbing, Dr. Supomo Kandar, M.S. NIP 19540115 197903 1 001

DINAS PENDIDIKAN KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA SD NEGERI 7 WONODADI GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU Alamat : Desa Wonodadi Kecamatan Gadingrejo Kabupaten Pringsewu 35372 SURAT KETERANGAN Yang bertanda tangan di bawah ini Kepala SD Negeri 7 Wonodadi Kecamatan Gadingrejo dengan ini menerangkan bahwa Nama : Susilowati NPM : 1013110090 Nama tersebut di atas adalah benar telah melaksanakan penelitian tindakan kelas di SD Negeri 7 Wonodadi Kecamatan Gadingrejo pada siswa kelas IV semester ganjil Tahun Pelajaran 2011 / 2012 dengan judul PTK sebagai berikut. PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR DAN MOTIVASI SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL KELAS IV SD NEGERI 7 WONODADI TAHUN PELAJARAN 2011/2012 Demikian surat keterangan ini dibuat dan dapat dipergunakan sebagaimana mestinya, terima kasih. Gadingrejo, September 2011 Kepala SD Negeri 7 Wonodadi, S U M I N A H NIP. 19560810 197703 2 008

23 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS LAMPUNG FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN JURUSAN PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR KARTU KENDALI PTK Nama : Susilowati NPM : 1013119090 Jurusan : PGSD Program Studi : S-1 PGSD Judul PTK : Peningkatan Prestasi Belajar dan Motivasi Siswa dengan Menggunakan Media Pembelajaran Kontekstual Kelas IV SD Negeri 7 Wonodadi Kecamatan Gadingrejo Tahun Pelajaran 2011/2012 No 1 Tanggal Bimbingan Materi Bimbingan Paraf Dosen Pembimbing 2 3 4 5 6 7 8 9 10