BAB 4 ANALISIS SIMULASI KINEMATIKA ROBOT. Dengan telah dibangunnya model matematika robot dan robot sesungguhnya,

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 ANALISIS SIMULASI KINEMATIKA ROBOT. Dengan telah dibangunnya model matematika robot dan robot sesungguhnya,"

Transkripsi

1 92 BAB 4 ANALISIS SIMULASI KINEMATIKA ROBOT Dengan telah dibangunnya model matematika robot dan robot sesungguhnya, maka diperlukan analisis kinematika untuk mengetahui seberapa jauh model matematika itu dapat merepresentasikan robot sesungguhnya. Dengan menggunakan Model Industrial Robot (MIR) yang mempunyai parameter parameter untuk pembelajaran tentang karakteristik dari revolute joint robot, maka studi tentang kinematika dapat dipelajari secara lebih mudah dengan melihat aspek simulasi beserta robot sesungguhnya itu sendiri. Simulasi yang dibangun untuk lebih memahami MIR ini dapat dianalisis terhadap dua masalah yang terdapat pada kinematika, yakni Forward Kinematics dan Inverse Kinematics. 4.1 Spesifikasi Model Industrial Robot Pada tabel 4.1 dapat dilihat spesifikasi dari Model Industrial Robot Tabel 4.1 Spesifikasi Model Industrial Robot SPESIFIKASI MODEL INDUSTRIAL ROBOT Konstruksi Articulated (Revolute) Derajat kebebasan 5 (tidak termasuk end effector) Electrical drive system DC servo motor ( 4kg, 7kg dan 13kg) Weist Rotation 180 (-90 sampai 90 ) Shoulder Rotation 180 (-90 sampai 90 ) Elbow Rotation 180 (-90 sampai 90 ) Wrist Pitch 180 (-90 sampai 90 ) Wrist Roll 180 (-90 sampai 90 )

2 93 Weight Interface PC to Drive Unit Power Supply Servo Voltage Bahasa Pemograman Teaching box ± 3kg Serial Port 5V, 4A 5V Assembly, Visual Basic, Matlab Tombol (12 Tombol) 4.2 Analisis Servo Industrial Robot Setelah robot sesungguhnya dibangun berdasarkan rancangan dari simulasi dengan menggunakan Matlab, maka perlu dilakukan analisis servo untuk pergerakkan robot melalui PC (program VB) dan melalui tombol (Teaching Box) sudah berjalan dengan baik atau tidak. Pada table 4.2 ialah analisis servo pada setiap joint. Tabel 4.2 Analisis Servo Pada 5 Joint Model Industrial Robot Pulsa Servo -90º -75º -60º -45º -30º -15º 0º 15º 30º 45º 60º 75º 90º (ms) Joint 1 0,55 0,65 0,75 0,85 0,95 1,05 1,15 1,25 1,35 1,45 1, ,75 NOP Joint 2 0,55 0,65 0,75 0, , ,25 1,35 1,45 1,55 1,65 1,75 NOP Joint 3 0,55 0,65 0,75 0,85 0,95 1,05 1,15 1,25 1,35 1,45 1,55 1,65 1,75 Joint 4 0,55 0,65 0,75 0,85 0,95 1, ,15 1,35 1,45 1,55 1,65 1,75 NOP NOP Joint 5 0,55 0,65 0,75 0,85 0,95 1,05 1,15 1,25 1,35 1,45 1,55 1,65 1,75

3 94 Tabel 4.3 Analisis Gripper Model Industrial Robot Pulsa Servo (ms) 0.65 Gripper Open Sudut Gripper -75 0, , , , ,15 0 1, , ,45 Gripper Closed 45 Dari Tabel 4.2 dapat dilihat bahwa servo 1, servo 2, servo 3, servo 4, servo 5 dan servo 6 (gripper) memiliki perbedaan karakteristik pada pemberian pulsa untuk menentukan besar sudut pada setiap joint. Hal ini dikarenakan akibat dari pemakaian merek servo yang berbeda beda. Untuk servo 1, servo 2, servo 3 dan servo 4 menggunakan servo merek GWS. Sedangkan servo 5 dan servo 6 menggunakan servo merek Hitech. Perbedaan ini tidak hanya timbul dikarenakan perbedaan merek saja, tetapi merek yang samapun masih menimbulkan perbedaan. Hal ini bisa disimpulkan setelah dilakukan analisis setiap servo pada penelitian ini. Karena dari perbedaan ini, maka timbul juga perbedaan dari besar pulsa yang diberikan pada setiap servo. Adapun perbedaan pada penelitian ini yang sangat mencolok terlihat pada servo 1, servo 2 dan servo 4. Pada servo 1, apabila diberikan pulsa sebesar 1,15ms, maka joint 1 akan bergerak pada sudut 0. Sedangkan pada servo 2, 0 itu harus diberikan pulsa sebesar 1,05ms. Dari hal tersebut timbullah perbedaan dalam pemberian pulsa pada servo 1 dan servo 2. Pada servo 4, dapat dilihat bahwa apabila servo digerakkan dari 0,55ms ke 0,65ms tidak terjadi apa apa. Hal ini

4 95 diakibatkan oleh kontrol sistem internal servo yang kurang baik, mungkin saja dipengaruhi oleh merek dan harga servo. Karena pada saat dilakukan percobaan pada servo 5, pemberian pulsa 0,1ms, mampu memperlihatkan pergerakkan menuju sudut yang diinginkan. 4.3 Forward Kinematics Simulasi forward kinematics dilakukan untuk mencari posisi dan orientasi dari end effector (dalam hal ini ialah gripper relatif terhadap basis dengan memberikan nilai sudut tertentu pada setiap joint (θi)). Pada Model Industrial Robot, gripper ialah ujung terluar dari link 5. Simulasi forward kinematics dilakukan dengan menggunakan model matematika yang telah dikembangkan dalam Bab 3. Pada bagian ini akan dibahas tentang analisis posisi dan orientasi dari hasil - hasil simulasi forward kinematics yang telah digunakan. Pengambilan hasil simulasi dilakukan dengan acuan keadaan sebenarnya pada MIR. Pengambilan hasil simulasi ini dimaksudkan agar dapat mewakili secara keseluruhan jangkauan joint - joint dari MIR, sehingga diharapkan muncul pemahaman mendalam dari sifat kinematis (forward kinematics) MIR, yang mana dalam hal ini ialah posisi Px, Py dan Pz untuk posisi gripper yang akan dianalisis. Sebelum dilakukan analisis terhadap pergerakan MIR secara Forward Kinematics, perlu diketahui bahwa ruang lingkup (Workspace) pergerakan robot tidak berlaku untuk semua ruang, karena robot yang dibangun ini tidak akan bisa menjangkau daerah yang arah sumbu Z nya negatif. Berikut ini adalah workspace yang mampu dijangkau robot.

5 96 Gambar 4.1 Workspace MIR Pada 4 Kuadran Koordinat Dari ke-empat kuadran yang mampu dijangkau MIR seperti ditunjukkan pada Gambar 4.1, kemudian dilakukan percobaan percobaan seperti yang akan ditunjukkan oleh tabel berikut ini. Adapun cara pengukuran posisi terhadap MIR dilakukan dengan membentangkan kertas koordinat sebagai alas robot yang dijadikan sebagai acuan untuk menghitung informasi koordinat pada sumbu x dan sumbu y, sedangkan sumbu z didapat dengan mengukur tinggi ujung gripper terhadap lantai. Dengan cara inilah, posisi Px, Py dan Pz dapat diketahui. Berikut ini adalah perbandingan forward kinematics antara simulasi robot dengan Model Industrial Robot seperti ditunjukkan pada Tabel 4.4.

6 97 Tabel 4.4 Data Perbandingan Forward Kinematics antara Simulasi Robot Dengan Sudut Joint (Dalam Derajat) Model Industrial Robot Posisi Simulasi Robot (Dalam mm) Posisi Model Industrial Robot (Dalam mm) Error (Dalam mm) No θ1 θ2 θ3 θ4 θ5 Px Py Pz Px Py Pz Px Py Pz

7 Gambar 4.2 Posisi Awal Simulasi Model Industrial Robot (percobaan 1)

8 99 θ1 = 0; θ2 = 0; θ3 = 0; θ4 = 0; θ5 = 0 Gambar 4.3 Posisi Awal Model Industrial Robot Gambar 4.4 Posisi Simulasi MIR di posisi X,Y dan Z positif (percobaan 16)

9 100 θ1 = 75; θ2 = 15; θ3 = 0; θ4 = 30; θ5 = 45 Gambar 4.5 Posisi Model Industrial Robot di posisi X,Y dan Z positif Gambar 4.6 Posisi Simulasi MIR di posisi X negatif,y positif dan Z positif (percobaan 25)

10 101 θ1 = 75; θ2 = 90; θ3 = -30; θ4 = -30; θ5 = 0 Gambar 4.7 Posisi MIR di posisi X negatif, Y positif dan Z positif Gambar 4.8 Posisi Simulasi MIR di posisi X positif,y negatif dan Z positif (percobaan 40)

11 102 θ1 = 45; θ2 = -90; θ3 = 30; θ4 = -60; θ5 = 60 Gambar 4.9 Posisi MIR di posisi X positif,y negatif dan Z positif Gambar 4.10 Posisi Simulasi MIR di posisi X negatif, Y negatif dan Z positif (percobaan 50)

12 103 θ1 = -30; θ2 = -90; θ3 = 15; θ4 = -60; θ5 = 45 Gambar 4.11 Posisi MIR di posisi X negatif, Y negatif dan Z positif Setelah dilakukan verifikasi antara simulasi robot dengan MIR, maka verifikasi yang dilakukan ada pada tabel 4.4. Dari tabel 4.4 di atas dapat dilihat bahwa posisi yang diinput pada posisi simulasi hampir sama dengan posisi yang ada pada kenyataan yang sebenarnya (dari Gambar 4.2 sampai dengan Gambar 4.11). Selain itu juga tabel 4.4 di atas memberikan suatu kesimpulan, bahwa simulasi robot yang dibuat hampir sama dengan Model Industrial Robot, dimana rata rata error yang terjadi sangatlah kecil, hanya ada beberapa sudut yang mengalami kesalahan yang cukup besar (86 mm). Dengan demikian, simulasi ini sangatlah cocok dijadikan sebagai pelengkap dalam memahami pembelajaran kinematika secara menyeluruh. Berdasarkan hasil simulasi pada tabel 4.4, maka dapat diamati kelebihan kelebihan yang dapat dirangkum dalam hasil analisis berikut ini. Hasil Analisis dari tabel 4.4: Posisi awal (nest), sudut sudut joint MIR pada simulasi robot ialah pada

13 104 saat θ1 = θ2 = θ3 = θ4 = θ5 = 0. Maka koordinat kartesian ialah Px = 370 mm, Py = 0 mm dan Pz = 160 mm. Apabila θ1 = θ2 = 0 maka koordinat sumbu Y (Py) = 0 mm. Hal ini dikarenakan posisi gripper berada pada bidang planar sumbu X dan sumbu Z. Apabila semua sudut joint (joint 1, joint 2, joint 3, joint 4 dan joint 5) bernilai 90, maka posisi end effector akan berada pada Px, Py dan Pz positif. Apabila θ1 = 90 (baik bernilai positif ataupun negatif) dan θ2 = 0 maka koordinat sumbu X (Px) = 0 mm. Hal ini dikarenakan posisi gripper berada pada bidang planar sumbu Y dan sumbu Z. Apabila θ3 = θ4 = 0, maka koordinat sumbu Z (Pz) = 160 mm. Hal ini dikarenakan posisi gripper berada pada bidang planar sumbu X dan sumbu Y. Apabila θ1 dan θ2 bernilai positif (+), maka koordinat yang ada pada sumbu Y akan bernilai positif (+). Apabila θ1 dan θ2 bernilai negatif (-), maka koordinat yang ada pada sumbu Y akan bernilai negatif (-). Error yang terjadi antara Simulasi Robot dengan MIR memberikan rata rata sebesar Px = 12,24mm, Py = 7,7mm dan Pz = 4,6mm. Sehingga didapat bahwa toleransi error untuk Posisi Px = 1,9125%, Posisi Py = 1,040541% dan Posisi Pz = 1,352941% Analisis Orientasi Dari Hasil Simulasi Dengan Forward Kinematics Untuk menjelaskan informasi orientasi yang dihasilkan pada simulasi forward kinematics, maka dibutuhkan sebuah frame yang dapat mewakili orientasi dari end

14 105 effector (gripper). Frame ini ialah Koordinat u,v dan w dimana merupakan koordinat yang bergerak terhadap koordinat diam X,Y dan Z. Sebelum memasuki penjelasan secara lebih detail penjelasan tentang orientasi MIR, perlu diketahui sedikit mengenai arti dari matriks rotasi 3x3. Matriks rotasi 3x3 yang digunakan untuk melakukan analisa tentang orientasi MIR merupakan bagian dari matriks transformasi homogeneous 4x4. Isi dari matriks rotasi 3x3 ialah:...(4-1) Keterangan: adalah proyeksi dari sumbu u ke sumbu X. adalah proyeksi dari sumbu u ke sumbu Y. adalah proyeksi dari sumbu u ke sumbu Z. adalah proyeksi dari sumbu v ke sumbu X. adalah proyeksi dari sumbu v ke sumbu Y. adalah proyeksi dari sumbu v ke sumbu Z. adalah proyeksi dari sumbu w ke sumbu X. adalah proyeksi dari sumbu w ke sumbu Y. adalah proyeksi dari sumbu w ke sumbu Z. Berikut ini ialah data hasil percobaan untuk mengetahui orientasi end effector pada 4 kuadran yang berbeda seperti ditunjukkan pada tabel 4.5.

15 106 Tabel 4.5 Analisis Orientasi End Effector Pada 4 Kuadran Berbeda Sudut Joint (Dalam Derajat) Matriks Rotasi No θ1 θ2 θ3 θ4 θ5 R i,1 R i,2 R i, Posisi Awal , , Pada Kuadran I 0, , , , , Pada Kuadran II 0, , , , , , , , Pada Kuadran IV 0, , , ,5 0 0, , , ,25 Pada Kuadran III 0,25 0, , , , Orientasi Awal End Effector Model Industrial Robot Sebelum membahas lebih jauh tentang orientasi, penting untuk dijelaskan terlebih dahulu mengenai orientasi awal dari end effector. Orientasi awal end effector berada pada saat koordinat uvw sama dengan koordinat diam XYZ. Berikut ini adalah matriks rotasi 3x3 untuk orientasi awal end effector berdasarkan hasil simulasi forward kinematics:

16 107 Gambar 4.12 Orientasi Awal Model Industrial Robot (percobaan 1) Dari Gambar 4.12 didapatkan bahwa koordinat basis (koordinat diam X-Y-Z) ditunjukkan oleh Gambar Z Y X Gambar 4.13 Koordinat Basis X-Y-Z Dari Gambar 4.12 didapatkan bahwa posisi akhir end effector ialah: u = X v = Y w = Z Dengan demikian, grafik orientasi koordinat uvw terhadap koordinat XYZ seperti ditunjukkan pada Gambar 4.14:

17 108 w v 160 u Z Y X 370 Gambar 4.14 Orientasi Awal Gripper Terhadap Koordinat Diam X-Y-Z Orientasi End Effector Model Industrial Robot Pada Kuadran I Posisi dari koordinat basis tidaklah berubah, sehingga didapatkan bahwa orientasi dari basis sama seperti yang ditunjukkan oleh Gambar Gambar 4.15 Orientasi MIR di Kuadran I (percobaan 2) Dari Gambar 4.15 didapatkan bahwa posisi akhir End Effector ialah: u = 0,258819X + 0,965926Y

18 109 v = 0,965926X + 0,258819Y w = -Z Dengan demikian, grafik orientasi koordinat uvw terhadap koordinat XYZ seperti ditunjukkan pada Gambar 4.16: u v 220 w Z 57 Y X 42 Gambar 4.16 Orientasi Gripper Terhadap Base Pada Kuadran I Orientasi End Effector Model Industrial Robot Pada Kuadran II Gambar 4.17 Orientasi MIR Pada Kuadran II (percobaan 3)

19 110 Dari Gambar 4.17 didapatkan bahwa posisi akhir End Effector ialah: u = 0,482963X + 0,12941Y + 0,866025Z v = 0,258819X + 0,965926Y w = 0,836516X + 0,224144Y + 0,5Z Dengan demikian, grafik orientasi koordinat uvw terhadap koordinat XYZ seperti ditunjukkan pada Gambar 4.18: u w v 26 Z 148 Y -169 X Gambar 4.18 Orientasi Gripper terhadap Base Pada Kuadran II Orientasi End Effector Model Industrial Robot Pada Kuadran IV

20 111 Gambar 4.19 Orientasi MIR Pada Kuadran IV (percobaan 4) Dari Gambar 4.19 didapatkan bahwa posisi akhir End Effector ialah: u = 0,612372X + 0,612372Y 0,5Z v = 0,707107X + 0,707107Y w = 0,353553X + 0,353553Y + 0,866025Z Dengan demikian, grafik orientasi koordinat uvw terhadap koordinat XYZ seperti ditunjukkan pada Gambar 4.20: 130 Z Y w u v -103 X 244 Gambar 4.20 Orientasi Gripper terhadap Base Pada Kuadran IV

21 Orientasi End Effector Model Industrial Robot Pada Kuadran III Gambar 4.21 Orientasi MIR Pada Kuadran III (percobaan 5) Dari Gambar 4.21 didapatkan bahwa posisi akhir End Effector ialah: u = 0,669873X + 0,25Y + 0,965926Z v = 0,965926X + 0,258819Y w = -0,25X + 0,933013Y + 0,258819Z Dengan demikian, grafik orientasi koordinat uvw terhadap koordinat XYZ ditunjukkan pada Gambar 4.22: 28 Z Y w u -4 X v -209 Gambar 4.22 Orientasi Gripper terhadap Base Pada Kuadran III

22 Pergerakan Vertikal Model Industrial Robot Melalui peletakkan link pada Model Industrial Robot, maka untuk mendapatkan pergerakan vertikal MIR ialah dengan cara menggerakkan joint 3 dan joint 4 yang mana merupakan joint robot yang bergerak secara vertikal (joint 3 dan joint 4 mempunyai nilai yang lebih besar atau lebih kecil dari nol). Sedangkan joint 1, joint 2 dan joint 5 harus bernilai nol karena joint 1 dan joint 2 bergerak secara horizontal dan joint 5 bergerak secara memutar. Sebagai contoh untuk analisis akan digunakan input: θ1 = 0, θ2 = 0, θ3 = 60, θ4 = 30 dan θ5 = 0. Hasil simulasi untuk matriks rotasi seperti ditunjukkan pada Tabel 4.6. Tabel 4.6 Matriks Rotasi Untuk Pergerakan Vertikal MIR Sudut Joint (Dalam Derajat) Matriks Rotasi θ1 θ2 θ3 θ4 θ5 R i,1 R i,2 R i, Gambar 4.23 Orientasi Pergerakan Vertikal Model Industrial Robot

23 114 Dari Gambar 4.23 didapatkan bahwa posisi akhir End Effector ialah: u = Z v = Y w = -X Dengan demikian, grafik orientasi koordinat uvw terhadap koordinat XYZ seperti ditunjukkan pada Gambar u v 331 w Z Y X 220 Gambar 4.24 Orientasi Gripper terhadap Base Untuk Pergerakan Vertikal Analisis untuk pergerakkan vertikal Model Industrial Robot : Pada wilayah putaran vertikal sumbu u dan sumbu w bergerak pada bidang X dan Z (sumbu Y sama dengan nol), dimana sumbu v sejajar / berhimpit dengan sumbu Y sebagai sumbu poros putar. Sudut joint 3 dan joint 4 berada pada wilayah pergerakan yang sama, yaitu berada

24 115 pada wilayah vertikal. Apabila sudut joint 4 bernilai 0 dan joint 3 membentuk sudut lebih kecil dari lebih kecil dari 90 dan lebih besar dari -90 (-90 Joint 3 MIR 90 ), maka sumbu u akan berputar mendekati sumbu Z. Sebaliknya apabila sudut joint 4 bernilai 0 dan joint 3 membentuk sudut lebih besar dari 90 (Joint 3 MIR > 90 ) atau lebih kecil dari -90 (Joint 3 MIR < -90 ), maka sumbu u akan berputar menjauhi sumbu Z Pergerakan Horizontal Model Industrial Robot Untuk mendapatkan pergerakan horizontal MIR ialah dengan cara menggerakkan joint 1 dan joint 2 yang mana merupakan joint robot yang bergerak secara horizontal (joint 1 dan joint 2 mempunyai nilai yang lebih besar atau lebih kecil dari nol). Sedangkan joint 3, joint 4 dan joint 5 harus bernilai nol karena joint 3 dan joint 4 bergerak secara vertikal dan joint 5 bergerak secara memutar. Sebagai contoh untuk analisis akan digunakan input: θ1 = 15, θ2 = -90, θ3 = 0, θ4 = 0 dan θ5 = 0. Hasil simulasi untuk matriks rotasi seperti ditunjukkan pada Tabel 4.7: Tabel 4.7 Matriks Rotasi Untuk Pergerakan Vertikal MIR Sudut Joint (Dalam Derajat) Matriks Rotasi θ1 θ2 θ3 θ4 θ5 R i,1 R i,2 R i, , , , ,

25 116 Gambar 4.25 Orientasi Pergerakan Horizontal Model Industrial Robot Dari Gambar 4.25 didapatkan bahwa posisi akhir End Effector ialah: u = 0,258819X + 0,965926Y v = 0,965926X + 0,258819Y w = Z Dengan demikian, grafik orientasi koordinat uvw terhadap koordinat XYZ seperti ditunjukkan pada Gambar 4.26: 160 Z Y w X u v Gambar 4.26 Orientasi Gripper terhadap Base Untuk Pergerakan Horizontal

26 117 Analisis untuk wilayah putaran horizontal Model Industrial Robot : Pada wilayah putaran horizontal sumbu u dan sumbu v bergerak pada bidang X dan Y sedangkan sumbu w selalu sejajar / berhimpit dengan sumbu Z sebagai sumbu poros putar. Sumbu u dan v selalu tegak lurus dengan sumbu Z. Sudut joint 1 dan joint 2 berada pada wilayah pergerakan yang sama, yaitu berada pada wilayah horizontal. 4.4 Inverse Kinematics Simulasi Inverse Kinematics ini digunakan untuk mencari besarnya nilai sudut revolute joint yang diperlukan untuk mencapai posisi yang telah ditentukan dalam proses pengambilan suatu objek. Dalam simulasi Inverse Kinematics ini terdapat berbagai cara penyelesaian solusi, yaitu dengan cara analitik (Closed Form Solutions) dan cara numeric (Numerical Solutions). Seperti yang telah dijelaskan dalam Bab 3 bahwa cara penyelesaian solusi yang dilakukan dalam penelitian ini ialah dengan cara numeric Analisis Simulasi Inverse Kinematics Terhadap Posisi Yang di-input Sebagaimana telah dikemukakan pada bab 3, yang dilakukan dalam inverse kinematics adalah mencari besarnya nilai sudut yang diperlukan pada setiap revolute joint manipulator untuk mencari posisi yang diinginkan. Dengan menggunakan solusi numeric sebagaimana yang telah dijelaskan dalam bab 3, maka dilakukan evaluasi terhadap kinerja dari model ini.

27 118 Sebagai analisis, akan digunakan nilai Px, Py dan Pz seperti di bawah ini: Px = 117 mm, Py = 165 mm dan Pz = 331 mm. Simulasi ini dilakukan dengan menggunakan: Posisi awal (default) end effector : Px = 370 mm, Py = 0 mm dan Pz = 160 mm. Sudut awal (default) tiap revolute joint : θ1 = 0, θ2 = 0, θ3 = 0, θ4 = 0 dan θ5 = 0. Berdasarkan input posisi (Px = 370 mm, Py = 0 mm dan Pz = 160 mm) tersebut, maka dilakukan perhitungan inverse kinematics untuk mendapatkan besarnya nilai sudut joint 1, joint 2, joint 3, joint 4 dan joint 5 untuk mencapai posisi tertentu. Bila robot diperintahkan untuk mencapai posisi (Px = 117 mm, Py = 165 mm dan Pz = 331 mm) hasil perhitungan inverse kinematicsnya adalah : Joint 1 (θ1) = 30 Joint 2 (θ2) = 45 Joint 3 (θ3) = 60 Joint 4 (θ4) = 30 Joint 5 (θ5) = 0

28 119 Bagian menu input inverse kinematics seperti ditunjukkan pada Gambar 4.27: Gambar 4.27 Input Posisi Px, Py dan Pz untuk Inverse Kinematics Gambar 4.28 Hasil Solusi Inverse Kinematics (Unique) Gambar 4.28 menunjukkan bahwa untuk mencapai posisi (Px = 117 mm, Py = 165 mm dan Pz = 331 mm), maka yang harus dilakukan adalah: Joint 1 digerakkan sejauh 30 dari semula Joint 2 digerakkan sejauh 45 dari semula Joint 3 digerakkan sejauh 60 dari semula Joint 4 digerakkan sejauh 30 dari semula

29 120 Joint 5 berada pada posis semula 0 Untuk mempelajari lebih lanjut mengenai volume kerja yang mampu dijangkau oleh Model Industrial Robot, maka dilakukan percobaan pada semua kuadran kerja robot. Adapun kuadran yang mungkin dijangkau robot berada pada kuadran I, II, III dan IV (Gambar 4.1). Tabel 4.8 di bawah ini akan menerangkan bagaimana robot menjangkau posisi Px, Py dan Pz tertentu dengan membentuk sudut sudut pada kelima joint. Tabel 4.8 Area Yang Mampu Dijangkau Robot Melalui Inverse Kinematics Posisi Yang Dimasukkan Nilai Sudut Yang Dibentuk (Dalam Derajat) (Dalam mm) Px Py Pz Joint 1 Joint 2 Joint 3 Joint 4 Joint No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution atau - + atau No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution atau - + atau No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution atau - + atau No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution atau - + atau No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution atau - + atau No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution atau atau atau - + atau No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution atau - + atau No Solution No Solution No Solution No Solution No Solution

30 atau atau atau - + atau - 0 Keterangan: + adalah Nilai input-an berada pada arah gerak positif. - adalah Nilai input-an berada pada arah gerak negatif. 0 adalah Nilai yang tidak mengalami pergeseran arah gerak. No Solution adalah Karena area jangkauan yang dituju tidak dapat tercapai. Secara umum tabel 4.8 menunjukkan bahwa: Nilai posis Py sangat menentukan nilai sudut joint 1 dan joint 2. Apabila Py bernilai positif, maka nilai sudut joint 1 dan joint 2 juga akan bernilai positif, apabila Py bernilai negatif, maka nilai sudut joint 1 dan joint 2 juga akan bernilai negatif dan apabila Py bernilai 0 (nol), maka sudut joint 1 dan joint 2 akan bernilai 0 (nol). Hal ini akan terjadi selama input posisi yang diberikan berada di dalam jangkauan Model Industrial Robot. Namun bukan berarti nilai Px tidak memberikan pengaruh, posisi Px juga menjadi faktor penentu nilai sudut joint 1 dan joint 2, akan tetapi berdasarkan hasil simulasi, nilai Py akan sangat menentukan tanda (positif atau negatif) nilai sudut joint 1 dan joint 2. Sedangkan posisi Pz boleh dikatakan tidak memberikan pengaruh yang berarti kepada nilai sudut joint 1 dan joint 2. Nilai Px, Py dan Pz akan sangat menentukan nilai sudut joint 3 dan joint 4. Namun nilai sudut joint 3 dan joint 4 akan banyak ditentukan oleh nilai Pz. Apabila nilai Px sama dengan 0 (nol), maka nilai sudut joint 3 dan joint 4 akan dipengaruhi oleh Py dan Pz. Apabila nilai Py sama dengan 0 (nol), maka nilai sudut joint 3 dan joint 4 akan dipengaruhi oleh Px dan Pz. Apabila nilai Pz sama dengan 0 (nol), maka nilai sudut joint 3 dan joint 4 akan dipengaruhi oleh Px dan Py.

31 122 Dari hasil hasil simulasi di atas, bisa didapatkan bahwa joint 1 dan joint 2 hanya digunakan untuk menjangkau wilayah horizontal (sumbu x dan sumbu y), sedangkan joint 3, joint 4 dan joint 5 lebih banyak digunakan untuk menjangkau wilayah vertikal (sumbu z), namun joint 3, joint 4 dan joint 5 juga dapat menjangkau wilayah horizontal, atau dapat juga dikatakan bahwa joint 3, joint 4 dan joint 5 digunakan untuk menjangkau wilayah horizontal dan wilayah vertikal Analisis Nilai Sudut Revolute Joint Hasil Simulasi Inverse Kinematics Terhadap Posisi Yang di-input Melalui Modul Forward Kinematics Untuk melihat ketepatan posisi yang dihasilkan oleh inverse kinematics, dapat dilakukan percobaan - percobaan dengan memasukkan nilai sudut sudut pada setiap joint yang menghasilkan posisi Px, Py dan Pz tertentu melalui modul Forward Kinematics. Dari hasil Px, Py dan Pz yang didapatkan, kemudian diinput kembali ke dalam Inverse kinematics yang menghasilkan nilai sudut - sudut pada setiap joint. Kemudian dilihat kembali apakah sudut yang dihasilkan pada setiap joint sesuai dengan sudut yang diinput pada menu Forward Kinematics. Seterusnya hasil dari Inverse Kinematics ini dapat diinput kembali pada menu Forward Kinematics yang menghasilkan posisi Px, Py dan Pz tertentu. Sebagai contoh untuk melakukan analisis akan digunakan sudut sudut pada setiap joint yaitu θ1 = 30, θ2 = -60, θ3 = 0, θ4 = 90 dan θ5 = 0. Hasil analisis akan ditunjukkan oleh Gambar 4.29, Gambar 4.30 dan Gambar 4.31 di bawah ini:

32 123 Gambar 4.29 Input setiap sudut joint MIR untuk Forward Kinematics Gambar 4.30 Posisi MIR dari Input Forward Kinematics

33 124 Gambar 4.31 Posisi Gripper dilihat dari dari sumbu Y dan sumbu X Dari Gambar 4.30 didapatkan bahwa Posisi Px = 216 mm, Py = -25 mm dan Pz = 280 mm. Nilai ini kemudian dimasukkan ke dalam Inverse Kinematics seperti ditunjukkan dalam gambar berikut ini: Bagian menu input inverse kinematics seperti ditunjukkan pada Gambar 4.32: Gambar 4.32 Input Posisi Px, Py dan Pz untuk Inverse Kinematics

34 125 Gambar 4.33 Peringatan yang keluar sewaktu melakukan pencarian Peringatan Hanya ada solusi pendekatan untuk input Anda mempunyai arti bahwa sudut Unique (sama dengan sudut yang diinput pada menu Forward Kinematics) yang diinginkan tidak dapat tercapai karena terjadinya pergeseran pada posisi Px,Py dan Pz. Oleh karena itu, dilakukan suatu pendekatan terdekat untuk mencapai posisi Px, Py dan Pz terdekat dengan sudut sudut tertentu pada setiap joint. Hasil output akan ditunjukkan pada Gambar 4.34 dan kemudian diinput kembali pada Gambar 4.35 dan menghasilkan Matriks Homogeneous seperti pada Gambar 4.36, beserta grafik 3 dimensi pada Gambar 4.37 berikut ini: Gambar 4.34 Hasil Solusi Inverse Kinematics (Tidak Unique)

35 126 Gambar 4.35 Input Forward Kinematics untuk mengetes kebenaran posisi dari Inverse Kinematics Gambar 4.36 Hasil Posisi Px, Py dan Pz untuk mengetes kebenaran posisi dari Inverse Kinematics

36 127 Gambar 4.37 Posisi Gripper dilihat dari dari sumbu y dan sumbu x Dari kedua Gambar 4.31 dan 4.37 didapatkan bahwa MIR bergerak dengan arah yang berbeda untuk menjangkau posisi Px, Py dan Pz yang sama (meskipun masih terdapat error) yang merupakan solusi yang tidak Unique untuk penyelesaian solusi Inverse Kinematics. Sehingga dapat disimpulkan bahwa untuk mencapai posisi Px, Py dan Pz tertentu tidak hanya melalui satu cara, tetapi ada beberapa cara. Untuk lebih memahami cara simulasi inverse kinematics terhadap posisi yang diinput melalui modul forward kinematics, dapat dilihat pada Tabel 4.9:

37 128 Tabel 4.9 Data Perbandigan Simulasi Robot Antara Forward Kinematics Dengan 1 Inverse Kinematics 3 2 Dengan demikian, hasil simulasi inverse kinematics ini akan menunjukkan besarnya nilai sudut yang diperlukan untuk joint 1, joint 2, joint 3, joint 4 dan joint 5 pada Model Industrial Robot agar end effector mampu mencapai posisi sesuai dengan input yang diberikan (target position) Repeatability Ketepatan Posisi Hasil Posisi Model Industrial Robot Model Industrial Robot meskipun belum memiliki kemampuan Inverse Kinematics, namun mempunyai fungsi yang mirip dengan Robot RV-M1. Robot RV-M1 merupakan suatu robot industri dari perusahaan Mitsubushi yang bisa dipakai dalam proses pembelajaran seperti yang terdapat di Lab Computer Engineering Ubinus dan bisa juga dipakai dalam proses industri.

38 129 Berikut adalah perbandingan antara Robot RV-M1 dengan Model Industrial Robot : Gambar 4.38 Perbandingan Antara Robot RV-M1 dengan MIR Dari gambar 4.38 dapat dilihat bahwa antara RV-M1 dengan MIR mempunyai kesamaan yang cukup banyak, hanya saja terjadi perbedaan pada joint 2. Joint 2 pada MIR bergerak secara horizontal, sementara pada RV-M1 bergerak secara vertikal. Untuk mengoperasikan cara kerja pada kedua robot ini pun sama, yaitu melalui software VB. Cuma bedanya apabila Robot RV-M1 menggunakan bahasa pemrograman COSIPROG dengan ekstensi.mrl, MIR menggunakan bahasa pemograman Assembly dengan ekstensi.asm. Dengan menggunakan VB ini, maka robot mampu dijalankan tanpa menggunakan tombol (Teaching Box) setelah dilakukan pemograman dan pemilihan posisi yang diinginkan. Pada penelitian ini, MIR dapat dikontrol menggunakan komputer melalui software VB dan terdapat modul penyimpanan gerakan robot yang disimpan dalam ekstensi.txt. Dengan demikian, apabila robot diperintahkan menuju ke posisi yang

39 130 sudah pernah dituju dan sudah pernah disimpan, maka robot tidak perlu lagi diberikan input-an secara manual melalui Teaching Box ataupun melalui tampilan sudut sudut ke-5 joint pada software VB, tetapi cukup dengan mengeksekusi file posisi yang telah disimpan pada modul VB. Sehingga apabila suatu posisi sudah pernah disimpan dipanggil kembali, MIR akan bergerak kembali ke posisi tersebut tanpa mengalami hambatan ataupun error. Dalam percobaan ini, akan dilakukan beberapa kali eksekusi terhadap file yang telah disimpan sehingga dapat dipelajari apakah ada kesalahan saat file tersebut dieksekusi berulang kali. Pada percobaan ini, akan dilakukan 10 kali pengeksekusian file yang telah disimpan pada posisi Px = 117, Py = 165 dan Pz = 331. Sebelum dieksekusi, robot akan diperintahkan ke posisi acak, kemudian file yang telah disimpan berupa sudut setiap joint yaitu θ1 = 30 θ2 = 45 θ3 = 60 θ4 = 30 θ5 = 30 dieksekusikan. Adapun cara penentuan posisi Px, Py dan Pz menggunakan kertas koordinat yang mempunyai informasi Px dan Py, sedangkan Pz dilakukan dengan cara mengukur titik terluar dari end effector terhadap lantai. Tabel 4.10 Data Perbandingan Repeatability Model Industrial Robot No Posisi Acak (mm) Output (File Yang Dieksekusi) Px Py Pz Px Py Pz

40 131 Dari tabel 4.10 di atas dapat disimpulkan bahwa posisi yang telah disimpan mampu memberikan informasi yang tepat (Px, Py dan Pz yang sama) dalam pengeksekusian file tersebut berulang kali, sehingga robot ini memiliki ketepatan yang bagus dan mampu dijadikan sebagai alat bantu pembelajaran kinematika, baik di kelas maupun di rumah dengan harga yang murah dan mampu dibawa ke mana mana.

PERANCANGAN MODEL INDUSTRIAL ROBOT SECARA KINEMATIK

PERANCANGAN MODEL INDUSTRIAL ROBOT SECARA KINEMATIK PERANCANGAN MODEL INDUSTRIAL ROBOT SECARA KINEMATIK Andy 1 ; Artur Laurensius 2 ; Firmansyah 3 ; Iman H. Kartowisastro 4 1 Jurusan Sistem Komputer, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Bina Nusantara, Jln.
