PENERAPAN METODE COOPERATIVE LEARNING TIPE MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA KONSEP TEKNOLOGI TRANSPORTASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENERAPAN METODE COOPERATIVE LEARNING TIPE MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA KONSEP TEKNOLOGI TRANSPORTASI"

Transkripsi

1 PENERAPAN METODE COOPERATIVE LEARNING TIPE MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA KONSEP TEKNOLOGI TRANSPORTASI (Penelitian Tindakan Kelas Di kelas IV SD Negri Taktakan 1 Kecamatan Serang Kota Serang) SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh HERO SUPIA WIJAYANTO STUDI S1 PROGRAM PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA KAMPUS SERANG 2015

2 PENERAPAN METODE COOPERATIVE LEARNING TIPEMAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA KONSEP TEKNOLOGI TRANSPORTASI (Penelitian Tindakan Kelas Di kelas IV SD Negri Taktakan 1 Kecamatan Serang Kota Serang) Oleh HERO SUPIA WIJAYANTO Sebuah skripsi yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Ilmu Pendidikan HERO SUPIA 2015 Universitas Pendidika Indonesia Juni 2015 Hak Cipta dilindungi undang-undang Skripsi ini tidak boleh diperbanyak seluruhnya atau sebagian, dengan dicetak ulang, difoto copy, atau cara lain tanpa ijin dari penulis

3

4

5 ABSTRAK. Universitas Pendidikan Indonesia, Pendidikan Guru Sekolah Dasar. berjudul : Penerapan model pembelajaran make a match untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik pada konsep teknologi transportasi di kelas IV Adapun tujuan utama dalam penelitian ini adalah: Apakah dengan penerapan model pembelajaran make a match dapat meningkatkan aktivitas belajar peserta didik pada konsep Teknologi Transportasi di kelas IV. Serta bagaimanakah penerapan model pembelajaran make a match dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik pada konsep Teknologi Transportasi di kelas IV Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas.Penelitian Tindakan Kelas ini memiliki empat tahapan yang terdiri dari rencana, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Adapun yang menjadi objek penelitian dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas IV SD N Taktakan 1. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, dan tes hasil belajar. Model pembeljaran make a match ini sangat ideal dan komunikatif bagi peserta didik dan guru karena dapat menciptakan suasana bermain sambil belajar, namun model pemblajaran ini tidak akan efektif bila diterapkan pada kelas rendah, karena makna yang terkandung dalam model pembelajaran make a match ini peserta didik diharapkan mampu mengidentifikasi materi pembelajaran serta mencocokanya. Rata-rata nilai hasil belajar yang di dapat pada pra siklus 54,28, siklus I 62,27, siklus II 72,45. Dapat diambil kesimpulan bahwa penerapan model pembelajaran make a match pada konsep Teknologi Transportasi di kelas IV dapat meningkatkan aktivitas belajar peserta didik dalam mengikuti pembelajaran di dalam kelas serta dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik pada konsep teknologi transportasi Kata Kunci :Model Pembelajaran, Make a Match, Penelitian Tindakan Kelas

6 ABSTRACT Application of learning models make a match to improve the learning outcomes of students on the concept of transport technology in class IV.. entitled: "The application of learning models make a match for improving student learning outcomes in transportation technology concepts in class IV" The main goal in this penelitiian is: Does the application of learning models make a match can increase the activity of learners at the Transportation Technology concept in class IV. As well as how the application of learning models make a match can improve the learning outcomes of students at the Transportation Technology concept in class IV. In this study, researchers used a method action research Kelas.Penelitian This class action has four phases consisting of planning, execution, observation, and reflection. As for the object of research in this study is the fourth grade learners N Central pennant 1. The instrument used in this study is the observation, and the achievement test. Make a match the learning model is ideal and communicative for learners and teachers because it can create an atmosphere of play while learning, but this pembalajaran models will not be effective when applied to low grade, because the meaning contained in the model's learning make a match of learners expected able to identify learning materials and mencocokanya. The average value of learning outcomes in the can at the pre-cycle 54.28, the first cycle, the second cycle It can be concluded that the application of learning models make a match on Transport Technology concept in class IV could increase the activity of learners in the following study in the classroom and can improve the learning outcomes of students on the concept of transport technology Keywords: Learning Model, Make a Match, Learning Outcomes

7 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT yang senantiasa memberikan rahmat kepda kita semua dan khususnya penulis yang sudah menyusun tugas akhir skripsi yang berjudul Peenerapan Model Pembelajaran Make A Match untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik pada konsep Teknologi Transportasi di Kelas IV. Dan salawat beserta senantiasa terlimpahkan kepada Nabi Muhammad SAW, yang telah membawa umatnya kejalan kebenaran. Skripsi ini merupakan tugas akhir dalam menempuh pendidikan di Univesrsitas Pendidikan Indonesia. Setelah cukup lama penulis menyusun skripsi ini dengan judul yang penulis anggap sulit, penulis akhirnya dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan berbagai dorongan dan masukan dari dosen pembimbing, orang tua, sahabat, dan kawan yang senantiasa ada disaat penulis membutuhkan masukan dan saran tentang isi skripsi yang ditulis. Dalam skripsi yang penulis buat memang masih banyak kekurangan, sehingga sangat diharapkan ada masukan dari pembaca. Diharapkan skripsi ini dapat bermanfaat bagi kawan-kawan yang membacanya dan khususnya bermanfaat bagi penulis sendiri. Serang, Mei 2015 Penulis

8 UCAPAN TERIMAKASIH Puji syukur kehadirat Allah SWT yang senantiasa memberikan rahmat kepda kita semua dan khususnya penulis yang sudah menyusun tugas akhir skripsi yang berjudul Peenerapan Model Pembelajaran Make A Match untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik pada konsep Teknologi Transportasi di Kelas IV. Skripsi ini diajukan untuk salah satu syarat ujian sidang dalam memperoleh gelar Sarjana Pendidikan (S. Pd) pada program S1 PGSD UPI. Penulis ingin mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Orang tua selaku orang terdekat yang memberikan semangat hingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir skripsi ini. 2. Bapak Drs. Darmawan, M.Pd selaku dosen pembimbing 1 dalam penyusunan skripsi penulis. 3. Ibu Esya Anesty Mashudi, S.Pd.,M.Pd selaku dosen pembimbing 2 dalam penyusunan skripsi penulis. 4. AKOM selaku rumah bagi penulis yang telah memberikan inspirasi hidup didalam maupun diluar kampus dan dalam penyusunan skripsi. 5. Ibu Kepala Sekolah SD N Taktakan 1 dan segenap staf yang telah menerima penulis dalam melakukan penelitian. 6. Dan orang-orang terdekat yang tidak dapat disebutkan satu per satu oleh penulis yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan tugas akhir skripsi. Semoga Allah SWT memberikan rahmat dan kesehatan jasmani dan rohani pada pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan tugas akhir skripsi ini, amin.

9 DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN...i LEMBAR PERNYATAAN...ii ABSTRAK...iii ABSTRACT...iv KATA PENGANTAR...v DAFTAR ISI...vi DAFTAR TABEL...vii DAFTAR GRAFIK...viii DAFTAR GAMBAR...ix DAFTAR LAMPIRAN...x BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang...1 B. Identifikasi dan Rumusan Masalah...4 C. Tujuan Penelitian...5 D. Manfaat Penelitian...5 E. Hipotesis Tindakan...7 BAB II KAJIAN PUSTAKA A. Kajian Teori...7 B. Kajian Terdahulu...17 C. Kerangka Berfikir...18 D. Kerangka Berfikir...18 BAB III METODE PENELITIAN A. Metode dan Teknik Penelitian...20 B. Lokasi Dan Subjek Penelitian...21 C. Definisi Operasional...23 D. Instrument Penelitian...23 E. Prosedur Penelitian...25 F. Teknik Pengumpulan Data...30 G. Teknik Analisis Data...33 BAB IV PELAKSANAAN DAN HASIL PENELITIAN

10 A. Deskripsi Hasil Penelitian...37 B. Rekapitulasi Hasil Penelitian...57 C. Jawaban Hipotesis...60 D. Pembahasan Hasil Penelitian...61 BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI A. Kesimpulan...63 B. Rekomendasi...64 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

11 DAFTER TABEL Tabel 4.1 Skor hasil belajar siswa pada tahap pra siklus Hasil Observasi Aktivitas Siswa pada Proses Pembelajaran denganmenggunakan teknik permainan tebak gambar pada Siklus I Hasil Observasi Aktivitas Siswa pada Proses Pembelajaran dengan Menggunakan teknik permainan tebak gambar pada Siklus I Nilai Tes Pada Pada Materi Sumber Daya Alam pada Siklus I Hasil Observasi Proses Pengajaran IPAdi Kelas IV Pada Materi Sumber Daya Alam Dengan Menggunakan Teknik Permainan Tebak Gambar Oleh Guru pada Siklus II Nilai Tes PadaMateri Sumber Daya Alam Siklus II. 35

12 DAFTAR GRAFIK Grafik 4.1 Nilai rata-rata hasil nilai pra siklus Nilai rata-rata hasil nilai siklus I Nilai rata-rata hasil nilai pra siklus Nilai rata-rata hasil nilai pada siklus II Rekapitulasi hasil nilai rata-rata peserta didik pada pra siklus sampai siklus II... 43

13 DAFTAR GAMBAR Gambar 3.1 Model Yang Dikembangkan Kemmis dan Mc Tagart gambar media model make a match... 25

14 DAFTAR LAMPIRAN Foto Kegiatan Penelitian...L 1 Hasilkerja peserta didik siklus I...L 2 Hasilkerja peserta didik siklus II...L 3 RencanaPelaksanaanPembelajaranSiklus I...L 4 RencanaPelaksanaanPembelajaranSiklus II...L 5 Surat Keputusan Direktur Upi Kampus Serang...L 6 Surat Izin Penelitian...L 7 Surat Keterangan Penelitian Dari Sekolah...L 8 RiwayatHidup...L 9

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Setara Satu (S.1) oleh: Efa Kurniasih

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Setara Satu (S.1) oleh: Efa Kurniasih 1 PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS TEKS ULASAN DENGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION (CIRC) PADA SISWA KELAS VIII D SMP NEGERI 2 PURWOKERTO TAHUN PELAJARAN 2014-2015 SKRIPSI
